S K R I P S I. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

DI KELAS 2014/2015. SKRIPSI Diajukan Guna Program

SKRIPSI. Diajukan oleh: AMBARINI YHUYHINA A

: SRI HARTANTI A

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN LINGKUNGAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA. KELAS VIII MTs MUHAMMADIYAH WARU TAHUN AJARAN 2013/2014

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN BIMBINGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 2 SUKOHARJO TAHUN AJARAN

KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI DI TINJAU DARI MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA KARYAWAN PT. SOMIN SURAKARTA TAHUN 2015

ROSYIDA RAHMA IZZATI A

MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN LINGKUNGAN SEKOLAH PADA SISWA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

PERBEDAAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA DITINJAU DARI MINAT DAN MOTIVASI MENJADI GURU PADA MAHASISWA PROGRAM PENDIDIKAN AKUNTANSI FKIP UMS ANGKATAN 2009

PENGARUH KESETIAKAWANAN SOSIAL DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI FKIP UMS ANGKATAN 2009

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Akuntansi. Oleh NISFILAILI A

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh. Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi.

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi. Oleh OKTAVIA RIZKY CAHYANI

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

PENGARUH PENETAPAN HARGA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI ASSALAAM HYPERMARKET KARTASURA

PENGARUH SIKAP MANDIRI DAN KESEJAHTERAAN TERHADAP ETOS KERJA KARYAWAN PT. NOHHI INDONESIA GROGOL SUKOHARJO SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1( S-1 ) Program Studi Pendidikan Akuntansi.

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT KERETA API INDONESIA (Persero) DI KANTOR DAOP IV SEMARANG

PENGARUH MOTIVASI DAN KUALITAS PELAYANAN KOPERASI TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA DI KUD CEPOGO BOYOLALI TAHUN 2014

PENGARUH VARIASI MENGAJAR GURU DAN PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN TERHADAP MINAT BELAJAR IPS. TERPADU SISWA KELAS VII DI MTsN SURAKARTA II

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEBIASAAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 WEDI

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Akuntansi. Diajukan oleh: DEWI TRI UTAMI A

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Akuntansi. Oleh MARINA DWI ARIANI A

ANALISIS KESULITAN BELAJAR DALAM MENGERJAKAN SOAL-SOAL AYAT JURNAL PENYESUAIAN DITINJAU DARI ASPEK KOGNITIF, AFEKTIF, DAN PSIKOMOTORIK DI SMK BATIK 2

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Memenuhi Syarat Guna Memenuhi derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi.

PENGARUH TINGKAT ABSENSI KERJA DAN PENGELUARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN FURNITURE CV. ERA DI SURAKARTA SKRIPSI

TAHUN AJARAN 2010/2011 SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1

PENGARUH PERENCANAAN KARIR DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT PABELAN DI SURAKARTA

PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI MENGAJAR GURU DAN KREATIFITAS GURU DALAM PEMILIHAN MEDIA PENGARUHNYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI KELAS X SMA N 1

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi. Diajukan Oleh :

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Jurusan Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh :

PENGARUH KREATIVITAS DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR DASAR AKUNTANSI KEUANGAN 1 PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi. Oleh RIZKY FERDIYANTI A

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA VIDEO TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD N PAJANG III NO. 206 SURAKARTA TAHUN 2014/2015 SKRIPSI

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana Strata 1 (S-1) Progam Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Akuntansi.

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Gelar Sarjana Strata-1 Program studi Pendidikan Akuntansi.

PENGARUH KEAKTIFAN ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh :

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat Guna Mencapai Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi

PENGARUH HARGA, PRODUK, KUALITAS LAYANAN DAN TEMPAT TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI RUMAH MAKAN PECEL MADIUN LARIS MANIS JEBRES SURAKARTA

PENGARUH LINGKUNGAN SOSIAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA KELAS VIII MTs AL IRSYAD NGAWI TAHUN AJARAN 2011/2012

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh : ZAINIMUBARAK A

RIZKI DEWI SEPTIANI A

Diajukan Oleh: RIZKI KHAIRUNNISA A

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK CABANG WONOGIRI TAHUN 2012 SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015

PENGARUH POLA ASUH DAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI KEDAWUNG 2

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

PENGARUH MANAJEMEN PEMBELAJARAN DAN SIKAP GURU TERHADAP TINGKAH LAKU SISWA DI SDN 03 SURUH TAHUN AJARAN 2014/2015 SKRIPSI

DESY NUR ROHMAWATI A

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh: IIN PURWANINGSIH A

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR, METODE PEMBELAJARAN DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMPN 3 SAWIT

PENGARUH INTERAKSI BELAJAR DAN INTENSITAS PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 2 PADA MAHASISWA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH MANAJEMEN KEUANGAN PADA MAHASISWA PENDIDIKAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh ERNA PAMILIHKU A

PENGARUH PENDAMPINGAN ORANG TUA DAN FREKUENSI BELAJAR DI RUMAH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI PAJANG 01 TAHUN AJARAN 2014 / 2015

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna mencapai derajad Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

PENGARUH PROFESIONALISME DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU (STUDI KASUS PADA SMA MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA) SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KESEJAHTERAAN, KOMUNIKASI, DAN KONDISI FISIK TEMPAT KERJA TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. PABELAN SURAKARTA SKRIPSI

MOTIVASI BEKERJA DI TINJAU DARI PRAKTEK KERJA BISNIS DAN TEMAN SEBAYA PADA MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA ANGKATAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata S-1 Progam Studi Pendidikan Akuntansi

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S-1) Program Studi Pendidikan Akuntansi

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Akuntansi. Diajukan Oleh: PUTRI WIDYANINGRUM A

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh: INDAH YULI STYANI A

PENGARUH LETAK LOKASI USAHA DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DI DEALER PANGGUNG MOTOR SURAKARTA

ZAMRONI A

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Pendidikan Ekonomi Akuntansi. Disusun Oleh: ADHITYA NURVITASARI

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Diajukan Oleh : ANIK SAFA ATIN NIKMAH A

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SUISWATI A SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna mencapai derajad Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SMP NEGERI 2 JUWIRING TAHUN PELAJARAN 2010/2011

PENGARUH KUALITAS JASA DAN HARGA PULSA TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA KARTU SIMPATI PADA MAHASISWA FKIP UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. TRIPILAR BETONMAS SALATIGA TAHUN 2014/2015

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi

TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI S-1. Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi. Disusun Oleh: CINTIA OKTA LESTARINING YUSKA A

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Akuntansi. Oleh PENI WULANDARI A

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi

PINJAMAN KREDIT BERDASARKAN JAMINAN DAN TINGKAT PENDAPATAN ANGGOTA PADA KOPERASI SERBA USAHA (KSU) BAYU MANDIRI DI JEPARA TAHUN 2011

PENGARUH DIVERSIFIKASI USAHA DAN MANAJEMEN PENGELOLAAN TERHADAP PENDAPATAN PEDAGANG DI PASAR BUNDER 2013 SKRIPSI

Transkripsi:

HUBUNGAN FREKUENSI BELAJAR DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR MELAKUKAN PROSES ADMINISTRASI TRANSAKSI SISWA KELAS XI SMK KASATRIAN SOLO SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014 S K R I P S I Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1 Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi Disusun Oleh: SENDY NURULITA HIDAYAH A.210 070 111 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 i

PERSETUJUAN HUBUNGAN FREKUENSI BELAJAR DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR MELAKUKAN PROSES ADMINISTRASI TR ANSAKSI SISWA KELAS XI SMK KASATRIAN SOLO SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Yang dipersiapkan dan disusun oleh: Sendy Nurulita Hidayah A.210 070 111 Telah Disetujui dan Disahkan Oleh Pembimbing Untuk Di pertahankan di Hadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta Mengetahui, Pembimbing Drs. Djalal Fuadi, MM NIK : 276 ii

PENGESAHAN HUBUNGAN FREKUENSI B ELAJAR DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR MELAKUKAN PROSES ADMINISTRASI TRANSAKSI SISWA KELAS XI SMK KASATRIAN SOLO SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Yang Dipersiapkan dan Disusun Oleh: Sendy Nurulita Hidayah A.210 070 111 Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Pada Tanggal : Dan Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat Susunan Dewan Penguji 1. Drs. Djalal Fuadi, M.M (.) 2. Drs. Budi Sutrisno, M.Pd (.) 3. Drs. Muhammad Yahya, M.Si (.) Surakarta, Agustus 2014 Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan, Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum NIP. 19650428 199303 1001 iii

PERNYATAAN Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya, juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain. Kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata kelak dikemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyatan saya di atas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya. Surakarta, Juli 2014 Sendy Nurulita Hidayah A.210 070 111 iv

MOTTO Allah tempat meminta segala sesuatu. (Qs. Al-Ikhlas: 2) Dan bahwasanya setiap manusia itu tiada akan memperoleh (hasil) selain dari apa yang telah dia usahakannya. (Qs. An-Najm: 39) Ketika kita berbicara, kita hanya mengulang apa yang kita tahu. Tetapi pada saat kita mendengarkan, kita mungkin belajar sesuatu yang baru. (Penulis) v

PERSEMBAHAN Karya sederhana ini penulis persembahkan kepada : Almamater tercinta Kedua Orang Tua tercinta Suami tercinta Alfia dan Alfito kedua anak tersayang vi

KATA PENGANTAR بسمااللهالرحمنالرحيم Assalamu alaikum Wr. Wb Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala nikmat dan karunianya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini. Tanpa peluk erat rasa sabar beserta rasa istiqomah yang diberikannya skripsi ini tidak akan pernah selesai dengan barokah. Dengan limpahan rahmat-nya, Alhamdulillah peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Skripsi ini disusun guna sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana S-1 Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Selama menyusun skripsi ini peneliti tidak dapat bekerja sendiri tanpa ada bantuan yang lain. Maka dari itu saya selaku peneliti mengucapkan banyakbanyak terima kasih, Jazakumullooh khoiron katsiroo kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah berkenan memberikan ijin penyusunan skripsi ini. 2. Ibu Dra. Titik Asmawati, SE, M.Si, selaku ketua program studi Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Drs. Djalal Fuadi, MM, selaku pembimbing yang telah berkenan memberikan petunjuk, arahan, bimbingan, saran-saran mulai dari awal sampai dengan terselesaikannya penyusunan skripsi ini. vii

4. Bapak Drs. Budi Sutrisno, M.Pd, selaku Pembimbing Akademik yang telah membimbing saya dengan sabar. 5. Segenap dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang telah membekali ilmu pengetahuan pada penulis. 6. Kedua orang tua serta keluarga besar yang senantiasa memberikan doa, bimbingan, cinta dan semangatnya yang tulus tiada batas. 7. Semua teman-teman seperjuangan Fakultas Pendidikan Ekonomi Akuntansi angkatan 2007. 8. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu, semoga Allah SWT memberikan rahmat, ridho dan karunia serta hidayah-nya Penulis menyadari skripsi ini masih jauh dari sempurna, dengan tangan terbuka, penulis menerima segala kritik dan saran yang membangun. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat, baik bagi penulis sendiri maupun pembaca pada umumnya. Wassalamu alaikum. Wr. Wb. Surakarta, Juli 2014 Penulis viii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL.. HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... MOTTO..... PERSEMBAHAN.. KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI.. DAFTAR TABEL.. DAFTAR GAMBAR.. DAFTAR LAMPIRAN.. ABSTRAK.. i ii iii iv v vi vii ix xiii xiv xv xvi BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah. 7 C. Pembatasan Masalah. 8 D. Rumusan Masalah. 9 E. Tujuan Penelitian.. 10 F. Manfaat Penelitian 10 BAB II. LANDASAN TEORI.. 12 A. Tinjauan Pustaka. 12 1. Prestasi Belajar..... 12 ix

a. Pengertian Administrasi.... 12 b. Belajar... 12 c. Prestasi Belajar. 14 1) Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Prestasi Belajar 17 2) Pengukuran Prestasi Belajar. 18 2. Frekuensi Belajar... 19 a. Pengertian Frekuensi Belajar.... 19 b. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Frekuensi Belajar. 21 1) Faktor Internal...... 21 2) Faktor Eksternal... 21 3. Kepercayaan Diri.. 22 a. Pengertian Tentang Kepercayaan Diri. 22 b. Faktor-faktor Pembentukan Rasa Percaya Diri. 26 1) Pandangan Positif Terhadap Diri Sendiri. 26 2) Harga Diri 26 B. Kerangka Berpikir. 28 1. Hubungan variabel frekuensi belajar dengan prestasi belajar.... 29 2. Hubungan variabel kepercayaan diri dengan prestasi belajar.... 29 3. Hubungan variabel frekuensi belajar dan kepercayaan diri dengan prestasi belajar 30 D. Hipotesis... 30 BAB III METODE PENELITIAN 31 x

A Tempat dan Waktu Penelitian.. 33 B Populasi, Sampel dan Sampling... 34 1. Populasi..... 34 2. Sampel dan Sampling... 35 C Definisi Operasional variabel Penelitian. 37 D Teknik Pengumpulan Data... 38 1. Instrumen Penelitian.. 38 2. Validitas dan Reliabilitas Instrumen..... 40 E Uji Prasyarat Analisis... 46 F Uji Hipotesis. 48 BAB IV. HASIL PENELITIAN. 51 A. Deskripsi Data.. 51 1. Frekuensi Belajar. 51 2. Kepercayaan Diri.. 52 3. Prestasi Belajar MPAT.. 53 B. Uji Prasyarat Analisis... 54 1. Uji Normalitas.. 54 2. Uji Keberartian dan Linieritas Regresi. 56 C. Pengujian Hipotesis. 57 a. Uji Hipotesis Pertama 57 b. Uji Hipotesis Kedua.. 57 c. Uji Hipotesis Ketiga.. 58 D. Pembahasan Hasil Analisis Data.. 59 E Keterbatasan Penelitian 61 xi

BAB V. KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. 62 A. Kesimpulan... 62 B. Implikasi... 63 c. Saran..... 64 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Tabel Halaman III.1 Tahap-Tahap Kegiatan Penelitian 34 IV.1 Deskripsi Data Frekuensi Belajar (X 1 ). 52 IV.2 Deskripsi Data Kepercayaan Diri (X 2 ). 53 IV.3 Deskripsi Data Prestasi Belajar MPAT........ 54 IV.4 Rangkuman Hasil Pengujian Normalitas. 55 xiii

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman II.1 Kerangka Berpikir 28 IV.1 Histogram Data Frekuensi Belajar... 52 IV.2 Histogram Data Kepercayaan Diri... 53 IV.3 Histogram Data Prestasi Belajar MPAT......... 54 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1 Kisi-Kisi Angket Uji Coba... 65 2 Angket Uji Coba 66 3 Kisi-Kisi dan Soal Tes Prestasi Belajar MPAT. 70 4 Tabel Kerja Uji Validitas Angket Frekuensi Belajar. 78 5 Tabel Kerja Uji Validitas Angket Kepercayaan Diri. 79 6 Tabel Kerja Uji Validitas, Uji Reliabilitas, dan Daya Pembeda Tes Prestasi Belajar MPAT.. 80 7 Kisi-Kisi Angket Penelitian.. 82 8 Angket Penelitian.. 83 9 Skor Hasil Angket Penelitian Frekuensi Belajar... 87 10 Skor Hasil Angket Penelitian Kepercayaan Diri... 89 11 Skor Hasil Tes Penelitian Prestasi Belajar MPAT.... 91 12 Daftar Nama Sampel Penelitian dan Koding. 95 13 Data Induk Penelitian 97 14 Uji Normalitas... 99 15 Uji Keberartian dan Linieritas... 100 16 Uji Hipotesis Pertama.... 101 17 Uji Hipotesis Kedua... 102 18 Uji Hipotesis Ketiga.. 103 19 Data Regresi Ganda... 104 20 Manual Sumbangan Relatif... 106 xv

HUBUNGAN FREKUENSI BELAJAR DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PRESTASI BELAJAR MELAKUKAN PROSES ADMINISTRASI TRANSAKSI SISWA KELAS XI SMK KASATRIAN SOLO SUKOHARJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Sendy Nurulita Hidayah A.210070111, Jurusan Pendidikan Akuntansi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) Hubungan antara frekuensi belajar dengan prestasi belajar mata pelajaran Melakukan Proses Administrasi Transaksi; (2) Hubungan antara kepercayaan diri dengan prestasi belajar mata pelajaran Melakukan Proses Administrasi Transaksi; (3) Hubungan antara frekuensi belajar dan kepercayaan diri dengan prestasi belajar mata pelajaran Melakukan Proses Administrasi Transaksi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan korelasional untuk memecahkan masalahnya. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI SMK Kasatrian Solo Sukoharjo tahun pelajaran 2013/2014. Sampel penelitian diambil dengan teknik non probability sampling. Dalam hal ini sampel diambil sebanyak 100 orang siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan metode angket dan metode tes. Teknik analisis data menggunakan analisis korelasi dan regresi ganda dengan uji prasyarat analisis yaitu uji normalitas dan uji linieritas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Ada hubungan positif antara frekuensi belajar dengan prestasi belajar mata pelajaran Melakukan Proses Administrasi Transaksi siswa kelas XI SMK Kasatrian Solo Sukoharjo tahun pelajaran 2013/2014. Hal ini terbukti dari hasil analisis regresi yang memperoleh F reg > F tabel yaitu 6,637 > 3,94 pada taraf signifikansi 5%; (2) Ada hubungan positif antara kepercayaan diri dengan prestasi belajar Melakukan Proses Administrasi Transaksi siswa SMK Kasatrian Solo Sukoharjo tahun pelajaran 2013/2014. Hal ini terbukti dari hasil analisis regresi yang memperoleh F reg > F tabel yaitu 12,842> 3,94 pada taraf signifikansi 5%; (3) Ada hubungan positif antara frekuensi belajar dan kepercayaan diri dengan prestasi belajar Melakukan Proses Administrasi Transaksi siswa SMK Kasatrian Solo Sukoharjo tahun pelajaran 2013/2014. Hal ini terbukti dari hasil analisis regresi ganda yang memperoleh F reg sebesar 6,793 > F tabel sebesar 3,09 pada taraf signifikansi 5%. Koefisien regresi ganda (R) menunjukkan hasil sebesar 0,351. Variabel frekuensi belajar (X 1 ) memberikan sumbangan relatif terhadap prestasi belajar sebesar 27,04% dan variabel kepercayaan diri (X 2 ) memberikan sumbangan relatif terhadap prestasi belajar sebesar 72,96%. Selanjutnya variabel frekuensi belajar (X 1 ) memberikan sumbangan efektif sebesar 3,33% dan variabel kepercayaan diri (X 2 ) memberikan sumbangan efektif sebesar 8,99% terhadap prestasi belajar Melakukan Proses Administrasi Transaksi siswa. Sehingga total sumbangan efektif frekuensi belajar dan kepercayaan diri dalam meningkatkan prestasi belajar siswa sebesar 12,32%. Kata kunci : frekuensi belajar, kepercayaan diri, prestasi belajar xvi