BAB II GAMBARAN UMUM PT ANUGRAH SETYA WARDANA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. beralamat Jl. HR. Soebrantas Blok A No. 38 Komplek Ruko Mertopolitan

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. pendirian perusahaan nomor 11 tanggal 21 Februari 2003 dihadapan notaris

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM PT. SALSABILA MULTI KARYA. PT. Salsabila Multi Karya (SMK) yang berkedudukan dikota Pekanbaru dan

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. bidang kontraktor, Perusahaan ini didirikan pada tanggal 27 Agustus 1980

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Pada tahun 1989, perusahaan ini didirikan dengan nama PT. Bhineka

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN PADA PT.RIZKI ADHIBUANA PERKASA. pendirian perseroan terbatas No. 19 oleh Notaris Miranti Tresnining Timur SH

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. swasta yang bergerak di bidang kontraktor. CV. Oki Suganda Kabupaten

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. penyelenggara pembuatan rumah, gedung, jalanan, jembatan, dan lainnya. Perusahaan

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. PT. Dipomulyo Mas adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang

FBL. PT. FASILITAS BINTANG LIMA COMPANY PROFILE

-BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. mendukung sistem baru yang diusulkan penulis, maka kami melakukan survei dan

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. PT. Putra Salfan merupakan perusahaan swasta nasional yang bergerak

BAB II TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN

BAB III OBJEK DAN DESAIN PENELITIAN. PT.MRC didirikan di Jakarta berdasarkan akte Notaris Jony Fredrik Berthold

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. pendirian perseroan terbatas nomor 11. PT.Putra Salfan berkedudukan di

BAB II PT IRA WIDYA UTAMA MEDAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. TOTO Ltd didirikan pada tahun 1917 sebagai produsen sanitasi keramik

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN Bentuk, Bidang dan Perkembangan Usaha

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. pokok yang sangat mendasar bagi setiap individu. Kebutuhan pokok ini tidak. cenderung meningkat dari waktu ke waktu.

BAB I PENDAHULUAN. sangat tajam pada dekade terakhir ini. Banyak indikator yang dapat dilihat

BAB II GAMBARAN UMUM PT. RIVEGAMORA. PT. Rivegamora berdiri dengan akte pendirian No.16 tanggal 22

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA SURABAYA,

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. PT. LAPI GANESHATAMA CONSULTING ( PT. LAPI GTC) berdiri

BAB 3 OBJEK PENELITIAN

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. 1.1 Sejarah Singkat dan Masa Perkembangan Perusahaan

Kuesioner Variabel Independen Peranan Audit Internal

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan salah satu negara berkembang yang memiliki laju

BAB III OBYEK PENELITIAN. PT. Dian Hardesa yang bergerak di bidang electronica, electrical, mechanical,

BAB V MANAJEMEN PERUSAHAAN

BAB III OBJEK PENELITIAN DAN METODE PENELITIAN. PT UG didirikan dengan akta notaris Abdul Latief, SH, No.104 tertanggal 29

BAB V RENCANA AKSI. dalam rencana aksi beserta waktu eksekusi dari masing-masing kegiatan tersebut.

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Makmur didirikan pada tanggal 27 Mei 1996, dikantor Notaris Robert

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

STRUKTUR ORGANISASI. By Nina Triolita, SE, MM. Pertemuan Ke 10 Pengantar Bisnis

BAB III OBJEK PENELITIAN

III. METODOLOGI PENULISAN. Design penelitian ini adalah penelitian dengan sifat data deskriptif kuantitatif

BAB V MANAJEMEN PERUSAHAAN

BAB II PROFIL PT. MULTI RAYA ARTTECH. Sumatera Utara. Sebagai sebuah perusahaan yang mengkhususkan diri untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Proyek

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Alamat : Jl. Rungkut Asri Utara VI/2 Surabaya

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Tempat Penelitian dan Gambaran Umum Objek Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. sedang menggalakkan proyek pembangunan di segala bidang untuk dapat

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB I PENDAHULUAN. Standar Akuntansi Keuangan sebagai suatu pedoman dalam penyusunan

BAB I PENDAHULUAN. tercantum dalam maksud dan tujuan perusahaan. Misi tidak akan tercapai tanpa

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2010 / 2011

BAB V MANAJEMEN PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. : CV. Lightmint Contractor. : CV.

BAB II GAMBARAN UMUM PT. MITRA INDAH SEMPURNA. untuk mengembangkan usahanya sehingga bermunculan perusahaan-perusahaan

BAB I TINJAUAN UMUM PERUSAHAAN

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB II RUANG LINGKUP PERUSAHAAN. Berawal dari latar belakang berdirinya PT. Pupuk Sriwidjaja yaitu karena

BAB III SISTEM ORGANISASI DAN MANAJEMEN PROYEK

BAB III SISTEM ORGANISASI DAN MANAJEMEN PROYEK

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. A. Sejarah Singkat dan Keterangan Perusahaan. PT. PT. Intan Nasional Iron Industri merupakan sebuah perusahaan yang

Website : WORKSHOP : Ruko Buana Impian 1 Blok B1 No Batam

BAB II PROFIL PT.(PERSERO) PELABUHAN INDONESIA I BELAWAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PROPOSAL PENAWARAN KERJASAMA

BAB 1 PENDAHULUAN. pemerataan pembangunan belum dapat juga dinikmati oleh seluruh masyarakatnya terutama

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menjalankan suatu usaha, baik yang bergerak di bidang jasa maupun

1. Jawaban Quiz. A. Direktur Utama

BAB III METODOLOGI ANALISIS

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. pada tahun 2002, perusahaan ini berdiri dengan akta notaris NO SPP. 161/2001.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. operasi serta membentuk perusahaan perusahaan modal ventura atau bergabung dengan

BAB II TINJAUAN UMUM LOKASI PENELITIAN. A. Gambaran Umum PT. Freshklindo Graha Solusi

PT RISTIA BINTANG MAHKOTASEJATI TBK PUBLIC EXPOSE 31 MARET MARET 2016

BAB III SISTEM ORGANISASI DAN MANAJEMEN PROYEK PT.NUSA RAYA CIPTA

VIII. SISTEM MANAJEMEN DAN ORGANISASI PERUSAHAAN

7. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 50 Tahun 1999 tentang Kepengurusan Badan Usaha Milik Perusahaan Daerah;

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. optimal baik segi mutu maupun ekonomi. Dibutuhkan proses perencanaan yang

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA

BAB II SUMATERA EYE CENTER MEDAN. yang menyediakan barang dan jasa bagi masyarakat dengan maksud untuk

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB III SISTEM ORGANISASI DAN MANAJEMEN PROYEK. digunakan dalam pelaksanaan pembangunan proyek, oleh karena itu dibutuhkan

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN. yang berlokasi di Jakarta, Indonesia. PT. SURYAPRABHA JATISATYA

PT. ALAM ANNISA SEJAHTERA ABADI

POLA STRUKTUR ORGANISASI MANAJEMEN KUALITAS PADA KONTRAKTOR BESAR DI INDONESIA

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil evaluasi yang telah dibahas pada bab sebelumnya maka

Transkripsi:

BAB II GAMBARAN UMUM PT ANUGRAH SETYA WARDANA 2.1 Sejarah Berdirinya Perusahaan Anugrah Setya Wardana Batang PT Anugrah Setya Wardana adalah perusahaan yang bergerak di bidang properti yang berdiri sejak tahun 2009. Pada awal berdirinya perusahaan ini dipimpin oleh Bapak Setyono S.Pd. M.M, kemudian digantikan oleh Bapak Galih Sukma Nugraha pada tahun 2011 dan Bapak Setyono S.Pd. M.M beralih menjadi penasehat utama di perusahaan ini. Perusahaan ini memegang konsep yang mengedepankan kualitas, mutu serta menghasilkan hunian yang aman, nyaman dan asri untuk setiap tipe hunian yang diinginkan dengan didukung tenaga kerja yang ahli di bidangnya. Untuk saat ini perusahaan tidak hanya bergerak di bidang properti berupa perumahan saja, tetapi masih berkembang di sektor Industri, Pertanian, Peternakan dan Pusat Kesehatan. 1.2 Visi dan Misi PT Anugrah Setya Wardana Batang PT Anugrah Setya Wardana memiliki visi dan misi sebagai berikut: Visi Dalam menjalankan usahanya, PT Anugrah Setya Wardana memiliki visi sebagai berikut : Menjadi salah satu pengembang dan pengelola properti terbaik di Indonesia. 7

8 Misi PT Anugrah Setya Wardana Batang Misi yang dipegang dan berusaha diwujudkan PT Anugrah Setya Wardana adalah 1. Memberi produk dan pelayanan yang bermutu. 2. Mengoptimalkan produktifitas seluruh sumber daya yang dimiliki. 3. Membangun sumber daya manusia yang berkualits serta iklim kerja yang baik untuk mencapai kinerja yang tinggi. 4. Peduli pada aspek sosial dan lingkungan di setiap unit usaha. 1.3 Struktur Organisasi PT Anugrah Setya Wardana Batang Ada beberapa bentuk struktur organisasi yang dapat dipilih oleh perusahaan untuk menjalankan perusahaannya. Struktur organisasi berguna untuk menunjukkan adanya beberapa pembagian kerja dan menunjukkan bagaimana fungsi-fungsi yang berbeda dapat dikoordinasikan. PT Anugrah Setya Wardana sendiri dalam menjalankan kegiatan usahanya memilih untuk menggunakan struktur organisasi garis/lini. Struktur organisasi garis atau lini adalah suatu bentuk organisasi dimana pelimpahan wewenang langsung secara vertikal dan sepenuhnya dari pimpinan terhadap bawahannya. Kelebihan dari bentuk organisasi ini adalah proses pengambilan keputusan dapat berjalan cepat karena atasan dan bawahan dihubungkan dengan satu garis kepemimpinan dan dapat menciptakan kedisiplinan dan loyalitas yang tinggi bagi bawahan. Secara lengkap, struktur organisasi PT Anugrah Setya Wardana adalah sebagai berikut:

9 Gambar 2.1 : Struktur Organisasi PT Anugrah Setya Wardana Batang Tahun 2011 Direktur Utama Direktur Keuangan Manager Umum Direktur Pemasaran Administrasi Staf Utama Supervisor Sumber : Dokumen PT Anugrah Setya Wardana batang tahun 2011 Selain pesero aktif yang menjadi pengurus perusahaan, perseroan terbatas juga memiliki pesero pasif sebagai pemilik modal. Daftar pemegang saham PT Anugrah Setya Wardana adalah sebagai berikut: Tabel 2.1 : Daftar Pemegang Saham PT Anugrah Setya Wardana Tahun 2011 NO NAMA ALAMAT PERSENTASE 1 Galih Sukma Kebumen 03/01 Nugraha S.H. Tersono Batang 50 2 Imania Sukma Dewi Kebumen 03/01 Amd.Keb S.Pd Tersono Batang 50 Sumber : Dokumen PT Anugrah Setya Wardana tahun 2011 Keterangan : PT Anugrah Setya Wardana merupakan perseroan yang memiliki pesero aktif ( pesero pengurus ) dan pesero pasif ( pesero diam ) atau pemegang saham. Pesero aktif di sini dipimpin oleh seorang direktur dengan dibantu oleh direktur keuangan,direktur pemasaran dan manajer umum, serta staf umum, administrasi

10 dan supervisor yang bertanggung jawab kepada manajer umum. Tugas dari masing-masing pengurus tersebut adalah: 1. Direktur Direktur sebagai pemilik dan pemegang kekuasan tertinggi dalam sebuah perusahaan. Direktur memiliki kekuasan penuh untuk mengatur jalannya sebuah perusahaan. 2. Direktur Keuangan Direktur keuangan bertanggung jawab kepada direktur utama dan membawahi departemen personalia dan umum. Tugas direktur keuangan adalah merencanakan, mengembangkan dan ajuntansidi perusahaan dalam memberikan informasi keuangan secara komprehensif dan tepat waktu untuk membantu perusahaan dalam proses pengambila keputusan yang mendukung pencapaian target financial perusahaan. 3. Direktur pemasaran Direktur pemasaran bertugas untuk merencanakan, mengarahkan dan mengawasi seluruh kegiatan direktorat pemasaran untuk merencanakan strategi pemasaran. 4. Manajer Umum Manajer umun bertugas untuk menjamin ketersediaan, keakuratan, ketepatan, dan keamanan informasi serta pengaturan organisasi yang baik serta dibutuhkan untuk mencapai tujuan perusahaan. Manajer umum juga membawahi antara lain : a. Staf umum Staf umum bertugas membantu manajer untuk menyiapkan aspek administrasi secara menyeluruh yang bertujuan untuk kelancaran kegiatan perusahaan. b. Administrasi Bagian administrasi bertugas sebagai pemecah masalah, memberikan bantuan dan dukungan ke seluruh karyawan ketika tidak bisa menyelesaikan tugas yang diembankan.

11 c. Supervisor Supervisor memiliki tugas utama untuk memonitor, mengawasi dan mengarahkan anak buah yang dipimpinnya merujuk dengan sesuai standar kerja atau pedoman arahan dari jabatan diastasnya. 1.4 Kegiatan Usaha PT Anugrah Setya Wardana Batang PT Anugrah Setya Wardana merupakan sebuah perusahaan properti yang mengerjakan berbagai kegiatan pembangunan. Menurut akta pandirian perusahaan PT Anugrah Setya Wardana menjalankan usaha dalam bidang : 1. Pembangunan berbagai jenis tipe hunian. 2. Pembuatan sketsa atau desain bangunan untuk proyek pembangunan. 3. Pemborong (kontraktor), perencanaan, pengawasan dan pelaksanaan bermacam-macam proyek pembangunan antara lain gedung-gedung, jalan, jembatan, real estate, landasan-landasan, serta pemasangan instalasi listrik, air ledeng, telekomunikasi dan irigasi, mekanikal-elektrikala, dan pemasangan pipa-pipa; 4. Pengadaan interior rumah maupun kantor. 5. Pembangunan serta pengembangan sektor industri, pertanian, peternakan dan pusat kesehatan. 6. Pengadaan segala macam barang utamanya alat-alat keselamatan kerja seperti helmet, masker, safety shoes, dan lain-lain sesuai dengan spesifikasi yang diinginkan pihak pemakai jasa.