Operation In Action. Centralized Flight Dispatch (CFD)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Operation In Action. Centralized Flight Dispatch (CFD)"

Transkripsi

1 Diterbitkan oleh Operation Publication (JKTOSPGA) 2015 Operation In Action Iconic & Descriptive Centralized Flight Dispatch (CFD) Mengapa CFD sebaiknya diimplementasikan? Fuel Conservation Programs Mempelajari berbagai inovasi fuel efficiency yang diimplementasikan Direktorat Operasi New Operation Online (DMSGA) Solusi distribusi Operation Manual pengganti CD yang efektif & efisien Photo Courtesy of Edgar Su / Reuters Edisi II

2 PENASIHAT Puji Nur Handayani PEMIMPIN REDAKSI Imam Arief CHIEF EDITOR Rosdi M Abdullah Rally Update Bukan Hanya Sekadar Cepat (photo taken by Dedi Sunardi Mgr Document Distribution 1) Puji Nur Handayani VP Operation Support DARI REDAKSI Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-nya lah kami bisa kembali menerbitkan Operation In Action (OIA). Dalam OIA edisi kedua ini, kami tetap mengusung tujuan yang sama, yaitu untuk memberikan informasi dan meningkatkan awareness atas aktivitas serta program-program yang dilaksanakan di Garuda Indonesia, khususnya di Direktorat Operasi. Sebagaimana OIA edisi sebelumnya, kami berusaha menyajikan informasi secara sederhana dan ringkas disertai foto-foto yang bisa dinikmati pembaca. REDAKTUR Febri Puguh Permana Sulistyo Nugroho Rudi Widioko Guntur Dutindo Dedi Sunardi Rusli Usman Agus Riyanto GRAPHIC DESIGNER Febri Puguh Permana NARASUMBER Amri Asmawan Yopie Janitra Novriansyah Karnainta Heru Saptono Yuheni Rudi Maryanto Please enjoy the reading! OIA Operation In Action 2 Edisi II OIA ALAMAT REDAKSI Garuda Operation Centre Building I, 3rd Floor Soekarno-Hatta International Airport Cengkareng 19120, Indonesia P.O. BOX 1004 TNG BUSH Phone: /1729/1730 Fax: opspublication.office@garuda-indonesia.com Disclaimer: This publication is intended for internal Garuda Indonesia distribution only. All the content in this publication is published for general information purpose only. We do not guarantee that information provided here is 100% accurate. Any action taken upon the information you find in this publication is strictly at your own responsibility. Dalam rangka terus meningkatkan awareness dan performance pada proses updating & uplift Operation Manual dan Aircraft Safety Equipment (ASE) ke pesawat, di tahun 2015 unit Operation Publication (JKTOSP) meluncurkan slogan Rally Update yang diikuti dengan update pada livery kendaraan operasional. OIA Edisi II

3 Fuel Conservation Program: Nearest Alternate Airport (photo taken by Febri Puguh Permana Ops Publication Analyst) Alternate Airport merupakan airport alternatif yang direncanakan untuk didarati apabila pesawat tidak bisa mendarat di airport tujuan (destination). Semakin jauh jarak alternate airport dari destination airport, maka semakin banyak fuel yang harus dibawa sehingga akan meningkatkan beban pesawat dan meningkatan konsumsi bahan bakar (fuel burn). Program efisiensi Nearest Alternate Airport dilakukan dengan membuat perencanaan alternate airport yang sedekat mungkin dengan airport destinasi, sehingga jumlah fuel yang harus dibawa menjadi lebih sedikit dan mengurangi beban pesawat. Contohnya untuk penerbangan destinasi CGK, nearest alternate yang digunakan adalah HLP (Halim Perdanakusuma). Apabila 50% dari total penerbangan inbound CGK menggunakan HLP sebagai alternate airport dibandingkan PLM (Palembang), maka potensi cost saving yang diperoleh mencapai IDR 1.5 Miliar per bulan. Dalam implementasinya, Dispatcher dan Pilot akan menggunakan nearest alternate pada Flight Plan selama persyaratan operasional terpenuhi. (Narasumber: Yopie Janitra / JKTOSF ) 4 Edisi II OIA OIA Edisi II

4 Economical Tanking Fuel Cost Contributes 40% of Total Airline Operational Cost Economical Tanking merupakan program fuel cost efficiency yang dilakukan dengan cara melakukan penambahan fuel di station origin untuk digunakan pada misi penerbangan selanjutnya, dengan memanfaatkan harga fuel di station origin yang lebih murah dibanding station tujuan. Sebagai contoh, untuk rute penerbangan SIN-CGK-DPS, penambahan fuel untuk misi penerbangan CGK-DPS dilakukan di SIN, mengingat harga fuel di sana lebih murah daripada harga fuel di Jakarta. Dengan memperhitungkan peningkatan fuel burn akibat penambahan berat pesawat dari penambahan fuel, setiap bulan unit Operation Support (JKTOS) mengeluarkan rekomendasi mengenai stations yang berpotensi untuk melakukan Economical Tanking. Pelaksanaan program ini memiliki potensi cost saving sekitar IDR 8 Miliar per bulan. (Narasumber: Yopie Janitra / JKTOSF ) (photo taken by Dedi Sunardi Mgr. Document Distribution 1) 6 Edisi II OIA OIA Edisi II

5 (photo taken by Febri Puguh Permana Ops Publication Analyst) RVSM Height-Keeping Performance Monitoring RVSM (Reduced Vertical Separation Minimum) adalah standar yang menyatakan bahwa separasi vertikal (perbedaan ketinggian) antara dua pesawat yang terbang di jalur yang sama pada ketinggian antara 29,000 ft (FL290) sampai 41,000 ft (FL410) adalah minimal sebesar 1,000 ft. RVSM Height-Keeping Performance Monitoring merupakan continuous airworthiness monitoring program berdasarkan regulasi ICAO annex 6. Regulasi tersebut mempersyaratkan dilaksanakannya proses tera ulang (kalibrasi ulang) pada komponen Altimetry System (pengukur ketinggian pesawat) secara random. Proses tersebut dilakukan dengan cara membandingkan hasil pengukuran pada Altimeter di cockpit dengan indikasi yang diperoleh dari suatu alat yang disebut GPS-based Monitoring Unit (GMU). Agar tingkat safety tetap terpenuhi, akurasi ketinggian suatu pesawat harus terjaga dengan baik karena antara dua pesawat yang terbang berlawanan arah (West Bond - East Bond) hanya diberi jarak ketinggian sebesar 300 meter (1,000 ft). (Narasumber: Heru Saptono / JKTOST ) 8 Edisi II OIA OIA Edisi II

6 SAVE THE ENGINE SAVE THE FUEL Setiap bagian pesawat terutama engine harus terus dirawat dan dipastikan berfungsi secara optimal untuk menjaga fuel efficiency. (photo Taken by Febri Puguh Permana Ops Publication Analyst) 10 Edisi II OIA OIA Edisi II

7 (Courtesy Capt. Ari Rudiono B777) Perhitungan Performance Lebih Cepat & Akurat dengan E-Performance Calculation Pada setiap penerbangan, para pilot harus melakukan perhitungan performance pesawat sebelum takeoff. Selama ini perhitungan dilakukan secara manual, dengan menggunakan Takeoff Weight Limitation Manual (TLM) sebagai referensi. Perhitungan secara manual, di mana kondisi take off thrust reduction menggunakan intrapolasi teratas dari assumed temperature, memiliki risiko didapatkannya kalkulasi thrust yang lebih besar. Hal ini dapat berpengaruh pada engine maintenance cost serta engine life pesawat dan sebenarnya masih memungkinkan untuk dioptimalkan.. Untuk memudahkan pilot melakukan perhitungan performance pesawat dengan lebih akurat, Garuda Indonesia mengimplementasikan OPT (Onboard Performance Tools) untuk pesawat Boeing 777 dan FlySmart with Airbus untuk pesawat Airbus A330. Keduanya merupakan software yang digunakan pilot untuk melakukan perhitungan performance secara otomatis langsung di dalam cockpit menggunakan ipad. Potensi cost saving yang didapatkan dari perhitungan performance yang lebih akurat adalah sebesar USD 121,224 per tahun untuk 6 pesawat Boeing 777 dan USD 252, untuk 16 pesawat A330. (Narasumber: Sulistyo Nugroho / Tim Implementasi OPT & FlySmart ) 12 Edisi II OIA OIA Edisi II

8 Photo Courtesy by Reuters Konsep Centralized Flight Dispatch Flight Dispatch dapat diartikan sebagai proses yang dilakukan oleh Flight Operation Officer (FOO) untuk merilis suatu penerbangan, mulai dari pembuatan flight plan (dengan mempertimbangkan informasi keadaan pesawat, cuaca, airport, airways, dan lain-lain) hingga penyampaian Briefing Package (termasuk flight plan) kepada Pilot in Command sesuai dengan safety standard penerbangan. Selama ini proses flight dispatch di Garuda Indonesia merupakan tanggung jawab masing-masing station. Centralized Flight Dispatch (CFD) adalah konsep Flight Dispatch yang proses pelaksanaannya disentralisasikan di unit Flight Dispatch Center. Dengan demikian flight plan, weather, NOTAM dan dokumen pendukung lain untuk semua penerbangan Garuda dibuat oleh dispatcher di Head Office, di area Operation Control Center (OCC). Implementasi Centralized Flight Dispatch didasarkan pada beberapa ketentuan seperti: Flight Standards Information Management System (FSIMS) Vol. 3 General Technical Administration, Ch. 25, Section 2, IOSA Standard Manual (ISM) DSP & DSP 3.2.5, Civil Aviation Safety Regulation (CASR) 121, Basic Operation Manual (BOM) Chapter 3, Flight Operation Officer Manual (FOOM), Station Manual. (Narasumber: Amri Asmawan / JKTOGW ) 14 Edisi II OIA OIA Edisi II

9 Photo Courtesy by JKTOGW Keuntungan Implementasi Centralized Flight Dispatch Sejak tanggal 15 Desember 2014, Garuda Indonesia telah mendapatkan approval dari DKUPPU untuk mengimplementasikan Centralized Flight Dispatch (CFD) di Jepang, Korea, Australia, Denpasar dan Cengkareng. (Ref. Surat DKUPPU Nomor: 4878/DKUPPU/STD/XII/2014) Implementasi CFD memberikan berbagai keuntungan seperti penyederhanaan proses bisnis Flight Dispatch, kemudahan dalam manajemen data penerbangan, efisiensi SDM, serta efisiensi biaya operasional berupa service briefing package oleh pihak ketiga (Ground Handling). Potensi cost saving yang diperoleh dari sisi pengurangan biaya service briefing package oleh Ground Handling adalah sekitar Rp 3.9 Miliar per bulan, atau sekitar R p 46.9 Miliar per tahun. Pada pelaksanaannya, Centralized Flight Dispatch (CFD) juga memanfaatkan berbagai teknologi seperti Flight Planning System, NOTAM Management System, Digital Plotting System, Altea Departure Control System, serta berbagai teknologi yang sudah ada maupun sistem baru yang dikembangkan oleh tim CFD. (Narasumber: Amri Asmawan / JKTOGW ) 16 Edisi II OIA OIA Edisi II

10 Onboard Manuals & ASE Internal Check Untuk memastikan seluruh Onboard Manuals & Aircraft Safety Equipments (ASE) di pesawat selalu up-to-date dan comply terhadap regulasi, sejak Januari 2015 tim Operation Publication di Distribution Office menggiatkan program Onboard Manuals & ASE Internal Check. Tiap bulan Internal Check dilakukan secara rutin dengan target minimal 30 pesawat wide-body. Program ini juga dijalankan untuk mendukung Air Operator Certificate (AOC) Renewal 2015 Garuda Indonesia. (photos taken by Dedi Sunardi Mgr Document Distribution 1) 18 Edisi II OIA OIA Edisi II

11 New Operation Online (DMSGA) Solusi Distribusi Softcopy Operation Manual yang Efektif & Efisien New Operation Online DMSGA (Document Management System Garuda) yang telah di-launching pada tanggal 13 Februari 2015 ini merupakan sebuah website berbasis Microsoft SharePoint yang bisa diakses seluruh Manual Holder untuk membaca dan mendownload Operation Manual paling update. Sistem ini memiliki beberapa fitur seperti Document Watermarking, Real Time Manual Revision Notification, serta User Log Report. Dengan New Operation Online DMSGA, distribusi softcopy Operation Manual menjadi lebih efektif dan biaya produksi CD bisa dihilangkan. Selama ini softcopy Operation Manual didistribusikan kepada seluruh Manual Holder termasuk Cockpit crew & Cabin Crew melalui media CD (Compact Disc) yang dikirimkan setiap bulan. Prosedur ini dianggap sudah tidak efektif apalagi dengan semakin berkurangnya perangkat komputer / laptop yang dapat digunakan untuk memutar CD tersebut. Biaya yang dikeluarkan untuk produksi CD pun cukup besar, yaitu sekitar 714 juta rupiah per tahun. 20 Edisi II OIA OIA Edisi II

12 Aircraft Inspection & Certification Before Entry to Service (photo taken by Heru S Ops Technology Compliance Analyst) HOW OPERATION-MINDED ARE YOU? Bagi rekan-rekan yang ingin memberikan kontribusinya berupa ide, foto, kritik dan saran, maupun informasi mengenai kegiatan atau event berkaitan dengan operasi penerbangan yang dapat diliput, kirimkan Anda ke : opspublication.office@garuda-indonesia.com Jenis foto yang bisa dibagikan: Foto-foto menarik apapun yang berkaitan dengan Garuda Indonesia khususnya operasi penerbangan disertai dengan deskripsi singkat. Tergantung dari area of operation-nya, misalnya area Domestik, Asia, Europe dan lainnya, maka pesawat yang beroperasi pada optimum level (29,000 40,000 feet) harus mendapatkan letter of approval RVSM, RNP-1, RNP-5 dan RNP-10. Sebagai contoh RVSM (Reduced Vertical Separation Minimum), jarak vertikal minimum yang diperbolehkan antar pesawat yang berlawanan arah adalah 1,000 feet. 22 Edisi II OIA (Narasumber : Heru Saptono / JKTOST ) OIA Operation In Action OIA Edisi II

13 OIA Operation In Action Operation In Action (OIA) ALAMAT REDAKSI: Operation Publication (JKTOSP) Garuda Operation Centre Building I, 3rd Floor Soekarno-Hatta International Airport Cengkareng 19120, Indonesia P.O. BOX 1004 TNG BUSH Phone: /1729/

Iconic & Descriptive Edisi I - Desember 2014

Iconic & Descriptive Edisi I - Desember 2014 Diterbitkan Oleh Operation Publication (JKTOSPGA) Desember 2014 Operation In Action Iconic & Descriptive Fuel Conservation Program Inovasi-inovasi fuel efficiency tengah dikembangkan oleh unit Fuel Management
