SKRIPSI PERENCANAAN POLA PARKIR DI PASAR LARANGAN KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI PERENCANAAN POLA PARKIR DI PASAR LARANGAN KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS"

Transkripsi

1 SKRIPSI PERENCANAAN POLA PARKIR DI PASAR LARANGAN KECAMATAN KEMBARAN KABUPATEN BANYUMAS Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S-1) Pada Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Purwokerto Disusun Oleh : HASAN GINANJAR PRAMULARTO NIM : PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

2 iii

3

4 PERSEMBAHAN Syukur alhamdulilah atas segala rahmat dan nikmat yang telah diberikan Allah SWT atas semua ini. Terima kasih untuk Bapak tercinta Wahib dan Ibu tersayang Robingati yang telah membesarkan dan merawat saya dengan penuh kasih sayang hingga sekarang, kakak tersayang Mbak yu Uswatun Khasanah, Husen gp dan Eyang Estri serta seluruh keluarga besar yang telah mendukungku. Teman teman Seperjuangan Robi PW, Tiko P, Muflihudin, Prastio (Bapake), Toipin, Mimin, Fawzi, Kang Fiat, Nanang, Tofa, Ikhsan, Ali, Adit (buruk), Asep S, Arkham, Rahmat, Kang Awar, Cahyo, Cahya, Asep F, akhir K, Sidik P, Bos Emen, Komandan Danu, Citra, Kang Purnomo, Pratama, Ragil (bontot), Adit (jigrig), Iqbal, Tri N, KBP (ipras), Kang Afif, G Armen, Yunan Mbee, Awal, Mba Ana, Irma, Rima, Fiki, anak anak kimia, elektro dan seluruh warga teknik yang tidak bisa disebutkan satu persatu terima kasih untuk semuanya. Terimakasih kepada Bapak Ibu Dosen yang telah mendidik dengan penuh kesabaran dan kasih sayang. Terima kasih Ramila wati yang selalu mendukung selama ini. Terimakasih untuk dinas dinas yang telah membantu dalam Tugas Akhir saya BAPEDA, KESBANGPOL, DISPERINDAGKOP, PASAR LARANGAN dan semua yang telah membantu kelancaran Tugas Akhir. ii

5 MOTTO Jangan lupakan solat mu, karena tidak ada nilai yang lebih besar dari pada kau meninggalkan solat. Rubah apapun itu (baik atau buruk) se-dini mungkin sehingga kamu tak merasa menyesal Sungguh Alloh SWT menyimpan rencana yang indah dibalik ujian-nya yang melelahkan ( khikmah ) Tidak ada satu hal pun yang akan kau mengerti, selama kau takut gagal dan lebih suka menderita dan khawatir bahkan tanpa berusaha (DP bbm). vi

6 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSEMBAHAN... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv PERNYATAAN... v MOTO... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xii DAFTAR SIMBOL... xiii KATA PENGANTAR... xv ABSTRAK... xvii BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Manfaat Perencanaan Batasan Permasalah... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Parkir Kenutuhan Ruang Parkir Satuan Ruang Parkir (SRP) Metode Untuk Menentukan Ruang Parkir Karakteristik Parkir Pola Penetapan Ruang Parkir Permasalahan Parkir Penyelenggaraan Parkir Menejemen Pengelola Parkir vii

7 BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Lokasi Penelitian Tahap Penelitian Prosedur Penelitian Studi Pustaka Pengumpulan Data Penelitian Metode Pelaksanaan Survei Dilapangan Analisis Pembahasan Data Kebutuhan Ruang Parkir Analisis Perencanaan Pola Parkir BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Data Survei Bahasan Karakteristik Parkir Indeks Parkir Parkir Luas Parkir Analisis Durasi Parkir Penentuan Tata Letak Parkir Penentu Pola Parkir BAB V PENUTUP V.1 Kesimpulan V.2 Untuk Peneliti Berukutnya DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN viii

8 DAFTAR TABEL BAB II TINJAUAN PUSTAKA Tabel 2.1.Tabel Kebutuhan SRP di Pusat Perdagangan... 7 Tabel 2.2.Tabel Kebutuhan SRP di Pasar Swalayan... 7 Tabel 2.3.Tabel Kebutuhan SRP di Pasar... 8 Tabel 2.4.Tabel Kebutuhan SRP di Rumah Sakit... 8 Tabel 2.5.Ukuran Kebutuhan Ruang Parkir... 9 Tabel 2.6.Penentuan Satuan Ruang Parkir Tabel 2.7.SRP Mobil Penumpang BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Perhitungan Akumulasi dan Volume Sepeda Motor Selama pengamatan Perhitungan Akumulasi dan Volume Parkir Mobil Selama Pengamatan Perhitungan Petak Parkir Berdasarkan Luas Lahan Untuk Parkir di Pasar Larangan Perhitungan Tingkat Pergantian Dan Penggunaan Ruang Parkir Sepeda Motor Selama periode pengamatan Dilakukan IV.1 Perhitungan Tingkat Pergantian Dan Penggunaan Ruang Parkir Mobil Selama periode pengamatan Dilakukan ix

9 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Dimensi Kendaraan Setandar Gambar 2.2. SRP Untuk Mobil Penumpang Gambar 2.3. SRP Untuk Bus, Truk Gambar 2.4. SRP Untuk Sepeda Motor Gambar 2.5. Tabel.Lebar Minimum Jalan Lokal Satu Arah Untuk Parkir Pada Badan Jalan Gambar 2.6. Tabel.Lebar Minimum Jalan Lokal Sekunder Satu Arah Untuk Parkir Pada Badan Jalan Gambar 2.7. Tabel.Lebar Minimum Jalan Kolektor Satu Arah Untuk Parkir Pada Badan Jalan Gambar 2.8. Pola Parkir Tegak Lurus Untuk Mobil Penumpang Gambar 2.9. Pola Parkir Sudut Untuk Mobil Penumpang Gambar Pola Parkir Tegak Lurus yang Berhadapan Untuk Mobil Penumpang Gambar 2.11 Langkah Pelaksanaan Penelitian Pola Parkir Sudut yang Berhadapan Untuk Mobil Penumpang Gambar 2.12 Pola Parkir Tegak Lurus Dengan Dua Gang Untuk Mobil Penumpang Gambar 2.13 Pola Parkir Sudut Dengan Dua Gang Tipe A Untuk mobil penumpang Gambar 2.14 Pola Parkir Sudut dengan Dua Gang Tipe B untuk Mobil Penumpang Gambar 2.15 Pola Parkir Sudut dengan Dua Gang Tipe C untuk Mobil Penumpang Gambar 2.16 Pola Parkir Satu Sisi Untuk Parkir Bus Truk Gambar 2.17 Pola Parkir Dua Sisi Untuk Parkir Bus Truk Gambar 2.18 Pola Parkir Satu Sisi Untuk Sepeda Motor Gambar 2.19 Pola Parkir Dua Sisi Untuk Sepeda Motor x

10 Gambar 2.20 Pola Parkir Pulau Untuk Sepeda Motor Gambar 2.21 Jalan Masuk Dan Keluar Gambar 2.22 Pintu Masuk Dan Pintu Keluar Menjadi Satu Gambar 2.23 Pintu Masuk Dan Pintu Keluar Yang Menjadi Satu Terletak pada Satu Ruas Berbeda Gambar 2.24 Pintu Masuk Dan Pintu Keluar Terpisah dan Terletak pada Satu Ruas Gambar 2.25 Pintu Masuk Dan Pintu Keluar Yang Menjadi Satu Terletak pada Satu Ruas Jalan Gambar 3.1 Lokasi Pasar Larangan Gambar 3.2 Bagan Alur Penelitian Gambar 4.1 gambar Denah Pasar Larangan xi

11 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Surat Perizinan Dari Kesbangpol ke Disperindagkop Gambar Pola Parkir Tabel Durasi Parkir Foto Dokumentasi xii

12 DAFTAR SIMBOL SRP : Satuan Ruang Parkir SRP4 : Satuan Ruang Parkir Untuk Roda 4 SRP2 : Satuan Ruang Parkir uuntuk roda 2 D : Dimensi Kendaraan Standar Ls : Ruang Bebas Samping Arah Vertikal Lm : Ruang Bebas Samping Arah Membujur Lp : Lebaran Bukaan Pintu a : Jarak Gandar (mobil) b : Depan Tergantung (mobil) c : Belakang Tergantung (mobil) d : lebar (mobil) h : Tinggi Total (mobil) B : Lebar Total (mobil) L : Panjang Total (mobil) R : Jarak Bebas Arah Lateral A1,a2 : Jarak Bebas Arah Longitudinal Qin : Kendaraan Yang Masuk Lokasi Parkir Qout : Kendaraan Yang Masuk Lokasi Parkir Qs : Jumlah Kendaraan Yang Berada Ditempat Parkir Sebelum Pengamatan Dilakukan Tin : Waktu Kendaraan Yang Masuk Lokasi Parkir Tout : Waktu Kendaraan Yang Keluar Lokasi Parkir Qp : Jumlah Kendaraan Yng Berparkir Perperiode IP : Indeks Parkir D : Durasi Parkir d1 - dn : Durasi Parkir ke 1 sampai Ke n n : Jumlah Kendaraan Yang Parkir T : Lamanya Periode Pengamatan xiii

13 M h w b U : Masuk Kendaraan (Pada Gambar Pola Parkir) : Jarak Jauh Antara Tepi luar SRP(Pada Gambar Pola Parkir) : Lebar Terjauh SRP (Pada Gambar Pola Parkir) : Lebar Jalur Gang (Pada Gambar Pola Parkir) : Penunjuk Arah Utara xiv

14 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT karena atas rahmat, hidayah dan anugerah-nya sehingga skripsi dengan judul Perencanaan Pola Parkir Di Pasar Larangan Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas ini dapat diselesaikan. Skripsi ini merupakan salah satu persyaratan kurikulum untuk menyelesaikan pendidikan dan gelar sarjana pada Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Dalam pelaksanaan penelitian dan penulisan laporan skripsi ini, dengan segala kerendahan hati dan rasa hormat, penulis mengucapkan terima kasih yang setulusnya kepada: 1. Bapak Tito Pinandita, S.Si., M.Kom. selaku Dekan Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Purwokerto; 2. Ibu Sulfah Anjarwati, S.T., M.T. selaku Ketua Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Purwokerto; 3. Bapak Teguh Marhendi, S.T., M.T. selaku Pembimbing I. Terima kasih atas bantuan bimbingan dan dukungannya; 4. Ibu Sulfah Anjarwati, S.T, M.T. selaku Pembimbing II. Terima kasih atas bantuan bimbingan dan dukungannya; 5. Seluruh dosen Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Terima kasih atas bimbingan, bantuan, dan kekeluargaan yang telah diberikan kepada penulis; 6. Tata Usaha dan civitas akademika Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Purwokerto; 7. Keluarga Teknik Sipil (Kakak angkatan dan adik angkatan). Terima kasih telah menjalin hubungan kekeluargaan dengan penulis. Di mana pun kita berada, kita berasal dari Prodi Teknik Sipil UMP; 8. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu penulis menyelesaikan laporan skripsi ini. xv

15 Penulis menyadari bahwa laporan ini belum sempurna dan masih banyak kekurangan mengingat keterbatasan pengalaman dan kemampuan penulis. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun, sangat penulis harapkan demi hasil yang lebih baik di masa mendatang. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat dan digunakan sebagai mana mestinya. Purwokerto, Agustus 2015 Penulis xvi

16 Perencanaan Pola Parkir Di Pasar Larangan Kecamatan Kembaran Kabupaten Banyumas Abstrak Pasar Larangan dilokasi yang baru membutuhkan fasilitas yang memadai antara lain, fasilitas umum, fasilitas kebersihan, fasilitas keamana. Oleh karena itu perlu diadakan sarana parkir dan berbagai aspek yang menunjang standart tempat parkir,agar tercipta keamanan, kenyamanan dan kemudahan dalam memparkirkan kendaraan supaya pedagang dan pembeli merasa puas dalam pelayanan Maksud dari penelitian ini adalah untuk merencanakan pola parkir yang sesuai untuk Pasar Larangan sehingga membuat kenyamanan bagi para penggunanya, baik pada jam ramai pasar atau jam sepi pasar. Hasil penelitian di Pasar Larangan parkir dibagi dua jenis yaitu Parkir Sepeda Motor dan parkir Mobil, untuk pola parkir Sepeda Motor menggunakan parkir satu sisi dengan sudut 90 Kemudian di desain ulang untuk parkir kendaraan Sepeda motor menggunakan satu sisi dengan sudut 60 dengan penambahan beberapa petak di belakang pasar sepanjang 64,34 m. Pola parkir untuk mobil menggunakan dua pola yaitu sudut 45 satu sisi pada depan pasar dan petak parki satu sisi dengan sudut 90 di kanan pasar karena petak parkir lebar dan jalur aksesnya masih lebar dan bisa untuk memutar mobil atau manuver untuk mobil yang akan keluar atau masuk. Hanya tinggal di beri tanda batas parkir dan rambu rambu parkir Kata Kunci: parkir, pola parkir, Pasar Larangan. xvii

TUGAS AKHIR ANALISIS KEBUTUHAN ANGKUTAN UMUM PEDESAAN BERDASARKAN PERMINTAAN DAN PENYEDIA SARANA ( ANGKUTAN PEDESAAN KEDUNG BANTENG )

TUGAS AKHIR ANALISIS KEBUTUHAN ANGKUTAN UMUM PEDESAAN BERDASARKAN PERMINTAAN DAN PENYEDIA SARANA ( ANGKUTAN PEDESAAN KEDUNG BANTENG ) TUGAS AKHIR ANALISIS KEBUTUHAN ANGKUTAN UMUM PEDESAAN BERDASARKAN PERMINTAAN DAN PENYEDIA SARANA ( ANGKUTAN PEDESAAN KEDUNG BANTENG ) Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana Strata
