TUGAS AKHIR. Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat untuk Menempuh Ujian Sarjana Teknik Sipil. Disusun Oleh :

dokumen-dokumen yang mirip
PERHITUNGAN PANJANG ANTRIAN AKIBAT HAMBATAN SAMPING DENGAN METODE GELOMBANG KEJUT. ALI HUSIN Disetujui oleh :

STUDI PENGARUH PERLINTASAN SEBIDANG JALAN DENGAN REL KERETA API TERHADAP KARAKTERISTIK LALULINTAS

EMIR RAUF NOVANDI YUSANDY ASWAD,ST,MT NIP

BAB I PENDAHULUAN. terpencil yang merupakan sentral produksi pertanian. Usaha penataan ruang kota dan daerah ditujukan sebagai wadah dari fungsi

LEMBAR PENGESAHAN. Disusun Oleh : ATIKA DARA PRAHITA L2A TITIN ENY NUGRAHENI L2A

PENGARUH PARKIR KENDARAAN PADA BADAN JALAN TERHADAP HUBUNGAN ARUS, KECEPATAN DAN KERAPATAN

PENGARUH GERAK U-TURN PADA BUKAAN MEDIAN TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI RUAS JALAN KOTA (STUDI KASUS : JL. SISINGAMANGARAJA MEDAN)

ANALISA PEMILIHAN MODA TRANSPORTASI BUS DENGAN METODE STATED PREFERENCE (STUDI KASUS MEDAN - SIDIKALANG) LEO GANDA SILALAHI

PENGARUH PENYEMPITAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS JALAN (STUDI KASUS: JL. P. KEMERDEKAAN DEKAT MTOS JEMBATAN TELLO)

ANALISIS PENGARUH PENYEMPITAN JALUR JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI JALAN DR.DJUNJUNAN BANDUNG

ANALISIS HUBUNGAN VOLUME, KECEPATAN DAN KERAPATAN LALU LINTAS PADA JALAN ASIA AFRIKA BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. adanya suatu sistem transportasi yang baik dan bermanfaat.

Pengaruh Kendaraan Sepeda Motor Terhadap Lalu Lintas Pada Ruas Jalan Arteri Sekunder ( Studi Kasus : Jalan Ir. H. Juanda )

HUBUNGAN KECEPATAN, VOLUME, KERAPATAN LALU LINTAS DENGAN METODE GREENSHIELDS PADA RUAS JALAN DR. DJUNDJUNAN BANDUNG

TUGAS AKHIR. ANALISA WAKTU PELAYANAN DAN PROFIL PEMAKAI JALAN TOL DI GERBANG TOL BELMERA (Studi kasus:jalan Tol di Gerbang Tol Belmera)

Studi Karakteristik Arus Lalulintas Dengan Beberapa Metode (Studi Kasus Ruas Jalan Tol Purbaleunyi KM 134 KM 138) ABSTRAK

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN, VOLUME, DAN KERAPATAN LALU LINTAS AKIBAT KONDISI PERMUKAAN JALAN

ANALISA PREFERENSI PEMILIHAN RUTE TERPENDEK JARINGAN JALAN (STUDI KASUS PERUMNAS SIMALINGKAR PUSAT KOTA MEDAN) TUGAS AKHIR

PERBANDINGAN HUBUNGAN PARAMETER LALU LINTAS PADA RUAS JALAN TOL DALAM KOTA DAN LUAR KOTA

ANALISIS PEMODELAN HUBUNGAN PARAMETER LALU LINTAS PADA JALAN TOL BELMERA

PENENTUAN EKIVALENSI MOBIL PENUMPANG PADA SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL ATAS DASAR KINERJA ARUS LALU LINTAS

ANALISIS HUBUNGAN KECEPATAN, VOLUME, DAN KERAPATAN LALU LINTAS PADA RUAS JALAN TERUSAN PASIR KOJA BANDUNG

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 1. Ruas jalan harus memiliki hambatan berupa penyempitan jalan.

SYAWALUDDIN HASUGIAN Medis S.Surbakti,ST,MT NIP

ANALISA KEBUTUHAN PARKIR PADA RUMAH SAKIT KELAS B DI KOTA MEDAN TUGAS AKHIR FIRDAYNI TUMANGGER

TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

STUDI MODEL HUBUNGAN VOLUME KECEPATAN KEPADATAN PADA JALAN PERKOTAAN TIPE 2 LAJUR DAN 4 LAJUR TAK TERBAGI (2UD DAN 4UD)

ANALISA KEPADATAN ARUS LALU LINTAS PADA RUAS JALAN RAYA MASTRIP STA KOTA SURABAYA DENGAN PENDEKATAN LINIER TUGAS AKHIR

IDENTIFIKASI KINERJA BEBERAPA RUAS JALAN RAYA UTAMA MENUJU PUSAT KOTA DEPOK TAHUN 2007 SKRIPSI

Tabel 1.1 Data Volume dan Kecepatan Pejalan Kaki

STUDI VOLUME, KECEPATAN, KERAPATAN, DAN DERAJAT KEJENUHAN PADA RUAS JALAN TERUSAN PASIRKOJA, BANDUNG

PERBANDINGAN KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI RUAS JALAN GUNUNG SARI (STA STA 2+820) KOTA SURABAYA DENGAN MODEL UNDERWOOD DAN MODEL GREENSHIELD

Bab III Metodologi Penelitian

ANALISA BANGKITAN PERJALANAN PADA KECAMATAN DELI TUA

PENGARUH HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA JALAN PADA RUAS JALAN SAYATI KABUPATEN BANDUNG

EVALUASI KINERJA JALAN JENDRAL AHMAD YANI DEPAN PASAR KOSAMBI BANDUNG

TUGAS AKHIR ANALISIS TINGKAT PELAYANAN RUAS JALAN JOGJA - WATES AKIBAT PEMBANGUNAN JOGJA INLAND PORT (JIP)

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ( SAP ) Mata Kuliah : Rekayasa Lalulintas Kode : CES 5353 Semester : V Waktu : 1 x 2 x 50 menit Pertemuan : 3 (tiga)

KAJIAN EFEKTIVITAS JEMBATAN PENYEBERANGAN ORANG (JPO) DI JALAN GATOT SUBROTO MEDAN ADITYA WIGUNA

KARAKTERISTIK POLA PERGERAKAN PENDUDUK KAWASAN PERI URBAN KOTA MEDAN (STUDI KASUS : KECAMATAN SUNGGAL, KABUPATEN DELI SERDANG)

STUDI PENENTUAN JUMLAH LHR PADA TANJUNG MORAWA TEBING TINGGI

ROZAQON INSANI LUBIS

STUDI KINERJA JALAN SATU ARAH DI JALAN KEBON KAWUNG, BANDUNG

BIDANG STUDI TRANSPORTASI DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

STUDI PEMODELAN TRANSPORTASI DI RUAS JALAN NGINDEN AKIBAT JALAN MERR II-C ( SEGMEN KEDUNG BARUK SEMOLOWARU ) SURABAYA TUGAS AKHIR

PENGARUH PENYEMPITAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS PADA RUAS JALAN LETJEN HARUN SOHAR PALEMBANG

TUGAS AKHIR Diajukan untuk melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat Untuk Menempuh Ujian Sarjana Teknik Sipil. Disusun Oleh:

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN WATES (STUDI KASUS PADA JALAN WATES DEPAN PASAR GAMPING, SLEMAN, YOGYAKARTA) Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta

ANALISIS PENGARUH PENYEMPITAN BADAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DI JALAN GATOT SOEBROTO BANDUNG

TUGAS AKHIR. Oleh: MUHAMMAD RIZKI TAMBA

ANALISA GELOMBANG KEJUT DAN PENGARUHNYA TERHADAP ARUS LALU LINTAS DI JALAN SARAPUNG MANADO

JARAK OPTIMAL JENDULAN MELINTANG (ROAD HUMPS) BERSERI DALAM MEREDUKSI KECEPATAN LALU LINTAS (STUDI KASUS : 8 RUAS JALAN DI KOTA MEDAN) TUGAS AKHIR

UCAPAN TERIMA KASIH. Bukit Jimbaran, Maret Penulis

PEMETAAN KINERJA LALU LINTAS BUNDARAN WARU SURABAYA DENGAN MENGGUNAKAN METODE MKJI TUGAS AKHIR

ANALISIS KARAKTERISTIK LALU LINTAS BERDASARKAN TRAJECTORY DIAGRAM (STUDI KASUS : RUAS JALAN DR. MANSYUR MEDAN)

BAB I PENDAHULUAN. pemandangan sehari-hari dikota-kota besar di Indonesia. Dalam suatu sistem jaringan

ANALISA BIAYA KEMACETAN KENDARAAN PRIBADI DI KAWASAN SUMBER UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ( Studi Kasus : Jl. Padang Bulan Medan )

STUDI PARAMETER LALU LINTAS DAN KINERJA JALAN TOL RUAS MOHAMMAD TOHA BUAH BATU

TUGAS AKHIR ANALISIS VOLUME, KECEPATAN DAN KEPADATAN LALU LINTAS DENGAN METODE GREENSHIELDS

Kata Kunci : Parkir di Pinggir Jalan, Kinerja Ruas Jalan, dan BOK.

PENGARUH PENYEMPITAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS (Studi Kasus pada Ruas Jalan Kota Demak-Kudus Road, Km. 5) (1)

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MERCU BUANA 2017

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

STUDI TUNDAAN PADA PUTARAN DI DEPAN GERBANG TOL CILEUNYI

EVALUASI JARAK PANDANG PADA ALINEMEN VERTIKAL DAN HORIZONTAL PADA TIKUNGAN JALAN LUAR KOTA (STUDI KASUS SEI RAMPAH-TEBING TINGGI)

PROGRAM PENDIDIKAN SARJANA EKSTENSI

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

STUDI KARAKTERISTIK KECELAKAAN LALU LINTAS

STUDI PUBLIC PRIVATE PARTNERSHIP DALAM PROYEK INFRASTRUKTUR: KASUS JALAN TOL TG. MORAWA - TEBING TINGGI

TUGAS AKHIR. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Memenuhi Syarat Untuk Menempuh Ujian Sarjan Teknik Sipil. Disusun Oleh :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. variabel lainnya dalam tatanan yang terstruktur, sedangkan transportasi itu sendiri adalah

STUDI KINERJA DAN TARIF MODA ANGKUTAN PENYEBERANGAN SUNGAI (Studi kasus Tanjung Sarang Elang Labuhan Bilik) Tugas akhir

BAB I PENDAHULUAN 1.1 TINJAUAN UMUM

STUDI KECEPATAN DAN DERAJAT KEJENUHAN JALAN TOL RUAS PASTEUR BAROS

BAB III METODOLOGI. Mulai. Persiapan. Pengurusan perijinan dan surat menyurat. Survei Pendahuluan. Identifikasi masalah.

STUDI EVALUASI KINERJA RUAS JALAN JENDERAL AHMAD YANI KOTA CILEGON BANTEN

EVALUASI PENGARUH PASAR MRANGGEN TERHADAP LALU-LINTAS RUAS JALAN RAYA MRANGGEN

PERBANDINGAN KINERJA SIMPANG BERSINYAL BERDASARKAN PROGRAM KAJI DAN SIDRA (STUDI KASUS SIMPANG SETIA BUDI - DR. MANSYUR DAN

Model Hubungan Parameter Lalu Lintas Menggunakan Model Greenshields dan Greenberg

ANALISA PENENTUAN FASE DAN WAKTU SIKLUS OPTIMUM PADA PERSIMPANGAN BERSINYAL ( STUDI KASUS : JL. THAMRIN JL. M.T.HARYONO JL.AIP II K.S.

Irvan Banuya NRP : Pembimbing : Ir. Silvia Sukirman FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS KINERJA RUAS JALAN AKIBAT BANGKITAN PERGERAKAN DI PASAR GALIRAN, KABUPATEN KLUNGKUNG TAHUN 2015

ANALISA DEMAND DAN SUPPLY ANGKUTAN TAKSI DI KOTA MEDAN BERDASARKAN TINGKAT OKUPANSI DAN BIAYA OPERASIONAL KENDARAAN GUNTUR C PURBA

BAB I PENDAHULUAN LatarBelakang Masalah

Pengaruh Variasi Nilai emp Sepeda Motor Terhadap Kinerja Ruas Jalan Raya Cilember-Raya Cibabat, Cimahi ABSTRAK

LEMBAR PERNYATAAN. Universitas Medan Area (UMA). Semua sumber yang saya gunakan dalam

PEMETAAN TINGKAT KEPADATAN VOLUME KENDARAAN PADA RUAS JALAN JETIS KARAH DENGAN METODE LINEAR TUGAS AKHIR

ANALISIS KARAKTERISTIK ARUS LALU LINTAS DAN GELOMBANG KEJUT DI JALAN ASIA-AFRIKA BANDUNG AKIBAT BERHENTINYA BUS DAMRI DI HALTE BUS

Tugas I Rekayasa Lalu-Lintas Lanjut

TUGAS AKHIR STUDI PERBANDINGAN PERKIRAAN BIAYA TAHAP KONSEPTUAL, DESAIN, DAN PELAKSANAAN PADA PROYEK PERUMAHAN DI SUMATERA UTARA

KOMPARATIF KINERJA ANGKUTAN PERKOTAAN DI WILAYAH KOTA PADANGSIDIMPUAN

PENENTUAN JUMLAH DAN LOKASI HALTE MONOREL DENGAN MODEL SET COVERING PROBLEM (STUDI KASUS : RENCANA PEMBANGUNAN MONOREL MEDAN- KORIDOR I) TUGAS AKHIR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TINJAUAN PUSTAKA. Lalu lintas di dalam Undang-undang No 22 tahun 2009 didefinisikan sebagai. melalui manajemen lalu lintas dan rekayasa lalu lintas.

Analisa Panjang Antrian Dengan Tundaan pada persimpangan Bersignal Jl. Raden saleh dengan Jl.Balai kota Medan (STUDI KASUS) SURYO UTOMO

PEMILIHAN MODEL HUBUNGAN ANTARA VOLUME, KECEPATAN, DAN KERAPATAN JALAN DALAM KOTA (Studi kasus: Jalan Ahmad Yani, Denpasar)

PENGANTAR TRANSPORTASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

STUDI PENGARUH PENYEMPITAN JALAN TERHADAP KARAKTERISTIK LALU LINTAS DENGAN MEMBANDINGKAN MODEL LINIER GREENSHIELD, LOGARITMIK GREENBERG DAN EKSPONENSIAL UNDERWOOD (Studi Kasus : Ruas Jalan Letda Sudjono Km 14) TUGAS AKHIR Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat untuk Menempuh Ujian Sarjana Teknik Sipil Disusun Oleh : NOVRIZAL HARAHAP 040404072 SUB JURUSAN TRANSPORTASI DEPARTEMEN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

Abstrak Studi Pengaruh Penyempitan Jalan terhadap Karakteristik Lalulintas dengan Membandingkan Metode Linier Greenshield, Logaritmik Greenberg dan Eksponensial Underwood (Studi Kasus : Ruas Jalan Letda Sujono Km 14) Oleh: Novrizal Harahap ( 04 0404 072) Pertumbuhan lalu lintas di masa yang akan datang tentu akan memerlukan perencanaan dan pengendalian arus lalu lintas pada jaringan jalan sehingga diharapkan mampu melayani arus lalu lintas yang lewat. Salah satu kendala lalu lintas yang terdapat pada ruas jalan adalah penyempitan jalan (bottleneck). Penyempitan jalan adalah suatu bagian jalan dengan kondisi kapasitas lalu lintas sesudahnya lebih kecil dari bagian masuk (sebelumnya). Penyempitan ruas jalan akan menimbulkan hambatan dalam lalulintas, yaitu terjadinya penurunan kecepatan, peningkatan kerapatan dan timbulnya antrian kenderaan. Akan tetapi pengaruh penyempitan jalan tidak berarti sama sekali apabila arus lalu-lintas (demand) lebih kecil dari pada daya tampung atau kapasitas jalan (supply) pada daerah penyempitan sehingga arus lalu lintas dapat terlewatkan dengan mudah tanpa ada hambatan. Dalam menentukan hubungan karakteristik lalu lintas yaitu volume, kecepatan dan kerapatan digunakan tiga model pendekatan yaitu linier Greenshield, logaritmik Greenberg, eksponensial Underwood. Pada kondisi arus lalu lintas dengan kecepatan yang bervariasi, ketiga model tersebut menghasilkan nilai yang cukup baik, akan tetapi pada pengujian statistik dengan menggunakan cara regresi terlihat bahwa model Greenshield memenuhi kriteria yang lebih baik diantara kedua model lainnya. Dari hasil perhitungan diperoleh terdapat perbedaan mendasar antara kecepatan dan kerapatan pada kondisi jalan yang berbeda. Kecepatan kenderaan pada kondisi jalan normal, lebih besar dibandingkan dengan kondisi jalan menyempit. Sebaliknya kerapatan pada kondisi jalan normal lebih kecil daripada kondisi jalan menyempit. Hal ini disebabkan karena perbedaan karakteristik geometrik jalan, dari kondisi jalan 2 lajur menjadi 1 lajur.

KATA PENGANTAR Alhamdulillah, puji dan syukur kepada Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayah-nya hingga selesainya Tugas Akhir ini dengan judul Studi Pengaruh Penyempitan Jalan Terhadap Karakteristik Lalu Lintas Dengan Membandingkan Model Linear Greenshield, Logaritmik Greenberg Dan Eksponensial Undewood. Tugas Akhir ini disusun untuk diajukan sebagai salah satu syarat yang harus dipenuhi dalam Ujian Sarjana Teknik Sipil Bidang Studi Transportasi pada Departemen Teknik Sipil Fakultas Teknik (USU). Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini yang masih banyak kekurangan. Hal ini disebabkan keterbatasan pengetahuan dan kurangnya pemahaman penulis. Dengan tangan terbuka dan hati yang tulus penulis menerima saran dan kritik bapak dan ibu dosen serta rekan mahasiswa demi penyempurnaan Tugas Akhir ini. Penulis juga menyadari bahwa selesainya Tugas Akhir ini tidak lepas dari bimbingan, dukungan dan bantuan semua pihak. Untuk itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan rasa terima kasih yang tulus dan tidak terhingga kepada kedua orang tua yang selalu penulis muliakan yang telah memberikan segalanya hingga penulis dapat menyelesaikan perkuliahan ini. Ucapan terima kasih juga penulis ucapkan kepada : 1. Bapak Prof. DR. Ing. Johannes Tarigan, selaku Ketua Departemen Teknik Sipil. 2. Bapak IR.Teruna Jaya, M.Sc., selaku Sekretaris Departemen Teknik Sipil Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Ir. Joni Harianto selaku pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga dan pikiran dalam memberikan bimbingan yang tiada hentinya kepada penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini. 4. Bapak Irwan S. Sembiring ST, MT. selaku Co pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu, tenaga dan pikiran dalam memberikan bimbingan yang tiada hentinya kepada penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini. 5. Bapak/Ibu Dosen Staf Pengajar Jurusan Teknik Sipil. 6. Kedua orang tua penulis tersayang yang tak pernah lelah berdo a, memberikan segala yang terbaik dan kasih sayang yang tak berkesudahan, serta seluruh saudara-saudara saya semuanya. 7. Rekan rekan mahasiswa stambuk 2004 terutama Roy, Syawal, Emir, Dody, Topan, leo, saudara dan brother s di tasbi 2 no 62, dan anggota PH. 8. Adek adek 07, terutama Andreas, Dedy G.S. Markus, Boy, Erikson, Dedy Gultom, Alfin atas bantuannya dalam survei perlintasan di Lubuk Pakam. 9. Dan kepada rekan rekan mahasiswa Teknik Sipil USU stambuk 2005, 2006, 2007, 2008 yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu yang telah membantu penulis menyusun tugas akhir ini. Medan, November 2010 NOVRIZAL HARAHAP 04 0404 072

DAFTAR ISI ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iv DAFTAR ISTILAH... vii DAFTAR TABEL... viii DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR GRAFIK... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xv BAB I PENDAHULUAN I.1 Umum... 1 I.2 Latar belakang... 3 I.3 Tujuan Penelitian... 5 I.4 Pembatasan Masalah... 6 I.5 Metodologi Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA II.1 Sistem Transportasi... 10 II.1.1 Pengertian... 10 II.1.2 Karakteristik Arus Lalu Lintas... 11 II.1.2.1 Parameter yang Berhubungan Dengan Karakteristik Arus Lalu Lintas... 12 II.1.2.2 Komposisi Lalu Lintas... 14 II.1.2.3 Pengelompokan Jenis Kenderaan... 15 II.1.2.4 Faktor Konversi Kenderaan... 16 II.1.3 Metode Survei Lalu Lintas... 17 II.1.3.1 Metode Survei Jumlah Kendaraan... 18 II.1.3.2 Metode Survei Waktu Tempuh Kendaraan... 19 II.2 Peny II.3 Hubungan Antara Volume, Kecepatan Dan Kerapatan... 23 II.3.1 Hubungan Antara Volume (q) Kecepatan (Ūs)... 26 II.3.2 Hubungan Antara Kecepatan (Ūs) Kerapatan (k)... 27 II.3.3 Hubungan Antara Volume (q) Kerapatan (k)... 27 II.3.4 Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan... 28

II.4 Pemodelan Hubungan Antara Volume, Kecepatan Dan Kerapatan... 31 II.4.1 Model Linear Menurut Greenshield... 31 II.4.2 Model Linear menurut Greenberg... 33 II.4.3 Model Linear Menurut Underwood... 35 II.5 Pengujian Statistik... 37 II.5.1 Analisis Regresi Linear... 37 II.5.2 Analisis Korelasi... 38 BAB III METODOLOGI PENELITIAN III.1 Pengumpulan Data... 41 III.1.1 Pemilihan Lokasi... 41 III.1.2 Pilot Survei... 41 III.2 Perancangan Survei Lalu Lintas... 42 III.2.1 Waktu Survei... 42 III.2.2 Jenis Dan Banyaknya Data... 42 III.2.3 Surveyor Dan Perlengkapan... 43 III.3 Metode Pengabilan Data... 43 III.3.1 Pengambilan Data Volume Lalu Lintas... 44 III.3.2 Pengambilan Data Waktu Tempuh Kenderaan... 45 III.4 Metodologi Analisa Data... 46 III.4.1 Perhitungan Besar Volume kendaraan... 46 III.4.2 Perhitungan Kecepatan dan Rata-rata Ruang... 46 III.4.3 Perhitungan Kerapatan Lalu Lintas... 46 III.4.4 Perhitungan Model Hubungan Volume Kecepatan-Kerapatan... 47 BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA IV.1 Data Lapangan Hasil Survei... 50 IV.1.1 Data Lapangan Jumlah Kenderaan... 50 IV.1.2 Data Pengamatan Waktu Tempuh... 51 IV.2 Perhitungan Volume, Kecepatan Rata-rata Ruang dan Kerapatan Lalu lintas... 51 IV.2.1 Perhitungan Volume kendaraan... 51 IV.2.2 Perhitungan Kecepatan Rata-rata Ruang Kenderaan... 53 IV.2.3 Perhitungan Kerapatan Lalu Lintas... 54 IV.3 Hubungan Antara Volume, Kecepatan Dan Kerapatan... 56 IV.3.1 Persamaan Regresi Linear... 56

IV.3.2 Nilai Arus Maksimum (qmaks)... 58 IV.3.3 Pengujian Statistik... 60 IV.3.4 Penentuan Model Terpilih... 62 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN V.1 Kesimpulan... 112 V.2 Saran... 115 DAFTAR PUSTAKA DAFTAR ISTILAH Bottleneck : Penyempitan jalan yakni suatu bagian jalan dengan kondisi kapasitas lalu lintas sesudahnya lebih kecil dari bagian masuk.

Speed Rate Flow Density Spacing : Kecepatan : Tingkat arus : Kepadatan : Jarak antara dua kenderaan yang berurutan di dalam suatu aliran lalu lintas yang diukur dari bemper depan satu kenderaan ke bemper depan kenderaan yang di belakangnya Headway : Waktu antara dua kenderaan yang berurutan ketika melalui sebuah titik pada suatu jalan Demand Light Vehicle Heavy Vehicle Traffic Counting Spot speed Running speed Journey speed : Kapasitas jalan (daya tampung) yang tersedia : Kendaraan ringan : Kendaraan berat : Alat penghitung lalu lintas : Kecepatan seketika/sesaat : Kecepatan rata-rata kenderaan selama bergerak : Kecepatan rata-rata kenderaan yang dihitung dari dari jarak tempuh dibagi dengan waktu tempuh

DAFTAR TABEL Tabel Judul Tabel Halaman 2.1 Daftar emp untuk Jalan Empat Lajur dua Arah tak Terbagi... 17 2.2 Contoh Perhitungan Time-mean speed dan Space-mean speed... 30 4.1 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I (07.00 09.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 63 4.2 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II (12.00 14.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 64 4.3 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III (16.00 18.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 65 4.4 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan Periode I (07.00 09.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 66 4.5 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan Periode II (12.00 14.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 67 4.6 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan Periode III (16.00 18.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 68 4.7 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I (07.00 09.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 69 4.8 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II (12.00 14.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 70 4.9 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III (16.00 18.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 71

4.10 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan Periode I (07.00 09.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 72 4.11 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan Periode II (12.00 14.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 73 4.12 Hasil Perhitungan Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan Periode III (16.00 18.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 74 4.13 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I (07.00 09.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 75 4.14 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II (12.00 14.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 76 4.15 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III (16.00 18.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 77 4.16 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Tembung/Belawan Periode I (07.00 09.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 78 4.17 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Tembung/Belawan Periode II (12.00 14.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 79 4.18 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Tembung/Belawan Periode III (16.00 18.00 WIB), Kondisi Jalan Normal... 80 4.19 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I (07.00 09.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 81 4.20 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II (12.00 14.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 82 4.21 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III (16.00 18.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 83 4.22 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Tembung/Belawan Periode I

(07.00 09.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 84 4.23 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Tembung/Belawan Periode II (12.00 14.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 85 4.24 Hasil Perhitungan Regresi Linier Arah ke Tembung/Belawan Periode III (16.00 18.00 WIB), Pada Penyempitan Jalan... 86 4.25 Hasil Perhitungan Regresi Linier masing-masing Model Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Kondisi Jalan Normal... 87 4.26 Hasil Perhitungan Regresi Linier masing-masing Model Arah ke Tembung/Belawan, Kondisi Jalan Normal... 87 4.29 Nilai Qmaks, Uf dan Kj masing-masing Model Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Kondisi Jalan Normal... 87 4.30 Nilai Qmaks, Uf dan Kj masing-masing Model Arah ke Tembung/Belawan, Kondisi Jalan Normal... 87 4.27 Persamaan Hubungan nntara Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Kondisi Jalan Normal... 88 4.28 Persamaan Hubungan antara Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan, Kondisi Jalan Normal... 88 4.31 Hasil Perhitungan Regresi Linier dan Uji Statistik Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Kondisi Jalan Normal... 89 4.32 Hasil Perhitungan Regresi Linier dan Uji Statistik Arah ke Tembung/Belawan, Kondis Jalan Normal... 89 4.33 Hasil Perhitungan Regresi Linier masing-masing Model Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Pada Penyempitan Jalan... 90 4.34 Hasil Perhitungan Regresi Linier masing-masing Model Arah ke Tembung/Belawan, Pada Penyempitan Jalan... 90

4.37 Nilai Qmaks, Uf dan Kj masing-masing Model Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Pada Penyempitan Jalan... 90 4.38 Nilai Qmaks, Uf dan Kj masing-masing Model Arah ke Tembung/Belawan, Pada Penyempitan Jalan... 90 4.35 Persamaan Hubungan nntara Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera, Pada Penyempitan Jalan... 91 4.36 Persamaan Hubungan antara Volume, Kecepatan dan Kerapatan Arah ke Tembung/Belawan, Pada Penyempitan Jalan... 91 4.39 Nilai Kapasitas Maksimum masing-masing Metode, Kondisi Jalan Normal... 92 4.40 Nilai Kapasitas Maksimum masing-masing Metode, Pada Penyempitan Jalan... 93

DAFTAR GAMBAR Gambar Judul Gambar Halaman 1.1 Bagan Alir Penelitian... 9 3.1 Peta Lokasi Daerah Pengamatan... 48 3.2 Sketsa Lokasi Daerah Pengamatan (Jl. Letda Sujono)... 49

DAFTAR GRAFIK Grafik Judul Grafik Halaman 4.1 Hubungan antara Volume dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I)... 94 4.2 Hubungan antara Volume dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II)... 95 4.3 Hubungan antara Volume dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III)... 96 4.4 Hubungan antara Volume dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode I)... 97 4.5 Hubungan antara Volume dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode II)... 98 4.6 Hubungan antara Volume dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode III)... 99 4.7 Hubungan antara Volume dan Kecepatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I)... 100 4.8 Hubungan antara Volume dan Kecepatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II)... 101 4.9 Hubungan antara Volume dan Kecepatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III)... 102 4.10 Hubungan antara Volume dan Kecepatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode I)... 103

4.11 Hubungan antara Volume dan Kecepatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode II)... 104 4.12 Hubungan antara Volume dan Kecepatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode III)... 105 4.13 Hubungan antara Kecepatan dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode I)... 106 4.14 Hubungan antara Kecepatan dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode II)... 107 4.15 Hubungan antara Kecepatan dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Persimpangan Jalan Tol Belmera Periode III)... 108 4.16 Hubungan antara Kecepatan dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode I)... 109 4.16 Hubungan antara Kecepatan dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode II)... 110 4.16 Hubungan antara Kecepatan dan Kerapatan Menurut Metode Greenshield (Arah ke Tembung/Belawan Periode III)... 11

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN A LAMPIRAN B LAMPIRAN C Peta kota Medan Format Kuisioner Foto Dokumentasi Survei