TINDAKAN EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL S K R I P S I. Oleh :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TINDAKAN EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL S K R I P S I. Oleh :"

Transkripsi

1 TINDAKAN EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL S K R I P S I Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Oleh : STEPHANIE SITUMORANG NIM : DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

2 TINDAKAN EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL S K R I P S I Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Oleh : STEPHANIE SITUMORANG NIM : DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL KETUA DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL DR. Chairul Bariah, S. H., M.Hum NIP: DOSEN PEMBIMBING I DOSEN PEMBIMBING II Prof. Dr. Suhaidi, SH, M.H Arif, SH, M.Hum NIP NIP FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

3 ABSTRAK Stephanie Situmorang * Prof. Dr. Suhaidi, SH,.M.H** Arif, SH, M.H*** Indonesia merupakan Negara maritim yang letaknya sangat strategis sehingga mempunyai kekayaan alam yang melimpah dari berbagai sumber daya alam yang terdapat diwilayah perairannya. Kondisi ini membuat Indonesia menjadi incaran kapal-kapal asing yang ingin mengambil hasil kekayaan laut Indonesia yaitu dengan melakukan eksploitasi terhadap sumber daya alam yang sangat merugikan Negara bahkan merusak kelestarian laut. Permasalahan yang diangkat dalam skripsi ini yaitu pengaturan atas eksploitasi sumber daya perikanan di wilayah laut Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) oleh kapal asing menurut hukum internasional dan menurut hukum nasional serta penegakan hukum atas eksploitasi sumber daya perikanan di wilayah laut Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) oleh kapal asing menurut hukum nasional dan hukum internasional diikuti dengan upaya penyelesaian sengketa terhadap hukum laut. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan yuridis normatif merupakan pendekatan yang melakukan analisa hukum atas peraturan perundang-undangan dan keputusan hakim yang berhubungan dengan judul skripsi. Data yang digunakan yaitu bahan hukum primer, sekunder dan tersier. Metode pengumpulan data dalam skripsi ini menggunakan metode penelitian kepustakaan (Library research ) yaitu dengan melakukan penelitian dari berbagai sumber bacaan seperti buku-buku, majalah-majalah, pendapat para sarjana dan juga bahan-bahan kuliah lainnya. Hasil pembahasan menunjukkan bahwa pengaturan atas eksploitasi sumber daya perikanan oleh kapal asing diwilayah laut ZEE menurut hukum internasional harus ditinjau dari batas-batas zona maritim suatu wilayah dan sumber daya alam yang terkandung didalamnya, maka aturan hukumnya menurut hukum internasional dikaitkan dengan hak lintas damai kapal yaitu hak lintas damai menurut Konvensi Hukum Laut Jenewa 1958 dan hak lintas damai menurut Konvensi Hukum Laut PBB Sementara hak lintas damai menurut hukum nasional diatur dalam UU No.4/Prp.1960 tentang Perairan Indonesia dan PP Nomor 8 Tahun 1962 tentang Lalu Lintas Damai Kendaraan Asing di Perairan Indonesia yang merupakan tindak lanjut atas UU Nomor 4/Prp yang kemudian digantikan oleh UU No.6 Tahun 1996 tentang Perairan Indonesia dan dipertegas dengan UU No.32 Tahun 2014 tentang Kelautan. Penegakan eksploitasi sumber daya perikanan di wilayah laut ZEE oleh kapal asing menurut hukum nasional dan hukum internasional tidak terlepas dari adanya tanggung jawab hukum baik dari Negara Indonesia maupun internasional. Tanggung jawab hukum ini berkaitan dengan penegakan hukumnya. Adapun upaya penyelesaian terhadap hukum laut tersebut dilakukan dengan proses penyelesaian sengketa yang tidak mengikat dan yang mengikat para pihak. * Mahasiswa Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara ** Dosen Pembimbing I Departemen Hukum Pidana Universitas Sumatera Utara *** Dosen Pembimbing II Departemen Hukum Pidana Upniverisitas Sumatera Utara

4 KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala nikmat dan rahmat yang tak terhingga yang telah diberikan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya penulis persembahkan kepada kedua orang tua, sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul PENEGAKAN HUKUM ATAS EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERAIRAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL. Setelah sekian lama akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu syarat akademis untuk menyelesaikan Pendidikan Program S-1 pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Penulis menyadari sebagai manusia biasa tidak akan pernah luput dari kesalahan, kekurangan dan kekhilafan, baik dalam pikiran maupun perbuatan. Berkat bimbingan dari Bapak dan Ibu dosen Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara baik secara langsung maupun secara tidak langsung sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Dengan ini izinkanlah penulis mengucapkan rasa hormat dan terima kasih setinggi-tingginya kepada pihak-pihak yang telah banyak membantu dalam proses penyusunan skripsi ini. Terima kasih penulis ucapkan kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Runtung, SH.,M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum USU. 2. Bapak Prof.Dr. Budiman Ginting, SH.,M.Hum., selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum USU.

5 3. Bapak Syafruddin Hasibuan, SH.,M.H,DFM, selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum USU. 4. Bapak O.K Saidin, SH.,M.H, selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum USU. 5. Bapak Dr. Chairul Bariah, SH.,M.Hum, selaku Ketua Departemen Hukum Internasional; 6. Bapak Prof. Dr. Suhaidi, SH.,M.H, selaku Dosen Pembimbing I penulis yang banyak membantu dan memberikan saran dalam penyiapan judul di awal pembuatan skripsi ini, dan membimbing penulis dalam menyiapkan skripsi ini serta membantu penulis dikala mengalami kesulitan; 7. Bapak Arif, SH.,M.H, selaku Dosen Pembimbing II penulis yang banyak membantu dan memberikan saran dalam penyiapan judul diawal pembuatan skripsi ini, dan membimbing penulis dalam menyiapkan skripsi ini serta membantu penulis dikala mengalami kesulitan; 8. Bapak Dr. Jelly Leviza SH.,M.Hum, selaku Sekretaris Departemen Hukum Internasional Fakultas Hukum USU. 9. Bapak Ramli Siregar SH.,M.Hum, selaku Dosen Pembimbing Akademik Penulis selama perkuliahan. 10. Untuk semua Dosen dan staf pegawai Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara terutama Dosen Jurusan Hukum Internasional. 11. Kepada yang terkasih Ayahanda Ir. Darji E. Situmorang dan Ibunda tercinta, B. Elizabeth Tobing, B.A. Terima kasih buat doa dan

6 dukungannya serta kasih sayang tiada batas yang diberikan sepanjang hidup yang diberikan kepada penulis selama ini dari membesarkan hingga mendapatkan gelar Sarjana Hukum ini, hanya ucapan terima kasih dan doa yang dapat penulis berikan. 12. Kepada kakak dan adik terkasih, Deffi Arrester Putri Situmorang, SH,M.Kn, Lulu Justice Situmorang, dan Yusuf Hamonangan Situmorang yang selalu mendukung memberikan doa dan semangat dalam penyelesaian skripsi ini. 13. Kepada Tante Elsye Renatha Pasaribu, Tante Stevi Pasaribu serta Uda Ray Armando Hutabarat yang selalu mendukung, memberi doa dan semangat dalam penyelesaian skripsi ini. 14. Kepada Christin Tobing dan Via Situmorang sahabat saya dari awal semester yang selalu mendukung, memberi doa dan semangat dalam penyelesaian skripsi ini. 15. Kepada yang terkasih teman doa ku Guntur Sukarno Gultom yang telah membantu dalam mencari bahan-bahan untuk penyelesaian skripsi ini. Terimakasih juga buat doa dan dukungan serta motivasi yang diberikan sampai akhirnya skripsi ini selesai. 16. Kepada Rika Anggita Sitompul, Novita Sari Sihaloho, Mutiara Rizki, Christin Tobing dan Via Situmorang sahabat yang selalu ada, membantu dan memberikan semangat. 17. Kepada Novilliana Hasanah Siregar sahabat dan teman satu bimbingan skripsi saya, terima kasih atas bantuan dan motivasi yang selalu diberikan.

7 18. Kepada sahabat Lantam-ers, Ravicky Sikumbang dan Novilliana Hasanah Siregar. Terima kasih untuk dukungan dan kebersamaannya selama ini. 19. Kepada sahabat Rumpi Orang Kaya, Dian Agustina, Ravicky Sikumbang dan Novilliana Siregar. Terima kasih untuk dukungan dan kebersamaannya selama ini. 20. Kepada sahabat CIA, Mutiara Rizki, Pudja Eka Prayudha, Meirani Solafide Purba, Faisal Dalimunthe, Dhimas Adiputra, Ravicky Sikumbang dan Novilliana Siregar. Terima kasih untuk dukungan dan kebersamaannya selama ini. 21. Seluruh teman-teman Grup F yang namanya tidak dapat disebutkan satu-persatu, terima kasih untuk kebersamaannya. 22. Seluruh teman-teman ILSA yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih untuk kebersamaannya. 23. Seluruh teman-teman PERMAHI yang yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih untuk kebersamaannya. 24. Kepada sahabat-sahabat satu pelayanan Seksi Acara Natal FH USU Tahun 2014 yang luar biasa, Tulus Pardamean Nababan, Alex Sandro, Tung Asido Rohana Malau, Imelda Rosari Sinurat, Rika Anggita Sitompul, Guntur Sukarno Gultom, Christin Tobing, Via Situmorang, Novi Sihaloho, Kartika Manurung dan Holy Apriliani Kembaren. Terimakasih buat doa dan dukungan kalian.

8 25. Kepada sahabat SMA, Rita Maria Rosana Sitorus, Tiffany Valencia Wahab, Kelvin, Prigodigdo Sagala, dan Robertus Andhika. Terima kasih untuk dukungannya selalu. Akhirnya Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bukan hanya kepada penulis, tetapi juga kepada masyarakat. Medan, Mei 2015 Penulis Stephanie Situmorang NIM

9 DAFTAR ISI ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... vii BAB I PENDAHULUAN A.... Latar Belakang... 1 B.... Peru musan Masalah... 6 C.... Tujua n dan Manfaat Penulisan... 6 D.... Keasl ian Penulisan... 7 E.... Tinja uan Kepustakaan Peng ertian Zona Ekonomi Eksklusif Peng ertian Sumber Daya Alam Peng ertian Kapal Asing Peng ertian Hak Lintas Damai... 11

10 F.... Meto de Penelitian G.... Siste matika Penulisan BAB II PENGATURAN ATAS EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL A.... Batas -batas, Zona dan Wilayah/Kawasan Maritim Perai ran Pedalaman Laut Teritorial Jalur Tambahan Land as Kontinen Kepu lauan Laut Lepas Dasar Samudera Dalam Zona Ekonomi Eksklusif... 25

11 B.... Ekspl oitasi dan Sumber Daya Perikanan dalam Hukum Internasional Sumb er Daya Alam Maca m-macam Sumber Daya Alam Peng aturan Eksploitasi Sumber Daya Perikanan di Wilayah ZEE menurut Hukum Internasional C.... Kapa l Asing dalam Hukum Internasional Hak Lintas Damai menurut Konvensi Hukum Laut Jenewa Hak Lintas Damai menurut Konvensi Hukum Laut PBB BAB III PENGATURAN ATAS EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH LAUT ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM NASIONAL A.... Peng aturan Sumber Daya Perikanan menurut Hukum Nasional B.... Kapa l Asing dalam Hukum Nasional Hak Lintas Kapal Asing di Indonesia Peng aturan Hak Lintas Kapal Asing Di Indonesia... 80

12 C.... Efekt ivitas Pengaturan Sumber Daya Perikanan di Wilayah Laut ZEE oleh Kapal Asing menurut Hukum Nasional BAB IV PENEGAKAN ATAS EKSPLOITASI SUMBER DAYA PERIKANAN DI WILAYAH ZEE OLEH KAPAL ASING MENURUT HUKUM INTERNASIONAL DAN NASIONAL A.... Tang gung Jawab Hukum oleh Negara Indonesia dan Hukum Internasional Tang gung Jawab oleh Negara Indonesia a.... Pene gakan Peraturan Perundang-undangan Nasional di ZEE b.... Peng aturan Penegakan Hukum menurut Perundanganundangan Nasional c.... Kewe nangan Penegakan Hukum di Laut d.... Siste m Penegakan Hukum di Laut e.... Tanta ngan dan Kompleksitas Penegakan Hukum di Laut Tang gung Jawab Oleh Hukum Internasional a.... Pene gakan Hukum dalam Hukum Internasional b.... Kete ntuan Hukum Internasional B.... Pelan ggaran Hukum Nasional dan Hukum Internasional

13 1.... Pelan ggaran dalam Hukum Nasional Pelan ggaran dalam Hukum Internasional C.... Upay a Penyelesaian Sengketa Peny elesaian Perselisihan Tidak Mengikat Peny elesaian Perselisihan Mengikat BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A.... Kesi mpulan B.... Saran Daftar Pustaka Lampiran

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Oleh :

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara Oleh : PELAKSANAAN PRINSIP KEHATI-HATIAN PADA BANK MANDIRI DITINJAU DARI UU NO.10 TAHUN 1998 TENTANG PERBANKAN (STUDI PADA BANK MANDIRI AREA BALAI KOTA MEDAN) SKRIPSI Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan
