POLA PENGELOMPOKAN SISWA BARU STUDY KASUS DI MADRASAH IBTIDAIYAH BUSTANUL ULUM SUMBERANYAR ROWOKANGKUNG LUMAJANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "POLA PENGELOMPOKAN SISWA BARU STUDY KASUS DI MADRASAH IBTIDAIYAH BUSTANUL ULUM SUMBERANYAR ROWOKANGKUNG LUMAJANG"

Transkripsi

1 POLA PENGELOMPOKAN SISWA BARU STUDY KASUS DI MADRASAH IBTIDAIYAH BUSTANUL ULUM SUMBERANYAR ROWOKANGKUNG LUMAJANG SKRTPSI Diajukan kepada Institut Agama Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ilmu Tarbiyah Oleh : Syarkawi : D DOSEN PEMBIMBING Drs. A. Z. Fanani, M. Ag FAKULTAS TARBIYAH JURUSAN KEJURUAN ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SURABAYA 2011

2 PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI Skripsi oleh: Nama NIM Judul : SYARKAWI : D : POLA PENGLOMPOKAN SISWA BAKU STUDY KASUS DI MADRASAH IBTIDAIYAH BUSTANUL ULUM SUMBER ANYAR ROWOKANGKUNG LUMAJANG Ini telah diperiksa dan disetujui untuk diujikan. Surabaya,30 Maret 2011 Pembimbing, &"!ts' Dr. H, AZ. Fanani. M. Ag NIP

3 MOTTO > * Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (saja) mengatakan: "Kami telah beriman", sedang mereka tidakdiuji lagi? iv

4 PERSEMBAHAN Dengan rasa bangga skripsi ini saya persembabkan kepada orang-orang yang berarti dalam hidupku: 1. Kepada kedua orang tua ku tercinta yang selama ini dengan rela mengorbankan segala tenaga, pikiran, serta materi kepadaku dalam menyelesaikan kuliah khususnya dalam penyelesaian penulisan skripsi ini. 2. Kepada guru-guruku dan para dosen khususnya bapak dan ibu dosen di Jurusan KI Fakultas Tarbiyah IAIN Sunan Ampel yang selama ini dengan keikhlasannya selalu membimbing dan mengarahkan penulis untuk menjalani kehidupan yang lebih baik 3. Keluarga tercinta (Kakak Mursidi, Kakak ZainuUah, dan tidak lupa pula istriku tersayang ade' Mutma'innah) yang selalu memotivasi dan mengingatkan penulis dalam penyelesain penulisan skripsi ini 4. Kawan-kawan sehidup senasib yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, terima kasih banyak buat dukungan dan motivasinya yang selama ini telah kalian berikan kepada saya Semoga Allah swt, membalasa jasa kalian semua... Jazakumullah khairan katsiranjaza', Amien!! v

5 ABSTRAKSI Judul Skripsi : "Pola Pengelompokan Siswa Baru Study Kasus Di Madrasah Ibtidaiyah Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang." Madrasah Ibtidaiyah Darul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang merupakan lembaga pendidikan yang mengelompokan peserta didik berbeda dengan lembaga-lembaga pendidikan pada umumnya. Pengelompokan peserta didik di Madrasah Ibtidaiyah tersebut hanya terdapat di kelas 1 saja, yaitu kelas 1 (satu) A bagi siswa-siswi baru yang lulus tes masuk dan kelas 1 (satu) B begi siswa-siswi baru yang tidak lulus tes. Sedangkan pada tingkatan kelas-kelas selanjutnya, yaitu kelas 2 (dua) sampai kelas 6 (enam) tidak terdapat pengelompokan seperti di kelas 1. Dari latar belakang tersebut di atas, penulis tertarik untuk mengadakan penelitian dalam penulisan skripsi dengan judul: "Pola Pengelompokan Siswa Baru Study Kasus di Madrasah Ibtidaiyah Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang." Adapun permasalahan yang peneliti kaji di dalam penelitian ini, ialah tentang: Bagaimana pola pengelompokan siswa baru di Madrasah Ibtidaiyah Bustanul Ulum, Dasar pengelompokan siswa baru, Kriteria pengelompokan dan Tujuan pengelompokan siswa baru di Madrasah Ibtidaiyah tersebut. Untuk mengidentifikasi permasalahan tersebut secara mendalam dan menyeluruh, penelitian ini menggunakan metode deskriptif-kualitatif. Selanjutnya untuk memperoleh data yang diinginkan, peneliti menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi serta kepustakaan untuk memperoleh data-data yang terkait. Sedangkan dalam menganalisa data, peneliti menggunakan content analysis yaitu menganalisa permasalahan-permasalahan yang terkait dengan judul skripsi. Hasil penelitian ini adalah, penulis menemukan bahwa : Pola pengelompokan siswa baru di Madrasah Ibtidaiyah Bustanul Ulum Lumajang hanya terdapat pada kelas 1 saja dan dikelompokkan di kelas A bagi siswa baru yang lulus tes dan kelas B bagi siswa baru yang tidak lulus tes. Adapun yang menjadi dasar pengelompokan siswa baru di Madrasah Ibtidaiyah tersebut ialah hasil tes masuk dan perbedaan-perbedaan yang terdapat pada individu peserta didik seperti minat, bakat dan kemampuan intelegensi. Sedangkan yang menjadi kriteria pengelompokan siswa baru ialah potensi-potensi yang terdapat pada individu peserta didik. Tujuan dari pengelompokan siswa baru di madrasah tersebut ialah untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam melakukan kegiatan belajar mengajar, serta untuk membimbing peserta didik secara intensif. vi

6 KATA PENGANTAR Segala puji syukur penulis sampaikan kepada Allah swt, karena atas rahmat dan hidayah-nya, perencanaan, pelaksanaan, dan penyelesaian skripsi, sebagai salah satu syarat penyelesaian program sarjana dapat terselesaikan dengan lancar. Seiring dengan itu, penulis sangat berterima kasih kepada orang tua karena telah Kesuksesan ini dapat penulis peroleh karena dukungan banyak pihak. Oleh karena itu, penulis menyampaikan terima kasih sedalam-dalamnya kepada Bapak Dr. H. Nur Hamim, M. Ag selaku Dekan Fakultas Tarbiyah, Ibu Husniyah Selaku Kajur KI, Bapak Drs. A. Z. Fanani, M. Ag selaku Dosen pembimbing, dan teman-teman yang tidak henti-hentinya selalu memotivasi penulis sampai terselesainya penulisan skripsi ini. Akhirnya, semoga segala amal baik yang telah saudara berikan kepada penulis mendapat balasan yang sebaik mungkin dari Allah swt, penguasa alam seisinya. Amin. Penulis, Syarkawi D vii

7 DAFTARISI HALAMANJUDUL... PERSETUJUANPEMBIMBEVG... PENGESAHANTIMPENGUJISKRIPSI... MOTTO... PERSEMBAHAN... ABSTRAK... KATAPENGANTAR DAFTARISI.... BAB I :PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Definisi Operasional... 7 F. SistematikaPembahasan... 8 BAB II : KAJIANTEORI A. Konsep Pola Pengelompokan Pengertian Pola Pengelompokan Macam-macam Pola Pengelompokan Faktor-Faktor Yang Harus Diperhatikan Dalam Pengelompokan B. Ruang Lingkup Pola Pengelompokan Siswa Karakteristik Pengelompokan Siswa Dasar-Dasar Pola Pengelompokan Siswa C. Pola Pengelompokan Siswa Baru Strategi Pola Pengelompokan Siswa Baru Metode Dalam Pengelompokan Siswa Baru... 33

8 3. Tujuan Pola Pengelompokan Siswa Baru BAB in rmetode PENELITIAN A. Pengertian metode penelitian..., B. PendekatandanJenispenelitian C. Informan penelitian D. Teknikpengumpulandata E. Teknik analisis data BAB IV.PENYAJIAN DATA DAN ANALISIS DATA A. Gambaran Umum Obyek Penelitian Sejarah berdirinya MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Profil MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Visi dan misi MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Tujuan dan target pendidikan MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Keadaan siswa, guru, dan karyawan MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Sarana dan prasarana MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Stuktur organisasi MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang B. Penyajian Data Pola Pengelompokan Di MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Memahami Pola Pengelompokan Siswa Di MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Tujuan Pengelompokan Siswa Baru Di MI Bustanul

9 Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang C. Analisis Data Pola Pengelompokan Di MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Memahami Pola Pengelompokan Siswa Di MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang Tujuan Pengelompokan Siswa Baru Di MI Bustanul Ulum Sumberanyar Rowokangkung Lumajang BAB V ; PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran l.sekolah Peserta Didik..., DAFTARPUSTAKA... LAMPIRAN-LAMPIRAN...

10 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sekolah merupakan suatu lembaga yang bersifat kompleks dan unik, 1 dikatakan bersifat kompleks karena ia berada dalam satu tatanan sistem yang rumit dan saling berhubungan satu sama lain, sedangkan bersifat unik karena ia memiliki ciri khas tersendiri yang tidak dimiliki oleh organisasi lain yaitu sebagai tempat berkumpulnya guru dan murid. Untuk kemudian mengadakan kegiatan. Seleksi peserta didik adalah kegiatan pemilihan calon peserta didik atau penerimaan siswa baru (PSB) untuk menentukan diterima atau tidaknya menjadi peserta didik (siswa) di lembaga pendidikan (sekolah/madrasah). 2 Proses penerimaan siswa baru mulai dari perencanaan, penerimaan siswa, pembinaan dan pola pengelompokan didasarkan atas kemampuan yang ada dalam individu peserta didik (siswa) yang dilakukan selama siswa berada di sekolah, sampai dengan siswa menyelesaikan pendidikannya dengan melalui penciptaan suasana pembelajaran yang kondusif dan konstruktif terhadap berlangsungnya proses belajar mengajar yang efektif. Dengan kata lain manajemen kesiswaan merupakan 'WahjosUmidjo, Kepemimpinan Kepala Sekolah Tinjauan Teoritik dan Permasalahannya, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 1999), h Tim Dpsen Admlnistrasi Pendidikan Universitas Pendidikan, Manajemen Pendidikan, (Alfabeta, Bandung, 2008), h

PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PEMBELAJARAN AL QUR`AN DI MA HAD UMAR BIN KHATTAB SURABAYA

PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PEMBELAJARAN AL QUR`AN DI MA HAD UMAR BIN KHATTAB SURABAYA PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PEMBELAJARAN AL QUR`AN DI MA HAD UMAR BIN KHATTAB SURABAYA SKRIPSI Oleh : ACHMAD ZAINUDDIN FANNANI NIM. DO1302075 INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI SUNAN AMPEL FAKULTAS TARBIYAH
