PENGARUH PENETAPAN HARGA PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (Studi pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jalan Sei Blutu Pasar IX No.

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS LOKASI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN

ANALISIS STRATEGI BAURAN PEMASARAN RACUN TIKUS PADA PT. HETTS BIOLESTARI MEDAN

PENGARUH IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PASTA GIGI PEPSODENT SKRIPSI

PENGARUH MEREK DAN HARGA TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA PRODUK MINUMAN TEH BOTOL SOSRO. (Studi Pada Warung Bakso Mas No)

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KUALITAS INFORMASI LAYANAN WEB E-COMMERCE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE SKRIPSI

PENGARUH PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN PADA INDUSTRI MAKANAN & MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) SKRIPSI

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN

ANALISIS PENGARUH LOKASI, KUALITAS PRODUK, DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH PENGELOLAAN KEARSIPAN TERHADAP EFISIENSI KERJA PEGAWAI DISUSUN OLEH ASTRI INTAN HARAHAP

ANALISIS PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA HOTEL SOECHI INTERNASIONAL MEDAN

SKRIPSI PENGARUH HARGA KOMPETITIF, KELENGKAPAN PRODUK, DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI TOKO SEPATU DAVIN PAJAK USU MEDAN OLEH

STRATEGI PEMASARAN ONE STOP SHOPPING DALAM MENINGKATKAN TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN DI PLAZA MILLENNIUM SKRIPSI

SKRIPSI OLEH. Dewi Sartika Zalukhu

SKRIPSI OLEH VINA APULINA BR SEMBIRING. Universitas Sumatera Utara

PENGARUH PRODUK TABUNGAN DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA PT. BANK SUMUT KANTOR CABANG PEMBANTU USU MEDAN FEBRINA SARI NASUTION

PENGARUH PENETAPAN HARGA PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN. Kepada Yth : Bapak / Ibu / Saudara responden

PENGARUH BRAND IMAGE I-PHONE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA MAHASISWA FISIP USU SKRIPSI HERMANTO SIMBOLON

Pengaruh Rekrutmen Dan Pelatihan Terhadap Kompetensi Karyawan (Studi pada PT Perkebunan Nusantara III Cabang Kantor Direksi, Medan)

ANALISIS PENETAPAN HARGA JUAL DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN (STUDI PADA SHOWROOM RIZKY MOBIL)

PENGARUH CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT (CRM) TERHADAP LOYALITAS NASABAH (Studi pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Unit Setia Budi Medan)

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Pada Rumah Makan Babi Panggang Karo Haleluya Medan)

SKRIPSI PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN MINAT BELI ULANG PADA KONSUMEN MIE AYAM JAMUR MEDAN

SKRIPSI OLEH RIYATH ISKANDAR

SKRIPSI OLEH SAKTI PARLINDUNGAN

SKRIPSI PENGARUH IMPLEMENTASI PEMASARAN RELASIONAL TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA HOTEL INNA DHARMA DELI MEDAN OLEH BOBY HARIANTO SIREGAR

PENGARUH PROMOSI PENJUALAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TOYOTA AVANZA. (Studi Pada Auto 2000 Gatot Subroto Medan) SKRIPSI

SKRIPSI PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MEMBELI PRODUK HERBALIFE PADA PT.HERBALIFE CABANG PRINGGAN MEDAN OLEH :

Pengaruh Discount Terhadap Perilaku Impulse Buying (Studi Pada Konsumen Ria Busana Jl. Gatot Subroto )

Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Pegawai

SKRIPSI PENGARUH KUALITAS INFORMASI WEBSITE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGGUNA ONLINE SHOPPING (STUDI KASUS MAHASISWA USU) OLEH:

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP TERBENTUKNYA CITRA MEREK (BRAND IMAGE) PADA USAHA KONVEKSI ROK SEKOLAH. Denai)

SKRIPSI OLEH OCTARI ARINI LUBIS

Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan pada CV. Satu Nusa Cabang Bandar Selamat

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELI KONSUMEN TERHADAP PRODUK TEMPE (Pada Pabrik Tempe H.M. YASIN Medan)

ANALISIS PENGARUH STRATEGI BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM MEMILIH KULIAH PADA LEMBAGA PENDIDIKAN ISTIBANK SURAKARTA

PENGARUH HARGA, PROMOSI, KEMASAN DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP TINGKAT PENJUALAN (Studi Pada Konsumen UD. Bambu Murni Magetan Jawa Timur)

PENGARUH PERSONAL SELLING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN K-LIQUID CHLOROPHYLL TUGAS AKHIR

(BC) B. MARTUA NAPITUPULU MEDAN

SKRIPSI PENGARUH DIFERENSIASI PRODUK TEH BOTOL SOSRO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI SWALAYAN DIAMOND MEDAN OLEH ERIKA ARAFANI ASRI

PENGARUH SLOGAN GOOD FOOD, GOOD LIFE

PENGARUH PENERAPAN ELECTRONIC GOVERNMENT TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PUBLIK. Oleh: Maulida Arumdhani

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN PADA PERUSAHAAN MELALUI ANALISIS SWOT (STUDI PADA DISTRO TAUKO MEDAN JALAN SEI BATANG HARI)

PROGRAM S.1 JURUSAN MANAJEMEN PEMASARAN

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN SKRIPSI

SKRIPSI PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) DI SEKTOR PUBLIK (STUDI KASUS PADA PT.PLN (PERSERO) WILAYAH SUMATERA UTARA) OLEH CITRA MARISA

SKRIPSI PENGARUH STORE ATMOSPHERE, STORE IMAGE

SKRIPSI PENGARUH STRATEGI BAURAN PEMASARAN RITEL TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN MINI MARKET MES MART SYARIAH OLEH: DHEAFANI ARNILA PASARIBU

SKRIPSI PENGARUH PERIKLANAN TERHADAP PEMBENTUKAN KESADARAN MEREK SERTA DAMPAKNYA PADA KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA STARBUCKS COFFEE SHOP SUN PLAZA MEDAN

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT.TIRTA INDAH ABADI MELA (PT.TIAM) SIBOLGA SKRIPSI. Universitas Sumatera Utara

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT KERETA API INDONESIA (PERSERO) DIVISI REGIONAL III SUMATERA SELATAN

PROGRAM STUDI STRATA-1 MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH IKLAN DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PADA PT DARUSSALAM BERLIAN MOTOR MITSUBISHI BANDA ACEH SKRIPSI

SKRIPSI OLEH: SILFANUS BARITA

SKRIPSI OLEH FEMY PROGRAM STUDI STRATA 1 MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

PENGARUH HUMAN RELATION, LEADERSHIP DAN TRAINING TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Berkat Manunggal Jaya Di Semarang)

PROGRAM STUDI MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP MINAT PEMBELIAN PADA SMARTPHONE ASUS. (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

PENGARUH PERIKLANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PASTA GIGI PEPSODENT DI KECAMATAN PADANGSIDIMPUAN BATUNADUA KOTA PADANGSIDIMPUAN

SKRIPSI OLEH : RIKA CITRA UTAMI

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIFITAS KINERJA PEGAWAI PADA PUSKESMAS PASAR MERAH MEDAN SKRIPSI

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN HARGA DAN FASILITAS TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Pada Pasien Rumah Sakit Karima Utama Surakarta)

PENGARUH PEMBERIAN INSENTIF TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA PEGAWAI DIVISI KANTOR PADA PTPN III KEBUN BANGUN SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH CITRA MEREK DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KARTU IM3

SKRIPSI PENGARUH PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA PT. NARASINDO MITRA PERDANA MEDAN OLEH

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI. (Studi Pada Kantor Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kota Medan) SKRIPSI

SKRIPSI PENGARUH BUDAYA KAIZEN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ASURANSI RAMAYANA CABANG MEDAN OLEH HAFSAH NUR

ANALISIS PENGARUH JINGLE

SKRIPSI PENGARUH PENJUALAN KREDIT TERHADAP PENJUALAN SEPEDA MOTOR HONDA PADA PT. CAPELLA DINAMIK NUSANTARA KUTACANE OLEH KARIANTO SITEPU

SKRIPSI PENGARUH REKRUTMEN DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PADA PT. GERGAS UTAMA MEDAN OLEH ANDI HABIBI PRATAMA

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN (Studi Kasus pada Konsumen UD. Agung Chicken di Boyolali)

PENGARUH PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI DINAS PERHUBUNGAN PROPINSI SUMATERA UTARA OLEH

PENGARUH KINERJA PEGAWAI TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PUBLIK DI PDAM TIRTANADI CABANG SEI AGUL KOTA MEDAN

PENGARUH CELEBRITY ENDORSER DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TOP COFFEE SKRIPSI

SKRIPSI OLEH MUHAMMAD ARIFIN RITONGA

PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BATIK (Studi Kasus Konsumen Batik Luar Biasa Laweyan) SKRIPSI

ANALISIS SALURAN PEMASARAN PENJUALAN BIJI KOPI (STUDI PADA INDUSTRI KOPI KECAMATAN PAMATANG SIDAMANIK, KABUPATEN SIMALUNGUN, SUMATERA UTARA)

PENGARUH KUALITAS MEREK PADA NIAT BELI DENGAN SIKAP KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI

ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP MINAT KONSUMEN DALAM MEMBELI BUSANA MUSLIM PADA TOKO HJ. ISMA LUBIS PASAR PETISAH MEDAN

PENGARUH SISTEM MULTI LEVEL MARKETING TERHADAP PROSES KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PRODUK TUPPERWARE DI MEDAN (Studi Pada Wanita Pekerja )

PENGARUH RELATIONSHIP QUALITY TERHADAP LOYALITAS NASABAH MENGGUNAKAN TABUNGAN MARHAMAH PADA BANK SUMUT SYARIAH CABANG MEDAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EKUITAS MEREK PRODUK SEPATU LARI NIKE (STUDI PADA PENGGUNA SEPATU LARI NIKE DI LAPANGAN MERDEKA MEDAN)

SKRIPSI PENGARUH TRUST IN A BRAND TERHADAP BRAND LOYALTY PADA KONSUMEN SUSU UHT MEREK ULTRAMILK DI WILAYAH KELURAHAN TITI RANTAI MEDAN OLEH:

PENGARUH TINGKAT KUALITAS PELAYANAN JASA PUSKESMAS TERHADAP KEPUASAN PASIEN (Studi Kasus PUSKESMAS Kecamatan Hatonduhan) TUGAS AKHIR

SKRIPSI PENGARUH INTERNAL AUDIT TERHADAP EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL ASET TETAP PADA PT. PERKEBUNAN SUMATERA UTARA. Oleh :

PENGARUH PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP GOOD GOVERNANCE TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI. Oleh: Nuhra Adityo Samudro

PENGARUH STORE ATMOSPHERE TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN (STUDI KASUS DI RESTORAN NASI BANCAKAN)

ANALISIS PENGARUH EVALUASI MEREK, KEPUASAN PELANGGAN DAN KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK YANG DIMEDIASI HUBUNGAN MEREK

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DI KANTOR CAMAT MEDAN SELAYANG KOTA MADYA MEDAN D I S U S U N OLEH: LELI SIREGAR

PENGARUH KESADARAN, PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, SOSIALISASI PERPAJAKAN, PENERAPAN SELF ASSESSMENT SYSTEM

SKRIPSI OLEH NOVELIN SONI BUTAR - BUTAR

PENGARUH MOTIVASI, PENGETAHUAN WAJIB PAJAK, DAN KETEGASAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI KABUPATEN JEPARA

PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA KANTOR KECAMATAN SIDIKALANG KABUPATEN DAIRI

SKRIPSI PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN, DIMENSI KUALITAS SISTEM DAN DIMENSI KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PENGGUNA ONLINE SHOPPING

PENGARUH MUTASI TERHADAP SEMANGAT KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL PADA DINAS TENAGA KERJA TRANSMIGRASI DAN SOSIAL DAERAH KABUPATEN TAPANULI SELATAN SKRIPSI

SKRIPSI PENGARUH PEMASARAN ONLINE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SISWA/I SMA YAYASAN PENDIDIKAN HARAPAN 3 MEDAN OLEH JIHAN LUTHFIYA

SKRIPSI PENGARUH KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, DAN KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SECARA ONLINE

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

SKRIPSI PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI DAN LOCUS OF CONTROL TERHADAP KEPUASAN KERJA PADA PT. BANK SYARIAH MANDIRI CABANG UTAMA MEDAN OLEH

Transkripsi:

PENGARUH PENETAPAN HARGA PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (Studi pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jalan Sei Blutu Pasar IX No.12 Medan) Disusun Untuk Memenuhi Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan Sarjana (S1) Pada Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Program Studi Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis SKRIPSI Disusun Oleh : FAJAR ADIATMA 090907004 DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2013

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan oleh : Nama : Fajar Adiatma NIM : 090907004 Departemen : Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis Judul : Pengaruh Penetapan Harga Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen (Studi pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jalan Sei Blutu Pasar IX No.12 Medan) Medan, September 2013 Pembimbing Ketua Departemen Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis Agus Edi Rangkuti, SE, M.Si Prof. Dr. Marlon Sihombing, MA NIP : 197208172005011001 NIP : 195908161986111001 Dekan FISIP USU Prof. Dr. Badaruddin, M.Si NIP.196805251992031002

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAUKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMI ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS HALAMAN PENGESAHAN Skripsi ini telah dipertahankan di depan panitia penguji Skripsi Departemen Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Oleh : Nama : Fajar Adiatma NIM : 090907004 Departemen : Ilmu Administrasi Bisnis Judul : Pengaruh Penetapan Harga Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen (Studi pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jalan Sei Blutu Pasar IX No.12 Medan) Yang dilaksanakan pada, Hari : Tanggal : Pukul : Ketua Penguji : ( ) Penguji I : ( ) Penguji II : ( )

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat ALLAH SWT yang mana telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya serta karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Pengaruh Penetapan Harga Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen (Studi pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jalan Sei Blutu Pasar IX No.12 Medan). Skirpsi ini merupakan sebuah karya tulis ilmiah yang disusun guna melengkapi persyaratan memperoleh gelar Sarjana serta sebagai wahana untuk melatih diri dan mengembangkan wawasan berfikir dalam penulisan karya ilmiah ini. Penulis mengakui bahwa dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, hal ini terjadi karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman penulis dalam penulisan karya ilmiah. Namun berkat bimbingan dan arahan dari berbagai pihak, maka penulisan skripsi ini dapat terselesaikan. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis pertama sekali ingin mengucapkan kepada yang teristimewa orang tua yaitu Ayahanda Adi Susanto,SE dan Ibunda Megawati yang telah memberikan kasih sayang dan memberi banyak petuah dan juga memberikan motivasi dalam menyelesaikan skripsi ini. Tiada kata yang bisa mengungkapkan betapa besar rasa terimakasih yang saya sampaikan. Untuk itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Prof.Dr. Badaruddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 2. Bapak Prof.Dr. Marlon Sihombing, MA selaku Ketua Departemen Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.

3. BapakAgus Edi Rangkuti, SE, M.Si selaku Dosen Pembimbing yang memberikan motivasinya kepada penulis dan ikhlas meluangkan waktu serta untuk memberikan bimbingan kepada penulis. 4. Bapak Muhammad Arifin Nst, S.sos, Msp selaku Dosen Penguji seminar proposal yang memberikan kritik dan saran yang membangun. 5. Seluruh staf pengajar Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat. 6. Kepada Bang Farid dan Kak Siswati selaku pegawai pendidikan Administrasi Niaga/Bisnis FISIP USU yang selalu membantu penulis dalam urusan administrasi yang berhubungan dengan perkuliahan maupun skripsi. 7. Terima Kasih kepada Ibu Nanda selaku pemilik rumah makan soto dan sop Nanda yang telah membantumemberikan izin untuk meneliti, memberikan informasi dan memotivasi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 8. Kepada BBG sahabat-sahabatku yang selalu ada dalam suka dan duka, (anggey, Rahmad, Wisnu, Elvan, Indra, Edu) serta temen-teman cewek (Cici, Mae, Risa, Elda, Fani, Septi), terimakasih atas support dan pertemanan kita yang tidak mungkin saya lupakan sampai kapanpun. Semoga kita semua nantinya akan menjadi orang yang sukses. 9. Terima Kasih kepada kakak dan adik (Dwi Novika Sari, S.Ilkom dan Ananda Tri Syahputra), yang telah memberi semangat selamanya dalam hidup penulis. 10. Untuk anak Administrasi Niaga/Bisnis Fisip USU 2009, kita sebagai angkatan pertama di bisnis semoga kelak kita menjadi orang yang sukses. Kita jadikan Administrasi Bisnis USU sebagai awal kesuksesan kita meraih masa depan. 11. Terimah Kasih kepada Nurul Fauzya Siregar yang selalu memberi semangat, motivasi, doa, selalu adadalam keadaan apapun, selalu mendengarkan segala keluh kesah, dan membantu segalanya dalam menyelesaikan skripsi ini.

12. Terakhir untuk semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis ucapan terimakasih. Skripsi ini pasti banyak kekurangan dan kesalahannya. Oleh karena itu dengan tangan terbuka penulis menerima koreksi serta saran-saran yang bersifat membangun dari pembaca. Akhir kata semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Medan, Juni 2013 Penulis

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... i DAFTAR ISI... iv DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR TABEL... viii DAFTAR LAMPIRAN... x ABSTRAK... xi BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Rumusan Masalah... 6 1.3 Tujuan Penelitian... 6 1.4 Manfaat Penelitian... 6 1.5 Batasan Masalah... 7 1.6 Penelitian Terdahulu... 8 BAB II KERANGKA TEORI... 10 2.1 Pemasaran... 10 2.2 Bauran Pemasaran... 12 2.3 Teori Harga... 14 2.3.1 Pengertian Harga... 14 2.3.2 Tahapan Penetapan Harga... 15 2.3.3 Tujuan Penetapan Harga... 16 2.3.4 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penetapan Harga... 18 2.4 Teori Keputusan Pembelian... 21 2.4.1 Pengertian Keputusan Pembelian...21 2.4.2 Jenis-Jenis Keputusan Pembelian... 23 2.4.3 Proses keputusan Pembelian... 24

2.5 Pengaruh Penetapan Harga Produk terhadap Keputusan Pembelian konsumen... 25 2.6 Sistematika Penulisan... 27 BAB III METODE PENELITIAN... 29 3.1 Bentuk Penelitian... 29 3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 29 3.3 Populasi dan Sampel... 30 3.3.1 Populasi... 30 3.3.2 Sampel... 30 3.4 Hipotesis... 32 3.5 Defenisi Konsep... 32 3.6 Defenisi Operasional... 33 3.7 Teknik Pengumpulan Data... 33 3.8 Teknik Pengumpulan Skor... 34 3.9 Teknik Analisis Data... 35 3.9.1 Metode Uji Instrumen... 35 3.9.2 Metode Analisis Data... 36 BAB IV HASIL PENELITIAN... 41 4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian... 41 4.2 Penyajian Data... 42 4.2.1 Uji Validitas dan Reliabilitas... 43 4.2.2 Karakteristik Responden Penelitian... 45 4.2.3 Penyajian Data Tentang Penetapan Harga Produk Pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda (Variabel X)... 47 4.2.4 Penyajian Data Tentang Keputusan Pembelian Konsumen Pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda (Variabel)... 53 4.3 Analisis Data... 59 4.3.1 Klasifikasi Data... 59 4.3.2 Analisis Regresi Linear Sederhana... 63

4.3.3 Uji Asumsi Klasik... 64 4.3.4 Pengujian Hipotesis... 66 4.4 Pembahasan... 68 BAB V PENUTUP... 70 5.1 Kesimpulan... 70 5.2 Saran... 71 DAFTAR PUSTAKA... 72

DAFTAR GAMBAR Gambar: 2.1 Proses Pemasaran... 11 Gambar: 2.2 Proses Keputusan Pembelian... 24 Gambar: 2.3 Kerangka Berfikir... 27 Gambar: 4.1 Grafik Histogram Uji Normalitas... 64 Gambar: 4.2 Grafik Normal Plot Uji Normalitas...65

DAFTAR TABEL Tabel: 1.1 Menu Makanan dan Minuman Serta Harga... 4 Tabel: 1.2 Penelitian Terdahulu... 8 Tabel: 2.1 Skala Likert... 35 Tabel: 4.1 Hasil Uji Validitas Variabel X (Penetapan Harga Produk)... 44 Tabel: 4.2 Reliabilitas X (Penetapan Harga Produk)... 44 Tabel: 4.3 Hasil Uji Variabel Y (Keputusan Pembelian Konsumen)... 45 Tabel: 4.4 Reliabilitas Y (Keputusan Pembelian Konsumen)... 45 Tabel: 4.5 Identitas Responden Berdasarkan Jenis Kelamin... 46 Tabel: 4.6 Identitas Responden Berdasarkan Usia... 46 Tabel: 4.7 Identitas Responden Berdasarkan Pekerjaan... 47 Tabel: 4.8 Distribusi jawaban responden tentang harga yang ditawarkan sesuai dengan manfaat yang pelanggan rasakan... 48 Tabel: 4.9 Distribusi jawaban responden tentang harga yang ditawarkan terjangkau dengan kondisi keuangan pelanggan. 48 Tabel: 4.10 Distribusi jawaban responden tentang harga yang ditawarkan relatif lebih murah dari usaha yang sejenis... 49 Tabel: 4.11 Distribusi jawaban responden tentang harga yang ditawarkan memenuhi selera yang pelanggan inginkan... 50 Tabel: 4.12 Distribusi jawaban responden tentang harga yang ditawarkan cocok untuk semua kalangan masyarakat... 50 Tabel: 4.13 Distribusi jawaban responden tentang persepsi harga dan manfaat produk mendorong kemauan pelanggan untuk membeli produk soto dan sop nanda... 51 Tabel: 4.14 Distribusi jawaban responden tentang sering mengunjungi soto dan sop nanda karena harga produknya yang terjangkau... 52

Tabel: 4.15 Distribusi jawaban responden tentang harga merupakan faktor terpenting dalam menetapkan pilihan soto dan sop nanda yang akan pelanggan kunjungi... 53 Tabel: 4.16 Distribusi jawaban responden tentang saya mencari informasi sebelum melakukan keputusan pembelian di soto dan sop nanda... 54 Tabel: 4.17 Distribusi jawaban responden tentang informasi yang saya dapatkan memenuhi harapan saya... 55 Tabel: 4.18 Distribusi jawaban responden tentang saya membeli produk soto dan sop nanda karena ingin mencoba... 55 Tabel: 4.19 Distribusi jawaban responden tentang saya memutuskan untuk membeli produk soto dan sop nanda setelah mengavaluasi beberapa alternatif makanan yang sejenis... 56 Tabel: 4.20 Distribusi jawaban responden tentang saya melakukan pembelian produk soto dan sop nanda karena telah merasa puas dengan produknya... 57 Tabel: 4.21 Distribusi jawaban responden tentang pembelian yang saya lakukan karena kebiasaan saya mengkionsumsi produk soto dan sop nanda... 58 Tabel: 4.22 Distribusi jawaban responden tentrang saya memutuskan menjadi pelanggan dari rumah makan soto dan sop nanda... 58 Tabel: 4.23 Frekuensi nilai jawaban responden tentang penetapan harga produk (X)...61 Tabel: 4.24 Frekuensi nilai jawaban responden tentang keputusan pembelian konsumen... 62 Tabel: 4.25 Hasil dari Regresi Linear Sederhana... 63 Tabel: 4.26 Hasil Uji t... 66 Tabel: 4.27 Hasil Koefisien Determinasi (R 2 )... 67

DAFTAR LAMPIRAN 1. Kuisioner Penelitian 2. Hasil SPSS Demografi Responden 3. Hasil SPSS Distribusi Frekuensi Variabel X 4. Hasil SPSS Distribusi Frekuensi Variabel Y 5. Hasil SPSS Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel X 6. Hasil SPSS Uji Validitas dan Reliabilitas Variabel Y 7. Hasil SPSS Regresi Linear Sederhana 8. Hasil SPSS Koefisien Determinasi (R 2 ) 9. Hasil SPSS Uji T 10. Hasil SPSS Uji Normalitas 11. Foto Rumah Makan Soto dan Sop Nanda 12. Foto Menu Makanan Rumah Makan Soto dan Sop Nanda

ABSTRAK PENGARUH PENETAPAN HARGA PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN (Studi pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jl.Sei Blutu Psr.IX No.12 Medan) Harga adalah sejumlah uang yang dibayarkan untuk memperoleh produk yang diinginkan. Harga merupakan satu-satunya elemen bauran pemasaran yang menghasilkan pendapatan, semua elemen lainnya hanya mewakili harga. Penetapan harga produk memiliki peranan utama dalam menarik konsumen melakukkan keputusan pembelian. Faktor harga yang kompetitif membuat konsumen tidak beralih untuk membeli produk pesaing. Sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa penetapan harga produk yang tepat memiliki peranan dalam menarik konsumen untuk melakukan keputusan pembelian. Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui apakah penetapan harga produk berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen pada rumah makan soto dan sop nanda jalan sei blutu pasar IX No.12 Medan. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah metode penelitian asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi pada penelitian ini adalah konsumen pada rumah makan soto dan sop nanda. Dan sampel pada penelitian ini sebanyak 95 konsumen, dengan menggunakan metode teknikprobability sampling dengan teknik proportionate stratified random sampling. Data primer dalam penelitian ini diperoleh dari kuesioner yang pengukurannya menggunakan skala Likert dan diolah secara statistik dengan program SPSS versi 18.0 yaitumodel uji t, sedangkan teknik analisa data yang digunakan adalah dengan teknik regresi linier sederhana dan teknik korelasi antar variabel untuk membuktikan adanya pengaruh dari penetapan harga produk terhadap keputusan pembelian konsumen pada rumah makan soto dan sop nanda. Berdasarkan uji hipotesis diperoleh nilai positif sebesar 0.001, hal ini berarti terdapat pengaruh yang signifikan antara penetapan harga produk terhadap keputusan pembelian konsumen dengan tingkat pengaruh sebesar 64,8%, sehingga hipotesisnya menyatakan berpengaruh antara penetapan harga produk terhadap keputusan pembelian konsumen pada rumah makan soto dan sop nanda dapatditerima. Kata Kunci: Penetapan Harga Produk, Keputusan Pembelian Konsumen

ABSTRACT THE LEVERAGE OF PRODUCT PRICE IMPLEMENTATION TOWARDS CONSUMENT PURCHASES (Case of Study at Rumah Makan Soto dan Sop Nanda Jl.Sei Blutu Psr.IX No.12 Medan) Price is the amount of money that paid to get the product that you wanted. Price is the only element of marketing mix which can make income, the other elements just representing price. The price of product implementation has main role in enticing the consument to purchase the product. The competitive price factor can make the consument consistent to buy the product from the company instead of buying from the competitors. Thus, the correct price strategy implementation can make leverage towards the purchasing decision. This research is done to perceive that price implementation has a leverage on purchasing decision at pada rumah makan soto dan sop nanda jalan sei blutu pasar IX No.12 Medan. The associative method in this research is using quantitative approach. The population in this research is all consument in Rumah Makan Soto dan Sop Nanda. The sample in the research consists of 95 persons. The amount of the sample is obtained by using probability sampling technique and proportionate stratified random sampling technique. The primary data of this research is obtained by using questioner which the score that gotten is using Likert scale and processed by statistic in SPSS Program version 18.00 therefore t-test model, however data analyse technique that used is simple linear regression technique and correlation technique between the two variable to prove that there s leverage in price implementation towards purchasing decision at rumah makan soto dan sop nanda. Based on the deduction test, the number that obtained is positive 0.001. This means that there s a significant leverage between price implementation towards consument purchases with the leverage level is 64.8%, therefore the deduction that states there was a leverage between product price towards consument purchasing decision at rumah makan soto dan sop nanda can be approved. Key Words: Product Price Implementation, Consument Purchasing Decision