PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, ANGKA HARAPAN HIDUP, RATA-RATA LAMA SEKOLAH DAN PDRB PER KAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI BALI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, ANGKA HARAPAN HIDUP, RATA-RATA LAMA SEKOLAH DAN PDRB PER KAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI BALI"

Transkripsi

1 TESIS PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, ANGKA HARAPAN HIDUP, RATA-RATA LAMA SEKOLAH DAN PDRB PER KAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI BALI PUTU NOVI SRI HANDAYANI NIM PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2016 i

2 PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, ANGKA HARAPAN HIDUP, RATA-RATA LAMA SEKOLAH DAN PDRB PER KAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI BALI TesisuntukMemperolehGelar Magister Pada Program Magister, Program StudiIlmuEkonomi, Program PascasarjanaUniversitasUdayana PUTU NOVI SRI HANDAYANI NIM PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2016 ii

3 Lembar Pengesahan TESIS INI TELAH DISETUJUI TANGGAL Pembimbing I, Pembimbing II, Prof.Dr. I Komang Gde Bendesa, M.A.D.E Dr. Ni Nyoman Yuliarmi, SE., M.P NIP NIP Mengetahui, Ketua Program Studi Magister Ilmu Ekonomi Program Pasca Sarjana Universitas Udayana Direktur, Program Pascasarjana Universitas Udayana, Prof. Dr. Nym. DjinarSetiawina, SE., MS. Prof. DR.Dr.AA.RakaSudewi, Sp.S(K) NIP NIP iii

4 Tesis Ini Telah Diuji dan Dinilai Pada Tanggal 18 Januari 2016 Panitia Penguji Tesis Berdasarkan SK Rektor Universitas Udayana No...Tanggal.. Ketua :Prof. Dr. I Komang Gde Bendesa, M A D E Anggota : 1. Dr.Ni Nyoman Yuliarmi, SE., MP 2. Prof. Dr. Nyoman Djinar Setiawina, SE., M.S 3. Dr. I. G. W Murjana Yasa, SE., M.Si 4. Dr. A.A. I. N Marhaeni, SE., M.S iv

5 SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT Saya yang bertandatangan di bawahini: Nama : Putu Novi Sri Handayani NIM. : Program Studi : S2 Magister IlmuEkonomi JudulTesis : Pengaruh Jumlah Penduduk, Angka Harapan Hidup, Rata- Rata Lama Sekolahdan PDRB Per kapita Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Bali Dengan ini menyatakan bahwa karya ilmiah Tesis ini bebas plagiat. Apabila di kemudian hari terbukti plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai Peraturan Mendiknas RI No. 17 Tahun 2010 dan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku. Denpasar, Januari 2016 Yang Membuat Pernyataan, Putu Novi Sri Handayani NIM v

6 UCAPAN TERIMAKASIH Dengan memanjatkan puji syukur kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/Tuhan Yang Maha Esa karena atas Asung Kerta Wara Nugrahanya, Tesis ini dapat diselesaikan. Pada kesempatan yang berbahagiaini, penulis mengucapkan terimakasih kepada Direktur Program Pascasarjana Universitas Udayana Prof. Dr. dr. A.A Raka Sudewi, Sp.S(K), atas kesempatan dan fasilitas yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan Program Magister Ilmu Ekonomi pada Program Pascasarjana Universitas Udayana. Ucapan terimakasih jugapenulis sampaikan kepada Prof. Dr. Nyoman Djinar Setiawina, SE.,MS., sebagai Ketua Program Studi Magister Ilmu Ekonomi sekaligus dosen pengujisaya, yang telah memberikan dukungan secara moral dan motivasi selama proses pendidikan dan memberikan bimbingan serta arahan selama penelitian sampai penyelesaian tesis ini. Ucapan terimakasih yang tulus penulis sampaikan kepada Prof. Dr. I Komang Gde Bendesa, M.A.D.E, sebagai ketua Program Studi Doktor Pariwisata sekaligus sebagai pembimbing I dan Dr. Ni Nyoman Yuliarmi, SE., M.P sebagai pembimbing II, yang dengan penuh perhatian telah memberikan bimbingan, saran, motivasi dandukungan secara moral untuk penyelesaian tesis ini. Ucapan terimakasih juga penulis sampaikan kepada tim penguji tesis lainnya yaitu, Dr. I.G.W MurjanaYasa, SE., M.Sidan Dr. A.A.I.N Marhaeni, SE., M.S., yang telah memberikan masukan, saran dan koreksi demi penyempurnaan tesis ini. Ucapan terimakasih juga penulis sampaikan kepada seluruh dosen, pengelola dan pegawai pada Program Studi Magister Ilmu Ekonomi Program Pascasarjana Universitas Udayana, yang telah memberikan layanan dan bantuan selama proses pendidikan sampai pada penyelesaian tesis ini. Teman-teman seperjuangan angkatan XXIII, yang selalu memberikan motivasi, doa dan dukungan dalam kebersamaan baik duka maupun suka selama proses pendidikan hingga akhir studi ini dapat diselesaikan. Penulis juga mengucap kanterima kasih vi

7 kepada semua pihak (Bapak/Ibu) para pejabat dan staf Badan Pusat Statistik Provinsi Bali yang telah membantu penulis dalam memberikan informasi yang berkaitan dengan data dalam penelitian ini, dan terimakasih pula penulis sampaikan kepada Kepala Badan Pusat Statistik Kabupaten Badung yang telah memberikan ijin penulis untuk mengikuti pendidikan pada Program Studi Magister Ilmu Ekonomi Program Pascasarjana Universitas Udayana. Terimakasih penulis ucapkan kepada teman-teman di Badan Pusat Statistik Kabupaten Badung atas motivasi dan doanya. Akhirnya penulis ucapkan terimakasih yang tidak terhingga kepada Guru Nyoman Armaya, Ibu Nyoman Masaini, Bapak I Wayan Murta, Ibu Wayan Witi atas doa dan restunya, kepada suami tercinta I Nengah Mudiarsa atas dukungannya baik secara moral dan material, untuk anak-anak tersayang Ni Putu Darma Putri, Ni Kadek Darma Santi dan Ni Komang Sri Lestari. Pada kesempatan ini penulis ucapkan terimakasih yang sedalam-dalamnya kepada semua pihak yeng telah membantu peyelesaian tesisini, yang tidakdapatpenulissebutkansatu per satu. Semoga Ida Sang HyangWidiWasa/Tuhan Yang Maha Esa melimpahkan rahmatnya kepada semua pihak yang telah membantu penyelesaian tesis ini dan semoga semua mahluk berbahagia. Denpasar, Januari 2016 Penulis vii

8 ABSTRAK PENGARUH JUMLAH PENDUDUK, ANGKA HARAPAN HIDUP, RATA- RATA LAMA SEKOLAH DAN PDRB PER KAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI BALI Pertumbuhan ekonomi merupakan salah satu indicator untuk melihat kesejahteraan suatu daerah. Semakin tinggi pertumbuhan ekonomi suatu daerah diasumsikan penduduk yang tinggal di daerah tersebut semakin sejahtera. Provinsi Bali mempunyai pertumbuhan ekonomi yang selalu meningkat kecuali pada tahun 2006 pertumbuhan ekonomi mengalami perlambatan yang disebabkan oleh pengaruh krisis global. Penelitian ini terdiri dari 3 variabel eksogen yaitu jumlah penduduk, angka harapan hidup dan rata-rata lama sekolah, satu variabel intervening PDRB Perkapita dan satu variabel endogen pertumbuhan ekonomi. Penelitian ini menggunakan data daritahun yang terdiridari 10 titik data dan dikalikan 9 kabupaten/kota. Data yang sudah terkumpul, dianalisis dengan mengunakan analisis diskriptif dan analisis jalur sesuai dengan kerangka pikir peneliti, dengan program AMOS. Penelitian ini bertujuan : 1). Untuk menganalisis pengaruh jumlah penduduk, angka harapan hidup, rata-rata lama sekolah, PDRB per kapita atas dasar harga konstan terhadap pertumbuhan ekonomi, 2). Untuk menganalisis pengaruh jumlah penduduk, angka harapan hidup, rata-rata lama sekolah terhadap PDRB per kapita atas dasar harga konstan di Provinsi Bali, 3). Untuk menganalisis pengaruh jumlah penduduk, angka harapan hidup, rata-rata lama sekolah terhadap pertumbuhan ekonomi secara tidak langsung melalui PDRB per kapita atas dasar harga konstan di Provinsi Bali. Jumlah penduduk tidak berpengaruh terhadap PDRB per Kapita, Jumlah penduduk berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Angka harapan hidup dieleminasi dari model karena tidak lulus uji normalitas data. Rata-rata lama sekolah berpengaruh positif dan signifikan terhadap PDRB per Kapita dan pertumbuhan Ekonomi. Kata kunci: jumlah penduduk, rata-rata lama sekolah, PDRB per kapita, pertumbuhan ekonomi. viii

9 ABSTRACT EFFECT OF TOTAL POPULATION, LIFE EXPECTANCY, THE AVERAGE LENGTH OF SCHOOLS AND GDP PER CAPITA ON ECONOMIC GROWTH IN BALI PROVINCE Economic growth is one indicator to see the welfare of a region. The higher the economic growth of a region assumed to residents living in the area more prosperous. Bali province has always increased economic growth in 2006 unless economic growth slowdown caused by the influence of the global crisis. The study consists of three exogenous variables, namely the number of the population, life expectancy and the average length of the school, the GDP per capita of the intervening variables and the endogenous variables of economic growth. This study uses data from a year which Consist 10 data points and multiplied by 9 districts / cities. The data is collected, analyzed using descriptive analysis and path analysis in accordance with the framework of researchers, with the AMOS program. This study aims to: 1). To analyze the effect of the population, life expectancy, the average length of the school, the GDP per capita at constant prices on economic growth, 2). To analyze the effect of the population, life expectancy, the average length of the school to the GDP per capita at constant prices in Bali, 3). To analyze the effect of the population, life expectancy, the average length of the school to economic growth indirectly through the GDP per capita at constant prices in the province of Bali. The population has no effect on the GDP per capita, the number of people positive and significant impact on economic growth. Life expectancy were eliminated from the model because it does not pass the test of normality. The average length of school positively and significantly to the GDP per capita and economic growth. Keywords: population, the average length of the school, the GDP per capita, economic growth. ix

10 DAFTAR ISI Halaman JUDUL... PERSYARATAN GELAR. LEMBAR PENGESAHAN. PENETAPAN PANITIA PENGUJI... SURAT PERNYATAAN.. UCAPAN TERIMAKASIH... ABSTRAK. ABSTRACT.. DAFTAR ISI.. DAFTAR GAMBAR.. DAFTAR TABEL.. DAFTAR LAMPIRAN i ii iii iv v vi viii ix x xiii xiv xv BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian. 14 BAB II KAJIAN PUSTAKA Konsep-konsepdan Definisi Pengertian Penduduk Pengertian AngkaHarapanHidup Pengertian Rata-Rata Lama Sekolah Pengertian PDRB per Kapita Pengertian Pertumbuhan Ekonomi.. 19 x

11 Halaman 2.2 Teori teori yang Relevan Teori pertumbuhan ekonomi Modal manusia dengan pertumbuhan ekonomi Keaslian Penelitian.. 22 BAB III KERANGKA BERPIKIR, KONSEP DAN HIPOTESIS 26 PENELITIAN 3.1 Kerangka Berpikir Kerangka Konsep Hubungan Jumlah Penduduk Dengan Pertumbuhan Ekonomi Hubungan Angka Harapan Hidup, angka melek Hurufdan PDRB 30 per Kapita Hubungan Jumlah Penduduk, Rata-rata Lama Sekolah, PDRB Per 31 Kapita dan Pertumbhan Ekonomi 3.3 Hipotesis Penelitian BAB IV METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Lokasi, Ruang Lingkup, danwaktu Penelitian Identifikasi Variabel Definisi Operasional Variabel Jenisdan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Teknik Analisis Data Analisis Deskriptif Analisis Jalur Uji Sobel.. 41 BAB V DATA DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN Gambaran Umum Lokasi Penelitian Deskripsi Variabel Penelitian Analisis Data 47 xi

12 Halaman Spesifikasi Model Uji Normalitas Pengaruh Langsung (Direct Effect) Pengaruh Tidak Langsung(Indirect Effects) Pengaruh Total (Total Effects) Evaluasi Kriteria Goodness of Fit Pembahasan Pengaruh Jumlah Penduduk terhadap PDRB per Kapitadan 54 Pertumbuhan Ekonomi menurut Kabupaten Kota di Provinsi Bali dari Tahun Pengaruh Anga Harapan Hidup Terhadap PDRB per Kapita dan 56 Pertumbuhan Ekonomi Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Bali dari Tahun Pengaruh rata-rata lama sekolahterhadap PDRB per kapita, 57 pertumbuhan ekonomi dan menurut kabupaten kota di Provinsi Bali daritahun Pengaruh PDRB per kapita terhadap pertumbuhan ekonomi 57 menurut kabupaten kota di Provinsi Bali daritahun Hasil Wawancara Mendalam 58 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Saran 60 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN 65 xii

13 DAFTAR GAMBAR No. Gambar Halaman 1.1 Pertumbuhan Ekonomi di Provinsi Bali MenurutKabupaten Kota Pada 5 Tahun 2004 dan 2013 (persen) Produk Domestik Regional Bruto per Kapita Atas Dasar Harga Konstan di Provinsi Bali Menurut Kabupaten/Kota padatahun 2004 dan 2013 (Rupiah) Angka Harapan Hidup Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Bali PadaTahun 2004 dan 2013 (Tahun) Rata-Rata Lama Sekolah di Provinsi Bali Menurut Kabupaten/Kota PadaTahun 2004 dan 2013 (Tahun) Kerangka Berpikir Penelitian Pengaruh Jumlah Penduduk, Angka Melek Huruf, Angka Harapan Hidup, Rata-Rata Lama Sekolah 28 Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Melalui PDRB per Kapita Kerangka Konsep Penelitian Pengaruh JumlahPenduduk, Angka Melek Huruf, Angka Harapan Hidup, Rata-Rata Lama Sekolah Terhadap 29 Pertumbuhan Ekonomi Melalui PDRB per Kapita Hubungan Antara Variabel Penelitian.. 40 xiii

14 No. Tabel DAFTAR TABEL Halaman 1.1 Jumlah dan Laju Pertumbuhan Penduduk Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Bali, Tahun 2004 dan Luas Wilayah, Jumlah dan Kepadatan Penduduk Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Bali Tahun Koefisien Jalur Pengaruh langsung, tak langsung dan total 48 Jumlah Penduduk, Angka Melek Huruf, Rata-Rata Lama Sekola, PDRB per Kapita terhadap Pertumbuhan Ekonomi Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Bali Tahun Square Multiple Correlations xiv

15 No. Lampiran DAFTAR LAMPIRAN Halaman 1 Data Penelitian Hasil Olah Data Dari Program AMOS xv

NI NYOMAN SRI DANAWATI NIM PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR

NI NYOMAN SRI DANAWATI NIM PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR TESIS PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH DAN INVESTASI TERHADAP KESEMPATAN KERJA, PERTUMBUHAN EKONOMI SERTA KETIMPANGAN PENDAPATAN KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI BALI NI NYOMAN SRI DANAWATI NIM 1291462003 PROGRAM
