PEMETAAN STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR. Tahap Berpikir

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMETAAN STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR. Tahap Berpikir"

Transkripsi

1 LAMPIRAN

2 Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Sekampung Mata Pelajaran : IPA/ Fisika Kelas/Semester : VII/ Ganjil TahunPelajaran : 2013/2014 PEMETAAN STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR Standar Kompetensi 3. Memahami wujud zat dan perubahan nya. Kompetensi Dasar 3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari Tahap Berpikir C3 Indikator Produk: 1. Menyebutkan wujud-wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. 2. Menjelaskan macam-macam perubahan wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat Tahap Berpikir C1 C2 Materi Pokok Wujud Zat dan perubah annya Ruang Lingkup Materi dan Sifatnya Alokasi Nilai Karakter Waktu 3x40 Jujur, Kreatif, mandiri, dan gemar membaca Jujur, Kreatif, mandiri dan gemar membaca Proses: 1. Melakukan C3 Teliti, jujur, kerja

3 percobaan mengenai wujudwujud zat dan perubahannya dalam kehidupan sehari-hari secara berkelompok 2. Melakukan Simulasi di depan kelas berdasarkan kesimpulan hasil percobaaan dengan jelas. 3. Melakukan pengamatan dan diskusi di dalam kelompok berdasarkan presentasi simulasi di depan kelas. C3 C3 sama, disiplin, dan rasa ingin tahu, Jujur, kerja sama,, tanggung jawab dan rasa ingin tahu, Jujur, kerja sama, tanggung jawab dan rasa ingin tahu,

4 Guru Mitra, Sekampung, 21 Oktober 2013 Peneliti, Lilik Indrawati, S.Pd Farahita Maya Canty Dewi NIP NPM Mengetahui, Kepala Sekolah SMPNegeri1 Sekampung Sri Suhartini, S.Pd NIP SILABUS: Wujud Zat dan Perubahannya Satuan Pendidikan : SMP Negeri 1 Sekampung Mata Pelajaran : IPA / Fisika Kelas/Semester : VII/1 Standar Kompetensi : 3. Memahami Wujud Zat dan Perubahannya.

5 Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan pembelajaran Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Contoh Instrumen Alokasi Waktu Sumber Belajar/ Alat-Bahan 3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. Sifat Zat dan Perubahannya 1. Melakukan motivasi dan apersepsi serta mengkomunikasikan tujuan pembelajaran. 2. Melakukan eksplorasi dengan carasiswa mencari informasi sebanyakbanyaknya tentang sifat Produk: 3. Menyebutkan wujudwujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. Tes tulis Esai LP-1 3 x 40 Buku IPA Terpadu SMP/ MTs, buku referensi yang relevan, Virtual Lab. zat dan perubahnnya 4. Menjelaskan macam- dalam kehidupan sehari- macam perubahan hari menggunakan buku wujud zat paket, LKS, media internet berdasarkan dan lain-lain. percobaan dan 3. Melakukan Clustering dengan Pengelompokan kembali berdasarkan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. Tes tulis Esai LP-1 spesifikasi masalah.

6 kemudian siswa dibagi menjadi 4 kelompok besar ( 2 kelompok sifat-sifat zat Proses: dan 2 kelompok lainnya 4. Melakukan perubahan wujud zat) percobaan 4. Siswa melakukan percobaan tentang sifatsifat zat dan perubahannya dalam kehidupan sehari-hari. 5. Siswa melakukan simulasi berdasarkan kesimpulan hasil percobaan. 6. Siswa melakukan pengamatan simulasi serta melakukan diskusi kelompok untuk menjawab pertanyaan yang ada di LKS. 7. Melakukan evaluasi dengan guru menjelaskan mengenai sifat-sifat zat dan perubahan wujud zat secara berkelompok 5. Melakukan Simulasi di depan kelas berdasarkan kesimpulan hasil percobaaan dengan jelas. 6. Melakukan pengamatan dan diskusi di dalam kelompok berdasarkan presentasi simulasi di Tes Kinerja LKS percobaan LP-2

7 manfaat dari depan kelas. Tes LKS LP-2 pembelajaran hari ini Sikap: Kinerja percobaan dalam kehidupan sehari- Diharapkan memiliki (kegiatan hari setelah itu siswa karakter: diskusi) menanggapinya dan 1. Jujur menyimpulkan hasil dari 2. Disiplin proses pembelajaran 3. Kreatif 4. Mandiri 5. Rasa ingin tahu 6. Gemar membaca 7. Tanggung jawab Tes Kinerja Lembar Observasi LP-3 Lembar Observas Observasi i LP-3

8

9 Sekampung, 21 Oktober 2013 Guru Mitra, Peneliti, Lilik Indrawati, S.Pd Farahita Maya Canty Dewi NIP NPM Mengetahui, Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sekampung Sri Suhartini, S.Pd NIP

10 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Mata Pelajaran : SMP Negeri 1 Sekampung : IPA/ Fisika Kelas/Semester : VII/1 Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran STANDAR KOMPETENSI 3. Memahami wujud zat dan perubahannya. KOMPETENSI DASAR 3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari A. Indikator 1. Kognitif: a. Produk 1. Menyebutkan wujud-wujud zat dan sifatnya berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. 2. Menjelaskan macam-macam perubahan wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat b. Proses 1. Melakukan percobaan mengenai wujud-wujud zat dan perubahannya dalam kehidupan sehari-hari secara berkelompok

11 2. Melakukan Simulasi di depan kelas berdasarkan kesimpulan hasil percobaaan dengan jelas. 3. Melakukan pengamatan dan diskusi di dalam kelompok berdasarkan presentasi simulasi di depan kelas. 2. Psikomotor: a. Melakukan Percobaan Kelompok. b. Mensimulasikan hasil percobaan. B. Tujuan Pembelajaran 1. Kognitif a. Produk 1. Dengan kalimat sendiri, siswa dapat menyebutkan wujud-wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. 2. Berdasarkan hasil dari diskusi kelompok, siswa dapat Menjelaskan macammacam perubahan wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat b. Proses Dilakukan sebuah percobaan untuk mengetahui wujud-wujud zat dalam kehidupan sehari-hari secara berkelompok setelah itu melakukan simulasi di depan kelas berdasarkan kesimpulan hasil percobaaan dan kemudian melakukan pengamatan dan diskusi kelompok dengan menjawab LKS yang sudah disediakan 2. Psikomotorik: a. Siswa aktif dalam Percobaan. b. Siswa aktif dalam diskusi kelompok. Karakter siswa yang diharapkan :

12 1. Jujur 2. Displin 3. Kreatif 4. Mandiri 5. Kerjasama 6. Rasa Ingin tahu 7. Gemar Membaca 8. Tanggung Jawab C. Materi Pembelajaran : Sifat zat dan perubahannya D. Model dan Metode : Model Pembelajaran: Exploring, clustering, simulating valuing, and evaluation (Exclusive) Metode Pembelajaran : Inkuiri E. Sumber Belajar Buku IPA Terpadu SMP/ MTs, buku referensi yang relevan. F. Alat/Bahan 1. Virtual Lab sifat zat dan perubahannya ; 2. LKS 3. Lembar Observasi

13 G. Kegiatan Belajar Mengajar Pertemuan I (2 x 40 menit) No Aktivitas Pembelajaran A Pendahuluan (15 menit) Motivasi dan apersepsi Bagaimanakah bentuk lilin, air dalam gelas dan udara dalam balon, apakah ketiga benda tersebut bentuk zatnya sama? Prasyarat pengetahuan Apakah sifat zat padat, cair dan gas sama? Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran: kognitif (produk, proses); psikomotorik; dan afektif B Kegiatan Inti (50 menit) Exploring: 1 2 Siswa dibagi menjadi 3 kelompok. Masing-masing kelompok beranggotakan 10 orang. Para siswa duduk berkelompok. Guru membagikan LKS. LKS tersebut berisi kejadian-kejadian atau fenomena tentang macam-macam zat yang kemudian memungkinkan siswa untuk menemukan masalah. Siswa mencari informasi sebanyak-banyaknya tentang sifat zat 3 4 dalam kehidupan sehari-hari menggunakan buku paket, LKS, media internet dan lain-lain. Guru membimbing siswa untuk merencanakan pemecahan masalah, membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja yang tepat dengan panduan pada LKS secara berkelompok. 5 Setelah memperoleh informasi, guru membimbing siswa untuk

14 mengajukan hipotesis terhadap masalah yang telah dirumuskannya. Clustering: Untuk menguji hipotesisnya, Siswa melakukan eksperimen untuk 6 membuktikan hipotesis yang telah dirumuskan. 7 Dibantu guru, siswa membentuk kelompok Cluster berdasarkan spesifikasi pembahasan materi. Berdasarkan hasil diskusi para siswa dikelas, diperoleh kesamaan dan perbedaan hasil analisis informasi tentang materi perubahan wujud zat. Berdasarkan informasi diproleh data bahwa wujud zat itu ada 3, yaitu zat pada, cair dan gas. Setelah itu Guru dan Siswa membentuk 3 kelompok cluster spesifik. Kelompok pertama bertugas menganalisis dan memahami konsep dari sifat-sifat zat padat. Kelompok kedua bertugas menganalisis dan memahami sifat-sifat zat cair. Kelompok ketiga bertugas menganalisis dan memahami konsep dari sifat-sifat zat gas. Simulating: 8 Kemudian siswa (masing-masing kelompok) melakukan percobaan berdasarkan materi, untuk membuktikan informasi yang telah dicari diawal pembelajaran. 9 Siswa melakukan percobaan menggunakan panduan LKS yang sudah diberikan oleh guru. 10 Siswa merumuskan masalahberdasarkan kejadian dan fenomena yang disajikannya pada LKS 11 Siswa mengajukan hipotesis terhadap masalah yang telah dirumuskannya. 12 Dibantu oleh guru, siswa merencanakan pemecahan masalah, membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja yang tepat 13 Siswa menggambarkan setiap langkah prcobaan pada LKS

15 14 Selama siswa bekerja, guru membimbing dan memfasilitasi. 15 Siswa melakukan pengamatan tentang hal-hal yang penting dan membantu mengumpulkan dan mengorganisasi data dan mengisikan pada tabel pengamatan. 16 Siswa menganalisis data supaya menemukan suatu konsep. 17 Siswa mengisi soal evaluasi pada LKS 18 Siswa mengambil kesimpulan berdasarkan data dan menemukan sendiri konsep yang ingin ditanamkan. 19 Setelah melakukan percobaan dan memperoleh kesimpulan, siswa melakukan simulasi di depan kelas tentang materi kelompoknya. 20 Siswa mensimulasikan partikel sifat zat padat, partikel sifat zat cair, dan partikel sifat zat gas 21 Kelompok satu mensimulasikan partikel sifat zat padat dengan cara memperagakan gerakan partikel zat padat dengan karakteristik letaknya berdekatan, susunannya teratur dan gerakannya tidak bebas hanya berputar ditempatnya. Simulasi ini dilakukan di depan kelas dan kelompok lain memperhatikan. 22 Kelompok dua mensimulasikan partikel sifat zat cair dengan cara memperagakan gerakan partikel zat cair dengan karakteristik letaknya berdekatan, susunannya tidak teratur dan gerakannya agak bebas sehingga dapat bergeser dari tempatnya, tetapi tidak lepas dari kelompoknya. Simulasi ini dilakukan di depan kelas dan kelompok lain memperhatikan. 23 Kelompok tiga mensimulasikan partikel sifat zat gas dengan cara memperagakan gerakan partikel zat gas dengan karakteristik letaknya sangat berjauhan, susunannya tidak teratur dan Gerakannya bebas bergerak, sehingga dapat bergeser dari tempatnya dan lepas dari kelompoknya, sehingga dapat memenuhi ruangan. Simulasi ini dilakukan di depan kelas dan kelompok lain memperhatikan.

16 C Penutup (15 menit) Valuing Siswa melakukan pengamatan dan diskusi di dalam kelompok berdasarkan presentasi simulasi kelompok lain di depan kelas. Siswa menyampaikan manfaat pembelajaran sifat-sifat zat dalam kehidupan sehari-hari Siswa menyampaikan dan menyimpulkan apa saja yang telah diperolehnya/ dipahaminya dalam kegiatan belajar. Evaluating 4 Mengerjakan soal diskusi pada LKS Pertemuan II (2 x 40 menit) No Aktivitas Pembelajaran A Pendahuluan (15 menit) Motivasi dan apersepsi Perubahan apakah yang terjadi pada lilin yang meleleh? Prasyarat pengetahuan Perubahan apa saja yang terjadi pada zat padat? Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran: kognitif (produk, proses); psikomotorik; dan afektif B Kegiatan Inti (50 menit) Exploring: 1 Siswa dibagi menjadi 3 kelompok. Masing-masing kelompok beranggotakan 10 orang. Para siswa duduk berkelompok.

17 Guru membagikan LKS. LKS tersebut berisi kejadian-kejadian atau fenomena tentang macam-macam zat dan siklus perubahan wujud zat, yang kemudian yang memungkinkan siswa menemukan masalah. Siswa mencari informasi sebanyak-banyaknya tentang perubahn zat dalam kehidupan sehari-hari menggunakan buku paket, LKS, media internet dan lain-lain. Guru membimbing siswa untuk merencanakan pemecahan masalah, membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja yang tepat dengan panduan pada LKS secara berkelompok. Setelah memperoleh informasi, guru membimbing siswa untuk mengajukan hipotesis terhadap masalah yang telah dirumuskannya. Clustering: Untuk menguji hipotesisnya, siswa melakukan eksperimen untuk 6 membuktikan hipotesis yang telah dirumuskan. 7 Dibantu guru, siswa membentuk kelompok Cluster berdasarkan spesifikasi pembahasan materi. Berdasarkan hasil diskusi para siswa dikelas diperoleh kesamaan dan perbedaan hasil analisis informasi tentang materi perubahan perubahan zat. Setelah itu guru dan siswa membentuk 3 kelompok cluster spesifik. Kelompok pertama bertugas menganalisis dan memahami peruahan wujud pada zat padat. Kelompok kedua bertugas menganalisis dan memahami perubahan wujud pada zat cair.kelompok ketiga bertugas menganalisis dan memahami perubahan wujud pada zat gas. Masing-masing kelompok mencari interaksi ketiga zat tersebut. Simulating: 8 Kemudian siswa (masing-masing kelompok) melakukan percobaan berdasarkan materi, untuk membuktikan informasi yang telah

18 dicari diawal pembelajaran. 9 Siswa melakukan percobaan menggunakan panduan LKS yang sudah diberikan oleh guru. 10 Siswa merumuskan masalahberdasarkan kejadian dan fenomena yang disajikannya pada LKS 11 Siswa mengajukan hipotesis terhadap masalah yang telah dirumuskannya. 12 Dibantu oleh guru, siswa merencanakan pemecahan masalah, membantu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dan menyusun prosedur kerja yang tepat. 13 Siswa menggambarkan setiap langkah prcobaan pada LKS 14 Selama siswa bekerja, guru membimbing dan memfasilitasi 15 Siswa melakukan pengamatan tentang hal-hal yang penting dan membantu mengumpulkan dan mengorganisasi data dan mengisikan pada tabel pengamatan. 16 Siswa menganalisis data supaya menemukan suatu konsep. 17 Siswa mengisi soal evaluasi pada LKS 18 Siswa mengambil kesimpulan berdasarkan data dan menemukan sendiri konsep yang ingin ditanamkan. 19 Setelah melakukan percobaan dan memperoleh kesimpulan, siswa melakukan simulasi di depan kelas tentang materi kelompoknya. 20 Siswa mensimulasikan perubahan wujud zat padat, perubahan wujud zat cair, perubahan wujud zat gas. 21 Kelompok satu mensimulasikan perubahan wujud pada zat padat dengan cara memperagakannya menggunakan bantuan poster, yang menunjukkan proses perubahan zat pada zat padat seperti (mencair dan menyublim) 22 Kelompok dua mensimulasikan perubahan wujud pada zat padat

19 dengan cara memperagakannya menggunakan bantuan poster, yang menunjukkan proses perubahan zat pada zat cair seperti (membeku dan menguap) 23 Kelompok ketiga mensimulasikan perubahan wujud pada zat gas dengan cara memperagakannya menggunakan bantuan poster, yang menunjukkan proses perubahan zat pada zat gas seperti (mengembun dan menyublim) C Penutup (15 menit) Valuing Siswa melakukan pengamatan dan diskusi di dalam kelompok berdasarkan presentasi simulasi di depan kelas. Siswa menyampaikan manfaat pembelajaran perubahan zat dalam kehidupan sehari-hari Siswa menyampaikan dan menyimpulkan apa saja yang telah diperolehnya/ dipahaminya dalam kegiatan belajar. Evaluating 4 Mengerjakan soal diskusi pada LKS H. Penilaian Teknik : Penilaian Produk (Soal Evaluasi) Penilaian Sikap (LP-2) Sekampung, 21 Oktober 2013 Guru Mitra, Peneliti,

20 Kadiyo, S. Pd Farahita Maya Canty Dewi NIP. NIP NPM Mengetahui, Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sekampung Sri Suhartini, S.Pd NIP

21 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Mata Pelajaran : SMP Negeri 1 Sekampung : IPA/ Fisika Kelas/Semester : VII/2 Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran STANDAR KOMPETENSI 3. Memahami Wujud Zat dan Perubahannya. KOMPETENSI DASAR 3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari A. Indikator 1. Kognitif: a. Produk 3. Menyebutkan wujud-wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. 4. Menjelaskan macam-macam perubahan wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat b. Proses 4. Melakukan percobaan mengenai wujud-wujud zat dan perubahannya dalam kehidupan sehari-hari secara berkelompok

22 5. Melakukan Simulasi di depan kelas berdasarkan kesimpulan hasil percobaaan dengan jelas. 6. Melakukan pengamatan dan diskusi di dalam kelompok berdasarkan presentasi simulasi di depan kelas. 2 Psikomotor: c. Melakukan Percobaan Kelompok. d. Presentasi hasil diskusi. B. Tujuan Pembelajaran 1. Kognitif a. Produk 3. Dengan kalimat sendiri, siswa dapat menyebutkan wujud-wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. 4. Berdasarkan hasil dari diskusi kelompok, siswa dapat menjelaskan macam-macam perubahan wujud zat berdasarkan percobaan dan pengamatan simulasi yang di tayangkan dengan tepat. b. Proses Dilakukan sebuah percobaan untuk mengetahui perubahan zat dalam kehidupan sehari-hari secara berkelompok setelah itu melakukan simulasi di depan kelas berdasarkan kesimpulan hasil percobaaan dan kemudian melakukan pengamatan dan diskusi kelompok dengan menjawab LKS yang sudah disediakan 2. Psikomotorik: c. Siswa aktif dalam Percobaan. d. Siswa aktif dalam diskusi kelompok. Karakter siswa yang diharapkan : 9. Jujur

23 10. Displin 11. Kreatif 12. Mandiri 13. Kerjasama 14. Rasa Ingin tahu 15. Gemar Membaca 16. Tanggung Jawab C. Materi Pembelajaran : Sifat zat dan perubahannya D. Model dan Metode : Model Pembelajaran: Exploring, clustering, simulating valuing, and evaluation (Exclusive) Metode Pembelajaran : Verifikasi E. Sumber Belajar Buku IPA Terpadu SMP/ MTs, buku referensi yang relevan. F. Alat/Bahan 4. Virtual Lab sifat zat dan perubahannya ; 5. LKS 6. Lembar Observasi G. Kegiatan Belajar Mengajar Pertemuan I (2 x 40 menit) No Aktivitas Pembelajaran A Pendahuluan (15 menit) 1 Motivasi dan apersepsi

24 2 3 a. Bagaimanakah bentuk lilin, susu dalam gelas dan udara dalam balon, apakah bentuk zatnya sama? Prasyarat pengetahuan a. Apakah wujud suatu zat dapat berubah? b. Faktor apakah yang mempengaruhi perubahan wujud? Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran: kognitif (produk, proses); psikomotorik; dan afektif B Kegiatan Inti (50 menit) Exploring: 1 Guru memberikan suatu informasi berupa penjelasan uraian materi tentang sifat-sifat zat Siswa menerima penjelasan dari guru tentang materi sifat-sifat zat (padat, cair, dan gas). Guru meminta siswa mencari informasi lain tentang sifat-sifat zat memalui media lain seperti buku, jaringan internet dan lain-lain. Guru meminta kepada siswa untuk membuktikan penjelasan materi tentang sifat-sifat zat melalui percobaan Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok yang terdiri dari 6 orang siswa. 6 Guru membagi LKS sebagai petunjuk percobaan. Clustering: 4 Dibantu Guru, siswa membentuk kelompok Cluster berdasarkan spesifikasi pembahasan materi. Berdasarkan hasil diskusi para siswa di kelas diperoleh kesamaan dan perbedaan hasil analisis informasi tentang materi perubahan wujud zat. Setelah itu Guru dan Siswa membentuk 3 kelompok cluster spesifik. Kelompok pertama bertugas menganalisis dan memahami konsep dari sifatsifat zat padat. Kelompok kedua bertugas menganalisis dan

25 memahami sifat-sifat zat cair. Kelompok ketiga bertugas menganalisis dan memahami konsep dari sifat-sifat zat gas. Simulating: 5 Siswa melakukan percobaan mengenai sifat-sifat zat dan perubahannya menggunakan panduan LKS. 6 Selama proses Percobaan guru membimbing siswa 7 Siswa (dibimbing guru) mendiskusikan beberapa sifat wujud zat padat, cair dan gas.guru mempresentasikan langkah kerja untuk melakukan eksperimen sifat-sifat zat. Kemudian siswa dalam setiap kelompok melakukan percobaan sifat-sifat zat dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan langkah kerja yang telah dijelaskan oleh guru. 8 Guru memeriksa kegiatan eksperimen yang dilakukan oleh peserta didik apakah sudah dilakukan dengan benar atau belum. Jika masih ada peserta didik atau kelompok yang belum dapat melakukan dengan benar, guru dapat langsung memberikan bimbingan. 9 Guru memerintahkan siswa melakukan diskusi kelompok untuk menjawab pertanyaan yang ada di LKS serta mensimulasikannya di depan kelas. 10 Siswa mempresentasikan simulasi dengan cara memperagakan sifat-sifat partikel zat dengan anggota tubuh bersama dengan anggota kelompoknya di depan kelas berdasarkan konsep hasil percobaan dan diskusi di depan kelas dengan didampingi oleh guru. 11 Siswa mengamati simulasi yang disampaikan kelompok lain dan melakukan diskusi dalam kelompok. Dalam proses diskusi berlangsung guru membantu para siswa. 12 Siswa menyimpulkan hasil percobaan dan akhirnya memperoleh konsep kemudian membandingkan dengan penjelasan di awal

26 pembelajaran yang disampaikan oleh guru. C Penutup (15 menit) Valuing 1 Guru menyampaikan manfaat pembelajaran sifat-sifat zat dalam kehidupan sehari-hari 2 Dibimbing guru siswa menyampaikan dan menyimpulkan apa saja yang telah diperolehnya dan yang dipahaminya dalam kegiatan belajar. Evaluating 3 Mengerjakan soal evaluasi pada LKS Pertemuan II (2 x 40 menit) No Aktivitas Pembelajaran A Pendahuluan (15 menit) Motivasi dan apersepsi Perubahan apakah yang terjadi pada lilin yang meleleh? Prasyarat pengetahuan Perubahan apa saja yang terjadi pada zat padat? Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran: kognitif (produk, proses); psikomotorik; dan afektif B Kegiatan Inti (50 menit) Exploring:

27 1 Guru memberikan suatu informasi berupa penjelasan uraian materi tentang perubahan wujud zat. 2 Siswa menerima penjelasan dari guru tentang perubahan wujud zat. Guru meminta siswa mencari informasi lain tentang perubahan wujud zat memalui media lain seperti buku, jaringan internet dan lain-lain. Guru meminta kepada siswa untuk membuktikan penjelasan materi tentang perubahan wujud zat melalui percobaan Guru membimbing peserta didik dalam pembentukan kelompok yang terdiri dari 6 orang siswa. 6 Guru membagi LKS sebagai petunjuk percobaan. Clustering: 7 Dibantu guru, siswa membentuk kelompok Cluster berdasarkan spesifikasi pembahasan materi. Berdasarkan hasil diskusi para siswa dikelas diperoleh kesamaan dan perbedaan hasil analisis informasi tentang materi perubahan perubahan zat. Setelah itu guru dan siswa membentuk 3 kelompok cluster spesifik. Kelompok pertama bertugas menganalisis dan memahami peruahan wujud pada zat padat. Kelompok kedua bertugas menganalisis dan memahami perubahan wujud pada zat cair.kelompok ketiga bertugas menganalisis dan memahami perubahan wujud pada zat gas. Masing-masing kelompok mencari interaksi ketiga zat tersebut. Simulating: 8 Siswa melakukan percobaan mengenai perubahan wujud zat menggunakan panduan LKS. 9 Selama proses percobaan guru membimbing siswa 10 Siswa (dibimbing guru) mendiskusikan beberapa perubahan wujud zat.guru mempresentasikan langkah kerja untuk melakukan

28 eksperimen perubahan wujud zat. Kemudian siswa dalam setiap kelompok melakukan percobaan perubahan wujud zat dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan langkah kerja yang telah dijelaskan oleh guru. 11 Guru memeriksa kegiatan eksperimen yang dilakukan oleh peserta didik apakah sudah dilakukan dengan benar atau belum. Jika masih ada peserta didik atau kelompok yang belum dapat melakukan dengan benar, guru dapat langsung memberikan bimbingan. 12 Guru memerintahkan siswa melakukan diskusi kelompok untuk menjawab pertanyaan yang ada di LKS serta mensimulasikannya di depan kelas. 13 Siswa mempresentasikan simulasi dengan menggunakan poster siklus perubahan wujud zat berdasarkan konsep hasil percobaan dan diskusi di depan kelas dengan didampingi oleh guru. 14 Siswa mengamati simulasi yang disampaikan kelompok lain dan melakukan diskusi dalam kelompok. Dalam proses diskusi berlangsung guru membantu para siswa. 15 Siswa menyimpulkan hasil percobaan dan akhirnya memperoleh konsep kemudian membandingkannya dengan penjelasan di awal pembelajaran yang disampaikan oleh guru. C Penutup (15 menit) Valuing 1 Guru menyampaikan manfaat pembelajaran sifat-sifat zat dan perubahannya dalam kehidupan sehari-hari 2 Dibimbing guru siswa menyampaikan dan menyimpulkan apa saja yang telah diperolehnya dan yang dipahaminya dalam kegiatan belajar.

29 Evaluating 3 Mengerjakan soal evaluasi pada LKS H. Penilaian Teknik : Penilaian Produk (Soal Evaluasi) Penilaian Sikap (LP-2) Sekampung, 21 Oktober 2013 Guru Mitra, Peneliti, Lilik Indrawati, S. Pd Farahita Maya Canty Dewi NIP. NIP NPM Mengetahui, Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sekampung Sri Suhartini, S.Pd NIP

30 LKS EKSPERIMEN INQUIRY Sifat-Sifat Zat NAMA KELOMPOK : ANGGOTA KELOMPOK : Tujuan Pembelajaran Menentukan sifat-sifat zat. KEGIATAN I Merumuskan Hipotesis 1. Fenomena pertama

31 a. Lilin diatas mangkok b. lilin di atas meja c. lilin di dalam gelas Ketiga lilin dengan ukuran yang sama 2. Fenomena kedua a. Air di dalam gelas b. Air di dalam mangkok c. Air di dalam botol 3. Fenomena ketiga a. Udara pada balon b. Udara pada mainan plastik c. udara pada kompresor

32 Dalam kehidupan sehari-hari, kita sering melihat fenomena tersebut. 1. Bagaimanakah bentuk dan volume lilin yang diletakkan pada mangkok, yang diletakkan diatas meja dan yang diletakkan pada gelas? Kemudian analisis partikelnya. 2. Bagaimanakah bentuk dan volumeair yang diletakkan pada gelas, yang diletakkan pada mangkok dan yang diletakkan pada botol?kemudian analisis partikelnya. 3. Bagaimanakah bentuk dan volumegas yang berada pada balon, mainan dan kompresor?kemudian analisis partikelnya. Berdasarkan fenomena tersebut, coba kalian pikirkan sifat sifat zat pada masing masing kejadian tersebut. Rumuskan suatu hipotesis berdasarkan fenomena tersebut! Melakukan Percobaan Alat dan Bahan : 1. Lilin 1 buah 2. Mangkok 1 buah 3. Gelas 1 buah 4. Botol 1 buah 5. Balon 1 buah 6. Air secukupnya 7. Neraca 1 buah 8. Plastik secukupnya Setelah merumuskan suatu hipotesis, tuliskan langkah kerja pada rangkaian percobaan berdasarkan analisis kalian! lakukan percobaan untuk menguji hipotesismu! Langkah Kerja

33 Gambarkan sketsa pada masing-masing langkah percobaan GAMBAR KETERANGAN

34 TABEL PENGAMATAN Berdasarkan hasil percobaan, isilah tabel berikut! No Wujud Zat Sifat 1 Padat 2 Cair 3 Gas Berdasarkan hasil percobaanmu, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut! 1) Bagaimanakah bentuk dan volume lilin yang diletakkan pada mangkok, yang diletakkan diatas meja dan yang diletakkan pada gelas Jawab : ) Bagaimanakah sifat partikel zat padat, berdasarkan analisis kalian! Jawab : ) Bagaimanakah bentuk dan volumeair yang diletakkan pada gelas, yang diletakkan pada mangkok dan yang diletakkan pada botol Jawab :

35 4) Bagaimanakah sifat partikel zat cair, berdasarkan analisis kalian! Jawab :... 5) Bagaimana bentuk air yang ada di dalam gelas dan bagaimana bentuk udara di dalam balon? Jawab : 6) Bagaimanakah sifat partikel zat cair, berdasarkan analisis kalian! Jawab : mulasi Setelah kalian melakukan percobaan.silahkan tampilkan simulasi mengenai kesimpulan ataupun konsep dari hasil percobaan kalian. Lalu presentasikan simulasi kalian di dalam kelas! Kegiatan Diskusi Berdasarkan hasil pengamatan simulasi dan diskusi dengan kelompok kalian, anda dapat menjawab beberapa pertanyaan di bawah ini dengan menggunakan bahasamu sendiri. 1) Jelaskan sifat dari zat padat Jawab :

36 2) Jelaskan sifat dari zat cair Jawab : ) Jelaskan sifat dari zat gas Jawab : Kesimpulan

37 Perubahan Wujud Zat NAMA KELOMPOK : ANGGOTA KELOMPOK : Tujuan Pembelajaran Menentukan perubahan wujud zat. KEGIATAN II Merumuskan Hipotesis

38 Diatas disajikan diagram tentang proses perubahan wujut zat. Masing masing zat (padat, cair dan gas) mengalami proses yang ditunjukkan dengan tanda panah. Perhatikan masingmasing anak pada gambar tersebut. Proses apa sajakah yang terjadi? Setelah itu coba kalian rumuskan suatu hipotesis kalian berdasarkan diagram tersebut! Melakukan Percobaan Alat dan bahan a. Air secukupnya b. Gelas Ukur 1 buah c. Es secukupnya d. Bunsen 1 buah e. Lilin 3 batang f. Korek api 1 buah g. Kapur barus 5 butir

39 Setelah merumuskan suatu hipotesis, tuliskan langkah kerja pada rangkaian percobaan berdasarkan analisis kalian! lakukan percobaan untuk menguji hipotesismu! Langkah Kerja Gambarkan sketsa percobaan pada tempat yang telah disediakan! GAMBAR KETERANGAN

40 Tabel Pengamatan No Perlakuan Perubahan Wujud Zat Nama Perubahan Wujud 1 Lilin dinyalakan 2 Air dipanaskan 3 Es batu didiamkan 4 Kapur arus yang dibiarkan ditempat terbuka 5 Es Batu pada gelas (amati dinding gelas) 6 Lelehan lilin didinginkan Berdasarkan hasil percobaanmu, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut! 1) Bagaimanakah jika lilin dinyalakan, apakah yang terjadi? Jawab : 2) Bagaimana jika air dipanaskan hingga suhu tertentu (lebih dari 100 ) apakah yang terjadi?? Jawab :

41 3) Perhatikan es batu yang didiamkan, apakah yang terjadi? Jawab : 4) Perhatikan kapur barus yang diletakkan di tempat yang terbuka? Apa yang terjadi? Jawab : 5) Perhatikan es batu yang dimasukkan ke dalam gelas, apa yang terjadi di dinding gelas? Jawab : 6) Bagaimana jika lelehan lilin yang didinginkan, apa yang terjadi Jawab : mulasi Setelah kalian melakukan percobaan.silahkan tampilkan simulasi mengenai kesimpulan ataupun konsep dari hasil percobaan kalian. Lalu presentasikan simulasi kalian di dalam kelas! Kegiatan Diskusi

42 Berdasarkan hasil pengamatan simulasi dan diskusi dengan kelompok kalian, anda dapat menjawab beberapa pertanyaan di bawah ini dengan menggunakan bahasamu sendiri. 1) Jelaskan peristiwa mencair dan berikan contohnya Jawab : ) Jelaskan peristiwa membeku dan berikan contohnya Jawab : ) Jelaskan peristiwa menyublin dan berikan contohnya. Jawab : ) Jelaskan peristiwa menguap dan berikan contohnya. Jawab : ) Jelaskan peristiwa mengembun dan berikan contohnya. Jawab :

43 Kesimpulan

44 LKS EKSPERIMEN VERIFIKASI Sifat-SIFAT Zat NAMA KELOMPOK : ANGGOTA KELOMPOK : Standar Kompetensi : 3. Memahami wujud zat dan perubahannya. Kompetensi Dasar : 3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalamkehidupan sehari-hari Indikator: Melakukan percobaan mengenai wujud-wujud zat dan perubahannya dalam kehidupan seharihari secara berkelompok Tujuan Percobaan : Menentukan sifat-sifat zat dan perubahannya Petunjuk Penggunaan LKS 1. Membaca standar kompetensi dan kompetensi dasar untuk mengetahui tujuan pembelajaran yang harus dicapai 2. Melakukan percobaan sesuai dengan apa yanga ada di buku panduan praktikum dan dengan bimbingan guru.

45 3. Mengisi lembar kerja siswa sesuai dengan hasill yang didapat dari praktikum. KEGIATAN I Pertanyaan awal Sebutkan wujud-wujud zat! Jawab : Rangkaian Percobaan: A. Teori Dasar Wujud zat terbagi menjadi zat padat, zat cair dan zat gas. Zat Padat Ciri zat padat yaitu bentuk dan volumenya tetap.hal ini disebabkan karena daya tarik antarpartikel zat padat sangat kuat. Pada umumnya zat padat berbentuk kristal (seperti gula pasir atau garam dapur) atau amorf (seperti kaca dan batu granit). Partikel zat padat memiliki sifat seperti berikut: 1. Letaknya sangat berdekatan 2. Susunannya teratur 3. Gerakannya tidak bebas, hanya bergetar dan berputar di tempatnya Zat Cair Zat cair memiliki volume tetap tetapi bentuk berubah-ubah sesuai dengan yang ditempatinya. Apabila air dimasukkan ke dalam gelas, maka bentuknya seperti gelas, apabila dimasukkan ke dalam botol akan seperti botol. Tetapi volumenya selalu tetap. Hal ini disebabkan partikel-partikel penyusunnya agak berjauhan satu sama lain. Selain itu, partikelnya lebih bebas bergerak karena ikatan antar partikelnya lemah. Partikel zat cair memiliki sifat seperti berikut: 1. Letaknya berdekatan

46 2. Susunannya tidak teratur 3. Gerakannya agak bebas, sehingga dapat bergeser dari tempatnya, tetapi tidak lepas dari kelompoknya Zat Gas Ciri dari gas di antaranya bentuk dan volume berubah sesuai dengan tempatnya. Gas yang terdapat di balon memiliki bentuk dan volume yang sama dengan balon. Gas yang terdapat di dalam botol, bentuk dan volumenya sama dengan botol. Partikel-partikel gas bergerak acak ke segala arah dengan kecepatan bergantung pada suhu gas, akibatnya volumenya selalu berubah. Partikel zat gas memiliki sifat seperti berikut: 1. Letaknya sangat berjauhan 2. Susunannya tidak teratur 3. Gerakannya bebas bergerak, sehingga dapat bergeser dari tempatnya dan lepas dari kelompoknya, sehingga dapat memenuhi ruangan. B. Alat dan Bahan Adapun alat dan bahan yang digunakan : 9. Lilin 1 buah 10. Mangkok 1 buah 11. Gelas 1 buah 12. Botol 1 buah 13. Balon 1 buah 14. Air secukupnya 15. Neraca 1 buah 16. Plastik secukupnya C. Cara Kerja : Adapun langkah kerja pada percobaan ini yaitu : 1. Mengetahuiciri zat padat a. Siapkan lilin, mangkok dan gelas. b. Letakkan lilin diatas mangkok! Amati bentukdan volumenya? c. Dari mangkok, pindahkan lilin ke atas meja! Amati bentuk dan volumenya? d. Terakhir dari meja, letakkan lilin di dalam gelasamati juga bentuk dan volumenya? e. Lihatlah dalam buku paketmu tentang gerak partikel, gaya tarik menarik, dan jarak antar partikel zat padat!

47 f. Masukkan hasil pengamatanke dalam tabel yang telah tersedia! 2. Mengetahui ciri zat cair a. Siapkan air, mangkok, gelas air mineral, dan botol air mineral! b. Tuangkan air ke dalam mangkok! Amati bentukdan volumenya? c. Dari mangkok, pindahkan air ke gelas air mineral! Amati bentuk dan volumenya? d. Terakhir dari gelas air mineral, masukkan air ke dalam botol air mineral, amati juga bentuk dan volumenya? e. Lihatlah dalam buku paketmu tentang gerak partikel,gaya tarik menarik, dan jarak antar partikel zat cair! f. Masukkan hasil pengamatan ke dalam tabel yang telah tersedia! 3. Mangetahui Ciri Zat Gas a. Siapkan balon dan plastik! b. Tiup balon, Amati bentuk dan volumenya? c. Tiup kantong plastik, Amati bentuk dan volumenya? d. Lihatlah dalam buku paketmu tentang gerak partikel, gaya tarik menarik, dan jarak antar partikel zat gas! e. Masukkan hasil pengamatan ke dalam tabel yang telah tersedia! D. Tabel Pengamatan Isilah tabel berikut berdasarkan hasil percobaanmu! Ciri-Ciri Zat cair Zat padat Gas Volume Bentuk Gerak partikel Gaya tarik menarik Jarak antar partikel Simulasi Setelah kalian melakukan percobaan.silahkan tampilkan simulasi mengenai kesimpulan ataupun konsep dari hasil percobaan kalian. Lalu presentasikan simulasi kalian di dalam kelas!

48 Kegiatan Diskusi Berdasarkan hasil pengamatan simulasi dan diskusi dengan kelompok kalian, Jelaskan sifat dari zat padat, zat cair dan gas! Pertanyaan Akhir 7) Bagaimanakah bentuk dan volume lilin yang diletakkan pada mangkok, yang diletakkan diatas meja dan yang diletakkan pada gelas Jawab : ) Bagaimanakah sifat partikel zat padat, berdasarkan analisis kalian! Jawab : ) Bagaimanakah bentuk dan volumeair yang diletakkan pada gelas, yang diletakkan pada mangkok dan yang diletakkan pada botol Jawab : ) Bagaimanakah sifat partikel zat cair, berdasarkan analisis kalian! Jawab :

49 ... 11) Bagaimana bentuk air yang ada di dalam gelas dan bagaimana bentuk udara di dalam balon? Jawab : 12) Bagaimanakah sifat partikel zat cair, berdasarkan analisis kalian! Jawab :... E. Kesimpulan PERUBAHAN WUJUD Zat NAMA KELOMPOK : ANGGOTA KELOMPOK :

50 Standar Kompetensi : 3. Memahami Wujud Zat dan Perubahannya. Kompetensi Dasar : 3.1 Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan penerapannya dalamkehidupan sehari-hari Indikator: Melakukan percobaan mengenai wujud-wujud zat dan perubahannya dalam kehidupan seharihari secara berkelompok Tujuan Percobaan : Menentukan sifat-sifat zat dan perubahannya Petunjuk Penggunaan LKS 1. Membaca standar kompetensi dan kompetensi dasar untuk mengetahui tujuan pembelajaran yang harus dicapai 2. Melakukan percobaan sesuai dengan apa yanga ada di buku panduan praktikum dan dengan bimbingan guru. 3. Mengisi lembar kerja siswa sesuai dengan hasill yang didapat dari praktikum. KEGIATAN II

51 Pertanyaan awal Sebutkan macam-macam perubahan wujud zat Jawab : Rangkaian Percobaan: A. A. Teori Dasar Perubahan Wujud Zat Setiap zat akan berubah apabila menerima panas (kalor). Es dipanaskan akan mencair. Air dipanaskan akan menguap menjadi uap air (gas). Apabila uap air didinginkan menjadi embun dan kembali menjadi air.air didinginkan menjadi es. Proses perubahan wujud zat tersebut dapat diamati pada diagram.

52 Berdasarkan diagram tersebut, zat dari wujud yang satu ke wujud yang lainnya dapat dijelaskan sebagai berikut. 1. Membeku yaitu perubahan wujud zat dari cair ke padat 2. Mencair atau melebur yaitu perubahan wujud zat dari padat ke cair 3. Menyublim (mengkristal) yaitu perubahan wujud zat dari gas ke padat 4. Menyublim yaitu perubahan wujud zat dari padat ke gas 5. Menguap yaitu perubahan wujud zat dari cair ke gas 6. Mengembun yaitu perubahan wujud zat dari gas ke cair B. Alat dan Bahan Alat dan Bahan h. Air secukupnya i. Gelas Ukur 1 buah j. Es secukupnya k. Bunsen 1 buah l. Lilin 3 batang m. Korek api 1 buah

53 n. Kapur barus 5 butir C. Cara Kerja : Adapun cara kerja pada percobaan ini adalah : 1. Nyalakan lilin, kemudian amati perubahan apa yang terjadi! 2. Memanaskan air hingga mendidih (suhunya mencapai lebih dari 100 derajat) menggunakan kompor bunsen, kemudian amati perubahan apa yang terjadi! 3. Letakkan es batu pada keadaan terbuka, kemudian amati perubahan apa yang terjadi! 4. Letakkan kapur barus pada keadaan terbuka, kemudian amati perubahan apa yang terjadi! 5. Massukkan es batu yang ke dalam gelas, apa yang terjadi di dinding gelas? 6. Mendinginkan lelehan lilin, amati perubahan yang terjadi! D. Tabel Pengamatan Isilah tabel berikut berdasarkan hasil percobaanmu! No Perlakuan Perubahan Wujud Zat Nama Perubahan Wujud 1 Lilin dinyalakan 2 Air dipanaskan 3 Es batu didiamkan 4 Kapur arus yang dibiarkan ditempat terbuka 5 Es Batu pada gelas 6 Lelehan lilin didinginkan m Simulasi Setelah kalian melakukan percobaan.silahkan tampilkan simulasi mengenai kesimpulan ataupun konsep dari hasil percobaan kalian. Lalu presentasikan simulasi kalian di dalam kelas!

54 Kegiatan Diskusi Berdasarkan skema perubahan wujud zat, sebutkan perubahan wujud apa saja yang memerlukan panas dan yang melepaskan panas? Pertanyaan Akhir 7) Bagaimanakah jika lilin dinyalakan, apakah yang terjadi? Jawab : 8) Bagaimana jika air dipanaskan hingga suhu tertentu (lebih dari 100 ) apakah yang terjadi?? Jawab : ) Perhatikan es batu yang didiamkan, apakah yang terjadi? Jawab : 10) Perhatikan kapur barus yang diletakkan di tempat yang terbuka? Apa yang terjadi? Jawab :

55 11) Perhatikan es batu yang dimasukkan ke dalam gelas, apa yang terjadi di dinding gelas? Jawab : 12) Bagaimana jika lelehan lilin yang didinginkan, apa yang terjadi Jawab : Kesimpulan

56 Kunci Jawaban LKSInkuiri Sifat-Sifat Zat A. Merumuskan Hipotesis 1. Ciri zat padat yaitu bentuk dan volumenya tetap 2. Ciri zat cair memiliki volume tetap tetapi bentuk berubah-ubah sesuai dengan yang ditempatinya 3. Ciri zat gas di antaranya bentuk dan volume berubah sesuai dengan tempatnya. B. Melakukan Percobaan Langkah Kerja 1. Percobaan Zat Padat a. Meletakkan lilin diatas mangkok, kemudian mengamati bentuk dan volumenya b. Memindahkan lilin diatas meja, kemudian mengamati bentuk dan volumenya c. Memindahkan lilin diatas gelas, kemudian mengamati bentuk dan volumenya d. Membaca refrensi untuk mencari sifat-sifat zat. 2. Percobaan Zat Cair a. Memasukkan airke dalam gelas, kemudian mengamati bentuk dan volumenya b. Memindahkan air ke dalam mangkok, kemudian mengamati bentuk dan volumenya c. Memindahkan air ke dalam botol, kemudian mengamati bentuk dan volumenya d. Membaca refrensi untuk mencari sifat-sifat zat. 3. Percobaan Zat Gas a. Meniupkan udara ke dalam balon, kemudian mengamati bentuk dan volumenya b. Meniupkan udara ke dalam Mainan Plastik, kemudian mengamati bentuk dan volumenya c. Memindahkanairke dalam platik es, kemudian mengamati bentuk dan volumenya d. Membaca refrensi untuk mencari sifat-sifat zat. C. Simulasi Masing-masing kelompok mensimulasi hasil percobaan (kesimpulan percobaan) di depan kelas. D. Kegiatan Diskusi 1. Sifat-sifat zat padat a. Bentuk dan volumenya tetap b. Letaknya sangat berdekatan c. Susunannya teratur d. Gerakannya tidak bebas, hanya bergetar dan berputar di tempatnya e. Gaya ikatan antar partikel sangat kuat 2. Sifat-sifat zat cair a. Volumenya tetap bentuk nya berubah sesuai tempatnya b. Letaknya berdekatan

57 c. Susunannya tidak teratur d. Gerakannya agak bebas, sehingga dapat bergeser dari tempatnya, tetapi tidak lepas dari kelompoknya e. Gaya ikatan antar partikel agak lemah 3. Sifat-sifat zat gas a. Bentuk dan volumenya berubah sesuai tempatnya. b. Letaknya sangat berjauhan c. Susunannya tidak teratur d. Gerakannya bebas bergerak, sehingga dapat bergeser dari tempatnya dan lepas dari kelompoknya, sehingga dapat memenuhi ruangan. e. Gaya ikatan antar partikel sangat lemah. E. Kesimpulan Wujud zat ada tiga yaitu padat, cair dan gas. Masing-masing zat memiliki sifat-sifat partikel yang berbeda. Adapun sifat masing-masing zat : Sifat-sifat zat padat a. Bentuk dan volumenya tetap b. Letaknya sangat berdekatan c. Susunannya teratur d. Gerakannya tidak bebas, hanya bergetar dan berputar di tempatnya e. Gaya ikatan antar partikel sangat kuat Sifat-sifat zat padat a. Volumenya tetap bentuk nya berubah sesuai tempatnya b. Letaknya berdekatan c. Susunannya tidak teratur d. Gerakannya agak bebas, sehingga dapat bergeser dari tempatnya, tetapi tidak lepas dari kelompoknya e. Gaya ikatan antar partikel agak lemah Sifat-sifat zat padat a. Bentuk dan volumenya berubah sesuai tempatnya. b. Letaknya sangat berjauhan c. Susunannya tidak teratur d. Gerakannya bebas bergerak, sehingga dapat bergeser dari tempatnya dan lepas dari kelompoknya, sehingga dapat memenuhi ruangan. e. Gaya ikatan antar partikel sangat lemah.

58 Perubahan Wujud Zat A. Merumuskan Hipotesis Ada 6 perubahan wujud zat antara lain yaitu: 7. Membeku yaitu perubahan wujud zat dari cair ke padat 8. Mencair atau melebur yaitu perubahan wujud zat dari padat ke cair 9. Menyublim (mengkristal) yaitu perubahan wujud zat dari gas ke padat 10. Menyublim yaitu perubahan wujud zat dari padat ke gas 11. Menguap yaitu perubahan wujud zat dari cair ke gas 12. Mengembun yaitu perubahan wujud zat dari gas ke cair B. Melakukan Percobaan Langkah Kerja : 1. Menyalakan lilin kemudian mengamati perubahan apa yang terjadi 2. Mengamati lelehan lilin, mengamati perubahan apa yang terjadi 3. Memasukkan es ke dalam gelas kemudian mendiamkannya setelah itu mengamati perubahan apa yang terjadi 4. Mengamati dinding gelas yang berisi es, mengamati perubahan apa yang terjadi 5. Memanaskan air pada kompor Bunsen, mengamati perubahan apa yang terjadi 6. Meletakkan kapur barus, kemudian membiarkannya amati perubahan apa yang terjadi. C. Simulasi Masing-masing kelompok mensimulasi hasil percobaan (kesimpulan percobaan) di depan kelas. D. Kegiatan Diskusi Peristiwa mencair adalah perubahan wujud zat padat menjadi cair Contoh : es batu yang mencair, lilin yang meleleh, mentega yang mencair dll Peristiwa membeku adalah perubahan wujud zat cair menjadi padat Contoh : air yang dilettakkan pada lemari es, lelhan lilin yang didiamkan dll Peristiwa menyublim adalah perubahan wujud zat padat menjadi gas Contoh : kapur barus yang didiamkan pada ruangan terbuka, pewangi ruangan dll Peristiwa menguap adalah perubahan wujud cair menjadi gas. Contoh air di panaskan,. Peristiwa menyublim adalah perubahan wujud zat gas menjadi cair Contohnya uap air pada dinding-dinding gelas dll E. Kesimpulan Perubahan wujud zat terdiri dari : Membeku yaitu perubahan wujud zat dari cair ke padat Mencair atau melebur yaitu perubahan wujud zat dari padat ke cair

59 Menyublim (mengkristal) yaitu perubahan wujud zat dari gas ke padat Menyublim yaitu perubahan wujud zat dari padat ke gas Menguap yaitu perubahan wujud zat dari cair ke gas Mengembun yaitu perubahan wujud zat dari gas ke cair

60 Kunci Jawaban LKS Verifikasi Sifat-Sifat Zat F. Pertanyaan awal Padat, cair dan gas G. Tabel Pengamatan Ciri-Ciri Zat cair Zat padat Gas Volume Tetap Tetap Berubah Bentuk Berubah sesuai tempatnya Tetap Berubah Gerak partikel Agak bebas Tidak bebas Sangat bebas Gaya tarik menarik Agak lemah Kuat Sangat lemah Jarak antar partikel renggang Berdekatan Berjauhan H. Simulasi Masing-masing kelompok mensimulasi hasil percobaan (kesimpulan percobaan) di depan kelas. I. Pertanyaan Akhir 1. Bentuk dan volume tetap 2. Sifat zat padat : a. Bentuk dan volumenya tetap b. Letaknya sangat berdekatan c. Susunannya teratur d. Gerakannya tidak bebas, hanya bergetar dan berputar di tempatnya e. Gaya ikatan antar partikel sangat kuat 3. Bentuknya berubah sesuai tempatnya dan volumenya tetap. 4. Sifat-sifat zat cair f. Volumenya tetap bentuk nya berubah sesuai tempatnya g. Letaknya berdekatan h. Susunannya tidak teratur i. Gerakannya agak bebas, sehingga dapat bergeser dari tempatnya, tetapi tidak lepas dari kelompoknya j. Gaya ikatan antar partikel agak lemah 5. Bentuk air di dalam gelas seperti gelas dan bentuk udara 6. Sifat-sifat zat gas f. Bentuk dan volumenya berubah sesuai tempatnya. g. Letaknya sangat berjauhan h. Susunannya tidak teratur

61 i. Gerakannya bebas bergerak, sehingga dapat bergeser dari tempatnya dan lepas dari kelompoknya, sehingga dapat memenuhi ruangan. j. Gaya ikatan antar partikel sangat lemah. J. Kesimpulan Wujud zat ada tiga yaitu padat, cair dan gas. Masing-masing zat memiliki sifat-sifat partikel yang berbeda. Adapun sifat masing-masing zat : Sifat-sifat zat padat f. Bentuk dan volumenya tetap g. Letaknya sangat berdekatan h. Susunannya teratur i. Gerakannya tidak bebas, hanya bergetar dan berputar di tempatnya j. Gaya ikatan antar partikel sangat kuat Sifat-sifat zat padat f. Volumenya tetap bentuk nya berubah sesuai tempatnya g. Letaknya berdekatan h. Susunannya tidak teratur i. Gerakannya agak bebas, sehingga dapat bergeser dari tempatnya, tetapi tidak lepas dari kelompoknya j. Gaya ikatan antar partikel agak lemah Sifat-sifat zat padat f. Bentuk dan volumenya berubah sesuai tempatnya. g. Letaknya sangat berjauhan h. Susunannya tidak teratur i. Gerakannya bebas bergerak, sehingga dapat bergeser dari tempatnya dan lepas dari kelompoknya, sehingga dapat memenuhi ruangan. j. Gaya ikatan antar partikel sangat lemah. Perubahan Wujud Zat F. Pertanyaan awal Ada 6 perubahan wujud zat antara lain yaitu: 13. Membeku yaitu perubahan wujud zat dari cair ke padat 14. Mencair atau melebur yaitu perubahan wujud zat dari padat ke cair 15. Menyublim (mengkristal) yaitu perubahan wujud zat dari gas ke padat 16. Menyublim yaitu perubahan wujud zat dari padat ke gas 17. Menguap yaitu perubahan wujud zat dari cair ke gas 18. Mengembun yaitu perubahan wujud zat dari gas ke cair

62 G. Tabel Pengamatan Isilah tabel berikut berdasarkan hasil percobaanmu! No Perlakuan Perubahan Wujud Zat Nama Perubahan Wujud 1 Lilin dinyalakan Padat menjadi cair Mencair 2 Air dipanaskan Cair menjadi gas Menguap 3 Es batu didiamkan Padat menjadi cair Mencair 4 Kapur arus yang dibiarkan ditempat terbuka Padat menjadi gas Menyublim 5 Es Batu pada gelas (mengamati dinding gelas) Gas mennjadi cair Mengembun 6 Lelehan lilin didinginkan Cair menjadi padat Membeku H. Simulasi Masing-masing kelompok mensimulasi hasil percobaan (kesimpulan percobaan) di depan kelas. I. Pertanyaan Akhir 1. Lilin akan meleleh. Nah disini terjadi proses mencair ( padat menjadi cair) 2. Air akan menguap. Nah disini terjadi proses menguap ( cair menjadi gas) 3. Es batu akan mencair. Nah disini terjadi proses mencair ( padat menjadi cair) 4. Kapur barus akan menyublim. Nah disini terjadi proses menyublim ( padat menjadi gas) 5. Pada dinding gelas akan ada uap air nah disini terjadi proses mengembun (gas menjadi cair) 6. Lelehan lilin akan membeku nah disini terjadi proses membeku (cair menjadi padat) J. Kesimpulan Perubahan wujud zat terdiri dari : Membeku yaitu perubahan wujud zat dari cair ke padat Mencair atau melebur yaitu perubahan wujud zat dari padat ke cair Menyublim (mengkristal) yaitu perubahan wujud zat dari gas ke padat Menyublim yaitu perubahan wujud zat dari padat ke gas Menguap yaitu perubahan wujud zat dari cair ke gas Mengembun yaitu perubahan wujud zat dari gas ke cair

63 RUBRIK PENILAIAN PERILAKU BERKARAKTER Rubrik: Rubrik ini digunakan sebagai acuan dalam memberikan nilai pada instrumen perilaku berkarakter. Skor Deskriptor Keterangan 4 MK (MenjadiKebiasaan/Membudaya) Menjadi Kebiasaan/Membudaya jika peserta didik terus menerus/konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikatorselama proses pembelajaran berlangsung. 3 MB (Mulai berkembang) jika peserta didik mulai konsisten memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indicatorselama proses pembelajaran berlangsung. 2 MT (Mulai terlihat) jika peserta didik mulai memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indikator, tetapi belum konsisten selama proses pembelajaran berlangsung. 1 BT (Belum terlihat) jika peserta didik belum memperlihatkan perilaku yang tertera dalam indicatorselama proses pembelajaran berlangsung. A. Jujur: Perilaku yang didasarkan pada upaya menjadikan dirinya sebagai orang yang selalu dapat dipercaya dalam perkataan, tindakan, dan pekerjaan. Indikator: 1. Tidak menyontek ataupun menjadi plagiat dalam mengerjakan setiap tugas. 2. Mengemukakan pendapat tanpa ragu tentang suatu pokok diskusi. 3. Mengemukakan rasa senang atau tidak senang terhadap pembelajaran. 4. Menyatakan sikap terhadap suatu materi diskusi kelas. 5. Membayar barang yang dibeli di toko sekolah dengan jujur. 6. Mengembalikan barang yang dipinjam atau ditemukan ditempat umum. B. Disiplin: Tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan. Indikator: 1. Selalu teliti dan tertib dalam mengerjakan tugas. 2. Tertib dalam berbahasa lisan dan tulis. 3. Menaati prosedur kerja laboratorium dan prosedur pengamatan permasalahan sosial. 4. Menaati aturan berbicara yang ditentukan dalam sebuah diskusi kelas 5. Tertib dalam menerapkan aturan penulisan untuk karya tulis

TK ranah IPK. Indikator pencapaian. Produk: Menjelaskan sifat sifat zat berdasarkan wujudnya,yai tu: padat,cair dan gas secara jelas

TK ranah IPK. Indikator pencapaian. Produk: Menjelaskan sifat sifat zat berdasarkan wujudnya,yai tu: padat,cair dan gas secara jelas 62 Lampiran 2 PEMETAAN STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR Nama Sekolah : SMP Negeri 3Tegineneng Mata Pelajaran : IPA/ Fisika Kelas/Semester : VII/ Ganjil TahunPelajaran : 2013/2014 Standar Kompetensi
