Pembahasan Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X

dokumen-dokumen yang mirip
BAHAN AJAR FISIKA GRAVITASI

ANTIREMED KELAS 11 FISIKA

r 21 F 2 F 1 m 2 Secara matematis hukum gravitasi umum Newton adalah: F 12 = G

NASKAH SOAL POST-TEST. Mata Pelajaran: Fisika Hari/Tanggal : Kelas : XI/IPA Waktu :

HUKUM NEWTON TENTANG GRAVITASI DAN GERAK PLANET

GRAVITASI. Gambar 1. Gaya gravitasi bekerja pada garis hubung kedua benda.

GRAVITASI B A B B A B

Dari data soal. Pembahasan Data dari soal di atas: r 1 = R r 2 = 2R g 1 = 10 m/s 2 g 2 =...

DINAMIKA BENDA LANGIT

Hukum Newton Tentang Gravitasi

BAB 2 GRAVITASI PLANET DALAM SISTEM TATA SURYA

GERAK PLANET DALAM TATASURYA BERDASARKAN HUKUM NEWTON

GAYA GESEK. Gaya Gesek Gaya Gesek Statis Gaya Gesek Kinetik

3. MEKANIKA BENDA LANGIT

RINGKASAN MATERI GRAVITASI. Newton mengusulkan hukum gaya yang kita sebut dengan Hukum Gravitasi. Gambar 2 Hukum Gravitasi Newton

BAB IV DINAMIKA PARTIKEL. A. STANDAR KOMPETENSI : 3. Mendeskripsikan gejala alam dalam cakupan mekanika klasik sistem diskret (partikel).

HUKUM GRAVITASI NEWTON

Momen Inersia. distribusinya. momen inersia. (karena. pengaruh. pengaruh torsi)

GRAVITASI PLANET DALAM SISTEM TATA SURYA KELAS XI SEMESTER I

Jenis Gaya gaya gesek. Hukum I Newton. jenis gaya gesek. 1. Menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik.

Benda B menumbuk benda A yang sedang diam seperti gambar. Jika setelah tumbukan A dan B menyatu, maka kecepatan benda A dan B

Uji Kompetensi Semester 1

DAFTAR ISI. BAB 2 GRAVITASI A. Medan Gravitasi B. Gerak Planet dan Satelit Rangkuman Bab Evaluasi Bab 2...

K13 Revisi Antiremed Kelas 10 Fisika

MEKANIKA BENDA LANGIT MARIANO N., S.SI.

BAB VI Usaha dan Energi

Physic Work sheet Grade XI Semester I. 2. Newton s Law of Gravitation

Jika sebuah sistem berosilasi dengan simpangan maksimum (amplitudo) A, memiliki total energi sistem yang tetap yaitu

Gaya merupakan besaran yang menentukan sistem gerak benda berdasarkan Hukum Newton. Beberapa fenomena sistem gerak benda jika dianalisis menggunakan

Contoh Soal : Jawaban : Diketahui. Ditanyakan. Penyelesaian :

ANTIREMED KELAS 11 FISIKA

FIsika USAHA DAN ENERGI

Kalian sudah mengetahui usaha yang dilakukan untuk memindahkan sebuah benda ke arah horisontal, tetapi bagaimanakah besarnya usaha yang dilakukan

JAWABAN DAN PEMBAHASAN

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 10. PESAWAT SEDERHANALatihan Soal 10.2

SOAL REMEDIAL KELAS XI IPA. Dikumpul paling lambat Kamis, 20 Desember 2012

TKS-4101: Fisika MENERAPKAN KONSEP USAHA DAN ENERGI J U R U S A N T E K N I K S I P I L UNIVERSITAS BRAWIJAYA

M E K A N I K A MEKANIKA

M E K A N I K A T E K N I K TIM FISIKA TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS GUNADARMA 2017

Energi didefinisikan sebagai kemampuan untuk melakukan usaha. Suatu benda dikatakan memiliki energi jika benda tersebut dapat melakukan usaha.

BAB V USAHA DAN ENERGI

Bahan Ajar USAHA, ENERGI, DAN DAYA NURUL MUSFIRAH 15B08055 PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR PROGRAM STUDI PEDIDIKAN FISIKA

M E K A N I K A HUKUM NEWTON MEKANIKA TIM FISIKA 9/20/2012

BAB III USAHA ENERGI DAN DAYA

Satuan Besaran dalam Astronomi. Dr. Chatief Kunjaya KK Astronomi ITB

TES STANDARISASI MUTU KELAS XI

Fisika Umum (MA101) Kinematika Rotasi. Dinamika Rotasi

Materi dan Soal : USAHA DAN ENERGI

Antiremed Kelas 10 FISIKA

PEMERINTAH KOTA DUMAI DINAS PENDIDIKAN KOTA DUMAI SMA NEGERI 3 DUMAI TAHUN PELAJARAN 2007/ 2008 UJIAN SEMESTER GENAP

PEMERINTAH KOTA DUMAI DINAS PENDIDIKAN KOTA DUMAI SMA NEGERI 3 DUMAI TAHUN PELAJARAN 2008/ 2009 UJIAN SEMESTER GANJIL

FISIKA. Untuk SMA dan MA Kelas XI. Sri Handayani Ari Damari

Antiremed Kelas 11 FISIKA

BAB I PENDAHULUAN. hukum newton, baik Hukum Newton ke I,II,ataupun III. materi lebih dalam mata kuliah fisika dasar 1.Oleh karena itu,sangatlah perlu

Menguasai Konsep Elastisitas Bahan. 1. Konsep massa jenis, berat jenis dideskripsikan dan dirumuskan ke dalam bentuk persamaan matematis.

JURNAL PRAKTIKUM GERAK LURUS BERATURAN DAN GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN ANGGI YUNIAR PUTRI KELOMPOK IF2B

SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 78 JAKARTA

TEST KEMAMPUAN DASAR FISIKA

PEMBAHASAN SOAL UJIAN NASIONAL SMA MATA PELAJARAN FISIKA TAHUN 2016/2017

SILABUS PEMBELAJARAN

FISIKA. Kelas X PENGUKURAN K-13. A. BESARAN, SATUAN, DAN DIMENSI a. Besaran

FISIKA UNTUK UNIVERSITAS JILID I ROSYID ADRIANTO

RINGKASAN BAB 2 GAYA, MASSA, DAN BERAT BENDA

Mekanika : Gaya. Hukum Newton

BAB III GERAK LURUS. Gambar 3.1 Sistem koordinat kartesius

K13 Revisi Antiremed Kelas 10 FISIKA

SOAL UJIAN SELEKSI CALON PESERTA OLIMPIADE SAINS NASIONAL 2015 TINGKAT PROVINSI

SOAL DINAMIKA ROTASI

Fisika Dasar. Dinamika Partikel. Siti Nur Chotimah, S. Si, M. T. Modul ke: Fakultas Teknik

BESARAN VEKTOR B A B B A B

SILABUS. Kompetensi Dasar Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar

Soal Pembahasan Dinamika Gerak Fisika Kelas XI SMA Rumus Rumus Minimal

Klik. Korona pada Matahari

DINAMIKA PARTIKEL KEGIATAN BELAJAR 1. Hukum I Newton. A. Gaya Mempengaruhi Gerak Benda

Kenapa begini? Kenapa bola berperilaku seperti itu? Kenapa suatu benda dapat bergerak? Sebuah benda akan terus diam jika tidak ada gaya yang bekerja p

MODUL PERKULIAHAN FISIKA DASAR I. Fakultas Program Studi Modul Kode MK DisusunOleh

FISIKA KINEMATIKA GERAK LURUS

BAB 3 DINAMIKA. Tujuan Pembelajaran. Bab 3 Dinamika

I. Hukum lintasan : Semua planet bergerak dalarn lintasan berupa elips, dengan matahari pada salah satu titik fokusnya.

Kumpulan Soal UN Materi Hukum Newton

SOLUSI SOAL - SOAL FISIKA UNTUK UNIVERSITAS JILID I ROSYID ADRIANTO

PR ONLINE MATA UJIAN: FISIKA (KODE A07)

BAB II KESALAHAN SISWA MENYELESAIKAN SOAL MATERI USAHA DAN ENERGI. berarti keliru, kekhilafan, sesuatu yang salah, perbuatan salah.

SOAL TRY OUT FISIKA 2

Antiremed Kelas 9 Fisika

BAHAN AJAR FISIKA KELAS XI SMA SEMESTER 1 BERDASARKAN KURIKULUM 2013 USAHA DAN ENERGI. Disusun Oleh : Nama : Muhammad Rahfiqa Zainal NIM :

USAHA DAN ENERGI. W = F.s Satuan usaha adalah joule (J), di mana: 1 joule = (1 Newton).(1 meter) atau 1 J = 1 N.m

MENERAPKAN HUKUM GERAK DAN GAYA

Uraian Materi. W = F d. A. Pengertian Usaha

MOMENTUM - TUMBUKAN FISIKA DASAR (TEKNIK SISPIL) (+GRAVITASI) Mirza Satriawan. menu

J U R U S A N T E K N I K S I P I L UNIVERSITAS BRAWIJAYA. TKS-4101: Fisika. Hukum Newton. Dosen: Tim Dosen Fisika Jurusan Teknik Sipil FT-UB

Analisis Dimensi 1. Oleh : Abdurrouf Tujuan. 0.2 Ringkasan

SASARAN PEMBELAJARAN


SOAL SIAP UN SMP TAHUN PELAJARAN 2008 / 2009

dengan g adalah percepatan gravitasi bumi, yang nilainya pada permukaan bumi sekitar 9, 8 m/s².

Ikhlasul-pgsd-fip-uny/iad. Tata Surya, sebuah kerajaan di langit

m dan t A. tepat bernilai B. tidak bisa bernilai lebih dari x atau t C. tidak bisa bernilai kurang dari x D. bisa bernilai kurang atau lebih dari x

3. (4 poin) Seutas tali homogen (massa M, panjang 4L) diikat pada ujung sebuah pegas

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH DIREKTORAT PEMBINAAN SMA

Transkripsi:

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net Contoh soal hukum gravitasi Newton Pelajari contoh soal hukum Newton tentang gravitasi lalu kerjakan soal hukum Newton tentang gravitasi. 1. Berapa besar gaya gravitasi antara seorang siswa bermassa 40 kg dengan seorang siswi bermassa 30 kg yang berjarak 2 meter? konstanta gravitasi umum = 6,67 x 10-11 N m 2 / kg 2 m 1 = 40 kg, m 2 = 30 kg, r = 2 m, G = 6,67 x 10-11 N m 2 / kg 2 Ditanya : besar gaya gravitasi (F)? F = 20,01 x 10-9 N = 2 x 10-8 Newton 2. Berapa besar gaya gravitasi antara bumi dan bulan? Massa bumi (m B ) = 5,97 x 10 24 kg Massa bulan (m b ) = 7,35 x 10 22 kg Jarak pusat bumi dan pusat bulan (r) = 3,84 x 10 8 meter Konstanta gravitasi umum (G) = 6,67 x 10-11 N m 2 / kg 2 Ditanya : besar gaya gravitasi antara bumi dan bulan? F = 19,87 x 10 19 Newton F = 1,9 x 10 20 Newton 3. Pada jarak berapa dari bumi, besar gaya gravitasi antara bumi dan bulan bernilai nol? Massa bumi = 5,97 x 10 24 kg Massa bulan = 7,35 x 10 22 kg Jarak pusat bumi ke pusat bulan (r) = 3,84 x 10 8 meter = 384.000.000 meter Konstanta gravitasi umum (G) = 6,67 x 10-11 N m 2 / kg 2 ditanya : pada jarak berapa dari bumi atau pada jarak berapa dari bulan, besar gaya gravitasi antara bumi dan bulan bernilai nol? 2014 A. San Lohat, S. Pd. 1

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net Keterangan : 1 = bumi, 2 = partikel uji, 3 = bulan, F 12 = gaya gravitasi bumi pada partikel uji, F 32 = gaya gravitasi bulan pada partikel uji. Agar resultan gaya gravitasi pada partikel uji bernilai nol maka besar gaya gravitasi bumi pada partikel uji (F 12 ) sama dengan besar gaya gravitasi bulan pada partikel uji (F 32 ) dan kedua gaya berlawanan arah seperti pada gambar. F 12 = F 32 = Resultan gaya gravitasi nol : F 32 - F 12 = 0 F 32 = F 12 ( = (87,76 x 10-14 ) - + - = 0 (87,76 x 10-14 ) - - = 0 Gunakan rumus ABC : A = - B = - C = 87,76 x 10-14 2014 A. San Lohat, S. Pd. 2

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net x 1 = meter x 1 = meter Gaya gravitasi antara bumi dan bulan bernilai nol pada jarak meter sampai meter dari pusat bulan. Jari-jari bulan adalah 1.740.000 meter maka berapa jaraknya dari permukaan bulan? hitung juga jaraknya dari pusat bumi dan permukaan bumi. Contoh soal gaya gravitasi, gaya berat 1. Berapa besar gaya gravitasi antara bumi dengan sebuah benda yang berada di atas permukaan tanah? massa bumi = 5,97 x 10 24 kg, massa benda = 1000 kg, jari-jari bumi = 6,38 x 10 6 meter. Berapa berat atau gaya gravitasi bumi yang bekerja pada benda tersebut jika dihitung menggunakan rumus hukum II Newton di mana percepatan gravitasi (g) = 9,8 m/s 2? Massa bumi (m B ) = 5,97 x 10 24 kg Massa benda (m b ) = 10 3 kg Jari-jari bumi (r) = 6,38 x 10 6 meter Konstanta gravitasi universal (G) = 6,67 x 10-11 N m 2 / kg 2 Percepatan gravitasi (g) = 9,8 m/s 2 Ditanya : besar gaya gravitasi? Besar gaya gravitasi antara bumi dengan benda (menggunakan rumus hukum gravitasi Newton) : Keterangan w = F = gaya gravitasi, G = konstanta gravitasi universal, mb = massa bumi, mb = massa benda, r = jarak antara pusat bumi dengan pusat benda. Benda terletak di permukaan tanah sehingga r = jari-jari bumi. 2014 A. San Lohat, S. Pd. 3

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net Newton Berat benda (menggunakan rumus hukum II Newton) : w = m g = (1000)(9,8) = 9800 Newton Bandingkan hasil perhitungan ini dengan hasil perhitungan sebelumnya. Nilainya hampir sama karena adanya pembulatan. Bisa disimpulkan bahwa gaya berat benda di permukaan bumi merupakan gaya gravitasi bumi yang bekerja pada suatu benda yang berada di permukaan bumi. 2. Berapa gaya gravitasi antara bumi dengan sebuah benda yang berada pada ketinggian 10.000 meter di atas permukaan tanah? massa bumi = 5,97 x 10 24 kg, massa benda = 1000 kg, jari-jari bumi = 6,38 x 10 6 meter. : Newton Bandingkan dengan jawaban nomor 1. Semakin jauh dari bumi, berat benda semakin kecil. 3. Roket yang beratnya w diluncurkan vertikal ke atas dari muka bumi. Jika D adalah diameter bumi, tentukan berat roket ketika roket berada pada ketinggian 2D dari permukaan bumi. D = diameter bumi, R = jari-jari bumi, 1 D = 2 R, 2 D = 4 R Ditanya : berat roket ketika berada pada ketinggian 2D? Gaya berat atau gaya gravitasi berbanding terbalik dengan kuadrat jarak. Secara matematis : w jika r = 1 maka w = 1 w w jika r = 4 maka w = 1/16 w w 2014 A. San Lohat, S. Pd. 4

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net Contoh soal percepatan gravitasi 1. Berapa besar percepatan gravitasi di permukaan bulan? Massa bulan = 7,35 x 10 22 kg, jari-jari bulan = 1.740.000 meter, konstanta gravitasi umum (G) = 6,67 x 10-11 N m 2 / kg 2 Rumus hukum II Newton : = m g Untuk menghitung percepatan gravitasi, rumus di atas diubah menjadi : ------- Rumus 1 Keterangan : g = percepatan gravitasi, m = massa benda, F = gaya Rumus hukum gravitasi Newton : -------- Rumus 2 Keterangan : G = konstanta gravitasi universal, M = massa bumi, m = massa benda, r = jarak pusat bumi ke benda. Jika benda berada di permukaan bumi atau berada di dekat permukaan bumi maka r = jari-jari bumi. Gantikan F pada rumus 1 dengan F pada rumus 2 : Gunakan rumus ini untuk menghitung percepatan gravitasi (g) di permukaan suatu planet, di mana M = massa planet, satelit, bintang dll. dan r = jari-jari planet, satelit, bintang, dll. Besar percepatan gravitasi di permukaan bulan? 10-11 ) g = 10-11 ) g = 16,1925 x 10-1 m/s 2 g = 1,62 m/s 2 2. Percepatan gravitasi rata-rata di permukaan bumi sama dengan g. Pada ketinggian R (R = jari-jari bumi) dari permukaan bumi, besar percepatan gravitasi bumi adalah... nyatakan dalam g. Percepatan gravitasi berbanding terbalik dengan kuadrat jarak : R = jari-jari bumi. Pada ketinggian R dari permukaan bumi = pada ketinggian 2R dari pusat bumi. Jika R dianggap bernilai 1 maka 2R = 2(1) = 2. 2014 A. San Lohat, S. Pd. 5

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net Pada ketinggian R dari permukaan bumi, percepatan gravitasi bernilai ¼ g. Jika g = 9,8 m/s 2 maka pada ketinggian R dari permukaan bumi, percepatan gravitasi bernilai 2,45 m/s 2. Contoh soal hukum Kepler 1. Jarak rata-rata planet bumi ke matahari adalah 149,6 x 10 6 km dan periode revolusi bumi adalah 1 tahun. Berapa konstanta perbandingan kuadrat periode terhadap pangkat tiga jarak rata-rata bumi ke matahari? T = 1 tahun, r = 149,6 x 10 6 km Ditanya : T 2 / r 3 =...? k = T 2 / r 3 = 1 2 / (149,6 x 10 6 ) 3 = 1 / (3348071,9 x 10 18 ) = 2,98 x 10-25 tahun 2 /km 3 2. Konstanta perbandingan periode revolusi planet terhadap pangkat tiga jarak rata-rata planet ke matahari bernilai sama untuk semua planet. Konstanta dapat dihitung menggunakan rumus : Dari mana rumus ini diperoleh? pelajari di penurunan rumus hukum III Kepler. Keterangan : G = konstanta gravitasi universal = 6,67 x 10-11 N.m 2 /kg 2 m = massa matahari = 1,99 x 10 30 kg = 3,14 Hitunglah konstanta perbandingan menggunakan rumus di atas. Gunakan satuan periode = tahun dan satuan jarak = kilometer. s 2 /m 3 1 s 2 /m 3 = 1/31.536.000 2 : 1/1000 3 1 s 2 /m 3 = 1 x 10-6 tahun 2 /km 3 k = tahun 2 /km 3 )(1 x 10-6 tahun 2 /km 3 ) (bandingkan dengan k pada jawaban nomor 1) 3. Jarak rata-rata planet bumi ke matahari adalah 149,6 x 10 6 km dan jarak rata-rata planet merkurius 57,9 x 10 6 km. Periode revolusi bumi adalah 1 tahun, berapa periode revolusi planet merkurius? r bumi = 149,6 x 10 6 km 2014 A. San Lohat, S. Pd. 6

Soal Gravitasi Newton Fisika SMA Kelas X http://gurumuda.net r merkurius = 57,9 x 10 6 km T bumi = 1 tahun Ditanya : T merkurius? 1 = bumi, 2 = merkurius 0,057975 = T 2 2 T 2 = T 2 = 0,24 tahun bumi 1 tahun bumi = 365 hari Periode revolusi merkurius = (0,24)(365 hari) = 87,6 hari. 2014 A. San Lohat, S. Pd. 7