PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : PENGUKURAN KEPUASAN Tanggal Berlaku : 05 Oktober 2009 STAKEHOLDER Kode Dokumen : PM-UII-.04

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

KUESIONER. No. responden...

V. KESIMPULAN DAN SARAN

Analisis kepuasan konsumen terhadap pelayanan pada PT. Rosalia Express. Oleh : Niken Pusporini NIM F BAB I PENDAHULUAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V ANALISA HASIL. serta pekerjaan. Berikut merupakan uraian dari beberapa karakteristik tersebut Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

III. METODE PENELITIAN. membuat prediksi atau pun mencari implikasi.

BAB V HASIL DAN ANALISA

IR PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA BAB IV PENUTUP

ABSTRAK. Perekonomian di Indonesia pada saat sekarang ini masih berjalan dengan berbagai

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Sanjiwani yang berlokasi di Jalan Ciung Wanara Nomor 2, Kabupaten

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Bab 4. Hasil Penelitian TURBIN,SMARTWIRE,SCADAPACK,DISPLAY MONITOR. Output Subsistem terdapat pada lampiran pada lampiran 1-20

Mekanisme dan Rancangan: 1. Pelaksanaan evaluasi dilakukan melalui penyebaran kuisioner melalui sistem informasi akademik.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

Kata kunci: Kualitas Pelayanan, Kepuasan Pelanggan, Tingkat Kepentingan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 3.1 Langkah langkah (flow chart) pemecahan masalah. Mulai. Observasi Pendahuluan. Penetapan Tujuan

KUESIONER TENTANG HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP KRAKATAU MEDIKA HOSPITAL

BAB III METODOLOGI PENELITIAN Lokasi dan Alamat Perusahaan. pribadi maupun angkutan umum, baik kendaraan beroda empat maupun

III. METODE PENELITIAN

KUESIONER I. Karakteristik Responden menuliskan jawaban melingkari hurufnya

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. 2006) hasil penelitian ini dapat disimpulkan seperti berikut:

tertinggi berdasarkan susunan hirarki yang dikembangkan. Perhitungan yang pengolahan dan penilaian analisis data untuk mengetahui faktor-faktor yang

Analisis Tingkat Kepuasan Konsumen Terhadap Restoran Sederhana.

Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Kesehatan Di Puskesmas Baros Kota Sukabumi. Rosliana Dewi

ANALISIS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN SALON BUNDA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. verifikatif. Model analisis deskriptif merupakan metode yang memberikan

nasabah yang menggunakan jasa pelayanan Perum Pegadaian.

BAB I PENDAHULUAN. Membaiknya kondisi perekonomian Indonesia belakangan ini tentunya

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PADA SALON GAUL

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. Jumlah keseluruhan pelanggan PT. Logistic One Solution yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB V ANALISA DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Alur Penelitian

LAPORAN MONEV KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP LAYANAN KEMAHASISWAAN SEMESTER GENAP 2015/2016 UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

PERSEPSI PASIEN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN JASA PADA RUMAH SAKIT ISLAM YARSI PONTIANAK Nurmalasari 1, Latifah 2

BAB V HASIL DAN ANALISA

BAB II LANDASAN TEORI. Pada instansi pemerintahan seperti KPP Pratama Sleman orientasi

BAB IV PENGOLAHAN DATA DAN ANALISIS. Pelanggan PO Maju Lancar. Jumlah kuisioner yang disebarkan dihitung dengan Z E

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PT. ETIKA REALTINDO

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di LBPP LIA Bandar Lampung yang bealamat di Jl.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

LAMPIRAN. KUESIONER PENELITIAN SURVEI KEPUASAN NASABAH TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PT. BANK RAKYAT INDONESIA, Tbk. Kepada Responden yang Terhormat,

BAB V KESIMPULAN. 1. Menurut mahasiswa, kualitas pelayanan pendidikan pada Program Studi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan oleh penulis serta didukung oleh

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA RUMAH MAKAN BEBEK KALEYO CABANG KALIMALANG

BAB I PENDAHULUAN. Usaha retail di Indonesia belakangan ini mengalami peningkatan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODOLOGI Model Rumusan Masalah dan Pengambilan Keputusan

Universitas Kristen Maranatha

PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : AUDIT MUTU INTERNAL Tanggal Berlaku : 21 Maret 2011

BAB IV HASIL PENELITIAN. Statistics. Kinerja Berwujud. N Valid Missing 0 0. Mean Std. Deviation

KUESIONER PENELITIAN

BAB V ANALISA HASIL Analisa Hasil Tingkat Kepuasan Responden. selanjutnya adalah menganalisa hasil yang telah diperoleh berupa nilai kepuasan

SURVEI KEBUTUHAN DATA TAHUN 2010

METODE PENELITIAN. Sumber data yang dipergunakan dalam penelitian ini meliputi : Merupakan data yang langsung didapatkan melalui penyebaran kuisioner

LAMPIRAN 1 KUISIONER PENELITIAN

DAFTAR ISI. iv v viii xiii xv xvi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian dilakukan melalui tahap-tahap penelitian yang diatur secara

ABSTRAK. Kata kunci : pelayanan, indek kepuasan masyarakat. Universitas Kristen Maranatha

ANALISIS PERSEPSI NASABAH TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PADA PT. BPD ACEH CABANG SUMATERA UTARA TUGAS SARJANA. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

SURVEI KEBUTUHAN DATA TAHUN 2010

NASKAH PUBLIKASI PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN YANG MENGUNJUNGI SOLO GRAND MALL SURAKARTA

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUTUSAN REPEAT ORDER PADA PT SUMBER MAS BUANA PERKASA

LAPORAN MONEV KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP LAYANAN KEMAHASISWAAN. Semester Gasal 2015/2016

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Utara No. 9A, Tol Tomang, Kebon Jeruk, Jakarta 11510

BAB V PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB 4 HASIL PENELITIAN. kepada seluruh Mahasiswa (user) Jurusan Psikologi Fakultas Psikologi tahun

BAB III LANDASAN TEORI. dengan harapan penumpang. Kepuasan merupakan respon dari penumpang

BAB III METODE PENELITIAN. (Sugiyono, 2002: 11). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. sehingga dapat memenuhi tujuan yang akan dicapai.

yang akan datang (Anderson et al.,1994). Menurut Hoffman dan Bateson (1997) kepuasan pelanggan dipengaruhi oleh kualitas layanan dari suatu

PENENTUAN ATRIBUT-ATRIBUT KUALITAS PELAYANAN SEBAGAI SKALA PRIORITAS PERBAIKAN PADA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INDUSTRI DI JAKARTA. P.H. Saragi.

BAB I PENDAHULUAN. domestik maupun di pasar internasional. Fenomena ini semakin menyadarkan para

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan adanya era globalisasi serta tersedianya arus informasi yang

Oleh karena itu, dimohon kerjasama dari para pelanggan jasa untuk dapat mengisi koesioner ini dengan sebenar-benarnya.

BAB I PENDAHULUAN UKDW. tersebut mempengaruhi kondisi perkembangan dunia bisnis. Setiap

BAB I PENDAHULUAN. Bagi siswa/i SMU yang baru saja lulus, melanjutkan pendidikan ke

ANALISIS KEPUASAN PELAYANAN KONSUMEN TERHADAP BUS PO. PAHALA KENCANA DIDIK YUNANTO DOSEN PEMBIMBING : SEPTI MARIANI,SE.MM

ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN TERHADAP MUTU PELAYANAN LAPANGAN FUTSAL F 212 KARAWANG

3 KERANGKA PENDEKATAN STUDI

BAB III METODE PENELITIAN

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

Transkripsi:

PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : PENGUKURAN KEPUASAN Tanggal Berlaku : 05 Oktober 2009 STAKEHOLDER Kode Dokumen : PM-UII-.04 1. TUJUAN : Meyakinkan bahwa pengukuran kepuasan stakeholder dilakukan secara berkelanjutan dan hasilnya digunakan sebagai tindakan perbaikan mutu di UII. 2. RUANG LINGKUP : Pengukuran kepuasan stakeholder UII. 3. DEFINISI : Stakeholder UII adalah : mahasiswa, dosen, karyawan, Badan Wakaf, orang tua/wali mahasiswa, perusahaan tempat alumni bekerja, pemerintah dan instansi terkait lainnya. 4. REFERENSI : Prosedur Pengendalian Ketidaksesuaian, Tindakan Perbaikan dan Pencegahan (PM-UII-05) 5. DISTRIBUSI KEPADA : Seluruh pemegang Salinan Terkendali Dokumen Sistem Penjaminan Mutu. 6. PROSEDUR : 6.1. Rapat tinjauan manajemen di awal tahun wajib membahas tentang pelaksanaan pengukuran kepuasan stakeholder UII. Mengingat stakeholder UII cukup beragam, maka pengukuran kepuasan stakeholder yang akan diukur dalam 1 (satu) tahun ditentukan dalam rapat tinjauan manajemen sesuai kebutuhan dan fokus UII di tahun yang bersangkutan. 6.2. Hal-hal yang wajib ditentukan dalam RTM ini adalah : a. Stakeholder yang dituju b. Tim yang melakukan pengukuran c. Batas waktu akhir laporan pengukuran harus selesai d. Alokasi biaya yang disediakan UII untuk melakukan pengukuran tiap stakeholder. 6.3. Khusus untuk pengukuran terhadap mahasiswa, dosen dan karyawan, pengukuran tingkat kepuasan mereka wajib diukur setiap 2 (dua) tahun. Petunjuk teknis untuk pelaksanaan pengukuran ketiga kelompok stakeholder ini disediakan petunjuk pelaksanaan pengukurannya dalam bentuk Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Stakeholders. 6.4. Tim yang melakukan pengukuran dikoordinir oleh Kepala Bidang Statistik dan Sistem Informasi (KBSSI). Versi : 2008 Revisi : 0 Halaman : 1 dari 2

PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : PENGUKURAN KEPUASAN Tanggal Berlaku : 05 Oktober 2009 STAKEHOLDER Kode Dokumen : PM-UII-.04 6.5. Tim pengukur wajib membuat proposal pengukuran yang minimal berisi jadwal pelaksanaan, metode pengukuran (jika belum ada petunjuk teknis pengukuran yang tersedia), biaya yang dibutuhkan. Proposal disampaikan kepada Rektor melalui Kepala Badan Penjaminan Mutu. 6.6. Pengukuran kepuasan stakeholder baru dapat dilaksanakan jika telah mendapat persetujuan dari Rektor dalam bentuk Surat Keputusan Rektor. 6.7. Hasil pengukuran wajib dipresentasikan oleh BPM kepada Pimpinan Universitas minimal hingga tingkat Dekanat. 6.8. Pimpinan yang terkait wajib menyusun rencana tindakan perbaikan/pencegahan yang akan diambil berdasarkan hasil pengukuran kepuasan stakeholder, yang mekanismenya disesuaikan dengan Prosedur Pengendalian Ketidaksesuaian, Tindakan Perbaikan dan Pencegahan (PM-UII-05) yang berlaku. 6.9. Laporan pengukuran yang telah dipresentasikan, dilengkapi dengan rencana tindakan perbaikan/pencegahan yang dibuat oleh Pimpinan Unit disusun dalam bentuk laporan tertulis oleh BPM. 6.10. Semua catatan tentang kegiatan pengukuran kepuasan stakeholder disimpan berdasarkan Prosedur Identifikasi, Pengendalian Dokumen dan Catatan Mutu (PM-UII-03). 7. LAMPIRAN: - Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Stakeholders (Mahasiswa, Dosen dan Karyawan). Versi : 2008 Revisi : 0 Halaman : 2 dari 2

Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Mahasiswa Badan Penjaminan Mutu Universitas Islam Indonesia Tanggal Berlaku : 01 April 2008 Disahkan oleh, Diperiksa oleh, Disiapkan oleh, Prof. Dr. Edy SuandiHamid, M.Ec. R e k t o r Dra. Prapti Antarwiyati, M.Si, Ak. Kepala Badan Penjaminan Mutu Ir. Pratikno Hidayat, M.Sc Ka.Bid. Pengendali Sistem Mutu

Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Mahasiswa Tanggal berlaku 01 April 2008 1. Periode / waktu pelaksanaan Mengukur tingkat kepuasan mahasiswa UII dilakukan setiap 2 (dua) tahun pada semester genap. Pemilihan waktu pada semester genap dengan maksud agar mahasiswa angkatan baru dapat memberikan penilaian terhadap pengalamannya menjalani seluruh proses akademik di semester 1(satu)/Ganjil. 2. Metode pengukuran Institusi pendidikan merupakan salah satu bentuk layanan jasa, maka UII sebagai institusi pendidikan kualitasnya dievaluasi dengan berpedoman pada 5 ciri kualitas jasa (Parasuraman et.all) yaitu : a. Reliability (keandalan), untuk mengukur kemampuan organisasi dalam memberikan jasa yang tepat dan dapat diandalkan b. Responsiveness (daya tanggap), untuk mengukur kemauan membantu dan memberikan jasa dengan cepat kepada pelanggan c. Assurance (jaminan), untuk mengukur kemampuan dan kesopanan serta kemampuan yang dimiliki oleh karyawan agar dapat dipercaya d. Emphaty (empati), untuk mengukur kepedulian serta perhatian karyawan terhadap kebutuhan konsumen e. Tangible (kasat mata), untuk mengukur penampilan fisik, peralatan, karyawan serta media komunikasi. Kepuasan diukur dari gap antara tingkat kepentingan dan kinerja actual (Importance- Performance Analysis) berdasarkan 5 ciri kualitas jasa di atas. Semakin besar nilai gap berarti nilai kepuasan semakin kecil. Setiap ciri kualitas jasa diwakili oleh beberapa indikator pengukuran yang dinyatakan dalam bentuk kuisioner. Responden diminta menilai seberapa penting indikator tersebut di mata responden dan bagaimana pengalaman/kinerja actual yang dirasakan mereka terhadap indikator yang ditanyakan. 3. Desain kuesioner Beberapa daftar pertanyaan yang mungkin diajukan untuk setiap ciri kualitas jasa dilampirkan pada lampiran 1. Tim pengukuran dapat mengambil dari daftar yang ada dan menyempurnakan kalimat kuesioner sesuai kebutuhan atau men-generate kuesioner baru. Pertanyaan yg dipilih harus mewakili semua ciri kualitas jasa yang ada dan untuk menghindari keengganan responden mengisi kuesioner, jumlah pertanyaan untuk tiap ciri kualitas jasa dibatasi agar tidak lebih dari 5 pertanyaan. Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 1 dari 4

Untuk mengukur tingkat kepentingan, pilihan jawaban responden menggunakan skala Likert yang terdiri dari tidak penting (TP), kurang penting (KP), cukup penting (CP), penting (P) dan sangat penting (SP). Sedangkan untuk mengukur pengalaman/kinerja aktual diberikan 5(lima) penilaian; yaitu tidak baik (TB), kurang baik (KB), cukup baik (CB), baik (B) dan sangat baik (SB). Untuk menjamin keterbukaan responden memberikan jawaban, kuesioner tidak meminta identifikasi responden yang sangat personal misalnya nomor induk atau nama. Identifikasi lebih diarahkan untuk mendapatkan data kelompok mahasiswa, misalnya angkatan, jurusan, dan jenjang studi, jenis kelamin, asal daerah atau lainnya sesuai kebutuhan analisis. Kuesioner dapat dibuat dalam bentuk tabel perbandingan atau dalam bentuk 2 pertanyaan terpisah. Misalnya: Contoh table perbandingan : No 1 Pernyataan Kemudahan memperoleh informasi Tingkat kepentingan Kinerja actual TP KP CP P SP TB KB CB B SB 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 Sebagai tambahan analisis kualitatif, kuesioner ditambahkan bagian untuk memberikan masukan terbuka misalnya tentang : a. hal positif yang perlu dipertahankan oleh UII b. hal lain yang perlu lebih diperhatikan oleh UII 4. Pengumpulan data Penentuan sample kuesioner menggunakan metode stratified random sampling, sehingga semua kelompok mahasiswa dapat terwakili. Pengelompokan dapat dilakukan berdasarkan fakultas, jurusan/program studi, dan angkatan dan lainnya sesuai kebutuhan. Agar data dapat diolah secara langsung, data tingkat kepentingan dan data pengalaman/kinerja actual yang dirasakan mahasiswa dikumpulkan pada waktu yang bersamaan. 5. Pengolahan dan penyajian data Untuk mempercepat proses pengolahan data, menggunakan alat digital mark reader sebagai sarana input data. Data hasil perbandingan antara tingkat kepentingan dan pengalaman/kinerja actual dapat disajikan dalam 3 cara : a. Gap analisis antara tingkat kepentingan dan pengalaman responden b. Skala prioritas c. Indeks kepuasan yang diukur dari pengalaman/kinerja actual/pengalaman Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 2 dari 4

Gap analisis dihitung dari persentase pengalaman/ kinerja actual dibandingkan dengan tingkat kepentingan. Misalnya pengalaman 3,5 dan kepentingan 4. berarti angka gap adalah 0.5 dari 4 berarti 12,5%. Untuk mendapatkan skala prioritas, penyajian hasil olahan data ditampilkan dalam diagram Cartesius/ matriks 4 kuadran : Titik tengah diagram diambil dari nilai rata2 total. Hal ini untuk mengidentifikasi indikator mana yang termasuk kriteria : a. Kuadran 1 (kiri atas); wilayah yg memuat faktor-faktor yang dianggap penting oleh responden tetapi kenyataannya faktor ini belum sesuai seperti yang diharapkan responden ( tingkat kepuasan yang diperoleh masih rendah) b. Kuadran 2 (kanan atas); wilayah yang memuat faktor-faktor yang dianggap penting oleh pelanggan dan dianggap sudah sesuai oleh pelanggan (tingkat kepuasan yang diperoleh cukup baik) c. Kuadran 3 ( kanan bawah); wilayah yang memuat faktor-faktor yang dianggap kurang penting oleh responden tetapi kenyataannya dirasakan terlalu berlebihan. Indikator yang masuk dalam kuadran ini dapat dipertimbangkan untuk dikurangi sehingga institusi dapat lebih menghemat biaya d. Kuadran 4 ( kiri bawah); wilayah yang memuat faktor-faktor yang dianggap kurang penting oleh responden dan pada kenyataannya kinerjanya juga tidak terlalu istimewa. Indikator ini dipertimbangakan untuk diperbaiki meskipun pengaruh yang dirasakan pelanggan sangat kecil Indeks kepuasan mahasiswa diambil dari rata rata angka pengalaman/kinerja aktual dikalikan dengan bobot. Bobot untuk masing masing pilihan : tidak baik (TB) : 1, kurang baik (KB) : 2, cukup baik (CB) : 3, baik (B) : 4 dan sangat baik (SB) : 5. 6. Lampiran Kerangka daftar pertanyaan kuisioner Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 3 dari 4

LAMPIRAN Dimensi Reliability / keandalan Kemampuan petugas memberikan jasa layanan Responsiveness / daya tanggap. Kecepatan dan kesediaan membantu Assurance/jaminan. Pengetahuan dan kemampuan karyawan sehingga dapat dipercaya Emphaty/ empati. Perhatian scr individu mengerti kebutuhan konsumen Tangible. penampilan fisik, peralatan, karyawan, alat komunikasi Daftar Pertanyaan Kuisioner Terkait Layanan Pertanyaan Kemudahan dalam pengisian formulir Kemudahan dalam melakukan transaksi.. Kemudahan dalam mendapatkan informasi tentang. Kemudahan dalam mendapatkan jadwal Kemudahan meminjam dan mengembalikan. Kemudahan mengetahui ketersediaan. Kemudahan mengetahui hasil.. Kemudahan menggunakan fasilitas Prosedur pelayanan tidak berbelit-belit Jadwal pelayanan untuk mahasiswa (BAAK, BAU, Perpustakaan, dll) dijalankan dengan tepat waktu Kecepatan staf layanan dalam menyelesaikan keluhan pelanggan Kecepatan staf layanan dalam melayani pendaftaran/pembayaran. Oleh mahasiswa Kecepatan staf layanan dalam melayani peminjaman dan pengembalian.. di perpustakaan Kecepatan staf bagian fasilitas Petugas memberikan informasi yang jelas, mudah dimengerti Kemampuan dan kepastian janji staf layanan Ketrampilan karyawan Kemampuan memberikan layanan secara menyeluruh dan tuntas Petugas mengerti peraturan dan prosedur yang berlaku dengan baik Memberikan pembinaan/ penyuluhan secara baik dan teratur Bertindak sopan dan ramah Memberikan perhatian khusus terhadap keluhan mahasiswa Petugas menghubungi kembali jika ada hal yang belum jelas penyelesaiannya Pelayanan kepada semua mahasiswa tanpa memandang status social dan lainnya Kebersihan, kerapian dan kenyamanan ruangan terjaga baik Penataan ruang eksterior dan interior ruang.. (perpustakaan, BAAK, BAU, dll) Kerapian dan kebersihan penampilan petugas layanan Kelengkapan, kesiapan dan kebersihan alat yang dipakai Formulir yang digunakan mudah didapatkan Formulir yang digunakan mudah digunakan Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 4 dari 4

Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Dosen dan Karyawan Badan Penjaminan Mutu Universitas Islam Indonesia Tanggal Berlaku : 01 April 2008 Disahkan oleh, Diperiksa oleh, Disiapkan oleh, Prof. Dr. Edy Suandi Hamid, M.Ec. R e k t o r Dra. Prapti Antarwiyati, M.Si, Ak. Kepala Badan Penjaminan Mutu Ir. Pratikno Hidayat, M.Sc Ka.Bid. Pengendali Sistem Mutu

Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Dosen dan Karyawan Tanggal berlaku : 01 April 2008 1. Periode / waktu pelaksanaan Mengukur tingkat kepuasan Dosen dan Karyawan UII dilakukan setiap 2(dua)tahun. Pemilihan waktu pengukuran disesuaikan dengan jadwal kerja yang telah disusun. 2. Metode pengukuran Metode pengukuran yang digunakan adalah menghitung indeks rata-rata penilaian. Kepuasan diukur dari rata-rata pilihan jawaban responden terhadap sejumlah pertanyaan ataupun pernyataan yang dituliskan dalam kuesioner. Pengukuran kepuasan karyawan dan dosen dapat mengadopsi teknik pengukuran yang dilakukan oleh industri lainnya. Dimensi yang diukur dapat dipilih berdasarkan kebutuhan UII dalam tiap periode pengukuran. Beberapa dimensi yang dapat dipilih antara lain : a. Budaya organisasi b. Kepemimpinan c. komunikasi d. Kerja sama e. Kondisi kerja f. Penghargaan dan kesejahteraan 3. Desain kuesioner Beberapa daftar pertanyaan yang mungkin diajukan untuk tiap dimensi dilampirkan pada lampiran 1. Tim pengukuran dapat mengambil dari daftar yang ada atau men-generate kuesioner baru. Pertanyaan yg dipilih harus mewakili semua dimensi yang dipilih dan untuk menghindari keengganan responden mengisi kuesioner, jumlah pertanyaan untuk tiap dimensi dibatasi agar tidak lebih dari 5 pertanyaan. Beberapa dimensi dapat digabung mengingat sifatnya yang agak mirip, misalnya dimensi kondisi kerja dan dimensi kerja sama Setiap pertanyaan/pernyataan diberikan pilihan : sangat tidak memuaskan (STM), kurang memuaskan (KM), cukup memuaskan (CM), memuaskan (M), sangat memuaskan (SM). Atau bisa juga responden diminta memberikan nilai dengan range tertentu, misalnya dari 0 10 ( nol sampai sepuluh) di mana responden bisa memberikan penilaian sesuai keinginannya. Untuk menjamin keterbukaan responden memberikan jawaban, kuesioner tidak meminta identifikasi responden yang sangat personal misalnya nomor induk atau nama. Identifikasi lebih diarahkan untuk mendapatkan data kelompok karyawan atau dosen, misalnya tahun mulai bekerja, nama unit kerja, jenjang pendidikan responden, jenis kelamin, usia atau lainnya sesuai kebutuhan analisis. Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 1 dari 3

Sebagai tambahan analisis kualitatif, kuesioner ditambahkan bagian untuk memberikan masukan tentang : a. hal positif yang perlu dipertahankan oleh UII b. hal lain yang perlu lebih diperhatikan oleh UII 4. Pengumpulan data Pengumpulan data menggunakan metode sensus di setiap unit kerja (semua karyawan dan dosen) melalui Kepala Unit. 5. Pengolahan dan penyajian data Untuk mempercepat proses pengolahan data, menggunakan alat digital mark reader sebagai sarana input data. Indeks kepuasan dosen dan karyawan diambil dari rata-rata penilaian dosen dan karyawan dikalikan dengan bobot. Data dapat disajikan berdasarkan kelompok responden (fakultas, jurusan, tahun masuk, masa kerja dan lainnya) sesuai kebutuhan analisis. Penyajian laporan hasil pengukuran kepuasan ini harus dilengkapi dengan usulan perbaikan dari tim peneliti. Kuesioner yang sama dapat digunakan di periode pengukuran berikutnya untuk mengukur tingkat perbaikan yang telah diimplementasikan. 6. Lampiran Kerangka Daftar Pertanyaan Kuisioner Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 2 dari 3

LAMPIRAN Dimensi Budaya Organisasi Kepemimpinan Komunikasi Kerja sama Kondisi kerja Penghargaan dan kesejahteraan karyawan Atasan langsung Kerangka Daftar Pertanyaan Kuisioner Pertanyaan Mutu adalah prioritas utama UII Tidak ada hal di UII yang menghalangi saya melakukan yang terbaik setiap hari UII serius dalam peningkatan yang berkelanjutan Prosedur dan proses yang berjalan memudahkan saya bekerja secara baik Saya yakin dengan kepemimpinan UII Tersedia rencana yang jelas dan baik untuk mencapai sasaran UII Perkataan dan perilaku pimpinan puncak sejalan Institusi cukup cepat mengambil keputusan Tugas saya ditetapkan secara jelas Semua karyawan dituntut untuk memenuhi jadwal kerja Karyawan diberi wewenang untuk mengambil keputusan sesuai kewenangannya Orang-orang di sini diminta bertanggung jawab secara proposional atas tindakan yang mereka lakukan Saya bebas menyampaikan komentar dan saran Komunikasi antar personil dan antar departemen di UII sangat baik Penilaian kinerja dilakukan secara terbuka Para karyawan saling berbagi pengalaman untuk saling membantu Antar departemen terjadi kerja sama yang baik Saya optimis dengan masa depan UII Saya mendapat pelatihan yang cukup untuk mengerjakan pekerjaan saya Jika saya membutuhkan pelatihan tambahan, mudah untuk mendapatkannya Saya terdorong untuk melakukan hal-hal baru yang lebih baik dalam bekerja Saya memiliki kesempatan untuk belajar dan bertumbuh di UII Beban kerja diberikan secara seimbang UII menyediakan program pensiun yang baik bagi karyawan Saya merasa aman berkerja di UII Kehidupan kerja dan social yang seimbang sangat di dukung oleh UII Karyawan diberi penghargaan yang cukup untuk peningkatan proses kerja Setiap karyawan mendapat perlakuan yang sama di UII Saya tidak takut melakukan kesalahan Atasan saya memberikan perhatian penuh terhadap saran2 karyawan Saya dapat percaya akan perkataan dan janji pimpinan Saya bebas menyampaikan komentar dan saran Manajer saya memberikan contoh perilaku etis yang baik Pedoman Pelaksanaan dan Teknis Pengukuran Kepuasan Stakeholder hal 3 dari 3