BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASANNYA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1 SDN Mangunsari 07 Salatiga Eksperimen % 2 SDN 03 Karangrejo Kontrol

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PELAKSANAAN, HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Subjek Penelitian Penelitian dilakukan di SD N 1 Tlogopucang yang beralamat di desa

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. sampai bulan April. Mulai dari tahap persiapan, observasi, eksperimen dan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. terhadap hasil belajar siswa kelas VII pada materi Himpunan MTs Aswaja

BAB IV ANALISIS DATA. A. Analisis Proses Pelaksanaan Kegiatan Membaca Manaqib Syaikh Abdul

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. pengaruh model pembelajaran contextual teaching and learning (CTL)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Jumlah Siswa Laki-laki Perempuan Eksperimen Kontrol Jumlah Seluruhnya 59

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. lingkaran, dan dilanjutkan dengan langkah-langkah berikut ini: siswa, setiap siswa mendapatkan 1 kartu.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. yang berkaitan dengan variabel-variabel penelitiam. Variabel-variabel yang

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

ANALISIS LIKUIDITAS DAN PENDAPATAN (RETURN) INVESTOR TERHADAP DAMPAK PEMECAHAN SAHAM (STOCK SPLIT) PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK

BAB IV HASIL PENELITIAN. untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe tutor sebaya. sedangkan di kelas kontrol tidak diberi perlakuan.

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. peneliti melakukan dokumentasi berupa foto-foto selama penelitian berlangsung.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Minimu Maximum Mean

SURAT PERSETUJUAN MENJADI SAMPLE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DATA. penelitian dimaksudkan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh Bimbingan

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1. Gambaran Setting dan Subjek Penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada siswa kelas IV SD Negeri Salatiga

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Tabel 4.1 Jumlah Kelas SMP Negeri 1 Bawen

BAB IV ANALISIS DATA. hipotesis-hipotesis penelitian yang telah dirumuskan dalam BAB I yaitu efektif

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di MTs Al Huda Bandung Kabupaten Tulungagung.

BAB 4 ANALISIS PENELITIAN Profil Partisipan Pada pengambilan data di lapangan, peneliti memperoleh partisipan

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. No Rombel Jumlah siswa Persentase 1 Kelas IVa 33 50% 2 Kelas IVb 33 50% Jumlah %

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV PELAKSANAAN DAN PENELITIAN

an SDN Giyanti Kelompok Kontrol SDN 01 Mungseng Kelompok Eksperimen Jumlah sampel penelitaian 50

BAB IV ANALISIS DATA. A. Analisis Pengujian Hipotesis Data Bimbingan Kelompok Berbasis

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DATA. Kebajikan Anak-Anak Yatim Kuching, Sarawak, Malaysia. sampel berpasangan. Prosedur Paired Samples Uji T digunakan untuk

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. matematika siswa kelas VIII MTs Ma arif NU Bacem Tahun Ajaran

BAB IV HASIL PENELITIAN. pengaruh metode pembelajaran kooperatif Team Assisted

BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV. Pelaksanaan, Hasil Penelitian, dan Pembahasan

BAB IV HASIL PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di SMKN 1 Bandung Tulungagung dengan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN

Heni Rachmawati NPM:

Uji perbedaan yang dilakukan adalah menguji rata-rata N-Gain hasil belajar ranah

BAB IV HASIL PENELITIAN. penelitian berdasarkan jenis kelamin, usia dan IPK dapat dilihat pada tabel 4.1, 4.2, 4.3. Tabel 4.1

Transkripsi:

39 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umun Subjek Penelitian Penelitian diadakan di SDN Gedangan 02 yang terletak di pesisiran Kota Salatiga, tepatnya di Desa Gedangan Jl.Raya Muncul-Salatiga Km. 4 Gedangan Kecamatan Tuntang Kabupaten Semarang, Provinsi Jawa Tengah. Sekolah ini dipilih berdasarkan pertimbangan kemudahan akses dan juga mengenal sedikitbanyak kondisi sekolah sehingga hal ini memudahkan penulis dalam melakukan penelitian. Penelitian ini mengunakan metode eksperimen yang dilakukan pada mata pelajaran IPA (Cahaya dan Sifat-sifatnya) di kelas V SDN Gedangan 02. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan kelas yang sudah ada yaitu kelas V yang berjumlah 15 siswa. Untuk mengetahui ada tidaknya signifikansinya peneliti menggunakan dua perlakuan yang berbeda yaitu perlakuan awal pembelajaran seperti biasa dan perlakuan akhir pembelajaran menggunakan media power point (pre-test dan post-tes). 4.1.1 Analisis Data Penelitian ini mengunakan pendekatan penelitian kuantitatif sehinga peneliti perlu memaparkan hasil analisis data, validitas, uji normalitas, dan uji hipotesis data.

40 4.1.2 Uji Normalitas Data Tabel 4.1 Hasil Uji Normalitas Hasil Belajar Pre-test dan Posttest N 30 Normal Parameters a Mean 53.5000 Std. Deviation 14.45266 Most Extreme Differences Absolute.129 Positive.129 Negative -.112 Kolmogorov-Smirnov Z.707 Asymp. Sig. (2-tailed).700 a. Test distribution is Normal. Bedasarkan output diatas dengan tehnik One-Sample Kolmogorov- Smirnov Test dapat diketahui bahwa nilai signifikansi asyimotorik dua sisi dengan taraf kepercayaan 95 %, Asymp. (Sig. 2-tailed) adalah 0,700. Jika dirumuskan hipotesis adalah distribusi normal, dan Ho adalah distribusi tidak normal. Maka diterima apabila P > 0.05 dan ditolak apabila P < 0,05. Pada tabel diatas menunjukan bahwa S = P = 0,700. Artinya berdasarkan perhitungan peluang kesalahan 5 % maka P > 0,05 atau 0,700 > 0,05. Jadi diterima, artinya nilai pre test dan post test berdistribusi normal.

41 Grafik 4.1 Uji Normalitas Pre-test dan Post-test 4.1.3 Analisis Diskriptif Variabel Penggunaan Media Pembelajaran Power Point Dalam Pembelajaran. Langkah-langkah pembelajaran dengan menggunakan media power point terdiri dari kegiatan pra pembelajaran, kegiatan inti, dan kegiatan penutup. Proses ini diharapkan memberikan manfaat bagi guru maupun siswa. Manfaat bagi guru adalah menyampaikan pembelajaran secara sistematis, sehingga peserta didik dapat menerima pelajaran secara cepat dan ukurat. Sedangkan manfaat bagi siswa adalah untuk meningkatkan hasil belajar dan mempermudah siswa di dalam mengikuti proses pembelajaran. Hasil observasi tentang langkah-

42 langkah penggunaan media power point yang dilakukan observer selama proses pembelajaran berlangsung dapat dilihat pada lampiran 16 halaman 106. Berdasarkan hasil perhitungan perolehan porsentase, hasil observasi tentang langkah-langkah media power point didapat hasil 86,95% termasuk kriteria sempurna berdasarkan acuan kriteria yang ditetapkan. 4.1.4 Analisis Deskriptif Variabel Penelitian Hasil belajar Belajar Di dalam penelitian ini peneliti menggunakan teknik tes. Dalam pelaksanaan pembelajaran IPA pertama peneliti melaksanakan pembelajaran menggunakan alat peraga biasa (konvensional), pada hari rabu 21 maret 2012 yang mengajar adalah peneliti sendiri, kemudian peneliti melakukan pengukuran awal dengan memberikan soal pre-test. Selanjutnya peneliti malaksanakan pembelajaran dengan menerapkan treatment yaitu dengan media power point, pembelajaran ini dilaksanakan pada hari kamis 22 maret 2012 kemudian peneliti melakukan pengukuran akhir dengan memberikan soal post-test. Tabel 4.2 Nilai Rata-Rata Hasil Belajar Siswa Sebelum Perlakuan Dan Sesudah Perlakuan Kelompok Sebelum perlakuan 44,66 Sesudah perlakuan 62,33 Nilai Rata-rata Berdasarkan tabel 4.2 diatas dapat di lihat adanya kenaikan nilai siswa sesudah diberi perlakuan dibandingkan dengan sebelum diberi perlakuan. Kelas eksperimen yang di beri perlakuan dengan penggunaan media pembelajaran Power Point dalam pembelajaran rata-rata nilainya 62,33 sedangkan kelas konvensional yang menggunakan pembelajaran seperti biasa rata-rata nilainya 44,66. Hal tersebut menunjukan bahwa dengan penggunaan media pembelajaran Power Point berpengaruh terhadap hasil belajar siswa kelas eksperimen dari pada

43 kelas konvensional dengan menggunakan metode konvesional dalam pembelajaran. 4.1.5 Pengujian Hipotesis Menggunakan Uji Dua Sampel Berpasangan (Paired Samples T Test) Dengan melihat persamaan nilai rata-rata hasil pembelajaran IPA pada pokok bahasan Cahaya dan Sifat-sifatnya antara kelas eksperimen dan kelas konvensional, maka dilakukan penelitian. Masing-masing kelas diberi perlakuan yang berbeda, yaitu kelas eksperimen diberi perlakuan dengan penggunaan media pembelajaran Power Point sedangkan kelas konvensional dengan metode pembelajaran seperti biasa dengan materi pembelajaran yang sama cahaya dan sifat-sifatnya tetapi indikatornya berbeda. Hasil evaluasinya bisa dilihat pada tabel 4.3 dibawah ini.

44 Tabel 4.3 Nilai Hasil Belajar Pre-Test (Sebelum Perlakuan) dan Post-Tes (Sesudah Perlakuan) No Pre Test Sebelum Perlakuan No Post Test Sesudah Perlakuan 1 45 1 60 2 30 2 50 3 35 3 50 4 45 4 50 5 45 5 60 6 45 6 60 7 30 7 45 8 45 8 70 9 30 9 50 10 40 10 65 11 65 11 80 12 55 12 70 13 55 13 90 14 50 14 65 15 55 15 70 Ratarata 44,66 62,33 MAX 65 90 MIN 30 45

45 Bedasarkan hasil pembelajaran yang dilakukan setelah treatmen, nilai tes untuk kedua kelompok tersebut dianalisis menggunakan Paired Samples T- Test. Paired Samples T-Test digunakan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media pembelajaran Power Point terhadap hasil belajar siswa kelas V SDN Gedangan 02. Hasil uji dengan menggunakan Paired Samples T-Test tersebut dapat dilihat dari tabel berikut : Tabel 4.4 Hasil Uji Hipotesis dengan Paired Samples T-Test Mean N Std. Deviation Std. Error Mean Pair 1 sebelum perlakuan 44.6667 15 10.43118 2.69332 sesudah perlakuan 62.3333 15 12.51666 3.23179 Pair 1 sebelum perlakuan & sesudah perlakuan N Correlation Sig. 15.841.000 Pair 1 sebelum perlakuan - sesudah perlakuan Paired Mean -17.66667 Differences Std. Deviation 6.77882 Std. Error Mean 1.75028 95% Confidence Interval of the Difference Lower -21.42065 Upper -13.91268 T -10.094 Df 14 Sig. (2-tailed).000

46 Berdasarkan Tabel 4.4 Paired Samples T-Test hasil rata-rata (mean) menunjukkan bahwa hasil belajar siswa sesudah diberi perlakuan sebesar 62,33 sedangkan nilai rata-rata siswa sebelum diberi perlakuan sebesar 44,66. Hal tersebut menunjukkan adanya pengaruh pada kelas yang diberi perlakuan (treatmen) dengan kelas yang tidak diberi perlakuan (treatmen). Dapat dilihat bahwa dengan Uji Pengaruh pada tabel Paired Samples T-Test maka didapatkan hasil nilai t sebesar -10.094 dengan nilai probabilitas 0,000 yang berarti pengaruh penggunaan media pembelajaran Power Point yang diberikan pada kelas eksperimen sangat signifikan, sehingga secara statistik dapat dilihat bahwa kedua kelas tidak memiliki varian yang sama. Hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa pemberian treatmen yang berbeda seperti pembelajaran menggunakan media power point memberikan pengaruh yang besar terhadap hasil belajar siswa, baik siswa kelas eksperimen maupun konvensional. Hal ini dapat dilihat pada tabel Paired Samples T-Test diatas dengan nilai Sig (0,000) < (0,005), jadi hipotesis yang menyatakan Ada Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Power Point Pada Mata Pelajaran IPA Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN Gedangan 02 Semester II Tahun Pelajaran 2011/2012 diterima. 4.1.6 Pembahasan Hasil Penelitian Berdasarkan hasil analisis data yang telah disajikan sebelumnya, berikut ini akan diuraikan deskripsi dan interpretasi data hasil penelitian. Deskripsi dan interpretasi data dianalisis berdasarkan pada penggunaan media pembelajaran Power Point dalam pembelajaran dengan sub pokok bahasan cahaya dan sifat-sifatnya (IPA) terhadap hasil belajar siswa. Hasil uji hipotesis penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar yang menggunakan media pembelajaran Power Point hasilnya lebih baik dari pada kelas yang menggunakan metode pembelajaran konvensional dalam pembelajaran. Hasil ini dapat menunjukkan bahwa penggunaan media pembelajaran Power Point berpengaruh positif terhadap hasil belajar siswa

47 kelas V SDN Gedangan 02 pada mata pelajaran IPA (Cahaya dan sifatsifatnya). Hal ini terbukti dari hasil statistik yang sudah dianalisis menunjukkan hasil yang sangat signifikan dengan probabilitas di bawah 0,005 yaitu 0,000. Berdasarkan hasil uji hipotesis dapat diketahui bahwa nilai probabilitas 0,000 menunjukkan hasil yang sangat signifikan, hal ini disebabkan bahwa dengan penggunaan media pembelajaran Power Point pada saat dilakukan pembelajaran dapat Membangkitkan minat atau motivasi dan menarik perhatian belajar siswa sehingga berpengaruh positif terhadap hasil belajar siswa yang ditunjukan dengan tingkat probabilitas 0,005 > 0,000. Sesuai dengan teori Daryanto (2010: 4). Penggunaan Media Power Point dalam pembelajaran memegang peranan penting sebagai alat bantu untuk menciptakan kegiatan pembelajaran yang efektif, karena dapat mendorong motivasi dan meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini juga dapat dilihat dari rata-rata kenaikan nilai siswa pada tabel 4.2, bahwa rata-rata nilai siswa yang menggunakan pembelajaran media power point nilainya tinggi dari pada nilai siswa yang menggunakan pembelajaran memakai alat peraga biasa (konvensional). Nilai rata-rata yang menggunakan media power point sebesar 62,33, sedangkan untuk yang menggunakan alat peraga biasa (konvesional) dalam pembelajaran sebesar 44,66. Berdasarkan hasil penelitian yang relevan dapat disimpulkan bahwa Penggunaan media pembelajaran Power Point dalam pelajaran dapat mempengaruhi hasil belajar siswa. Penggunaan media pembelajaran yang telah dipilih agar dapat digunakan secara efektif dan efisien perlu menempuh langkah-langkah secara sistematis karena dengan penggunaan media pembelajaran khususnya media power point dapat menjadikan pembelajaran menjadi menyenangkan, perangsang, mempersamakan pengalaman, dan menimbulkan presepsi yang sama oleh semua siswa.