Software Akuntansi Accounting Software Jurnal

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Software Akuntansi Accounting Software Jurnal"

Transkripsi

1 Prive July 10, 2017 Prive adalah pengambilan dana oleh pemilik (owner) perusahaan perorangan untuk keperluan pribadi yang akan mengurangi modal. Pada bagian ini, Anda akan melihat cara: A. Mencatat Prive; B. Melihat Laporan Perubahan Modal C. Mengembalikan Prive A. Mencatat Prive Untuk mencatat Prive dengan Jurnal, ada 2 cara yang bisa Anda lakukan yaitu mencatat prive yang diambil dari modal awal dan mencatat prive sebagai hutang usaha. Contoh Kasus: Owner A memiliki modal usaha Rp Karena ada hutang pribadi yang perlu dibayar, Owner A mengambil uang dari modal usahanya sebesar Rp Untuk mencatat prive tersebut dengan Jurnal, Anda dapat mengikuti 2 langkah berikut. 1. Mencatat prive yang diambil dari modal awal Untuk mencatat prive yang diambil dari modal awal, ada 2 tahap yang perlu Anda lakukan, yaitu membuat akun baru dengan kategori "Ekuitas" dan mencatat Prive melalui fitur Kirim Uang atau Jurnal Umum. Step 1.1 Membuat akun baru Untuk membuat akun baru, ikuti langkah-langkah berikut ini: 1. Masuk ke menu Daftar Akun (Chart of Account); 2. Klik "Buat Akun Baru";

2 3. Pada form di atas, isikan nama akun. Contoh: Prive; 4. Nomor akun akan diberikan dan diurutkan secara otomatis oleh sistem. Namun Anda dapat mengubahnya sesuai kebutuhan; 5. Isi keterangan mengenai akun baru tersebut di field Deskripsi (bila perlu); 6. Pilih Ekuitas sebagai kategori akun prive Anda; 7. Klik Buat Akun untuk menyimpan akun. Note: Anda dapat melihat penjelasan field-field secara lebih detil di Daftar Akun > Buat Akun Step 1.2 Mencatat Prive dengan Fitur Kirim Uang atau Jurnal Umum Dengan Jurnal, Anda dapat mencatat Prive melalui fitur Kirim Uang atau Jurnal Umum. Jika Anda menggunakan fitur Kirim Uang, ikuti langkah-langkah berikut: 1. Masuk ke menu Kas & Bank; 2. Klik Kirim Uang ; 3. Pilih akun yang akan membayar prive dari field Bayar Dari; 4. Pilih tanggal pemilik perusahaan perorangan mengambil dana dari modal usahanya pada

3 field Tanggal Transaksi; 5. Pilih akun Prive pada field Terima Dari; 6. Isikan keterangan pada field Deskripsi jika diperlukan; 7. Isikan jumlah dana yang akan diambil dari modal. Isikan dengan angka saja. Contoh: ; 8. Klik Buat Pengiriman untuk mencatat prive Anda. Kemudian Anda akan melihat hasil catatan prive Anda sebagai berikut. Note: Lihat penjelasan field-field lebih detil di Kirim Uang. Pada halaman ini Anda dapat: Klik Preview Bukti Kas Keluar untuk melihat dan mencetak bukti catatan prive; Klik Ubah untuk mengubah catatan prive Anda; Klik Back untuk kembali ke halaman tambah kirim uang; Klik Hapus untuk menghapus catatan prive Anda. Step Jika Anda mencatat prive dengan Jurnal Umum, ikuti langkah-langkah berikut ini: 1. Masuk ke menu Daftar Akun (Chart of Account); 2. Klik Buat Jurnal Umum; 3. Pilih tanggal Anda mencatat Prive pada field Tanggal Transaksi; 4. Berikan tag jika jurnal umum dikelompokkan per proyek/per departemen/per kasus tertentu;

4 Software Akuntansi Accounting Software Jurnal 5. Pilih akun Prive yang sudah Anda buat. Isikan nominal dana yang diambil dari modal dengan angka pada field Debit. Contoh: ; 6. Pilih akun Kas. Isikan nominal dana yang akan diterima pada kas dengan angka pada field Kredit. Contoh: ; 7. Klik Buat Jurnal Umum untuk menyimpan catatan Prive Anda; 8. Kemudian Anda akan melihat jurnal entry seperti berikut. Pada halaman ini Anda dapat: Klik Hapus untuk menghapus jurnal umum yang sudah Anda buat; Klik Back untuk kembali ke halaman sebelumnya; Klik Ubah untuk mengubah catatan jurnal umum Anda. 2. Mencatat Prive sebagai Hutang Usaha Untuk mencatat Prive sebagai hutang usaha, Anda dapat membuat akun baru terlebih dahulu dengan kategori Hutang Usaha. Kemudian, masuk ke menu Daftar Akun dan klik Buat Jurnal Umum. Setelah itu, isi form jurnal umum seperti berikut. Ikuti cara pengisian seperti di Step Kemudian akan muncul hasil seperti berikut.

5 B. Melihat Laporan Perubahan Modal dari Pengambilan Prive Setelah Anda mencatat Prive menggunakan salah satu cara di atas, Anda dapat melihat adanya pergerakan pada modal/ekuitas Anda di menu Laporan > Laporan Perubahan Modal dan akan terlihat seperti gambar berikut ini. C. Mengembalikan Prive Untuk mengembalikan Prive (modal yang diambil oleh pemilik), Anda bisa menggunakan fitur Terima Uang. Untuk mencatat pengembalian Prive: 1. Masuk ke menu Kas & Bank. 2. Kemudian klik Transaksi Terima Uang. Anda akan mengisi form seperti berikut.

6 3. Pilih akun yang akan menerima pengembalian Prive pada field Setor Ke; 4. Pilih tanggal Anda menerima pengembalian Prive; 5. Pilih akun Prive pada field Terima Dari. 6. Masukkan jumlah yang akan dikembalikan dari modal yang Anda ambil sebelumnya. Contoh: ; 7. Klik Buat Penerimaan untuk menyelesaikan proses pengembalian Prive. Note: Anda dapat melihat penjelasan lebih detil mengenai field-field tersebut di Guidebook- Terima Uang.

Impor Data Daftar Akun

Impor Data Daftar Akun Impor Data Daftar Akun March 06, 2018 Jika Anda memiliki daftar akun sendiri dan ingin menguploadnya ke Jurnal, Anda dapat menggunakan fitur impor daftar akun. Sebelum mengganti daftar akun di Jurnal dengan
