EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM PEMBINAAN DAN PELATIHAN KEMANDIRIAN TERHADAP WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM PEMBINAAN DAN PELATIHAN KEMANDIRIAN TERHADAP WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN SKRIPSI"

Transkripsi

1 EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM PEMBINAAN DAN PELATIHAN KEMANDIRIAN TERHADAP WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Sosial Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Disusun oleh CHANDRA WIJOKSON TAMBA DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014 BAB I

2 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL Nama : Chandra Wijokson Tamba NIM : ABSTRAK Evaluasi Pelaksanaan Program Pelatihan dan Pembinaan Kemandirian Terhadap Warga Binaan Di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan Kejahatan adalah masalah sosial yang sulit teratasi dan merupakan masalah sosial yang sudah sejak lama terjadi. setiap masyarakat dalam suatu Negara selalu menghadapi tindak kejahatan, karena tidak ada satupun Negara yang terlepas dari tindak kejahatan tetapi jumlah tingkat kejahatan di setiap Negara berbeda-beda. Oleh karena itu, manusia hanya mampu mengurangi dari tindak kejahatan tersebut. Di jaman yang modern ini berbagai bentuk tindak kejahatan dapat dilakukan dan terjadi oleh siapa saja, kapan saja dan dimana saja tanpa memandang usia dan status sosial. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian deskriptif karena penelitian ini menggambarkan subjek atau objek penelitian berupa data-data yang sudah ada dan bertujuan untuk menggambarkan karakteristik subjek atau objek secara terperinci. Penelitian ini dilakukan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan dengan jumlah populasi adalah 356, sampel dalam penelitian ini adalah 36 orang dengan menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian yang diperoleh adalah warga binaan mendapatkan pembinaan dan pelatihan kemandirian yang baik. Namun masih ada hambatan dalam pelaksanaannya yaitu kurangnya sarana dan prasarana, jumlah warga binaan yang tidak sesuai dengan daya tampung Lapas. Penambahan personil yang sesuai dengan skill dan keterampilan dalam memberi pelatihan bagi warga binaan. Kata Kunci : Evaluasi, Pembinaan, pelatihan kemandirian, warga binaan pemasyarakatan dan kesejahteraan sosial. i

3 UNIVERSITY OF NORTH SUMATRA FACULTY OF SOCIAL AND POLITICAL SCIENCE DEPARTMENT OF SOCIAL WELFARE Name: Chandra Wijokson Tamba NIM: ABSTRACT Evaluation of Training and Development Program Independence Citizens Against Patronage In Penitentiary Class I Medan. Crime is a social problem that is difficult to overcome, and a social problem that has long been the case. every community in the country has always faced a crime, because none of the countries that regardless of the crime but the crime rate in any number of different countries. Therefore, man is only able to reduce the crime of. In this modern era of various forms of crime can be done and happen to anyone, anytime and anywhere regardless of age and social status. This study uses descriptive type because this study describe the subject or object of research in the form of data that already exist and aims to describe the characteristics of the subject or the object in detail. This research was conducted in the Penitentiary Class I Medan the number of population is 356, the sample in this study was 36 people by using purposive sampling. The results obtained are inmates receive coaching and training good independence. But there are still obstacles in the implementation is the lack of infrastructure, the number of inmates who are not in accordance with the capacity of prisons. The addition of appropriate personnel with skills and skills in the training of inmates. Keywords : Evaluation, Development, independence training, prisoners and social welfare. ii

4 KATA PENGANTAR Puji dan Syukur saya panjatkan kehadiran Tuhan Yang Maha Esa, atas rahmat dan anugerah yang diberikan-nya sehinggasaya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan sebagaimana mestinya. Skripsi ini berjudul Evaluasi Pelaksanaan Program Pembinaan dan Pelatihan Kemandirian di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui Sejauh mana keberhasilan pelaksanaan program pembinaan dan pelatihan kemandirian terhadap warga binaan pemasyarakatan di Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan. Dalam penulisan ini, tentunya saya berusaha menyusun dalam bentuk yang mudah dimengerti dan menjabarkannya secara jelas. Namun, disamping itu saya hanyalah manusia biasa yang tidak lepas dari kesalahan. Untuk itu saya mohon maaf jika ada sesuatu kesalahan dalam penulisan skripsi ini. Dalam penyusunan skripsi ini, saya tentunya banyak mengalami hambatan. Namun, itu tidaklah saya jadikan sebagai beban, karena adanya bantuan dan motivasi dari mama saya, keluarga, teman-teman dan pihak lainnya. Disini, saya ingin menyampaikan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M. Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosisal dan Ilmu Politik. 2. Ibu Hairani Siregar, S. Sos, M, SP, selaku Ketua Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial. 3. Bapak Agus Suriadi, S.Sos, M.Si, selaku Dosen Pembimbing saya yang selalu mau meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan dukungan kepada saya dalam menyelesaikan skripsi ini. iii

5 4. Para dosen di Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial yang tidak dapat saya tuliskan satu persatu, dimana beliau telah banyak menyumbangkan ilmunya selama ini. 5. Kepada staff Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial yang tidak dapat saya tuliskan satu persatu, terima kasih buat bantuan dalam memudahkan penulis untuk mengurus semua administrasi selama perkuliahaan. 6. Kepada Kedua Orangtua saya, Bapak P. Tamba dan Ibu N. Simamora. Terima kasih atas semua kasih sayang dan dukungannya yang telah kalian berikan selama ini. 7. Saudara/saudari saya: Brigadir H. Felix Tamba/Cecilia SH, Antiong Purba/Devi Weni Tamba, Masniar Tamba. Terima kasih saya sampaikan kepada kalian atas dukungan dan bantuan yang telah kalian berikan dalam menyelesaikan skripsi ini. 8. Kepada Teman-teman Stambuk Udin, Budi, Jeriko, Epan, Rio, Marmen, Jones, dan Semua yang tidak bisa saya sebutkan namanya satu per satu, Buat semua Senior dan Junior yang ada di kessos. 9. Kepada KALAPAS Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan, Terima Kasih atas kesempatan dan bantuannya yang telah diberikan. Bang Rivi, Bang Basri, Bang Sahat, Bang regar, Pra Managor, Pra Saragi, Bu Riris, Bu kemala Emak dan seluruh staff LP yang tidak dapat saya sampaikan satu per satu. iv

6 DAFTAR ISI ABSTRAK...i ABSTRACT...ii KATA PENGANTAR...iii DAFTAR ISI...v DAFTAR TABEL...viii DAFTAR DIAGRAM...xiii DAFTAR BAGAN...ix BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan...8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Evaluasi Pengertian Evaluasi Pendekatan-pendekatanTerhadap Evaluasi Proses Evaluasi Tolak Ukur Evaluasi Evaluasi Program Lembaga Pemasyarakatan...17 v

7 2.3.1 Pengertian Lembaga Pemasyarakatan Petugas Pemasyarakatan Sistem Pemasyarakatan Konsep Sistem Pemasyarakatan Pembinaan Dalam Sistem Pemasyarakatan Wujud Pembinaan Proses Pembinaan Tujuan Pembinaan Sasaran Pemasyarakatan Pelatihan Kemandirian Warga Binaan Pemasyarakatan Narapidana Pengertian Narapidana Hak Dan Kewajiban Narapidana Konsep Kesejahteraan Sosial Dan Keberfungsian Sosial Konsep Kesejahteraan Sosial Keberfungsian Sosial Kerangka Pemikiran Definisi Konsep Dan Definisi Operasional Definisi Konsep Definisi Operasional...43 BAB III METODE PENELITIAN Tipe Penelitian Lokasi Penelitian Populasi dan Sampel Populasi...46 vi

8 3.3.2 Sampel Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisis Data...48 BAB IV DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN Letak Geografis Latar Belakang Berdirinya Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan Struktur Organisasi Dan Pejabat Lapas Klas I Medan Sarana Kesehatan Lapas Klas I Medan Pelaksanaan Pembinaan Narapidana Pelayanan Terhadap Warga Binaan...62 BAB V ANALISIS DATA Pengantar Analisis Identitas Responden Evaluasi Program Pelaksanaan Pembinaan Kepribadian Pelaksanaan Pembinaan Keterampilan/Kemandirian BAB VI PENUTUP Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vii

9 DAFTAR TABEL Tabel 1 Jumlah Kasus Kejahatan di Sumatera Utara...3 Tabel 2 Jumlah Warga Binaan Pemasyarakatan Klas I Medan...5 Tabel 3 Warga Binaan Berdasarkan asal Kabupaten/Kota...6 Tabel 4 Status Pegawai Berdasarkan Jenis Kelamin...52 Tabel 5 Jumlah Pegawai Berdasarkan Pendidikan...52 Tabel 6 Pegawai Lapas Berdasarkan Agama...53 Tabel 7 Nama Obat-obatan yang Digunakan Lapas Klas I Medan...54 Tabel 8 Jadwal Menu Warga Binaan Lapas Klas I Medan...69 Tabel 9 Komposisi Menu Makanan Lapas Klas I Medan...70 viii

10 DAFTAR DIAGRAM Diagram 1 Distribusi Responden Berdasarkan Usia...74 Diagram 2 Distribusi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir...75 Diagram 3 Distribusi Responden Berdasarkan Agama...76 Diagram 4 Distribusi Responden Berdasarkan Suku Bangsa...77 Diagram 5 Distribusi Responden Berdasarkan Tindak Pidana...78 Diagram 6 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Masa Hukuman...79 Diagram 7 Distribusi Responden Berdasarkan Lama Masa Hukuman yang Telah di Jalani...80 Diagram 8 Distribusi Responden Berdasarkan Jalinan Komunkasi dengan Petugas Lapas...81 Diagram 9 Distribusi Responden Berdasarkan Kesungguhan Narapidana Mengikuti Program Pembinaan...82 Diagram 10 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Hiburan yang ada di Lapas...83 Diagram 11 Distribusi Responden Berdasarkan Mengikuti Pembinaan Integrasi (Pengurangan Masa Hukuman, Pembebasan Bersyarat, Cuti Menjelang Bebas, Asimilasi, dll...84 Diagram 12 Distribusi Responden Berdasarkan Pemahaman dari Program Pembinaan yang diberikan Kepada Narapidana...85 Diagram 13 Distribusi Responden Berdasarkan Minat Narapidana dalam Mengikuti Proses Pembinaan Diagram 14 Distribusi Responden Berdasarkan Pembinaan Sebagai Pedoman Hidup Setelah Keluar dari Lapas ix

11 Diagram 15 Distribusi Responden Berdasarkan Mengikuti Pembinaan Pendidikan Umum (Paket A,B,C) Diagram 16 Distribusi Responden Berdasarkan Cara Petugas Menjelaskan Materi Pembinaan Diagram 17 Distribusi Responden Berdasarkan Kepatuhan Dalam Mengikuti Tata Tertib yang ada di Lapas Diagram 18 Distribusi Responden Berdasarkan Kesadaran Dalam Melaksanakan Kewajiban Selama Proses Pembinaan Diagram 19 Distribusi Responden Berdasarkan Perlakuan Petugas Dalam Melaksanakan Pembinaan Kepada Narapidana Diagram 20 Distribusi Responden Berdasarkan Keterampilan Petugas Dalam Menjalankan Tugas Diagram 21 Distribusi Responden Berdasarkan Kesesuaian Jatah Makanan yang Diberikan Diagram 22 Distribusi Responden Berdasarkan Kualitas Pembinaan yang Diberikan...95 Diagram 23 Distribusi Responden Berdasarkan Tindakan Petugas Jika ada yang Mengalami Sakit...96 Diagram 24 Distribusi Responden Berdasarkan Tindakan Petugas Jika Melanggar Peraturan...97 Diagram 25 Distribusi Responden Berdasarkan Cara Pembinaan yang Dilakukan...98 Diagram 26 Distribusi Responden Berdasarkan Kesesuaian Jadwal Pembinaan yang Dilakukan...99 Diagram 27 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis-jenis Pembinaan x

12 Diagram 28 Distribusi Responden Berdasarkan Ketersediaan Sarana Ibadah Diagram 29 Distribusi Responden Berdasarkan Kesesuaian Tempat Ibadah Masing-masing dalam Menjalankan Ibadah Diagram 30 Distribusi Responden Berdasarkan Situasi Kamar Diagram 31 Distribusi Responden Berdasarkan Fasilitas Kesehatan di Lapas Diagram 32 Distribusi Responden Berdasarkan Fasilitas Hiburan di Lapas Diagram 33 Distribusi Responden Berdassarkan Kondisi Layak Tidaknya Fasilitas yang Tersedia Diagram 34 Distribusi Responden Berdasarkan Kepuasan Akan Fasilitas yang Diberikan Diagram 35 Distribusi Responden Berdasarkan Mengikuti Pelatihan Kemandirian Diagram.36 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Keterampilan yang ada Di Lapas Diagram 37 Distribusi Responden Berdasarkan Pemahaman Jenis Keterampilan yang ada Di Lapas Diagram.38 Distribusi Responden Berdasarkan Sarana yang Disediakan Oleh Lapas Dalam Menunjang Kegiatan Keterampilan Diagram.39 Distribusi Responden Berdasarkan Hasil dari Kegiatan Keterampilan Diagram 40 Distribusi Responden Berdasarkan Jadwal Pertemuan Setiap Minggu Dalam Melaksanakan Keterampilan xi

13 Diagram.41 Distribusi Responden Berdasarkan Durasi Dalam Sehari yang Dibutuhkan Dalam Melaksanakan Keterampilan Diagram 42 Distribusi Responden Berdasarkan Alasan Mengikuti Program Keterampilan Diagram 43 Distribusi Responden Berdasarkan Banyaknya Hasil Keterampilan yang Dibuat Dalam Seminggu Diagram 44 Distribusi Responden Berdasarkan Pemasaran Hasil Keterampilan Diagram.45 Distribusi Responden Berdasarkan Penetapan Haraga Jual Hasil Keterampilan Diagram.46 Distribusi Responden Berdasarkan Pendapatan Tambahan Dari Hasil Penjualan Barang Keterampilan xii

14 DAFTAR BAGAN BAGAN ALUR PIKIR...41 BAGAN STRUKTUR ORGANISASI DAN PEJABAT LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS I MEDAN...51 xiii

EFEKTIVITAS SKRIPSII. sarjana SOSIAL ANAK. Universitas Sumatera Utara

EFEKTIVITAS SKRIPSII. sarjana SOSIAL ANAK. Universitas Sumatera Utara EFEKTIVITAS PELAKSANAAN PROGRAM KESEJAHTERAAN SOSIAL ANAK JALANAN oleh YAKMI KELURAHAN AUR KECAMATAN MEDAN MAIMUN SKRIPSII Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat untuk meraih gelar sarjana Ilmu Kesejahteraan
