BAB 1 PENDAHULUAN. Dukungan dan peran teknologi informasi juga diperlukan menghadapi perubahan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Dukungan dan peran teknologi informasi juga diperlukan menghadapi perubahan"

Transkripsi

1 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada era globalisasi seperti sekarang ini telah banyak dilakukan penerapan teknologi informasi di berbagai bidang. Penerapan teknologi informasi ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan kinerja sistem yang telah berjalan sebelumnya. Dukungan dan peran teknologi informasi juga diperlukan menghadapi perubahan situasi yang mengarah pada semakin canggihnya teknologi perangkat keras (hardware) serta diikuti dengan perkembangan teknologi perangkat lunak (software) yang semakin beragam sehingga membuat informasi yang dibutuhkan akan semakin cepat terpenuhi. Faber-Castell, merupakan kelompok perusahaan yang beroperasi secara international dan berpusat di Jerman. Dengan 15 pabrik dan 19 sales unit di seluruh dunia dan memproduksi lebih dari jenis produk alat tulis, Faber-Castell memiliki sekitar karyawan di seluruh dunia. Produk Faber-Castell didistribusikan di lebih dari seratus negara. Pada saat ini, pendataan penerimaan dan pengeluaran barang di gudang PT. Faber-Castell International Indonesia masih dilakukan secara manual. Sehingga untuk mendapatkan informasi tentang barang yang berada di gudang seperti jumlah barang, lokasi barang, supplier, tanggal penerimaan, dan deskripsi barang membutuhkan waktu yang lama. Oleh karena itu, kami membuat basis data yang berisikan data data tersebut beserta aplikasinya. Diharapkan aplikasi tersebut dapat

2 2 membantu karyawan yang berkepentingan dalam mendapatkan informasi tentang data data barang di gudang secara lebih akurat dan cepat serta mempermudah peletakan dan pencarian barang. 1.2 Ruang Lingkup Ruang lingkup yang digunakan pada PT. Faber-Castell International Indonesia yang bergerak dalam bidang penjualan dan pembelian alat alat tulis yaitu dengan membahas perancangan dan pengelolaan data inventory yang lebih terstruktur, dimulai suplai barang dari supplier, persediaan barang, penerimaan barang, pengeluaran barang, dan perpindahan (replenishment) barang tersebut dalam kesatuan database. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tujuan penulisan skripsi ini adalah : 1. Menganalisa kebutuhan informasi yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk merancang sistem inventory yang diinginkan. 2. Merancang basis data inventory untuk PT. Faber-Castell International Indonesia yang terstruktur dan terintegrasi untuk mempermudah pendataan, pengontrolan dan pengecekan barang. Manfaat penulisan skripsi ini adalah : 1. Mempermudah pendataan dan pengontrolan stok yang berhubungan dengan inventory PT. Faber-Castell International Indonesia.

3 3 2. Mempermudah pengalokasian barang yang ada di PT. Faber-Castell International Indonesia. 3. Mempermudah pihak pihak yang berkepentingan dalam proses pengolahan informasi untuk mendukung pengambilan keputusan. 1.4 Metodologi Penulisan skripsi ini menggunakan beberapa metode penelitian antara lain : a. Metode Analisis 1. Survei atas sistem yang sedang berjalan Mengamati bagaimana sistem yang diterapkan oleh perusahaan selama ini. 2. Menganalisa permintaan perusahaan terhadap sistem Menganalisa permintaan perusahaan terhadap basis data dan aplikasi yang akan dibuat. 3. Mengidentifikasi kebutuhan informasi Mengidentifikasi informasi yang dibutuhkan. 4. Mengidentifikasi persyaratan sistem Menentukan kebutuhan sistem termasuk software yang digunakan untuk membuat basis data dan aplikasinya. b. Metode Perancangan Metode perancangan yang digunakan meliputi : 1. Perancangan basis data yang meliputi : a) Perancangan basis data konseptual b) Perancangan basis data logikal c) Perancangan basis data fisikal

4 4 2. Perancangan aplikasi Perancangan aplikasi web ini menggunakan Microsoft ASP.NET dan AJAX Technology serta menggunakan Microsoft SQL Server 2000 sebagai databasenya. 1.5 Sistematika Penulisan Gambaran umum penulisan skripsi dijabarkan sebagai berikut : Bab 1 Pendahuluan Pada bab ini diuraikan mengenai latar belakang, ruang lingkup permasalahan, tujuan dan manfaat, metodologi yang digunakan serta sistematika penulisan skripsi ini. Bab 2 Landasan Teori Pada bab ini diuraikan teori teori yang digunakan sebagai landasan untuk penulisan skripsi. Teori teori tersebut berisi penjelasan mengenai basis data, inventory, state transition diagram, perancangan layar, dan segala yang berkaitan dengan skripsi ini. Bab 3 Analisis dan Perancangan Pada bab ini diuraikan gambaran umum perusahaan, struktur organisasi, analisis sistem yang sedang berjalan, masalah yang dihadapi, alternatif pemecahan masalah, sistem yang diusulkan, perancangan database, perancangan layar, dan aplikasinya. Bab 4 Implementasi dan Evaluasi Pada bab ini diuraikan tentang rencana implementasi serta evaluasi dari sistem yang dibuat.

5 5 Bab 5 Simpulan dan Saran Bab ini berisi kesimpulan dan saran mengenai permasalahan, dan pengembangan sistem yang dibuat.

BAB 1 PENDAHULUAN. atau di simpan di dalam gudang. Jika jumlah inventori terlalu sedikit dan

BAB 1 PENDAHULUAN. atau di simpan di dalam gudang. Jika jumlah inventori terlalu sedikit dan 1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Inventori merupakan permasalahan operasional yang sering dihadapi oleh Kementerian Perindustrian. Inventori bisa berupa jumlah barang yang dimasukkan atau di simpan
