EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI DI KELURAHAN KAMPUNG BARU KECAMATAN MEDAN MAIMOON KOTA MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI DI KELURAHAN KAMPUNG BARU KECAMATAN MEDAN MAIMOON KOTA MEDAN"

Transkripsi

1 EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI DI KELURAHAN KAMPUNG BARU KECAMATAN MEDAN MAIMOON KOTA MEDAN SKRIPSI Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana DISUSUN OLEH : ADE ERVINA SURYANI DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

2 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL Nama LEMBAR PERSETUJUAN Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan oleh: : Ade Erfina Suryani N I M : Departemen Judul : Ilmu Kesejahteraan Sosial : Evaluasi Pelaksanaan Program Bantuan Langsung Tunai di Kelurahan Kampung Baru Kecamatan Maimoon Kota Medan. Medan, 16 Juni 2010 PEMBIMBING Drs. Matias Siagian, M.Si KETUA DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL Drs. Matias Siagian, M.Si DEKAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Prof. Dr. M. Arif Nasution, MA NIP

3 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL Nama : Ade Erfina Suryani N I M : ABSTRAK EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI DI KELURAHAN KAMPUNG BARU KECAMATAN MEDAN MAIMOON KOTA MEDAN (Skripsi ini terdiri dari 6 bab, 88 halaman, 36 tabel, 3 gambar, 21 kepustakaan dan 5 lampiran) Program Bantuan Langsung Tunai (BLT) merupakan salah satu alternatif kebijakan dalam mengatasi masalah kemiskinan. Sangat sering dimuat di berbagai media tentang pelaksanaan program BLT yang sering menyimpang dari ketentuan yang berlaku. Oleh karena itu, evaluasi atas pelaksanaan progam BLT sangat penting. Penelitian ini secara khusus bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan program BLT di kelurahan Kampung Baru Kecamatan Medan Maimoon Kota Medan. Hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai masukan dalam rangka pelaksanaan program BLT di masa mendatang. Penelitian ini adalah penelitian dengan tipe deskriptif. Adapun populasi penelitian ini adalah 675 keluarga di kelurahan Kampung Baru, dengan sampel 80 keluarga, yang ditetapkan dengan menggunakan teknik penarikan sampel purphosive cluster dan stratifikasi random. Data penelitian dikumpulkan melalui pembagian angket dan wawancara untuk memperbaiki dan melengkapi data yang diperoleh melalui pembagian angket. Data yang dikumpulkan dianalisis dengan menggunakan teknik deskriptif yang dipadukan analisis kuantitatif untuk mengetahui kecenderungan sikap masyarakat sehubungan dengan pelaksanaan program BLT. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa secara umum program BLT telah dilaksanakan dengan baik di kelurahan Kampung Baru. Sosialisasi program telah dilaksanakan dengan baik, dimana aparat kelurahan menjadi sumber informasi pertama tantang program BLT dan RTS memahami tujuan program BLT setelah mendapat informasi dari pihak kelurahan. Pada umumnya persyaratan bagi RTS telah diterapkan sebagaimana ketentuan yang berlaku, kecuali dalam hal sumber air minum dan jenis penerangan, frekuensi makan dan jenis lantai rumah. Dalam hal pencairan dana terjadi pelaksanaan yang cukup buruk yang ditandai dengan keterlambatan pencairan waktu. Dalam hal jumlah dana BLT yang diterima pemerintah telah melaksanakannya sesuai dengan ketentuan yang berlaku, dimana RTS menerima dengan utuh dana BLT. Kata Kunci: kemiskinan, BLT, kebijakan sosial 3

4 UNIVERSITY OF NORTH SUMATERA FAKULTY OF SOCIAL AND POLITICAL SCIENCES DEPARTMENT OF SOCIAL WELFARE Name : Ade Erfina Suryani N I M : ABSTRACT THE EVALUATION OF CASH DIRECT AID (BANTUAN LANGSUNG TUNAI BLT) IN KAMPUNG BARU DISTRICT MEDAN MAIMOON REGENCY MEDAN CITY (Thesis consists of 6 chapters, 88 pages, 36 tables, 3 pictures, 21 libraries and 5 appendix) Cash Direct Aid (Bantuan Langsung Tunai BLT) Program is one of several alternative policies of poverty problem solution in Indonesia. Divergence in BLT program implementation is a case which often publication by mass media. It is very important to evaluation about BLT program, to knew how BLT program implementation as a fact, especially in Kampung Baru district, Medan Maimoon Regency, Medan. This research result expected ca be used as reference to make it better in future. This research is descriptive research, with 455 families as population research. They are acceptor of BLT in Kampung Baru district. By purphosive cluster and stratification random sampling approach, this research studied data of 80 families as research sample, collected by questionair and combined with interview. Reseacher studied critically of data by used descriptive and quantitative analysis. The combination of descriptive and quantitative analysis very important to knew the implementation of BLT program as a fact. The research result showed that as generally the implementation of BLT program in Kampung Baru District is good especially in program introduction. The officials of Kampung Baru District Government was the first resource information of BLT program for people, and BLT program acceptors knew about goals of the program. Almost of prerequirements implemented, except about clean water and bright sources. The serious problem in implementation of BLT progam in Kampung Baru District is about the time of delivery of aids to program target or aid acceptors. All of respondences said that the time always too late. The implementation BLT program is good in integrity of program officials, all of respondences said, they got all of money as their right in the program. Key Words: poverty, BLT program, social policy 4

5 KATA PENGANTAR Puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT karena berkat RahmatNya penelitian ini dapat diselesaikan dengan baik, meskipun penulis menyadari bahwa hasil dari penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan mengingat waktu, kemampuan dan pengetahuan yang penulis miliki, maka dengan kerendahan hati, penulis mengharapkan adanya perbaikan dan penyempurnaan tulisan ini dan tentunya mengharapkan koreksi dan saran dari segenap pembaca sekalian. Skripsi ini merupakan karya ilmiah yang disusun sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Skripsi ini berjudul Evaluasi Program Bantuan Langsung Tunai di Kelurahan Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun di Kota Medan. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu. Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak akan bisa selesai tanpa bantuan, perhatian dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : Bapak Prof. Dr. Arif Nasution, MA, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Bapak Drs. Matias Siagian, M.Si, selaku Ketua Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial yang telah memberikan pengetahuan, arahan dan dorongan kepada penulis selama berkuliah. 5

6 Bapak Drs. Matias Siagian, M.Si, selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia membimbing, mengarahkan, dan memberikan dukungan serta sarna dalam penyelesaian skripsi ini. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen dan Pegawai Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik untuk segala ilmu pengetahuan selama perkuliahan dan dengan segala jasa-jasanya. Hj. Rohima, selaku Staf Kantor Lurah Kampung Baru, yang telah membantu penulis dalam penyelesaian penelitian ini. Kepada kedua orang tua saya Tauhal Arifin Sitorus dan Mama tersayang Lilis Suryani Lubis yang telah mendidik, memberikan motivasi, bantuan moril dan materil selama perkuliahan hingga sampai ke tahap penyelesaian skripsi ini. Kepada Suamiku tercinta P. Tapip Jaelani yang selalu memberi motivasi moril dan materil selama perkuliahan hingga sampai ke tahap penyelesaian skripsi ini. Kepada Kakaku tersayang, Kak Dewi Erfina Suryani br Sitorus yang selalu memberi motivasi serta ide-ide dalam penyelesaian skripsi. Demikian pula terima kasih buat adik-adikku : Teguh Sitorus, Cici br Sitorus, Jesi br Sitours, Angga Sitorus yang selalu memberi perhatiannya kepada penulis selama menyelesaikan skripsi ini. Sahabat-sahabat penulis Stambuk 2005, buat my best friend : Desima Erianti Simanjuntak, Fitri dan Haris dan juga buat sahabat-sahabatku Stambuk 2004 : Kak Friska Jelita dan Kak Ivana, thank ya buat kalian semua yang telah memberikan motivasi dan semangat kepada penulis di dalam menyelesaikan skripsi ini. 6

7 Buat teman-teman yang tidak dapat penulis sebuat namanya satu persatu. Semoga ilmu yang kita miliki dapat kita pergunakan untuk keharuman dan kebanggaan almamater kita. Dengan segala kerendahan hati penulis menyadari masih terdapat kekurangan dalam skripsi ini. Untuk itu sangat diharapkan kritik dan saran guna menyempurnakannya. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak terkait. Medan, Juni 2010 Penulis, Ade Erfina Suryani 7

8 DAFTAR ISI Halaman Abstrak ii Abstract iii Kata Pengantar..... iv Daftar Isi ix Daftar Tabel... Daftar Gambar xii xiv BAB I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan BAB II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Evaluasi Pengertian Evaluasi Jenis-jenis Evaluasi Fungsi Evaluasi Proses Evaluasi Program Pengertian Program Pelaksanaan Program Tolak Ukur Evaluasi Program

9 2.3. Program BLT Pengenalan Program BLT dan Mekanime Pleksanaannya Organisasi Pelaksanaan Penyaluran Dana BLT Kemiskinan Pengertian Kemiskinan Dimensi Kemiskinan Faktor-faktor Penyebab Kemiskinan Peranan Pekerja Sosial dalam Pelaksanaan Program Kerangka Pemikiran Defenisi Konsep dan Definisi Operasional Definisi Konsep Definisi Operasional BAB III. METODE PENELITIAN 3.1. Tipe Penelitian Lokasi Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisa Data BAB IV. DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN 4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian Fasilitas dan Prasarana Aspek Sosial Budaya

10 BAB V. ANALISIS DATA 5.1. Kaharakteristik Umum Responden Evaluasi Pelaksanaan Program BLT di Kelurahan Kampung Baru Kecamatan Medan Maimoon Kota Medan Sosialisasi Kajian Persyaratan sebagai Keluarga Penerima BLT Pencairan Dana BLT Analisis KuantitatifDalam Rangka Evaluasi Pelaksanaan Program BLT BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN 10

11 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Kriteria Rumah Tangga Miski Menurut Badan Pusat Statistik 21 Tabel 4.1 Komposisi Penduduk Berdasarkan Lingkungan. 47 Tabel 4.2 Komposisi Penduduk Berdasarkan Usia 48 Tabel 4.3 Komposisi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin.. 49 Tabel 4.4 Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian. 50 Table 4.5 Komposisi Penduduk Berdasarkan Pendidikan.. 52 Tabel 4.6 Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama. 53 Tabel 4.7 Komposisi Penduduk Berdasarkan Suku. 54 Tabel 4.8 Fasilitas di Kelurahan Kampung Baru 55 Tabel 5.1 Distribusi Responden Berdasarkan Usia. 58 Tabel 5.2 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin.. 59 Tabel 5.3 Distribusi Responden Berdasarkan Suku Bangsa 60 Tabel 5.4 Distribusi Responden Berdasarkan Agama.. 61 Tabel 5.5 Sumber Informasi Pertama tentang BLT Bagi Responden.. 62 Tabel 5.6 Distribusi Responden Berdasarkan Pengetahuan tentang Tujuan Program BLT.. 63 Tabel 5.7 Distribusi Responden Berdasarkan Kesetujuan atas Program BLT. 64 Tabel 5.8 Status Kepemilikan Rumah yang Ditempati 65 Tabel 5.9 Luas Lantai Rumah yang Ditempati Berbanding Jumlah Anggota Keluarga 66 Tabel 5.10 Jenis Lantai Bangunan Rumah yang Ditempati 67 Tabel 5.11 Jenis Dinding Bangunan Rumah yang Ditempati 68 11

12 Tabel 5.12 Kepemilikan Fasilitas Tempat Buang Air Besar dari Rumah yang Ditempati.. 69 Tabel 5.13 Jenis Penerangan yang Digunakan 70 Tabel 5.14 Sumber Air Minum yang Digunakan 71 Tabel 5.15 Jenis Bahan Bakar yang Digunakan untuk Memasak Sehari-hari 72 Tabel 5.16 Distribusi Responden Berdasarkan Sumber Mata Pencaharan Utama Keluarga.. 73 Tabel 5.17 Distribusi Responden Berdasarkan Jumlah Pendapatan Kepala Keluarga Per Bulan 74 Tabel 5.18 Kemampuan Memenuhi Kebutuhan Setiap Bulan atas Pendapatan yang Ada 76 Tabel 5.19 Frekuensi Makan Pada Umumnya Setiap Hari.. 77 Tabel 5.20 Frekuensi Mengkonsumsi Daging/Susu Dalam Seminggu 78 Tabel 5.21 Frekuensi Pembelian Baju Baru Dalam Satu Tahun.. 79 Tabel 5.22 Kepemilikan Tabungan atau Aset yang Mudah Dijual.. 80 Tabel 5.23 Ketepatan Waktu Pencairan Dana BLT 81 Tabel 5.24 Kontribusi Dana BLT Bagi Kehidupan Keluarga. 82 Tabel 5.25 Setujutidaknya atas Bentuk Uang Program BLT.. 83 Tabel 5.26 Bentuk Alternatif Lain dari Program Bantuan. 84 Tabel 5.26 Bentuk Alternatif Lain dari Program Bantuan

13 DAFTAR GAMBAR Halaman Tabel 2.1 Bagan Alir Pikir Gambar 4.1 Struktur Pemerintahan Kelurahan Kampung Baru 57 13

EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN SOSIAL TENAGA KERJA OLEH PT. SARANA AGRO NUSANTARA BELAWAN SKRIPSI

EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN SOSIAL TENAGA KERJA OLEH PT. SARANA AGRO NUSANTARA BELAWAN SKRIPSI EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM JAMINAN SOSIAL TENAGA KERJA OLEH PT. SARANA AGRO NUSANTARA BELAWAN SKRIPSI Diajukan Guna memenuhi salah satu syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana DISUSUN Oleh : DESIMA ERIANTI
