Quis. 2. Sistem bilangan yang menggunakan basis 8 adalah: A. Biner D. Hexadesimal B. Oktal E. Sexagesimal C. Desimal

dokumen-dokumen yang mirip
Komputer menggunakan dan memanipulasi data untuk perhitungan aritmatik, pemrosesan data dan operasi logik. Data adalah bilangan biner dan informasi

ARSITEKTUR SISTEM KOMPUTER. Wayan Suparta, PhD Maret 2018

PENGANTAR KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI 1A

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE I REPRESENTASI DATA

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE I REPRESENTASI DATA

SISTEM BILANGAN, OPERASI ARITMATIKA DAN PENGKODEAN

BAB V b SISTEM PENGOLAHAN DATA KOMPUTER (Representasi Data) "Pengantar Teknologi Informasi" 1

REPRESENTASI DATA DATA REPRESENTATION

77 = (bilangan biner).

KOMPETENSI DASAR : MATERI POKOK : Sistem Bilangan URAIAN MATERI 1. Representasi Data

Sistem Bilangan pada Bidang Ilmu Komputer (Lanjutan)

BAB II ARITMATIKA DAN PENGKODEAN

SISTEM BILANGAN DAN KONVERSI BILANGAN. By : Gerson Feoh, S.Kom

MAKALAH. Mata Kuliah. Arsitektur dan Organisasi Komputer

Sistem Bilangan dan Pengkodean -2-

SISTEM BILANGAN REPRESENTASI DATA

Representasi Data Digital (Bagian 1)

BAB IV SISTEM BILANGAN DAN KODE-KODE

Pertemuan 2. sistem bilangan

Pengertian Data datum

Pengantar Teknologi Informasi Dan Komunikasi

SISTEM BILANGAN DAN FORMAT DATA

Pokok Pokok Bahasan :

SISTEM BILANGAN. B. Sistem Bilangan Ada beberapa sistem bilangan yang digunakan dalam sistem digital, diantaranya yaitu

Arithmatika Komputer. Pertemuan - 2

Representasi Data. M. Subchan M

2.1 Desimal. Contoh: Bilangan 357.

Sistem Digital (410206)

Sistem Bilangan & Kode Data

Arsitektur & Organisasi Komputer. Aritmatika Komputer. Pertemuan I I

BAB I DASAR KOMPUTER DIGITAL

Pertemuan ke 9 Aritmatika Komputer. Computer Organization Eko Budi Setiawan

II. Sistem Bilangan Outline : 31/10/2008. Anhar, ST. MT. Lab. Jaringan Komputer

DCH1B3 Konfigurasi Perangkat Keras Komputer

SISTEM BILANGAN DIGITAL

BAB II SISTEM BILANGAN DAN KODE BILANGAN

Sasaran Pertemuan 2 PERTEMUAN 2 SISTEM BILANGAN

Langkah 2 : mengubah bilangan Biner menjadi Desimal

Type Data terdiri dari : - Data Tunggal : Integer, Real, Boolean dan Karakter. - Data Majemuk : String

Bilangan Desimal bilangan yang memiliki basis 10. Bilangan tersebut adalah 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9 Bilangan Biner bilanganyang memilikibasis

PERTEMUAN MINGGU KE-3 REPRESENTASI DATA

Brigida Arie Minartiningtyas, M.Kom

Representasi Bilangan dan Operasi Aritmatika

Bilangan Bertanda (Sign Number)

Sistem Bilangan dan Kode

Sistem DIGITAL. Eka Maulana., ST, MT, M.Eng

Penggunaan Software Multimedia Logic Untuk Mengecek Kebenaran Rangkaian Logika Berdasarkan Peta Karnough

2. Dasar dari Komputer, Sistem Bilangan, dan Gerbang logika 2.1. Data Analog Digital

Representasi Bilangan dan Operasi Aritmatika

Semoga Tuhan memberi berkah pada kelas ini.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Bagian 2 STRUKTUR CPU

Representasi Bilangan dan Operasi Aritmatika

Representasi Bilangan dan Operasi Aritmatika

REPRESENTASI DATA. Pengantar Komputer Teknik Sipil dan Perencanaan Universitas Gunadarma

3/20/2013 SISTEM BILANGAN Jam 1

Fakultas Teknologi Industri Universitas Gunadarma 2013

Pertemuan Ke-1 PENDAHULUAN

ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER

DASAR SISTEM BILANGAN

BAB II SISTEM-SISTEM BILANGAN DAN KODE

REPRESENTASI dan ALUR PEMROSESAN DATA

BAB 1 PENGANTAR SISTEM KOMPUTER

DATA KOMPUTASI & SISTEM BILANGAN

MODUL 1 SISTEM BILANGAN

PERTEMUAN : 2 SISTEM BILANGAN

ARSITEKTUR KOMPUTER SET INSTRUKSI

DCH1B3 Konfigurasi Perangkat Keras Komputer

MODUL 1 SISTEM BILANGAN

Pertemuan Ke 2 Arsitek tur Dasar Komputer

Pertemuan Ke-6 ARITMATIKA KOMPUTER

STRUKTUR DATA. Data di kategorikan menjadi : 1. Tipe data tunggal : Integer, Boolean dan Kara 2. Tipe data majemuk : String ( Untai )

Konsep dasar perbedaan

1. Konsep Sistem Bilangan 2. Konsep Gerbang Logika 3. Penyederhanaan logika 4. Konsep Flip-Flop (Logika Sequensial) 5. Pemicuan Flip-Flop 6.

SISTEM KOMPUTER SMK MEDIA INFORMATIKA

Dr. novrina

PERTEMUAN. A. Fungsi Komputer. 1. Organisasi dan Arsitektur Komputer. 2. Struktur dan Fungsi Komputer

Konsep Organisasi dan Arsitektur Komputer (Pertemuan ke-2)

Komputer yang dipakai saat ini adalah sebuah pemroses data. Fungsinya sangat sederhana Untuk memproses data, kemudian hasil prosesnya diselesaikan

Tipe Data dan Operator dalam Pemrograman

SISTEM BILANGAN I. DEFINISI. II. Teori Bilangan

BAB Arsitektur Komputer. Konsep Arsitektur Komputer. Rini Agustina, S.Kom, M.Pd RINI AGUSTINA - DARI BERBAGAI SUMBER

Aritmatika Komputer. Bab 9 4/29/2014

Pengantar Organisasi Komputer

Basis Bilangan. Disusun oleh: Tim dosen SLD Diedit ulang oleh: Endro Ariyanto. Prodi S1 Teknik Informatika Fakultas Informatika Universitas Telkom

OPERATOR BAHASA C. Obyektif : 4. Mengetahui macam-macam operator dalam Bahasa C. 5. Mengetahui dan dapat menggunakan format pada tiap tipe data..

BAB I SISTEM BILANGAN OLEH : GANTI DEPARI JPTE FPTK UPI BANDUNG

DASAR KOMPUTER DAN PEMROGRAMAN

Struktur Data adalah : suatu koleksi atau kelompok data yang dapat dikarakteristikan oleh organisasi serta operasi yang didefinisikan terhadapnya.

Arsitektur Dan Organisasi Komputer. Pengantar Arsitektur Organisasi Komputer

Hanif Fakhrurroja, MT

8/4/2011. Microprocessor & Microcontroller Programming. Sistem Bilangan. Sistem Bilangan. Sistem Bilangan. Sistem Bilangan

Arsitektur dan Organisasi

PENDAHULUAN. Pengenalan Arsitektur Dan Organisasi Komputer MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

Struktur Data adalah : suatu koleksi atau kelompok data yang dapat dikarakteristikan oleh organisasi serta operasi yang didefinisikan terhadapnya.

SISTEM DIGITAL 1. PENDAHULUAN

PROGRAM STUDI S1 SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS DIPONEGORO. Aritmatik Komputer. Oky Dwi Nurhayati, ST, MT

Set Instruksi. Set Instruksi. Set Instruksi adalah kumpulan

MODUL TEKNIK DIGITAL MODUL I SISTEM BILANGAN

Sistem Bilangan. Desimal Biner Oktal Heksadesimal

Transkripsi:

Pertemuan 7 QUIS

1. Bagian yang terkait erat dengan unit-unit operasional dan interkoneksi antar komponen penyusun sistem komputer dalam merealisasikan aspek arsitekturalnya, merupakan pengertian dari: A. Komputer B. Organisasi komputer C. Arsitektur komputer D. Sistem komputer E. Struktur komputer

2. Sistem bilangan yang menggunakan basis 8 adalah: A. Biner D. Hexadesimal B. Oktal E. Sexagesimal C. Desimal

3. Komputer dapat berfungsi sebagai Operasi-operasi yang melibatkan pengolahan data atau perpindahan antara tempat penyimpanan dan lingkungan luar, artinya komputer sebagai... A. Alat Pemrograman B. Pemindahan Data C. Penyimpanan Data D. Pengolahan dari penyimpanan ke I/O E. Kontrol

4. Penulisan sistem bilangan yang benar di bawah ini adalah: A. 285(O) D. BCA(H) B. 1211(B) E. 12F(D) C. 101A(D)

5. Pada struktur komputer terdapat CPU yang terdiri dari beberapa komponen. Yang tidak termasuk dalam komponen CPU adalah. A. Register B. ALU C. Control Unit D. Internal Interconnection E. Harddisk

6. Kode biner yang digunakan hanya untuk mewakili nilai digit desimal saja adalah. A. BCD D. ASCII B. ABC E. ABCD C. EBCDIC

7. Satuan data terkecil dalam sistem komputer adalah. A. Biner D. Karakter B. Bit E. Byte C. Digit

8. F4 (H) =.(B) A. 1110 0100 D. 0001 1011 B. 0111 1100 E. 0001 1100 C. 1111 0100

9. Penulisan sistem bilangan yang tidak benar di bawah ini adalah: A. 275(O) D. 268(O) B. 1011 2 E. 12F(H) C. 1010(D)

10. Digit angka yang digunakan untuk bilangan Hexadesimal adalah: A. 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12,13,14,15,16 B. 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12,13,14,15 C. 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,10,11,12,13,14,15,16 D. 1,2,3,4,5,6,7,8,9,A,B,C,D,E,F E. 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,A,B,C,D,E

11. Konversi bilangan dari Desimal ke Biner dengan cara... A. membagi bilangan desimal dengan 2 B. membagi bilangan desimal dengan 10 C. membagi bilangan biner dengan 2 D. membagi bilangan biner dengan 10 E. membagi bilangan desimal dengan 8

12. Konversi bilangan dari Biner ke Oktal dengan cara... A. membagi masing-masing bit biner dalam bilangan sesuai dengan radix dan position value-nya B. membagi digit biner ke dalam empat digit dari kanan C. mengkonversikan setiap satu digit oktal menjadi tiga digit biner D. mengalikan masing-masing bit biner dalam bilangan sesuai dengan radix dan position value-nya E. membagi digit biner ke dalam tiga digit dari kanan

13. Konversi bilangan dari Oktal ke Hexadesimal dengan cara... A. membagi masing-masing bit biner dalam bilangan sesuai dengan radix dan position value-nya B. membagi digit biner tersebut ke dalam empat digit dari kanan C. mengkonversikan setiap satu digit oktal menjadi tiga digit biner D. mengalikan masing-masing bit oktal dalam bilangan sesuai dengan radix dan position value-nya E. Tidak bisa dilakukan secara langsung

14. Konversi bilangan dari Hexadesimal ke Oktal dengan cara... A. mengkonversikan setiap satu digit hexa menjadi empat digit biner B. membagi digit biner tersebut ke dalam empat digit dari kanan C. mengkonversikan setiap satu digit oktal menjadi tiga digit biner D. mengalikan masing-masing bit hexa dalam bilangan sesuai dengan radix dan position value-nya E. Tidak bisa dilakukan secara langsung

15. Komplemen dua dibentuk dengan mengambil komplemen satu dari bilangannya dan dengan menambahkan 1 pada posisi. a. kanan d. tengah b. kiri e. bawah c. atas

16. 52 (O) =.(B) a. 0011 0100 d. 1101 0000 b. 0010 1010 e. 1010 0100 c. 0101 0010

17. Pemrosesan jarak jauh dan time-sharing sudah dilakukan pada perkembangan komputer. a. Generasi Pertama d. Generasi Keempat b. Generasi Kedua e. Generasi Kelima c. Generasi Ketiga

18. Type data yang digunakan dalam komputer digital untuk merepresentasikan integer, pecahan, real, dan desimal berkode biner adalah: a. Data Alfabet d. Data Bit Tunggal b. Data Numerik e. Data Alphanumerik c. Data Logikal

19. 1111 0101 (B) =.(O) a. 365 d. 213 b. 651 e. 652 c. 75

20. Pengolahan instruksi pada CPU terdiri dari dua langkah, yaitu : a. Pembacaan data dan penyimpanan data b. Operasi penjumlahan dan pengurangan c. Pembacaan instruksi dan pelaksanaan instruksi d. Membaca data dan menjalankan program e. Menguji data dan menyimpan data

21. Bilangan biner dari -6 adalah.. a. 1001 d. 1111 b. 0111 e. 1010 c. 1111

22. 0101 0101 (B) =.(D) a. 251 d. 85 b. 124 e. 421 c. 44

23. Media penyimpan internal CPU yang digunakan saat proses pengolahan data, dan bersifat sementara adalah: a. Main Memory d. Register b. Harddisk e. Peralatan I/O c. ALU

24. Ciri-ciri komputer analog adalah. a. Output berupa angka, huruf dan gambar b. Dapat melakukan operasi logika c. Bekerja dengan sistem kontinyu d. Data dapat dikoreksi atau dihapus e. Dapat menyimpan data selama proses berlangsung

25. Penggunaan tabung hampa merupakan ciri dari perkembangan komputer. a. Generasi Pertama d. Generasi Keempat b. Generasi Kedua e. Generasi Kelima c. Generasi Ketiga

26. Type data yang digunakan dalam komputer digital untuk memanipulasi string oleh instruksi seperti move dan search adalah: a. Data Alfabet d. Data Bit Tunggal b. Data Numerik e. Data Alphanumerik c. Data Logikal

27. Penjumlahan dari dua bilangan biner positip dilakukan.. a. dengan komplemen b. secara langsung c. satu per satu d. dengan konversi bilangan e. dengan operasi pengurangan

28. Type Sign-Magnitude jika bit paling kiri adalah nol maka bilangan tersebut. a. negatif d. nol b. positif e. satu c. pecahan

29. Yang bukan tugas dari Control Unit adalah: a. Mengatur dan mengendalikan alat I/O b. Mengambil instruksi-instruksi dari memori c. Mengambil data dari main memory d. Menjalankan program aplikasi e. Menyimpan hasil proses ke main memory

30. Suatu teknik dimana prosesor memungkinkan mengamati terlebih dahulu di dalam software dan melakukan prediksi percabangan atau kelompok instruksi yang akan dieksekusi berikutnya, merupakan teknik kinerja komputer yaitu: a. Branch Analysis b. Data Flow Analysis c. Speculative Execution d. Branch Prediction e. Analisys and Design