OPTIMASI JADWAL PERKULIAHAN DOSEN DENGAN NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS TESIS ORIS KRIANTO SULAIMAN

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS PERBANDINGAN ONLINE DAN OFFLINE TRAINING PADA JARINGAN BACKPROPAGATION PADA KASUS PENGENALAN HURUF ABJAD TESIS

ANALISIS PERFORMANCE ATAS METODE ARITHMETIC CROSSOVER DALAM ALGORITMA GENETIKA TESIS ERIANTO ONGKO

PERBANDINGAN WAKTU EKSEKUSI ALGORITMA DSATUR

ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA DECISION TREE DENGAN ALGORITMA RANDOM TREE UNTUK PROSES PRE PROCESSING DATA TESIS SAIFULLAH

ANALISIS PERBANDINGAN TEKNIK SUPPORT VECTOR REGRESSION (SVR) DAN DECISION TREE C4.5 DALAM DATA MINING TESIS. Oleh YUNIAR ANDI ASTUTI / TINF

TESIS ADYA ZIZWAN PUTRA

MODEL PENILAIAN KINERJA BAGI LEMBAGA KURSUS DAN PELATIHAN DENGAN LOGIKA FUZZY

PENGUKURAN TINGKAT KEMIRIPAN DOKUMEN TEKS DENGAN PROSES ALGORITMA GENETIKA MENGGUNAKAN POSI FORMULATION TESIS DARWIS ROBINSON MANALU

PENGEMBANGAN ALGORITMA PENGURUTAN SMS (SCAN, MOVE, AND SORT) TESIS

ANALISIS METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) BERDASARKAN NILAI CONSISTENCY RATIO TESIS IMAM MUSLEM R

ANALISIS TABU LIST LENGTH PADA PENJADWALAN PERKULIAHAN TESIS RAYUWATI

PENGGUNAAN FUZZY QUERY DATABASE UNTUK PENGEMBANGAN MODEL EVALUASI UMPAN BALIK TERHADAP KINERJA DOSEN TESIS. Oleh PONINGSIH /TIF

PENGENALAN POLA DALAM FUZZY CLUSTERING DENGAN PENDEKATAN ALGORITMA GENETIKA TESIS AYU NURIANA SEBAYANG /TINF

MODEL FUZZY EXPERT SYSTEM BERBASIS PEMAKAI PADA P.T. BATIK SEMAR CABANG MEDAN TESIS PUTRA SURI ALIM

ANALISIS GALAT FUNGSI KEANGGOTAAN FUZZY PADA METODE MAMDANI DAN METODE SUGENO TESIS MAGDALENA SIMANJUNTAK

ANALISIS ALGORITMA C4.5 DAN FUZZY SUGENO UNTUK OPTIMASI RULE BASE FUZZY TESIS VERI ILHADI

PENGENALANN GERAK ISYARAT MENGGUNAKAN LAYAR VIRTUAL DAN NEURAL NETWORK BACKPROPAGATION

PENGEMBANGAN ALGORITMA RC6 DALAM PROTEKSI TRANSMISI DATA DENGAN MENGKOMBINASIKAN RC5 DAN RC6 TESIS KHAIRUMAN

ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA SUPPORT VECTOR CLUSTERING (SVC) DAN K-MEDOIDS PADA KLASTER DOKUMEN TESIS SUHADA

KOMBINASI KRIPTOGRAFI VERNAM CIPHER DAN RIVEST CIPHER 4 TESIS FITRI MARINA RITONGA

PENGEMBANGAN SISTEM KEAMANAN KOMPUTER MENGAKSES DATA CENTER MENGGUNAKAN ALGORITMA RSA PADA WINDOWS SERVER 2012 DALAM MEDIA HOTSPOT TESIS

ANALISIS PENGARUH PEMBOBOTAN DENGAN METODE NGUYEN WIDROW DALAM BACKPROPAGATION UNTUK PREDIKSI TESIS

TESIS. Oleh HERI SANTOSO /TINF

ANALISIS PERFORMANSI PADA PENERAPAN HUKUM KETETAPAN HARDY-WEINBERG DALAM ALGORITMA GENETIKA TESIS ADIDTYA PERDANA

ANALISIS SELEKSI ATRIBUT PADA ALGORITMA NAÏVE BAYES DALAM MEMPREDIKSI PENYAKIT JANTUNG

PEMODELAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DENGAN METODE KOMBINASI FUZZY TAHANI DAN SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING TESIS DEDY ARMIADY

PEMBANGKIT FUNGSI KEANGGOTAAN FUZZY OTOMATIS MENGGUNAKAN NEURAL NETWORK TESIS. Oleh ZARA YUNIZAR /TINF

SIMULASII ANTRIAN PELAYANAN BERKELOMPOK OLEH BANYAK SERVER T E S I S AKIM MANAOR HARA PARDEDEE

TESIS ZEFRI PAULANDA /TINF

PERBANDINGAN MODEL ALGORITMA PARTICLE SWARM OPTIMIZATION DAN ALGORITMA GENETIKA PADA PENJADWALAN PERKULIAHAN TESIS SAYID AIDHIL PUTRA NIM.

TESIS OLEH ELVIWANI /TINF

ANALISIS KINERJA ALGORITMA RABIN DAN RIVEST SHAMIR ADLEMAN ( RSA ) PADA KRIPTOGRAFI TESIS WIDIARTI RISTA MAYA

ANALISIS CROSS OVER POINT ALGORITMA GENETIKA PADA PEMBANGKIT FUNGSI KEANGGOTAAN FUZZY OTOMATIS TESIS ERTINA SABARITA BARUS

MODEL RULE DENGAN PENDEKATAN FUZZY SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING DAN WEIGHTED PRODUCT PADA PENENTUAN JABATAN DI INSTITUSI PENDIDIKAN TINGGI TESIS

KERAHASIAAN WATERMARKING CITRA DIGITAL DENGAN INFORMATION DISPERSAL ALGORITHM (IDA) DAN ALGORITMA HUFFMAN TESIS BAMBANG TJ HUTAGALUNG

ANALISIS KOMBINASI MESSAGE-DIGEST ALGORITHM 5 (MD5) DAN AFFINE BLOCK CIPHERTERHADAP SERANGAN DICTIONARY ATTACK UNTUK KEAMANAN ROUTER WEBLOGIN HOTSPOT

OPTIMASI TURN ARROUND TIME PADA PENJADWALAN ROUND ROBIN DENGAN MENCARI QUANTUM TIME OPTIMAL MENGGUNAKAN ALGORITMA SIMULATED ANNEALING TESIS

PENGAMANAN DATA DENGAN KOMBINASI TEKNIK KRIPTOGRAFI RABIN DAN TEKNIK STEGANOGRAFI CHAOTIC LSB TESIS JAMALUDDIN

ANALISIS AKURASI ALGORITMA POHON KEPUTUSAN DAN K-NEAREST NEIGHBOR (k-nn) TESIS HULIMAN

PENGGUNAAN FAKTOR HSINCHUN CHEN DALAM ALGORITMA GENETIKA UNTUK MENEMUKAN DOKUMEN YANG MIRIP TESIS. Oleh VERA WIJAYA /TINF

HASIL PENELITIAN FUZZY-EXPERT SYSTEM DALAM MENYELESAIKAN PROCUREMENT TASKS. Oleh LIZA FITRIANA /TINF

STUDI PERBANDINGAN ANTARA METODE PROBABILISTIC ENCRYPTION DENGAN METODE RIVEST-SHAMIR-ADLEMAN TESIS. Oleh FERRY HERISTON NABABAN

PEMODELAN ATURAN DALAM MEMPREDIKSI PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI MEDAN DENGAN KERNEL K-MEANS CLUSTERING TESIS.

ANALISIS DAYA SERAP CITRA PADA PESAN BERBAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN PENCOCOKAN WARNA GABRIEL ARDI HUTAGALUNG

MODEL RULE PENYEBAB MAHASISWA PERGURUAN TINGGI PINDAH DENGAN METODE DECISION TREE TESIS AFEN PRANA UTAMA SEMBIRING /TIF

ANALISIS PENERAPAN MODEL INFERENSI FUZZY TSUKAMOTO DALAM PENILAIAN PENCAPAIAN KOMPETENSI PROGRAM STUDI TESIS. Oleh JOKO SUSILO

PENGEMBANGAN ALGORTIMA APRIORI UNTUK PENGAMBILAN KEPUTUSAN TEKNIK INFORMATIKA

PENGEMBANGAN ALGORITMA PENENTUAN TITIK AWAL DALAM METODE CLUSTERING ALGORITMA FUZZY C-MEANS

ANALISIS ACCURATE LEARNING PADA LEARNING VECTOR QUANTIZATION (LVQ) MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA DALAM PENGENALAN POLA ALFANUMERIK TESIS

OPTIMASI MULTI-OBJECTIVE MENGGUNAKAN NSGA-II DALAM PENJADWALAN MESIN PRODUKSI FLOW SHOP

Universitas Sumatera Utara

MODEL ATURAN KETERHUBUNGAN DATA MAHASISWA MENGGUNAKAN ALGORITMA C 4.5 UNTUK MENINGKATKAN INDEKS PRESTASI TESIS. Oleh DEDY HARTAMA /TIF

PROGRAM STUDI S2 TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PENJADWALAN PERKULIAHAN DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA GENETIKA ( STUDI KASUS S-1 ILMU KOMPUTER UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ) SKRIPSI

ANALISIS KOMBINASI ALGORITMA ONE TIME PAD DAN ALGORITMA ELGAMAL DALAM PENGAMANAN PESAN TESIS

PENGEMBANGAN ALGORITMA ITERATIF UNTUK MINIMISASI FUNGSI NONLINEAR

METODE PENYELESAIAN UNTUK PERSOALAN PERTIDAKSAMAAN VARIASIONAL DENGAN KENDALA PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN

ANALISIS METODE SELEKSI RANK-BASED FITNESS ASSIGMENT DAN ONE POINT CROSSOVER PADA PENJADWALAN MATAKULIAH TESIS FITRI RIZANI

PENGHALUSAN CITRA LOKAL ADAPTIF PADA B-SPLINE HIRARKI

STUDI PEMANFAATAN LIMBAH IKAN DARI TEMPAT PELELANGAN IKAN (TPI) DAN PASAR TRADISIONAL SIBOLGA SEBAGAI BAHAN BAKU KOMPOS

ANALISIS SIMULASI KOMPUTASI UNTUK PEMETAAN VALIDASI PREDIKSI CURAH HUJAN DENGAN MODEL ARIMA DAN ANFIS DI SUMATERA UTARA TESIS.

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA DALAM PENENTUAN TATA LETAK RUANG SKRIPSI RIZKY YANDA

IMPLEMENTASI DETEKSI TEPI CITRA MANUSKRIP KUNO DENGAN METODE KOMBINASI GRADIEN PREWIT DAN SOBEL SKRIPSI MUHAMMAD TEGUH AMANDA

ALGORITMA THE SIEVE OF ERATOSTHENES DAN LINEAR CONGRUENTIAL GENERATOR ( LCG ) DALAM PERANCANGAN APLIKASI KRIPTOGRAFI RSA TESIS.

PENGAMBILAN KEPUTUSAN SOCIOSCIENTIFIC DALAM MATA PELAJARAN SAINS DI SEKOLAH MENENGAH UMUM

MODEL ARSITEKTUR ENTERPRISE UNTUK MENDUKUNG SISTEM INFORMASI PADA UNIVERSITAS GUNUNG LEUSER KUTACANE ACEH TENGGARA TESIS. Oleh

ALGORITMA MODIFIED K-MEANS CLUSTERING PADA PENENTUAN CLUSTER CENTRE BERBASIS SUM OF SQUARED ERROR (SSE) TESIS RENA NAINGGOLAN

EVALUASI NUMERIK DARI METODE APROKSIMASI DALAM PROGRAM STOKASTIK

PERENCANAAN PRODUKSI DENGAN HASIL DAN PERMINTAAN TAK PASTI

ANALISIS METODE ANALYTIC HIERARCHY PROCESS DENGAN PENDEKATAN LOGIKA FUZZY TESIS MEIDA SITANGGANG

METODE BERBASIS KENDALA AKTIF DALAM MENYELESAIKAN PERSOALAN LOKASI FASILITAS BERKAPASITAS

MODEL PENJADWALAN GURU MENGGUNAKAN GRAPH COLORING DENGAN ALGORITMA BEE COLONY

ALGORITMA EKSAK UNTUK MENYELESAIKAN PERSOALAN BIN COVERING

PERANAN FUNGSI OBJEKTIF LINIER DALAM METODE BARRIER

STRATEGI KENDALA AKTIF DALAM MENYELESAIKAN PERSOALAN ALIRAN MULTI-KOMODITI

METODE BRANCH AND BOUND UNTUK PENJADWALAN PROYEK DENGAN GENERALIZED PRECEDENCE RELATIONS SKRIPSI JENNI PARULIANA

ANALISIS KONFIGURASI MULTI PROTOCOL LABEL SWITCHING (MPLS)UNTUK MENINGKATKAN KINERJA JARINGAN TESIS YANI MAULITA /TINF

T E S I S BAGOES MAULANA /TINF

PROGRAM STUDI MAGISTER (S2) TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

PENGEMBANGAN ALGORITMA TMQS UNTUK PENJADUALAN PENGGUNA BANDWIDTH INTERNET TESIS BERSAMA SINURAYA

ANALISIS KINERJA GREEDY CROSSOVER (GX) PADA ALGORITMA GENETIKA UNTUK ROSTERING TESIS EVA DESIANA

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP TAYANGAN SIDANG KOPI SIANIDA

DISTRIBUSI DAN PERFORMA REPRODUKSI KEPITING BAKAU Scylla oceanica DI EKOSISTEM MANGROVE BELAWAN SUMATERA UTARA TESIS.

ANALISIS RULE EVALUATION DALAM FUZZY INFERENCE SYSTEM (FIS) MAMDANI TESIS MERRY NAINGGOLAN

TEMU KEMBALI CITRA WAJAH BERDASARKAN PENGUKURAN KEMIRIPAN FITUR DENGAN MENGGUNAKAN JARINGAN BAYESIAN TESIS HENDRIK SIAGIAN

POHON INTERVAL PADA PERSOALAN GRAPH INTERVAL

IMPLEMENTASI ALGORITMA GENETIKA DALAM PENJADWALAN PERKULIAHAN DAN PRAKTIKUM (STUDI KASUS : FASILKOM-TI DAN FMIPA USU) SKRIPSI

ANALISIS PERBANDINGAN ALGORITMA QUICKSORT, 3 WAY QUICKSORT, DAN RADIXSORT SKRIPSI PLOREN PERONICA PASARIBU

PENCARIAN RUTE TERPENDEK DENGAN ADANYA FORBIDDEN PATH MENGGUNAKAN GENETIK ALGORITMA TESIS ANANDA FARIDHATUL ULVA

TESIS EKA RAHMADYANI

PENGEMBANGAN METODE PENCARIAN LAYAK SEKITAR UNTUK MENYELESAIKAN PENJADWALAN PREFERENSI

MODEL PERSEDIAAN DENGAN HARGA DAN KUALITAS TERGANTUNG PERMINTAAN

ALGORITMA GENETIKA UNTUK MENYELESAIKAN PERMASALAHAN PENJADWALAN PERKULIAHAN DAN PRAKTIKUM RIDHA APRIANI

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA DALAM KASUS PENJADWALAN KULIAH SKRIPSI VALENTINA SIAHAAN

PENERAPAN ALGORITMA GENETIKA UNTUK OPTIMASI JADWAL MATA KULIAH PADA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA SKRIPSI

PENGEMBANGAN MODEL FIT HUMAN ORGANIZATION TECHNOLOGY (HOT) MENGGUNAKAN REGRESI LINIER DAN NEURAL NETWORK TESIS RATNA WATI SIMBOLON

MODEL ANTRIAN DALAM ANALISIS KINERJA SISTEM VIRTUAL MACHINE

EKSPONEN LOKAL MASUK DUA CYCLE DWIWARNA DENGAN PANJANG SELISIH 2

ESTIMASI BAYES UNTUK PARAMETER PARETO DENGAN MENGGUNAKAN FUNGSI LIKELIHOOD

TESIS OLEH : RITA DEWI BANGUN NIM / IKM

Transkripsi:

OPTIMASI JADWAL PERKULIAHAN DOSEN DENGAN NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS TESIS ORIS KRIANTO SULAIMAN 127038041 PROGRAM STUDI MAGISTER (S2) TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

OPTIMASI JADWAL PERKULIAHAN DOSEN DENGAN NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS TESIS Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ijazah Magister Teknik Informatika ORIS KRIANTO SULAIMAN 127038041 PROGRAM STUDI MAGISTER (S2) TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ii PERSETUJUAN Judul : OPTIMASI JADWAL PERKULIAHAN DOSEN DENGAN NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS Nama : ORIS KRIANTO SULAIMAN Nomor Induk Mahasiswa : 127038041 Program Studi : MAGISTER (S2) TEKNIK INFORMATIKA Fakultas : ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI (FASILKOM-TI) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Komisi Pembimbing : Pembimbing 2 Pembimbing 1 Dr.Mahyuddin, M.IT Prof.Dr.Opim Salim Sitompul, M.Sc Diketahui/Disetujui Oleh Program Studi Magister Teknik Informatika Ketua, Prof. Dr. Muhammad Zarlis 19570701 198601 1 003

iii PERNYATAAN OPTIMASI JADWAL PERKULIAHAN DOSEN DENGAN NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS TESIS Saya mengakui bahwa tesis ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing telah disebutkan sumbernya. Medan, 9 Maret 2015 Oris Krianto Sulaiman 127038041

iv PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademika Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama Mahasiswa : ORIS KRIANTO SULAIMAN Nomor Induk Mahasiwa : 127038041 Program Studi : Magister Teknik Informatika Jenis Karya Ilmiah : Tesis Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif (Non Exclusive Royalti Free Right) atas tesis saya yang berjudul: OPTIMASI JADWAL PERKULIAHAN DOSEN DENGAN NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS Berserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan hak bebas royalty Non- Eksklusive ini, Universitas Sumatera Utara berhak menyimpan, mengalih media, memformat, mengelola dalam bentuk database, merawat dan mempublikasikan tesis saya tanpa meminta izin dari saya, selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis dan sebagai pemegang dan/atau sebagai hak cipta. Demikianlah pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya. Medan, 9 Maret 2015 Oris krianto Sulaiman 127038041

v Telah diuji pada : Tanggal : 9 Maret 2015 PANITIA PENGUJI TESIS Ketua : Prof. Dr. Opim Salim Sitompul Anggota : 1. Dr. Mahyuddin, M.IT 2. Prof. Dr. Muhammad Zarlis 3. Prof. Dr. Drs. Iryanto, M.Si 4. Prof. Dr. Herman Mawengkang

vi RIWAYAT HIDUP DATA PRIBADI Nama Lengkap : Oris Krianto Sulaiman Tempat dan Tanggal Lahir : Kp.Paya, 16 Maret 1990 Alamat Rumah : Jl. Eka rasmi komplek perumahan Bumi Johor Sentosa (BJS) No. B5 HP : 082369783801 E-mail : oris.ks@unimed.ac.id Instansi Tempat Bekerja : UNIMED / UISU Alamat Kantor : Jalan Willem Iskandar, Pasar V Medan Estate, Sumatera Utara 20221, Indonesia. Jalan Sisingamangaraja Teladan, Kelurahan Teladan Barat, Kecamatan Medan Kota, Medan Sumatera Utara. DATA PENDIDIKAN SD : SD Negeri 9 Tapaktuan Aceh Selatan Tamat : 2002 SLTP : SMP Negeri 1 Tapaktuan Aceh Selatan Tamat : 2005 SLTA : SMA Negeri 1 Tapaktuan Aceh Selatan Tamat : 2008 S1 : Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) Tamat : 2012 S2 : Universitas Sumatera Utara (USU) Tamat : 2015

vii KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas segala limpahan berkat dan penyertaan-nya sehingga tesis ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya. Dengan selesainya tesis ini, perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada : 1. Rektor Universitas Sumatera Utara, Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, M.Sc (CTM), Sp. A(K) atas kesempatan yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan pendidikan Program Magister. 2. Dekan Fasilkom-TI (Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) Universitas Sumatera Utara Prof. Dr. Muhammad Zarlis, atas kesempatan yang diberikan kepada penulis menjadi mahasiswa Program Magister pada Program Pascasarjana Fasilkom-TI Universitas Sumatera Utara. 3. Ketua Program Studi Magister (S2) Teknik Informatika, Prof. Dr. Muhammad Zarlis dan Sekretaris Program Studi Magister (S2) Teknik Informatika M. Andri Budiman, S.T, M.Comp, M.E.M beserta seluruh staff pengajar pada Program Studi Magister (S2) Teknik Informatika Program Pascasarjana Fasilkom-TI Universitas Sumatera Utara, yang telah bersedia membimbing penulis sehingga dapat menyelesaikan pendidikan tepat pada waktunya. 4. Terima kasih yang tak terhingga dan penghargaan setinggi-tingginya saya ucapkan kepada Prof.Dr. Opim Salim Sitompul, selaku pembimbing utama dan kepada Dr. Mahyuddin, M.IT selaku pembimbing lapangan yang dengan penuh kesabaran menuntun, memberikan nasehat baik serta membimbing penulis hingga selesainya tesis ini dengan baik. 5. Prof.Dr. Muhammad Zarlis, Prof.Dr. Drs. Iryanto, M.Si, dan Prof. Dr. Herman Mawengkang sebagai pembanding yang telah memberikan banyak masukkan dan motivasi serta arahan yang baik demi penyelesaian tesis ini. 6. Yang tersayang dan tercinta kedua orang tua penulis, ayahanda Sulaiman.SE dan ibunda Nuriha yang selalu memberikan motivasi dalam penyusunan tesis ini, serta adik tercinta Asih Annisa Sulaiman yang selalu memberikan semangat dalam mengerjakan tesis ini.

viii 7. Saudaraku bg Mohamad Ihwani dan bg Muhammad Basri tak terbalas jasa kalian, kalian membuka gerbang untuk terus berusaha belajar dan belajar, memberikan pengalaman berharga yang tak terlupa, cepat nyusulnya ya bg. 8. Seluruh tim IT UNIMED, khusunya my team networking, Bayu, Rusdi, Wanda, Emil, Anto, Wanda dan eli. Divisi data center Bg Angga dan Bg adi. Divisi maintenance, bg Zuhari, Rahdiansyah, Muflih, Uje, Sopi, Herman. Divisi research and development Bg Wais, Irfan, Andre dan Kak Ria. Serta semua civitas UNIMED yang mempercayakan tugas-tugas negara kepada tim IT. 9. Universitas Islam Sumatera Utara, Seluruf staf pegawai dan administrasi pada program studi teknik khususnya teknik informatika yang banyak memberikan masukan ilmu-ilmu baru di bidangnya. 10. Universitas Sumatera Utara, Staf Pegawai dan Administrasi pada Program Studi Magister (S2) Teknik Informatika Program Pascasarjana Fasilkom-TI Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan bantuan dan pelayanan terbaik kepada penulis selama mengikuti perkuliahan. Medan, 9 Maret 2015 Penulis Oris Krianto Sulaiman 127038041

ix ABSTRAK suatu Penjadwalan kegiatan kuliah dalam suatu Perguruan tinggi/kampus adalah hal yang rumit dan sering mengalami kesulitan, yang menyebabkan pengalokasian mata kuliah dengan dosen dan ruangan yang sering bentrok dengan jadwal mata kuliah, dosen dan ruang yang lain dalam satu periode jadwal kuliah. Oleh karena itu dibutuhkan suatu sistem dan metode optimasi yang dapat diterapkan untuk menyusun penjadwalan mata kuliah. Optimasi penjadwalan kuliah dalam Tesis ini dibuat untuk membantu pihak pembuat jadwal dalam melakukan penjadwalan kuliah pada periode yang diselenggarakan. Metode yang dipakai adalah Neighborhood Search. Dimana terdiri dari algoritma genetika, simulated annealing dan tabu search. Kata Kunci : Neighborhood Search Methods, Algoritma Genetika, Algoritma Tabu Search dan Algoritma Simulated Annealing.

x OPTIMIZATION OF LECTUER SCHEDULING WITH NEIGHBORHOOD SEARCH METHODS ABSTRACT Scheduling activities in a college lecture / campus is a complex and often experience difficulties, which led to the allocation of courses with professors and room often clashed with the schedule of courses, lecturers and other space in the class schedule period. Therefore, it needs a system and method of optimization that can be applied to develop scheduling courses. Scheduling optimization study in this thesis is made to assist the scheduler in scheduling courses in the period held. The method used is the Neighborhood Search. Where is composed of genetic algorithms, simulated annealing and tabu search. Keywords: Neighborhood Search methods, Genetic Algorithms, Tabu search algorithm and simulated annealing algorithm.

xi DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL KATA PENGANTAR ABSTRAK ABSTRACT DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR Halaman vii ix x xi xiii xiv BAB 1 BAB 2 BAB 3 BAB 4 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Rumusan Masalah 2 1.3 Batasan Masalah 2 1.4 Tujuan Penelitian 3 1.5 Manfaat Penelitian 3 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Permasalah Optimasi 4 2.2 Penjadwalan (Scheduling) 5 2.3 Neighborhood Search Methods 7 2.3.1 Genetic Algorithm 8 2.3.2 Simulated Annealing 12 2.3.3 Tabu Search Algorithm 13 2.4 Masalah Jadwal Mata Kuliah 16 2.5 Riset Terkait 17 METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Model Neighborhood Search Methods 18 3.2 Analisis Proses Penjadwalan 19 3.3 Desain Sistem Genetic Algorithm 20 3.4 Desain Sistem Simulated Annealing 23 3.5 Desain Sistem Tabu Search 24 3.6 Teknik Pengumpulan Data 25 3.7 Teknik Mengembangkan Model 26 3.8 Pembahasan 26 HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil 28 4.1.1 Pengujian Sistem 28 4.1.2 Pengujian Algoritma 29 4.1.3 Evaluasi Kromosom 32 4.1.4 Seleksi Kromosom 33 4.1.5 Mutasi 36 4.1.6 Pengujian Secara Tabu Search 40 4.1.7 Input Ruangan dengan Simulated Anneling 47 4.2 Percobaan 49

xii BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan 60 5.2 Saran 60 DAFTAR PUSTAKA 61 LAMPIRAN 62

xiii DAFTAR TABEL No. Tabel Judul Halaman 2.1 Riset Terkait 17 3.1 Algoritma Genetika pada Penjadwalan Mata Kuliah 21 4.1 Route Wheel 35

xiv DAFTAR GAMBAR No. Gambar Judul Halaman 2.1 Ilustrasi Tahapan Proses Genetic Algorithm 8 2.2 Dimensi Tabu Search 14 3.1 Struktur Pengembangan Neighborhood Search Methods 18 3.2 Struktur Penjadwalan-Model Neighborhood Search Methods 19 3.3 Struktur Jadwal dengan Genetik 20 3.4 Struktur Jadwal dengan metode Simulated Annelaing 23 3.5 Desain Sistem Tabusearch 24 4.1 Format Roster 29 4.2 Form 1 Pengaturan jam masuk dosen 30 4.3 Proses Inisialisasi kormosom peletakan jadwal dosen hari senin 31 4.4 Proses Inisialisasi kromosom pada jadwal dosen hari rabu 32 4.5 Kromosom Bermutasi hari senin 36 4.6 Kromosom Bermutasi hari rabu 38 4.7 Proses Susunan Tabulist 41 4.8 Mutasi kromosom Hari Senin 43 4.9 Mutasi kromosom hari Rabu 43 4.10 Kombinasi Ruangan 47 4.11 Kombinasi Ruangan dengan Metode Simulated Annealing 48 4.12 Jadwal salah satu dosen N. Manurung 49 4.13 Tabulist[1] digunakan 51 4.14 Proses tabulist[1] telah gagal 52 4.15 Tabulist[2] digunakan 52 4.16 Proses tabulist[2] telah gagal 53 4.17 Tabulist[3] digunakan 53 4.18 Tabulist[4] digunakan 54 4.19 Algoritma Simulated Anneling 55 4.20 Jarak Antara Ruangan dengan metode Simulated Annealing 56

xv 4.21 Proses Simulated Annealing 57 4.22 Jadwal Pada Hari Senin 57 4.23 Jadwal Pada Hari Selasa 58 4.24 Jadwal Pada Hari Rabu 58 4.25 Jadwal Pada Hari Kamis 58 4.26 Jadwal Pada Hari Jumat 59