Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru"

Transkripsi

1 Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru Tesis Diajukan kepada Program Pascasarjana Magister Manajemen Pendidikan Untuk Memperoleh Gelar Magister Pendidikan Oleh : Imelda Naema Patola NPM : Program Pascasarjana Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga 2012

2

3 MOTTO Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku. (Filipi 4 : 13) PERSEMBAHAN Tesis ini ku persembahkan untuk : 1. Suamiku terkasih, Wellem Sairwona 2. Anak-anakku tersayang : Joel Firzhent Sairwona Elysia Zanette Sairwona

4 Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru Abstrak Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian komparatif deskriptif yang bertujuan untuk mengetahui signifikansi perbedaan prestasi belajar antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru. Penelitian ini melibatkan 17 SD dengan jumlah total siswa kelas IV SD sebanyak 409 orang siswa yang terdiri dari 262 orang siswa kelas IV SD berlatar belakang TK dan 147 orang siswa kelas IV SD berlatar belakang non TK. Pengumpulan data dilakukan melalui studi dokumen daftar nilai hasil belajar semester I dan semester II Tahun Ajaran 2010/2011 yang diperoleh dari nilai murni siswa sebelum dituangkan ke dalam rapor siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada perbedaan yang signifikan prestasi belajar antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK di SD Negeri se- Kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 2010/2011. Serta, Siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK terbukti memiliki rata-rata nilai prestasi belajar yang lebih tinggi dibandingkan Siswa kelas IV SD yang berlatar belakang non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru pada tahun ajaran 2010/2011. Kata kunci : Prestasi Belajar, Kelas IV SD, TK, Non TK i

5 The Differences of Learning Achievement Between Fourth Grade Students in Elementary School Who Attended Kindergarten and Those Who Hadn t Atended Kindergarten in All Public Elementary School in The Sub District of Banyubiru Abstract This research is a comparative descriptive study which aims to know the significant differences of Learning achievement between fourth grade students of elementary school who atended kindergarten and those who hadn t atended kindergarten in all public elementary school in sub district of Banyubiru. The study involved 17 elementary schools and the total number of fourth grade students from elementary schools is 409 students consisting of 262 fourth grade of elementary school students who atended kindergarten and 147 fourth grade of elementary school students who hadn t atended kindergarten. Data collected through the study documents from list value of learning outcomes in first semester and second semester of Academic Year 2010/2011 was obtained from the real value before it is include into report cards of students. The results showed that there were significant differences of learning achievement between fourth grade students of elementary school who had atended kindergarten and those who hadn t atended kindergarten in all public elementary schools in the sub district of Banyubiru on academic year 2010/2011. As well, fourth grade students of elementary school who had atended kindergarten have a proven learning achievement average scores which are higher than students elementary school who hadn t atended kindergarten in all public elementary school in the sub district of Banyubiru. Keywords: Learning Achievement, Fourth Grade Elementary School, Attended Kindergarten, Didn t Atended Kindergarten ii

6 KATA PENGANTAR Rendahnya mutu sumber daya manusia di Indonesia menyebabkan pemerintah melakukan upaya serius yang diawali dengan pendidikan sejak dini. Pendidikan usia dini mampu meletakkan dasar-dasar pemberdayaan manusia agar memiliki kesadaran akan potensi diri dan dapat mengembangkannya bagi kebutuhan diri, masyarakat dan bangsa. Penelitian ini didorong oleh keingintahuan penulis untuk mengetahui perbedaan prestasi belajar antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang TK dan non TK. Puji syukur kepada Tuhan Yesus yang telah memberikan limpahan rahmat-nya sehingga penulisan tesis ini dapat terselesaikan. Akhirnya penulis menyadari bahwa penulisan tesis ini jauh dari kesempurnaan. Untuk itu penulis terbuka terhadap ide, saran, koreksi, yang konstruktif guna perbaikan lebih lanjut. Harapan penulis karya ilmiah ini memberikan manfaat bagi pembaca dan pihak yang berkepentingan. Salatiga, Agustus 2012 Peneliti iii

7 UCAPAN TERIMA KASIH Peneliti mengucapkan puji dan syukur kepada Tuhan Yesus atas kasih, berkat dan pertolongannya sehingga peneliti dimampukan untuk menyelesaikan tesis ini. Peneliti juga menyadari bahwa tesis ini dapat terselesaikan berkat bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, peneliti hendak mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Sutriyono, MSc.,Ph.D., selaku Ketua Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. 2. Prof. Drs. J. T. Lobby Loekmono, Ph.D., selaku pembimbing, terima kasih atas bimbingan, ilmu dan kesabarannya selama membimbing peneliti dalam menyusun tesis ini. 3. Seluruh staf pengajar Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, terima kasih atas ilmu dan dukungan yang diberikan kepada peneliti yang berguna untuk menyusun tesis ini. 4. Para Kepala Sekolah, guru (terutama guru kelas IV) dan staf di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru, terima kasih atas ijin, bantuan dan kerjasama yang diberikan kepada peneliti selama peneliti melakukan iv

8 penelitian di sekolah-sekolah tersebut sehingga dapat terlaksana dengan baik. 5. Mama terkasih, Yohana Patola beserta adik-adik: Iwan sekeluarga, Icen, Iva, Aderina; papa Marnix Sairwona dan mama Dorkas Soruday, Musa Sekeluarga dan Ester, terima kasih atas kasih, bantuan doa, semangat dan dukungan bagi peneliti dalam menyelesaikan tesis ini. 6. Suami terkasih, Wellem Sairwona dan anak-anakku tersayang Joel dan Zanette juga saudaraku Rita atas kasih dan dukungan sehingga peneliti tetap semangat dan tidak menyerah dalam menyelesaikan tesis ini. 7. Seluruh teman angkatan XVII, terutama bapak Joko Purwono yang sangat membantu peneliti saat melakukan penelitian; Vina Van Harling, Pak Jack dan Yuyun; terima kasih atas perhatian, bantuan dan persahabatan yang terjalin selama peneliti menempuh studi. Kepada seluruh pihak yang turut membantu peneliti namun tidak dapat peneliti sebutkan satu per peneliti ucapkan terima kasih dan semoga Tuhan selalu memberkati. Salatiga, Agustus 2012 Peneliti v

9 DAFTAR ISI Abstrak... i Kata Pengantar... ii Ucapan Terima Kasih... iii Daftar Isi... vi Daftar Tabel... x 1. Pendahuluan Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan Landasan Teori Pengertian Prestasi Belajar Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) Faktor-faktor yang Mempengaruhi Prestasi Belajar Penilaian Prestasi Belajar Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa SD yang Berlatar Belakang TK dan non TK Kajian yang Relevan Hipotesis Metode Penelitian Jenis dan Lokasi Penelitian Populasi dan Sampel Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisis Data Ana lisis Deskriptif Ana lisis Uji Beda Sampel Bebas vi

10 4. Hasil Penelitian dan Pembahasan Kar akteristik Responden Ana lisis Deskriptif Data SD Negeri Banyubiru SD Negeri Banyubiru SD Negeri Gedong SD Negeri Kebondowo SD Negeri Kebumen SD Negeri Kemambang SD Negeri Rapah SD Negeri Rapah SD Negeri Rapah SD Negeri Rowoboni SD Negeri Rowoboni SD Negeri Sepakung SD Negeri Sepakung vii

11 SD Negeri Tegaron SD Negeri Tegaron SD Negeri Wirogomo SD Negeri Wirogomo H asil Uji Beda Mean Variabel Prestasi Belajar antara Siswa Non TK di SD Negeri se-kecamatan Banyubiru Pen didikan Agama Pen didikan Kewarganegaraan (PKn) Bah asa Indonesia Mat ematika Ilm u Pengetahuan Alam (IPA) Ilm u Pengetahuan Sosial (IPS) Sen i Budaya dan Keterampilan (SBK) P endidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (Penjaskes) U ji Hipotesis viii

12 P embahasan P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Pendidikan Agama Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Pendidikan Kewarganegaraan Antara Siswa Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK d an Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) Antara Siswa ix

13 Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (Penjaskes) Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK P embahasan Perbedaan Prestasi Belajar Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK Penutup Kesi mpulan Sar an Daftar Pustaka Lampiran x

14 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1.1 Tabel 1.2 Nilai Prestasi Belajar Matematika antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Matematika Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Tabel 1.3 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Tabel 1.4 Tabel 1.5 Tabel 1.6 Tabel 1.7 Nilai Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Nilai Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ xi

15 Tabel 1.8 Tabel 1.9 Tabel 1.10 Tabel 4.1 Tabel 4.2 Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas III SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SDN Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2009/ Jumlah Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK di SD Negeri se- Kecamatan Banyubiru 2009/ Karakteristik Responden Latar Belakang TK berdasarkan Gender Karakteristik Responden Latar Belakang Non TK berdasarkan Gender Tabel 4.3 Karakteristik Responden berdasarkan Usia Tabel 4.4 Tabel 4.5 Tabel 4.6 Banyubiru 05 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Banyubiru 05 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Banyubiru 06 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ xii

16 Tabel 4.7 Tabel 4.8 Tabel 4.9 Tabel 4.10 Tabel 4.11 Tabel 4.12 Tabel 4.13 Tabel 4.14 Banyubiru 06 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Gedong 02 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Gedong 02 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Kebondowo 03 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Kebondowo 03 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Kebumen 01 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Kebumen 01 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Kemambang 02 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ xiii

17 Tabel 4.15 Tabel 4.16 Tabel 4.17 Tabel 4.18 Tabel 4.19 Tabel 4.20 Tabel 4.21 Tabel 4.22 Tabel 4.23 Kemambang 02 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Rapah 01 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Rapah 01 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Rapah 02 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Rapah 02 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Rapah 03 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Rapah 03 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Rowoboni 01 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Rowoboni 01 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ xiv

18 Tabel 4.24 Tabel 4.25 Tabel 4.26 Tabel 4.27 Tabel 4.28 Tabel 4.29 Tabel 4.30 Tabel 4.31 Rowoboni 02 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Rowoboni 02 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Sepakung 01 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Sepakung 01 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Sepakung 03 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Sepakung 03 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tegaron 01 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tegaron 01 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ xv

19 Tabel 4.32 Tabel 4.33 Tabel 4.34 Tabel 4.35 Tabel 4.36 Tabel 4.37 Tegaron 02 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tegaron 02 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Wirogomo 01 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Wirogomo 01 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Wirogomo 02 pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Wirogomo 02 pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.38 Pendidikan Agama Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.39 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Pendidikan Agama Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ xvi

20 Tabel 4.40 Pendidikan Agama Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.41 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Pendidikan Agama Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.42 Pendidikan Kewarganegaraan Antara Siswa Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.43 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Pendidikan Kewarganegaraan Antara Siswa Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.44 Pendidikan Kewarganegaraan Antara Siswa Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.45 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Pendidikan Kewarganegaraan Antara Siswa Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.46 Tabel 4.47 Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ xvii

21 Tabel 4.48 Tabel 4.49 Tabel 4.50 Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Matematika Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.51 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.52 Matematika Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.53 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Matematika Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.54 Tabel 4.55 Tabel 4.56 Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ xviii

22 Tabel 4.57 Tabel 4.58 Tabel 4.59 Tabel 4.60 Tabel 4.61 Tabel 4.62 Tabel 4.63 Tabel 4.64 Tabel 4.65 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Ilmu Pengetahuan Sosial Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Ilmu Pengetahuan Sosial Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Seni Budaya dan Keterampilan Antara Siswa Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Seni Budaya dan Keterampilan Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Seni Budaya dan Keterampilan Antara Siswa Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Seni Budaya dan Keterampilan Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ xix

23 Tabel 4.66 Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.67 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester I Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.68 Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ Tabel 4.69 Hasil Uji t Variabel Prestasi Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Antara Siswa Kelas IV SD yang Berlatar Belakang TK dan Non TK pada Semester II Tahun Ajaran 2010/ xx

Bab 5 Penutup 5.1 Kesimpulan

Bab 5 Penutup 5.1 Kesimpulan Bab 5 Penutup 5.1 Kesimpulan Kesimpulan dari penelitian ini dirumuskan sebagai berikut : 1. Ada perbedaan yang signifikan prestasi belajar pendidikan agama antara siswa kelas IV SD yang berlatar belakang
