HARMONI PANCASILA KOMPOSISI AKAPELA UNTUK VOKAL GRUP

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HARMONI PANCASILA KOMPOSISI AKAPELA UNTUK VOKAL GRUP"

Transkripsi

1 HARMONI PANCASILA KOMPOSISI AKAPELA UNTUK VOKAL GRUP SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Musik Disusun oleh : Jalu Tegar Prastawa NIM : PROGRAM STUDI SENI MUSIK FAKULTAS SENI PERTUNJUKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2015

2

3

4 HARMONI PANCASILA Sebuah Komposisi Akapela untuk Vokal Grup Disusun oleh : Jalu Tegar Prastawa NIM : Telah disetujui oleh Pembimbing I Yohanes Ruswanto, S.Sn.,M.Sn 14 Agustus 2015 Pembimbing II Elvira Hoesein Radia. S.Pd., S.Mus., 14 Agustus 2015 ii

5

6

7 ABSTRAKSI Harmoni Pancasila merupakan sebuah komposisi paduan suara dewasa akapela yang memiliki ide musikal keadaan Bangsa Indonesia saat ini. Komposisi ini terdiri dari 5 bagian atau lagu. Bagian-bagian tersebut menceritakan setiap sila dalam Pancasila. Komposisi ini disusun untuk Format paduan suara dewasa yang terdiri dari sopran, alto, tenor dan bas. Kata kunci : Harmoni Pancasila, akapela ABSTRACT "Harmoni Pancasila" is an acapella composition for adult choir. Its musical idea is describing the recent situation in Indonesia. This composition consists of five parts or songs. Each part tells each pillar (sila) of Pancasila. This composition is arranged for adult choir format comprised of soprano, alto, tenor and bass. Keywords : Harmoni Pancasila, acapella v

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus, karena kasih dan anugerahnya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Skripsi merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan Strata Satu (S1) program studi Seni Musik Fakultas Seni Pertunjukan, Universitas Satya Wacana Salatiga. Skripsi ini juga sebagai bukti bahwa penulis telah melaksanakan dan menyelasaikan studi di Fakultas Seni Pertunjukan konsentrasi Komposisi Musik, Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga. Selama penulisan skripsi ini, penulis mendapatkan bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak, yaitu : 1. Kedua orang tuaku, saudaraku (pak Wiyana, ibu Eny dan Bangkit Apura Gumelar) dan keluarga besarku, terima kasih atas doa, kasih, dan dukungan yang telah diberikan kepada penulis. 2. Danny Salim, S.T., MTSCM selaku Dekan Fakultas Seni Pertunjukan Universitas Kristen Satya Wacana dan Wali studiku, terima kasih buat doa dan dukungannya. 3. Yohanes Ruswanto, S.Sn.,M.Sn selaku dosen pembimbing yang mendukung penulis sehingga dapat menyelesaikan komposisi paduan suara akapela ini dengan baik. 4. Elvira Hoesein Radia. S.Pd., S.Mus., selaku dosen pembimbing yang mendukung penulis sehingga dapat menyelesaikan penulisan skripsi. 5. Poedji Soesila, S.Sn., MA, selaku dosen mata kuliah harmoni dan komposisi musik, terima kasih buat wejangan-wejangannya yang sangat membantu penulis dalam berkarya. 6. Sekar Pratiwi Prabaningtyas, selaku teman penulis, terima kasih buat kesediaan waktunya untuk meminjamkan buku Rindu Pancasila, sehingga penulis mampu menggali nilai Pancasila dari sudut yang lain. vi

9 7. Margaretha Angelina Karundeng, selaku pacar penulis, terimakasih atas dukungan dan doanya selama ini, selalu mengingatkan penulis untuk terus berkarya dan menyelesaikan tugasnya sebagai mahasiswa. 8. Sekawan and Friends Band,(Raka, Yoel, Christ, Yogi, Yesa, Denny, Keneth, Yakub, Elya) selaku temen band penulis, terima kasih buat semangatnya dan selalu mendukung penulis untuk menyelesaikan skripsinya. Kalian selalu dihati. 9. Vokal Grup Lentera Kasih,(Kharin, Nina, Chelsie, Ribka, Nona, Kardia, Kiki, Simon, Nicholai, Nival, Kelo, Yoel, Ardhyan, Richard Noya, Paul) selaku teman dalam bernyanyi penulis, terima kasih telah menjadi sahabat bagi penulis selama bernyanyi, terima kasih juga telah menyanyikan komposisi paduan suara akapela penulis. Kalian luar biasa. 10. Seluruh dosen, staf dan pegawai Fakultas Seni Pertunjukan UKSW, terima kasih telah menjadi teman dan guru bagi penulis sejak awal menuntut ilmu di Fakultas Seni Pertunjukan Universitas Kristen Satya Wacana sampai saat ini. 11. Teman-teman FSP (Wayan Theo, Rey, Icha, Pang-Pang, Daniel, Aditya Purba) terima kasih telah berbagi hidup dan pengalaman dengan penulis, baik susah maupun senang. Selamat berjuang buat kalian semua. 12. Semua pihak yang sudah membantu penulis dari awal kuliah hingga selesai, namun tidak dapat dituliskan satu-persatu. Salatiga, 14 Agustus 2015 Jalu Tegar Prastawa vii

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... ii PERNYATAAN KEASLIAN KARYA... iv ABSTRAKSI... v ABSTRACT... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR GAMBAR... x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah...Error! Bookmark not defined. B. Rumusan Masalah... 2 C. Tujuan Penelitian... 2 D. Manfaat Penelitian...Error! Bookmark not defined. E. Batasan Masalah... 3 F. Metode Penelitian... 3 BAB II LANDASAN TEORI A. Komposisi Vokal Akapela...Error! Bookmark not defined. B. Pengertian Vokal Grup...7 C. Range Suara Pada Suara Sopran, Alto, Tenor, dan Bas...7 D. Tema dan Lirik Komposisi Harmoni Pancasila... 8 E. Rencana Komposisi... 9 BAB III ANALISIS DATA A. Ketuhanan B. Kemanusiaan yang adil dan beradab C. Persatuan Indonesia D. Kerakyatan yang dimpimpin dalam hikmat kebijaksanaan E. Keadilan Sosial BAB IV PENUTUP viii

11 A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA...50 LAMPIRAN...51 ix

12 DAFTAR GAMBAR Gambar 3. 1 Bagian Intro (komposisi pertama) Gambar 3. 2 Bagian A (komposisi pertama) Gambar 3. 3 Bagian A (komposisi pertama) Gambar 3. 4 Bagian A (komposisi pertama) Gambar 3. 5 Bagian A (komposisi pertama) Gambar 3. 6 Bagian B (komposisi pertama) Gambar 3. 7 Bagian B (komposisi pertama) Gambar 3. 8 Bagian A (komposisi pertama) Gambar 3. 9 Bagian A (komposisi pertama) Gambar Bagian B (komposisi pertama) Gambar Bagian B (komposisi pertama) Gambar Bagian Coda (komposisi pertama) Gambar Bagian Coda (komposisi pertama) Gambar Bagian Intro (komposisi kedua) Gambar Bagian A (komposisi kedua) Gambar Bagian A (komposisi kedua) Gambar Bagian A (komposisi kedua) Gambar Bagian B (komposisi kedua) Gambar Bagian B (komposisi kedua) Gambar Bagian C (komposisi kedua) Gambar Bagian C (komposisi kedua) Gambar Bagian Intro (komposisi ketiga) Gambar Bagian A (komposisi ketiga) Gambar Bagian Transisi (komposisi ketiga) Gambar Bagian B (komposisi ketiga) Gambar Bagian B (komposisi ketiga) Gambar Bagian B (komposisi ketiga) Gambar Bagian Coda (komposisi ketiga) x

13 Gambar Bagian A (komposisi keempat) Gambar Bagian B (komposisi keempat) Gambar Bagian B (komposisi keempat) Gambar Bagian C (komposisi keempat) Gambar Bagian C (komposisi keempat) Gambar Bagian C (komposisi keempat) Gambar Bagian C (komposisi keempat) Gambar Bagian C (komposisi keempat) Gambar Bagian Intro (komposisi kelima) Gambar Bagian A (komposisi kelima) Gambar Bagian A (komposisi kelima) Gambar Bagian B (komposisi kelima) Gambar Bagian B (komposisi kelima) Gambar Bagian C (komposisi kelima) Gambar Bagian C (komposisi kelima) Gambar Bagian A (komposisi kelima) Gambar Bagian A (komposisi kelima) Gambar Bagian Transisi (komposisi kelima) Gambar Bagian Coda (komposisi kelima) xi

AKU DAN IBUKU KOMPOSISI AKAPELA UNTUK VOKAL GRUP

AKU DAN IBUKU KOMPOSISI AKAPELA UNTUK VOKAL GRUP AKU DAN IBUKU KOMPOSISI AKAPELA UNTUK VOKAL GRUP Diajukan sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Musik Disusun oleh : ARDHYAN KHARIS THEOSEBIA PURNOMO NIM : 852011021 PROGRAM STUDI SENI MUSIK
