P U T U S A N Nomor 108/PID.B/2016/PT.PBR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N Nomor 108/PID.B/2016/PT.PBR"

Transkripsi

1 P U T U S A N Nomor 108/PID.B/2016/PT.PBR DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Pekanbaru, yang mengadili perkara-perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan Putusan sebagai berikut dibawah ini dalam perkara atas nama Terdakwa : Nama Lengkap : ELIMTA SITEPU. Tempat Lahir : Medan (Sumatera Utara). Umur/ Tanggal Lahir : 24 Tahun / 05 Desember Jenis Kelamin : Laki-laki. Kebangsaan : Indonesia. Tempat Tinggal : Jl. Gunung Sinabung Kec. Simpang Empat Kab. Karo Prov. Sumut. Agama : Kristen Protestan. Pekerjaan : Tidak bekerja Pendidikan : SMP (Tidak tamat). Terdakwa telah ditahan berdasarkan Surat Perintah/Penetapan Penahanan : 1. Penahanan penyidik sejak tanggal 03 Desember 2015 s/d tanggal 22 Desember 2015; 2. Perpanjangan Penahanan oleh Kepala Kejaksaan Negeri Siak Sri Indrapura sejak tanggal 23 Desember 2015 s/d tanggal 31 Januari 2016; 3. Penahanan Penuntut Umum sejak tanggal 19 Januari 2016 s/d tanggal 19 Januari 2016 s/d 07 Februari 2016; 4. Penahanan Hakim Pengadilan Negeri Siak Sri Indrapura Sejak tanggal 04 Februari 2016 s/d 04 Maret 2016; 5. Perpanjangan Penahanan oleh Ketua Pengadilan Negeri Siak Sri Indrapura Sejak tanggal 05 Maret 2016 s/d 03 Mei 2016; 6. Penahanan Hakim Pengadilan Tinggi sejak tanggal 6 April 2016 s/d. Tanggal 5 Mei 2016; 7. Perpanjangan Penahanan oleh Wakil Kwtua Pengadilan Tinggi Pekanbaru sejak tanggal 6 Mei 2016 s/d. Tanggal 4 Juli 2016 ; Halaman 1 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

2 PENGADILAN TINGGI tersebut ; Setelah membaca Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Pekanbaru tanggal 11 Mei 2016 Nomor 108/PID.B/2016/PT.PBR, Tentang Penunjukan Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara Terdakwa tersebut diatas ; Setelah membaca berkas perkara dan surat-surat yang bersangkutan serta salina resmi Putusan Pengadilan Negeri Siak Nomor 36/Pid.B/ 2016/PN.SAK tanggal 30 Maret 2016, dalam perkara Terdakwa tersebut di atas ; Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Dakwaan No. Reg. Perk. : PDM- 20/SIAKS/01/2016, tanggal 04 Maret 2016, sebagai berikut : DAKWAAN : PERTAMA Bahwa Ia Terdakwa ELIMTA SITEPU pada hari Rabu tanggal 02 Desember 2015 sekira pukul Wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dalam bulan Desember tahun 2015 atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dalam tahun 2015 bertempat di Pasar 55 KM. 55 Kampung Sawit Permai Kecamatan Dayun Kabupaten Siak atau setidaktidaknya pada suatu tempat lain masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Siak Sri Indrapura yang berwenang memeriksa dan mengadili, Barangsiapa tanpa mendapat izin menjadikan turut serta pada permainan judi seperti pencarian, perbuatan tersebut dilakukan oleh Terdakwa dengan cara sebagai berikut: Bahwa pada hari Rabu tanggal 02 Desember 2015 sekira pukul Wib Saksi APRIZAL yang bertugas di Polsek Siak mendapat telepon dari Panit I Reskrim Polsek Siak IPDA FIRMAN, SH. mengatakan untuk pergi bersama anggota lainnya yaitu Saksi FIRMAN dan Saksi INDRA PAKPAHAN untuk melakukan Penyelidikan tentang dugaan tindak pidana Perjudian jenis Dindong di Pasar 55 Kampung Sawit Permai Kecamatan Dayun Kabupaten Siak, kemudian Saksi APRIZAL bersama-sama dengan Panit Reskrim dan anggota lainnya pergi menuju Pasar KM. 55 Kecamatan Dayun dan sesampainya di Pasar KM. 55 Saksi APRIZAL bersama-sama dengan Panit Reskrim, Saksi Halaman 2 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

3 FIRMAN dan Saksi INDRA PAKPAHAN pergi ke salah satu Ruko yang diduga tempat permainan Judi jenis Dindong lalu ditemukan 1 (satu) Orang yang sedang bermain Judi jenis Dindong yaitu Terdakwa yang mana saat itu ditemukan koin sebanyak 28 (dua puluh delapan) Buah yang dipergunakan oleh Terdakwa untuk bermain Dindong dan 1 (satu) Orang yang bernama Sdr. TANTO ARIANDI NAPITUPULU (Dilakukan Penuntutan secara terpisah) yang menjual koin kepada Terdakwa, kemudian Terdakwa bersama dengan Sdr. Sdr. TANTO ARIANDI NAPITUPULU beserta Barang bukti berupa Uang sebesar Rp ,-(delapan ratus empat puluh empat ribu rupiah), Koin logam berwarna silver sebanyak 1600 (seribu enam ratus) Buah, 1 (satu) Buah Brangkas tempat penyimpanan Koin logam berwarna silver, 6 (enam) Unit Mesin Dindong (mesin jackpot) dan 3 (tiga) Buah Kabel cok sambung; Bahwa Terdakwa memainkan Mesin Dindong tersebut dengan cara menukarkan koin sebesar Rp ,-(seribu rupiah) per koin lalu koin tersebut dimasukkan kedalam Mesin Dindong dan memilih hadiah apa yang ditebak lalu ditekan tombol yang akan dipilih lalu tekan tombol star dan lampu penebak berputar tepatnya dilayar Dindong dan apabila benar hadiah yang dipilih lampu tersebut berhenti tepat pada jenis hadiah maka koin yang ada didalam akan bertambah tetapi apabila salah maka koin telah dimasukkan kedalam Mesin Dindong akan berkurang, selanjutnya koin yang bertambah tersebut bisa ditukar dengan uang dan Nasi; Bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pejabat yang berwenang untuk melakukan permainan judi dengan mesin dindong dan permainan judi jenis dindong tersebut sifatnya untung-untungan atau nasib-nasiban belaka. Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana menurut Pasal 303 Ayat (1) ke-3 KUHP. ATAU KEDUA Bahwa Ia Terdakwa ELIMTA SITEPU pada hari Rabu tanggal 02 Desember 2015 sekira pukul Wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dalam bulan Desember tahun 2015 atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dalam tahun 2015 bertempat di Pasar 55 KM. 55 Halaman 3 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

4 Kampung Sawit Permai Kecamatan Dayun Kabupaten Siak atau setidaktidaknya pada suatu tempat lain masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Siak Sri Indrapura yang berwenang memeriksa dan mengadili, Barangsiapa menggunakan kesempatan main judi, yang diadakan dengan melanggar ketentuan pasal 303, perbuatan tersebut dilakukan oleh Terdakwa dengan cara sebagai berikut : Bahwa pada hari Rabu tanggal 02 Desember 2015 sekira pukul Wib Saksi APRIZAL yang bertugas di Polsek Siak mendapat telepon dari Panit I Reskrim Polsek Siak IPDA FIRMAN, SH. mengatakan untuk pergi bersama anggota lainnya yaitu Saksi FIRMAN dan Saksi INDRA PAKPAHAN untuk melakukan Penyelidikan tentang dugaan tindak pidana Perjudian jenis Dindong di Pasar 55 Kampung Sawit Permai Kecamatan Dayun Kabupaten Siak, kemudian Saksi APRIZAL bersama-sama dengan Panit Reskrim dan anggota lainnya pergi menuju Pasar KM. 55 Kecamatan Dayun dan sesampainya di Pasar KM. 55 Saksi APRIZAL bersama-sama dengan Panit Reskrim, Saksi FIRMAN dan Saksi INDRA PAKPAHAN pergi ke salah satu Ruko yang diduga tempat permainan Judi jenis Dindong lalu ditemukan 1 (satu) Orang yang sedang bermain Judi jenis Dindong yaitu Terdakwa yang mana saat itu ditemukan koin sebanyak 28 (dua puluh delapan) Buah yang dipergunakan oleh Terdakwa untuk bermain Dindong dan 1 (satu) Orang yang bernama Sdr. TANTO ARIANDI NAPITUPULU (Dilakukan Penuntutan secara terpisah) yang menjual koin kepada Terdakwa, kemudian Terdakwa bersama dengan Sdr. Sdr. TANTO ARIANDI NAPITUPULU beserta Barang bukti berupa Uang sebesar Rp ,-(delapan ratus empat puluh empat ribu rupiah), Koin logam berwarna silver sebanyak 1600 (seribu enam ratus) Buah, 1 (satu) Buah Brangkas tempat penyimpanan Koin logam berwarna silver, 6 (enam) Unit Mesin Dindong (mesin jackpot) dan 3 (tiga) Buah Kabel cok sambung; Bahwa Terdakwa memainkan Mesin Dindong tersebut dengan cara menukarkan koin sebesar Rp ,-(seribu rupiah) per koin lalu koin tersebut dimasukkan kedalam Mesin Dindong dan memilih hadiah apa yang ditebak lalu ditekan tombol yang akan dipilih lalu tekan tombol star dan lampu penebak berputar tepatnya dilayar Dindong dan apabila benar hadiah yang dipilih lampu tersebut berhenti tepat pada jenis hadiah maka koin yang ada didalam akan bertambah tetapi apabila Halaman 4 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

5 salah maka koin telah dimasukkan kedalam Mesin Dindong akan berkurang, selanjutnya koin yang bertambah tersebut bisa ditukar dengan uang dan Nasi ; Bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pejabat yang berwenang untuk melakukan permainan judi dengan mesin dindong dan permainan judi jenis dindong tersebut sifatnya untung-untungan atau nasib-nasiban belaka ; Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana menurut Pasal 303 bis Ayat (1) ke-1 KUHP. ATAU KETIGA Bahwa Ia Terdakwa ELIMTA SITEPU pada hari Rabu tanggal 02 Desember 2015 sekira pukul Wib atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dalam bulan Desember tahun 2015 atau setidak-tidaknya pada suatu waktu lain dalam tahun 2015 bertempat di Pasar 55 KM. 55 Kampung Sawit Permai Kecamatan Dayun Kabupaten Siak atau setidaktidaknya pada suatu tempat lain masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Siak Sri Indrapura yang berwenang memeriksa dan mengadili, Barangsiapa ikut serta main judi di jalan umum atau dipinggir jalan umum atau ditempat yang dapat dikunjungi umum, kecuali kalau ada izin dari penguasa yang berwenang yang telah memberi izin untuk mengadakan perjudian itu, perbuatan tersebut dilakukan oleh Terdakwa dengan cara sebagai berikut : Bahwa pada hari Rabu tanggal 02 Desember 2015 sekira pukul Wib Saksi APRIZAL yang bertugas di Polsek Siak mendapat telepon dari Panit I Reskrim Polsek Siak IPDA FIRMAN, SH. mengatakan untuk pergi bersama anggota lainnya yaitu Saksi FIRMAN dan Saksi INDRA PAKPAHAN untuk melakukan Penyelidikan tentang dugaan tindak pidana Perjudian jenis Dindong di Pasar 55 Kampung Sawit Permai Kecamatan Dayun Kabupaten Siak, kemudian Saksi APRIZAL bersama-sama dengan Panit Reskrim dan anggota lainnya pergi menuju Pasar KM. 55 Kecamatan Dayun dan sesampainya di Pasar KM. 55 Saksi APRIZAL bersama-sama dengan Panit Reskrim, Saksi FIRMAN dan Saksi INDRA PAKPAHAN pergi ke salah satu Ruko yang diduga tempat permainan Judi jenis Dindong lalu ditemukan 1 (satu) Orang yang sedang bermain Judi jenis Dindong yaitu Terdakwa yang Halaman 5 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

6 mana saat itu ditemukan koin sebanyak 28 (dua puluh delapan) Buah yang dipergunakan oleh Terdakwa untuk bermain Dindong dan 1 (satu) Orang yang bernama Sdr. TANTO ARIANDI NAPITUPULU (Dilakukan Penuntutan secara terpisah) yang menjual koin kepada Terdakwa, kemudian Terdakwa bersama dengan Sdr. Sdr. TANTO ARIANDI NAPITUPULU beserta Barang bukti berupa Uang sebesar Rp ,-(delapan ratus empat puluh empat ribu rupiah), Koin logam berwarna silver sebanyak 1600 (seribu enam ratus) Buah, 1 (satu) Buah Brangkas tempat penyimpanan Koin logam berwarna silver, 6 (enam) Unit Mesin Dindong (mesin jackpot) dan 3 (tiga) Buah Kabel cok sambung ; Bahwa Terdakwa memainkan Mesin Dindong tersebut dengan cara menukarkan koin sebesar Rp ,-(seribu rupiah) per koin lalu koin tersebut dimasukkan kedalam Mesin Dindong dan memilih hadiah apa yang ditebak lalu ditekan tombol yang akan dipilih lalu tekan tombol star dan lampu penebak berputar tepatnya dilayar Dindong dan apabila benar hadiah yang dipilih lampu tersebut berhenti tepat pada jenis hadiah maka koin yang ada didalam akan bertambah tetapi apabila salah maka koin telah dimasukkan kedalam Mesin Dindong akan berkurang, selanjutnya koin yang bertambah tersebut bisa ditukar dengan uang dan Nasi ; Bahwa Terdakwa tidak memiliki izin dari pejabat yang berwenang untuk melakukan permainan judi dengan mesin dindong dan permainan judi jenis dindong tersebut sifatnya untung-untungan atau nasib-nasiban belaka ; Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana menurut Pasal 303 bis Ayat (1) ke-2 KUHP Menimbang, bahwa berdasarkan tuntutan Jaksa penuntut Umum tanggal 17 Maret 2016 Nomor Reg. Perk. : PDM-20/Siaks/01/2016, menuntut Terdakwa yang pada pokoknya sebagai berikut : 1. Menyatakan Terdakwa ELIMTA SITEPU telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan Tindak Pidana Menggunakan kesempatan main judi jenis Mesin Dindong sebagaimana diatur dan Halaman 6 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

7 diancam pidana dalam Dakwaan Alternatif yaitu Dakwaan Kedua Pasal 303 bis Ayat (1) ke-1 KUHP; 2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa ELIMTA SITEPU dengan pidana penjara selama 1 (satu) Tahun 10 (sepuluh) Bulan dikurangkan selama Terdakwa menjalani masa penahanan di Rutan Siak, dengan perintah agar Terdakwa tetap ditahan; 3. Menetapkan Barang bukti berupa : - 20 (dua puluh) buah koin logam warna silver; Dirampas untuk dimusnahkan 4. Menetapkan agar Terdakwa dibebani membayar biaya perkara sebesar Rp 2.000,-(dua ribu rupiah). Menimbang, bahwa atas tuntutan Jaksa Penuntut Umum tersebut Pengadilan Negeri Siak telah menjatuhkan Putusan Nomor 36/ Pid.B/2016/PN.SAK, tanggal 30 Maret 2016 yang amarnya berbunyi sebagai berikut : M E N G A D I L I 1. Menyatakan bahwa terdakwa ELIMTA SITEPU telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Menggunakan kesempatan main judi yang diadakan dengan melanggar ketentuan pasal 303 ; 2. Menjatuhkan Pidana oleh karena itu terhadap terdakwa oleh karena itu dengan Pidana penjara selama 1 (Satu) Tahun; 3. Menetapkan masa penangkapan dan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan sepenuhnya dari pidana yang dijatuhkan; 4. Menetapkan terdakwa tetap berada dalam tahanan; 5. Menetapkan barang bukti berupa: - 20 (dua puluh) buah koin logam warna silver; Dirampas untuk dimusnahkan Halaman 7 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

8 6. Membebani biaya perkara kepada terdakwa sebesar Rp ,- (dua rupiah); Menimbang, bahwa terhadap Putusan Pengadilan Negeri Siak tersebut, Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan permintaan banding dihadapan Panitera Pengadilan Negeri Siak pada tanggal 6 April 2016, sebagaimana ternyata dari Akta Permintaan Banding Nomor 2/Akta.Pid/2016/PN.SAK dan permintaan banding dari Penuntut Umum tersebut telah diberitahukan oleh Jurusita Pengganti pada Pengadilan Negeri Siak kepada Terdakwa pada hari Kamis tanggal 7 April 2016, sesuai dengan Pemberitahuan Permohonan Banding Nomor 2./Akta.Pid/ 2016/PN.SIAK ; Menimbang, bahwa Penuntut Umum telah mengajukan Memori Banding tertanggal 19April 2016 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Siak pada hari Rabu tanggal 20 April 2016, dan memori banding tersebut telah diberitahukan/diserahkan oleh Jurusita Pengganti Pengadilan Negeri Siak kepada terdakwa pada hari Kamis tanggal 21 April 2016 ; Menimbang, bahwa sebelum berkas perkara Terdakwa dikirimkan ke Pengadilan Tinggi Pekanbaru, baik kepada Penuntut Umum maupun kepada Terdakwa telah diberi kesempatan untuk mempelajari berkas perkara (inzage), sebagaimana ternyata dari Surat Panitera Pengadilan Negeri Siak masingmasing tanggal 13 April 2016 ; Menimbang, bahwa berdasarkan hal-hal tersebut diatas, maka permintaan banding dari Penuntut Umum tersebut telah diajukan dalam tenggang waktu dan menurut tata cara serta telah memenuhi persyaratan yang ditentukan dalam Undang-undang, oleh karena itu permintaan banding dari Penuntut Umum tersebut dapat diterima ; Menimbang, bahwa atas permintaan banding tersebut Jaksa Penuntut Umum telah mengajukan memori banding pada pokoknya sebagai berikut : Bahwa Majelis Hakim Pngadilan Negeri Siak Sri Indrapura keliru dalam menilai fakta dalam persidangan dan kami Jaksa Penuntut Umum sangatlah keberatan dikarenakan Pidana penjara yang dijatuhkan terhadap terdakwa sangat ringan, sehingga menurut kami Jaksa Penuntut Umum Putusan Halaman 8 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

9 tersebut belum memenuhi rasa Keadilan dalam Masyarakat dikarenakan terdakwa tidak mendukung Program Pemeerintah untuk memberantas Perjudian, Putusan Pengadilan Negeri Siak jauh lebih ringan dari Tuntutan Jaksa Penuntut Umum ; Menimbang, bahwa setelah Majelis hakim Tingkat banding setelah meneliti dan mencermati keseluruhan alasan memori banding dari Jaksa Penuntut Umum tidak ada hal-hal yang baru yang perlu dipertimbangkan lagi karena sudah dipertimbangkan secara lengkap oleh Hakim Pengadilan Tingkat Pertama, oleh karena itu alasan-alasan memori banding tersebut haruslah ditolak ; Menimbang, bahwa Majelis Hakim Tingkat Banding setelah memeriksa dan mempelajari dengan seksama berkas perkara, Berita Acara Persidangan serta salinan resmi putusan Pengadilan Negeri Siak Nomor 36/PID.B/2016/PN SAK tanggal 30 Maret 2016, serta memori banding dari Jaksa Penuntut Umum, Majelis Hakim Tingkat Banding sependapat dengan putusan Majelis Hakim Tingkat Pertama karena putusan tersebut telah dipertimbangkan dengan tepat dan benar, sehingga Pertimbangan Majelis Hakim Tingkat Pertama tersebut diambil alih sebagai pertimbangan sendiri oleh Majelis Hakim Tingkat Banding dalam memutus perkara ini dalam tingkat banding ; Menimbang, bahwa berdasarkan seluruh uraian pertimbangan diatas, maka Majelis Hakim Tingkat Banding berpendapat bahwa putusan Pengadilan Negeri Siak Nomor 36/Pid.B/2016/PN. SAK, tanggal 30 Maret2016 haruslah dikuatkan ; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dinyatakan terbukti bersalah dan dijatuhi pidana, maka Terdakwa harus dibebani untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan, yang untuk Pengadilan tingkat Banding, besarnya disebutkan dalam amar putusan; Memperhatikan pasal 303 bis ayat (1) ke-1 dan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981Tentang Kitab Undang undang Hukum Acara Pidana serta peraturan-peraturan Perundang Undangan lain yang bersangkutan dengan perkara ini ; Halaman 9 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

10 M E N G A D I L I : - Menerima permintaan banding dari Penuntut Umum ; - Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Siak Nomor 36/Pid.B/2016/ PN. SAK, tanggal 30 MARET 2016 yang dimohonkan banding tersebut ; - Memerintahkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ; - Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang dalam tingkat banding sebesar Rp 2.500,00 (dua ribu lima ratus rupiah) ; Demikian diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada hari Rabu tanggal 18 Mei 2016 oleh kami TIGOR MANULLANG,S.H.,M.H sebagai Ketua Majelis, JARASMEN PURBA, S.H. dan ZAHERWAN LESMANA, S.H. masing-masing sebagai Hakim Anggota, Putusan mana diucapkan pada hari Selasa, tanggal 7 Juni 2016 dalam persidangan yang terbuka untuk umum oleh Ketua Majelis, dengan didampingi oleh Hakim-Hakim Anggota tersebut dan dihadiri oleh H.P GULTOM, S.H sebagai Panitera Pengganti tanpa dihadiri oleh Penuntut Umum maupun Terdakwa. Hakim-Hakim Anggota, Hakim Ketua, JARASMEN PURBA, S.H. TIGOR MANULLANG,SH.,M.H. ZAHERWAN LESMANA, S.H. Panitera Pengganti H.P GULTOM, S.H Halaman 10 dari 10 Putusan Pidana Nomor 49/PID.SUS/2016/PT.PBR

PENGADILAN TINGGI MEDAN

PENGADILAN TINGGI MEDAN P U T U S A N Nomor : 47/PID/2016/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan
