P U T U S A N NOMOR : 352/PID/2015/PT.MDN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "P U T U S A N NOMOR : 352/PID/2015/PT.MDN"

Transkripsi

1 P U T U S A N NOMOR : 352/PID/2015/PT.MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA PENGADILAN TINGGI MEDAN, yang mengadili perkara pidana khusus dalam peradilan tingkat banding telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa ; Nama : PONIDI ; Tempat Lahir : Karang Anyar ; Umur / Tanggal Lahir : 59 tahun / 03 April 1956 ; Jenis Kelamin : Laki-laki ; Kebangsaan : Indonesia ; Alamat Agama : Islam ; Pekerjaan Pendidikan : Dusun II Desa Karang Anyar Kecamatan Beringin Kabupaten Deli Serdang ; : : Swasta Terdakwa tidak ditahan : Terdakwa dipersidangan didampingi oleh Penasihat Hukumnya H. SELAMAT, S.H., M.H., dan KHAIRUN NA IM, S.H. Advokat / Penasihat Hukum pada Kantor Advokat HSN & ASSOCIATES yang berkantor di Medan Jalan Setia Budi No. 78 D, Kelurahan Tanjung Rejo Kecamatan Medan Sunggal, Kota Medan, berdasarkan Surat Kuasa khusus tertanggal 09 Maret 2015, yang telah didaftarkan dikepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Nomor : W2- U4/24/HKM 01.10/III/2015 tertanggal 09 Maret 2015 ; PENGADILAN TINGGI TERSEBUT Setelah membaca ; I. Surat Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 3 Juni 2015 Nomor : 352/PID/2015/PT.MDN.- tentang Penunjukan Majelis Hakim untuk Memeriksa dan Mengadili perkara tersebut ; II. Surat Laporan polisi No. Pol : LP/ 251/V/2015/SU/2014/RES DS tanggal 10 Mei 2014 yang mendakwa Terdakwa dengan dakwaan :

2 Pada hari Jumat tanggal 14 Maret 2014 sekira pukul Wib. Telah terjadi tindak pidana menguasai tanah tanpa ijin yang berhak atau kuasanya yang sah di Dusun II, Desa Karang Anyar Kec. Beringin, Kab. Deli Serdang yang dilakukan oleh tersangka Ponidi terhadap tanah milik korban / pelapor Tunggal, semula pada tahun 1981 Sdr. Ng Seng An mengganti rugi tanah milik Djembrung (ibu kandung Ponidi) seluas ± 4000 M.² Dimana diatas tanah tersebut berdiri bangunan rumah Djembrung di Dusun II, Desa Karang Anyar Kec. Beringin, Kab. Deli Serdang, tanah tersebut merupakan bahagian dari luas tanah ± M² sesuai dengan Surat Keterangan Tanah No //A/V/30- tanggal 16 September 1974 atas nama Djembrung atas kesepakatan lisan karena Djembrung tidak memiliki rumah ditempat lain maka Djembrung dan keluarganya masih dapat menempati rumah tersebut dan sebagai ganti sementara Ng Seng An dapat mengerjakan tanah sawah seluas ± M² yang ada disebelahnya. Lalu pada tahun 1985 sdr. Ng Seng An menjual tanah tersebut kepada sdr. Tunggal (pelapor) sesuai dengan Surat Penyerahan / Ganti Rugi Tanah tanggal 26 Februari 1985, lalu atas kesepakatan bersama secara lisan maka Djembrung masih dapat menempati rumah tersebut dan sebagai ganti sementara sdr Tunggal mengerjakan tanah sawah tersebut, kemudian pada tahun 1995 Djembrung meninggal dunia dan sejak tahun 1985 sampai dengan tahun 2006 sdr Tunggal membayar pajak atas tanah tersebut kemudian pada hari Jumat tanggal 14 Maret 2014 sdr Tunggal menerima surat dari Kuasa Hukum Ponidi No.012/HSN/III/2014 tanggal 13 Maret 2014, yang isinya menyuruh sdr Tunggal untuk mengosongkan tanah tersebut, kemudian Tunggal mengosongkan tanah sawah yang dikerjakannya. Lalu pada hari Senin tanggal 28 April 2014 sdr Tunggal mendatangi Ponidi dan menyuruh agar mengosongkan tanah berikut rumah yang telah diganti ruginya dari Ng Seng An yang merupakan rumah tempat tinggal Ponidi, akan tetapi Ponidi tidak mau dengan alasan bahwa tanah tersebut tidak pernah dijual ibunya Djembrung kepada orang lain. Atas kejadian tersebut korban mengalami kerugian materil ditaksir sebesar Rp (tiga ratus juta rupiah) dan merasa keberatan dan selanjutnya melapor ke Polres Deli Serdang untuk diproses sesuai dengan hukum yang berlaku di Republik Indonesia ; Sebagaimana dimaksud dalam Pasal 6 ayat (1) huruf a jo. Pasal 2 Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang No. 51 Tahun -2-

3 1960 Tentang Larangan Pemakaian Tanah Tanpa Izin yang berhak atau kuasanya ; III. Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 09 Maret 2015 Nomor : 19/PID.C/2015/PN.Lbp. yang amarnya berbunyi sebagai berikut ; Menyatakan Terdakwa PONIDI, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan perbuatan Memakai tanah tanpa izin yang berhak ; Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa PONIDI oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan ; Menyatakan bahwa pidana tersebut tidak perlu dijalankan, kecuali bila di kemudian hari ada perintah lain dalam putusan Hakim, karena terdakwa belum lewat masa percobaan selama 3 (tiga) bulan melakukan perbuatan yang dapat dipidana ; Menetapkan bukti berupa surat-surat tetap terlampir dalam berkas perkara ; Membebankan kepada terdakwa-terdakwa tersebut untuk membayar biaya perkara masing-masing sebesar Rp.1000,- (seribu rupiah); IV. Akta Permintaan Banding yang dibuat Wakil Panitera Pengadilan Negeri Lubuk Pakam Nomor : 26/Akta Pid/2015/PN.Lbp. tanggal 12 Maret 2015 yang menerangkan bahwa Penasehat Hukum Terdakwa mengajukan permintaan banding terhadap Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 09 Maret 2015 Nomor : 19/PID.C/2015/PN.Lbp. dan permintaan banding tersebut telah dengan sempurna diberitahukan kepada Penyidik Pembantu pada tanggal 25 Maret 2015 ; V. Memori Banding dari Penasehat Hukum Terdakwa yang telah didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam pada tanggal 30 Maret 2015 dan telah diserahkan kepada Penyidik Pembantu pada tanggal 7 Mei 2015 ; VI. Surat pemberitahuan untuk mempelajari berkas perkara kepada Penyidik Pembantu dan Terdakwa yang menerangkan telah diberikan kesempatan untuk memeriksa dan mempelajari Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 09 Maret 2015 Nomor : 19/PID.C/2015/PN.Lbp. dalam tenggang waktu 7 (tujuh) hari terhitung sejak tanggal 12 Maret 2015 ;

4 Menimbang, bahwa permintaan banding dari Penasehat Hukum Terdakwa diajukan dalam tenggang waktu dan memenuhi tata cara serta syaratsyarat yang ditentukan oleh Undang-undang, maka permintaan banding tersebut secara formil dapat diterima ; Menimbang, bahwa setelah Pengadilan Tinggi meneliti dan mempelajari dengan seksama berkas perkara yang terdiri dari Berita Acara Pemeriksaan oleh Penyidik Pembantu, Berita Acara Persidangan, Salinan resmi Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 09 Maret 2015 Nomor : 19/PID.C/2015/PN.Lbp. serta Memori Banding dari Penasehat hukum Terdakwa Pengadilan Tinggi tidak sependapat dengan Hakim Tingkat Pertama dengan pertimbangan sebagai berikut ; Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa melanggar pasal 6 ayat!) huruf a jo. Pasal 2 Undang-Undang Nomor : 51 tahun 1960 tentang Larangan Pemakaian Tanah Tanpa Ijin Yang Berhak Atau Kuasanya yang unsur-unsur pokoknya adalah sebagai berikut : Memakai tanah ; Tanpa izin yang berhak atau kuasanya yang sah ; Menimbang, bahwa fakta yang terungkap dipersidangan, yaitu dari keterangan para saksi, keterangan terdakwa dan barang bukti memang terbukti Terdakwa telah menguasai, memakai tanah yang terletak di Dusun II, Desa Karang Anyar Kec. Beringin, Kab. Deli Serdang, milik orang tuanya yaitu ibu kandung Terdakwa (Djembrung) berdasarkan SK Bupati Deli Serdang No : 74007/A/V/30 tanggal 6 September 1974 an. Djemrung seluas ± M², saksi Tunggal mengatakan tanah tersebut telah diganti rugi kepada Ng Seng An dan Ng Seng An telah ganti rugi dari Djembrung (ibu kandung Terdakwa) sehingga jelas tindakan Terdakwa untuk mempertahankan kepemilikan tanah antara Terdakwa dengan saksi Tunggal sehingga permasalahan ini harus diselesaikan secara keperdataan ; Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas maka Pengadilan Tinggi Medan berpendapat bahwa perbuatan Terdakwa sebagaimana yang didakwakan kepadanya sudah terbukti yaitu Memakai Tanah Tanpa Ijin Yang Berhak, namun perbuatan yang terbukti tersebut bukanlah merupakan suatu tindak pidana tetapi merupakan ruang lingkup hukum perdata, oleh karena itu sesuai dengan ketentuan pasal 191 ayat (2) -4-

5 KUHAP maka Terdakwa haruslah dinyatakan dilepas dari segala tuntutan hukum (Onslag van recht Vervolging) ; Menimbang, bahwa berdasarkan alasan-alasan dan pertimbangan diatas Maka Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 09 Maret 2015 Nomor : 19/PID.C/2015/PN.Lbp. tidak dapat dipertahankan lagi dan harus dibatalkan dan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan akan mengadili sendiri yang amar selengkapnya sebagaimana yang tercantum dalam amar putusan dibawah ini ; Menimbang, bahwa karena Terdakwa dilepaskan darin segala tuntutan hukum, sesuai dengan ketentuan pasal 97 ayat (1) dan (2) KUHAP, maka hakhak Terdakwa harus dipulihkan dalam kemampuan kedudukan, harkat martabatnya ; Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dilepaskan dari tuntutan hukum, maka biaya perkara dibebankan kepada Negara ; Memperhatikan pasal 191 Ayat (2) Undang-Undang Republik Indonesia No. 8 tahun 1981 tentang KUHAP, serta Peraturan-Peraturan lain yang berkaitan dengan perkara ini ; MENGADILI Menerima permintaan banding dari Penasehat Hukum Terdakwa ; Membatalkan Putusan Pengadilan Negeri Lubuk Pakam tanggal 09 Maret 2015 Nomor : 19/PID.C/2015/PN.Lbp. yang dimintakan banding tersebut ; MENGADILI SENDIRI 1. Menyatakan Terdakwa PONIDI terbukti melakukan perbuatan sebagaimana dakwaan Penyidik Pembantu akan tetapi perbuatan tersebut bukan merupakan tindak pidana ; Melepaskan Terdakwa dari tuntutan Penyidik Pembantu ; Memulihkan hak Terdakwa dalam kemampuan, kedudukan, harkat dan martabatnya ; Menetapkan bukti berupa surat-surat tetap terlampir dalam berkas perkara ; Membebankan biaya perkara kepada Negara ;

6 Demikianlah diputus dalam Sidang Permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Tinggi Medan pada hari Kamis tanggal 11 Juni 2015 oleh kami BANTU GINTING, SH. Hakim Pengadilan Tinggi Medan sebagai Hakim Ketua Sidang, JANNES ARITONANG, SH.MH. dan RIDWAN RAMLI, SH.MH. sebagai Hakim Anggota yang ditunjuk untuk memeriksa dan mengadili perkara tersebut dalam peradilan tingkat banding berdasarkan Surat Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 3 Juni 2015 Nomor : 352/PID/2015/ PT.MDN dan putusan tersebut diucapkan pada hari Kamis tanggal 18 Juni 2015 dalam persidangan yang terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis dengan dihadiri oleh Hakim Anggota tersebut serta dibantu oleh MARTHIN A.P. SINAGA, SH. Panitera Pengganti pada Pengadilan Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh Penyidik Pembantu dan Terdakwa maupun Penasehat hukumnya ; Hakim Anggota ; Hakim Ketua ; JANNES ARITONANG, SH.MH. BANTU GINTING, SH. RIDWAN RAMLI, SH.MH. Panitera Pengganti ; MARTHIN A.P. SINAGA, SH untuk Salinan Sesuai Aslinya W akil Panitera HAMONANGAN RAMBE,SH.MH. NIP : HJ. MERI ULFA, SH. MH. NIP :

PENGADILAN TINGGI MEDAN

PENGADILAN TINGGI MEDAN P U T U S A N Nomor : 15/PID/2017/PT-MDN. DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan, yang memeriksa dan mengadili perkara pidana dalam Peradilan Tingkat Banding, telah menjatuhkan
