BAB 1 PENDAHULUAN. mengalami perkembangan pesat pada saat ini. Kemajuan TI ini membuat para

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN. terutama di bidang komputer telah banyak membantu proses bisnis dalam dunia

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini, informasi menjadi kebutuhan dan sumber daya yang sangat

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Komputerisasi Akuntansi. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Ganjil 2007/2008

BAB 1 PENDAHULUAN. berbagai software telah menjanjikan berbagai transaksi bisnis dan penyediaan

BAB I PENDAHULUAN. kelebihan yang akan meningkatkan daya saing badan usaha tersebut.

BAB 1 PENDAHULUAN. permintaan yang juga bervariasi atas sumber daya yang diperlukan untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. pada suatu perusahaan dalam mencapai tujuan yang diinginkanpun semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. menyebabkan banyaknya perusahaan yang meningkatkan pengembangan informasi

BAB I PENDAHULUAN. keunggulan bersaing perusahaan tersebut. Salah satu contohnya adalah

BINUS UNIVERSITY Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2007/2008

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan satu sama lain. Perkembangan

BAB 1 PENDAHULUAN. lagi persaingan juga semakin ketat. Setiap perusahaan berusaha memperoleh

BAB I PENDAHULUAN. terus berkembang pesat, perusahaan semakin membutuhkan teknologi informasi untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin banyak diterapkan. Hal ini merupakan salah satu yang dapat memicu semakin

BAB 1 PENDAHULUAN. penunjang dalam pengambilan sebuah keputusan yang efektif dan efisien.

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi informasi dalam dunia bisnis maka hal ini dapat mempengaruhi kondisi

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat ini, perkembangan teknologi dan perekonomian bergerak sangat cepat sehingga

BAB I PENDAHULUAN. di hampir seluruh bidang kehidupan. Perkembangannya saat ini amat pesat, terutama

BAB 1 PENDAHULUAN. kurikulum sekolah. kreativitas dan imajinasinya.

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan dagang karena persediaan merupakan aset utama perusahaan dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. satunya adalah menjaga kelangsungan hidup perusahaan dan untuk mendapatkan laba.

BAB 1 PENDAHULUAN. Kemajuan pembangunan dalam berbagai bidang adalah pencapaian yang diinginkan

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan untuk dapat memperoleh laba yang merupakan tujuan utama dari sebagian

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin keras. Ada beberapa strategi penjualan yang dilakukan perusahaan saat

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiringnya jumlah penduduk yang terus bertambah mengacu pesatnya

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BINUS UNIVERSITY PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT SUBSISTEM: RAWAT INAP DAN RAWAT JALAN (STUDI KASUS: RUMAH SAKIT BUDI LESTARI, BEKASI)

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu teknologi yang dapat diterapkan dalam perusahaan adalah

BAB I PENDAHULUAN. bidang industri peralatan rumah tangga dengan berbagai jenis dan ukuran.

BAB I PENDAHULUAN. sangat cepat dan pesat. Perkembangan teknologi ini menitikberatkan kepada aspek

BAB 1 PENDAHULUAN. mengalami penyempurnaan untuk dapat memenuhi kebutuhan manusia dengan lebih

BAB 1 PENDAHULUAN. guna membantu untuk pemrosesan data yang kompleks sehingga dapat. menghasilkan informasi yang cepat, tepat, akurat dan up to date.

BAB 1 PENDAHULUAN. tiga strategic business unit yang dimiliki oleh PT. Perkebunan Nusantara X

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Sistem Informasi..., Fahrunnisa, Fakultas Teknik 2016

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam era globalisasi saat ini, peranan teknologi informasi sangat

BAB 1 PENDAHULUAN. dituntut untuk selalu mampu dalam memberikan pelayanan yang terbaik bagi para

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. terutama dalam hal pemenuhan kebutuhan sehari-hari. Dengan semakin banyaknya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini banyak sekali terjadi permasalahan informasi yang

Universitas Bina Nusantara

BAB 1 PENDAHULUAN. sangat penting dalam meningkatkan kinerja dalam dunia bisnis.

Universitas Bina Nusantara

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Di zaman yang modern sekarang ini, kebutuhan akan sistem informasi bagi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berbagai macam cara. Perusahaan harus mampu menghadapi persaingan bisnis yang

BAB 1 PENDAHULUAN. informasi disusun sedemikian rupa sehingga mudah diakses, dapat

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Puskesmas Kupang Jetis Mojokerto merupakan sebuah pusat pelayanan

BAB I PENDAHULUAN. untuk dijual kembali. Sebagai salah satu asset penting dalam sebuah perusahaan,

PENGESAHAN DOSEN PEMBIMBING...

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pemerintahan saat ini memfokuskan kebijakannya untuk kesejahteraan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Sektor kesehatan yang sedang mendapat perhatian besar dari pemerintah

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi Program Studi Komputerisasi Akuntansi Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil 2007 / 2008

BAB 1 PENDAHULUAN. terhadap penerapan teknologi baru di berbagai organisasi. Teknologi informasi

ABSTRAK. Kata kunci : metode FAST, listrik, elektronik, transaksi, Sinar Makmur.

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Indonesia

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Era teknologi informasi yang semakin pesat membawa dampak besar bagi

BAB V ANALISIS DAN INTERPRETASI HASIL

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi pembayaran kredit saat ini terus berkembang pesat. Ini

BAB I PENDAHULUAN. Hal ini disebabkan oleh berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi dan

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Sistem Informasi. Program Studi Komputerisasi Akuntansi. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Ganjil Tahun 2006/2007

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN. Diagram alir di bawah ini merupakan langkah-langkah yang diambil untuk mendukung

BAB 1 PENDAHULUAN. bidang usaha, mengakibatkan koperasi harus dapat memanfaatkan perkembangan

BAB 1 PENDAHULUAN. komputerisasi ini berperan penting di dalam dunia bisnis, dikarenakan penggunaan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan Teknologi Informasi (TI) hampir

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. atau organisasi baik dalam skala besar ataupun kecil untuk selalu. memperbaiki performa kinerjanya. Kinerja yang semakin baik akan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang. Dalam perkembangan ekonomi saat ini, efektifitas dan efisiensi dalam

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan, termasuk dalam bidang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah Jurnal Ilmu Administrasi, Volume V, Nomor 3, Asropi (2008:252)

BAB 1 PENDAHULUAN. Dukungan dan peran teknologi informasi juga diperlukan menghadapi perubahan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dalam memproses data akan meningkatkan efektivitas, produktivitas, serta

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. jaringan komunikasi. Di dalam proses bisnis, kebutuhan jaringan komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. atau perlengkapan (supplies). Persediaan merupakan asset yang sangat penting

ANALISIS DAN PERANCANGAN S IS TEM INFORMAS I AKUNTANS I PEMBELIAN DAN PERSEDIAAN ALAT TULIS KANTOR PADA PT PEMBANGUNAN JAYA ANCOL, TBK SKRIPSI.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB I PENDAHULUAN. baik dan mempunyai perencanaan serta pengendalian yang baik disegala bidang khususnya

BAB I PENDAHULUAN. dikemukakan arti dari rekam medis itu sendiri. Rekam medis disini diartikan

BAB I PENDAHULUAN.

BAB 1 PENDAHULUAN. contohnya adalah penggunaan aplikasi Sistem Informasi Akuntansi yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) kota Bandung dalam melakukan. manual yaitu dengan menggunakan dokumen. Hal ini mengakibatkan layanan

BAB 1 PENDAHULUAN. peranan teknologi informasi yang handal tidak diragukan lagi dalam. menunjang segala aktivitas dalam perusahaan untuk memenangkan

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Bab 1 PENDAHULUAN. keberhasilan suatu perusahaan dalam mencapai tujuan. Sekarang komputer bukan

SISTEM INFORMASI JUAL BELI DAN MANAJEMEN GUDANG DI TOKO AF TUGAS AKHIR

Layar Print Laporan Analisis ABC Investasi. Gambar 4.70 Layar Print Laporan Analisis ABC Investasi

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada saat ini teknologi informasi berkembang dengan sangat pesat sehingga

BAB 1 PENDAHULUAN. keuntungan kompetitif dibandingkan dengan kompetitornya yang masih

BAB I PENDAHULUAN. peranan penting dalam pelayanan pasien, sehingga kesiapan dalam pemberian

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Teknologi Informasi (TI) merupakan salah satu teknologi yang sedang mengalami perkembangan pesat pada saat ini. Kemajuan TI ini membuat para penggunanya dapat mengakses data-data dan informasi-informasi yang dibutuhkan dengan cepat, efisien, dan akurat. Sektor kesehatan, kehidupan masyarakat, sebagai salah satu sektor yang penting dalam merupakan sektor yang sangat potensial untuk diintegrasikan dengan kehadiran TI. Dalam penerapannya, pusat layanan kesehatan masyarakat, seperti rumah sakit, membutuhkan fasilitas-fasilitas pendukung, khususnya dalam bidang Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIM-RS). SIM-RS merupakan sistem yang menangkap data tentang rumah sakit, menyimpan dan memelihara data, serta menyediakan informasi yang berguna untuk manajemen rumah sakit. SIM-RS terdiri dari beberapa bagian, seperti bagian registrasi pasien, rawat jalan, rawat inap, pembayaran dan penagihan, persediaan, dan lain-lain. Salah satu bagian yang penting dari SIM-RS tersebut adalah bagian persediaan, dimana bagian ini menangani pengelolaan persediaan, penerimaan dan pendistribusian persediaan, stock opname, pemantauan terhadap kondisi, serta penghapusan persediaan. Apabila persediaan tidak terkelola dengan baik, maka aktivitas-aktivitas tersebut menjadi sulit untuk dapat terlaksana dengan baik. Oleh karena itu, dengan dimilikinya suatu sistem 1

2 informasi persediaan rumah sakit yang baik, maka hal-hal itu dapat diatasi secara maksimal. Rumah sakit yang kami bahas dalam skripsi ini menghadapi masalah yang sama seperti yang diuraikan sebelumnya. Secara garis besar, dalam kegiatan operasional yang berjalan, rumah sakit melakukan pengaturan terhadap persediaan-persediaan yang dimilikinya. Akan tetapi, masalah yang ada adalah rumah sakit mengalami kesulitan dalam meningkatkan kinerja pengelolaan persediaan yang dilakukan agar dapat berjalan secara optimal. Hal tersebut terjadi karena rumah sakit masih menerapkan sistem pencatatan persediaan secara manual, sehingga menyebabkan informasi persediaan yang dibutuhkan rumah sakit dalam menganalisa pengelolaan persediaan menjadi tidak begitu akurat, memerlukan waktu yang lama, dan biaya yang besar. Berdasarkan latar belakang tersebut, maka kami mengangkat skripsi yang berjudul: PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT SUBSISTEM : PENGELOLAAN INVENTORY DAN TRANSAKSI OBAT 1.2 Ruang Lingkup Adapun penulis membatasi ruang lingkup yang dibahas, yaitu mengenai sistem informasi persediaan yang meliputi : - Pengelolaan pengelompokan persediaan. - Penentuan Economic Order Quantity (EOQ).

3 - Penentuan ReOrder Point (ROP). - Permintaan pembelian persediaan. - Pengelolaan penerimaan dan pendistribusian persediaan di Gudang dan Instalasi Farmasi. - Stock opname di Gudang dan Instalasi Farmasi. - Pemantauan kondisi persediaan (kadaluarsa) di Gudang dan Instalasi Farmasi. - Penghapusan persediaan yang rusak, hilang, dan kadaluarsa. - Pembuatan dokumen-dokumen dan laporan-laporan yang berkaitan dengan aktivitas persediaan. 1.3 Tujuan dan Manfaat 1.3.1 Tujuan Hal-hal yang akan dicapai oleh penulis pada penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : - Melakukan analisis sistem persediaan yang sedang berjalan pada rumah sakit. - Melakukan perancangan sistem informasi persediaan dengan bahasa pemrograman Microsoft Visual Basic 6.0 dan database Microsoft SQL Server 2000. 1.3.2 Manfaat Adapun manfaat-manfaat yang dapat diperoleh dari penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut :

4 - Membantu pihak rumah sakit dalam pengembangan SIM-RS, khususnya sistem informasi persediaan rumah sakit. - Membantu pihak manajemen rumah sakit dalam memperoleh informasi yang cepat, efisien, dan akurat dengan menerapkan sistem informasi yang telah dikembangkan, terutama dalam hal manajemen persediaan. - Membantu meningkatkan kinerja bagian persediaan rumah sakit. - Membantu meningkatkan efisiensi dan efektivitas pengelolaan persediaan rumah sakit. 1.4 Metodologi Metodologi yang digunakan dalam penulisan skripsi ini meliputi : 1. Studi Kepustakaan. Mengumpulkan, membaca, dan mempelajari buku-buku bacaan, literaturliteratur, dan catatan-catatan selama kuliah di Universitas Bina Nusantara yang berhubungan dengan judul skripsi yang diambil guna mendapatkan teori-teori yang dibutuhkan. 2. Metode Analisis. Dalam metode analisis ada beberapa hal yang akan dilakukan, yaitu : a. Survei atas sistem yang sedang berjalan. Dilakukan dengan mengamati langsung kegiatan operasional rumah sakit, terutama aktivitas pada bagian gudang, depo farmasi, apotek, dan unit serta mewawancarai pihak yang bersangkutan tentang sistem yang sedang berjalan. b. Analisis terhadap temuan survei.

5 Setelah diperoleh data dan informasi yang diperlukan, maka diadakan analisis terhadap data dan informasi tersebut. c. Identifikasi kebutuhan informasi. Mengidentifikasi informasi yang masih kurang pada sistem yang sedang berjalan dari input, proses, hingga output yang dihasilkan, serta menentukan informasi yang dibutuhkan pada sistem yang baru. 3. Metode Perancangan. Dalam skripsi ini, metode perancangan yang digunakan adalah metode perancangan object oriented. 1.5 Sistematika Penulisan Sistematika penulisan dalam skripsi ini adalah : Bab 1 :PENDAHULUAN Dalam bab ini dibahas mengenai latar belakang, ruang lingkup, tujuan dan manfaat, metodologi yang digunakan, serta sistematika penulisan yang merupakan gambaran secara menyeluruh dari skripsi ini. Bab 2 :LANDASAN TEORI Bab ini menguraikan teori-teori yang digunakan sebagai pedoman dalam penulisan skripsi ini. Landasan teori merupakan sebuah kerangka teori ilmiah yang menjadi dasar dari analisis dan perancangan yang dilakukan. Bab 3 :GAMBARAN PROSES BISNIS Dalam bab ini dijabarkan mengenai gambaran profil rumah sakit, uraian proses bisnis, rich picture, fungsi-fungsi terkait dalam proses bisnis,

6 dokumen dan laporan yang diperlukan, analisis Critical Success Factor, perumusan masalah, dan analisis kebutuhan informasi. Bab 4 :RANCANGAN SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT Pada bab ini, penulis menggambarkan overview rancangan sistem informasi, rich picture rancangan sistem informasi, activity diagram rancangan sistem informasi, kriteria kinerja dan keamanan sistem, mekanisme kontrol sistem informasi, UML class diagram, use case diagram, rancangan database, rancangan formulir, rancangan layar, rancangan laporan, navigation diagram, standar dan prosedur sistem informasi, spesification requirement, serta konfigurasi sistem. Bab 5 :SIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisi simpulan dari hasil analisis gambaran proses bisnis dan perancangan sistem informasi rumah sakit serta beberapa saran yang ditujukan kepada pihak yang diperkirakan dapat memetik manfaat dari penulisan skripsi ini sebagai suatu tindakan yang perlu diambil untuk tindak lanjut yang lebih baik.