BAB IV HASIL PENELITIAN. Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dengan jumlah responden 40 0rang dimana

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. analitik dimana penelitian ini ditunjukan untuk mengetahui ada atau tidaknya

Lampiran 1 PEDOMAN WAWANCARA UNTUK KADER

BAB V HASIL PENELITIAN. Pada bab ini membahas tentang hasil penelitian terhadap Hubungan Penyuluhan Ibu

BAB IV HASIL PENELITIAN. Yogyakarta yang berlokasi di Jl. Jayeng Prawiran No. 13 RT 019/04

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG POSYANDU TERHADAP STATUS GIZI ANAK BALITA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. memprihatinkan karena mengancam kualitas sumber daya manusia yang akan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Serambi Saintia, Vol. II, No. 2, Oktober 2014 ISSN :

BAB I PENDAHULUAN. penduduknya yang tinggi. Bahkan Indonesia menduduki peringkat ke-empat

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Ismawati tahun 2010 (dalam Ariyani dkk, 2012), posyandu

KUESIONER PENELITIAN

BAB 1 : PENDAHULUAN. kesehatan terdepan. Posyandu dilaksanakan oleh masyarakat itu sendiri dan merupakan

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan di tiap kelurahan/rw. Kegiatannya berupa KIA, KB, P2M

BAB I PENDAHULUAN. Posyandu adalah suatu bentuk keterpaduan pelayanan kesehatan yang

BAB VI PEMBAHASAN. Pada bab ini akan diuraikan pembahasan mengenai variabel independen

KUESIONER UNTUK KADER

BAB I PENDAHULUAN. Pos pelayanan terpadu (Posyandu) merupakan bentuk partisipasi. masyarakat yang membawa arti yang sangat besar bagi kesehatan dan

Oleh : Teti Herawati* *Pegawai Dinas Kesehatan Kabupaten Majalengka ABSTRAK

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Pelayanan kesehatan masyarakat pada prinsipnya mengutamakan

Faktor Faktor yang Mempengaruhi Kunjungan Balita ke Posyandu di Kelurahan Jayaraksa Wilayah Kerja Puskesmas Baros Kecamatan Baros Kota Sukabumi

imunisasi, Gizi dan Penanggulangan diare (Zulkifli, 2003). Kegiatan posyandu penting untuk bayi dan balita, karena tidak terbatas hanya pemberian

BAB I PENDAHULUAN. peningkatan kesehatan termasuk dalam hal gizi. Hal ini terbukti dari

Universitas Sumatera Utara

Kata Kunci: Pengetahuan, Keaktifan, Perilaku Sehat.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Gorontalo. Kelurahan Tomulabutao memiliki Luas 6,41 km 2 yang berbatasan

BAB V HASIL PENELITIAN. Universitas Andalas diperoleh sebagai berikut : persentase tentang data demografi (umur dan lembar observasi), frekuensi

BAB I PENDAHULUAN. Posyandu diselenggarakan untuk kepentingan masyarakat sehingga

BAB 1 PENDAHULUAN. Derajat kesehatan masyarakat di Indonesia masih rendah disebabkan banyak

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG STATUS GIZI BALITA DENGAN FREKUENSI TERJADINYA ISPA DI DESA KEBONDALEM

BAB I PENDAHULUAN. besar terhadap kesejahteraan manusia. Setiap kegiatan dan upaya untuk

BAB I PENDAHULUAN. menjadi 4,9 persen tahun Tidak terjadi penurunan pada prevalensi. gizi kurang, yaitu tetap 13,0 persen. 2

I. Identitas Responden. 1. Nama : 2. Alamat : 3. Agama : a. Islam b. Kristen c. Katolik d. Hindu e. Budha II. Karakteristik Responden

PEMERINTAH KABUPATEN MALANG DINAS KESEHATAN UPTD PUSKESMAS KEPANJEN Jalan Raya Jatirejoyoso No. 04 Telp. (0341) Kepanjen

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. a. Sebelah Timur berbatasan dengan desa Maleo. b. Sebelah Selatan berbatasan dengan desa Popayato

HUBUNGAN FREKUENSI KEHADIRAN ANAK USIA 1-3 TAHUN (BATITA) DALAM PENIMBANGAN DI POSYANDU DENGAN STATUS GIZI ANAK

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. balita yang berusia 6-24 bulan sebanyak 48 orang. a. Penimbangan dan pencatatan berat badan balita

BAB I PENDAHULUAN. menurunkan angka kematian bayi, anak balita dan angka kelahiran, tergantung pada keberhasilan

NASKAH PUBLIKASI. Disusun Oleh: Nixen Rachmawati

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Puskesmas Pakualaman merupakan puskesmas yang terletak di jalan jayeng

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. Posyandu merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumber Daya

BAB III KERANGKA KONSEP DAN DEFENISI OPERASIONAL. independen (pengertian imuninisasi, tujuan imunisasi, manfaat imunisasi, jenis

BAB 1 GAMBARAN PROGRAM PUSKESMAS KALIPARE TAHUN 2015

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TENTANG IMUNISASI DI PUSKESMAS PEMBANTU BATUPLAT

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan kesehatan yang diprogramkan oleh pemerintah dimana sasarannya

BAB IV HASIL PENELITIAN. 2 yaitu tahun dan diatas 35 tahun yang mengacu dari BKKBN

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. (Informed Consent) Saya sebagai mahasiswa Prodi D III Keperawatan Fakultas Ilmu

ARTIKEL ILMIAH HUBUNGAN PELAKSANAAN TUGAS KADER DENGAN KINERJA POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANDANARAN SEMARANG TAHUN 2016.

BAB III METODE PENELITIAN

MENINGKATKAN KESEHATAN IBU DAN ANAK MELALUI GERAKAN POSYANDU

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU KADER POSYANDU DALAM PELAYANAN MINIMAL PENIMBANGAN BALITA

BAB 3 KERANGKA TEORI DAN KERANGKA KONSEP

BAB I PENDAHULUAN. (SDKI) tahun 2012 adalah 40 kematian per 1000 kelahiran hidup. Di Provinsi

PERAN KADER DALAM PENINGKATAN STRATA PELAYANAN POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SUKAWARNA KOTA BANDUNG TAHUN 2008

B. Hasil Penelitian dan Pembahasan 1. Univariat a. Umur responden Tabel 4.1 Distribusi Responden Berdasarkan umur responden

DETERMINAN PEMANFAATAN FASILITAS KESEHATAN OLEH IBU HAMIL

HASIL DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini dilakukan di Puskesmas Pulo Brayan Kota Medan dengan

RIWAYAT HIDUP PENULIS

KUESIONER Partisipasi Masyarakat terhadap Pelayanan Posyandu Di Puskesmas A.Yani

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN TINGKAT KEHADIRAN IBU MENIMBANG ANAK BALITA DI POSYANDU WILAYAH KERJA PUSKESMAS ALALAK TENGAH DAN PUSKESMAS S

Jurnal Ilmiah Multi Science Kesehatan Volume 14, Juli 2017

Hubungan Kegiatan Posyandu Dengan Tingkat Fertilitas dan Mortalitas Balita

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kesehatan dan gizi merupakan kebutuhan dasar manusia. Sejak janin

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB III METODA PENELITIAN. A. Jenis/ Rancangan Penelitian dan Metode Pendekatan. wawancara menggunakan kuesioner dengan pendekatan cross sectional.

PELAKSANAAN KEGIATAN POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS HUTABAGINDA KECAMATAN TARUTUNG KABUPATEN TAPANULI UTARA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

MATA KULIAH ASKEB V (KOMUNITAS)

BAB III KERANGKA KONSEP. tujuan penelitian, maka hubungan antara variabel-variabel yang akan diteliti dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. Masa balita adalah masa emas (golden age) dalam rentang. perkembangan seorang individu, pada masa ini anak mengalami

PEMERINTAH KOTA BONTANG DINAS KESEHATAN PUSKESMAS BONTANG SELATAN II Jl. Hayam Wuruk RT.18 No.01 Berbas Tengah Bontang Selatan Telp.

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL DENGAN KUNJUNGAN K1 AKSES (KUNJUNGAN AWAL) DI PUSKESMAS PELAMBUAN

KUESIONER PENELITIAN

Pengaruh Motivasi dan Pengetahuan terhadap Keaktifan Kader Posyandu di wilayah kerja Puskesmas Bandar Khalipah Kabupaten Deli Serdang Tahun 2016

Nelly Malahayati 1. STIKes Bina Nusantara ABSTRAK. : Posyandu, Peran Kader,Dukungan Keluarga

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam mencapai tujuan Nasional Bangsa Indonesia sesuai Pembukaan

BAB I PENDAHULUAN. gizi anak balitanya. Salah satu tujuan posyandu adalah memantau peningkatan status

EKO ERTANTO PEMBIMBING

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. perlu dilakukan karena kesehatan bukan tanggung jawab pemerintah saja, namun

KUESIONER PERILAKU KADER DALAM PEMANTAUAN PERTUMBUHAN BALITA DI PUSKESMAS MANDALA KECAMATAN MEDAN TEMBUNG

BAB IV. Desa kayumerah adalah sebuah desa yang terdiri dari 6 Dusun. 3 Dusun

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN STATUS PARITAS DENGAN KETERATURAN KUNJUNGAN ANTENATAL CARE (ANC) PADA IBU HAMIL DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG TANDA BAHAYA KEHAMILAN DENGAN KEPATUHAN PEMERIKSAAN KEHAMILAN DI BPS ERNAWATI BOYOLALI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. terpadu kepada masyarakat dalam upaya untuk mengatasi masalah kesehatan serta

BAB III KERANGKA KONSEP. Tahap yang penting dalam satu penelitian adalah menyusun kerangka

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kesehatan merupakan hal yang sangat penting dan bisa dijadikan

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN POSYANDU DENGAN FREKUENSI KUNJUNGAN IBU BALITA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEAKTIFAN IBU BALITA DALAM KEGIATAN POSYANDU DI POSYANDU NUSA INDAH DESA JENAR KECAMATAN JENAR KABUPATEN SRAGEN

BAB III METODE PENELITIAN

Puskesmas Bilalang Kota Kotamobagu

FORM WAWANCARA. Catatan :

Keaktifan Kader Kesehatan dan Partisipasi Ibu dalam Pelaksanaan Kegiatan Posyandu

BAB I PENDAHULUAN. suatu wadah atau tempat yang memberikan pelayanan secara cepat dan murah,

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. angka kematian bayi, angka kelahiran, dan angka kematian ibu.( A.Gde Munin

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL TENTANG KEHAMILAN RESIKO TINGGI DIPUSKESMAS PEKAUMAN BANJARMASIN

Transkripsi:

BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian Penulis akan menguraikan hasil penelitian yang telah dilakukan di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dengan jumlah responden 40 0rang dimana hasil yang didapat akan dikelompokkan dalam bentuk table distribusi frekuensi. 4.2. Karakteristik Umum Responden Karakteristik umum responden dalam penelitian ini meliputi umur, prndidikan, dan pekerjaan yang dapat dilihat pada tabel 4.1 : Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan No Data Demografi F % 1 Umur : a. < 20 tahun b. 20-35 tahun c. >35 tahun 3 34 3 7,5 85,0 7,5 2 Pendidikan : a. SD b. SMP c. SMA d. Perguruan tinggi 5 6 14 15 12,5 15,5 35,0 37,5 3 Pekerjaan : a. IRT b. Wiraswasta c. Petani d. PNS 11 14 4 11 27,5 35,0 10,0 27,5 48

49 Dari tabel diatas terlihat bahwa mayoritas responden berumur 20-35 tahun yaitu sebanyak 34 orang (85%) dan minoritas berumur <20 dan >35 tahun yang masing-masing sebanyak 3 orang (7,5%). Responden mayoritas berpendidikan perguruan tinggi yaitu sebanyak 15 orang (37,5%) dan minoritas berpendidikan SD sebanyak 5 orang (12,5%). Sedangkan pekerjaan responden mayoritas adalah wiraswasta sebanyak 14 orang (35,0%) dan minoritas memiliki pekerjaan petani sebanyak 4 orang (10,0%). 4.3. Analisa Univariat 4.3.1. Pengetahuan Responden Untuk melihat pengetahuan responden di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dapat di lihat pada tabel 4.2 : Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Pengetahuan Responden Di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan No Pernyataan 1 Posyandu merupakan sarana untuk meningkatkan pemantauan tumbuh kembang balita 2 Tujuan program Posyandu adalah mempercepat penurunan angka kematian bayi dan anak balita serta penurunan angka kelahiran 3 Penanggung jawab umum dalam pengelolaan posyandu adalah Kepala Desa/ Lurah Ya Tidak n % N % 9 22,5 31 77,5 15 37,5 25 62,5 18 45,0 22 55,0 4 Posyandu terdiri dari 5 meja pelayanan 15 37,5 25 62,5 5 Kegiatan Posyandu bukan hanya 16 40,0 24 60,5 penimbangan bayi dan balita 6 Sasaran posyandu adalah bayi, balita, ibu 19 47,5 21 52,5

50 hamil, wanita usia subur dan Pasangan Usia Subur 7 Ibu yang memiliki bayi dan balita wajib 17 42,5 23 57,5 datang ke posyandu 8 Salah satu manfaat datang ke Posyandu 20 50,0 20 50,0 adalah mendapatkan informasi karena ada penyuluhan 9 Posyandu dilakukan rutin sekali tiap bulan 17 42,5 23 57,5 10 Pelayanan yang ada di Posyandu yaitu KIA, KB, gizi, imunisasi, dan penanggulangan diare 17 42,5 23 57,5 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (1) sebanyak 9 responden (22,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 31 responden (77,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (2) sebanyak 15 responden (37,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 25 responden (62,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (3) sebanyak 18 responden (45%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 22 responden (55%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (4) sebanyak 15 responden (37,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 25 responden (62,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (5) sebanyak 16 responden (40%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 24 responden (60%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (6) sebanyak 19 responden (47,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 21 responden (52,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (7) sebanyak 17 responden (42,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 23 responden (57,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (8) sebanyak 20 responden (50%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 20 responden (50%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (9) sebanyak 17 responden

51 (42,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 23 responden (57,5%) dan yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (10) sebanyak 17 responden (42,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 23 responden (57,5%). Untuk melihat frekuensi kategori Pengetahuan Responden di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dapat dijabarkan pada Tabel 4.3 : Tabel 4.3. Frekuensi Kategori Pengetahuan Responden di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan No Pengetahuan F % 1 Baik 17 42,5 2 Kurang Baik 23 57,5 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa responden memiliki pengetahuan baik sebanyak 17 orang (42,5%) dan responden yang berpengetahuan kurang baik sebanyak 23 orang (23%). 4.3.2. Dukungan Keluarga Untuk melihat dukungan keluarga di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dapat di lihat pada tabel 4.4 : Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Dukungan Keluarga Di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan No Pernyataan Ya Tidak n % N % 1 Keluarga selalu mengingatkan tentang jadwal 11 25,0 29 65,0 posyandu 2 Ibu pernah mendapatkan informasi tentang manfaat 19 47,5 21 52,5 posyandu dari keluarga 3 Ibu mengetahui jadwal ke posyandu 19 47,5 21 52,5 4 Keluarga memberi motivasi pada Ibu untuk 19 47,5 21 52,5

52 membawa balita ke posyandu 5 Ibu bersedia jika bayinya di bawa oleh keluarga yang lain 6 Keluarga memberitahukan hasil penimbangan BB balita pada Ibu 7 Jika BB anak Ibu naik, apakah ibu akan menjaga BB anak Ibu di bulan berikutnya. 8 Jika anak Ibu mendapatkan kategori BB terbaik di tahun 2014 apakah merasa senang. 9 Ibu akan membawa balitanya ke posyandu bulan berikutnya 10 Ibu ditemani oleh keluarga ke posyandu bulan brikutnya 19 47,5 21 52,5 18 45,0 22 55,0 15 37,5 25 62,5 19 47,5 21 52,5 17 42,5 23 57,5 8 20,0 32 80,0 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (1) sebanyak 11 responden (25,0%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 29 responden (65,0%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (2) sebanyak 19 responden (47,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 21 responden (52,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (3) sebanyak 19 responden (47,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 21 responden (52,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (4) sebanyak 19 responden (47,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 21 responden (52,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (5) sebanyak 19 responden (47,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 21 responden (52,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (6) sebanyak 18 responden (45,0%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 22 responden (55,0%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (7) sebanyak 15 responden (37,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 25 responden (62,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (8) sebanyak 19 responden (47,5%) dan yang menjawab Tidak

53 sebanyak 21 responden (52,5%), yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (9) sebanyak 17 responden (42,5%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 23 responden (57,5%) dan yang menjawab Ya pada pernyataan nomor (10) sebanyak 8 responden (20,0%) dan yang menjawab Tidak sebanyak 32 responden (80,0%). Untuk melihat frekuensi kategori dukungan keluarga di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dapat dilihat pada tabel 4.5: Tabel 4.5. Frekuensi Kategori Dukungan Keluarga Di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan No Dukungan Keluarga Frekuensi Persentase 1 Baik 10 25,0 2 Kurang Baik 30 75,0 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa responden memiliki dukungan keluarga yang baik sebanyak 10 orang (25,0%) dan responden yang memiliki dukungan keluarga yang kurang baik sebanyak 30 orang (75,0%). 4.3.3. Keaktifan Kunjungan Balita ke Posyandu Untuk melihat dukungan keluarga di Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan dapat dilihat pada tabel 4.6 : Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Keaktifan Kunjungan Balita ke Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan No Keaktifan Kunjungan Balita ke Posyandu Frekuensi Persentase 1 Aktif 13 32,5 2 Tidak Aktif 27 67,5

54 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa kunjungan balita ke posyandu yang aktif dalam kegiatan di posyandu sebanyak 13 orang (32,5%) dan yang tidak aktif kunjungan balita keposyandu sebanyak 27 orang (67,5%). 4.4. Analisa Bivariat 4.4.1. Hubungan Pengetahuan Keluarga dengan Keaktifan Kunjungan Balita ke Posyandu Untuk melihat hubungan pengetahuan keluarga dengan keaktifan kunjungan balita ke posyandu kluet selatan kabupaten aceh selatan dapat dilihat pata tabel 4.7 : Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Hubungan Pengetahuan Keluarga dengan Keaktifan Kunjungan Balita ke Posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan. Keaktifan Kunjungan Balita Pengetahuan Aktif Tidak Aktif Total n % n % N % Baik 11 64,7 6 35,3 17 100,0 Kurang baik 2 8,7 21 91,3 23 100,0 Prob 0,000 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa pengetahuan kurang baik tentang posyandu dan tidak aktif membawa balitanya ke posyandu sebanyak 21 orang (91,3%). Sedangkan responden yang pengetahuan baik dan aktif membawa anaknya ke posyandu sebanyak 11 orang (64,7%). Berdasarkan hasil uji statistic dengan menggunakan chi-square dapat diperoleh Probabilitas 0,000 < α 0,005 maka Ho ditolak dan Ha diterima yaitu ada hubungan pengetahuan keluarga dengan keaktifan kunjungan balita ke posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan.

55 4.4.2. Hubungan Dukungan Keluarga dengan Keaktifan Kunjungan Balita ke Posyandu Untuk melihat hubungan dukungan keluarga dengan keaktifan kunjungan balita ke posyandu kluet selatan kabupaten aceh selatan dapat dilihat pata tabel 4.8 : Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Hubungan Dukungan keluarga dengan keaktifan kunjungan balita ke posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan. Keaktifan Kunjungan Balita Dukungan Total Aktif Tidak Aktif Keluarga N % n % N % Baik 10 100,0 0 0 10 100,0 Kurang baik 3 10,0 27 90,0 30 100,0 Prob 0,000 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa dukungan keluarga yang kurang baik tentang posyandu dan tidak aktif membawa balitanya ke posyandu sebanyak 27 orang (90,0%). Sedangkan responden yang dukungan keluarganya baik dan aktif membawa anaknya ke posyandu sebanyak 10 orang (100,0%). Berdasarkan hasil uji statistic dengan menggunakan chi-square dapat diperoleh probabilitas 0,000 < α 0,005 maka Ho ditolak dan Ha diterima yaitu ada hubungan dukungan keluarga dengan keaktifan kunjungan balita ke posyandu Kluet Selatan Kabupaten Aceh Selatan.