LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan BAB III Urusan Desentralisasi 4. URUSAN PEKERJAAN UMUM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan BAB III Urusan Desentralisasi 4. URUSAN PEKERJAAN UMUM"

Transkripsi

1 4. URUSAN PEKERJAAN UMUM Pembangunan prasarana dan sarana pekerjaan umum merupakan salah satu aspek yang sangat penting dan strategis untuk meningkatkan daya saing daerah, dalam upaya menumbuhkan daerah-daerah yang masih tertinggal, serta pada gilirannya akan meningkatkan kesejahteraan dan derajat hidup masyarakat secara berkeadilan. Pembangunan bidang ke-pu-an yang efisien dan efektif dengan konsep pengembangan wilayah yang telah ditetapkan dalam perencanaan pembangunan daerah. Bertolak dari pandangan ini, penyusunan program pembangunan bidang ke-pu-an di Provinsi Kalimantan Selatan, berpegang dan mengacu pada Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi, Strategi Pengembangan Wilayah, dan Kebijakan-kebijakan Daerah, yang tertuang dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) , dijabarkan ke dalam Rencana Strategis yang diwujudkan dalam bentuk Rencana Kegiatan Tahunan. Program-program pembangunan bidang ke-pu-an untuk tahun 2012, merupakan program pembangunan tahun kedua RPJMD yang merupakan kelanjutan dari RPJMD dengan pengembangan hasil kajian dan evaluasi secara terukur dari tahun anggaran sebelumnya sebagai upaya untuk mempercepat pemanfaatan dari hasil-hasil pembangunan tersebut. Kegiatan penyusunan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKP J) ini sebagai sarana menginformasikan pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan dan berbagai kebijakannya yang telah dicapai baik kepada pemerintah, maupun kepada masyarakat. Kebijakan dimaksud adalah sebuah solusi mengatasi suatu permasalahan yang dihadapi, dengan mempertimbangkan manfaat sebesarbesarnya dan selalu berupaya menghindari akibat negatif sekecil apapun. Pelaksanaan program dan kegiatan lingkup PU telah dapat berjalan sesuai dengan rencana, meliputi program dan kegiatan pada bidang Sumber Daya Air, Bina Marga dan Cipta Karya, yang didukung kegiatan koordinasi penyusunan & optimalisasi program serta pemantauan dan evaluasi. Disamping itu didukung pula dengan pengendalian mutu, pengembangan LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

2 sumber daya manusia dan pembinaan dunia usaha serta pengembangan konstruksi, disamping juga didukung dengan kegiatan rutin berupa kesekretariatan. Program dan kegiatan pada tahun 2012 dijelaskan sesuai dengan lingkup bidang yang melaksanakan, sebagai berikut: a. Program dan Kegiatan. Program pokok urusan pekerjaan umum yang dilaksanakan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan dibiayai melalui APBD tahun 2012 yaitu: Sekretariat 1) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 2) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 3) Program Peningkatan Disiplin Aparatur Bidang Sumber Daya Air : 1) Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya. 2) Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya. Bidang Bina Marga : 1) Program Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi. 2) Program Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan dan Jembatan. 3) Program Pembangunan Sistem Informasi/Data Base Jalan dan Jembatan. b. Tingkat Pencapaian Standar Pelayanan Minimal. Adapun hasil pelaksanaan program pokok dan kegiatan urusan pekerjaan umum yang dilaksanakan oleh Dinas Pekerjaan Umum yang dibiayai melalui APBD tahun 2012, dijelaskan sebagai berikut: Sekretariat : Hingga akhir tahun anggaran 2012, tmt 31 Desember 2012, telah merealisasikan program/ kegiatannya sebagai berikut: 1) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Program ini dianggarkan sebesar Rp ,00 dan telah terealisasi sebesar Rp ,00 atau 87,84% realisasi fisik LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

3 100%. Hasil program adalah terlaksananya kegiatan-kegiatan rutin selama tahun ) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Program ini dianggarkan sebesar Rp ,00 dan telah terealisasi sebesar Rp ,00 atau 87,45% realisasi fisik 100%. Hasil program adalah terlaksananya kegiatan-kegiatan: 1)Pengadaan peralatan gedung kantor; 2)Pengadaan Peralatan Kerja dan Gedung Aparatur; 3)Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor; 4)Pemeliharaan rutin/ berkala kendaraan dinas/ operasional; 5)Pemeliharaan rutin/ berkala perlengkapan gedung kantor; 6)Pemeliharaan rutin/berkala peralatan gedung kantor 3) Program Peningkatan Disiplin Aparatur Program ini dianggarkan sebesar Rp ,00 dan telah terealisasi sebesar Rp ,00 atau 83,23% realisasi fisik 100%. Hasil program adalah terlaksananya kegiatan: pengadaan pakaian kerja lapangan. Bidang Sumber Daya Air : Bidang Sumberdaya Air sebagai institusi yang berkiprah di bidang pengendalian ketersediaan air baku baik untuk konsumsi rumah tangga maupun irigasi pertanian, penunjang menyangga ketahanan pangan, pengendali bencana alam banjir dalam upaya menjaga dan memelihara lingkungan. Provinsi Kalimantan Selatan secara hidrologis dibagi menjadi tiga Wilayah Sungai (WS), yaitu WS Barito seluas ,80 km2, WS Cengal Batulicin seluas ,60 km2 dan WS Pulau Laut seluas 1.758,70 km2. Luas Wilayah Sungai (WS) seluruh Provinsi Kalimantan Selatan adalah ,1 km2. Anak Sungai Barito sebagai bagian dari WS Barito yang ada di wilayah Kalimantan Selatan meliputi S. Martapura, S. Negara, S. Batang Alai, S. Amandit, S. Tapin, S. Balangan dan S. Tabalong. Sedangkan WS Cengal Batulicin adalah WS yang merupakan gabungan sungai kecil di bagian Timur Kalimantan Selatan yang bermuara di Laut Jawa dan Selat Makasar, terdiri dari S. Cengal, S. Sampanahan, S. Batulicin, S. Kusan dan S. Kintap. Demikian pula WS Pulau Laut, merupakan gabungan sejumlah sungai-sungai kecil di sepanjang Pulau Laut yang bermuara di laut Jawa dan Selat Makasar LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

4 Berdasarkan tata ruang wilayah persediaan lahan dibagi dalam 2 (dua) kawasan, yaitu kawasan lindung dan kawasan budi daya, kawasan budidaya telah dimanfaatkan secara intensif seluas Ha sedangkan yang belum intensif dimanfaatkan seluas Ha akan tetapi sebagian besar lahan tersebut telah memiliki status. Kalimantan Selatan dengan luasnya Ha, memiliki sejuta hektar lahan potensial yang dapat dijadikan daerah pertanian, terdiri atas Ha daerah pasang surut, Ha rawa monoton dan Ha alluvial. Dari luas tersebut Ha telah menjadi sawah tadah hujan maupun sawah berpengairan. Berdasarkan pemuktahiran data tahun 2012 kewenangan pengelolaan Daerah Irigasi/ Rawa, terdiri atas: 1) Daerah Irigasi/ Rawa Pemerintah seluas Ha, 2) Daerah Irigasi/ Rawa Provinsi seluas Ha 3) Daerah Irigasi/ Rawa Kabupaten seluas Ha Gambaran tersebut menunjukkan, lahan masih dapat dikembangkan dan berpotensi menjadi lahan produktif, terutama sektor pertanian. Selain itu terdapat daerah perairan umum yang luas berupa rawa monoton, rawa pasang surut, dan rawa lebak, yang sangat potensial bagi pengembangan lahan serta usaha pertanian dan perikanan. Sesuai kewenangan itu, daerah irigasi/ rawa yang dikelola pemerintah pusat tercatat seluas Ha, hingga akhir tahun 2012 berfungsi 57,81 persen atau sekitar Ha, berarti masih sekitar Ha belum dapat dikelola. Daerah irigasi/ rawa yang dikelola provinsi seluas Ha, hingga tahun 2012 sudah berfungsi 52,80 persen atau sekitar Ha, berarti yang belum dapat dikelola sekitar Ha akan menjadi tugas bidang sumberdaya air lima tahun ke depan. Demikian juga daerah irigasi/ rawa yang dikelola kabupaten/kota seluas Ha, sampai dengan tahun 2012 sudah berfungsi 69,62 persen atau sekitar Ha, sisanya sekitar menjadi tugas dan pekerjaan bidang sumberdaya air lima tahun mendatang untuk dapat difungsikan bagi kebutuhan masyarakat. Pada inventarisasi tahun 2012, diperoleh data potensi sumberdaya air yang dapat dikembangkan, sebagai upaya meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan masyarakat serta mempertahankan dan meningkatkan hasil- LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

5 hasil pertanian. Potensi yang dapat dikembangkan sesuai wilayah administrasinya sebagai berikut : Daerah Irigasi - Daerah Irigasi Kab. Banjar luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. Tapin luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. HSS luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. HST luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. HSU luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. Tabalong luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. Tanah Laut luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. Kotabaru luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. Balangan luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kota Banjarbaru luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. TanahBumbu luas baku (rencana) = Ha - Daerah Irigasi Kab. Batola luas baku (rencana) = - Ha Daerah Rawa - Daerah Rawa Kab. Banjar luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. Batola luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. Tapin luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. HSS luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. HST luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. HSU luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. Tabalong luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. Tanah Laut luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. Kotabaru luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab. Balangan luas baku (rencana) = Ha - Daerah Rawa Kab.Tanah Bumbu luas baku (rencana) = Ha Selama periode RPJMD (lima) tahun terakhir hingga tahun 2012 telah dilaksanakan program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan Jaringan Pengairan Lainnya, terutama pembangunan dan pemeliharaan jaringan irigasi dan rawa, yang dibiayai melalui dana APBD Provinsi Kalimantan Selatan. Program dan hasil kegiatan bidang sumber daya air dijelaskan sebagai berikut: LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

6 1) Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa, dan Pengairan lainnya. Program ini dibiayai melalui dana APBD Provinsi Kalimantan Selatan sebesar Rp ,00 telah merealisasikan penggunaan keuangan sebesar Rp ,00 atau 92,12% dengan capaian pembangunan fisik 100%. Hasil pelaksanaan program adalah terealisasinya : Perencanaan Pembangunan Jaringan Irigasi Pengembangan Pengelolaan Pengairan Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Pengairan Operasi dan Pemeliharaan Daerah irigasi dan Rawa Prov. Kalsel (AK + Pendamping DAK) Operasi dan Pemeliharaan Daerah Irigasi dan Rawa Prov. Kalsel (DAK) Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Rawa Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Rawa (DPAL-SKPD) Operasi dan Pemeliharaan Daerah Irigasi dan Rawa Prov. Kalsel (DPAL - SKPD) 2) Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya Program ini dibiayai melalui dana APBD Provinsi Kalimantan Selatan sebesar Rp ,00 telah merealisasikan penggunaan keuangan sebesar Rp ,00 atau 69,88% dengan capaian pembangunan fisik 100%. Hasil pelaksanaan program adalah terealisasinya : Pengembangan dan Pengelolaan Sungai dan Pantai Pengembangan dan Pengelolaan Sungai dan Danau (DPAL-SKPD) Bidang Bina Marga : Program dan kegiatan lingkup kebinamargaan berupa pembangunan dan pemeliharaan jaringan jalan dan jembatan dilakukan secara menyeluruh di Kalimantan Selatan. Hal ini sebagai upaya meningkatkan keluasan jangkauan dan kemampuan jalan melayani arus lalu lintas barang dan LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

7 penumpang yang dilandasi pemerataan yang berkeadilan terhadap berbagai kondisi ekonomi dan sosial masyarakat. Bidang Bina Marga selaku unsur lini sebagai bagian dari perangkat dinas yang bertugas membangun dan memelihara jaringan prasarana jalan, telah merealisasikan penggunaan dana APBD Provinsi Kalsel TA Dari sejumlah dana yang dianggarkan sebesar Rp ,00 termasuk APBD-P untuk seluruh kegiatan, telah dilaksanakan kegiatan pembangunan (fisik) sebagai berikut : 1) Program Pembangunan Jalan dan Jembatan Program ini dibiayai melalui dana APBD Provinsi Kalimantan Selatan sebesar Rp ,00 telah merealisasikan penggunaan keuangan sebesar Rp ,34 atau 96,69% dengan capaian pembangunan fisik 100%. Hasil pelaksanaan program adalah terealisasinya kegiatan-kegiatan: Penyusunan dan Perencanaan Program; Pembangunan Jalan Dahai - Tanjung; Peningkatan Jalan Kandangan Negara; Peningkatan Jalan Pelaihari-Batakan (Pendampingan DAK); Pembangunan Jalan Lingkar dalam Selatan Banjarmasin; Peningkatan Jalan Paringin Halong; Peningkatan Jalan Tanjung - Muara Uya; Peningkatan Jalan Kotabaru - Sebelimbingan - Tanjung Serdang dan Jalan Lumpangi-Batulicin; Peningkatan Jalan Anjir-Pasar Marabahan; Pembangunan Jalan Pelaihari-Takisung; Peningkatan Jalan Banjarbaru-Aranio; Peningkatan Jalan Amuntai - Lampihong - Paringin (Pendampingan DAK); Peningkatan Jalan Martapura Lama; Pembangunan Jalan Gambut -Pulau Sari; Peningkatan Jalan Sungai Tabuk Gambut; DED Jalan By Pass Lingkar Selatan, Utara-Bandara Syamsuddin Noor, DED Jalan Akses Bandara Syamsuddin Noor; Peningkatan Jalan Poros Kawasan Perkantoran Pemprov. Kal-sel; LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

8 Pembangunan Box Culvert Se Kalsel; Peningkatan Jalan Negara Muara Tapus (Pendampingan DAK); Peningkatan Jalan Amuntai - Lampihong - Paringin (DAK); Pembangunan Jalan Pelaihari - Batakan (DAK); Peningkatan Jalan Negara Muara Tapus (DAK); Pembangunan Jalan Kandangan Loksado; Peningkatan Jalan Banjarbaru - Bati-Bati dan Banjarbaru Aranio; Peningkatan Jalan Martapura Lama, Jalan Veteran Banjarmasin, Jalan Gatot Subroto- S. Adam-Bundaran Hasan Basri dan Pra FS Jalan Bebas Hambatan Kota Banjarmasin-Martapura; Pemeliharaan Jalan Trikora; Pembangunan Jalan Penghubung Kawasan Industri Kapat ke pelabuhan (DPAL-SKPD); Peningkatan Jalan Lingkar Dalam Selatan Banjarmasin (DPAL-SKPD); Peninkatan Jalan Angkasa-Akses Bandara Syamsudin Noor-Lingkar Utara Banjarbaru; Peningkatan Jalan Trikora (Liang Anggang - Guntung Manggis ) dan pemasangan patok; Pengawasan Jalan dan Jembatan; Peningkatan Jalan Kandangan - Negara dan Kandangan Loksado; Peningkatan jalan Trikora (Mi star Cokrokusumo - Gt.Manggis) Jalan Banjarbaru-Bati-Bati; Peningkatan Jalan Poros Perkantoran Ruas Simpang Tiga Mistar Cokrokusumo-Simpang 3 SMA 3 dan Jalan Dikawasan Perkantoran Pemprop. Kalsel di Banjarbaru. 2) Program Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Program ini dibiayai melalui dana APBD Provinsi Kalimantan Selatan sebesar Rp ,00 telah merealisasikan penggunaan keuangan sebesar Rp ,00 atau 92,93% dengan capaian pembangunan fisik 100%. Hasil pelaksanaan program adalah terealisasinya : Rehabilitasi Pemeliharaan Jembatan; Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Kabupaten HSS; Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Kabupaten Hulu Sungai Tengah; LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

9 Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan kab. HSU dan Kab. Balangan; Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan Kabupaten Tapin. 3) Program Pembangunan Sistem Informasi/Data Base Jalan dan Jembatan Program ini dibiayai melalui dana APBD Provinsi Kalimantan Selatan sebesar Rp ,00 telah merealisasikan penggunaan keuangan sebesar Rp ,00 atau 65,29% dengan capaian pembangunan fisik 100%. Hasil pelaksanaan program adalah terealisasinya : Penyusunan dan Optimalisasi Program; Evaluasi Program Proyek APBD Provinsi. Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Kalimantan Selatan Nomor /034/KUM/2012, panjang jalan Provinsi di wilayah Kalimantan Selatan yaitu km bertambah km dari sebelumnya dan panjang jalan Nasional sesuai Keputusan Menteri PU Nomor 631/KPTS/M/2009, di wilayah Kalimantan Selatan adalah 866,086 km. Adapun kondisi jalan Provinsi dan jalan Nasional pada posisi awal tahun 2012 dalam kondisi mantap, seperti pada Tabel 3.3. berikut : Tabel 3.3. Kondisi Jalan Provinsi dan Jalan Nasional pada posisi awal tahun 2012 KONDISI JALAN STATUS Rusak Rusak JUMLAH Baik Sedang Ringan Berat Jalan Provinsi 631,13 km 45,25 km 105,17 km 50,24 km 832,58 km Jalan Nasional 701,06 km 1 km 17,84 km 5,70 km 866,086 km Sumber: Dinas PU Prov.Kalsel Di akhir tahun 2012, pasca berakhirnya seluruh kegiatan pembangunan di lingkup ke-pu-an, kecuali yang bersifat multiyears, ruasruas jalan tersebut pada umumnya dalam kondisi mantap (baik dan sedang), seperti Tabel 3.4. berikut : LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

10 Tabel 3.4. Kondisi Jalan Provinsi dan Jalan Nasional pada posisi akhir tahun 2012 KONDISI JALAN STATUS Rusak Rusak JUMLAH Baik Sedang Ringan Berat Jalan Provinsi 625,92 km 65,49 km 102,89 km 57,54 km 851,91 km Jalan Nasional 864,00 km 2,086 km ,086 km Sumber: Dinas PU Prov.Kalsel Sedangkan kondisi jembatan hingga tahun 2012, di Provinsi Kalimantan Selatan terdapat buah jembatan besar dan kecil, yang terdiri atas 661 buah jembatan Nasional, 748 buah jembatan Provinsi. Jembatan tersebut dapat terpelihara dengan baik dan masih dimanfaatkan, dengan kondisi sebagai berikut: Tabel 3.5. Kondisi jembatan di Kalsel pada akhir tahun 2012 KONDISI JEMBATAN JEMBATAN Jumlah Baik Rusak Ringan Jembatan Provinsi 748 buah 586 buah 162 buah Jembatan Nasional 661 buah 651 buah 50 buah Sumber: Dinas PU Prov.Kalsel Tabel diatas menunjukkan bahwa Bina Marga telah berhasil mencapai sasaran strategis dengan memenuhi IKU (indikator kinerja utama) dan Penetapan Kinerja di tahun 2012 yaitu agar presentase panjang jalan provinsi dalam kondisi mantap diatas target yakni Panjang Jalan dalam kondisi mantap sebesar 81% dan Jembatan dalam kondisi mantap sebesar 87%. Sejak awal tahun dilakukan kegiatan pembangunan/ peningkatan dan rehabilitasi/ pemeliharaan jalan dan pada saat itu hampir seluruh panjang jalan Provinsi sudah dalam kondisi baik dan sebagian dalam kondisi sedang, namun kemudian, karena jalan dimanfaatkan pengguna jalan dan pengaruh dari alam (banjir, longsor dsb) serta adanya kendaraan dengan muatan melebihan kemampuan jalan juga turut mempercepat aus dan menurunkan mutu/ kondisi jalan hingga terjadi kerusakan. Akan tetapi LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

11 kondisi jalan Provinsi Kalimantan Selatan masih dalam kategori mantap dimana masih dapat dilalui pengguna jalan dengan kecepatan rata-rata 40 km/jam. Program kegiatan lingkup Bina Marga telah dapat dilaksanakan sesuai target namun ada beberapa pelaksanaan kegiatan pada bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Selatan Tahun Anggaran 2012 mengalami keterlambatan yang diakibatkan oleh kendala di lapangan yaitu lokasi lahan yang belum bebas namun pada akhirnya semua program/kegiatan dapat diselesaikan di akhir tahun Selanjutnya, program pokok dan hasil pelaksanaan kegiatan urusan pekerjaan umum yang dilaksanakan oleh Balai Pengembangan Teknologi dan Konstruksi adalah sebagai berikut: Sebagai UPT yang berada dibawah Dinas PU Provinsi Kalsel, pada tahun 2012 melaksanakan program dan kegiatan yang bersumber dari dana APBD dengan alokasi sebesar Rp ,00 dan telah direalisasikan Rp ,00 (70,86%), dengan capaian kegiatan 100%. 1) Program Adminstrasi Perkantoran, merupakan penunjang kegiatan dengan alokasi sebesar Rp ,00, realisasi Rp ,00 (82,82%), fisik 100% dengan melaksanakan kegiatan rutin tahun 2012, antara lain : Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik; Penyediaan Alat Tulis Kantor; Penyediaan barang cetakan dan penggandaan; Penyediaan makanan dan minuman. 2) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur, dengan alokasi sebesar Rp ,00, realisasi Rp ,00 (87,91%), fisik 100%. 3) Program Pengembangan Teknologi Konstruksi, dengan alokasi sebesar Rp ,00, realisasi Rp ,00 (36,54%), fisik 100%. c. Satuan Kerja Perangkat Daerah yang menyelenggarakan. Program dan kegiatan urusan Pekerjaan Umum ini dilaksanakan oleh SKPD dan UPT yaitu: 1) Dinas Pekerjaan Umum, 2) Balai Pengembangan Teknologi Dan Konstruksi. LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

12 d. Jumlah Pegawai, Latar Belakang Pendidikan, Pangkat Dan Golongan, Jumlah Pejabat Struktural Dan Fungsional. Data Pegawai tahun 2012 berdasarkan SKPD yang menyelenggarakan sebagaimana data terlampir pada Buku II LPPD Tahun 2012 ini. e. Alokasi dan Realisasi Anggaran. Penyelenggaraan urusan Pekerjaan Umum di Kalimantan Selatan tahun 2012 telah dialokasikan anggaran belanja langsung APBD Tahun 2012 secara keseluruhan sebesar Rp ,00 dan telah direalisasikan sebesar Rp ,34,00 atau 90,99%. f. Proses Perencanaan Pembangunan Perencanaan pembangunan dimulai dari pengusulan program dan kegiatan sesuai sasaran RPJMD dan Renstra SKPD kepada Bappeda, selanjutnya dibahas melalui pelaksanaan rangkaian kegiatan Musrenbang Provinsi untuk ditetapkan dan dianggarkan melalui APBD dan usulan APBN. g. Kondisi Sarana dan prasarana yang digunakan. Kondisi sarana dan prasarana yang digunakan masih cukup memadai untuk menunjang pelaksanaan tugas pokok dan kegiatan SKPD. h. Permasalahan dan Solusi. Pada lingkup ke-pu-an, yang meliputi sektor Sumberdaya Air, Bina Marga, Cipta Karya, Tata Ruang Kawasan dan Pembinaan Konstruksi, Pengembangan Teknologi & Konstruksi, terdapat beberapa permasalahan, yang seyogianya harus dapat diatasi secara tuntas dan konprehensif sehingga seluruh program dapat dilaksanakan sesuai rencana. Permasalahan 1) Permasalahan dan Kendala Bidang Sumber Daya Air a) Meningkatnya ancaman bagi keberlanjutan daya dukung sumberdaya air. b) Menurunnya kemampuan penyediaan air irigasi. LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

13 c) Kurang optimalnya tingkat layanan jaringan irigasi, penanganan pengendalian banjir, dan penanganan pengamanan pantai dan tebing sungai. d) Rendahnya mutu pengelolaan data dan sistem informasi. 2) Permasalahan Bidang Bina Marga a) Menurunnya kualitas konstruksi jalan akibat beban berlebih dan bencana (dampak angkutan batubara, bencana alam/ longsor dan banjir, dll). b) Terhambatnya kelancaran arus lalu lintas pada sebagian ruas jalan di perkotaan. c) Terbatasnya kapasitas jalan di ruas Jalan Nasional maupun Provinsi. 3) Permasalahan Bidang Pengembangan Teknologi & Konstruksi 1) Belum optimalnya pembinaan dunia usaha jasa konstruksi, sehingga dalam proses pelelangan pekerjaan masih terdapat ketidaksepahaman. 2) Belum optimalnya tugas & fungsi laboratorium Dinas Pekerjaan Umum yang belum memperoleh akreditasi dan landasan hokum. 3) Penyediaan dana ujimutu belum berimbang dengan kebutuhan riil pemeriksaan laboratorium. 4) Terbatasnya sumber daya manusia, keterbatasan dana APBD, dan fungsi pengembangan teknologi masih tumpang tindih pada masingmasing sektor. 5) Terbatasnya fasilitas/ sarana melaksanakan tugas dan fungsi. Solusi a. Solusi Bidang Sumberdaya Air 1) Melakukan efektivitas & efisiensi pengelolaan daya dukung SDA. 2) Melakukan produktivitas air irigasi untuk meningkatkan intensitas tanam. 3) Menyediakan lahan beririgasi produktif untuk peningkatan pangan. 4) Memelihara fungsi jaringan irigasi dan bangunan pengairan. 5) Meningkatkan kapasitas dan melancarkan aliran sungai. 6) Optimalisasi dan pembuatan bangunan pengendali banjir. LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

14 7) Optimalisasi dan pembuatan pengaman pantai dan tebing sungai. 8) Pembenahan mutu pengelolaan data dan sistem informasi. b. Solusi Bidang Bina Marga a) Peningkatan kapasitas dan kualitas pelayanan prasarana jalan. b) Peningkatan keterpaduan & efisiensi antar moda mendukung mobilitas manusia, barang, dan jasa. c) Peningkatan ketertiban, keamanan, dan kenyamanan transportasi jalan. d) Peningkatan peranserta swasta dan masyarakat dalam penyelenggaraan transportasi jalan (perkotaan, perdesaan, dan antar kota). c. Solusi Bidang Pengembangan Teknologi & Konstruksi 1) Meningkatkan pembinaan dunia usaha jasa konstruksi dalam upaya mengembangkan sumber daya manusia dalam memahami peraturan. 2) Meningkatkan pemanfaatan fungsi laboratorium dan melengkapi sarana yang dibutuhkan, mengusahakan akreditasi penerapan Perda tentang laboratorium. 3) Meningkatkan kemampuan SDM menyusun biaya pemeriksaan uji mutu. 4) Meningkatkan dan mempersiapkan SDM serta mengoptimalkan penyediaan dana. LPPD Provinsi Kalimantan Selatan Tahun

Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/09/M.PAN/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan indikator Kinerja Utama dilingkungan Instansi Pemerintah.

Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor PER/09/M.PAN/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan indikator Kinerja Utama dilingkungan Instansi Pemerintah. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Kalimantan Selatan merupakan salah satu Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan yang dibentuk berdasarkan
