EVALUASI PROSEDUR PENGARSIPAN DOKUMEN PENGADAAN TERKAIT SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 PADA PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001 : 2008 PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR. (Studi Pada PT. Macanan Jaya Cemerlang Klaten)

EVALUASI PENGELOLAAN ASET TETAP PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA

EVALUASI PROSEDUR PENGADAAN BERAS DALAM NEGERI DILINGKUNGAN GUDANG BULOG TRIYAGAN

ANALISIS SISTEM PENGELOLAAN UPAH PEKERJA HARIAN LEPAS PERUM BULOG SUB III DIVRE SURAKARTA ( GUDANG MEGER )

SISTEM PROMOSI JABATAN UNTUK KARYAWAN DI PT. ASKRINDO (PERSERO) CABANG SURAKARTA

Analisis Sistem Perekrutan dan Seleksi Karyawan pada CV. Hasta Karya Gombong

IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA TENAGA KERJA BAGIAN PELAYANAN DAN TEKNIK. PT. PLN (Persero) AREA MADIUN

ANALISIS IMPLEMENTASI PELATIHAN KERJA DALAM RANGKA PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT.SOLO MURNI

ANALISIS PERAMALAN PENJUALAN BERAS PSO UNIT PENGOLAHAN GABAH BERAS TAHUN 2015 PADA BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA

DISTRIBUSI KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO ANTAR UNIT KERJA BRI PERIODE STUDI KASUS PT. BANK RAKYAT INDONESIA Tbk. KANTOR CABANG KARANGANYAR

ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS PRODUK BKS DI CV. MEDIATAMA SURAKARTA DENGAN DIAGRAM KONTROL-P

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DAN KINERJA SUMBER DAYA MANUSIA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH JAWA BARAT DAN BANTEN, Tbk.

ANALISIS PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PADA PERUSAHAAN KECAP BAWANG

ANALISIS EFEKTIVITAS DAN KONTRIBUSI PENERIMAAN PAJAK HOTEL DAN PAJAK RESTORAN TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN

EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN BARANG PADA GUDANG MEDIS RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

EVALUASI KESESUAIAN PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH BERBASIS AKRUAL TERHADAP PENGELOLAAN ASET TETAP PADA BAPPEDA KARANGANYAR

TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya Program Studi Diploma 3 Keuangan Perbankan

PERTUMBUHAN NILAI INVESTASI, UNIT USAHA DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DI KOTA SURAKARTA (TAHUN )

ROSSINTA HARDIYANTI NIM F

ANALISIS TERHADAP PENYELESAIAN PERMOHONAN PENGURANGAN / PENGHAPUSAN SANKSI ADMINISTRASI TERKAIT PMK 91 DI KANWIL DJP JATENG II SURAKARTA

ANALISIS TRANSFORMASI PT ASKES (PERSERO) MENJADI BPJS KESEHATAN

PERAMALAN KEBUTUHAN KERTAS ROLL CD PENA UNTUK PRODUKSI

STRATEGI PENETAPAN HARGA PADA PT. USAHA DAGANG SUMBER REJEKI SURAKARTA

PROSEDUR PENGELOLAAN ARSIP DINAMIS DI KANTOR ARSIP DAN PERPUSTAKAAN DAERAH KOTA SURAKARTA

ANALISIS EFEKTIVITAS PENERIMAAN PAJAK REKLAME TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI SURAKARTA

IMPLEMENTASI PROSEDUR PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PD. BPR BANK SOLO

IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN MUTU TERHADAP PEMERIKSAAN MUTU DALAM PROSES PRODUKSI LINE I PADA PT SARI WARNA ASLI KARANGAYAR

ABSTRAK PROSEDUR TAKE OVER KREDIT PENSIUN PADA BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL PURNA BAKTI KANTOR CABANG PEMBANTU KARANGANYAR

PENGELOLAAN KUPEDES BERMASALAH UNTUK MENINGKATKAN PROFITABILITAS PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT NGRINGO KARANGANYAR

IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA PT. SARIWARNA ASLI II BOYOLALI

ANALISIS IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA DEPARTEMEN WEAVING 2 PT. KUSUMA HADI SANTOSA

TUGAS AKHIR PROSEDUR PT. ASURANSI JIWASRAYA CABANG SURAKARTA DALAM PELAYANAN KLAIM NASABAH

ANALISIS EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS FAKTOR- FAKTOR PRODUKSI PADA PT.SOELYSTYOWATY KUSUMA TEXTILE SRAGEN

IMPLEMENTASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS NASABAH PRODUK DANA BANK TABUNGAN NEGARA (BTN)

PENERAPAN STRATEGI RELATIONSHIP MARKETING PADA PT. BATIK DANAR HADI SURAKARTA DIVISI EKSPOR SEBAGAI UPAYA MEMPERTAHANKAN PELANGGAN TUGAS AKHIR

ANALISIS BEBAN KERJA KARYAWAN PADA PT INDACO COATINGS INDUSTRY KARANGANYAR

PENGELOLAAN BARANG HABIS PAKAI (ALAT TULIS KANTOR) PADA DINAS PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN, KOPERASI DAN UMKM KABUPATEN KARANGANYAR

EVALUASI PROSEDUR REKONSILIASI BARANG MILIK DAERAH OLEH DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET (DPPKA) SURAKARTA

EVALUASI DAN KONTRIBUSI PENERIMAAN PAJAK REKLAME DI DPPKAD KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN ANGGARAN TUGAS AKHIR

PROSEDUR PENGELOLAAN UANG RUSAK DI KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA SOLO

PENERAPAN STRATEGI SEGMENTING TARGETING DAN POSITIONING PADA IKOT QOLBUN SALIM

EVALUASI SISTEM PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BENGAWAN INTI KHARISMA

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BIDANG PENGELOLAAN, PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PASAR PADA DINAS PERDAGANGAN SRAGEN

HALAMAN JUDUL PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN TENAGA KERJA (K3) PADA PT SOELISTYOWATI KUSUMA TEXTILE

IMPLEMENTASI PENGELOLAAN KEUANGAN BLUD TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA RSUD GAMBIRAN KOTA KEDIRI

EVALUASI PENGENDALIAN INTERNAL SISTEM PEMBAYARAN PENSIUN JANDA ATAU DUDA PADA PT TASPEN PERSERO KANTOR CABANG SURAKARTA

EFEKTIVITAS STRATEGI NEGOSIASI SUN TZU DALAM KEGIATAN PEMASARAN CV PRINCE ENTERPRISE

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi tugas dan persyaratan mencapai derajat Gelar. Ahli Madya Program Studi Diploma III Akuntansi.

PENERAPAN MANAJEMEN RISIKO DI BAGIAN LOAN DOCUMENT PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (Persero) Tbk. KANTOR CABANG SURAKARTA

EVALUASI PENERIMAAN RETRIBUSI BUS TINGKAT WISATA WERKUDARA TAHUN

PENYUSUNAN STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) MESIN TFO DI BAGIAN WINDING PT KUSUMAPUTRA SANTOSA

IMPLEMENTASI KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K-3) DI AKADEMI KOMUNITAS INDUSTRI TEKSTIL DAN PRODUK TEKSTIL SURAKARTA

TUGAS AKHIR DISUSUN OLEH : NANI SETYOWATI PUTRI F PROGRAM STUDI DIPLOMA 3 KEUANGAN DAN PERBANKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

PENERAPAN SISTEM AUTOMASI DAN MANUAL PADA LAYANAN SIRKULASI DI KANTOR PERPUSTAKAAN, ARSIP DAN DOKUMENTASI KABUPATEN SUKOHARJO

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN BERBASIS KAS MENUJU BASIS AKRUAL PADA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KOTA SURAKARTA. Tugas Akhir

ANALISIS SISTEM PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PT. SRI REJEKI ISMAN SUKOHARJO

PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PENGHAPUSAN NOMOR POKOK WAJIB PAJAK (NPWP) ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK (KPP) PRATAMA SUKOHARJO TUGAS AKHIR

PERAMALAN PRODUKSI PRODUK BATEEQ MENGGUNAKAN METODE MOVING AVERAGE DAN EXPONENTIAL SMOOTHING PADA PT. EFRATA RETAILINDO SUKOHARJO

ANALISIS SISTEM ADMINISTRASI OPERASIONAL GUDANG PADA PT. TIRTA INVESTAMA KLATEN

PENGELOLAAN ARSIP DI KANTOR PENGADILAN NEGERI KARANGANYAR

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN MUTU DAN KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK Dr. PAYAMTA, CPA SURAKARTA

PENGEMBANGAN KINERJA STAF DI BAGIAN UMUM SEKRETARIAT DAERAH KOTA SURAKARTA

HALAMAN JUDUL SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BIDANG AKADEMIK PADA AKADEMI KOMUNITAS INDUSTRI TEKSTIL DAN PRODUK TEKSTIL SURAKARTA

ANALISIS KONTRIBUSI PAJAK PARKIR TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KOTA SURAKARTA (TAHUN )

STRATEGI PENYELESAIAN PEMBIAYAAN BERMASALAH PADA PRODUK BSM GADAI EMAS DI PT. BANK SYARIAH MANDIRI KANTOR CABANG PEMBANTU PALUR

ANALISIS STRATEGI IMPLEMENTASI PEMOTONGAN HARGA DALAM UPAYA MENINGKATKAN PENJUALAN PRODUK Studi : PT. Efrata Retailindo Sukoharjo

PERAN LOAN SERVICE DALAM PEMBIAYAAN KPR DAN REALISASI KREDIT PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) TBK. KANTOR CABANG SOLO

TUGAS AKHIR. Oleh CECILLIA CLAUDIAS PRATIWI F

PENERAPAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DALAM UPAYA MEMINIMALISASIKAN KECELAKAAN KERJA DI BAGIAN PRODUKSI PADA PT. WANGSA JATRA LESTARI.

ANALISIS KEBIJAKAN AKUNTANSI PENDAPATAN PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) KOTA SURAKARTA

PENGARUH KEGIATAN EKSTENSIFIKASI WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TERHADAP PENERIMAAN PPH ORANG PRIBADI DI KPP PRATAMA SURAKARTA

TUGAS AKHIR. Oleh: IMANUEL PURNA PUTRA WARDOYO NIM F PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

SISTEM PENGUPAHAN KARYAWAN PERJANJIAN KERJA WAKTU TERTENTU DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA IX PABRIK GULA TASIKMADU KARANGANYAR

ADMINISTRASI PEMASANGAN SAMBUNGAN AIR BERSIH BARU DAN PENUTUPAN SAMBUNGAN AIR BERSIH PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KOTA SURAKARTA

ANALISIS BRAND AWARENESS PRODUK KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) BTN PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) SURAKARTA

PENERAPAN MANAJEMEN RISIKO KREDIT DALAM UPAYA MENEKAN KREDIT BERMASALAH PADA PT BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL (BTPN) KCP KARANGANYAR

ANALISIS PENGEMBANGAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DI PD. BPR BANK SOLO

PROSEDUR PENGAJUAN KLAIM JAMINAN KECELAKAAN KERJA DI BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL KETENAGAKERJAAN KANTOR CABANG SURAKARTA

PROSEDUR PENGADAAN PERSEDIAAN DAN PEMELIHARAAN BARANG KANTOR DI PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. CABANG SLAMET RIYADI SURAKARTA TUGAS AKHIR

EFEKTIVITAS SOSIAL MEDIA SEBAGAI SARANA PROMOSI OLEH SOLO PARAGON LIFESTYLE MALL

PENERAPAN MANAJEMEN KOMPLAIN UNTUK MENINGKATKAN KEPUASAN PESERTA DI PT TASPEN (PERSERO) CABANG SURAKARTA TUGAS AKHIR

EVALUASI PENYERAPAN DANA BERGULIR PADA DINAS KOPERASI DAN UMKM KOTA SURAKARTA TUGAS AKHIR. Program Studi DIII Akuntansi. Oleh: NURILHAM SETYO HARJONO

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGADAAN BERAS PADA PERUM BULOG SUBDIVRE SURAKARTA TUGAS AKHIR

PERANAN DESAINER GRAFIS DALAM KERJA TIM DI DIVISI KREATIF PT. SIMPUL REKACITRA YOGYAKARTA

HALAMAN JUDUL SISTEM PENGAJUAN SURAT PERMOHONAN INFORMASI TATA RUANG DI BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN BOYOLALI

ANALISIS PRODUKTIVITAS DAN BEBAN KERJA KARYAWAN PADA HASIL REACHING DAN DRAWING DEPARTEMEN WEAVING 2 PT. KUSUMAHADI SANTOSA TUGAS AKHIR

PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT UMUM DAN PENYELESAIAN KREDIT MACET PADA PD. BKK PASAR KLIWON SURAKARTA

PENGARUH MEDIA PROMOSI DAN KOMUNIKASI TERHADAP PENJUALAN EKSPOR PT BATIK ARJUNA CEMERLANG, SUKOHARJO, JAWA TENGAH TUGAS AKHIR

KEANEKARAGAMAN KOLEKSI BAHAN PUSTAKA DI PERPUSTAKAAN SMA KRISTEN KALAM KUDUS SUKOHARJO

STUDI KASUS PAJAK PENGHASILAN ATAS JASA KONSTRUKSI (PAJAK PENGHASILAN PASAL 4 AYAT (2) DAN PASAL 23) DI PUSAT PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

ADMINISTRASI PENGADAAN BAHAN BAKU DI PT. RAKABU SEJAHTRA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENENTU GREEN PURCHASE INTENTION (Studi pada Produk Merek Tupperware)

ADMINISTRASI PELAYANAN PEMBAYARAN DANA PENSIUN BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) DI PT. TASPEN (PERSERO) CABANG SURAKARTA

ANTESEDEN KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Pelanggan KaliMilk di Surakarta)

ANALISIS PERKEMBANGAN DAN STRATEGI PEMASARAN PRODUK TABUNGAN IB HASANAH PADA PT BANK BNI SYARIAH KANTOR CABANG SURAKARTA PERIODE

PROSEDUR PENGADAAN BAHAN BAKU BENANG DI PT. KUSUMAHADI SANTOSA

ANALISIS PROSEDUR AUDIT LAPORAN KEUANGAN BLUD PUSKESMAS OLEH KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) WARTONO DAN REKAN

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN USAHA COUNTER HANDPHONE DI MATAHARI SINGOSAREN SOLOTAHUN 2015

PERBANDINGAN PERTUMBUHAN SIMPANAN ANTAR UNIT KERJA BRI KANTOR CABANG KARANGANYAR PERIODE STUDI KASUS BANK RAKYAT INDONESIA CABANG

PERSETUJUAN. Disusun Oleh: AGATONIKA RISTIYONO D Disetujui Untuk Dipertahankan di hadapan Tim Penguji

Transkripsi:

EVALUASI PROSEDUR PENGARSIPAN DOKUMEN PENGADAAN TERKAIT SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 PADA PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA TUGAS AKHIR Diajukan Untuk Memenuhi Syarat-Syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya Manajemen Bisnis Oleh : PUTRI PRISKHAWATI NIM F3512070 PROGRAM STUDI D3 MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2015

ABSTRAK EVALUASI PROSEDUR PENGARSIPAN DOKUMEN PENGADAAN TERKAIT SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 PADA PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA PUTRI PRISKHAWATI F3512070 Tujuan penelitian ini adalah untuk melakukan kajian atau implementasi penerapan prosedur pengarsipan dokumen khususnya dokumen pengadaan pada Perum Bulog Sub Divre III Surakarta saat ini sudah memenuhi Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 atau belum. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa penerapan prosedur pengarsipan dokumen pengadaan pada Perum Bulog Sub Divre III Surakarta sudah menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001:2008, tetapi belum bisa dikatakan maksimal, karena prosedur penyusunannya belum sesuai menurut SOP sistem manajemen mutu ISO 9001:2008 yang diperoleh dari TIM ISO. Selain itu penyusunan dokumennya juga belum tersusun rapi sehingga masih rumit dalam proses pengarsipan. Selain itu perusahaan perlu melakukan audit dalam pelaksanaan ISO secara periodik, bekerja sama dengan tim ISO tentang pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 dalam meningkatkan pengarsipan dokumen khususnya dokumen pengadaan yang dilaksanakan sesuai prosedur yang telah ditetapkan. Kata kunci: Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 ii

ABSTRACT EVALUATION PROCEDURES FILLING THE PROCUREMENT OF DOCUMENTS RELATED QUALITY MANAGEMENT SYSTEM ISO 9001:2008 IN PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA PUTRI PRISKHAWATI F3512070 The purpose of this study was to conduct a study or implementation the occupational document archiving procedures, especially in the procurement documents Bulog Sub Divre III Surakarta today already meet the Quality Management System ISO 9001:2008 or not. Based on the research that has been done, it can be concluded that the application procedures document archiving procurement Bulog Sub Divre III Surakarta has implemented a quality management system ISO 9001:2008, but it can not be said to be the maximum, because the procedure formulation is not appropriate according to SOP quality management system ISO 9001:2008 obtained from TEAM ISO. Besides the preparation of the document has not been organized so it is still complicated in the archiving process. In addition the company needs to conduct an audit in the implementation of ISO periodically, working with the team on the implementation of ISO Quality Management System ISO 9001:2008 in improving the archiving of documents, especially procurement documents are conducted in accordance with established procedures. Keyword : Quality Management System ISO 9001:2008 iii

HALAMAN PERSETUJUAN Tugas Akhir dengan Judul: EVALUASI PROSEDUR PENGARSIPAN DOKUMEN PENGADAAN TERKAIT SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001 : 2008 PADA PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA Surakarta, 14 Januari 2017 Telah disetujui oleh Dosen Pembimbing Desy Mayasari S.E, M.Sc. NIP. 1987121120130201 iv

HALAMAN PENGESAHAN Tugas Akhir dengan judul: EVALUASI PROSEDUR PENGARSIPAN DOKUMEN PENGADAAN TERKAIT SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 PADA PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA Telah disahkan oleh Tim Penguji Tugas Akhir Program Studi Diploma III Manajemen Bisnis Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta Surakarta, 24 Februari 2017 Tim Penguji Tugas Akhir 1. Suryandari Istiqomah S.E, M.sc ( ) NIP. 1984091620140401 Penguji 2. Desy Mayasari S.E, M.Sc ( ) NIP. 1987121120130201 Pembimbing v

SURAT PERNYATAAN TUGAS AKHIR Yang bertanda tangan di bawah ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret: Nama NIM Program Studi Judul Tugas Akhir : Putri Priskhawati : F3512070 : D3 Manajemen Bisnis : Evaluasi Prosedur Pengarsipan Dokumen Pengadaan Terkait Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Pada Perum Bulog Sub Divre III Surakarta Menyatakan dengan sebenarnya, bahwa Tugas Akhir yang saya buat ini adalah benar-benar merupakan hasil karya sendiri dan bukan merupakan hasil jiplakan/saduran dari karya orang lain. Apabila ternyata dikemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa penarikan Ijazah dan pencabutan gelar Ahli Madya. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Surakarta, 13 Januari 2017 Mahasiswa Putri Priskhawati NIM. F3512070 vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO: Barang siapa meringankan beban orang yang dalam kesulitan, maka Allah akan meringankan bebannya di dunia dan di akhirat (HR. Muslim) Entah akan berkarir atau menjadi ibu rumah tangga, seorang wanita wajib berpendidikan tinggi karena mereka akan menjadi seorang ibu. Ibu-ibu yang cerdas akan melahirkan anak-anak yang cerdas (Dian Sastrowardoyo) Jangan menunggu sebuah keajaiban, karena seluruh hidup anda adalah keajaiban (Penulis) Karya ini dipersembahkan kepada: - Almarhum Bapak dan Ibu tersayang - Mas Puput, Mas Wendi dan Dek Nia tersayang - Sahabat Rumahku dan Temanteman Seperjuangan D3 Manajemen Bisnis - Almamater UNS tercinta. vii

KATA PENGANTAR Segala puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Karunia-Nya sehingga Laporan Tugas Akhir dengan judul Evaluasi Prosedur Pengarsipan Dokumen Pengadaan Terkait Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Pada Perum Bulog Sub Divre III Surakarta, ini dapat diselesaikan dengan baik. Tugas akhir ini disusun untuk memenuhi syarat-syarat Mencapai Gelar Ahli Madya pada Program Diploma III Program Study Manajemen Bisnis Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam kesempatan ini penulis sampaikan ucapan terima kasih kepada pihak-pihak yang membantu menyusun laporan tugas akhir ini: 1. Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis. 2. Drs. Heru Purnomo, M.M. selaku Ketua Program Studi D3 Manajemen Bisnis Universitas Sebelas Maret. 3. Desy Mayasari S.E, M.Sc. selaku Pembimbing Tugas Akhir yang telah memberikan pengarahan selama penyusunan tugas akhir. 4. Deni Dwi Hartomo S.E.,M.Sc selaku Pembimbing Akademik yang selalu memberikan semangat dan nasehat yang baik. 5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan ilmunya kepada penulis. 6. Yudy Prakasa Yudha selaku kepala Sub Divre Surakarta yang telah memberikan ijin untuk magang dan melakukan penelitian. 7. Nanang Harianto selaku pembimbing magang selama magang di Perum Bulog Sub Divre III Surakarta, yang telah membantu dan memberikan data-data yang diperlukan penulis selama magang. 8. Semua staff dan karyawan Perum Bulog Sub Divre III Surakarta yang telah membantu kelancaran kegiatan magang kerja. viii

9. Untuk keluargaku Mas Puput, Mas Wendi dan Dek Nia yang senantiasa memberikan kasih sayang, temanku Arisya dan Restu yang telah membantu dan selalu memberi semangat dalam mengerjakan Tugas Akhir. 10. Untuk Gengs (Arisya,Mely,Mutri,Ghina,Reva,Agnes,Icha) terima kasih sudah menemani suka duka selama ini, dan sukses untuk kita semua. 11. Untuk rekan-rekan seperjuangan D3 Manajemen Bisnis A angkatan 2012 dan rekan-rekan magang yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu, namun rasa terima kasih saya ucapkan yang sebesar-besarnya kepada kalian semua. Penulis menyadari sepenuhnya atas kekurangan dalam penulisan tugas akhir ini.untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun.namun demikian karya sederhana ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membutuhkan. Surakarta, Januari 2017 Penulis ix

DAFTAR ISI halaman ABSTRAK... ii ABSTRACT... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN PENGESAHAN... v SURAT PERNYATAAN TUGAS AKHIR... vi MOTTO DAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... 13 BAB I... Error! Bookmark not defined. PENDAHULUAN... Error! Bookmark not defined. A. LATAR BELAKANG MASALAH... Error! Bookmark not defined. B. RUMUSAN MASALAH... Error! Bookmark not defined. C. TUJUAN PENELITIAN... Error! Bookmark not defined. D. MANFAAT PENELITIAN... Error! Bookmark not defined. E. METODE PENELITIAN... Error! Bookmark not defined. BAB II... Error! Bookmark not defined. TINJAUAN PUSTAKA... Error! Bookmark not defined. A. Pengertian-Pengertian yang berkaitan dengan arsip. Error! Bookmark not defined. B. Dokumen Pengadaan... Error! Bookmark not defined. C. ISO sebagai Sistem Manajemen Mutu... Error! Bookmark not defined. D. ISO 9001:2008... Error! Bookmark not defined. BAB III... Error! Bookmark not defined. ANALISIS DAN PEMBAHASAN... Error! Bookmark not defined. A. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN... Error! Bookmark not defined. 1. Sejarah Berdirinya Perum Bulog... Error! Bookmark not defined. 2. Visi dan Misi Perum Bulog Sub Divre III Surakarta... Error! Bookmark not defined. x

3. Lokasi Perum Bulog Sub Divre III Surakarta... Error! Bookmark not defined. 4. Struktur Organisasi Perum Bulog Sub Divre III Surakarta... Error! Bookmark not defined. B. LAPORAN MAGANG KERJA... Error! Bookmark not defined. 1. Pengertian Magang Kerja... Error! Bookmark not defined. 2. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Magang Kerja... Error! Bookmark not defined. 3. Tujuan Magang Kerja... Error! Bookmark not defined. 4. Manfaat Magang Kerja... Error! Bookmark not defined. 5. Kegiatan Magang Kerja... Error! Bookmark not defined. C. PEMBAHASAN MASALAH... Error! Bookmark not defined. 1. Syarat Dokumen menurut ISO... Error! Bookmark not defined. 2. Prosedur Pengarsipan Dokumen Pengadaan pada Perum Bulog Sub Divre III Surakarta... Error! Bookmark not defined. 3. Pengarsipan Dokumen sesuai Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 Error! Bookmark not defined. BAB IV... Error! Bookmark not defined. PENUTUP... Error! Bookmark not defined. A. KESIMPULAN... Error! Bookmark not defined. B. SARAN... Error! Bookmark not defined. DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

DAFTAR GAMBAR GAMBAR halaman Gambar III.1 Struktur Sub Divre Surakarta... Error! Bookmark not defined. Gambar III.2 Prosedur Pengarsipan Dokumen Perum BulogError! Bookmark not defined. Gambar III.3 Prosedur Pengarsipan Dokumen ISO 9001:2008Error! Bookmark not defined. xii

xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Form Penilaian Magang Kerja Lampiran 2. Lembar Monitoring Dosen Pembimbing Kuliah Magang Kerja Lampiran 3. Gambar Kegiatan Magang Kerja xiii