BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. primer manusia yang tidak dapat ditinggalkan. Setiap hari manusia membutuhkan makanan dan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. primer manusia yang tidak dapat ditinggalkan. Setiap hari manusia membutuhkan makanan dan"

Transkripsi

1 1 BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Makanan dan minuman adalah kebutuhan hidup primer manusia yang tidak dapat ditinggalkan. Setiap hari manusia membutuhkan makanan dan minuman untuk sumber energi dalam menjalankan aktivitas. Tidak hanya sebagai sumber energi atau tenaga, makanan dan minuman juga berfungsi sebagai zat pembangun, pengganti sel-sel tubuh yang rusak, pengatur proses yang terjadi dalam tubuh, dan sebagai pelindung tubuh terhadap berbagai macam penyakit. Karbohidrat dan lemak dalam makanan dan minuman dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi. Selain itu, protein dapat dimanfaatkan sebagai zat pembangun tubuh dan pengganti sel tubuh yang rusak. Sedangkan mineral, vitamin, dan air berfungsi sebagai zat pengatur dan pelindung tubuh. Sumber makanan dan minuman tersebut dapat diperoleh dari tumbuhan atau hewan. Manusia dapat mengolah sendiri sumber makanan tersebut menjadi

2 2 konsumsinya. Akan tetapi, manusia pada era modern seperti saat ini, lebih memilih kepraktisan dalam mengkonsumsi makanan dan minuman. Mereka tidak mau repot dalam mempersiapkan konsumsinya sehari-hari. Perubahan gaya hidup inilah yang membuat makanan dan minuman praktis atau siap saji selalu menjadi pilihan alternatif konsumsi manusia, salah satunya adalah minuman berenergi. Minuman berenergi adalah salah satu grup minuman yang dikonsumsi oleh konsumen untuk menambah energi, mengurangi kantuk, mengatur kesadaran, kognitif, dan meningkatkan mood (Ishak et al.,2012). Konsumsi minuman berenergi semakin hari semakin meningkat. Energy Drink (minuman berenergi) termasuk salah satu suplemen makanan yang terdiri dari komponen multivitamin, makronutrien (karbohidrat, protein), taurin dengan atau tanpa kafein dan biasanya ditambahkan herbal seperti ginseng, jahe, dan sebagainya dengan bentuk sediaan cairan Obat Dalam (COD) dalam kemasan botol bervolume 150 ml, 250 ml atau serbuk dan tablet yang dilarutkan menjadi minuman, yang dalam setiap kemasannya mengandung energi minimal

3 3 100 kkal, serta indikasinya adalah untuk menambah tenaga, kesegaran, stimulasi metabolisme, memelihara kesehatan dan stamina tubuh, yang diminum pada saat bekerja keras atau setelah berolah raga (Anonim, 2006). Minuman berenergi mengandung taurin, glukosa, dan beragam substansi lain seperti guarana dan ginseng. Namun, kandungan utama dalam minuman berenergi adalah kafein (Alsunni & Badar, 2011). Proporsi kafein dalam rentang 50mg-500 mg yang tergantung dari satu kaleng atau botol minuman berenergi menawarkan beberapa manfaat termasuk meningkatkan atensi (perhatian), status emosional, dan performa fisik. Namun, beberapa efek samping dari minuman berenergi yang mengandung kafein tersebut adalah insomnia, peningkatan tekanan darah, peningkatan kadar gula darah, takikardi, dehidrasi, dan ketergantungan (Pettit & Debarr, 2011). Masyarakat modern telah lama mengenal dan memanfaatkan minuman berenergi sebagai pilihan alternatif dan cara cepat atau praktis dalam mendapatkan suplemen dan suplai energi dalam menjalankan aktifitas mereka sehari-hari.

4 4 Saat ini, minuman berenergi banyak dikonsumsi masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Tingginya angka konsumsi minuman berenergi pada masyarakat tersebut didukung oleh gencarnya berbagai iklan dan promosi dari produk minuman berenergi. Hal ini juga terlihat dari perkembangan dan kemajuan industri yang memproduksi produk minuman berenergi tersebut dengan beragam kandungan dan manfaat yang diperoleh. Salah satu yang menyebabkan minuman berenergi menarik bagi kalangan muda karena strategi pemasaran minuman berenergi termasuk event olahraga dan sponshorship atlet atau olahragawan, promosi alternatif alkohol, dan iklan produk di media (termasuk Facebook dan video games) yang lebih diorientasikan pada anak-anak, orang dewasa, dan dewasa muda (Seifert, Schaechter, Hershorin, & Lipshultz., 2011) Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi, perubahan pola pikir dan beralihnya gaya hidup masyarakat inilah yang mendukung minuman berenergi seolah merupakan kebutuhan yang tidak dapat dipisahkan dalam rutinitas atau aktivitas hidup sehari-hari yang dipercaya mampu meningkatkan

5 5 energi atau tenaga untuk menambah semangat dalam bekerja atau beraktivitas. Mahasiswa adalah salah satu subjek dalam masyarakat yang tidak dapat dipisahkan dari konsumsi minuman berenergi. Sekitar 85 % konsumen berada di rentang umur tahun (Malinauskas et al., 2007). Menurut Malinauskas (2007), mahasiswa mengkonsumsi beberapa kaleng minuman berenergi selama situasi stress. Karena minuman berenergi mengandung kafein dengan level tinggi dan mudah dibeli atau didapatkan, sekarang mahasiswa cenderung menggunakan minuman berenergi untuk meningkatkan performa dalam mempersiapkan ujian (Pettit & Debarr, 2011). Berkaitan dengan hal tersebut, peneliti tertarik untuk mengkaji dan mengidentifikasi lebih mendalam mengenai pandangan, pola pikir, dan pengetahuan serta pola perilaku dan tingkat konsumsi mahasiswa dalam konsumsi minuman berenergi, khususnya mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada.

6 6 I.2. Rumusan Permasalahan Berdasarkan uraian pada latar belakang di atas, dapat dirumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Seberapa besar mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada yang mengonsumsi minuman berenergi? 2. Bagaimana pola konsumsi, merk, dan alasan konsumsi minuman berenergi pada mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada? 3. Seberapa besar mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada yang mengetahui tentang komposisi, manfaat, efek samping, dan aturan pakai yang tepat dalam mengkonsumsi minuman berenergi? I.3. Tujuan penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya hubungan antara pengetahuan (kandungan atau komposisi, manfaat, efek samping,

7 7 dan aturan pakai) dengan perilaku mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada dalam konsumsi minuman berenergi. Adapun tujuan khusus untuk mencapai tujuan di atas adalah sebagai berikut : a. Mengetahui banyaknya mahasiswa yang mengonsumsi minuman berenergi b. Mengetahui pola konsumsi, merk, dan alasan dalam mengonsumsi minuman berenergi c. Mengetahui tentang komposisi atau kandungan, manfaat, efek samping, dan aturan pakai yang tepat dalam mengkonsumsi minuman berenergi. I.4. Keaslian Penelitian Penelitian mengenai pengetahuan dan perilaku terhadap konsumsi minuman berenergi sudah banyak dilakukan sebelumnya, baik di Indonesia maupun Negara lain. Diantara beberapa penelitian tersebut dapat dilihat pada tabel di bawah ini:

8 8 Tabel 1. Penelitian mengenai konsumsi minuman berenergi yang telah dilakukan No. Judul Penelitian Nama Peneliti Tahun Penelitian 1 Persepsi, Konsumsi, dan Preferensi Minuman Berenergi Ratika Purtrias tuti Caffeinated Cocktails : Energy Drink Consumption, High-risk Drinking, and Alcohol-related Consequences among College Students Brien et. al Energy Drinks Consumption Pattern, Perceived Benefits and associated Adverse Effects amongst Students of University of Dammam, Saudi Arabia Alsunni and Badar A survey of energy drinks consumption practices among student athletes in Ghana: lessons for developing health education intervention programmes Buxton and Hagan 2012 Pada penelitan kali ini, akan dilakukan penelitian yang berbeda dari sebelumnya, yaitu identifikasi tingkat pengetahuan dan perilaku mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan

9 9 Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada dalam konsumsi minuman berenergi. Perbedaan penelitian kali ini dengan penelitian terdahulu meliputi dalam hal subjek penelitian, tempat penelitian, metode penelitian, dan tujuan penelitian. Subjek dan tempat pada penelitian ini berbeda dari penelitian sebelumnya, yakni ditujukan pada mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada. Pada penelitian terdahulu, peneliti menggunakan metode cross sectional analitik sedangkan pada penelitian ini akan digunakan metode cross sectional deskriptif. Tujuan penelitian terdahulu hanya difokuskan pada pola konsumsi minuman berenergi sedangakan pada penelitian kali ini ditambahkan tentang tingkat pengetahuan dan perilaku subjek mengenai konsumsi minuman berenergi. I.5. Manfaat Penelitian Manfaat secara umum dilakukannya penelitian ini adalah mampu mengetahui, mengidentifikasi, dan mengolah informasi hubungan pengetahuan dan

10 10 perilaku mahasiswa angkatan tahun 2014, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Gajah Mada dalam konsumsi minuman berenergi sedangkan secara khusus manfaat dari penelitian ini adalah memberikan informasi kesehatan tentang konsumsi atau penggunaan minuman berenergi di kalangan mahasiswa.

BAB I PENDAHULUAN. A.1. Latar Belakang. Minuman berenergi termasuk salah satu minuman. suplemen yang mengandung kafein, glukosa, dan taurin

BAB I PENDAHULUAN. A.1. Latar Belakang. Minuman berenergi termasuk salah satu minuman. suplemen yang mengandung kafein, glukosa, dan taurin BAB I PENDAHULUAN A.1. Latar Belakang Minuman berenergi termasuk salah satu minuman suplemen yang mengandung kafein, glukosa, dan taurin sebagai komposisi mayor (Clauson et al., 2008). Minuman berenergi
