BAB II LANDASAN TEORI. Designer toys adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II LANDASAN TEORI. Designer toys adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan"

Transkripsi

1 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 DESIGNER TOYS Designer toys adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan mainan dan collectibles lainnya yang diproduksi secara terbatas (limited edition) dan dibuat oleh seniman dan desainer. Designer toys menggunakan beragam material; plastik dan vinyl yang paling umum digunakan ; walau kayu dan logam kadang digunakan. Pencipta / pembuat dari designer toys biasanya memiliki latar belakang dalam bidang desain grafis, illustrator; sebagian lagi memang dilatih dalam bidang seni dan desain, sementara lainnya otodidak. Designer toys pertama mucul pada 1990-an dan berkembang pesat hingga sekarang. Designer toys biasa menggambarkan tokoh / figur dari budaya asia dan amerika, hingga termasuk budaya pop. Sebuah mainan mungkin memang di-desain seluruhnya oleh satu orang, termasuk badan, pakaian, asesoris, dan aplikasi warna, atau seorang desainer membuat figur-nya dan ada yang lainnya mewarna / mencat dan finishing detail-detail lainnya. Beberapa potongan lainnya bisa berupa bentuk kolabirasi dari beberapa desainer dan artis untuk menghasilkan desain / hasil akhir. Designer toys pertama muncul di akhir tahun 1990-an. Michael Lau yang berasal dari hongkong dianggap sebagai pencipta dari designer toys yang dikenal di dunia saat ini. Adapun beberapa kelompok lainnya adalah; 6

2 Devilrobots, sebuah kelompok beranggotakan 5 orang desainer dari jepang terkenal dengan tokoh televisi ciptaan mereka TO-FU; seorang seniman concert poster Frank Kozik dari Amerika, dan ilustrator Inggris James Jarvis yang menciptakan karakter-karakter yang sangat beragam, serta memproduksi figur dari vinyl dengan berbagai ukuran Urban Vinyl Urban vinyl adalah sebuah action figure / mainan (sering terbuat dari bahan vinyl) dengan desain orisinil yang biasa diproduksi dalam jumlah yang tidak banyak (antara 500 hingga 2000). Seniman Michael Lau dikenal sebagai yang memperkenalkannya sebagai tren baru pada akhir tahun 1990-an di Hongkong. Desain dari mainan ini pada umumnya dibuat oleh seniman grafiti, pemusik, DJ, ilustrator, dan pengarang komik dari kota / negara seperti Hongkong, Jepang, New York, dan San Fransisco. Takashi Murakami, seorang seniman dan desainer dari Jepang, yang hasil karyanya berada di Tokyo Metropolitan Museum of Art, The Museum of Fine Arts, Boston; saat ini ia membuat mainan urban vinyl. Frank Kozik dari San Fransisco, seorang seniman poster rock, telah memulai membuat berbagai seri mainan di Jepang dan Amerika. Pembuat mainan urban vinyl lainnya adalah Friends With You, yang cukup banyak berperan dalam mempopulerkan urban vinyl di masyarakat umum. 7

3 Muncul berkat pengaruh gaya hip hop di Asia dan budaya populer Amerika, urban vinyl sering mengangkat figur dari budaya populer kehidupan urban. Gambar 1 Gambar 2 Trexi series Be@rBick series Gambar 3 Dunny series 8

4 2.1 WAYANG Warisan seni-budaya adiluhung. Bangsa Indonesia memiliki warisan seni budaya yang tinggi nilainya, yaitu yang berupa cerita wayang. Cerita wayang dan pewayangan sebagaimana yang dikenal orang dewasa ini merupakan sebuah warisan budaya nenek moyang yang sudah ada sejak zaman prasejarah. Wayang yang telah melewati berbagai peristiwa sejarah, dari generasi ke generasi, menunjukkan betapa budaya pewayangan telah melekat dan menjadi bagian hidup bangsa Indonesia, khususnya Jawa. Wayang adalah sebuah wiracarita yang berpakem pada dua karya besar, yaitu Ramayana dan Mahabharata. Teks asli kedua cerita itu ditulis dalam bahasa sansekerta, dan setelah masuk ke Jawa kemudian disadur dan disunting ke dalam bahasa Jawa kuno, sekaligus ditambah dan disesuaikan dengan cerita dan legenda yang telah merakyat pada waktu itu. Gambar 4 Gambar 5 Gambar 6 Gatot Kaca Prabu Dasamuka Hanoman 9

5 2.3 KERAMIK Keramik pada awalnya berasal dari bahasa Yunani keramikos yang artinya suatu bentuk dari tanah liat yang telah mengalami proses pembakaran. Kamus dan ensiklopedi tahun 1950-an mendefinisikan keramik sebagai suatu hasil seni dan teknologi untuk menghasilkan barang dari tanah liat yang dibakar, seperti gerabah, genteng, porselin, dan sebagainya. Tetapi saat ini tidak semua keramik berasal dari tanah liat. Definisi pengertian keramik terbaru mencakup semua bahan bukan logam dan anorganik yang berbentuk padat. Umumnya senyawa keramik lebih stabil dalam lingkungan termal dan kimia dibandingkan elemennya. Bahan baku keramik yang umum dipakai adalah felspard, ball clay, kwarsa, kaolin, dan air. Sifat keramik sangat ditentukan oleh struktur kristal, komposisi kimia dan mineral bawaannya. Oleh karena itu sifat keramik juga tergantung pada lingkungan geologi dimana bahan diperoleh. Secara umum strukturnya sangat rumit dengan sedikit elektron-elektron bebas. Kurangnya beberapa elektron bebas keramik membuat sebagian besar bahan keramik secara kelistrikan bukan merupakan konduktor dan juga menjadi konduktor panas yang jelek. Di samping itu keramik mempunyai sifat rapuh, keras, dan kaku. Keramik secara umum mempunyai kekuatan tekan lebih baik dibanding kekuatan tariknya. 10

6 2.3.1 Sifat Keramik Sifat yang umum dan mudah dilihat secara fisik pada kebanyakan jenis keramik adalah britle atau rapuh, hal ini dapat kita lihat pada keramik jenis tradisional seperti barang pecah belah, gelas, kendi, gerabah dan sebagainya, walaupun sifat ini tidak berlaku pada jenis keramik tertentu, terutama jenis keramik hasil sintering, dan campuran sintering antara keramik dengan logam. Sifat lainya adalah tahan suhu tinggi, sebagai contoh keramik tradisional yang terdiri dari clay, flint dan feldspar tahan sampai dengan suhu 1200 C, keramik engineering seperti keramik oksida mampu tahan sampai dengan suhu 2000 C. kekuatan tekan tinggi, sifat ini merupakan salah satu faktor yang membuat penelitian tentang keramik terus berkembang. Menurut jenis tanahnya, terbagi menjadi tiga yaitu : earthenware, stoneware, dan porcelain Stoneware Stoneware adalah jenis tanah liat dan tipe keramik yang memiliki memiliki suhu bakar antara 1200 o C hingga 1315 o C. Bersifat vitreus semi vitreus. Biasanya berwarna abu-abu atau sedikit kecoklatan. Bila dibandingkan, earthenware dibakar pada suhu rendah dan bersifat menyerap air; dan procelain berwarna putih serta memiliki sifat vitreus. 11

7 Stoneware yang dibakar memiliki daya serap terhadap air sebesar 5%, jika dibandingkan dengan porcelain sebesar 0%, dan earthenware sebesar 10%. Tanah liat terdiri dari mineral-mineral yang akan membuatnya plastis bila tercampur dengan air, dan memiliki senyawa alumina dan silika. Pengrajin biasanya menambahkan kombinasi tanah liat yang dicampur dengan mineral lainnya sebagai bodi tanah liat. Bermacam jenis bodi tanah liat dihasilkan dengan campuran-campuran seperti feldspar, grog, kuarsa, kaolin, dan senyawa mineral lainnya. Glasir biasa diaplikasikan pada stoneware sebelum bakaran kedua pada suhu yang berbeda, atau secara single-firing, saat tanah kering namun belum dibakar Glasir Glasir adalah sebuah permukaan pelapis pada keramik yang ditujukan sebagai dekorasi sekaligus sebagai perlindungan terhadap bodi keramik. Glasir berfungsi sebagai lapisan yang dapat menahan air pada permukaan keramik. Dalam perkembangannya, pertimbangan estetika semakin penting, begitu juga tingkat kemilaunya sebuah permukaan, hingga warna akhir yang diperoleh. Teknik pemberian glasir cukup beragam. Dapat dioleskan langsung, dicelup, dituangkan, disemprotkan, atau menggunakan berbagai macam alat, sesuai dengan yang dibutuhkan oleh desain. 12

8 2.4 PENGERTIAN KRIYA SECARA UMUM Kriya adalah kegiatan seni yang menitik-beratkan kepada keterampilan tangan dan fungsi untuk mengolah bahan baku yang sering ditemukan di lingkungan menjadi benda-benda yang tidak hanya bernilai pakai, tetapi juga bernilai estetis. Kriya bisa "meminjam" banyak pengetahuan dalam seni rupa murni seperti cara mematung atau mengukir untuk menghasilkan produk, namun tetap dengan tidak terlalu berkonsentrasi kepada kepuasan emosi seperti lazim terjadi misalnya pada karya lukis dan patung. Kriya juga lebih sering mengikuti tradisi daripada penemuan yang sering ditemukan secara individu oleh seorang perupa. 2.5 PENGERTIAN COLLECTIBLE Collectible adalah sebuah barang dengan desain khusus yang diproduksi untuk dikoleksi oleh orang. Benda / barang yang dikoleksi dapat berupa benda yang berasal dari alam hingga benda yang dibuat dengan tujuan selain untuk dikolkesi (seperti prangko). Beberapa object/benda didesain untuk tujuan lain, seperti mainan, menjadi begitu populer diantara kalangan kolektor hingga akhirnya kemudian dipasarkan khusus untuk kalangan tersebut. Harga yang tinggi untuk mainan Star Wars yang lama merupakan sebauh contoh dari fenomena ini sejak saat dahulu mainan tersebut dijual untuk konsumsi anak kecil. 13

9 Collectors Item Biasanya, sebuah situasi kondisi dapat menyebabkan sebuah benda collectible menjadi sangat berharga. Benda-benda ini disebut sebagai collectors item berhubungan dengan tingkat kelangkaannya, dan kadangkala menjadi bernilai tinggi untuk dijual. Kadang bahkan barang-barang yang tersisa dihancurkan untuk semakin menaikkan tingkat kelangkaannya. 14

Proses Produksi. Pemrosesan Keramik. Tatap Muka

Proses Produksi. Pemrosesan Keramik. Tatap Muka MODUL PERKULIAHAN Proses Produksi Pemrosesan Keramik Fakultas Teknik Program Studi Teknik Industri Tatap Muka 06 Kode MK Disusun Oleh Abstract Keramik pada awalnya berasal dari bahasa Yunani keramikos
