GAMBARAN SOSIODEMOGRAFI PADA ANAK PENDERITA DIARE DI PUSKESMAS MEDAN JOHOR KECAMATAN MEDAN JOHOR PERIODE JANUARI SAMPAI JUNI 2013.

dokumen-dokumen yang mirip
KARAKTERISTIK SOSIODEMOGRAFI DAN ANGKA MORTALITAS PASIEN PERITONITIS USIA DI ATAS 6 TAHUN DI RSUP H. ADAM PERIODE JULI SAMPAI SEPTE MBER 2013.

PROFIL PENDERITA DIARE PADA ANAK BALITA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN Oleh : AHMAD SYAFIQ AKMAL BIN ISHAK

PREVALENSI PATENT DUKTUS ARTERIOSUS PADA PASIEN NEONATUS YANG DI RAWAT DI UNIT NEONATOLOGI RSUP HAJI ADAM MALIK TAHUN

PREVALENSI DAN KARAKTERISTIK PENDERITA TUBERKULOSIS PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU MEDAN TAHUN Oleh : ANGGIE IMANIAH SITOMPUL

FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN STATUS GIZI PADA SISWA SISWI SD JUARA MEDAN TAHUN 2013

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN

HUBUNGAN CRP (C-REACTIVE PROTEIN) DENGAN KULTUR URIN PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH PADA ANAK DI RSUP. HAJI ADAM MALIK TAHUN 2014.

PREVALENSI NEFROPATI PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II YANG DIRAWAT INAP DAN RAWAT JALAN DI SUB BAGIAN ENDOKRINOLOGI PENYAKIT DALAM, RSUP H

GAMBARAN KLINIS PASIEN GASTROENTERITIS DEWASA YANG DIRAWAT INAP DI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN PERIODE JUNI DESEMBER 2013 OLEH :

KARAKTERISTIK PENDERITA PENYAKIT JANTUNG REMATIK PADA ANAK DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN TAHUN

KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER KETIGA DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN Oleh : SUJITHA MUNAIDY

AZIMA AMINA BINTI AYOB

PREVALENSI KEJADIAN MALNUTRISI PADA BALITAA DI RUANG RAWAT ANAK RSUD DR. PIRNGADI MEDAN TAHUN Oleh : FATIN FATHARANI ERIZAL

PENGETAHUAN IBU RUMAH TANGGA TERHADAP KANKER LEHER RAHIM (CERVICAL CANCER) DI KELURAHAN BAGAN DELI KECAMATAN MEDAN BELAWAN KOTA MEDAN

PROFIL PENDERITA INFEKSI SISTEM SARAF PUSAT PADA ANAK DI RSUP. H. ADAM MALIK TAHUN 2012

GAMBARAN DERMATITIS ATOPIK DI POLIKLINIK KULIT DAN KELAMIN RSUD DR.PIRNGADI MEDAN TAHUN Oleh: ANNETTE REGINA BR. BRAHMANA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

GAMBARAN FAKTOR RISIKO PADA PENDERITA STROKE ISKEMIK. Oleh : YULI MARLINA

PREVALENSI GEJALA RINITIS ALERGI DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN

HUBUNGAN KEJADIAN FLAT FOOT DENGAN OBESITAS PADA ANAK. Oleh: LAVENIA

Oleh: KHAIRUN NISA BINTI SALEH FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN Universitas Sumatera Utara

Prevalensi dan Gambaran Faktor-Faktor Resiko Terjadinya Skabies di Panti Asuhan Yayasan Amal Sosial Al-Washliyah Medan Tahun 2015

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DI RSUP. HAJI ADAM MALIK, MEDAN PERIODE JANUARI 2009-DESEMBER 2009

PREVALENSI KELAINAN REFRAKSI DI POLIKLINIK MATA RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ZAMILAH ASRUL

GAMBARAN PENGETAHUAN SISWA BERKACAMATA TENTANG KELAINAN REFRAKSI DI SMA NEGERI 3 MEDAN TAHUN Oleh : RAHILA

GAMBARAN PENYAKIT KUSTA DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. PIRNGADI MEDAN TAHUN

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA-SISWI SMA TENTANG PENYAKIT MENULAR SEKSUAL DI SMA HARAPAN 1 MEDAN. Oleh: DONNY G PICAULY

KARYA TULIS ILMIAH PROFIL PASIEN HIV DENGAN TUBERKULOSIS YANG BEROBAT KE BALAI PENGOBATAN PARU PROVINSI (BP4), MEDAN DARI JULI 2011 HINGGA JUNI 2013

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU PEMAKAIAN LENSA KONTAK PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN 2010, 2011 DAN 2012

SEBAGAI PEROKOK. Oleh: ARSWINI PERIYASAMY

Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Merokok di SMA Negeri 1 Medan

PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS

HUBUNGAN TINGKAT SADAR GIZI KELUARGA DAN STATUS GIZI BALITA DI PUSKESMAS PADANG BULAN MEDAN. Oleh : DEA FADLIANA

HUBUNGAN BAYI LAHIR KURANG BULAN DENGAN PENYAKIT JANTUNG BAWAAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh:

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

KARYA TULIS ILMIAH. Gambaran Merokok sebagai Faktor Risiko Pada Penderita Karsinoma Laring di RSUP. H. Adam Malik Medan

PREVALENSI DIABETES MELLITUS DAN HIPERTENSI PADA GAGAL GINJAL KRONIK STAGE 5 YANG MENJALANI HEMODIALISIS DI KLINIK RASYIDA MEDAN TAHUN 2011.

PENGARUH DURASI MENONTON TELEVISI TERHADAP PRESTASI AKADEMIK SISWA-SISWI KELAS 2 SMP YAYASAN PENDIDIKAN SHAFIYYATUL AMALIYYAH MEDAN 2013

HUBUNGAN STRES DENGAN KEJADIAN AKNE VULGARIS DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN

Tingkat Pengetahuan Ibu terhadap Pemberian ASI Eksklusif pada Bayi Usia 0-6 Bulan di Puskesmas Wonosari 1,Desa Wadungetas Kabupaten Klaten

PENGARUH PEMAKAIAN HELM TERHADAP DERAJAT CEDERA KEPALA PADA PENGENDARA SEPEDA MOTOR YANG MENGALAMI KECELAKAAN LALU LINTAS YANG DIRAWAT DI RSUP H

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) PADA PASIEN ANAK DI RSUP H ADAM MALIK MEDAN DARI JANUARI HINGGA DESEMBER 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

Profil Infeksi Luka Operasi di Bagian Bedah RSUP H. Adam Malik Periode Januari Juni Oleh : LANDONG SIHOMBING

GAMBARAN NILAI MANTOUX TEST PADA ANAK DENGAN RIWAYAT KONTAK DENGAN ORANG DEWASA SATU HUNIAN YANG MENDERITA TB PARU DI PUSKESMAS PADANG BULAN, MEDAN

Kata kunci : Pengetahuan, ASI eksklusif, Klaten

GAMBARAN KANKER PAYUDARA BERDASARKAN STADIUM DAN KLASIFIKASI HISTOPATOLOGI DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN

PROPORSI INDEKS MASSA TUBUH (IMT) PENDERITA PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN

KARAKTERISTIK PASIEN RADIODERMATITIS DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN JANUARI AGUSTUS Oleh : MUHAMMAD FACHRUL ROZI LUBIS

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA TB PARU DI PUSKESMAS PAMARICAN KABUPATEN CIAMIS PERIODE JANUARI 2013 DESEMBER : Triswaty Winata, dr., M.Kes.

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA STAMBUK 2007 TERHADAP POSISI DUDUK YANG BENAR

GAMBARAN KASUS ABSES LEHER DALAM DI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh : VERA ANGRAINI

BONA F. P. BANJARNAHOR

KARYA TULIS ILMIAH KARAKTERISTIK KEHAMILAN REMAJA DI PUSKESMAS PADANG BULAN SELAYANG II PADA TAHUN Oleh: R JEYASANGKARI RAJENDRAN

ABSTRAK GAMBARAN INFEKSI MALARIA DI RSUD TOBELO KABUPATEN HALMAHERA UTARA PROVINSI MALUKU UTARA PERIODE JANUARI DESEMBER 2012

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT AWAM TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI KELURAHAN PETISAH TENGAH TAHUN 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

PROFIL PENDERITA DIARE PADA ANAK BALITA DI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN PADA TAHUN Oleh : FAWZAN MOHAMMAD

HUBUNGAN GANGGUAN TIDUR DENGAN STATUS MENTAL EMOSIONAL PADA ANAK BERUMUR TAHUN KARYA TULIS ILMIAH. Oleh: AMELIA ERVINA NIM:

ANGKA KEJADIAN SINDROMA KORONER AKUT DAN HUBUNGANNYA DENGAN HIPERTENSI DI RSUP H. ADAM MALIK, MEDAN PADA TAHUN 2011 KARYA TULIS ILMIAH

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA KEPERAWATAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TENTANG TEKNIK PEMASANGAN DAN PERAWATAN KATETER INTRAVENA MENCEGAH FLEBITIS

HUBUNGAN ANTARA MEROKOK DENGAN TERJADINYA KANKER PARU DI DEPARTEMEN PULMONOLOGI FK USU/RSUP H.ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2014

BISING VALENSIA PUTRA UTARA. Universitas Sumatera Utara

PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN MAHASISWI USU TERHADAP PEMENUHAN KECUKUPAN KALSIUM HARIAN. Oleh: ESTER SIBUEA

KARAKTERISTIK PENDERITA DM RAWAT INAP DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN PERIODE 1 JANUARI 2009 s.d. 31 DESEMBER Oleh: RONY SIBUEA

GAMBARAN PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TENTANG STERILISASI PERALATAN BEDAH MINOR. Oleh : RAFIKA RAHMAN

KARAKTERISTIK GAMBARAN HISTOPATOLOGI PENDERITA KANKER PAYUDARA BERDASARKAN UMUR DI KOTA MEDAN PERIODE

KARAKTERISTIK PENDERITA RETINOPATI HIPERTENSI YANG DATANG BEROBAT KE POLIKLINIK MATA RSUP H. ADAM MALIK PERIODE JANUARI 2012-MEI 2013.

PERILAKU SISWA SMP DHARMA PANCASILA, MEDAN TENTANG MEROKOK. Oleh : AHMAD SYAFIQ BIN THANTHAWI JAUHARI

GAMBARAN FUNGSI PENCIUMAN PADA LANSIA DI PANTI JOMPO BINJAI TAHUN 2014 OLEH: PUTRA BARUNA

Kejadian Ikterus Pada Bayi Baru Lahir Di RSUP H.Adam Malik Medan Dari Tahun

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI

GAMBARAN KARAKTERISTIK DAN JENIS PENYAKIT REMATIK PADA PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS PADANG BULAN MEDAN PERIODE JULI 2015 OKTOBER 2015

HUBUNGAN MIOPIA YANG TIDAK DIKOREKSI DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA-SISWI KELAS 5-6 DI SDN DHARMAWANITA, MEDAN.

PROPORSI BERAT BADAN LAHIR RENDAH PADA BAYI KEMBAR YANG LAHIR DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ANDRIO GULTOM

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG TATALAKSANA DIARE PADA BALITADI KECAMATAN MEDAN SUNGGAL. Oleh: SILVANA NOVERICA

HASIL KOLONOSKOPI PADA PASIEN DENGAN PERDARAHAN SALURAN CERNA BAGIAN BAWAH DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN 2012

HUBUNGAN PEDIKULOSIS KAPITIS TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR SISWI SEKOLAH DASAR DESA BOGAK KECAMATAN TANJUNG TIRAM KABUPATEN BATUBARA

GAMBARAN PERUBAHAN BERAT BADAN PADA PASIEN TUBERKULOSIS SELAMA PENGOBATAN DOTS DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU MEDAN TAHUN 2009

GAMBARAN KUALITAS TIDUR PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN AKADEMIK 2013/2014. Oleh : RIVHAN FAUZAN

UNIVERSI MEDAN. Universitas Sumatera Utara

Kata Kunci: Gambaran faktor keturunan, diabetik nefropati

HUBUNGAN LINGKUNGAN FISIK DAN FAKTOR INDIVIDU BALITA DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA DI LINGKUNGAN PUSKESMAS WIROBRAJAN YOGYAKARTA

HUBUNGAN ARUS PUNCAK EKSPIRASI DENGAN INDEKS MASSA TUBUH PADA SISWA-SISWI SEKOLAH DASAR YAYASAN PENDIDIKAN SHAFIYYATUL AMALIYYAH MEDAN OLEH: FENNY

GAMBARAN BAYI BARU LAHIR DENGAN HIPERBILIRUBINEMIA DI RSUP H.ADAM MALIK PADA TAHUN Oleh : PRIYA DARISHINI GUNASEGARAN

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN PADA BAYI UMUR 6 12 BULAN

Oleh : ROCKY J. SIMATUPANG

KARAKTERISTIK PENDERITA KUSTA DI RUMAH SAKIT KUSTA PULAU SICANANG MEDAN BELAWAN TAHUN Oleh : TITI DEWI MANURUNG

Perbedaan Perilaku Cuci Tangan antara Anak SD Perkotaan dengan Anak SD Pedesaan. Oleh : FINA FADILA MAYASARI

GAMBARAN HISTOPATOLOGI PADA PASIEN KARSINOMA NASOFARING TAHUN DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN. Oleh : FATHIMAH NURUL WAFA

KARAKTERISTIK PENYAKIT HERNIA INGUINALIS PADA ANAK DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PERIODE

Kata Kunci: Dengue Hemorrhagic Fever (DHF), Dengue Shock Syndrome (DSS), morbiditas, mortalitas. Universitas Kristen Maranatha

STATUS PENDENGARAN PADA TIGA ORANG PENDERITA TUBERKULOSIS YANG MENDAPATKAN PENGOBATAN STREPTOMISIN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN

OLEH : DARIUS HARTANTO

Oleh : Alviera Yuliandra A

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRESTASI AKADEMIK SISWA-SISWI SD. NEGERI NO SUKA MAKMUR KECAMATAN SIBOLANGIT KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2011

PREVALENSI KOMPLIKASI TUBERKULOSIS PARU PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DI RSUP H ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN Oleh: YUEN KOK FOONG

GAMBARAN USIA RATA-RATA BERHENTI MENGOMPOL (NOCTURNAL ENURESIS) PADA ANAK SD HARAPAN I MEDAN. Oleh: FINI MEIRISA ALNAZ

PROPORSI DAN KARAKTERISTIK PENYEBAB PERDARAHAN SALURAN CERNA BAHAGIAN ATAS BERDASARKAN HASIL PEMERIKSAAN ENDOSKOPI DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN

HUBU GA A TARA KEJADIA OBESITAS DE GA PE I GKATA KADAR KOLESTEROL DARAH GURU-GURU SMP EGERI 3 MEDA Oleh: IK JASMI E IK ABDULLAH IM:

GAMBARAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL DENGAN PREEKLAMPSI DAN EKLAMPSI DI RSUP HAJI ADAM MALIK TAHUN 2013 SAMPAI 2014

ABSTRAK GAMBARAN BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INSIDENSI DIARE PADA BALITA DI RSU SARASWATI CIKAMPEK PERIODE BULAN JULI 2008

Transkripsi:

GAMBARAN SOSIODEMOGRAFI PADA ANAK PENDERITA DIARE DI PUSKESMAS MEDAN JOHOR KECAMATAN MEDAN JOHOR PERIODE JANUARI SAMPAI JUNI 2013 Oleh : ILHAM SURGAWI 100100019 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

GAMBARAN SOSIODEMOGRAFI PADA ANAK PENDERITA DIARE DI PUSKESMAS MEDAN JOHOR KECAMATAN MEDAN JOHOR PERIODE JANUARI SAMPAI JUNI 2013 KARYA TULIS ILMIAH Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Kelulusan Sarjana Kedokteran Oleh : ILHAM SURGAWI 100100019 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

HALAMAN PERSETUJUAN Penelitian dengan Judul: GAMBARAN SOSIODEMOGRAFI PADA ANAK PENDERITA DIARE DI PUSKESMAS MEDAN JOHOR KECAMATAN MEDAN JOHOR PERIODE JANUARI SAMPAI JUNI 2013 Yang dipersiapkan oleh: Ilham Surgawi 100100019 Penelitian ini telah diperiksa dan disetujui Medan, Januari 2013 Disetujui, Dosen Pembimbing dr. Aridamuriany D. Lubis, M.ked(ped), SpA Dosen Penguji 1 Dosen Penguji 2 dr. M. Pahala Hanafi H. Sp.THT-KL dr. Sri Amelia, M.Kes

ABSTRAK Diare pada anak adalah peningkatan pengeluaran tinja dengan konsistensi lebih lunak atau lebih cair dari biasanya, dan terjadi paling sedikit tiga kali dalam 24 jam dengan jumlah >10 g/kg/24 jam. Saat ini, angka kejadian diare di dunia masih sangat tinggi. Dari 1,5 juta anak-anak dibunuh oleh penyakit diare pada tahun 2004, 80% adalah dibawah dua tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran sosiodemografi pada anak penderita diare khususnya di puskesmas Medan Johor kecamatan Medan Johor periode Januari sampai Juni 2013. Penelitian yang dilakukan adalah penelitian yang bersifat deskriptif. Jumlah sampel sebanyak 164 orang anak dengan tekhnik total sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan rekam medis yang terdapat pada puskesmas tersebut. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis deksriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa di Puskesmas Medan Johor periode Januari sampai Juni 2013, usia pada anak penderita diare terbanyak adalah pada kelompok 0-4 tahun (66,5%), pekerjaan orang tua terbanyak adalah pekerja lepas (22,6%), dan jenis kelamin terbanyak adalah laki-laki (56,7%). Kata kunci: Diare, anak, sosiodemografi

ABSTRACT Diarrhea in pediatrics is defined as increased defecation with softer consistency than usual that occured at least 3 times in a day, and amount >10 g/kg/24 hours. So far, prevalence of diarrhea is still high. In 2004, 1.5 million children died caused by diarrhea, and 80% of them are under 2 years old. The aim of this research is to find out sociodemographic description in pediatric diarrhea at Puskesmas Medan Johor, Medan Johor District from January to June 2013. This research is a descriptive study. The amount of sample is 164 children, selected by total sampling method. Data were collected from patient s medical record, then data were analyze using descriptive analysis. The result of this study shows that most of the children were male, aged 0-4 years old (66.5%), with most of their parents worked as freelence (22.6%) Keywords : Diarrhea, Children, Sociodemography

KATA PENGANTAR Alhamdulillahirabbil alamin, suatu untaian kata penuh makna yang paling layak diucapkan saat ini atas nikmat dari karunia dari Allah SWT yang tak hentihentinya dicurahkan sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian ini sebagai syarat untuk memperoleh gelar sarjana di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara. Shalawat beriring salam senantiasa tercurah kepada nabi Muhammad S.A.W, sebagai suri tauladan yang menuntun umat manusia sepanjang zaman. Karya tulis ilmiah ini berjudul Gambaran Sosiodemografi Pada Anak Penderita Diare di Puskesmas Medan Johor Kecamatan Medan Johor Periode Januari sampai Juni 2013. Dalam penyelesaian penelitian ini, penulis banyak sekali menerima bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada: 1. Dekan Fakultas Kedokteran, Prof. dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH atas izin penelitian yang telah di berikan. 2. Keluarga penulis, yaitu kedua orang tua: Drs. Sabri Masir, M.M dan Elisdawati, SPd yang tak henti-hentinya memberikan dorongan, motivasi, dan do a sepanjang pelaksanaan karya tulis ilmiah ini. 3. dr. Aridamuriany D. Lubis, M.Ked(Ped), SpA, selaku dosen pembimbing saya yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pemikirannya dalam membimbing saya menyelesaikan karya tulis ilmiah ini. 4. dr. M. Pahala Hanafi H, Sp.THT-KL dandr. Sri Amelia, M.Kes selaku dosen penguji saya yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pemikirannya dalam membimbing saya menyelesaikan karya tulis ilmiah ini. 5. Seluruh staf pegawai Puskesmas Medan Johor yang telah bersedia membantu saya dalam proses penelitian ini. 6. Seluruh staf pengajar dan civitas akademika Fakultas Kedokteran.

7. Rekan-rekan seperjuangan dan sahabat terbaik di Fakultas Kedokteran yang setia menolong dan senantiasa bertukar pendapat : M.Harmen Reza, M.Haritsyah Warli, Octisa Almira Chalida, Rizky Keumala Ansari, Adja Nazlia, Elvita, tya, Luthfy Farhan, M.Fariz Saleh, Rahmat Tahir, Egi Erico P, Mufti Muhammad, Annisa Putri Siregar, dan Donny Fattah. Penulis menyadari bahwa penulisan penelitian ini masih belum sempurna, baik dari segi materi maupun tata cara penulisannya. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati, penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi perbaikan penelitian ini kedepannya. Medan, Januari 2013 Penulis Ilham Surgawi

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii ABSTRAK.iii ABSTRACT iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR TABEL... xi DAFTAR SINGKATAN... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB 1 PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 2 1.3 Tujuan Penelitian... 3 1.3.1 Tujuan Umum... 3 1.3.2 Tujuan Khusus... 3 1.4 Manfaat Penelitian... 3 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA... 4 2.1 Defenisi Diare... 4 2.2 Jenis Diare... 4 2.3 Epidemiologi... 5 2.4 Etiologi Diare Dan Patogenesis Diare... 5 2.4.1 Etiologi Diare... 5 2.4.2 Patogenesis Diare... 6 2.5 Gejala Diare... 6 2.6 Faktor Resiko Diare Pada Balita... 8 2.6.1 Faktor Gizi... 8.

2.6.2 Faktor Sosial Ekonomi... 8 2.6.3 Faktor Pendidikan... 8 2.6.4 Faktor Pekerjaan... 9 2.6.5 Faktor Umur Balita... 9 2.6.6 Faktor Asi... 10 2.6.7 Faktor Jamban... 10 2.6.8 Faktor Sumber Air... 10 2.7. Pencegahan Diare... 10 2.7.1 Pencegahan Diare... 11 2.7.2 Penanggulangan Diare Berdasarkan Tingkat Dehidrasi... 11 2.8 Komplikasi... 12 BAB 3 KERANGKA KONSEP PENELITIAN DAN DEFINISI OPERASIONAL... 14 3.1 Kerangka Konsep Penelitian... 14 3.2 Definisi Operasional... 14 BAB 4 METODE PENELITIAN... 16 4.1 Rancangan Penelitian... 16 4.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 16 4.2.1 Lokasi Penelitian... 16 4.2.2 waktu Penelitian... 16 4.3 Populasi dan Sampel Penelitian... 16 4.3.1 Populasi Penelitian... 16 4.3.2 Sampel Penelitian... 16 4.4 Metode Pengumpulan Data... 17 4.5 Metode Analisis Data... 17 BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 18 5.1 Hasil Penelitian..18 5.1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian... 18 5.1.2 Deskripsi Karakteristik Sampel... 18 5.1.3 Deskripsi Penderita Diare Pada Anak Berdasarkan Usia... 18 5.1.4 Deskripsi Penderita Diare Pada Anak Berdasarkan Jenis Kelamin..19 5.1.5 Deskripsi Penderita Diare Pada Anak Berdasarkan Pekerjaan Orang Tua.....19 5.2 Pembahasan....20

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN... 22 6.1 kesimpulan..22 6.2 Saran..22 6.2.1. Bagi Instansi Terkait... 22 6.2.2. Bagi Masyaraka... 22 6.2.3. Bagi peneliti lain... 23 DAFTAR PUSTAKA... 24 DAFTAR LAMPIRAN

DAFTAR GAMBAR No Judul Halaman 3.2. Kerangka Konsep Gambaran Sosiodemografi Pada Anak Penderita Diare... 14

DAFTAR TABEL No Judul Halaman Tabel 5.1 Distribusi Diare Pada Anak Berdasarkan Usia 18 Tabel 5.2 Distribusi Penderita Diare Pada Anak Berdasarkan 19 Jenis Kelamin Table 5.3 Distribusi penderita Diare Pada Anak Berdasarkan Pekerjaan Orang tua 19

DAFTAR SINGKATAN ASI CSDR KLB WHO Air Susu Ibu Cause Specific Death Rate Kejadian Luar Biasa World Health Organization

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Daftar Riwayat Hidup Data Induk Hasil Output sampel Penelitian Ethical Clearence Surat Izin Penelitian