SKRIPSI DAMPAK PEMBANGUNAN BANDARA KUALA NAMU TERHADAP PERKEMBANGAN EKONOMI PENDUDUK SEKITAR BANDARA OLEH : PAHARUDDIN SIREGAR

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI ANALISIS DAMPAK SOSIAL DAN EKONOMI PENGEMBANGAN KAWASAN EKONOMI KHUSUS INDUSTRI KELAPA SAWIT SEI MANGKEI DI KECAMATAN BANDAR OLEH :

SKRIPSI ANALISIS PENGEMBANGAN EKONOMI KREATIF DI KABUPATEN DELI SERDANG (STUDI KASUS: KERAJINAN TANGAN) OLEH. Deliana Rehulina Barus

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK SOSIAL DAN KAWASAN EKONOMI KHUSUS PENGGALIAN TAMBANG EMAS DI KEC. BATANG TORU KAB. TAPANULI SELATAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS KEBIJAKAN PENGEMBANGAN INDUSTRI KREATIF DI KOTA MEDAN OLEH RIZKI AMALIA TAMBUNAN

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN KARTU E-MONEY BANK MANDIRI DI KOTA MEDAN OLEH. Harry Pratama

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK KEBERADAAN PELABUHAN BELAWAN TERHADAP SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT MEDAN BELAWAN OLEH ANDREAS FRANATA

SKRIPSI PENGARUH KREDIT USAHA RAKYAT TERHADAP PENDAPATAN USAHA TANI SALAK DI KECAMATAN ANGKOLA BARAT KABUPATEN TAPANULI SELATAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK KEBERADAAN KAWASAN INDUSTRI MEDAN (KIM) BELAWAN TERHADAP TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT SEKITAR KIM BELAWAN OLEH

EVALUASI DAMPAK PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) BAGI PENGENTASAN KEMISKINAN DI KABUPATEN TOBA SAMOSIR

SKRIPSI ANALISIS RESPON MASYARAKAT KOTA MEDAN TERHADAP IMPELEMENTASI NILAI-NILAI ISLAM DAN PELAYANAN PADA RUMAH SAKIT ISLAM MALAHAYATI OLEH

SKRIPSI PENGARUH KREDIT PERTANIAN TERHADAP KESEJAHTERAAN PETANI KELAPA SAWIT DI KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA OLEH. Mardiana Lumbanraja

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUMPULAN ZAKAT, INFAQ DAN SHODDAQOH PADA BADAN AMIL ZAKAT DAERAH SUMUT

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KURANGNYA MINAT MASYARAKAT MUSLIM MENABUNG DI BANK SYARIAH DI KABUPATEN DELI SERDANG OLEH

SKRIPSI PENGARUH SISTEM PEMBAYARAN NON TUNAI TERHADAP STABILITAS MONETER DI INDONESIA OLEH. Roni Marice Br Sembiring

SKRIPSI ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP FASILITAS PUBLIK DI KABUPATEN KARO DI ERA OTONOMI DAERAH (SEKTOR PENDIDIKAN DASAR 9 TAHUN) OLEH

SKRIPSI ANALISIS ABILITY TO PAY DAN WILLINGNESS TO PAY PENGGUNA JASA KERETA API BANDARA KUALA NAMU (AIRPORT RAILINK SERVICE) OLEH JULIEN

ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG BMT (Baitul Maal Wat Tamwil) DI KOTA MEDAN OLEH YOGA HADRY PRATAMA

ANALISIS PERANAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT DALAM PEMBANGUNAN WILAYAH (STUDI KASUS PTPN II KEBUN BANDAR KLIPPA)

SKRIPSI PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PENGEMBANGAN KAWASAN EKONOMI KHUSUS SEI MANGKEI SEBAGAI KLASTER INDUSTRI OLEH : DORIANI LINGGA

SKRIPSI PROSPEK PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL KERAJINAN BAMBU DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI KOTA BINJAI OLEH INDRIANI BR GINTING

SKRIPSI. ANALISIS TINGKAT PENDAPATAN SUPIR TAKSI DI KOTA MEDAN (studi komparatif: sebelum dan sesudah bandara pindah) OLEH YOGI SYAHPUTRA

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN MASYARAKAT KABUPATEN TAPANULI UTARA TERHADAP PENGGUNAAN PEMBAYARAN NON TUNAI OLEH YONGKIKI ALEXANDER PASARIBU

SKRIPSI OLEH HUSNUL FIKRI PROGRAM STUDI STRATA 1 EKONOMI PEMBANGUNAN

SKRIPSI ANALISIS ALOKASI PENGELUARAN PEMERINTAH PADA SEKTOR PUBLIK TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA MEDAN OLEH ROSE LINARTI SIHOMBING

SKRIPSI ANALISIS PARTISIPASI MASYARAKAT PADA PEMBANGUNAN SANITASI AIR BERSIH MELALUI PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN

SKRIPSI OLEH YUANDITA CAHYA CAMILA PASARIBU

POTENSI DAN PERANAN ZAKAT DALAM MENGENTASKAN KEMISKINAN DI KOTA MEDAN SKRIPSI A M A L I A EKONOMI PEMBANGUNAN

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH REALISASI KREDIT TERHADAP PRODUKSI TOMAT

ANALISIS PENGARUH PEMEKARAN WILAYAH INDUK TERHADAP SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT (STUDI KASUS: KABUPATEN ASAHAN) SKRIPSI.

PROPOSAL SKRIPSI PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PROSES LELANG BARANG JAMINAN PADA PT. PEGADAIAN SYARIAH CABANG SETIA BUDI MEDAN OLEH

SKRIPSI PENGARUH DAU, PAD, PERTUMBUHAN EKONOMI DAN JUMLAH PENDUDUK TERHADAP BELANJA DAERAH KABUPATEN/KOTA SUMATERA UTARA OLEH

SKRIPSI. ANALISIS MINAT MASYARAKAT TERHADAP JUAL BELI EMAS DI PEGADAIAN SYARIAH (Studi Penelitian Pegadaian Syariah Cabang Setia Budi Medan) OLEH:

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KEPERCAYAAN PENGUSAHA UKM KOTA MEDAN TERHADAP PERUSAHAAN LEASING. (Studi Kasus Pengusaha Makanan & Minuman) OLEH

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGANGGURAN DI SUMATERA UTARA DESY NATHALYA S EKONOMI PEMBANGUNAN

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING USAHA EKONOMI KREATIF DI KOTA MEDAN. Oleh IRPAN WINARDI

SKRIPSI ANALISIS EFEKTIVITAS BANTUAN PROGRAM PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI KOTA MEDAN OLEH FITRIA NAQIYYA

SKRIPSI OLEH. M. Affandi Susanto

INTERAKSI DESA KOTA TERHADAP TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI KABUPATEN DELI SERDANG (STUDI KASUS DI DESA PERBATASAN) TESIS.

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT NELAYAN DI KOTA SIBOLGA OLEH DENNIS ANDERSEN HUTAGALUNG

SKRIPSI PENGARUH LABELISASI HALAL TERHADAP KEPUTUSAN MASYARAKAT KECAMATAN PERBAUNGAN DALAM PEMBELIAN PRODUK MAKANAN DALAM KEMASAN OLEH ADI SYAHPUTRA

SKRIPSI PENGARUH PENDAYAGUNAAN ZAKAT PRODUKTIF TERHADAP PEMBERDAYAAN MUSTAHIQ DI KOTA MEDAN OLEH: SITI HALIDA UTAMI

SKRIPSI OLEH NURFIDDINI KHOLIDA

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH JUMLAH ARMADA, JUMLAH NELAYAN, PDRB, DAN INVESTASI TERHADAP PRODUKSI PERIKANAN DI WILAYAH NIAS (ANALISIS DATA PANEL)

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING INDUSTRI PARIWISATA DI KABUPATEN SAMOSIR OLEH ACKORY NATALIA MALAU

SKRIPSI PENGARUH TINGKAT OKUPASI HOTEL DAN JUMLAH WISATAWAN TERHADAP PENERIMAAN SEKTOR PARIWISATA DI KABUPATEN SIMALUNGUN OLEH VIVI SARAGIH

SKRIPSI MODEL PERSAMAAN SIMULTAN ANTARA CAPITAL REQUIREMENTS DAN PRILAKU RISIKO PADA BANK YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH AYU RAHMADANI

ANALISIS PENGARUH JENIS KELAMIN, UMUR, TINGKAT PENDIDIKAN, TINGKAT UPAH TERHADAP KESEMPATAN KERJA DI KOTA MEDAN. OLEH : Sarma Uli Sianturi

SKRIPSI ANALISIS KESIAPAN PELAKU USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DALAM IMPLEMENTASI MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA) DI KOTA MEDAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT FERTILITAS PADA PEKERJA WANITA DI KOTA LHOKSEUMAWE OLEH FITRIANA PUTRI

SKRIPSI ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH DI KOTA MEDAN OLEH ZULFIKAR

SKRIPSI OLEH FAJRI HALIMUN

SKRIPSI ANALISIS DETERMINAN PEMBAYARAN NONTUNAI (NON CASH PAYMENT) DI BANK ACEH SYARIAH (STUDI KASUS: KOTA BIREUEN) OLEH. Rika Mahlia

SKRIPSI ANALISIS POTENSI PARIWISATA KABUPATEN KARO OLEH : ARSINTA SEBDA BR S

SKRIPSI ANALISIS EVALUASI KINERJA PEMBANGUNAN EKONOMI KABUPATEN / KOTA PEMEKARAN DI SUMATERA UTARA. Diajukan oleh : KIKI RISKI RAMADHANI

SKRIPSI ANALISIS PROSPEK EKSPOR INDUSTRI KREATIF DALAM MENINGKATKAN PEREKONOMIAN INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS EFISIENSI PRODUKSI PADA USAHA KERIPIK UBI SEBAGAI MAKANAN KHAS LANGSA DI KOTA LANGSA, PROVINSI ACEH OLEH. Nana Purnama Sari

SKRIPSI ANALISIS INDIKATOR DAYA SAING INDUSTRI PARIWISATA DI KABUPATEN SAMOSIR OLEH VALENTINO PANJAITAN

SKRIPSI PENGARUH PENINGKATAN INFRASTRUKTUR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA SIBOLGA OLEH. Harry Kurniadi Atmaja

SKRIPSI PENGARUH PROMOSI DAN POTONGAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK TOYOTA YARIS PADA AUTO 2000 CABANG GATOT SUBROTO MEDAN OLEH

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT

SKRIPSI ANALISIS PEMANFAATAN PROGRAM KELUARGA HARAPAN ( PKH ) TERHADAP PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT MISKIN DI KOTA BINJAI OLEH

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH PEMADAMAN LISTRIK SECARA BERKALA OLEH PLN TERHADAP KEGIATAN USAHA MIKRO DI KECAMATAN MEDAN BARU

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING INVESTASI DI KOTA PEMATANG SIANTAR OLEH AHMAD PAPIN HERDIAN

ANALISIS EKSPANSI KREDIT INVESTASI, KREDIT MODAL KERJA, KREDIT KOMERSIAL PADA KELOMPOK BANK MENENGAH (STUDI KASUS : BANK SUMUT) SKRIPSI OLEH :

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP FASILITAS SMS BANKING DI KOTA MEDAN OLEH NUR FITRAH MUTTAQIN

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH DANA OTONOMI KHUSUS TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) PROVINSI ACEH OLEH. Andrika Sembiring

SKRIPSI PENGUKURAN KINERJA BERDASARKAN BALANCED SCORECARD PADA PT. BPR NBP SETIA BUDI OLEH. Pasca Aprilani Sihombing

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH DALAM MEMILIH ASURANSI SYARIAH DI KOTA MEDAN OLEH ANGGI RININDA ADRIANI

ANALISIS TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS PERANAN PEMBERIAN KREDIT OLEH CU.BUDI MURNI TERHADAP USAHA PETANI KELAPA SAWIT DI KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA OLEH

SKRIPSI ANALISIS EFISIENSI PENGGUNAAN FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI PADA TANAMAN KOPI DI KABUPATEN DAIRI

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK KENAIKAN BBM TERHADAP TINGKAT PENDAPATAN NELAYAN DI KECAMATAN MEDAN BELAWAN OLEH : BIRMANTA GINTING

SKRIPSI ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KARTU KREDIT DI KOTA MEDAN OLEH NITA CINTYA

ANALISIS PENGARUH PENERAPAN TARIF IMPOR BAWANG MERAH TERHADAP JUMLAH PRODUKTIVITAS BAWANG MERAH DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK KEMACETAN TERHADAP SOSIAL EKONOMI PENGGUNA JALAN DI KOTA MEDAN (STUDI KASUS: AREA SIMPANG POS) OLEH SILVANA MONICA PANGARIBUAN

SKRIPSI OLEH. Dewi Sartika Zalukhu

SKRIPSI ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN OBJEK WISATA AIR TERJUN SIPISO-PISO OLEH HARBI D GIRSANG

DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

DAMPAK KAWASAN INDUSTRI MEDAN STAR TERHADAP PEMBANGUNAN SOSIAL DAN EKONOMI MASYARAKAT SEKITARNYA (KECAMATAN TANJUNG MORAWA KABUPATEN DELI SERDANG)

SKRIPSI ANALISIS INDUSTRI MANUFAKTUR DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH LAMHOT MANURUNG

PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS PERKEMBANGAN USAHA HOMEINDUSTRYMAKANAN DAN MINUMAN DI KOTA BINJAI OLEH FADHLUN WIRIZKHO MUHAROMA

SKRIPSI PENGARUH BELANJA APBD BIDANG INFRASTRUKTUR, PENDIDIKAN DAN KESEHATAN TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH

SKRIPSI ANALISIS POLA KONSUMSI MASYARAKAT KOTA MEDAN OLEH TULUS PANE

SKRIPSI PENGARUH HARGA KOMPETITIF, KELENGKAPAN PRODUK, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TOKO SEPATU DAVIN PAJAK USU MEDAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS KLASTER INDUSTRSI KARET DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH DINA ALFIRA LUBIS

ANALISIS DAMPAK REALISASI APBD TERHADAP PENINGKATAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI KOTA BINJAI SKRIPSI. Diajukan oleh :

SKRIPSI PENGARUH MEA 2015 TERHADAP INTEGRASI EKONOMI PADA SISTEM PERDAGANGAN DI INDONESIA OLEH : MUTIARA PRATIWI

SKRIPSI ANALISIS PENENTUAN TINGKAT EFISIENSI BANK PERKREDITAN RAKYAT DI MEDAN

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH DALAM PRODUK QARDH DENGAN GADAI EMAS DI PT. BANK SUMUT SYARIAH CABANG MEDAN

SKRIPSI ANALISIS KETIMPANGAN DISTRIBUSI PENDAPATAN DAN TINGKAT KESEJAHTERAAN DI KECAMATAN HAMPARAN PERAK

ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN MASYARAKAT KOTA MEDAN TERHADAP LEMBAGA OTORITAS JASA KEUANGAN

Idham: Kajian kritis pelaksanaan konsolidasi tanah perkotaan dalam perspektif otonomi..., USU e-repository 2008

SKRIPSI ANALISIS KEBUTUHAN MODAL PADA UMKM SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN DI KOTA MEDAN (STUDI KASUS : KECAMATAN MEDAN TEMBUNG) Oleh:

SKRIPSI PENGARUH IMPLEMENTASI PEMASARAN RELASIONAL TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA HOTEL INNA DHARMA DELI MEDAN OLEH BOBY HARIANTO SIREGAR

SKRIPSI ANALISIS KINERJA EKONOMI DAERAH KABUPATEN DHARMASRAYA PROVINSI SUMATERA BARAT SEBELUM DAN SESUDAH PEMEKARAN OLEH VARADILA OKAYANDA

SKRIPSI PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. NARASINDO MITRA PERDANA MEDAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH TRANSAKSI NON TUNAI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA OLEH DIO NANDO HASIBUAN

PENERAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PT PP LONDON SUMATERA INDONESIA TBK

SKRIPSI OLEH : HILDA AYU WIGUNA

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PENDUDUK USIA PRODUKTIF DESA UNTUK BERPARTISIPASI DI KEGIATAN EKONOMI NON PERTANIAN

Transkripsi:

SKRIPSI DAMPAK PEMBANGUNAN BANDARA KUALA NAMU TERHADAP PERKEMBANGAN EKONOMI PENDUDUK SEKITAR BANDARA OLEH : PAHARUDDIN SIREGAR 090501023 PROGRAM STUDI STRATA-I EKONOMI PEMBANGUNAN DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013 1

ABSTRAK Pembangunan adalah proses perencanaan yang terorganisir, sistematis dan bertahap untuk meningkatkan taraf hidup kearah yang lebih baik, pembangunan dan perubahan pasti terjadi pada setiap negara yang telah kontak dengan negara satelit yang menguasai teknologi dan itu semua tidak terlepas dari pengaruh positif atau negatif. Perkembangan pembangunan dan perubahan sosial, ekonomi, politik, budaya, yang terjadi di Indonesia yang begitu cepat saat ini rentan mengalami pengaruh negatif bagi masyarakat pinggiran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana dampak sosial ekonomi yang terjadi pada masyarakat seteleh adanya pembangunan Bandara Kuala Namu. Metode analisis yang digunakan adalah dengan metode deskriftif. Pengumpulan data primer dilakukan melalui kuesioner yang disebarkan kepada 100 responden yang berdomisili di Desa Beringin. Dari hasil penelitian lapangan menunjukkan bahwa pembangunan Bandara Kuala Namu berkontribusi dalam pembangunan sosial dan ekonomi masyarakat di sekitar bandara. Hal ini bisa dilihat penyerapan tenaga kerja lokal dan penyediaan sarana prasarana bagi masyarakat. Jika dianalisis melalui persepsi masyarakat, menurut sebagian besar responden, Bandara Kuala Namu dimasa depan akan berkembang seperti yang diharapkan masyarakat Desa Beringin menjadi sentra perdagangan barang dan jasa di wilayah Kecamatan Beringin dan Kabupaten Deli Serdang khususnya Sumatera Utara. Responden juga setuju bahwa pembangunan Bandara Kuala Namu akan berpengaruh dan akan meningkatkan status sosial dan ekonomi masyarakat. Berdasarkan persepsi dari keseluruhan responden, maka setengah dari responden menyatakan kesetujuannya terhadap pembangunan Bandara Kuala Namu dengan mayoritas responden berharap lapangan pekerjaan akan menjadi luas sehingga dapat membantu perekonomian masyarakat sekitar Bandara dan juga dapat mengurangi angka pengangguran di Desa Beringin. Dan secara umum masyarakat mengharapkan setelah beroperasinya Bandara Kuala Namu nantinya akan membantu dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar Bandara. Kata kunci : Bandara Kuala Namu, peningkatan status sosial dan ekonomi, penyerapan tenaga kerja. 2

ABSTRACT Development is a planning process that is organized, systematically and gradually to increase the standard of living for the better,development and change must happen in every country that has been in contact with the satellite countries to master the technology and it all can not br separated from the positive or negative influence. Of development and social change, the economy, politics, culture, which occurred in Indonesia are so fast now susceptible to negative effects for rural communities. The purpose of this study was to determine how the socio-economic impacts that occur in the community after the construction of Kuala Namu airport. The analytical method used descriptive method. Primary date were collected through questionnaires distributed to 100 respondents who live in the village Beringin. From the result of field research suggests that the development of Kuala Namu airport contribute the social and economic development of the communities around the airport. This can be seen local employment and the provision of infrastructure for the community. If analyzed through the public perception, according to most respondents, Kuala Namu airport in the future will evolve as expected the village Beringin became centers of trade in goods and services in the district Kecamatan Beringin and Deli Serdang regency in North Sumatra in particular. Respondents also agreed that the construction of Kuala Namu airport will take effect and will improve the social and economic status. Based on the agree to the Kuala Namu Airport development with the majority of respondents expect employment to be broad so as to help the economy of communities around the airport and also to reduce unemployment in the village Beringin. And the general public expect after the operation of Kuala Namu Airport will assist in improving the welfare of the community around the airport. Keywords: Kuala Namu Airport, increasing social and economic status, employment. 3

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan kepada allah SWT karena hanya semata mata atas izinnya sehingga pada akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi yang berjudul Dampak Pembangunan Bandara Kuala Namu Terhadap Perkembangan Ekonomi Penduduk Sekitar Bandara ini dimaksud adalah sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Progra studi Sarjana (S1), Jurusan Ekonomi Pembangunan di Fakultas Ekonomi, Universitas Sumatera Utara. Pencapaian akhir dari skripsi ini tidak terlepas dari berbagai bantuan, dukungan, bimbingan serta motivasi yang selalu diberikan kepada penulis dimulai dari awal hingga akhir dari penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, Dengan segenap ketulusan hati, penulis mengucapkan rasa terimakasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, SE.,M.Ec,.Ak. Selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara, 2. Bapak Wahyu Ario Pratomo, SE, MEc selaku Dosen Pembimbing dan Ketua Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang selalu memberikan bimbingan, saran serta masukan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik, 3. Bapak Irsyad Lubis, S.E., M.Soc.Sc., Ph.D selaku Ketua Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara, 4. Bapak Kasyful Mahali, SE, M.Si sebagai dosen pembaca, 4

5. Yang teristimewa Kedua orang tua saya yang terkasih, yang selalu memberikan dorongan dan bantuan baik berupa material maupun spriritual dan doa restu serta motivasi dan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik, 6. Teman teman stambuk 2009 EP 7. Seluruh staf dan Karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang telah banyak membantu kelancaran adminstrasi maupun memberikan informasi dalam penyelesaian kuliah dan skripsi ini, 8. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu 5

DAFTAR ISI ABSTRAK.....i ABSTRACT.........ii KATA PENGANTAR...ii DAFTAR ISI....iii DAFTAR TABEL...vi DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR LAMPIRAN... vii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1.Latar Belakang Pemilihan Judul... 1 1.2.Perumusan Masalah... 5 1.3.Tujuan dan Manfaat Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA...7 2.1.Uraian Teoritis...7 2.1.1.Pengembangan Wilayah...7 2.1.2.Teori Pusat Pertumbuhan 11 2.1.3.Ekonomi Pembangunan..12 2.1.3.1.Pengertian dan Ruang Lingkup Ekonomi Pembangunan 12 2.1.3.2.Aspek Sosial dalam Pembangunan..14 2.2.Penelitian Terdahulu..17 2.3.Kerangka Konseptual.18 BAB III METODE PENELITIAN...20 3.1.Jenis Penelitian... 20 3.2.Lokasi dan Waktu Penelitian. 20 3.3.Jenis dan Sumber Data.. 21 3.4.Teknik Pengumpulan Data 21 3.5.Populasi dan Sampel. 22 3.6.Metode Analisis 24 3.7.Data Operasional.. 24 6

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 25 4.1.Deskripsi Daerah Penelitian... 25 4.1.1.Profil Desa..... 25 4.1.2.Letak Geografis Desa Beringin...26 4.1.3.Potensi Wilayah Desa Beringin..26 4.1.3.1.Penduduk.26 4.1.3.2.Pendidikan...28 4.1.3.3.Ekonomi Masyarakat..28 4.2.Hasil Analisis..29 4.2.1.Karakteristik Responden...29 4.2.1.1.Karakteristik Responden Berdasarkan Usia 29 4.2.1.2.Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...29 4.2.1.3.Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan...30 4.2.1.4.Karakteristik Responden Berdasarkan JumlahTanggungan...31 4.2.1.5.Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan...31 4.2.1.6.Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan...33 4.2.1.7.Karakteristik Responden Berdasarkan Status Kependudukan...34 4.2.2.Analisis Dampak Bandara Kuala Namu terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat...35 4.2.3. Analisis Informasi dan transparansi pembangunan Bandara Kuala Namu..38 4.2.4.Analisis Persepsi Masyarakat Mengenai Pembangunan Bandara Kuala Namu..40 4.2.4.1.Potensi Bandara Kuala Namu Sebagai Pusat Pertumbuhan...40 4.2.4.2.Bandara Kuala Namu dan Kehidupan Sosial Masyarakat..40 4.2.4.3.Bandara Kuala Namu dan Pembangunan Ekonomi Masyarakat...43 4.2.4.4.Persepsi secara Keseluruhan...45 4.5.Pembahasan...47 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.50 5.1.Kesimpulan...50 5.2.Saran.52 DAFTAR PUSTAKA.53 LAMPIRAN 54 7

DAFTAR TABEL Tabel 4.1.Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur di Desa Beringin Kecamatan Beringin Tahun 2011-2012 27 Tabel 4.2.Jumlah Penduduk (jiwa) Menurut Jenis Kelamin/Gender Desa Beringin Kecamatan Beringin Tahun 2011-2012 27 Tabel 4.3.Jumlah Unit Sekolah di Desa Beringin..28 Tabel 4.4.Karakteristik Responden Berdasarkan Usia...29 Tabel 4.5.Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin...29 Tabel 4.6.Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan..30 Tabel 4.7.Karakteristik Responden Berdasarkan Jumlah Tanggungan.31 Tabel 4.8.Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Sebelum Sebelum di Bangun Bandara Kuala Namu 32 Tabel 4.9.Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan Sesudah Di Bangunnya Bandara Kuala Namu.32 Tabel 4.10.Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan.33 Tabel 4.11.Karakteristik Berdasarkan Status Kependudukan 34 Tabel 4.12.Distribusi Jawaban Responden Terhadap Dampak Pembangunan Bandara Kuala Namu dalam Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat 35 Tabel 4.13.Distribusi Jawaban Terhadap Masalah Informasi dan Transparansi Pembangunan Bandara Kuala Namu 38 Tabel 4.14.Distribusi Jawaban Responden Keterekaitan antara Bandara Kuala Namu dan Kehidupan Sosial Masyarakat...41 Tabel 4.15.Distribusi Jawaban Responden Terhadap Dampak Pembangunan Bandara Kuala Namu Dengan Pembangunan Ekonomi masyarakat 44 Tabel 4.16.Distribusi Jawaban Responden Terhadap Dampak Pembangunan Bandara Kuala Namu dalam Penyediaan Sarana Dan Prasarana Ekonomi 46 8

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Empat Aspek Pembangunan Wilayah..9 Gambar 2.2.Enam Aspek Pembanguana Wilayah 9 Gambar 2.3.Empat Aspek Pembangunan Wilayah...10 Gambar 2.4.Kerangka Konseptual.18 9

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Kuesioner Penelitian... 54 Lampiran 2 Tabulasi Data hasil Penelitian.60 Lampiran 3 Tabel Pengolahan Data...70 10