SURAT PERSETUJUAN RESPONDEN (Informed Consent) Saya yang bertandatangan di bawah ini : Nama : Umur :

dokumen-dokumen yang mirip
LEMBAR PERSETUJUAN RESPONDEN. Saya telah mendapat penjelasan dari peneliti dan saya bersedia untuk berpartisipasi sebagai

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

FORMULIR PERMOHONAN PENELITIAN HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA LANSIA DI BLUD PUSKESMAS KECAMATAN KEBON JERUK JAKARTA BARAT

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

A. Data Demografi Responden

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian deskriptif dengan metode studi kasus. Penelitian deskriptif adalah suatu

BAB III METODE PENELITIAN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Saya adalah Wiwit Fetrisia ( ) mahasiswa Program Studi D-IV Bidan

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON RESPONDEN

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Yang bertandatangan dibawah ini saya Mamik Setyaningrum mahasiswi program

Kisi-kisi Alat Ukur. merujuk pada. lingkungan sosial seberapa sering saudara 5

DAFTAR ISI. DAFTAR TABEL. xiii DAFTAR SKEMA. xiv DAFTAR LAMPIRAN. xv

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

FORMULIR PERSETUJUAN (INFORMED CONSENT)

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON RESPONDEN. Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. Saya sedang melakukan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian mengacu pada jenis atau macam penelitian yang dipilih untuk

Universitas Sumatera Utara

LEMBAR INFORMASI PENELITIAN. akan melakukan penelitian dengan judul Gambaran Tingkat Kecemasan Wanita

FORMULIR PERSETUJUAN (INFORMED CONSENT)

PENJELASAN TENTANG PENELITIAN:

FORMULIR PERSETUJUAN (INFORMED CONSENT)

SURAT PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN PENELITIAN SETELAH MENDAPATKAN PENJELASAN (INFORMED CONCENT)

PEDOMAN WAWANCARA. 1. Apakah pasien yang anda rawat, diberikan penjelasan tentang diagnosa. - tingkat pemahaman pasien/keluarga yang berbeda

Atas perhatian dan kesediaannya, saya ucapkan terima kasih.

PERNYATAAN KESEDIAAN MENJADI RESPONDEN (INFORMED CONSENT)

OLEH: IMA PUSPITA NIM:

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

SURAT PERNYATAAN PENELITIAN

Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Perilaku Pasien Diabetes Mellitus di Rumah Sakit Immanuel Bandung dengan Terkontrolnya Kadar Glukosa Darah.


Lampiran 1. JADWAL PENELITIAN Hubungan Konseling Terhadap Pengambilan Keputusan Kesertaan KB Dalam Perspektif HAM di Kota Yogyakarta

KUESIONER PENELITIAN TENTANG GAMBARAN PENGETAHUAN IBU YANG MELAHIRKAN TENTANG PREEKLAMSIA DI RSUDDR. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2015

Lembar Persetujuan Menjadi Responden

LEMBAR PENJELASAN PENELITIAN

PERMINTAAN MENJADI RESPONDEN

Instrumen Penelitian. Pengetahuan Remaja Putri Tentang Penggunaan Obat Pereda Rasa Nyeri. Menstruasi Primer di SMA Negeri 17 Medan

BAB III METODE PENELITIAN

INFORMED CONSENT. berjudul Faktor Risiko Cedera Pergelangan Kaki pada Atlet Bulu Tangkis

BAB III METODE PENELITIAN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Dalam rangka penulisan skripsi di Perguruan Tinggi Universitas Esa Unggul

Lampiran 1 PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN. Dengan hormat, saya yang bertanda tangan dibawah ini : : Margosari 3 rt/rw 2/1 Salatiga

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Hubungan Pengetahuan Ibu

Perpustakaan Unika LAMPIRAN 66

Lampiran 1 PENJELASAN PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. penelitian meliputi desain penelitian, tempat dan waktu penelitian, identifikasi

Lampiran 1. Formulir Persetujuan Partisipasi Dalam Penelitian

INTERVIEW GUIDE PANDUAN WAWANCARA DETERMINAN FAKTOR TERJADINYA KEHAMILAN TIDAK DIINGINKAN PADA PASANGAN MENIKAH

PENJELASAN PENELITIAN. : Analisa Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perawatan Diri Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 di Kecamatan Medan Johor

BAB III METODE STUDI KASUS. secara intensif misalnya satu klien, keluarga, kelompok, komunitas, atau institusi

Lampiran 1 Lembar Permohonan Menjadi Responden

Lampiran 1 Biodata Peneliti

LAMPIRAN 1 SURAT PENGANTAR PENELITIAN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Saya yang bernama Fatimah / adalah mahasiswi D-IV Bidan

BAB 1 PENDAHULUAN. ke-24 sampai dengan minggu ke-28. Tepat sebelum pertumbuhan abdomen

KISI-KISI KUESIONER Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Musik Klasik Untuk Mendukung Kecerdasan Janin Di Poli KIA Puskesmas Balong Ponorogo

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN. di Klinik Diana Brayan Medan Tahun Oleh : Ika Susilawati

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON RESPONDEN

KATA PENGANTAR. Hormat saya, Penyusun

PERSETUJUAN DAN KESEDIAAN MENGIKUTI PENELITIAN (INFORMED CONSENT) Jenis Kelamin. Alamat

PENINGKATAN MINAT BACA SISWA MELALUI PENGGUNAAN PERPUSTAKAAN PADA SMP NEGERI 2 TAKENGON

Program Studi Ners Universitas Esa Unggul. Saat ini saya sedang melakukan

Tanggal Materi Konsultasi Dosen Keterangan 11 Mei 2016 Fenomena masalah, latar belakang

LAMPIRAN I PEDOMAN WAWANCARA

LEMBAR KONSULTASI KARYA TULIS ILMIAH PROGRAM D-IV BIDAN PENDIDIK FKep USU. Nim : NIP :

Informed Consent PENJELASAN PENELITIAN UNTUK BERPARTISIPASI SEBAGAI RESPONDEN

INFORMED CONSENT SURAT KETERANGAN PERSETUJUAN

FORMULIR PERSETUJUAN (INFORMED CONSENT)

SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN MENGIKUTI PENELITIAN (INFORMED CONSENT)

Lampiran 1. Surat Izin Penelitian

PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS ESA UNGGUL

INFORMED CONCENT (SURAT PERSETUJUAN)

BAB III METODA PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif korelasional dengan

LEMBAR INFORMASI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

Lampiran 1. Ponorogo, Responden

INSTRUMEN PENELITIAN MEDAN TAHUN 2010

2

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN HUBUNGAN IBU HAMIL PEROKOK PASIF DENGAN BERAT BADAN BAYI. YANG DILAHIRKAN DI RSUD Dr.

BAB III METODE PENELITIAN

Lampiran 1. Sangat Tidak setuju. Sangat. Tidak setuju. Pernyataan. Setuju

Lampiran 1 FORMULIR PERSETUJUAN (INFORMED CONSENT) Saya adalah mahasiswa program D IV Bidan Pendidik Fakultas

PROGRAM STUDI ILMU KEPERWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian non-eksperimental dengan


BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah deskriptif yaitu suatu metode penelitian yang

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

KUESIONER. Berilah tanda X pada kolom jawaban yang berada di sebelah kanan pernyataan Setiap pernyataan disertai dengan 4 kemungkinan jawaban, yaitu :

LEMBAR PENJELASAN KEPADA CALON RESPONDEN. Nama saya Kismi asih Adethia, sedang menjalani pendidikan di program D-IV Bidan

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian ini menggunakan rancangan penelitian survey analitik atau. eksplanatori dengan pendekatan cross sectional.

BAB III METODE PENELITIAN. Desain pada penelitian ini adalah descriptive comparative, yang

BAB III METODELOGI PENELITIAN

METODE PENELITIAN. observasi data variabel independen dan variabel dependen hanya satu kali

BAB III METODE PENELITIAN. korelasional yang merupakan penelitian atau penelaahan hubungan antara dua

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

SURAT PENGANTAR RESPONDEN

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI PESERTA PENELITIAN. Pada Laki-laki di Lingkungan XIII Kelurahan Tegal Sari Mandala 3 Kecamatan Medan-Denai.

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN. wilayah kerja Puskesmas Ngesrep, Semarang, pada bulan Juni 2015.

Transkripsi:

SURAT PERSETUJUAN RESPONDEN (Informed Consent) Saya yang bertandatangan di bawah ini : Nama : Umur : Saya telah mendapatkan penjelasan dari peneliti, oleh karena itu saya bersedia menjadi responden dalam penelitian ini yang berjudul Hubungan Senam Hamil Dengan Tingkat Nyeri Panggul Pada Ibu Hamil di Puskesmas Kebon Jeruk Jakarta Barat yang akan dilakukan oleh mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu-Ilmu Kesehatan Universitas Esa Unggul, Jakarta. Saya diharapkan untuk melakukan sesuai intruksi peneliti serta mengisi daftar pertanyaan tentang hal-hal yang berhubungan dengan penelitian ini. Saya mengetahui bahwa semua berkas yang mencantumkan identitas saya, catatan data mengenai penelitian ini akan dijaga kerahasiaannya oleh peneliti. Oleh karena itu, jawaban atau informasi yang saya berikan adalah hal yang sebenarnya tanpa rekayasa. Demikian hal ini saya lakukan, dengan ini saya menyatakan kesediaan secara suka rela dan bersedia menjadi responden dalam penelitian ini tanpa ada unsur paksaan dari pihak manapun. Jakarta, 2016 (Responden) 54

KUESIONER HUBUNGAN INTENSITAS SENAM HAMIL DENGAN PENURUNAN TINGKAT NYERI PANGGUL PADA IBU HAMIL Petunjuk umum pengisian. 1. Isilah identitas ibu secara lengkap 2. Berilah tanda ( ) pada kolom jawaban yang sesuai dengan apa yang Anda rasakan. 3. Dalam jawaban pertanyaan, Anda diminta tidak bertanya pada teman yang ada didekat Anda. 4. Anda diminta menjawab sejujurnya sesuai dengan hati nurani 5. Dalam memilih jawaban Anda hanya cukup memilih satu jawaban dalam setiap pertanyaan. A. Identitas responden 1. Inisial ibu : 2. Umur : 55

B. Senam Hamil Berikan tanda ( ) pada kolom jawaban yang sesuai dengan Anda. No Pernyataan Selalu Sering Kadang Jarang Saya mengikuti program senam 1 hamil setelah kehamilan 22 minggu. 2 Saya mengikuti program senam hamil 3-4 kali dalam seminggu. 3 Saya masih mengikuti program senam hamil hingga saat ini. Nafas saya terasa terengah-engah 4 pada saat mengikuti senam hamil bila diajak berbicara. 5 Saya mampu mengikuti program senam hamil hingga saat ini. Saya mampu mengikuti senam 6 hamil tanpa merasa adanya gangguan kesehatan hingga saat ini. 7 Saya mengikuti senam hamil setiap minggunya. 8 Saya mampu mengikuti senam hamil secara berkala. 9 Saya melakukan senam hamil dengan waktu 15 menit. 10 Saya melakukan senam hamil dengan waktu 30 menit. 11 Saya mengikuti program senam hamil selama kehamilan Saya merasa kurang mampu 12 mengikuti program senam hamil yang sedang diikuti 13 Saya melakukan senam hamil Tidak Pernah 56

14 15 kurang dari 15 menit Saya melakukan senam hamil lebih dari 30 menit Saya merasa nyeri pada panggul pada saat mengikuti senam hamil 57

C. Penurunan Tingkat Nyeri Panggul Ibu Hamil Berikan tanda ( ) pada kolom jawaban yang sesuai dengan Anda. No Pernyataan Selalu Sering Kadang Jarang 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Saya merasakan nyeri panggul sebelum mengikuti program senam kehamilan. Saya tidak merasakan nyeri panggul setelah mengikuti program senam kehamilan. Saya dapat berkomunikasi dengan baik saat saat rasa nyeri timbul. Saya dapat mengikuti perintah dengan baik saat rasa nyeri timbul. Saya dapat menunjukkan lokasi nyeri pada saat rasa nyeri timbul. Saya dapat mengikuti instruksi dengan baik pada saat rasa nyeri timbul. Saya dapat menanggapi dengan baik terhadap tindakan disekitar saya pada saat rasa nyeri timbul. Saya kurang dapat menunjukkan lokasi nyeri dengan tepat pada saat rasa nyeri datang. Saya mendesis dan menyeringai saat rasa nyeri timbul. Saya tidak dapat menjelaskan lokasi rasa nyeri dengan tepat ketika rasa nyeri datang. Ketika rasa nyeri timbul saya tidak dapat mengatasinya dengan pergantian posisi. Ketika rasa nyeri timbul saya tidak dapat mengatasinya dengan nafas panjang. Tidak Pernah 58

13 14 15 Ketika rasa nyeri timbul saya tidak dapat mengatasinya dengan mengalihkan perhatian. Saya tidak dapat berkomunikasi ketika rasa nyeri muncul. Saya tidak dapat berbuat apa-apa ketika rasa nyeri sedang timbul. 59