Progressively. Moving Ahead

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Progressively. Moving Ahead"

Transkripsi

1

2

3 Moving Ahead Progressively Bank OCBC NISP melanjutkan serangkaian program kerja strategis yang telah dimulai tahun-tahun sebelumnya dalam rangka membangun keunggulan kompetitif di pasar perbankan nasional. Sejumlah keberhasilan yang telah dicapai sampai dengan tahun dalam berbagai aspek operasional maupun keuangan menjadi bukti bahwa Bank OCBC NISP telah berada di jalur yang tepat untuk terus berkembang dan bergerak maju mencapai tujuan strategis di masa depan. Ikhtisar Data Keuangan Profil Perusahaan Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Laporan Keuangan Data Perusahaan Laporan Kepada Pemegang Saham Analisa dan Pembahasan Manajemen atas Kinerja Perusahaan Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP 1

4 DAFTAR ISI Tentang Laporan Tahunan Terintegrasi Moving Ahead Progessively IKHTISAR UTAMA 4 Ikhtisar Pencapaian 5 Keberlanjutan 5 Tahun Terakhir 6 Peristiwa Penting 8 Ikhtisar Data Keuangan Penting 11 Ikhtisar Saham 12 Profil Pemegang Saham Pengendali: OCBC Bank LAPORAN KEPADA PEMEGANG SAHAM 13 Sambutan CEO OCBC Bank 14 Laporan Dewan Komisaris 18 Laporan Direksi 24 PROFIL PERUSAHAAN 25 Riwayat singkat Bank OCBC NISP 26 Profil Perusahaan 27 Bidang Usaha 28 Jejak langkah 30 Produk dan Jasa 32 Struktur Organisasi 34 Visi, Misi, dan Budaya Perusahaan 35 Profil Dewan Komisaris 37 Profil Direksi 39 Komposisi Pemegang Saham 40 Struktur group perusahaan 41 Kronologis Pencatatan Obligasi dan Efek Lainnya 42 Kronologis Pencatatan Saham 43 Lembaga Penunjang Pasar Modal 45 Penghargaan 46 PEMBAHASAN DAN ANALISA MANAJEMEN 47 Tinjauan Bisnis 47 Perbankan Ritel 50 Perbankan Bisnis 55 Tinjauan Pendukung Bisnis 55 Sumber Daya Manusia 60 Teknologi Informasi 62 Operasional 64 Tinjauan Keuangan 64 Gambaran Umum Makro Ekonomi Indonesia Tahun 65 Kondisi Industri Perbankan Indonesia 67 Tinjauan Kinerja Operasional Bank OCBC NISP 68 Kinerja Keuangan Bank OCBC NISP 68 Pendapatan Bunga 69 Beban Bunga 69 Pendapatan Bunga Bersih 71 Laba Sebelum Pajak Penghasilan 71 Laba Bersih 71 Laporan Laba Rugi Komprehensif 72 Posisi Keuangan Bank OCBC NISP 72 Aset 73 Kredit 73 Tingkat Kolektibilitas Kredit 76 Liabilitas 77 Dana Pihak Ketiga 78 Ekuitas 79 Arus Kas 80 Struktur Modal 82 Kemampuan Membayar Utang 83 Kebijakan Dividen 84 Investasi Barang Modal 84 Ikatan yang Material Untuk Investasi Barang Modal 84 Informasi Transaksi Material yang Mengandung Benturan Kepentingan atau Transaksi dengan Pihak Afiliasi 86 Informasi Material Mengenai Investasi, Ekspansi, Divestasi, Penggabungan/Peleburan Usaha, Akuisisi atau Restrukturisasi Utang/Modal 86 Laporan Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum 87 Perubahan Peraturan Perundangundangan yang Berdampak Material terhadap Kinerja Keuangan 87 Program Kepemilikan Saham oleh Karyawan dan/atau Manajemen yang Dilaksanakan Perusahaan (ESOP/MSOP) 87 Informasi dan/atau Fakta Material yang Terjadi Setelah Tanggal Laporan Akuntan 87 Perubahan Kebijakan Akuntansi yang Berdampak Material Terhadap Kinerja Keuangan 87 Suku Bunga Dasar Kredit 88 Prospek dan Target Bank OCBC NISP 88 Target dan Realisasi Tahun 88 Target Tahun Prospek Usaha dan Prioritas Strategis Tahun Aspek Pemasaran dan Prioritas Strategis Tahun Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP

5 90 TATA KELOLA PERUSAHAAN 91 Pendahuluan 91 Komitmen Penerapan GCG 92 Struktur dan Infrastuktur Tata Kelola Perusahaan 93 Realisasi Pelaksanaan GCG Tahun 93 Inisiatif Tata Kelola Perusahaan Tahun Evaluasi dan Kontrol 94 GCG Assessment 95 Pengelolaan & Pelaksanaan Konglomerasi Keuangan 95 Penerapan Tata Kelola Terintegrasi 95 Direksi dan Dewan Komisaris Entitas Utama 96 Tugas dan Tanggung Jawab Direksi Entitas Utama 96 Laporan Pelaksanaan Tugas Direksi Entitas Utama 96 Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris Entitas Utama 96 Laporan Pelaksanaan Tugas Komisaris Entitas Utama 97 Komite Tata Kelola Terintegrasi 98 Penerapan Manajemen Risiko Terintegrasi 98 Komite Manajemen Risiko Terintegrasi 99 Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) 99 Keputusan dan Realisasi RUPST 100 Keputusan dan Realisasi RUPST 101 Dewan Komisaris 101 Tugas dan Tanggung Jawab Dewan Komisaris 101 Pedoman dan Tata Tertib Kerja Dewan Komisaris 101 Jumlah, Komposisi dan Kriteria Dewan Komisaris 102 Rangkap Jabatan 103 Pengangkatan dan Masa Jabatan 103 Kebijakan dan Pelaksanaan tentang Frekuensi, Tingkat Kehadiran dan Agenda Rapat Dewan Komisaris dan Rapat Gabungan Dewan Komisaris bersama Direksi 105 Rekomendasi Dewan Komisaris 106 Program Pelatihan dan Orientasi Dewan Komisaris 107 Kebijakan Keberagaman Komposisi Dewan Komisaris 107 Hubungan Afiliasi 108 Komisaris Independen 108 Penilaian Kinerja Dewan Komisaris 109 Kebijakan Remunerasi dan Fasilitas Lain Bagi Dewan Komisaris 109 Direksi 109 Presiden Direktur 109 Pedoman dan Tata Tertib Kerja Dewan Direksi 110 Jumlah, Komposisi dan Kriteria Direksi 111 Tugas dan Tanggung Jawab Direksi 111 Susunan, Ruang Lingkup Pekerjaan dan Tanggung Jawab masing-masing Anggota Direksi 111 Rangkap Jabatan 111 Pengangkatan dan Masa Jabatan 111 Kebijakan dan Pelaksanaan tentang Frekuensi, Tingkat Kehadiran dan Agenda Rapat dan Rapat Direksi yang Dihadiri Dewan Komisaris 114 Pengambilan keputusan dalam Rapat Direksi 114 Program Pelatihan dan Orientasi Direksi 115 Hubungan Afiliasi 116 Penilaian Kineja Direksi 117 Kebijakan Remunerasi Direksi 117 Komite-Komite 117 Komite-Komite Dewan Komisaris 126 Komite-Komite Eksekutif Direksi 129 Sekretaris Perusahaan 130 Penerapan Fungsi Kepatuhan 130 Fungsi Kepatuhan 133 APU-PPT 134 Audit Internal 137 Audit Eksternal 138 Penyediaan Dana Terhadap Pihak Terkait dan Penyediaan Dana Besar 138 Rencana Strategis Bank 139 Transaksi yang Mengandung Benturan Kepentingan 139 Rasio Gaji Tertinggi Dan Terendah 139 Pencegahan Tindakan Korupsi 139 Whistleblowing System 140 Internal Fraud 141 Kebijakan Pemberian Hadiah 141 Perkara Penting dan Permasalahan Hukum 142 Akses Informasi Dan Data Perusahaan 145 Kode Etik Perusahaan 145 Program Kepemilikan Saham oleh Karyawan dan/atau Manajemen 145 Buy Back Saham dan/atau Buy Back Obligasi Bank 145 Pemberian Dana Untuk Kegiatan Sosial dan/atau Kegiatan Politik Selama Periode Pelaporan 145 Informasi Orang Dalam 146 Pemenuhan Rekomendasi Pedoman Tata Kelola Perusahaan Terbuka 148 Laporan Tata Kelola Perusahaan Unit Usaha Syariah Bank OCBC NISP 154 Manajemen Risiko 187 TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN 197 LAPORAN KEUANGAN DATA PERUSAHAAN 371 Pejabat Eksekutif 375 Jaringan Kantor & Cabang Ikhtisar Data Keuangan Profil Perusahaan Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Laporan Keuangan Data Perusahaan Laporan Kepada Pemegang Saham Analisa dan Pembahasan Manajemen atas Kinerja Perusahaan Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP 3

6 Ikhtisar Pencapaian Kinerja Bank OCBC NISP sepanjang tahun memperlihatkan ketahanan bisnis yang berkesinambungan yang dicapai melalui disiplin implementasi prinsip kehati-hatian. JUMLAH ASET RP 138,2 T PENDAPATAN OPERASIONAL RP 6,8 T DANA PIHAK KETIGA RP 103,6 T LABA BERSIH RP 1,8 T TOTAL KREDIT YANG DISALURKAN (BRUTO) MARJIN BUNGA BERSIH RP 93,4 T 4,6 % 4 Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP

7 KEBERLANJUTAN 5 TAHUN TERAKHIR 75 Years of Sustainable Growth by Creating Values Bank OCBC NISP terus fokus membina kemitraan yang erat dengan para pemangku kepentingan dalam rangka menciptakan nilai untuk pertumbuhan berkelanjutan. Pursuing Strong Sustainable Growth Bank OCBC NISP melanjutkan upaya peningkatan kualitas secara menyeluruh untuk mencapai pertumbuhan berkelanjutan. Moving Ahead Progressively Bank OCBC NISP melanjutkan serangkaian program kerja strategis yang telah dimulai tahun-tahun sebelumnya dalam rangka membangun keunggulan kompetitif di pasar perbankan nasional Years of Dedication in Serving Customers Berkontribusi dalam mendukung pembangunan bangsa dan mendorong pertumbuhan ekonomi dengan mengembangkan sumber daya yang dimiliki. Laporan Tahunan Terintegrasi Moving Ahead Progressively Growing with Customer Focus Bank OCBC NISP meluncurkan budaya kerja baru ONe PIC dimana Customer Focus menjadi landasan untuk membangun, memahami dan memenuhi kebutuhan nasabah. Ikhtisar Data Keuangan Profil Perusahaan Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Laporan Keuangan Data Perusahaan Laporan Kepada Pemegang Saham Analisa dan Pembahasan Manajemen atas Kinerja Perusahaan Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP 5

8 PERISTIWA PENTING Januari Bank OCBC NISP dan PT Rintis Sejahtera selaku penyedia jaringan PRIMA, menjalin kerjasama di bidang electronic banking dengan penerimaan kartu UnionPay International di ATM Bank OCBC NISP. Januari Unit Usaha Syariah Bank OCBC NISP perluas jaringan di Batam sebagai cabang ke 10. Maret Bank OCBC NISP mengumumkan rencana untuk menerbitkan Obligasi Berkelanjutan II Tahap I Tahun dengan Tingkat Bunga Tetap yang diterbitkan melalui proses penawaran umum sebesar Rp 2 Triliun. April Perayaan HUT ke 75 di seluruh kota dimana Bank OCBC NISP berada. Mei 60 Karyawan Bank OCBC NISP dan OCBC Group (OCBC Bank Singapura dan Bank of Singapore) melakukan kegiatan penanaman bibit pohon dan pembuatan 2 Km saluran air bersih dalam rangka Hari Lingkungan Hidup. Juni Mudik Gratis bersama Bank OCBC NISP Syariah bagi masyarakat sekitar kantor Bank. 6 Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP

9 Juli September Roadshow Sosialisasi Tax Amnesty kepada Nasabah Bank OCBC NISP di seluruh Indonesia dan dihadiri nasabah. September Bank OCBC NISP Resmi ditunjuk sebagai bank Gateway dalam rangka mendukung program Tax Amnesty. November Bank OCBC NISP adalah bank swasta pertama dan satusatunya di Indonesia yang menyediakan Layanan Trust bagi perorangan maupun korporasi. Juli Bank OCBC NISP menerima 2 penghargaan sebagai Best Wealth Management of The Year dan Best CRM Project dalam Indonesia Country Awards dari Majalah The Asian Banker. Oktober Bank OCBC NISP dukung inklusi keuangan melalui Program Smart Future di 15 lokasi seluruh Indonesia. Desember Bank OCBC NISP untuk kelima kalinya berhasil mempertahankan predikat Perusahaan Sangat Terpercaya dalam GCG Award berdasarkan CGPI (Corporate Governance Perception Index). Ikhtisar Data Keuangan Profil Perusahaan Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Laporan Keuangan Data Perusahaan Laporan Kepada Pemegang Saham Analisa dan Pembahasan Manajemen atas Kinerja Perusahaan Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP 7

10 IKHTISAR DATA KEUANGAN PENTING Keterangan Laporan Posisi Keuangan Jumlah Aset Jumlah Aset Produktif Kredit yang diberikan - Bruto Kredit yang diberikan - Bersih Dana Pihak Ketiga Giro Tabungan Deposito Berjangka Pinjaman yang Diterima Jumlah Liabilitas Ekuitas Laporan Laba Rugi dan Penghasilan Komprehensif Lainnya Pendapatan Bunga Bersih Pendapatan Operasional Lainnya Total Pendapatan Operasional Cadangan Kerugian Penurunan Nilai atas Aset Keuangan dan Lainnya Beban Operasional Lainnya Laba Operasional Laba Sebelum Pajak Penghasilan Laba Bersih Penghasilan/(Beban) Komprehensif Lain Tahun Berjalan, Setelah Pajak (32.854) (48.235) (59.525) Total Laba Komprehensif Tahun Berjalan, Setelah Pajak Laba yang dapat Diatribusikan kepada: Pemilik Kepentingan Non Pengendali Laba Komprehensif yang dapat Diatribusikan kepada: (Dalam Jutaan Rupiah) Pemilik Kepentingan Non Pengendali Laba Bersih per Saham Dasar (Nilai Penuh) 156, ,82 116,12 128,89 116,37 8 Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP

11 Rasio Keuangan, Kepatuhan dan Lain-lain Rasio Keuangan Rasio Kecukupan Modal (CAR) 18,28% 17,32% 18,74% 19,28% 16,49% Rasio Kredit Bermasalah (NPL) Bruto 1,88% 1,30% 1,34% 0,73% 0,91% Rasio Kredit Bermasalah (NPL) Bersih 0,77% 0,78% 0,80% 0,35% 0,37% Rasio Laba Bersih terhadap Aset (ROA) 1,85% 1,68% 1,79% 1,81% 1,79% Rasio Laba Bersih terhadap Ekuitas (ROE) 9,85% 9,60% 9,68% 11,87% 12,22% Rasio Marjin Bunga Bersih (NIM) 4,62% 4,07% 4,15% 4,11% 4,17% Rasio Beban Operasional terhadap Pendapatan Operasional (BOPO) 79,84% 80,14% 79,46% 78,03% 78,93% Rasio Kredit terhadap Dana Pihak Ketiga (LDR) 89,86% 98,05% 93,59% 92,49% 86,79% Rasio Kredit terhadap Pendanaan (LFR) 88,20% 95,36% Rasio Giro & Tabungan (CASA) 39,40% 41,42% 34,72% 38,92% 49,64% Liquidity Coverage Ratio (LCR) 166,91% 163,47% Kepatuhan Persentase Pelanggaran BMPK Pihak Terkait Pihak Tidak Terkait Persentase Pelampauan BMPK Pihak Terkait Pihak Tidak Terkait Giro Wajib Minimum (GWM) GWM Utama Rupiah 6,56% 7,55% 8,13% 8,14% 8,41% GWM Sekunder Rupiah 21,75% 12,56% 30,68% 26,93% 25,17% GWM Valuta Asing 8,26% 8,02% 8,30% 8,44% 8,02% Posisi Devisa Netto (PDN) 1,22% 1,04% 0,95% 0,40% 0,71% Lain-Lain Rasio Laba Bersih terhadap Total Pendapatan Operasional 26,29% 28,46% 29,68% 28,44% 26,91% Rasio Liabilitas terhadap Ekuitas 608,46% 634,13% 590,01% 620,17% 784,12% Rasio Liabilitas terhadap Jumlah Aset 85,88% 86,38% 85,51% 86,11% 88,69% Indikator Utama Lainnya Jumlah Karyawan Jumlah Jaringan Kantor Jumlah ATM Saham yang ditempatkan dan disetor - Rp Juta ( lembar saham pada tahun dan lembar saham pada tahun 2012) Catatan: 1. Perhitungan CAR, LDR dan LFR mengikuti ketentuan dari Bank Indonesia/OJK 2. Industri perbankan tidak menggunakan Rasio Lancar 3. Perusahaan tidak memiliki investasi pada perusahaan asosiasi pada tahun Total biaya dana Perusahaan (%) dapat dilihat pada halaman 69 dalam Laporan Tahunan Terintegrasi ini Ikhtisar Data Keuangan Profil Perusahaan Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Laporan Keuangan Data Perusahaan Laporan Kepada Pemegang Saham Analisa dan Pembahasan Manajemen atas Kinerja Perusahaan Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP 9

12 IKHTISAR DATA KEUANGAN PENTING Total Aset & Imbal Hasil atas Aset (ROA) Rp Triliun, kecuali % 1,8% 1,7% 15% 1,8% Pendapatan Bunga Bersih & Marjin Bunga Bersih (NIM) Rp Triliun, kecuali % 4,1% 4,1% 22% 4,6% Laba Bersih & Imbal Hasil atas Ekuitas (ROE) Rp Triliun, kecuali % 9,7% 9,6% 19% 9,8% 138,2 5,4 1,8 103,1 120,5 3,7 4,4 1,3 1, Total Aset Imbal Hasil atas Aset (ROA) Pendapatan Bunga Bersih Marjin Bunga Bersih (NIM) Laba Bersih Imbal Hasil atas Ekuitas (ROE) Dana Pihak Ketiga & Rasio Kredit terhadap Dana Pihak Ketiga (LDR) Rp Triliun, kecuali % Total Ekuitas & Rasio Kecukupan Modal (CAR) Rp Triliun, kecuali % Kredit yang Diberikan - Bruto & Kredit Bermasalah (NPL) - Bersih Rp Triliun, kecuali % 93,6% 98,0% 89,9% 18,7% 17,3% 18,3% 0,8% 0,8% 0,8% 19% 19% 8,7% 103,6 19,5 93,4 72,8 87,3 14,9 16,4 68,4 85, Dana Pihak Ketiga Rasio Kredit terhadap Dana Pihak Ketiga (LDR) Total Ekuitas Rasio Kecukupan Modal (CAR) Kredit yang Diberikan - Bruto Kredit Bermasalah (NPL) - Bersih 10 Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP

13 IKHTISAR SAHAM Harga Saham Tertinggi, Terendah, Penutupan, Volume Perdagangan Saham, Kapitalisasi Pasar dan Jumlah Saham Beredar Tahun Triwulan I Triwulan II Triwulan III Triwulan IV Tertinggi (Rp) Terendah (Rp) Penutupan (Rp) Volume Perdagangan (ribu lembar) Kapitalisasi Pasar (Rp) Jumlah Saham Beredar Grafik Harga Penutupan dan Volume Perdagangan Saham 5 tahun Terakhir Volume (Ribuan) Jan-12 Mar-12 Jun-12 Sep-12 Des-12 Mar-13 Jun-13 Sep-13 Des-13 Mar-14 Jun-14 Sep-14 Des-14 Mar-15 Jun-15 Sep-15 Des-15 Mar-16 Jun-16 Sep-16 Des-16 Riwayat Dividen Keterangan Laba Bersih (Rp) Jumlah Saham Dividen Tunai per Saham (Rp) Dividen Tunai (Rp) Dividen Saham (Rp) Jumlah Dividen (Rp) Dividen terhadap Laba Bersih (%) 23,39 21,94 30,25 Volume Harga Harga Ikhtisar Data Keuangan Profil Perusahaan Tata Kelola Perusahaan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Laporan Keuangan Data Perusahaan Laporan Kepada Pemegang Saham Analisa dan Pembahasan Manajemen atas Kinerja Perusahaan : Tidak membagikan dividen sesuai persetujuan pemegang saham untuk menginvestasikan kembali semua laba untuk pengembangan usaha. Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP 11

14 PROFIL PEMEGANG SAHAM PENGENDALI: OCBC BANK Sejak tahun 2005, OCBC Overseas Investments Pte. Ltd. yang merupakan anak perusahaan dari Oversea- Chinese Banking Corporation Ltd (OCBC Bank) telah menjadi pemegang saham mayoritas, dengan kepemilikan per akhir tahun sebesar 85,1%. Sejak saat itu, OCBC Bank sebagai pemegang saham pengendali senantiasa memberikan dukungan penuh kepada Bank OCBC NISP. OCBC Bank merupakan bank tertua di Singapura yang terbentuk pada tahun 1932 dari penggabungan tiga bank lokal, di mana bank yang tertua telah berdiri sejak tahun Saat ini OCBC Bank dikenal sebagai penyedia jasa keuangan kedua terbesar di Singapura berdasarkan jumlah aset, dengan total aset sebesar S$410 miliar pada tanggal 31 Desember. OCBC Bank tercatat pada SGX-ST, dan merupakan salah satu perusahaan publik terbesar di Singapura berdasarkan kapitalisasi pasar. Jumlah kapitalisasi pasar OCBC mencapai S$37 miliar pada tanggal 31 Desember, berdasarkan harga penutupan saham biasa perusahaan. OCBC Bank merupakan salah satu bank dengan peringkat tertinggi di dunia, memiliki peringkat Aa1 dari Moody s. Diakui akan stabilitas dan keuangannya yang kuat, OCBC Bank secara konsisten merupakan salah satu dari The World s Top 50 Safest Banks yang diberikan oleh Global Finance dan merupakan Best Managed Bank di Singapura dan Asia Pasifik yang diberikan oleh The Asian Banker. OCBC Bank adalah group perbankan yang menawarkan beragam jasa perbankan komersial, spesialis jasa keuangan dan pengelolaan aset keuangan, termasuk pribadi, korporasi, investment banking, private banking dan transaction banking sampai dengan tresuri, asuransi, asset management dan jasa perantara perdagangan efek. OCBC Bank mempekerjakan lebih dari karyawan secara global, dan memiliki operasional di 18 negara dan kawasan, termasuk Singapura, Malaysia, Indonesia, China, Hong Kong, Macau, Taiwan, Thailand, Korea Selatan, Jepang, Australia, Inggris, dan Amerika Serikat. Pasar utama grup OCBC Bank adalah Singapura, Malaysia, Indonesia, dan China. Pada 31 Desember, OCBC Bank telah memiliki jaringan global meliputi lebih dari 610 kantor cabang dan perwakilan, termasuk lebih dari 50 cabang di Singapura, 45 cabang di Malaysia, 340 kantor di Indonesia, dan 100 kantor cabang dan cabang pembantu di Hong Kong, China dan Macau dibawah naungan OCBC Wing Hang. Layanan keuangan lainnya dari OCBC Bank, seperti asuransi, private banking, asset management dan perantara perdagangan efek, dilakukan melalui anak perusahaan. Memiliki 87,75% saham Great Eastern Holdings Ltd, yang tercatat di SGX-ST dan merupakan perusahaan asuransi jiwa tertua dan terdepan di Singapura dan Malaysia. Anak perusahaan Great Eastern Holdings di bidang asset management, Lion Global Investors, adalah salah satu perusahaan asset management terbesar di Asia Tenggara pada 31 Desember. Jasa bisnis private banking didukung oleh anak perusahaan yang dimiliki sepenuhnya yaitu Bank of Singapore yang memiliki total dana kelolaan sebesar US$79 miliar pada 31 Desember. Dukungan bagi Bank OCBC NISP OCBC Bank terus mendukung Bank OCBC NISP dalam memperluas proposisi perbankan individu termasuk mengembangkan segmen affluent baik untuk konvensional maupun syariah, serta melalui pembagian pengalaman di berbagai bidang, termasuk manajemen produk, pemasaran, branding, channel delivery, manajemen risiko, audit, teknologi informasi serta platform dan proses operasional, seraya meningkatkan operasionalnya yang bermutu tinggi. Banyak kemajuan penting yang telah diraih selama ini berkat kolaborasi erat antara OCBC Bank dan Bank OCBC NISP, termasuk jasa pengiriman uang yang cepat antara Singapura dan Indonesia disamping kerjasama ATM di Singapura dan Indonesia; peluncuran platform layanan wealth management yang lengkap untuk nasabah konsumer, termasuk kolaborasi dengan PT OCBC Sekuritas dan Great Eastern Life; peluncuran layanan Premier Banking dan kartu kredit; penawaran berbagai pilihan produk dan layanan syariah di Indonesia; peluncuran versi lokal dari layanan platform cash management unggulan OCBC Bank yaitu Velocity@ ocbc oleh Bank OCBC NISP; serta adaptasi model bisnis OCBC Bank yang sukses di segmen usaha kecil dengan penekanan pada proses yang efisien serta produk dan layanan yang sederhana, cepat dan mudah bagi nasabah. Dalam rangka membangun budaya service excellence, OCBC Bank juga telah meluncurkan program customer engagement dan pelatihan berkualitas bagi staf Bank OCBC NISP. Sejumlah karyawan Bank OCBC NISP juga telah mendapat manfaat dari program staff attachment di OCBC Bank. OCBC Bank juga memberikan dukungan dan pengarahan melalui perwakilannya di Dewan Komisaris Bank OCBC NISP (Samuel Nag Tsien - CEO dan Lai Teck Poh - Direktur). 12 Laporan Tahunan Terintegrasi Bank OCBC NISP

SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN /SEOJK.04/20.. TENTANG BENTUK DAN ISI LAPORAN TAHUNAN EMITEN ATAU PERUSAHAAN PUBLIK

SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN /SEOJK.04/20.. TENTANG BENTUK DAN ISI LAPORAN TAHUNAN EMITEN ATAU PERUSAHAAN PUBLIK Yth. Direksi Emiten atau Perusahaan Publik di tempat. SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR /SEOJK.04/20.. TENTANG BENTUK DAN ISI LAPORAN TAHUNAN EMITEN ATAU PERUSAHAAN PUBLIK Sehubungan dengan Peraturan
