Formulasi Model dan Parameterisasi

dokumen-dokumen yang mirip
Karakteristik Model & Struktur Model. Ratih Setyaningrum, MT Hanna Lestari, M.Eng

Pertemuan 14. Teknik Simulasi

Teknik Simulasi. Eksperimen pada umumnya menggunakan model yg dapat dilakukan melalui pendekatan model fisik atau model matametika.

Pengantar Riset Operasi. Riset Operasi Minggu 1 (pertemuan 1) ARDANESWARI D.P.C., STP, MP

Kriteria Model yang Baik

Klasifikasi Model. Teori dan Pemodelan Sistem TIP FTP UB Mas ud Effendi

Outline 0 PENDAHULUAN 0 FORMULASI MODEL 0 FORMULASI MODEL DETERMINISTIK 0 FORMULASI MODEL STOKASTIK

Metode-metode Optimasi dengan Alternatif Terbatas

1/14/2010. Riani L. Jurusan Teknik Informatika

TEKNIK SIMULASI. Nova Nur Hidayati TI 5F

Pengertian Kerangka Validasi Teknik-Teknik Validasi

BAB 2 LANDASAN TEORI

OPERATION RESEARCH-1

3. KLASIFIKASI MODEL.

Lecture 1: Pemodelan Sistem Pendahuluan. Hanna Lestari, M.Eng

BAB I PENDAHULUAN. digunakan untuk menjelaskan indikator-indikator dalam menentukan kepuasan

MODEL STOKASTIK.

Simulasi. Kholid Fathoni 2013

TOOLS SIMULASI INVENTORI PADA SUPERMARKET

LABORATORIUM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DAN INTELIGENSIA BISNIS

SILABUS. Tatap Muka Ruang Kelas, papan tulis, OHP, sound system. Evaluasi latihan/quiz selama proses pembelajaran berlangsung. Bentuk angka (0-100)

Simulasi Event-Diskrit (Discrete-Event Simulation)

PEMODELAN SISTEM PENDAHULUAN

BAB 2 LANDASAN TEORI

RISET OPERASIONAL. Kosep Dasar Riset Operasional. Disusun oleh: Destianto Anggoro

Sesi X ANALISIS KEPUTUSAN

Analisis Model dan Simulasi. Hanna Lestari, M.Eng

PENGANTAR MODEL STOKASTIK. Teknik Industri 2015

Unit 7 PEMODELAN MATEMATIKA. Pendahuluan. Selamat belajar dan tetap bersemangat, Tuhan memberkati. Wahyudi

PEMODELAN SISTEM. Pemodelan & simulasi TM04

BAB II LANDASAN TEORI

Sistem, Model dan Simulasi

SIMULASI PROGRAM ANTRIAN BANK

Pemodelan dan Linier Programming (LP)

Asusmi/Penyederhanaan Sistem

MATA KULIAH MATEMATIKA SISTEM INFORMASI 2 [KODE/SKS : IT / 2 SKS]

RISET OPERASIONAL MINGGU KE-1. Disusun oleh: Nur Azifah., SE., M.Si. Kosep Dasar Riset Operasional

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Kompetensi Dasar. Dr. Sri Kusumadewi

Maximize or Minimize Z = f (x,y) Subject to: g (x,y) = c

Metodologi Penelitian

Teknik Riset Operasional Semester Genap Tahun Akademik 2015/2016 Teknik Informatiaka UIGM

MANAGEMENT SCIENCE ERA. Nurjannah

Dasar-dasar Simulasi

STATISTICAL STUDENT OF IST AKPRIND

Manajemen Sains. Pengenalan Riset Operasi. Eko Prasetyo Teknik Informatika

BAB 2 LANDASAN TEORI

SILABUS MATA KULIAH Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-303 Nama Mata Kuliah : Pemodelan Sistem Jumlah SKS

BAB II MODEL Fungsi Model

MATA KULIAH RISET OPERASIONAL [KODE/SKS : IT045233/ 2 SKS]

KONSEP DASAR SISTEM DAN MODEL. Hanna Lestari, ST, M.Eng

BAB 5. PEMODELAN dan Model Manajemen

Pemodelan dan Simulasi

Pemodelan dan Analisa

Sesi IX : RISET OPERASI. Perkembangan Riset Operasi

7. LANGKAH PEMODELAN.

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

4. Mahasiswa menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri. (S10); Garis Entry Behavior

PENYUSUNAN MODEL Elsa Pudji Setiawati

Organisasi dan System Analyst

Review Rekayasa Perangkat Lunak. Nisa ul Hafidhoh

Sufa atin Program Studi Teknik Informatika Universitas Komputer Indonesia

Jenis Pekerjaan 39 Pengeluaran Rata Rata Responden Per Bulan 39 Kunjungan Ke Coffee shop Lain 40 Waktu Berkunjung Rata Rata 40 Belanja Rata Rata 41

SIMULASI SISTEM. Himpunan elemen-elemen yang saling berinteraksi untuk mencapai tujuan tertentu.

BAB I. PENDAHULUAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN

PERENCANAAN & PENGENDALIAN PRODUKSI TIN 4113

Aplikasi Dynamic Programming dalam Decision Making pada Reinvestment Problem

Management Support System

BAB I PENDAHULUAN. Antrian dalam kehidupan sehari-hari sering ditemui, misalnya antrian di

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI. 2.1 Program Dinamik

Metodologi Penelitian

MATERI KULIAH PEMODELAN dan SIMULASI NUMERIK

BAB 2 LANDASAN TEORI

Modul 13. PENELITIAN OPERASIONAL TEORI ANTRIAN. Oleh : Eliyani PROGRAM KELAS KARYAWAN PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

14. VALIDASI MODEL.

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam Kamus Bahasa Inggris dari Oxford [13] menjelaskan simulasi : The

Penelitian Operasional II Programa Dinamik 1 1. PROGRAM DINAMIK

PENERAPAN PROGRAM DINAMIS UNTUK MENENTUKAN JALUR PERJALANAN YANG OPTIMUM DENGAN BANTUAN SOFTWARE WINQSB

TUGAS AKHIR. ESTIMASI POSISI MAGNETIC LEVITATION BALL MENGGUNAKAN METODE ENSEMBLE KALMAN FILTER (EnKF) Oleh: ARIEF RACHMAN

PENERAPAN PRINSIP MAKSIMUM PONTRYAGIN PADA SISTEM INVENTORI-PRODUKSI. Nurus Sa adah, Toni Bakhtiar, Farida Hanum

SISTEM TRANSPORTASI BUS KAMPUS UNAND

Dasar-Dasar Pemodelan Sistem

Prinsip Dasar Selain didasarkan pada seni dan kreatifitas pemodelan juga didasarkan pada; 1. Konseptualisasi sebuah model membutuhkan pengetahuan sist

Pemodelan dalam RO. Sesi XIV PEMODELAN. (Modeling)

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan pada semester genap tahun ajaran dan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Pengantar Teknik Informatika

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

Riset Operasional. Tahun Ajaran 2014/2015 ~ 1 ~ STIE WIDYA PRAJA TANA PASER

MODEL STATIK DINAMIK. Manequin, Model pesawat ANALITIK SIMULASI NUMERIK NUMERIK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang

Outline. 0 Pendahuluan 0 Formulasi Model dengan DUDE 0 Formulasi Model Deterministik

KAJIAN MODEL MARKOV WAKTU DISKRIT UNTUK PENYEBARAN PENYAKIT MENULAR PADA MODEL EPIDEMIK SIR. Oleh: RAFIQATUL HASANAH NRP.

6/15/2015. Simulasi dan Pemodelan. Keuntungan dan Kerugian. Elemen Analisis Simulasi. Formulasi Masalah. dan Simulasi

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Outline 0 PENDAHULUAN 0 BEBERAPA ASPEK MODEL MATEMATIKA 0 PROSES PEMODELAN MATEMATIKA 0 KARAKTERISASI SISTEM 0 SIFAT MODEL MATEMATIKA YANG BAIK

MODEL SIMULASI UNTUK PENYELESAIAN PROBLEM INTEGRASI PRODUKSI-DISTRIBUSI

BAB 2 PROGRAM STOKASTIK

Transkripsi:

Formulasi Model dan Parameterisasi Pemodelan Simulasi 1. Pengertian Formulasi Model Formulasi model adalah pembentukan model secara formal berdasarkan variabel-variabel dan parameter-parameter serta relasi-relasi yang didefinisikan pada tahap karakterisasi sistem. Berdasarkan formulasi ini kemudian dikembangkan metode pencarian solusi dari model tersebut. (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 2 1

2. Jenis Formulasi Formulasi model dapat dilakukan dalam beberapa bentuk, yaitu: 1. Formulasi model analitik (matematika) 2. Formulasi model heuristik 3. Formulasi model simulasi Masing-masing mempunyai prosedur formulasi model yang berbeda (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 3 3. Jenis Model Matematika Dikategorikan berdasarkan sifat variabelnya dan pola perubahannya terhadap waktu: STATIK DINAMIS DETERMINISTIK PROBABILISTIK/ STOKASTIK (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 4 2

4. Model Deterministik Sistem yang bersifat deterministik sebetulnya mengandung unsur ketidakpastian; hanya saja unsur ketidakpastian tersebut dapat diabaikan Dapat dibedakan lagi sbb: STATIK DINAMIK persamaan aljabar variabel diskrit fungsi optimasi variabel kontinyu (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 5 5. Model Probabilistik Sistem probabilistik dicerminkan dari variabel-variabel yang mengandung unsur ketidakpastian Dapat dikelompokkan lagi sbb: STATIK DINAMIK analisis variance waktu state diskrit kontinyu regresi diskrit diskrit diskrit kontinyu kontinyu kontinyu (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 6 3

Simulation vs optimization with Simulation, the question is usually What if This is called the descriptive mode with optimization (math programming, decision theory) the question is What s best This is called the prescriptive mode (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 7 Purposes of Simulation To explore alternatives To improve the quality of decision making To enable more effective planning To improve understanding of the business To enable faster decision making To provide more timely information To enable more accurate forecasts To generate cost savings (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 8 4

ECSI Image Customer Expectations Perceived Quality Product Characteristics (Hardware) Perceived Value Customer Satisfaction Index (CSI) Loyalty (Retention) Perceived Quality Service Characteristics (Software) ECSI Model European customer Satisfaction Index model, 1998 (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 9 Structural Equation Model of Customer Satisfaction Image.16.20.14 Expectations.06.20 Perceived Value.22.27 Customer Satisfaction Postal Service.13.19.27.40 Customer interaction.49 Loyalty The ECSI model for Post Denmark (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 10 5

6. Pengertian Parameterisasi Sistem memiliki parameter tertentu; Contoh: - gaya tarik gravitasi bumi - jumlah loket dalam antrian layanan Bank, dll Untuk pembuatan model, parameter-parameter yang perlu disertakan harus diperkirakan nilainya (estimasi parameter) dengan tepat. Estimasi parameter yang dipergunakan dalam model disebut proses parameterisasi Kesalahan dalam menentukan nilai parameter dapat membuat model yang dihasilkan tidak sesuai dengan performansi sistem nyatanya (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 11 7. Aspek-aspek parameterisasi 1. Estimasi parameter dapat dilakukan dengan baik jika tersedia data mengenai sistem nyata yang baik: Data yang baik - ketersediaan data - kualitas data - variability data - kecukupan data (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 12 6

Ketersediaan data menyangkut: - kemudahan melakukan pengukuran - ada - tidaknya data yang diperlukan - kerahasiaan data Kualitas data dipengaruhi oleh: - cara pengukuran - instrumen pengukuran yang dipergunakan variability data menyangkut seragam-tidaknya data dan bisa diatasi dengan mendapatkan data yang banyak kecukupan data menyangkut: - banyaknya data yang dikumpulkan - kelengkapan data yang diperlukan (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 13 Estimasi bisa dilakukan dengan melakukan pengukuran secara langsung - pengukuran massa benda - penghitungan jumlah loket pelayanan - pengukuraan berat barang, dll. Kesulitan dalam ketersediaan data untuk penentuan parameter dapat diatasi dengan: - penggunaan standard yang berlaku - data dari sistem sejenis - perkiraan (judgement) (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 14 7

Jenis dari sistem juga menentukan upaya penentuan parameter; dalam hal ini: - sistem deterministik relatif memerlukan jumlah data yang sedikit untuk mendapatkan suatu parameter tertentu - sistem probabilistik umumnya memerlukan jumlah data yang lebih banyak untuk mendapatkan nilai suatu parameter (c) Santi Novani Pemodelan Simulasi 15 8