Studi Tentang Pencapaian Hasil Belajar Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP Menurut Jalur Masuk

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Studi Tentang Pencapaian Hasil Belajar Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP Menurut Jalur Masuk"

Transkripsi

1 Studi Tentang Pencapaian Hasil Belajar Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP Menurut Jalur Masuk Suherman, S.Pd. M.Si Jurusan Matematika FMIPA UNP Padang Abstrak, Dalam menerima mahasiswa baru, Universitas Negeri Padang (UNP) menerapkan beberapa sistem penerimaan, yaitu PMDK, bidik misi, SPMB nasional/ SNMPTN dan SPMB non regular. Sistem penerimaan ini sering dijadikan standar oleh dosen maupun mahasiswa itu sendiri dalam memandang kemampuan akademik seorang mahasiswa tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana pencapaian hasil belajar mahasiswa yang telah dikelompokan berdasarkan jalur masuknya. Kemudian dilakukan suatu uji statistik tertentu untuk melihat karakteristik pencapaian hasil belajar dari mahasiswa menurut jalur masuknya. Populasi Penelitian ini adalah seluruh mahasiswa UNP dan sebagai sampel diambil seluruh mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP tahun masuk 2010 dan 2011 yang terdaftar pada semester Jul-Des Data yang terkumpul dianalisis dengan Analisis variansi (Analysis of Variance) atau yang lebih dikenal dengan istilah ANOVA. Hasil Penelitian menunjukkan terdapat perbedaan hasil belajar diantara jalur masuk tersebut. PENDAHULUAN Universitas Negeri Padang (UNP) sebagai salah satu perguruan tinggi di Indonesia mengalami peningkatan peminat dari tahun ketahun. Karena tingginya peminat untuk masuk ke UNP tersebut, UNP mulai menerapkan berbagai sistem penerimaan terhadap peminat tersebut dalam rangka mendapatkan mahasiswa yang berkualitas dan sesuai dengan bidangnya. Dalam menerima mahasiswa baru UNP menerapkan beberapa sistem penerimaan dalam pasal 10 pada [2], dijelaskan bahwa penerimaan mahasiswa dilakukan melalui : Seleksi Penelusuran Minat dan Kemampuan (PMDK), Jalur Prestasi / Bidik Misi, Seleks Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) reguler lokal dan nasional, Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) non reguler, seleksi pindah dari perguruan tinggi lain. seleksi transfer ke strata yang lebih tinggi/program Sertifikasi/Program Pendidikan Profesi. seleksi khusus, dan seleksi masuk Program Pascasarjana (S2 dan S3). Jurusan sebagai suatu kesatuan beberapa program studi sejenis telah merangkul sekurang-kurangnya empat dari delapan sistem penerimaan tersebut. Sistem penerimaan yang kerap menjadi bahan perbincangan di jurusan adalah PMDK, bidik misi, SPMB nasional/ SNMPTN dan SPMB non regular. Kelima sistem penerimaan ini sering dijadikan standar oleh dosen maupun mahasiswa itu sendiri dalam memandang kemampuan akademik seorang mahasiswa tertentu. Mahasiswa yang masuk melalui jalur PMDK merupakan mahasiswa yang dipilih menurut minat dan kemampuan mahasiswa. Akan tetapi banyak diantara mahasiswa yang masuk melalui jalur ini tergolong memiliki Indeks Prestasi (IP) yang kurang memuaskan. Akibatnya jalur penerimaan yang dimaksudkan untuk memperbaiki input mahasiswa UNP ini dipertanyakan baik oleh dosen maupun oleh mahasiswa. Lain halnya dengan SPMB non reguler Semirata 2013 FMIPA Unila 505

2 Suherman: Studi Tentang Pencapaian Hasil Belajar Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP Menurut Jalur Masuk yang merupakan sistem penerimaan jalur mandiri ini, memiliki beberapa mahasiswa dengan IP yang bagus. Untuk mengetahui karakteristik mahasiswa tersebut diperlukan suatu studi tentang pencapaian hasil belajar mahasiswa tersebut menurut jalur masuknya. Studi tersebut dilakukan dalam sebuah penelitian yang berjudul Studi Tentang Pencapaian Hasil Belajar Mahasiswa Jurusan Matematika UNP Menurut Jalur Masuk. Dalam penelitian ini akan dilihat bagaimana pencapaian hasil belajar mahasiswa yang telah dikelompokan berdasarkan jalur masuknya. Kemudian dilakukan suatu uji statistik tertentu untuk melihat karakteristik pencapaian hasil belajar dari mahasiswa menurut jalur masuknya. Jalur masuk yang dikaji dalam penelitian ini yaitu empat jalur masuk utama yaitu; PMDK, jalur bidik misi, SPMB nasional/ SNMPTN (reguler) dan SPMB regular mandiri. METODE PENELITIAN Jenis penelitian ini adalah penelitian ex post facto, dengan model komparatif. Di sini dibandingkan beberapa variabel yang sejenis, yaitu keberhasilan mahasiswa menurut jalur masuk PMDK, bidik misi, reguler, dan regular mandiri dalam studinya. Sebagai indikator keberhasilan digunakan Indeks Prestasi mahasiswa pada semester Juli Desember 2010 (ganjil 2010/2011) sampai dengan semester Januari Juni 2012 (genap 2011/2012) untuk BP 2010 dan semester Juli Desember 2011 (ganjil 2011/2012) sampai dengan semester Januari Juni 2012 ( genap 2011/2012) untuk BP Populasi penelitian adalah seluruh mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP Padang yang terdaftar pada semester Juli- Desember Sebagai sampel penelitian adalah mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP BP 2010 dan BP 2011 dari ketiga program studi yang memperoleh nilai yang tercantum pada Laporan Hasil Studi (LHS), dengan jumlah 299 orang ( jalur masuk PMDK 24 orang, Bidik Misi 40 orang, Reguler 173 orang dan Reguler Mandiri 62 orang). Variabel penelitian adalah keberhasilan mahasiswa dalam studinya, yang ditunjukkan oleh Indeks Prestasi semester Indeks Prestasi mahasiswa pada semester Juli Desember 2010 sampai dengan semester Januari Juni 2012 untuk BP 2010 dan semester Juli Desember 2011 sampai dengan semester Januari Juni 2012 untuk BP Sumber data dalam penelitian ini adalah Sistem Informasi Akademik pada situs sia.unp.ac.id. untuk menganalisis data yang ada digunakan teknik statistic. Analisis ragam klasifikasi dua arah (Analysis of Variance two-way classification), yang dikemukakan oleh [4]. HASIL DAN PEMBAHASAN Analisis Data Pada bagian ini akan disajikan hasil dari analisis data berupa 1). Rata-rata indeks prestasi mahasiswa berdasarkan jalur masuk (PMDK, Bidik Misi, Reguler, dan Reguler Mandiri, 2). Rata-rata indeks prestasi mahasiswa berdasarkan tahun masuk (BP), dan 3). Perbedaan hasil belajar antara jalur masuk berdasarkan tahun masuknya. 506 Semirata 2013 FMIPA Unila

3 Tabel 1. Rata-rata Indeks Prestasi Mahasiswa Jurusan Matematika Berdasarkan Jalur Masuk dan Semester Berlangsung No BP Jalur Masuk 1 Jlh Mhs Genap 2010/2011 Ganjil 2010/2011 Rata-rata IP Genap 2011/2012 Ganjil 2011/ Bidik Misi Reguler Rata- Rata PMDK Reg Mandiri PMDK Bidik Misi Reguler Reg Mandiri Rata - Rata Tabel 2. Nilai p-value dari Kruskal Wallis Test IP tiap semester berdasarkan jalur masuk P-value No BP Genap 2010/ 2011 Ganjil 2010/ 2011 Genap 2011/ 2012 Ganjil 2011/ Pada tabel 1. disajikan rata-rata Indeks Prestasi (IP) Mahasiswa Jurusan Matematika Berdasarkan Jalur Masuk, Tahun Masuk dan Semester Berlangsung. Pada tabel 1 terlihat bahwa : Untuk BP 2010, rata-rata IPK untuk jalur masuk Bidik Misi lebih tinggi dibandingkan dengan ketiga jalur masuk lainnya. Namun, jika dilihat untuk tiap semesternya, ternyata pada semester genap 2010/2011 dan semester genap 2011/2012 rata-rata IP untuk jalur masuk reguler mandiri lebih tinggi dari ketiga jalur masuk lainnya, sedangkan untuk semester ganjil 2010/2011 dan semester ganjil 2011/2012, jalur masuk bidik misi masih merupakan yang tertinggi dibandingkan dengan ketiga jalur masuk lainnya.. Untuk BP 2011, rata-rata IPK untuk jalur masuk reguler lebih tinggi dibandingkan dengan ketiga jalur masuk lainnya. Begitu juga untuk IP pada setiap semesternya, jalur masuk reguler masih merupakan yang tertinggi dibandingkan dengan ketiga jalur masuk lainnya. Namun, jika dilihat secara uji statistik, dalam hal ini dilakukan dengan Kruskal Wallis Test (α = 0.05) diantara keempat jalur masuk tersebut dapat disajikan pada Tabel 2. Untuk BP 2010, pada semester genap 2010/2011, semester ganjil 2010/2011 dan semester ganjil 2011/2012 terdapat perbedaan berarti antara keempat jalur masuk. Sedangkan untuk semester genap 2011/2012 tidak terdapat perbedaan yang berarti antara keempat jalur masuk tersebut. Untuk BP 2011, pada semester genap 2011/2012, semester ganjil 20110/2012, terdapat perbedaan yang berarti antara keempat jalur masuk tersebut PEMBAHASAN Semirata 2013 FMIPA Unila 507

4 Suherman: Studi Tentang Pencapaian Hasil Belajar Mahasiswa Jurusan Matematika FMIPA UNP Menurut Jalur Masuk Berdasarkan analisis data menunjukkan bahwa, terdapat perbedaan dari rata-rata IPK untuk keempat jalur masuk mahasiswa jurusan matematika FMIPA UNP Padang. Untuk BP 2010, rata-rata IPK jalur masuk Bidik Misi (3.02) lebih tinggi dibandingkan dengan rata-rata IPK jalur masuk lainnya. Sedangkan untuk BP 2011, rata-rata IPK jalur masuk Reguler (2.88) lebih tinggi dibandingkan dengan rata-rata IPK jalur masuk lainnya. Secara teoritis penerimaan mahasiswa yang dilakukan jurusan matematika pada tahun masuk 2010, melalui jalur masuk bidik misi lebih baik dibandingkan dengan jalur masuk yang lainnya. Sementara untuk tahun masuk 2011, melalui jalur masuk regular lebih baik dari dibandingkan dengan jalur masuk lainnya. Ini semua sesuai dengan yang diharapkan. Karena mahasiswa yang berasal dari jalur masuk bidik misi merupakan mahasiswa pilihan yang kurang mampu dan mempunyai semangat untuk belajar. Begitu juga dengan mahasiswa yang berasal dari jalur masuk regular merupakan mahasiswa yang lolos dari ribuan peserta yang bersaing lewat sistem penerimaan mahasiswa baru. Namun, walaupun jalur masuk bisik misi dan jalur masuk regular masih yang tertinggi dari jalur masuk lainnya, Kedua jalur masuk ini masih punya kelemahan. Disaat memilih mahasiswa yang masuk ke jalur bidik misi, pesertanya salah memilih jurusan yang tidak sesuai dengan bakat dan minatnya. Begitu juga untuk mahasiswa jalur masuk regular, salah dalam memilih jurusan yang dipilihnya. Sehingga masih ada beberapa mahasiswa yang IP nya masih di bawah Bila dilihat temuan persemesternya, ternyata untuk BP tahun 2010, jalur bidik misi bukan selalu yang tertinggi. Ini artinya, jalur Bidik misi bukan yang terbaik dari sekalian jalur masuk yang ada di jurusan matematika FMIPA UNP Padang. KESIMPULAN Bedasarkan analisis data yang dilakukan dalam penelitian ini, dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Secara keseluruhan rata-rata IPK mahasiswa yang diterima dijurusan matematika FMIPA UNP Padang untuk tahun masuk 2010, jalur masuk bidik misi berbeda secara nyata dengan jalur masuk lainnya. Artinya rata-rata IPK jalur masuk bidik misi lebih tinggi dari pada rata-rata IPK jalur masuk lainnya. Sedangkan untuk tahun masuk 2011, ternyata rata-rata IPK jalur masuk Reguler berbeda secara nyata dengan jalur masuk lainnya. Artinya rata-rata IPK jalur masuk regular lebih tinggi dari pada rata-rata IPK jalur masuk lainnya. 2. Namun dilihat secara tiap semester nya, ternyata ada satu semester yang tidak terjadi perbedaan yang berarti, yaitu semester genap 2011/2012. Di sini terlihat bahwa perbedaan rata-rata IPK dari masing-masing jalur masuk hanya berjangkauan 0,21 saja. UCAPAN TERIMA KASIH Pada kesempatan ini peneliti meng ucapkan terima kasih kepada semua pihak, yang telah membantu terlaksananya penelitian ini. Terutama kepada Ketua Jurusan Matematika FMIPA UNP Padang, yang menyalurkan dana DIPA FMIPA Universitas Negeri Padang Tahun Anggaran 2012 dalam rangka penyelesaian penelitian ini. DAFTAR PUSTAKA Budiyono Statistika untuk Penelitian. Surakarta : Sebelas Maret University 508 Semirata 2013 FMIPA Unila

5 Rektor UNP Padang, Peraturan Akademik Universitas Negeri Padang. Padang ; Departemen Pendidikan Nasional Universitas Negeri Padang Sukardi, Ph.D Metodologi penelitian pendikan, (Jakarta : Bumi Aksara Walpole, Ronald E Pengantar Statistika Edisi ke-3. Penerbit: PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta Semirata 2013 FMIPA Unila 509

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada saat ini, menuntut

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada saat ini, menuntut BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada saat ini, menuntut manusia untuk mempersiapkan sumber daya manusia yang berkualitas dalam mengikuti setiap
