PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL KONSUMEN TERHADAP INTENSI MEMBELI PRODUK ONLINE SKRIPSI ASRI KAHFI KASURA

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PERSEPSI IKLIM KELAS TERHADAP STUDENT ENGAGEMENT PADA MAHASISWA USU SKRIPSI BYUTI RIDHA ANDINI

PERBEDAAN POST PURCHASE REGRET BERDASARKAN PERILAKU PEMBELIAN PADA KONSUMEN WANITA

PENGARUH BRAND IMAGE TERHADAP INTENSI MEMBELI PRODUK IPHONE PADA SISWA-SISWI SMA SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan. Ujian Sarjana Psikologi

PENGARUH SERVANT LEADERSHIP TERHADAP PERILAKU INOVATIF KARYAWAN SKRIPSI TRY MAY SYARAH

PENGARUH KELOMPOK REFERENSI TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN BATU AKIK SKRIPSI

PERANAN SIKAP, NORMA SUBJEKTIF, DAN PERSEPSI KONTROL PERILAKU DALAM INTENSI PEMBELIAN SAMSUNG SMART TV SKRIPSI VERONICA

PENGARUH EMOTIONAL BRANDING TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN WANITA PADA PRODUK SHAMPO PANTENE

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP STRES KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL DI KANWIL KEMENTRIAN AGAMA MEDAN SKRIPSI SAHRANI SIHOTANG

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGGUNA SMARTPHONE SAMSUNG GALAXY SERIES SKRIPSI RAHARJA FAKULTAS PSIKOLOGI

PENGARUH EFEKTIVITAS PEMIMPIN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT. PLN (PERSERO) UNIT INDUK PEMBANGUNAN II MEDAN SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA IKLIM ORGANISASI DENGAN KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS PADA KARYAWAN SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan. Ujian Sarjana Psikologi

HUBUNGAN STRES KERJA DENGAN INTENSI TURNOVER PADA KARYAWAN BANK MEDAN

HUBUNGAN JOB DEMAND DENGAN CYBERLOAFING PADA GURU DI PUCCA LEARNING CENTER SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan. Ujian Sarjana Psikologi.

Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Ujian Sarjana Psikologi

PERBEDAAN INTENSI MEMBELI KOMPUTER TABLET DITINJAU DARI VALS (Value and Lifestyle) PADA MAHASISWA RAHAYU MARDANI

PERAN SIKAP, NORMA SUBJEKTIF, DAN PERCEIVED BEHAVIORAL CONTROL (PBC) TERHADAP INTENSI MENGGUNAKAN JASA KLINIK KECANTIKAN SKRIPSI

PERANAN WORK FAMILY CONFLICT TERHADAP BURNOUT DIKALANGAN DOSEN WANITA SKRIPSI ANNISA VANYA PULUNGAN

PERAN SIKAP, NORMA SUBJEKTIF, DAN PERCEIVED BEHAVIORAL CONTROL TERHADAP INTENSI MEMBELI PAKAIAN BEKAS. Fatimah Lubis

PENGARUH KEPERCAYAAN KEPADA PEMIMPIN TERHADAP WORK ENGAGEMENT

PENGARUH ANTARA SELF-EFFICACY DAN KREATIFITAS TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA PADA MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PENGARUH PERSEPSI IKLIM KELAS TERHADAP PENGGUNAAN STRATEGI SELF-REGULATED LEARNING SISWA KELAS X DAN XI UNGGULANPADA SMA NEGERI 3 MEDAN SKRIPSI

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT PADA KARYAWAN PT INALUM KUALA TANJUNG SKRIPSI KHOIRUNNISA ADE PUTRI SIREGAR

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2017

PENGARUH LOCUS OF CONTROL (LOC) TERHADAPORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) PADA KARYAWAN PTPN IV UNIT AJAMU KHAIRUNNISWAH

PERBEDAAN IMPULSE BUYING PRODUK FASHION MUSLIMAH PADA ANGGOTA KOMUNITAS HIJABERS DAN NON-HIJABERS DI KOTA MEDAN SKRIPSI SUWINTA

HUBUNGAN FEAR OF SUCCESS DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI PADA WANITA BEKERJA DI MEDAN SKRIPSI

PENGARUH HYPNOTEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA

PENGARUH CITRA SUPERMARKET TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI METRO SUPERMARKET SKRIPSI RATNA SONETA

HUBUNGAN CITRA MEREK DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SKRIPSI

PENGARUH KONTROL DIRI TERHADAP PERILAKU CYBERLOAFING PADA PEGAWAI PERPUSTAKAAN SKRIPSI LILIYANA SARI

PENGARUH IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PASTA GIGI PEPSODENT SKRIPSI

PENGARUH IKLIM ORGANISASI TERHADAP PERILAKU CYBERLOAFING PADA KARYAWAN PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK MEDAN SKRIPSI

EMA SAFITRI

Tingkat Stres Kerja Ditinjau dari Beban Kerja. pada Air Traffic Controller (ATC)

PENGARUH RELIGIUSITAS TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) PADA GURU MUSLIM

DAMPAK SELF MONITORING TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP SIKAP SISWA DALAM PEMBELAJARAN BERMUATAN MULTIKULTURAL DI SMK YAYASAN PERGURUAN SULTAN ISKANDAR MUDA (YPSIM)

PENGARUH SELF-CONTROL TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA YANG MENGGUNAKAN BUKU TEKS BERBAHASA INGGRIS DI FAKULTAS PSIKOLOGI

HUBUNGAN KOMPONEN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP CYBERLOAFING PADA KARYAWAN KANTOR PERWAKILAN BANK INDONESIA PROVINSI SUMATERA UTARA.

PENGARUH EFIKASI DIRI TERHADAP PRESTASI AKADEMIK PADA MAHASISWA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA YANG BEKERJA SKRIPSI

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMA NEGERI 1 PEMATANG SIANTAR SKRIPSI

HUBUNGAN SIKAP, NORMA SUBJEKTIF, DAN PERCEIVED BEHAVIORAL CONTROL DENGAN INTENSI MELANJUTKAN PROGRAM MAGISTER PSIKOLOGI PROFESI DI FAKULTAS

PENGARUH PERSEPSI IKLIM SEKOLAH TERHADAP STUDENT ENGAGEMENT PADA SISWA SMA SULTAN ISKANDAR MUDA MEDAN SKRIPSI MUHAMMAD ANGGY FAJAR PURBA

PENGARUH EMOTIONAL LABOR TERHADAP KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS KARYAWAN PERBANKKAN SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan. Ujian Sarjana Psikologi

PERBEDAAN PERILAKU KONSUMTIF MAHASISWI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA YANG KOST DAN YANG TINGGAL DENGAN ORANGTUA DITINJAU DARI KONTROL DIRI

PERBEDAAN PERSEPSI TERHADAP PENGEMBANGAN KARIR ANTARA WANITA MENIKAH DENGAN WANITA BELUM MENIKAH (SINGLE) SKRIPSI

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN COLLEGE ADJUSTMENT PADA MAHASISWA TINGKAT PERTAMA FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

HUBUNGAN ANTARA LOCUS OF CONTROL DENGAN SOCIAL LOAFING MAHASISWA PADA TUGAS BERBASIS KELOMPOK SKRIPSI

PENGARUH FEAR OF FAILURE TERHADAP PERILAKU KECURANGAN AKADEMIK PADA SISWA SMA AL-ULUM MEDAN SKRIPSI CHAIRUNA SYAHPUTRI NASUTION

PENGARUH DUKUNGAN SOSIAL DARI KELUARGA TERHADAP PENYESUAIAN DIRI DI MASA PENSIUN PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL

PERBEDAAN TINGKAT PERILAKU INOVATIF KERJA DITINJAU DARI GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL SKRIPSI

PERBEDAAN SELF CONFIDENCE SISWA SMP YANG AKTIF DAN TIDAK AKTIF DALAM ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) DI SMPN 1 PERBAUNGAN SKRIPSI

GAMBARAN MOTIVASI BELAJAR BAHASA MANDARIN SISWA SMA METHODIST 2 MEDAN SKRIPSI MENTARI MANIK

PENGARUH BULLYING DI TEMPAT KERJA TERHADAP KUALITAS KEHIDUPAN KERJA. Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan Ujian Sarjana Psikologi

PENGARUH KEMAMPUAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA GURU SMP DI YAYASAN PENDIDIKAN X

PENGARUH CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP BRAND LOYALTY PADA WANITA PENGGUNA GADGET APPLE SKRIPSI SEREFHY MEILANI SILAEN

PENGARUH SIKAP PADA PERUBAHAN ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PENGURUS PARTAI KEADILAN SEJAHTERA (PKS) DI KOTA MEDAN SKRIPSI ICHSAN SYAH LUBIS

KATA PENGANTAR. Dengan memanjatkan puji syukur atas ke hadirat Allah SWT atas segala

GAMBARAN COMPLIANCE ANGGOTA GENG MOTOR SL DAN RNR TERHADAP KETUA DI KOTA MEDAN

TESIS. oleh : Ghita Sandra Amalia Alfian

PENGARUH SELF-EFFICACY TERHADAP STRES AKADEMIK PADA SISWA KELAS I RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (RSBI) DI SMP NEGERI 1 MEDAN

HUBUNGAN KOHESIVITAS DENGAN PERILAKU AGRESI PADA ANGGOTA GENG MOTOR DI KOTA MEDAN SKRIPSI

SKRIPSI PENGARUH STORE ATMOSPHERE, STORE IMAGE

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSI DENGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA REMAJA YANG BERPACARAN

HUBUNGAN PERSEPSI TERHADAP CAUSE-RELATED MARKETING DAN INTENSI MEMBELI SKRIPSI

SKRIPSI AJENG DIAH ANDHINI

GAMBARAN COPING STRESS PADA WANITA MADYA DALAM MENGHADAPI PRAMENOPAUSE SKRIPSI HILMAYANI NASUTION

SKRIPSI OLEH SAKTI PARLINDUNGAN

GAMBARAN GAYA RESOLUSI KONFLIK PADA PASANGAN PERKAWINAN CAMPURAN TIONGHOA INDONESIA SKRIPSI. Diajukan untuk memenuhi persyaratan

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS KEHIDUPAN BEKERJA DENGAN STRATEGI COPING PADA PERAWAT DI RSI MALAHAYATI MEDAN SKRIPSI

PENGARUH KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP LOYALITAS MEREK DENGAN WORD OF MOUTH SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDI PADA KLINIK KECANTIKAN DI KOTA MEDAN) SKRIPSI

GAMBARAN SELF-EFFICACY PADA MAHASISWA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA YANG BERASAL DARI PAPUA SKRIPSI. Rony Syahputra

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KESEPIAN PADA JANDA YANG DITINGGAL MATI PASANGANNYA SKRIPSI. Guna Memenuhi Persyaratan. Sarjana Psikologi.

PENGARUH KEADILAN ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI TETAP DAN HONORER PADA PT. ADHI KARYA (PERSERO) TBK DIVISI KONSTRUKSI III MEDAN SKRIPSI

HUBUNGAN KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PERILAKU AGRESIF PADA SISWA SMK N 2 DEPOK

PENGARUH TEKNIK BERCERITA DAN LATAR BELAKANG ETNIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN BACAAN TEKS BAHASA INGGRIS SKRIPSI SRI RAHMI WAHYUNINGSIH HARAHAP

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN STRESS KERJA PADA TENAGA KESEHATAN NON KEPERAWATAN DI RS. ORTOPEDI PROF. DR. R. SOEHARSO SURAKARTAA

PROGRAM STUDI MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PERBEDAAN KECERDASAN EMOSI REMAJA YANG MENYUKAI MUSIK ROK DENGAN REMAJA YANG MENYUKAI MUSIK JAZ

PENGARUH WORD OF MOUTH DAN PENGETAHUAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK HIJAB (STUDI PADA KONSUMEN RABBANI KUDUS)

PENGARUH SELF-ESTEEM TERHADAP PENYESUAIAN DIRI PENSIUN PADA LANSIA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA LAYANAN INFORMASI KARIR DAN EFIKASI DIRI DENGAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN STUDI LANJUT SISWA

HUBUNGAN ACADEMIC SELF CONCEPT DENGAN TASK COMMITMENT PADA SISWA SMA PROGRAM AKSELERASI DI MEDAN

PENGARUH KUALITAS PRODUK FLEXY TRENDY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN SKRIPSI TANTRI VERIA JULIANA SIAGIAN

HUBUNGAN ANTARA SOCIAL SUPPORT DENGAN OPTIMISME PADA ORANG DENGAN HIV/AIDS (ODHA) SKRIPSI ERNI JULIANTI SIMANJUNTAK

SKRIPSI. Nadya Putri Delwis FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA GENAP, 2013/2014

PERBEDAAN MOTIVASI BERPRESTASI PADA INDIA TAMIL DAN PUNJABI DI KOTA MEDAN SKRIPSI SUSI MARIANI HARAHAP

EXPLANATORY STYLE PADA INDIVIDU DALAM MENGHADAPI PENYAKIT KANKER SKRIPSI DEWI NATALIA RUSLI

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN GURU DENGAN SIKAP GURU TERHADAP PROGRAM SERTIFIKASI GURU. SKRIPSI Guna Memenuhi Persyaratan Ujian Sarjana Psikologi.

PERBEDAAN KEPUASAN KERJA DITINJAU DARI PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP GAYA KEPEMIMPINAN ATASAN DI DETASEMEN KODAM JAYA

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN PADA RESTO KEMUNING DI KEMUNING KECAMATAN NGARGOYOSO KABUPATEN KARANGANYAR

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LINGKUNGAN SEKOLAH DENGAN MOTIVASI BELAJAR

PENGARUH SELF-REGULATED LEARNING TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA YANG AKTIF BERORGANISASI DI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PENGARUH KUALITAS MEREK PADA NIAT BELI DENGAN SIKAP KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI

PENGARUH IKLAN BLACKBERRY MELALUI MEDIA CETAK TERHADAP PERSEPSI FUNGSI FASILITAS PRODUK BLACKBERRY SKRIPSI. derajat dan gelar Sarjana S-1 Psikologi

PERAN KEHARMONISAN KELUARGA DAN PENERIMAAN TEMAN SEBAYA TERHADAP KONSEP DIRI REMAJA SMP DI DENPASAR

GAMBARAN KEPERCAYAAN KONSUMEN TERHADAP PEMBELIAN MELALUI MEDIA INTERNET SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA PENGEMBANGAN KARIR DENGAN WORK FAMILY CONFLICT PADA KARYAWAN SKRIPSI SHOFIA MAWADDAH

KECERDASAN EMOSIONAL PADA REMAJA YANG MEMILIKI MINAT MUSIK BERBEDA SKRIPSI ZULFA DZATAROHMAH

PENGARUH PERSONAL SELLING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN K-LIQUID CHLOROPHYLL TUGAS AKHIR

Transkripsi:

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL KONSUMEN TERHADAP INTENSI MEMBELI PRODUK ONLINE DIKALANGAN MASYARAKAT MEDAN SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi persyaratan Ujian Sarjana Psikologi Oleh ASRI KAHFI KASURA 121301089 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA GENAP, 2015/2016

Pengaruh Kecerdasan Emosional Konsumen Terhadap Intensi Membeli Produk Online di Kalangan Masyarakat Kota Medan Asri Kahfi Kasura dan Eka Danta Jaya Ginting ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kecerdasan emosional konsumen terhadap intensi membeli produk online pada masyarakat kota Medan. Kecerdasan emosional konsumen adalah kemampuan seseorang dalam menggunakan informasi emosional untuk mencapai hasil yang di inginkan dalam suatu aktivitas pembelian (Kidwell, 1998). Seseorang dengan kecerdasan emosional konsumen yang baik akan dapat menentukan suatu keputusan pembelian yang berkualitas sehingga dapat berpengaruh pada tingkat intensi seseorang dalam membeli produk online. Intensi membeli dapat diartikan sebagai suatu kemungkinan individu untuk membeli suatu produk (Mowen, 1987). Subjek dalam penelitian ini 349 orang yang diambil dengan metode insidental. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala kecerdasan emosional konsumen dan intensi membeli. Metode penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan metode ex post facto kepada 349 orang dengan metode analisa data yang digunakan adalah regresi sederhana. Hasil dari analisis data penelitian menunjukan bahwa penelitian ini menerima Ha dan menolak Ho. Sehingga penelitian ini menemukan adanya pengaruh kecerdasan emosional konsumen terhadap intensi membeli produk online dikalangan masyarakat kota Medan sehingga diharapkan pada masyarakat agar dapat mengembangkan kecerdasan emosional konsumen yang dimiliki agar dapat menciptakan sebuah keputusan yang berkualitas saat akan membeli produk online. Kata Kunci: Kecerdasan Emosional Konsumen, Intensi Membeli, Online i

Effect of Consumer Emotional Intelligence on Buying Intention Of Products Online Among Peoples Medan Asri Kahfi Kasura and Eka Danta Jaya Ginting ABSTRACT This study aims to determine the effect of consumers' emotional intelligence to the intention to buy the product online on the city of Medan. Consumers' emotional intelligence is the ability to use emotional information to achieve the desired results in a purchase activity (Kidwell, 1998). Someone with a good emotional intelligence consumers will be able to determine a quality buying decision that can affect the level of a person's intention to buy the product online. Purchase intention can be interpreted as a possibility of individuals to buy a product (Mowen, 1987). Subjects in this study 349 people were taken to the incidental method. Measuring instrument used in this study is consumers' emotional intelligence scale and buying intention. This research method is quantitative method with ex post facto method to 349 people with the data analysis method used is simple regression. The results of data analysis showed that the study received and reject Ho Ha. So this research find their influence consumers' emotional intelligence to the intention to buy the product online among the people of the city of Medan. So hopefully in the community to develop emotional intelligence possessed consumers in order to create a quality decisions when purchasing products online. Keywords: Consumer Emotional Intelligence, Purchase Intention, Online ii

KATA PENGANTAR Puji syukur Alhamdulillah peneliti ucapkan kehadirat Allah SWT atas segala rahmat yang telah diberikan selama ini, sehingga peneliti dapat menyelesaikan proposal penelitian yang berjudul Pengaruh Kecerdasan Emosional Konsumen Terhadap Intensi Membeli Produk Online Pada Masyarakat Kota Medan. Penyusunan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Fakultas Psikologi. Pada proses penelitian di dalam skripsi ini, peneliti mendapatkan banyak dukungan dan bantuan, terutama dari orang tua peneliti, Papa, Ir. Surya Darma, MBA dan Mama Ratna Madu Sari, serta saudara peneliti, Putri Antasa Kasura dan Nurmakrifatullah yang telah mencurahkan kasih sayangnya dan terus memberikan bimbingan serta semangat dalam setiap aktivitas. Peneliti juga menyadari bahwa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak sangat membantu peneliti baik dalam masa perkuliahan sampai penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, dari hati yang terdalam peneliti mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Zulkarnain, P.hD, Psikolog selaku dekan Fakultas Psikologi. 2. Bapak Eka Danta Jaya Ginting, M.A, Psikolog sebagai wakil dekan I Fakultas Psikologi dan dosen pembimbing yang telah bersedia memberikan semangat, waktu, tenaga, dan pemikirannya untuk membimbing saya dimulai dari menyusun proposal hingga menyelesaikan skripsi ini. iii

3. Ibu Josetta Maria Tuapattinaja, M. Psi, Psikolog selaku dosen pembimbing akademik. Terima kasih banyak atas bimbingan dan arahan Ibu selama saya menjadi mahasiswa Fakultas Psikologi. 4. Bapak Ferry Novliadi, M.Si dan Ibu Rika Eliana M.Psi, Psikolog selaku Wakil Dekan II, III. 5. Seluruh staf pengajar dan pegawai di Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara, terima kasih atas semua ilmu bermanfaat yang telah diberikan. 6. Teruntuk yang paling spesial di hati Muhammad Iqbal Lunnizom, terimakasih mas, untuk doa dan semangat yang tiada henti yang diberikan kepada peneliti. Semoga apa yang kita impikan dapat tercapai. 7. Keluarga besar S.Psi bareng-bareng yaitu Catherine Febrianty, S.Psi, Khadhra Ulfah, S.Psi, Juliana Eka P, S.Psi, Benny Chang, S.Psi, Melinda Salim, S.Psi, Nuovi Adeline dan Arifah Raka Tasya, terima kasih sekali untuk semangat, dukungan dan ilmu-ilmu yang diberikan tanpa henti selama masa perkuliahan serta persahabatan yang telah terjalin selama 4 tahun. Semoga kita semua sukses mencapai mimpi-mimpi kita. 8. Kakak angkatan 2010 tersayang, Annisa Vanya Pulungan, S.Psi, M.Sc dan Siti Jamilah, S.Psi, M.Psi, Psikolog terima kasih kica dan kamil atas dukungannya, semangatnya dan hiburannya serta persahabatan kita ini, semoga kakak-kakak sukses selalu dalam karirnya. 9. Kepada teman-teman satu dosen pembimbing skripsi yaitu Santha Rebbeca, S.Psi dan Nuraini, makasih atas waktu, dukungan serta semangatnya semoga kerja keras kita akan memberikan hasil yang maksimal. iv

10. Teman-teman angkatan 2012 terimakasih atas dukungan, semangat dan masamasa yang takkan pernah terlupakan. Buat Dewi dan Byuti terima kasih atas ilmu dan semangat kalian. Semoga cita-cita dan mimpi kita dapat tercapai dan kepada teman-teman yang tidak dapat saya sebutkan satu-satu yang telah membantu saya dalam melaksanakan penelitian. 11. Kakak dan Abang angkatan 2009, 2010 dan 2011 yang tidak dapat saya sebutkan namanya satu-satu, terima kasih kakak dan abang sekalian atas semangat dan ilmunya, semoga kalian sukses menuju karirnya Pada akhirnya, peneliti berharap Allah SWT membalas segala kebaikan saudara-saudara sekalian. Peneliti juga mengharapkan adanya masukan dan saran yang sifatnya membangun dari semua pihak, guna menyempurnakan penelitian ini agar menjadi lebih baik lagi. Semoga skripsi penelitian ini mampu memberikan manfaat bagi siapa saja yang membutuhkannya. Medan, Juni 2016 Peneliti v

DAFTAR ISI ABSTRAK......i ABSTRACT.......ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Rumusan Masalah... 8 C. Tujuan Penelitian... 8 D. Manfaat Penelitian... 8 E. Sistematika Penulisan... 9 BAB II LANDASAN TEORI... 10 A. Intensi membeli... 10 1. Definisi Intensi... 22 2. Definis Intensi membeli... 23 3. Aspek-aspek Intensi membeli... 24 4. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Intensi membeli... 25 B. Kecerdasan emosional konsumen... 27 1. Definisi Kecerdasan emosional konsumen... 28 2. Aspek aspek Kecerdasan emosional konsumen... 29 C. Hubungan Kecerdasan emosional konsumen dengan Intensi membeli... 29 v

D. Skema Penelitian... 33 E. Hipotesis Penelitian... 33 BAB III METODE PENELITIAN... 34 A. Identifikasi Variabel... 34 B. Definisi Operasional... 35 1. Intensi membeli... 35 2. Kecerdasan emosional konsumen... 35 C. Subjek Penelitian... 36 1. Populasi... 36 2. Sampel... 36 3. Sampling... 37 D. Metode Pengumpulan Data... 38 1. Skala Intensi membeli... 38 2. Skala Kecerdasan emosional konsumen... 41 E. Uji Coba Alat Ukur... 44 1. Validitas Alat Ukur... 44 2. Reliabilitas Alat Ukur... 45 3. Uji Daya Diskriminasi Aitem... 45 F. Prosedur Pelaksanaan Penelitian... 46 1. Persiapan Penelitian... 46 2. Pelaksanaan Penelitian... 47 3. Pengolahan Data Penelitian... 47 G. Metode Analisa Data... 48 vi

1. Analisa Data Deskriptif...48 2. Analisa Data Inferensial...49 a. Uji Normalitas...49 b. Uji Linearitas...50 BAB IV ANALISA DATA & PEMBAHASAN.......53 A. Analisa Deskriptif.....53 1. Gambaran Umum Subjek Penelitian.....53 2. Hasil Penelitian..... 55 B. Pembahasan......63 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.....69 A. Kesimpulan.....69 B. Saran.....69 1. Saran Penelitian...69 2. Saran Praktis.....70 DAFTAR PUSTAKA....81 LAMPIRAN.....86 vii

DAFTAR GAMBAR Gambar 1 Skema Penelitian.....25 Gambar 2 Grafik P-plot Uji Normalitas......67 DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Blue Print Skala Kecerdasan emosional konsumen.....32 Tabel 3.2 Skor Alternatif Jawaban Skala Kecerdasan emosional konsumen.....33 Tabel 3.3 Kategorisasi Norma Skala Kecerdasan emosional konsumen. 33 Tabel 3.4 Blue Print Skala Intensi membeli... 34 Tabel 3.5 Skor Alternatif Jawaban Skala Intensi membeli... 35 Tabel 3.6 Kategorisasi Norma Skala Intensi membeli... 35 Tabel 3.7 Total Aitem Skala Kecerdasan Emosional Konsumen Setelah Uji Coba...42 Tabel 3.8 Total Aitem Skala Intensi Membeli Produk Online Setelah Uji Coba...43 Tabel 4.1 Hasil Data Hipotetik dan Data Empirik Kecerdasan Emosional Konsumen...48 Tabel 4.2 Norma Kategorisasi Kecerdasan Emosional Konsumen..49 Tabel 4.3 Kategorisasi Data Kecerdasan Emosional Konsumen..50 Tabel 4.4 Deskripsi Data Aspek-aspek Kecerdasan Emosional Konsumen..51 Tabel 4.5 Norma Kategorisasi Data Aspek-Aspek Kecerdasan emosional konsumen...51 Tabel 4.6 Kategorisasi Data Aspek Perceived Emotion Tabel 4.7 Kategorisasi Data Aspek Fasilitating Emotion Tabel 4.8 Kategorisasi Data Aspek Understanding Emotion Tabel 4.9 Kategorisasi Data Aspek Managing Emotion..52..53..54 55 Tabel 4.10 Deskripsi Data Intensi Membeli...56 Tabel 4.12 Norma Kategorisasi Data Intensi Membeli... 57 viii

Tabel 4.13 Kategorisasi Data Intensi Membeli 57 Tabel 4.14 Deskripsi Data Aspek Intensi Membeli.58 Tabel 4.15 Norma Kategorisasi Data Aspek Intensi Membeli.59 Tabel 4.16 Kategorisasi Data Aspek Perilaku Tabel 4.17 Kategorisasi Data Aspek Sasaran.59.60 Tabel 4.18 Kategorisasi Data Aspek Lokasi..60 Tabel 4.18 Kategorisasi Data Aspek Waktu..61 Tabel 4.19. Gambaran Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin..62 Tabel 4.20. Gambaran Subjek Berdasarkan Usia...63 Tabel 4.21. Gambaran Subjek Berdasarkan Sumber Pendapatan 65 Tabel 4.24 Statistik Deskriptif 69 Tabel 4.25 Hasil Koefisien Determinasi 69 Tabel 4.26 Hasil Uji Analisis varians (ANOVA) 70 Tabel 4. 27 Hasil Koefisien Regresi...71 ix