PERANCANGAN LANSKAP WATERFRONT SITU BABAKAN, DI PERKAMPUNGAN BUDAYA BETAWI SETU BABAKAN, JAKARTA SELATAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANCANGAN LANSKAP WATERFRONT SITU BABAKAN, DI PERKAMPUNGAN BUDAYA BETAWI SETU BABAKAN, JAKARTA SELATAN"

Transkripsi

1 PERANCANGAN LANSKAP WATERFRONT SITU BABAKAN, DI PERKAMPUNGAN BUDAYA BETAWI SETU BABAKAN, JAKARTA SELATAN Oleh : Mutiara Ayuputri A PROGRAM STUDI ARSITEKTUR LANSKAP FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

2 RINGKASAN MUTIARA AYUPUTRI. Perancangan Lanskap Waterfront Situ Babakan di Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan, Jakarta Selatan. (Dibimbing oleh NURHAJATI A. MATTJIK). Kawasan waterfront Situ Babakan, di Perkampungan Budaya Betawi (PBB), merupakan salah satu kawasan tepian air yang potensial dikembangkan sebagai obyek wisata. Kegiatan wisata telah membentuk kawasan di sekitar danau (waterfront) menjadi areal pelayanan wisata yang tidak tertata dengan baik sehingga dapat mengakibatkan menurunnya perhatian masyarakat kepada danau serta menimbulkan dampak negatif ekologis dan ekonomis pada danau. Sehingga dalam pengembangannya diperlukan suatu perencanaan dan perancangan lanskap waterfront situ yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk merancang kawasan waterfront Situ Babakan dengan memanfaatkan potensi badan air Situ Babakan agar dapat memberikan nilai tambah bagi kawasan PBB Setu Babakan. Selain itu dapat meningkatkan daya dukung, kualitas visual dan lingkungan tepian air baik air maupun bantarannya. Sehingga tercapainya kelestarian lingkungan dan pada akhirnya dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar. Penelitian ini menggunakan metode survai dan analisis deskriptif. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan proses perencanaan dan perancangan yang dikemukakan oleh Gold (1980) dengan pendekatan sumberdaya dan aktivitas. Proses ini meliputi beberapa tahapan diantaranya, persiapan penelitian, inventarisasi, analisis, perencanaan serta perancangan. Luas keseluruhan PBB 289 ha, dengan luas Situ Babakan saat ini sekitar 17 ha ( %). Jenis penggunaan lahan di kawasan danau dan sekitarnya meliputi perumahan, kawasan hijau, rawa, air, dan fasilitas umum/ fasilitas sosial. Potensi tapak adalah aksesibilitas tinggi; keanekaragaman jenis tanaman khas Betawi, vegetasi peneduh; satwa burung dan ikan. Selain itu suara kicauan burung, desiran angin dan gemerisik dedaunan menjadi daya tarik wisata; penampakan permukiman penduduk yang masih asri dan berkarakteristik khas Betawi; dominansi penduduk Betawi; aktifitas seni budaya Betawi. Sedangkan kendalanya adalah drainase buruk; degradasi kualitas situ; keindahan situ babakan tidak dapat dinikmati secara menyeluruh, fasilitas wisata tidak bernuansa Betawi; warung-warung tidak tertata dengan baik; laju pertumbuhan penduduk tinggi dan adanya warga pendatang; permukiman terlalu dekat dengan situ dan membelakangi situ; arsitektur tidak berkarakter khas betawi; penanganan limbah domestik masih kurang. Konsep dasar perancangan tapak adalah suatu kawasan edukatif dan rekreatif dengan tetap mempertahankan fungsi lingkungan utamanya sebagai daerah resapan air dan kawasan budaya Betawi. Rencana ruang dibagi berdasarkan tingkat kepekaan terhadap lanskap dan intensitas aktifitas manusia yaitu ruang intensif (ruang wisata alam, ruang wisata budaya/permukiman penduduk, ruang pelayanan dan non intensif (ruang konservasi). Penataan ruang di tapak disesuaikan antara aktivitas yang berlangsung di tapak baik aktivitas wisata maupun masyarakat Betawi setempat sehingga ruang-ruang yang ada dapat mengakomodasikan fungsi-fungsi yang berlangsung.

3 Rencana sirkulasi ditujukan sebagai pengarah gerakan dari pengguna tapak dan menghubungkan setiap ruang dengan efektif dan efisien. Jalur sirkulasi dibagi menjadi dua yaitu jalur sirkulasi ulama dan jalur sirkulasi penunjang. Rencana tata hijau berorientasi pada penggunaan jenis-jenis vegetasi lokal khas Betawi dan berdasarkan kebutuhan. Pengembangan fasilitas yang akan diakomodasikan di tapak adalah Rumah adat, kios yang terdiri dari kios makanan, kios untuk menjual dan penjualan alat pemancingan, dan kios cindera mata (Art shop), workshop, museum dan perpustakaan, pintu gerbang, restoran dilengkapi dengan 12 pendopo, penginapan, teater terbuka, toilet, gazebo dan shelter, dek pemancingan, perahu, jembatan, halte delman, bangku taman tersebut berciri khas Betawi, papan informasi yang direncanakan pada tapak terdiri dari papan penunjuk arah, papan orientasi, papan peraturan/larangan, dan papan nama tanaman, lampu, tempat sampah, drainase. Untuk mereduksi dampak negatif terhadap tapak dan memberi kenyamanan bagi pengunjung maka dilakukan penghitungan terhadap daya dukung. Daya dukung tapak yaitu sebesar 3947 orang/hari. Perancangan lanskap sangat tergantung pada hasil perencanaan sehingga diperlukan perencanaan yang matang. Tema di kawasan waterfront sangat mendukung tercipta suatu keunikan tersendiri sehingga mengundang pengunjung dan senagai daya tarik sehingga menimbulkan perasaan untuk kembali lagi. Keunikan tersebut dapat ditentukan oleh budaya yang berkembang di kawasan tersebut. Untuk mengembangkan kawasan ini perlu adanya pertemuan terbuka dengan masyarakat untuk meningkatkan kesan publik. Pengembangan waterfront harus tetap melestarikan lingkungannya. Bahkan, jika mungkin, memperbaiki lingkungannya yang rusak. Selain itu diperlukan suatu metode tertentu yang dapat menstabilkan garis pertemuan antara darat dan air.

4 PERANCANGAN LANSKAP WATERFRONT SITU BABAKAN, DI PERKAMPUNGAN BUDAYA BETAWI SETU BABAKAN, JAKARTA SELATAN Skripsi Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor Oleh : Mutiara Ayuputri A PROGRAM STUDI ARSITEKTUR LANSKAP FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

5 LEMBAR PENGESAHAN Judul Nama NRP : PERANCANGAN LANSKAP WATERFRONT SITU BABAKAN, DI PERKAMPUNGAN BUDAYA BETAWI SETU BABAKAN, JAKARTA SELATAN : Mutiara Ayuputri : A Menyetujui, Pembimbing Prof. Dr. Ir. Nurhajati A. Mattjik, MS NIP Mengetahui, Dekan Fakultas Pertanian Prof. Dr. Ir. Supiandi Sabiham, M.Agr NIP : Tanggal lulus :

6 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Jakarta, pada tanggal 5 November Penulis merupakan anak keempat dari empat bersaudara, putri dari pasangan Bapak Achmad Firdaus (Almarhum) dan Ibu Sri Rahayu. Penulis menyelesaikan pendidikan sekolah dasar di SD Negeri 17 Malaka Jaya, Jakarta pada tahun Selanjutnya, penulis menyelesaikan studi di SMP Negeri 139 Jakarta pada tahun Pada tahun 2001, penulis menyelesaikan studi di SMU Negeri 54 Jakarta. Tahun 2001 penulis diterima di Institut Pertanian Bogor (IPB) melalui jalur Ujian Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UMPTN) sebagai mahasiswa Program Studi Arsitektur Lanskap, Fakultas Pertanian.

7 KATA PENGANTAR Segala Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat serta nikmat-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Perancangan Lanskap Waterfront Situ Babakan, di Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan, Jakarta Selatan. Skripsi ini adalah sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Fakultas Pertanian Institut Pertanian Bogor. Skripsi ini bertujuan untuk merancang lanskap kawasan waterfront Situ Babakan dengan memanfaatkan potensi badan air Situ Babakan agar dapat memberikan nilai tambah bagi kawasan Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan. Sehingga tercapainya kelestarian lingkungan dan pada akhirnya dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar. Selama persiapan, pelaksanaan dan penulisan penelitian ini penulis mendapat banyak bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dengan setulus hati, penulis berterimakasih kepada : 1. Prof. Dr. Ir. Nurhajati A. Matjik, MS selaku dosen pembimbing yang telah membimbing dan memberikan pengarahan. 2. Bapak Dr. Ir. Nizar Nasrullah, M.Agr dan Ir. Marietje Wungkar, M.Si yang telah bersedia menguji dan memberikan saran-saran untuk perbaikan penelitian ini. 3. Kepada Prof. Dr. Ir. Hadi Susilo Arifin selaku dosen pembimbing akademik yang telah memberikan arahan selama perkuliahan. 4. Segenap keluarga tercinta : Mamah, Kakak, dan saudara -saudara tercinta atas segala dukungannya baik moril maupun materil. 5. Landscape 38 atas kebersamaannya serta segala pihak yang telah membantu hingga terselesaikannya skripsi ini. Penulis juga mengharapkan agar skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak dan kemajuan ilmu arsitektur lanskap. Bogor, Januari 2006 Penulis

8 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR LAMPIRAN... xiv PENDAHULUAN Latar Belakang... 1 Tujuan Penelitian... 2 Manfaat Penelitian... 3 TINJAUAN PUSTAKA Lanskap... 4 Perancangan... 4 Situ atau Danau dan Potensinya sebagai Areal Rekreasi... 6 Karakteristik Kawasan Waterfront... 8 Pengembangan Waterfront... 8 Daya Dukung Wisata METODE Lokasi dan Waktu Penelitian Batasan Penelitian Metode KONDISI UMUM KAWASAN Sejarah Situ Babakan Perkembangan Kampung-kampung Betawi Asli Rencana Induk Pengembangan Kawasan PBB INVENTARISASI Aspek Biofisik Lokasi dan Aksesibilitas Tapak Pola Penggunaan Lahan Tanah Topografi Hidrologi Iklim Vegetasi dan satwa Visual dan Akustik Utilitas Lingkungan Aspek Sosial Budaya Kependudukan Pola Permukiman... 45

9 Pengunjung Seni dan Budaya Arsitektur Rumah Tradisional Betawi ANALISIS DAN SINTESIS Aspek Biofisik Lokasi dan Aksesibilitas Tapak Pola Penggunaan Lahan Tanah Topografi Hidrologi Iklim Vegetasi dan satwa Visual dan Akustik Utilitas Lingkungan Aspek Sosial Budaya Kependudukan Pola Permukiman Pengunjung Seni dan Budaya Arsitektur Rumah Tradisional Betawi KONSEP Konsep Dasar Konsep Pengembangan Lanskap Konsep Ruang Konsep Aktivitas Konsep Sirkulasi Konsep Tata Hijau Konsep Fasilitas dan Utilitas PERENCANAAN DAN PERANCANGAN Rencana Lanskap Rencana Ruang Rencana Aktivitas Rencana Sirkulasi Rencana Tata Hijau Rencana Fasilitas dan Utilitas Fasilitas Utilitas Daya Dukung KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

10 DAFTAR TABEL No. Halaman 1. Jenis, Bentuk, dan Sumber Data Fasilitas Bangunan Wisata di PBB Landscape furniture di PBB Penggunaan Lahan di Waterfront Situ Babakan Status Mutu Air Situ Babakan Menurut Sistem Nilai STORET Sesuai Peruntukannya Jenis Tanaman yang Ada pada Tapak Jenis-jenis Burung yang ditemukan di PBB Kegiatan Pagelaran Kesenian Rutin dan Kegiatan Insidental Periode April-Juni Jenis Tari dalam Kebudayaan Betawi Jenis Seni Teater dalam Kebudayaan Betawi Jenis Seni Musik dalam Kebudayaan Betawi Jenis Makanan dan Minuman Khas Betawi Alternatif Tanaman yang ditanam di Situ Babakan Pembagian ruang berdasarkan tingkat kepekaan terhadap lanskap dan intensitas aktivitas manusia Matriks kesesuaian sumberdaya dengan aktivitas wisata yang direncanakan dala m kawasan Alternatif Tanaman yang ditanam di Kawasan Waterfront Kebutuhan ruang aktivitas dan fasilitas, serta daya dukungnya

PERANCANGAN LANSKAP KAWASAN REKREASI SITU RAWA BESAR, DEPOK. Oleh : YULIANANTO SUPRIYADI A

PERANCANGAN LANSKAP KAWASAN REKREASI SITU RAWA BESAR, DEPOK. Oleh : YULIANANTO SUPRIYADI A PERANCANGAN LANSKAP KAWASAN REKREASI SITU RAWA BESAR, DEPOK Oleh : YULIANANTO SUPRIYADI A34201023 PROGRAM STUDI ARSITEKTUR LANSKAP FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2008 RINGKASAN YULIANANTO
