SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BIDANG PENGELOLAAN, PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PASAR PADA DINAS PERDAGANGAN SRAGEN

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS IMPLEMENTASI PELATIHAN KERJA DALAM RANGKA PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT.SOLO MURNI

PENGENDALIAN KUALITAS DALAM RANGKA MEMINIMALISIR KESALAHAN PRODUK PADA PT. SOLO MURNI MENGGUNAKAN METODE DIAGRAM TULANG IKAN TUGAS AKHIR.

IMPLEMENTASI PROSEDUR PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PD. BPR BANK SOLO

PENERAPAN STRATEGI PEMASARAN PRODUK PAKAN BURUNG LOVEBIRD PADA PT. GOLD COIN BOYOLALI

IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001 : 2008 PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR. (Studi Pada PT. Macanan Jaya Cemerlang Klaten)

Analisis Sistem Perekrutan dan Seleksi Karyawan pada CV. Hasta Karya Gombong

EVALUASI PROSEDUR PENGARSIPAN DOKUMEN PENGADAAN TERKAIT SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 PADA PERUM BULOG SUB DIVRE III SURAKARTA

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN BERBASIS KAS MENUJU BASIS AKRUAL PADA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KOTA SURAKARTA. Tugas Akhir

ANALISIS PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA PADA PERUSAHAAN KECAP BAWANG

EVALUASI SISTEM PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PT. BENGAWAN INTI KHARISMA

EVALUASI PENGELOLAAN ASET TETAP PADA PERUM BULOG SUBDIVRE III SURAKARTA

PERENCANAAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 TUGAS AKHIR

STRATEGI RELATIONSHIP MARKETING PADAPT. ASURANSI JIWASRAYA CABANG SURAKARTA SEBAGAI UPAYA MEMPERTAHANKAN PELANGGAN

Oleh : TRI PAMUNGKAS YOGATAMA NIM. F PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

HALAMAN JUDUL PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN TENAGA KERJA (K3) PADA PT SOELISTYOWATI KUSUMA TEXTILE

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

ANALISIS BRAND AWARENESS PRODUK KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) BTN PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) SURAKARTA

IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA PADA PT. SARIWARNA ASLI II BOYOLALI

ANALISIS PERENCANAAN PAJAK PENGHASILAN 21 PADA PT. XYZ DI SURABAYA

ANALISIS RASIO UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR Tbk. PERIODE

PERTUMBUHAN NILAI INVESTASI, UNIT USAHA DAN PENYERAPAN TENAGA KERJA PADA SEKTOR INDUSTRI DI KOTA SURAKARTA (TAHUN )

OPTIMALISASI PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN DITINJAU DARI KARAKTERISTIK DAN STATUS WAJIB PAJAK BADAN DI KPP PRATAMA BOYOLALI TAHUN 2014 TUGAS AKHIR

ANALISIS SISTEM PENGELOLAAN UPAH PEKERJA HARIAN LEPAS PERUM BULOG SUB III DIVRE SURAKARTA ( GUDANG MEGER )

EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN BARANG PADA GUDANG MEDIS RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

EVALUASI PROSEDUR PENGADAAN BERAS DALAM NEGERI DILINGKUNGAN GUDANG BULOG TRIYAGAN

PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA DALAM KEPATUHAN PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI PADA PT KUSUMAHADI SANTOSA

KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP PRODUK INTERNET PADA PT. TELKOM WILAYAH JAKARTA TIMUR

PENGARUH MEDIA PROMOSI DAN KOMUNIKASI TERHADAP PENJUALAN EKSPOR PT BATIK ARJUNA CEMERLANG, SUKOHARJO, JAWA TENGAH TUGAS AKHIR

ANALISIS SISTEM PEREKRUTAN DAN SELEKSI KARYAWAN PADA PT. SRI REJEKI ISMAN SUKOHARJO

STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN JUMLAH NASABAH DEPOSITO PADA PT. BANK BUKOPIN CABANG SLAMET RIYADI SURAKARTA

IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN MUTU TERHADAP PEMERIKSAAN MUTU DALAM PROSES PRODUKSI LINE I PADA PT SARI WARNA ASLI KARANGAYAR

EFEKTIVITAS PENERIMAAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN TERHADAP PENDAPATAN DAERAH DI KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II SURAKARTA

PENYUSUNAN STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) MESIN TFO DI BAGIAN WINDING PT KUSUMAPUTRA SANTOSA

PERAN BPR KURNIA SEWON DALAM PEMBIAYAAN USAHA KECIL DAN MENENGAH PER SEKTOR EKONOMI DI KABUPATEN BANTUL

EFEKTIVITAS KINERJA BONGKAR MUAT DI TERMINAL PETIKEMAS SEMARANG MENGGUNAKAN SATUAN UKUR BOX CRANE HOUR (BCH) (STUDI KASUS TERMINAL PETIKEMAS SEMARANG)

ANALISIS EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS FAKTOR- FAKTOR PRODUKSI PADA PT.SOELYSTYOWATY KUSUMA TEXTILE SRAGEN

IMPLEMENTASI SERTIFIKASI PROFESI BIDANG LOGISTIK DAN FORWARDER PADA PT ANDALAN PACIFIC SAMUDRA SEMARANG SEBAGAI PERLINDUNGAN MENGHADAPI MEA 2015

PERKEMBANGAN PRODUK BRITAMA BISNIS UNTUK MENDUKUNG KEGIATAN BISNIS PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA. (PERSERO) Tbk. KANTOR CABANG KARANGANYAR

PENGELOLAAN ASET TANAH PRODUKTIF PEMERINTAH KOTA SURAKARTA

ANALISIS KEBIJAKAN AKUNTANSI PENDAPATAN PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) KOTA SURAKARTA

TUGAS AKHIR PROSEDUR PT. ASURANSI JIWASRAYA CABANG SURAKARTA DALAM PELAYANAN KLAIM NASABAH

ANALISIS PERSEDIAAN BAHAN BAKU LIMBAH KAYU SANGKAR BURUNG DENGAN METODE EOQ PADA UD. AMANAH SURAKARTA

ANALISIS KESESUAIAN PENERAPAN PSAP NO 07 TERHADAP PENGELOLAAN ASET TETAP PADA RS ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA

DISTRIBUSI KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO ANTAR UNIT KERJA BRI PERIODE STUDI KASUS PT. BANK RAKYAT INDONESIA Tbk. KANTOR CABANG KARANGANYAR

IMPLEMENTASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS NASABAH PRODUK DANA BANK TABUNGAN NEGARA (BTN)

ANALISIS EFEKTIVITAS PENERIMAAN PAJAK REKLAME TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI SURAKARTA

PROSEDUR PENCAIRAN BANTUAN SOSIAL DAN BANTUAN PENDIDIKAN MASYARAKAT KOTA SURAKARTA PADA DPPKA SURAKARTA TAHUN 2013

ANALISIS PENGEMBANGAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA DI PD. BPR BANK SOLO

PENERAPAN STRATEGI RELATIONSHIP MARKETING PADA PT. BATIK DANAR HADI SURAKARTA DIVISI EKSPOR SEBAGAI UPAYA MEMPERTAHANKAN PELANGGAN TUGAS AKHIR

ANALISIS TERHADAP PENYELESAIAN PERMOHONAN PENGURANGAN / PENGHAPUSAN SANKSI ADMINISTRASI TERKAIT PMK 91 DI KANWIL DJP JATENG II SURAKARTA

ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS PRODUK BKS DI CV. MEDIATAMA SURAKARTA DENGAN DIAGRAM KONTROL-P

ROSSINTA HARDIYANTI NIM F

PENERAPAN MANAJEMEN KOMPLAIN UNTUK MENINGKATKAN KEPUASAN PESERTA DI PT TASPEN (PERSERO) CABANG SURAKARTA TUGAS AKHIR

EVALUASI PENERIMAAN RETRIBUSI BUS TINGKAT WISATA WERKUDARA TAHUN

ANALISIS PENERAPAN E-FILING

PENERAPAN KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DALAM UPAYA MEMINIMALISASIKAN KECELAKAAN KERJA DI BAGIAN PRODUKSI PADA PT. WANGSA JATRA LESTARI.

PROSEDUR PENGAJUAN SURAT KETERANGAN BEBAS (SKB) PPH

JARINGAN KERJA PROSES PEMBUATAN BENANG PADA DEPARTEMEN SPINNING PT KUSUMAPUTRA SANTOSA JATEN KARANGANYAR

PENYUSUNAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) RUANG WORKSHOP PEMOTONGAN PADA AKADEMI KOMUNITAS INDUSTRI TEKSTIL DAN PRODUK TEKSTIL SURAKARTA

ANALISIS MANAJEMEN PERSEDIAAN BAHAN BAKU JAMBE DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) PERSPEKTIF ASUMSI DEMAND YANG STATIONER PADA PT.

PENERAPAN STRATEGI PROMOSI KANTOR PEGADAIAN NUSUKAN SURAKARTA

Oleh Mutiara Francisca Novitawati F

HALAMAN JUDUL SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BIDANG AKADEMIK PADA AKADEMI KOMUNITAS INDUSTRI TEKSTIL DAN PRODUK TEKSTIL SURAKARTA

ANALISIS PENILAIAN PELANGGAN TERHADAP REBRANDING MAJALAH kawanku

DAMPAK PELAYANAN ACCOUNT REPRESENTATIVE TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK PADA KPP PRATAMA SURAKARTA

STRATEGI PENETAPAN HARGA PADA PT. USAHA DAGANG SUMBER REJEKI SURAKARTA

IMPLEMENTASI PENGEMBANGAN KARIR KETENAGAKERJAAN PADA PD BKK KARANGANYAR

PERAN CASUAL LEASING DALAM MEMPROMOSIKAN SPECIAL EVENT KEPADA TENANT DI THE PARK MALL SOLO BARU TUGAS AKHIR

Analisis Perencanaan Pajak Penghasilan Pasal 21 pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Surakarta. Tahun 2016

ANALISIS PROSEDUR AUDIT LAPORAN KEUANGAN BLUD PUSKESMAS OLEH KANTOR AKUNTAN PUBLIK (KAP) WARTONO DAN REKAN

PERAMALAN KEBUTUHAN KERTAS ROLL CD PENA UNTUK PRODUKSI

ANALISIS KENAIKAN DAN PENURUNAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) DI PT. INDOACIDATAMA Tbk. TAHUN 2012

Oleh: GANANG EKO NURDIANSAH NIM F

IMPLEMENTASI PENGELOLAAN KEUANGAN BLUD TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA RSUD GAMBIRAN KOTA KEDIRI

STRATEGI TATA LETAK RUANG UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI ALUR BARANG DI PABRIK ADITEX BANGUN CIPTA KLATEN

EVALUASI SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN BAHAN BAKU PADA PT. DAN LIRIS

STRATEGI PEMASARANPRIORITY BANKING. PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (Persero) Tbk. KANTOR CABANG SOLO TUGAS AKHIR

PPENERAPAN SISTEM INFORMASI DEBITUR DALAM PERTIMBANGAN PERSETUJUAN PEMBERIAN KREDIT PADA PT. BPR SYARIAH HARTA INSAN KARIMAH SURAKARTA

PERBEDAAN JENIS-JENIS PRODUK DEPOSITO DAN PEROLEHAN KEUNTUNGAN NASABAH DEPOSITO PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL Tbk. KANTOR CABANG SURAKARTA

PROSEDUR PENCAIRAN PENSIUN VETERAN PADA PT. TASPEN (PERSERO) CABANG SURAKARTA TUGAS AKHIR. Disusun untuk memenuhi sebagai persyaratan

MEKANISME, KEUNGGULAN, DAN KEMANFAATAN PEMBAYARAN DANA PENSIUN PADA PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL Tbk. (BTPN) KANTOR CABANG SURAKARTA

TATALAKSANA EKSPOR PRODUK KAIN KE NEGERA JEPANG STUDI KASUS PADA PT. KUSUMAHADI SANTOSA DI KABUPATEN KARANGANYAR

PROSEDUR TAKE OVER KREDIT KARYAWAN PADA PD.BPR BANK DAERAH KARANGANYAR

EVALUASI PENENTUAN HARGA POKOK PRODUKSI WALKER DENGAN JOB ORDER COST METHOD PADA RUMAH SAKIT ORTOPEDI. PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTA TUGAS AKHIR

DAMPAK KEGIATAN JEMPUT BOLA PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI KABUPATEN KARANGANYAR TUGAS AKHIR

EVALUASI KUALITAS PRODUK PADA PDAM TIRTO NEGORO KABUPATEN SRAGEN

TUGAS AKHIR. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan. mencapai derajat Ahli Madya Program Studi Diploma III Akuntansi. Oleh: Agung Susanto

OPTIMALISASI PENGGALIAN POTENSI PAJAK DENGAN SURAT HIMBAUAN PEMBETULAN SPT TAHUNAN PPH PADA KPP PRATAMA SUKOHARJO

EVALUASI ATAS PELAKSANAAN PENGURANGAN ATAU PENGHAPUSAN PAJAK TAHUN 2015 DI KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PAJAK JATENG II

EVALUASI KESESUAIAN PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH BERBASIS AKRUAL TERHADAP PENGELOLAAN ASET TETAP PADA BAPPEDA KARANGANYAR

PENGARUH KEBIJAKAN SUKU BUNGA DASAR KREDIT (SBDK) TERHADAP NET INTEREST MARGIN, KOMPETISI, DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) BANK KONVENSIONAL DI

ABSTRAK PROSEDUR TAKE OVER KREDIT PENSIUN PADA BANK TABUNGAN PENSIUNAN NASIONAL PURNA BAKTI KANTOR CABANG PEMBANTU KARANGANYAR

EVALUASI PROSEDUR REKONSILIASI BARANG MILIK DAERAH OLEH DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET (DPPKA) SURAKARTA

ANALISIS KETERLAMBATAN TAGIHAN PIUTANG JASA TERHADAP PENILAIAN PERFORMA DEALER DI PT. NASMOCO ABADI MOTOR

EVALUASI ATAS TATA CARA PEREKAMAN DAN PEMUTAKHIRAN BANK DATA PADA SEKSI PENGOLAHAN DATA DAN INFORMASI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA SUKOHARJO

PENANGANAN PERUBAHAN PERPANJANGAN WAKTU PELAYANAN JASA KAPAL TAMBAT PADA PT PELINDO III CABANG TANJUNG EMAS SEMARANG. Tugas Akhir

ANALISIS PEMUNGUTAN PAJAK MINERAL BUKAN LOGAM DAN BATUAN DI KABUPATEN BOYOLALI (TAHUN )

PENERAPAN EVENT MARKETING SEBAGAI SARANA PROMOSI THE PARK MALL SOLO BARU

Oleh : HENDRA SURYA PRATAMA NIM F

UPAYA MEMAKSIMALKAN PENAGIHAN PIUTANG CUKAI TEMBAKAU SEBAGAI USAHA MENINGKATKAN PENERIMAAN CUKAI DI KPPBC TMP B SURAKARTA TAHUN

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BIDANG PENGELOLAAN, PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PASAR PADA DINAS PERDAGANGAN SRAGEN TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi Syarat-syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya Manajemen Bisnis Oleh : WIDHA INTAN PRASTIKA NIM F3513077 PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET 2016

HALAMAN JUDUL SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BIDANG PENGELOLAAN, PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PASAR PADA DINAS PERDAGANGAN SRAGEN TUGAS AKHIR Diajukan untuk Memenuhi Syarat-syarat Mencapai Sebutan Ahli Madya Manajemen Bisnis Oleh : WIDHA INTAN PRASTIKA NIM F3513077 PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET commit 2016 to user i

ABSTRAK SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BIDANG PENGELOLAAN PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PASAR PADA DINAS PERDAGANGAN SRAGEN Oleh : WIDHA INTAN PRASTIKA NIM F3513077 Pesatnya perkembangan teknologi informasi sangat berpengaruh terhadap beberapa aspek kehidupan di dunia pada umumnya dan Indonesia pada khususnya, terutama kantor yang memiliki pengelolaan akses data yang besar, karena pengolaan data sudah tidak mungkin lagi menggunakan manual dan kurang efektif serta efisien, Dinas Perdagangan Sragen merupakan salah satu intasnsi pemerintah yang sedang melaksanakan Sistem Informasi tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran lebih dalam mengenai sistem informasi yang sedang berjalan pada Dinas Perdagangan Sragen. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, yaitu peneliti mengamati langsung pada obyek penelitian, data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder, data primer di dapat langsung dengan cara mewawancari langsung kepada pihak terkait, dan data sekunder dengan cara pengembilan dari refrensi studi pustaka dan data-data dari Dinas Perdangan Sragen. Penelitian ini disimpulkan bahwa Dinas Perdagangan pada Bidang Pasar, Pengembangan dan Pembinaan sudah berjalan dengan baik namun terjadi beberapa kendala yang mana pada oknum tertentu tidak dapat melakukan sistem dengan baik, pemerintah yang kurang memberikan fasilitas yang memadai dan pengenalan kepada masyarakat yang kurang merata. Dari kesimpulan diatas penulis menyarankan agar Dinas Perdagangan melakukan pengecekan ulang untuk peng-inputan data agar tidak terjadi kesalahan dan memberikan sistem informasi ke masyarakat secara masyarakat dan up to date. Kata Kunci : Sistem Informasi, Metode Deskriptif ii

ABSTRAK SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA BIDANG PENGELOLAAN, PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN PASAR PADA DINAS PERDAGANGAN SRAGEN Oleh : WIDHA INTAN PRASTIKA NIM F3513077 The rapid development of information technology influence on some aspects of life in the world in general and Indonesia in particular, especially the office that has management access to large data, because of process data is no longer possible to use manual and less effective and efficient, the Department of Trade Sragen is one intasnsi government is implementing the Information System. This study aimed to obtain deeper into the information system that is running on the Trade Office of Sragen. The method used in this research is descriptive method, the researchers looked directly at the object, the data used in this study are primary data and secondary data, primary data can be directly by means interviewing directly to related parties, and secondary data by means take of reference literature and data from national Trade Department Sragen. This study concluded that the Department of Commerce in Market Development and Construction is already well underway but there are some obstacles which at a certain person can not do with a good system, governments that do not provide adequate facilities and introduction to the public uneven. From the above conclusions the authors suggest that the Department of Commerce perform backups for peng re-input the data to avoid mistakes and provide information to the public system in the community and up to date. Keyword : Information System, Deskriptif Methods iii

iv

v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO: FROM ZERO TO HERO, FROM NOTHING TO SOMETHING Karya ini kupersembahkan kepada: Tuhan YME Alm. Bapak dan Ibu Terkasih Keluarga Besarku Sahabat-sahabatku Tersayang Seseorang Tercinta Almamaterku, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta vi

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya, sehingga laporan tugas akhir dengan judul Sistem Informasi Manajemen Pada Bidang Pengelolaan, Pengembangandan Pembinaan Pasar Pada Dinas Perdagangan Sragen ini dapat diselesaikan dengan baik. Tugas akhir ini disusun untuk memenuhi syarat-syarat mencapai gelar Ahli Madya pada program Diploma III program studi Manajemen Bisnis Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. Dalam kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada pihak-pihak yang membantu penyusunan laporan tugas akhir ini adalah sebagai berikut: 1. Dr. Hunik Sri Runing S, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. 2. Drs. Heru Purnomo, M.M selaku Ketua Program Studi Diploma III Manajemen Bisnis Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. 3. Bapak Sarwoto, SE,M.Scselaku Pembimbing Tugas Akhir yang telah memberikan pengarahan selama penyusunan tugas akhir. 4. Seluruh staff pengajar Diploma III Manajemen Bisnis. 5. Alm. Bapak, Ibu, kedua Adik saya dan Keluarga Besar yang selalu mendoakan dan memberi semangat. 6. Orang-orang terdekat saya Mas Ian, Sherlly, Uli, Selvi, Mbak Putri, Karina, Anisa, Dian, Annisa yang selalu memberi dukungan dalam penyusunan Tugas Akhir. vii

7. Semua pihak yang telah membantu namun tidak dapat disebutkan satu persatu. Penulis menyadari sepenuhnya atas kekurangan dalam penulisan tugas akhir ini. Maka dari itu penulis mengharapkan kritik dan saran. Namun demikian, karya sederhana ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membutuhkan. Surakarta, 1 Agustus 2016 Penulis viii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN ABSTRAK... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii iv v vi vii ix BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian... 4 E. Metode Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Sistem... 8 B. Informasi... 11 C. Sistem Informasi... 12 BAB III PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Dinas Perdagangan Sragen... 20 B. Laporan Magang Kerja... 24 C. Pembahasan Masalah... 26 i

BAB IV PENUTUP A. Simpulan... 35 B. Saran... 36 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ii

DAFTAR TABEL TABEL Halaman 3.1 Laporan Magang Kerja Pada Dinas Perdagangan Sragen... 25 iii

DAFTAR GAMBAR GAMBAR Halaman 3.1 Struktur Organisasi Dinas Perdagangan Sragen... 22 3.2 Sistem Informasi Pendapatan di Bidang Pengelolaan... 27 3.3 Sistem Informasi Harga Pokok Sembako... 29 3.4 Sistem Informasi Pengaduan Dan Penyelesaian Sengketa... 31 iv