STRATEGI PENGEMBANGAN ARMADA PENANGKAPAN IKAN PELAGIS DI KABUPATEN BELITUNG YEPPI SUDARJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STRATEGI PENGEMBANGAN ARMADA PENANGKAPAN IKAN PELAGIS DI KABUPATEN BELITUNG YEPPI SUDARJA"

Transkripsi

1 STRATEGI PENGEMBANGAN ARMADA PENANGKAPAN IKAN PELAGIS DI KABUPATEN BELITUNG YEPPI SUDARJA SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2007

2 PERNYATAAN MENGENAI TESIS Dengan ini saya menyatakan bahwa tesis Strategi Pengembangan Armada Penangkapan Ikan Pelagis di Kabupaten Belitung adalah karya saya sendiri dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir tesis ini. Bogor, April 2007 Yeppi Sudarja C

3 ABSTRAK YEPPI SUDARJA. Strategi Pengembangan Armada Penangkapan Ikan Pelagis di Kabupaten Belitung. Dibimbing oleh MULYONO S BASKORO dan BUDHI HASCARYO ISKANDAR. Secara geografis, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung merupakan salah satu Provinsi yang berkepentingan dalam pengelolaan perikanan tangkap di wilayah pengelolaan perikanan Laut Cina Selatan dan paparan Sunda. Salah satu sarana yang sangat penting dalam rangka memanfaatkan sumberdaya ikan di laut adalah armada penangkapan ikan berupa kapal dan alat penangkap ikan. Tujuan dari penelitian ini adalah menyusun suatu konsep strategi pengembangan armada perikanan tangkap yang terstruktur di Kabupaten Belitung. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah: (1) metode deskripsi, untuk mendeskripsikan keragaan teknologi penangkapan ikan pelagis; (2) analisis kelayakan, untuk melihat kelayakan usaha penangkapan ikan pelagis; (3) analisis SWOT, untuk mengetahui strategi pengembangan armada penangkapan ikan pelagis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa armada penangkapan ikan pelagis layak dikembangkan. Konsep strategi pengembangan armada penangkapan ikan pelagis berdasarkan penelitian ini adalah: (1) motorisasi armada perikanan pelagis; (2) pengembangan iklim usaha penangkapan yang kondusif; (3) pembenahan sistem permodalan; (4) pembenahan sistem perizinan armada penangkapan; (5) pembenahan sarana penangkapan; (6) perbaikan kegiatan monitoring, controlling dan surveilance; dan (7) peningkatan SDM para nelayan. Kata kunci: strategi pengembangan, armada penangkapan ikan pelagis, Kabupaten Belitung.

4 ABSTRACT YEPPI SUDARJA. Strategy of Development Fishing Vessel of Pelagic Fish at Belitung Regency. Supervised by MULYONO S BASKORO and BUDHI HASCARYO ISKANDAR. The Bangka Belitung Archipelago Province is located on strategic area especially for developing of capture fisheries business in fisheries management region of South China Sea and Sunda Shelf. One of important thing in order to utilize this marine resources is fishing fleet that contain of fishing vessels and fishing gears. The objective of the research is to arrange a structured strategic concept for developing of fishing fleet in Belitung Regency. Some analysis methode are used in this study, i.e.: (1) description methods; to describe pelagic technology performance in this area; (2) feasibility analysis; to determine the feasibility of fishing unit business; (3) SWOT analysis; to map the factors in order to obtain balance strategy among the factors. The result shows that pelagic fishing fleet in the study area is feasible to develop. The strategy concept for development based on this study i.e: (1) Motorization of pelagic fishing fleets; (2) Development of condusive capture fisheries business; (3) Improvement of capital system for capture fisheries bussiness; (4) Improvement of fishing fleet permit system; (5) Improvement of capture fisheries facilities; (6) Improvement of monitoring, controlling and surveilance activities; and (7) human resource development especially for fisherman in this area. Keyword: development strategy, pelagic fishing fleet, Belitung Regency

5 Hak cipta milik Institut Pertanian Bogor Tahun 2007 Hak cipta dilindungi Undang-Undang Dilarang mengutip dan memperbanyak tanpa izin tertulis dari Institut Pertanian Bogor, sebagian atau seluruhnya dalam bentuk apapun, baik cetak, fotokopi, mikrofilm, dan sebagainya

6 STRATEGI PENGEMBANGAN ARMADA PENANGKAPAN IKAN PELAGIS DI KABUPATEN BELITUNG YEPPI SUDARJA Tesis Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Sains pada Departemen Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2007

7 Judul Penelitian Nama Mahasiswa Nomor Pokok Program Studi : Strategi Pengembangan Armada Penangkapan Ikan Pelagis di Kabupaten Belitung : Yeppi Sudarja : C : Teknologi Kelautan Disetujui, Komisi Pembimbing Dr. Ir. Mulyono S. Baskoro, M.Sc. Ketua Dr. Ir. Budhi Hascaryo Iskandar, M.Si. Anggota Diketahui, Program Studi Teknologi Kelautan Dekan Sekolah Pascasarjana IPB Prof. Dr. Ir. John Haluan, M.Sc. Prof. Dr. Ir. Khairil A. Notodiputro, MS. Tanggal Ujian : 17 April 2007 Tanggal Lulus :

8 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas segala limpahan karunia-nya penulis dapat menyelesaikan tesis dengan judul Strategi Pengembangan Armada Penangkapan Ikan Pelagis di Kabupaten Belitung. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada : 1. Dr. Ir. Mulyono S. Baskoro, M.Sc, sebagai ketua komisi pembimbing dan Dr. Ir. Budhi Hascaryo Iskandar, M.Si sebagai anggota komisi pembimbing yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan sekaligus arahan kepada penulis. 2. Prof. Dr. Ir. John Haluan, MSc., sebagai penguji luar komisi atas saran dan masukannya dalam penyempurnaan tesis ini. 3. Dr. Ir. Yulistyo, M.Sc., atas dorongan dan dukungannya kepada penulis dalam penyelesaian studi ini. 4. Dr. Ir. Dedi H. Sutisna, MS., selaku Direktur Kapal Perikanan dan Alat Penangkap Ikan atas dorongan dan dukungannya kepada penulis dalam penyelesaian studi ini. 5. Ir. Marwan, MM., selaku Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten, atas bantuannya selama penelitian. 6. Ir. Arief Rachman Lammata, MM., selaku Kepala Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) Tanjung Pandan atas bantuannya selama penelitian. 7. Rekan-rekan mahasiswa Program Studi Teknologi Kelautan, Sub Program Perencanaan Pembangunan Kelautan dan Perikanan (Nono Sampono, Kosasih, Edy Susanto, Dede Hermawan, Yessi TG, Himelda, Muhammad, Yogi Yanuar, Andi Rusandi, Nurmayanti, Ahmad Mansur) atas kerjasama dan dukungannya selama ini. 8. Ir. Balok Budiyanto, MM., Ir. Tyas Budiman MM, dan Kasubdit lingkup Dit Kapal Perikanan dan Alat Penangkap Ikan atas dukungan dan dorongannya.

9 9. Orang tua tercinta, Bapak Drh. Dudung Supandi dan Ibunda Mikah Atikah (Alm) atas kasih sayang serta semangat yang diberikan sehingga penulis dapat memperoleh gelar Magister Sains. 10. Isteri tercinta Restu Nahrulita beserta anak-anak tersayang Muhammad Irsyad Tawakal, Tazkia Safira Afifa dan Tarisa Suci Putri, yang telah banyak mendorong dan memberikan motivasi dan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan program kuliah ini dan memperoleh gelar Magister Sains. 11. Shinta dan rekan-rekan sekretariat PS-TKL atas kerjasamanya dalam penyelesaian studi ini, dan semua pihak yang telah memberikan dukungan dan sumbangsih pemikiran dalam penyelesaian tesis ini. 12. Staf Direktorat Kapal Perikanan dan Alat Penangkap Ikan khususnya rekanrekan Subdit Pendaftaran Kapal Perikanan dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih terdapat berbagai kekurangan dan jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu saran dan kritik yang bersifat membangun dari semua pihak sangat penulis harapkan agar lebih memberikan bobot terhadap kesempurnaan tulisan ini. Akhir kata semoga tesis ini bermanfaat bagi yang membutuhkan. Bogor, April 2007 Yeppi Sudarja

10 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Bogor pada tanggal 4 Desember 1962 sebagai putra ke- 1 dari 7 bersaudara pasangan Bapak Drh. Dudung Supandi dan Ibu Mikah Atikah (Alm). Pada tahun 1974 penulis menyelesaikan pendidikan pada SDN Sukasari I Bogor. Pada Tahun 1977 penulis menyelesaikan pendidikan pada SMPN IV Bogor dan pada tahun 1981 penulis menyelesaikan studi pada SMAN I Bogor. Setelah tamat dari SMAN I Bogor pada tahun 1981, penulis diterima di Institut Pertanian Bogor dan pada tahun 1983 diterima di Fakultas Perikanan IPB Jurusan Menejemen Sumberdaya Perairan (MSP) dan penulis meraih gelar Sarjana Perikanan pada tahun Pada bulan Desember 2004 penulis melanjutkan pendidikan Program Magister pada Program Studi Teknologi Kelautan, Sub Program Perencanan Pembangunan Kelautan Perikanan, SPs-IPB. Pada tahun 1989 penulis penulis bekerja sebagai Staf Teknis pada Sekretariat Dijen Perikanan Departemen Pertanian. Pada tahun 1996 sebagai Staf Teknis pada Direktorat Bina Sumber Hayati Ditjen Perikanan Departemen Pertanian. Pada tahun 1999 penulis diangkat sebagai Kepala Sub.Bag Tata Usaha pada Balai Pengembangan Penangkapan Ikan (BPPI) Semarang Ditjen Perikanan Departeman Pertanian. Pada tahun 2001 sebagai Kepala Seksi Standarisasi dan Informasi pada Balai Pengembangan Penangkapan Ikan (BPPI) Semarang Ditjen Perikanan Tangkap Departemen Kelautan dan Perikanan. Pada tahun 2003 penulis menjabat sebagai Kepala Sub. Bag. Tata Usaha pada Direktorat Sarana Perikanan Tangkap Ditjen Perikanan Tangkap Departemen Kelautan dan Perikanan. Pada tahun 2003 penulis menjabat sebagai Kepala Seksi Perumusan dan Pengujian Standar pada Subdit. Rancang Bangun dan Konstruksi Kapal Perikanan. Dit. Sarana Perikanan Tangkap, pada tahun 2005 sampai sekarang menjabat sebagai Kepada Seksi Pencatatan dan Dokumentasi pada Subdit Pendaftaran Kapal Perikanan Direktorat Kapal Perikanan dan Alat Penangkap Ikan. Ditjen Perikanan Tangkap.

KINERJA PENGAWAS KAPAL PERIKANAN (STUDI KASUS DI PELABUHAN PERIKANAN SAMUDERA NIZAM ZACHMAN JAKARTA) AHMAD MANSUR

KINERJA PENGAWAS KAPAL PERIKANAN (STUDI KASUS DI PELABUHAN PERIKANAN SAMUDERA NIZAM ZACHMAN JAKARTA) AHMAD MANSUR KINERJA PENGAWAS KAPAL PERIKANAN (STUDI KASUS DI PELABUHAN PERIKANAN SAMUDERA NIZAM ZACHMAN JAKARTA) AHMAD MANSUR SEKOLAH PASCA SARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2007 PERNYATAAN MENGENAI TESIS Dengan
