PRODUKSI PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI (ANGKA SEMENTARA TAHUN 2014)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PRODUKSI PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI (ANGKA SEMENTARA TAHUN 2014)"

Transkripsi

1 No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret 2015 PRODUKSI PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI (ANGKA SEMENTARA TAHUN 2014) PRODUKSI PADI TAHUN 2014 (ANGKA SEMENTARA) TURUN 2,74 PERSEN A. PADI Angka Sementara (ASEM) produksi padi di Bali pada tahun 2014 mengalami penurunan sebesar ton Gabah Kering Giling (GKG) atau turun 2,74 persen. Penurunan produksi ini terjadi pada subround II (Mei Agustus) sebesar ton GKG (3,49 persen) dan subround III (September Desember) sebesar ton GKG (6,73 persen), sedangkan pada subround I (Januari April) justru terjadi kenaikan sebesar ton GKG (2,41 persen) bila dibandingkan dengan produksi pada subround yang sama di tahun 2013 (year on year). B. JAGUNG Angka Sementara (ASEM) untuk produksi jagung di Bali selama tahun 2014 tercatat sebesar ton pipilan kering atau turun ton pipilan kering (29,46 persen) dibandingkan tahun Penurunan ini terjadi di semua subround, di mana pada subround I (Januari April) mengalami penurunan sebesar ton pipilan kering (27,09 persen). Diikuti penurunan pada subround II (Mei Agustus) sebesar ton pipilan kering (51,19 persen) dan subround III (September Desember) sebesar ton pipilan kering (28,02 persen). C. KEDELAI Angka Sementara (ASEM) tahun 2014 pada produksi padi dan jagung mengalami penurunan, namun berbeda halnya dengan produksi kedelai yang justru mengalami kenaikan. Angka Sementara (ASEM) produksi kedelai di Bali pada tahun 2014 sebesar ton biji kering. Capaian produksi ini mengalami kenaikan 754 ton biji kering (10,14 persen) bila dibandingkan tahun Kenaikan produksi kedelai terjadi pada subround II (Mei Agustus) sebesar ton biji kering (43,47 persen). Sebaliknya, pada subround I (Januari April) mengalami penurunan sebesar 413 ton biji kering (54,85 persen) dan subround III (September Desember) turun sebesar 638 ton biji kering (25,24 persen). Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret

2 1. PENDAHULUAN Statistik produksi tanaman pangan yang disajikan dalam BRS (Berita Resmi Statistik) ini terdiri dari luas panen, produktivitas, dan angka produksi, serta hanya mencakup komoditas padi, jagung, dan kedelai. Angka produksi tanaman pangan disajikan dalam 4 (empat) periode waktu yang berbeda, yakni ARAM I, ARAM II, ASEM, dan ATAP. ARAM I (Angka Ramalan I) terdiri dari realisasi produksi subround I (Januari April) dan angka ramalan subround II dan subround III (Mei Desember) berdasarkan keadaan luas tanaman akhir bulan April. ARAM II (Angka Ramalan II) terdiri dari realisasi produksi subround I dan subround II (Januari Agustus) dan angka ramalan subround III (September Desember) berdasarkan keadaan luas tanaman akhir bulan Agustus. ASEM (Angka Sementara) merupakan realisasi produksi selama satu tahun (Januari Desember), tetapi belum final karena menunggu sampai menjadi angka tetap (data tersedia dengan lengkap). ATAP (Angka Tetap) adalah realisasi produksi selama satu tahun (Januari Desember), dan sudah merupakan angka final. Adapun jadwal rilis ARAM, ASEM, dan ATAP di tahun 2015 melalui BRS dapat dilihat pada tabel 1 berikut ini. Status Angka Tabel 1 Jadwal Rilis ARAM, ASEM, dan ATAP di Tahun 2015 Jadwal Rilis BRS Subround Januari April Mei Agustus September Desember 1. ASEM Maret 2015 REALISASI 2014 (Angka Belum Final) 2. ATAP Juli 2015 REALISASI 2014 (Angka Final) 3. ARAM I Juli 2015 REALISASI 2015 RAMALAN 4. ARAM II November 2015 REALISASI 2015 RAMALAN Para konsumen data perlu mencermati status angka tersebut dalam penggunaannya, baik untuk evaluasi/monitoring maupun perencanaan, dan hendaknya selalu mengacu pada hasil perhitungan yang dirilis terakhir. 2. PRODUKSI PADI Angka Sementara (ASEM) produksi padi di Bali tahun 2014 sebesar ton GKG atau mengalami penurunan sebesar ton GKG (2,74 persen) dibandingkan tahun Penurunan produksi terjadi pada subround II (Mei Agustus) sebesar ton GKG (3,49 persen) dan subround III (September Desember) sebesar ton GKG (6,73 persen), sedangkan pada subround I (Januari April) justru terjadi kenaikan sebesar ton GKG (2,41 persen). Penurunan produksi padi yang relatif tinggi terjadi di Kabupaten Karangasem sebesar hektar atau turun 11,48 persen. Penurunan produksi padi di Bali selama tahun 2014 dominan disebabkan adanya penurunan luas panen sebesar hektar (5,11 persen), yang secara merata terjadi di semua kabupaten/kota dengan penurunan luas panen tertinggi terjadi di Kabupaten Tabanan seluas hektar (11,40 persen). Secara umum, ada 2 (dua) faktor utama sebagai penyebab penurunan luas panen padi di Bali selama tahun Pertama, adanya kekeringan sebagai dampak dari musim kemarau. Sepanjang tahun 2014, tepatnya memasuki bulan Juni September, terjadi perubahan iklim yang cukup ekstrim, 2 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret 2015

3 yakni masuk kategori bulan kering (bulan dengan rata-rata curah hujan < 100 mm), sehingga berdampak pada kekeringan atau terjadinya puso. Sebagai catatan, luas puso merupakan luas tanaman yang mengalami kerusakan yang diakibatkan oleh serangan OPT (Organisme Pengganggu Tanaman), dampak fenomena iklim, dan atau oleh sebab lainnya seperti gempa bumi, banjir, bencana alam, dan lainnya, sehingga hasilnya kurang dari 11 persen dari kondisi normal atau biasanya. Pada tahun 2014 terjadi puso seluas 807 hektar atau lebih tinggi dibandingkan tahun 2013 seluas 54 hektar. Tabanan merupakan kabupaten dengan puso tertinggi mencapai 430 hektar. Adanya kekeringan atau musim kemarau ini berpengaruh terhadap mundurnya masa tanam dan musim panen sekitar satu bulan. Kedua, masalah pengairan atau ketersediaan air dan perbaikan saluran/jaringan irigasi di beberapa tempat seperti di Kabupaten Gianyar banyak yang mundur tanam, yaitu di Kecamatan Blahbatuh karena perbaikan irigasi belum tuntas sekitar 200 hektar. Hal yang sama pun terjadi di Kabupaten Karangasem sebagai akibat debit air mengecil di sejumlah kecamatan, serta di Kota Denpasar karena perbaikan saluran irigasi di Sungai Ayung yang mengakibatkan terjadinya kekeringan. Total perbaikan irigasi mencapai sekitar 825 hektar di 14 subak. Kendati luas panen dan produksi padi mengalami penurunan, namun produktivitas justru mengalami kenaikan sebesar 1,46 kwintal/hektar atau naik 2,49 persen, yang lebih disebabkan penggunaan pupuk organik maupun anorganik (urea, TSP/SP36, KCL, dan NPK) secara intensif dan merata di semua kabupaten/kota, disamping penggunaan benih unggul. Produktivitas padi relatif tinggi pada tahun 2014 berada di tiga kabupaten/kota, yakni Jembrana (68,45 kw/ha), Denpasar (64,94 kw/ha), dan Klungkung (63,34 kw/ha). Tabel 2 Luas Panen, Produktivitas, dan Produksi Padi di Provinsi Bali Menurut Subround Tahun No Uraian (ASEM) Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 1 Luas Panen (ha) - Januari - April , ,16 - Mei - Agustus , ,47 - September - Desember , ,87 - Januari - Desember , ,11 2 Produktivitas (kw/ha) - Januari - April 57,82 58,17 59,67 0,35 0,61 1,50 2,58 - Mei - Agustus 55,94 55,26 59,57-0,68-1,22 4,31 7,80 - September - Desember 60,30 62,29 61,07 1,99 3,30-1,22-1,96 - Januari - Desember 58,09 58,66 60,12 0,57 0,98 1,46 2,49 3 Produksi (ton) - Januari - April , ,41 - Mei - Agustus , ,49 - September - Desember , ,73 - Januari - Desember , ,74 Keterangan: Kualitas Produksi Padi adalah Gabah Kering Giling (GKG) Penurunan produktivitas padi dalam setahun terakhir ( ) hanya terjadi di dua kabupaten, yakni Karangasem (9,14 persen) dan Badung (2,32 persen). Penurunan di Karangasem disebabkan oleh kemarau panjang yang berakibat pada debit air mengecil, tanaman menjadi Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret

4 kekurangan air sehingga terjadi gagal panen atau puso. Dari 40 plot sampel ubinan, sebanyak 18 plot atau 45 persen diambil pada lokasi lahan kekeringan/kekurangan air. Selain itu, jumlah rumpun berkurang, dan adanya serangan OPT dengan intensitas ringan. Tidak jauh berbeda dengan Karangasem, penurunan produktivitas padi di Badung juga disebabkan kesulitan air akibat kemarau, adanya perbaikan jaringan irigasi, dan serangan OPT seperti burung, tikus potong leher, dan penggerek batang dalam intensitas ringan. Bila dilihat dari kontribusinya, dari total produksi padi di tahun 2014 yang mencapai ton GKG tersebut, Kabupaten Tabanan memberi kontribusi (share) tertinggi sebesar 24,97 persen atau ton GKG. Kedua adalah Gianyar dengan share 21,74 persen atau ton GKG, dan ketiga adalah Buleleng dengan share 15,55 persen atau ton GKG. Kontribusi kabupaten/kota lainnya berada di bawah 15 persen. Sementara itu, dari sisi pola panen padi di Bali selama tahun 2014 hampir tidak jauh berbeda dengan tahun Musim puncak panen atau panen raya padi di tahun 2014 maupun tahun 2013 terjadi pada bulan April, sedangkan di tahun 2012 terjadi pada bulan Maret (lihat Gambar 1). Gambar 1 Pola Panen Padi di Provinsi Bali Tahun (hektar) 3. PRODUKSI JAGUNG Produksi jagung di Bali pada tahun 2014 berdasarkan Angka Sementara (ASEM) tercatat sebesar ton pipilan kering atau turun ton pipilan kering (29,46 persen) dibandingkan tahun Penurunan ini terjadi di semua subround, yakni pada subround I (Januari April) turun sebesar ton pipilan kering (27,09 persen), yang diikuti penurunan pada subround II (Mei Agustus) sebesar ton pipilan kering (51,19 persen) dan subround III (September Desember) sebesar ton pipilan kering (28,02 persen). Penurunan produksi jagung relatif tinggi terjadi di Kabupaten Jembrana sebesar 174 ton pipilan kering atau turun 63,04 persen. Penurunan produksi jagung di Bali selama tahun 2014 dominan disebabkan adanya penurunan luas panen sebesar hektar (8,44 persen) dan produktivitas sebesar 7,25 kw/ha (22,95 persen). 4 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret 2015

5 Ada beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya penurunan luas panen jagung, antara lain: menurunnya luas tanam di bulan Mei 2014 sebesar 28 hektar (4,46 persen) dan luas tanam di bulan September 2014 sebesar 237 hektar (33,81 persen). Di samping itu, semakin menurunnya lahan atau luas tanam jagung ini juga karena alih penanaman untuk komoditas tanaman kehutanan (jati, gamelina, dan lain-lain), seperti yang terjadi di Kabupaten Klungkung dan Karangasem. Tabel 3 Luas Panen, Produktivitas, dan Produksi Jagung di Provinsi Bali Menurut Subround Tahun No Uraian (ASEM) Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 1 Luas Panen (ha) - Januari - April , ,72 - Mei - Agustus , ,42 - September - Desember , ,31 - Januari - Desember , ,44 2 Produktivitas (kw/ha) - Januari - April 26,74 29,01 22,68 2,27 8,49-6,33-21,82 - Mei - Agustus 40,85 39,03 36,23-1,82-4,46-2,80-7,17 - September - Desember 49,91 54,57 34,97 4,66 9,34-19,60-35,92 - Januari - Desember 29,45 31,59 24,34 2,14 7,27-7,25-22,95 3 Produksi (ton) - Januari - April , ,09 - Mei - Agustus , ,19 - September - Desember , ,02 - Januari - Desember , ,46 Keterangan: Kualitas Produksi Jagung adalah Pipilan Kering Gambar 2 Pola Panen Jagung di Provinsi Bali Tahun (hektar) Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret

6 Beralihnya penanaman dari komoditas jagung ke tanaman hortikultura (jeruk dan cabai) terjadi di Kabupaten Bangli dan Gianyar, serta banyak produksi jagung yang di panen muda dominan terjadi di Kabupaten Badung dan Klungkung. Sementara itu, penurunan produktivitas jagung sangat dipengaruhi oleh penggunaan pupuk dan kekurangan pasokan air akibat kekeringan (musim kemarau). Penurunan produktivitas jagung tertinggi selama periode tahun terjadi di tiga kabupaten, yakni Karangasem (47,83 persen), Tabanan (36,63 persen), dan Gianyar (14,57 persen). Sedangkan produktivitas jagung relatif tinggi (di atas 50 kw/ha) pada tahun 2014 berada di Kabupaten Badung sebesar 57,27 kw/ha dan Tabanan sebesar 53,74 kw/ha. Bila dilihat dari kontribusinya, dari total produksi jagung di tahun 2014 yang mencapai ton pipilan kering tersebut, Kabupaten Buleleng memberikan kontribusi (share) tertinggi sebesar 45,13 persen atau ton pipilan kering. Kabupaten Karangasem menempati posisi kedua dengan share sebesar 24,34 persen atau ton pipilan kering, dan Kabupaten Klungkung di posisi ketiga dengan share sebesar 12,40 persen atau ton pipilan kering. Sedangkan share kabupaten/kota lainnya berada pada posisi di bawah 12 persen. Sementara itu, pola panen jagung pada tahun 2014 agak sedikit berbeda dengan pola panen di tahun 2012 dan Pada tahun 2012 dan 2013, puncak panen jagung terjadi di bulan Maret, namun di tahun 2014 terjadi di bulan Februari atau maju sebulan (lihat Gambar 2). 4. PRODUKSI KEDELAI Produksi kedelai di Bali pada tahun 2014 berdasarkan Angka Sementara (ASEM) tercatat sebesar ton biji kering atau naik 754 ton biji kering (10,14 persen). Kenaikan produksi kedelai terjadi pada subround II (Mei Agustus) sebesar ton biji kering (43,47 persen). Sebaliknya, pada subround I (Januari April) mengalami penurunan sebesar 413 ton biji kering (54,85 persen) dan subround III (September Desember) turun sebesar 638 ton biji kering (25,24 persen). Kendati luas panen kedelai turun 248 hektar (4,42 persen), namun terjadi peningkatan produktivitas sebesar 2,02 kw/ha (15,23 persen) terutama di Kabupaten Jembrana karena adanya program SLPTT (Sekolah Lapang Pengelolaan Tanaman Terpadu) seluas seribu hektar, sehingga mampu mendorong peningkatan produksi kedelai. Peningkatan produksi kedelai selama periode tahun terjadi di lima kabupaten/kota, yakni Gianyar sebesar 943 ton biji kering (179,96 persen), Karangasem sebesar 50 ton biji kering (125,00 persen), Jembrana sebesar ton biji kering (90,83 persen), Denpasar sebesar 123 ton biji kering (37,73 persen), dan Buleleng sebesar 7 ton biji kering (19,44 persen). Bila dilihat dari kontribusinya, dari total produksi kedelai di tahun 2014 yang mencapai ton biji kering tersebut, Kabupaten Jembrana memberi kontribusi (share) tertinggi sebesar 39,67 persen atau ton biji kering. Gianyar menempati posisi kedua dengan share sebesar 17,92 persen atau ton biji kering, dan Badung di posisi ketiga dengan share sebesar 14,89 persen atau ton biji kering. Sedangkan share kabupaten/kota lainnya berada pada posisi di bawah 14 persen. Sementara itu, pola panen kedelai pada tahun 2014 relatif sama dengan pola panen di tahun 2012 dan Puncak panen kedelai di tahun 2014 maupun tahun 2013 terjadi di bulan Juli, sedangkan di tahun 2012 terjadi di bulan Juni (lihat Gambar 3). 6 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret 2015

7 Tabel 4 Luas Panen, Produktivitas, dan Produksi Kedelai di Provinsi Bali Menurut Subround Tahun No Uraian (ASEM) Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) 1 Luas Panen (ha) - Januari April , ,95 - Mei Agustus , ,03 - September - Desember , ,73 - Januari - Desember , ,42 2 Produktivitas (kw/ha) - Januari April 14,70 14,55 15,25-0,15-1,02 0,70 4,81 - Mei Agustus 12,96 12,50 15,73-0,46-3,55 3,23 25,84 - September - Desember 12,51 14,31 14,03 1,80 14,39-0,28-1,96 - Januari - Desember 12,94 13,26 15,28 0,32 2,47 2,02 15,23 3 Produksi (ton) - Januari April , ,85 - Mei Agustus , ,47 - September - Desember , ,24 - Januari - Desember , ,14 Keterangan: Kualitas Produksi Kedelai adalah Biji Kering Gambar 3 Pola Panen Kedelai di Provinsi Bali Tahun (hektar) Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret

8 Tabel 5 Produksi Padi, Jagung, dan Kedelai Menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Bali Tahun No Kabupaten/ Kota Padi (ton gabah kering giling) Jagung (ton pipilan kering) Kedelai (ton biji kering) (ASEM) (ASEM) (ASEM) Absolut % Absolut % Absolut % (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) 1 Jembrana , , ,83 2 Tabanan , , ,95 3 Badung , , ,01 4 Gianyar , , ,96 5 Klungkung , , ,63 6 Bangli , , ,00 7 Karangasem , , ,00 8 Buleleng , , ,44 9 Denpasar , , ,73 BALI NASIONAL , , , , , ,30 8 Berita Resmi Statistik Provinsi Bali No. 22/03/51/Th. IX, 2 Maret 2015

9 Informasi lebih lanjut hubungi: Tri Erwandi, SE, M.Si. Kepala Bidang Statistik Produksi BPS Provinsi Bali Telepon: , Fax:

PRODUKSI PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI (ANGKA RAMALAN I TAHUN 2015)

PRODUKSI PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI (ANGKA RAMALAN I TAHUN 2015) No. 47/07/51/Th. IX, 1 Juli 2015 PRODUKSI PADI, JAGUNG, DAN KEDELAI (ANGKA RAMALAN I TAHUN 2015) PRODUKSI PADI TAHUN 2015 (ARAM I) DIPERKIRAKAN NAIK 0,39 PERSEN A. PADI Produksi padi di Bali pada tahun
