Aktif Belajar Fisika XI SMA & MA

dokumen-dokumen yang mirip
Hermawan Paris Sutarjawinata. Heru Pratomo Al. Aktif Belajar SMA & MA. Kimia X

Aktif Belajar Kimia XI SMA & MA

SILABUS Mata Pelajaran : Fisika

Pendidikan Agama Islam

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP) UNIVERSITAS DIPONEGORO

Matematika. Sri Retnaningsih Dewi Retno Sari S Sumadi. Untuk Sekolah Menengah Atas dan Madrasah Aliyah. Matematika XII Bahasa Untuk SMA & MA

Aktif Menggunakan Matematika

GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) UNIVERSITAS DIPONEGORO

Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

SILABUS. Mata Pelajaran : Fisika 2 Standar Kompetensi : 1. Menganalisis gejala alam dan keteraturannya dalam cakupan mekanika benda titik

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

SILABUS MATAKULIAH. Revisi : 2 Tanggal Berlaku : September Indikator Pokok Bahasan/Materi Strategi Pembelajaran

DESKRIPSI FISIKA DASAR I (FIS 501, 4 SKS) Nama Dosen : Saeful Karim Kode Dosen : 1736

Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi Undang-undang

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

Belajar IPA Membuka Cakrawala Alam Sekitar

PROGRAM SEMESTER GASAL 2011 / 2012 MATA PELAJARAN FISIKA KELAS X

Bahasa dan Sastra Indonesia 3

Jilid 3. SMA dan MA Kelas XII

Wasis Sugeng Yuli Irianto

Bahasa dan Sastra Indonesia 3

PROGRAM TAHUNAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012 MATAPELAJARAN FISIKA SEMESTER GASAL KELAS X. No KD Indikator MATERI Alokasi Waktu Ket

Aktif Berbahasa Indonesia

MATEMATIKA. Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kelas XI. To ali. Kelompok Penjualan dan Akuntansi. Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) SEMESTER GANJIL 2012/2013

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Atikah Anindyarini Sri Ningsih

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Cinta Berbahasa Indonesia

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

SATUAN ACARA PENGAJARAN

Ilmu Pengetahuan Sosial Untuk SMP/MTs Kelas VII

Budi Waluyo Rudi Adi Nugroho BAHASA INDONESIA. Tingkat Semenjana. untuk SMK Kelas X. Pusat Perbukuan. Departemen Pendidikan Nasional

Uji Kompetensi Semester 1

SCAFFOLDING VIII. English for Junior High School Students. Joko Priyana Arnys R Irjayanti Virga Renitasari. Grade

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

SILABUS PEMBELAJARAN

SCAFFOLDING SCAFFOLDING. Joko Priyana Arnys R Irjayanti Virga Renitasari. Grade VIII. Junior High School Students

MATEMATIKA 1 Untuk SMP/MTs Kelas VII

o Menentukan hubungan x - t, v - t, dan a-t melalui grafik. o Menganalisis gerak tanpa percepatan dan gerak dengan percepatan tetap

Atikah Anindyarini Yuwono Suhartanto

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN FISIKA SMA KELAS 2

Matematika Kelas XI SMK/MAK Kelompok Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

KISI-KISI PENULISAN SOAL

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Berbahasa dan Bersastr

KISI-KISI PENULISAN SOAL (KODE A )

ILMU PENGETAHUAN ALAM

DESKRIPSI PEMELAJARAN FISIKA

Bahasa dan Sastra Indonesia 3. untuk. SMP/MTs Kelas IX. Maryati Sutopo. Kelas VII. PUSAT PERBUKUAN Departemen Pendidikan dan Kebudayaan

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Aku Bangga Bahasa Indonesia Sekolah Dasar Kelas 2

Buku Ajar FISIKA TEKNIK. Disusun Oleh Wahidin Abbas

Wasis Sugeng Yuli Irianto

MATEMATIKA 2 Untuk SMK/MAK Kelas XI

10. Mata Pelajaran Fisika Untuk Paket C Program IPA

dan penggunaan angka penting ( pembacaan jangka sorong / mikrometer sekrup ) 2. Operasi vektor ( penjumlahan / pengurangan vektor )

BAHASA INDONESIA UNTUK

Albert Arifin Felix Indrawan. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Untuk SMA / MA XII XII

KAJIAN KONSEP FISIKA 2

DINAS PENDIDIKAN KOTA PADANG MKKS KOTA PADANG KISI-KISI PENULISAN SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP

FISIKA DASAR Oleh: Bernard Mediarman

52. Mata Pelajaran Fisika untuk Sekolah Menengah Atas (SMA)/Madrasah Aliyah (MA) A. Latar Belakang B. Tujuan

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional

Bahasa dan Sastra Indonesia

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER(RPS) SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2016/2017

SILABUS. Religius Jujur Toleransi Disiplin Mandiri Rasa ingin tahu Tanggung jawab. 1 / Silabus Fisika XI / Kurikulum SMA Negeri 5 Surabaya

SEBARAN DAN KISI SOAL UJIAN SEKOLAH MATA PELAJARAN FISIKA. Kls/ Smt. X/1 Mengukur besaran fisika (massa, panjang, dan waktu)

untuk SMP/MTs Kelas VIII

EVALUASI BELAJAR SEMESTER GANJIL MKKS SMA NEGERI KOTA PADANG TAHUN PELAJARAN 2015/2016

TEKNOLOGI. INFORMASI dan KOMUNIKASI. Pusat Perbukuan. Kementerian Pendidikan Nasional

BAHASA INDONESIA UNTUK SMP KELAS VIII. Yulianti Setyorini Wahono. BAHASA INDONESIA UNTUK KELAS VIII - i

Aku Bangga Bahasa Indonesia

Gerak lurus dengan percepatan konstan (GLBB)

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

MATEMATIKA 3 Untuk SMK/MAK Kelas XII

Keseimbangan Benda Tegar dan Usaha

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN No. 01/ 01 / XI

Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

SILABUS. Indikator Pencapaian Kompetensi

SILABUS MATAKULIAH. Revisi : 3 Tanggal Berlaku : 02 Maret 2012

PETA MATERI FISIKA SMA UN 2015

BAHAN AJAR FISIKA KELAS XI SMA SEMESTER 1 BERDASARKAN KURIKULUM 2013 USAHA DAN ENERGI. Disusun Oleh : Nama : Muhammad Rahfiqa Zainal NIM :

TEKNIK ALAT JILID 2 SMK. Budi Tri Siswanto

Ayo Belajar PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Fisika Untuk Universitas

I. Nama Mata Kuliah : MEKANIKA II. Kode / SKS : MFF 1402 / 2 sks III. Prasarat

Momentum Linier. Hoga saragih. hogasaragih.wordpress.com

BAHASA INDONESIA UNTUK

DESKRIPSI PEMELAJARAN - FISIKA

TUJUAN UMUM. Memberikan konsep-konsep dan prinsipprinsip dasar fisika yang diperlukan untuk belajar fisika lebih lanjut atau ilmu

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR MATA PELAJARAN FISIKA

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN FISIKA

Transkripsi:

Cari Cari Aktif Belajar Fisika XI SMA & MA PUSAT PERBUKUAN Departemen Pendidikan Nasional

Cari i

Hak Cipta Pada Departemen Pendidikan Nasional Dilindungi oleh Undang-Undang Aktif Belajar Fisika Untuk SMA & MA ii Penulis: Cari Editor Ahli: Suparmi Editor: Indah Nugrahaningsih Setting/Lay Out: Agung Wigutomo/Sudaryanto Perwajahan: Wahyudin Miftakhul Anwar Ilustrator: Adi Wahyono 530.07 CAR CARI a Aktif Belajar Fisika : untuk SMA & MA Kelas XII / penulis, Cari ; editor, Suparmi ; illustrator, Adi Wahyono. Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2009. vii, 338 hlm, : ilus. ; 25 cm Bibliografi : hlm. 331 Indeks ISBN 978-979-068-798-1 (no jilid lengkap) ISBN 978-979-068-800-1 1. Fisika-Studi dan Pengajaran I. Judul II. Suparmi III. Adi Wahyono Hak Cipta Buku ini dibeli oleh Departemen Pendidikan Nasional dari Penerbit : CV. Mediatama Diterbitkan oleh Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional Tahun 2009 Diperbanyak oleh :...

Kata Sambutan Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, berkat rahmat dan karunia-nya, Pemerintah, dalam hal ini, Departemen Pendidikan Nasional, pada tahun 2009, telah membeli hak cipta buku teks pelajaran ini dari penulis/penerbit untuk disebarluaskan kepada masyarakat melalui situs internet (website) Jaringan Pendidikan Nasional. Buku teks pelajaran ini telah dinilai oleh Badan Standar Nasional Pendidikan dan telah ditetapkan sebagai buku teks pelajaran yang memenuhi syarat kelayakan untuk digunakan dalam proses pembelajaran melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 9 Tahun 2009 tanggal 12 Februari 2009. Kami menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada para penulis/penerbit yang telah berkenan mengalihkan hak cipta karyanya kepada Departemen Pendidikan Nasional untuk digunakan secara luas oleh para siswa dan guru di seluruh Indonesia. Buku-buku teks pelajaran yang telah dialihkan hak ciptanya kepada Departemen Pendidikan Nasional ini, dapat diunduh (down load), digandakan, dicetak, dialihmediakan, atau difotokopi oleh masyarakat. Namun, untuk penggandaan yang bersifat komersial harga penjualannya harus memenuhi ketentuan yang ditetapkan oleh Pemerintah. Diharapkan bahwa buku teks pelajaran ini akan lebih mudah diakses sehingga siswa dan guru di seluruh Indonesia maupun sekolah Indonesia yang berada di luar negeri dapat memanfaatkan sumber belajar ini. Kami berharap, semua pihak dapat mendukung kebijakan ini. Kepada para siswa kami ucapkan selamat belajar dan manfaatkanlah buku ini sebaik-baiknya. Kami menyadari bahwa buku ini masih perlu ditingkatkan mutunya. Oleh karena itu, saran dan kritik sangat kami harapkan. Jakarta, Juni 2009 Kepala Pusat Perbukuan iii

Kata Pengantar Buku ini diperuntukkan bagi kalian, siswa SMA/MA agar dapat memahami gejala-gejala fisika. Fisika yang mempelajari gejala-gejala alam selalu berkembang sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Materi fisika disajikan dalam bentuk dialog tentang gejala-gejala fisika, sehingga mendorong kalian untuk melakukan tugas yang mencakup penemuan, dan penyelesaian yang dipesankan dari dialog. Belajar fisika dengan metode ini diharapkan mempermudah memahami konsep fisika dan menghapuskannya dalam kehidupan sehari-hari. Tujuan utama buku ini adalah agar kalian mengembangkan penalaran melalui situasi yang menantang, dari prinsip yang mendasar menuju ke penyelesaian situasi. Penyelesaian contoh soal disajikan tahap demi tahap, dimulai dari ide utama sampai diperoleh jawaban. Dalam bab terdapat kalimat pembuka yang dapat memotivasi kalian untuk mempelajari materi selanjutnya. Kegiatan siswa, sebagai pengantar penemuan konsep atau pembuktian konsep yang ada. Kisi, merupakan fitur yang menyajikan tentang gejala-gejala, penemuan konsep/teknologi dan ilmuwan fisika. Kreasi fisika, merupakan fitur yang menghasilkan sesuatu berdasar hukum fisika. Brilian menghantarkan kalian membuktikan hukum-hukum fisika yang ada dan memotivasi kalian untuk menerapkan hukum-hukum tersebut. Gambar ilustrasi yang memudahkan kalian mempelajari konsep-konsep fisika. Pada akhir bab terdapat uji kompetensi untuk melatih kemampuan akademik dan personal kalian. Ucapan terima kasih yang sebesar-sebesarnya ditujukan kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian buku ini. Kepada guru-guru fisika, senantiasalah menyampaikan materi dengan melibatkan siswa secara aktif. Kritik dan saran sangat kami nantikan dalam upaya perbaikan buku ini pada edisi mendatang. Surakarta, Mei 2007 Penulis iv

Diunduh dari BSE.Mahoni.com Fisika Sekolah Menengah Atas Kelas XI Daftar Isi Katalog dalam Terbitan (KTD)... ii Kata Sambutan... iii Kata Pengantar... iv Daftar Isi... v Bab I Analisis Gerak dengan Vektor... 1 A. Review Gerak dalam Satu Dimensi... 2 B. Gerak dalam Dua atau Tiga Dimensi... 12 C. Gerak Peluru... 19 D. Gerak Melingkar Beraturan... 25 Uji Kompetensi... 34 Bab II Gerak Planet... 39 A. Kehebatan Teori Kosmologi Klasik... 40 B. Aplikasi Hukum Newton (Hukum Gravitasi)... 44 C. Peluncuran Roket... 49 D. Sistem Tata Surya... 53 Uji Kompetensi... 67 Bab III Hukum Hooke dan Elastisitas... 73 A. Modulus Young (Tegangan dan Regangan)... 77 B. Hubungan Tegangan dan Regangan... 81 C. Kompresi... 82 D. Gaya Geser (Shear) dan Gaya Torsi... 82 E. Modulus Bulk... 84 F. Susunan Pegas... 84 Uji Kompetensi... 89 Bab IV Gerak Osilasi... 93 A. Gerak Harmonik Sederhana... 96 B. Energi Gerak Harmonik Sederhana... 104 C. Ayunan Sederhana (Bandul Matematis)... 109 D. Gerak Osilasi Teredam... 111 E. Resonansi... 116 Uji Kompetensi... 114 Bab V Kerja dan Energi... 123 A. Kerja dengan Gaya Konstan... 124 B. Kerja yang Dilakukan oleh Sebuah Gaya yang Berubah-ubah... 128 v

C. Kerja dan Energi Kinetik... 131 D. Daya... 133 E. Kerja dan Energi Potensial... 135 F. Energi Potensial Gravitasi menurut Hukum Gravitasi Newton... 138 G. Gaya Konservatif dan Gaya Nonkonservatif... 139 H. Hukum Kekekalan Energi... 141 I. Hubungan Usaha, Energi Kinetik dan Energi Potensial Benda yang Dipengaruhi Gaya Gesek 153 Uji Kompetensi... 157 Bab VI Momentum dan Tumbukan... 163 A. Gaya dan Momentum... 166 B. Impuls... 169 C. Kekekalan Momentum Linier... 172 D. Hukum Kekekalan Momentum pada Tumbukan 175 E. Tumbukan Elastis dan Tidak Elastis... 175 F. Energi dan Momentum pada Tumbukan Elastis 176 G. Energi dan Momentum pada Tumbukan Tidak Elastis... 180 H. Tumbukan dalam Dua Dimensi... 182 I. Pusat Massa... 184 J. Gerak Sistem Partikel... 188 Uji Kompetensi... 192 Latihan Ulangan Semester I... 199 Bab VII Gerak Rotasi dan Kesetimbangan Benda Tegar. 207 A. Rotasi dan Translasi Benda Tegar... 208 B. Torsi, Kesetimbangan, dan Stabilitas... 209 C. Dinamika Rotasi... 220 D. Energi Kinentik dan Kerja pada Gerak Rotasi.. 229 E. Momentum Sudut... 230 Uji Kompetensi... 239 Bab VIII Fluida... 245 A. Tekanan dan Prinsip Pascal... 246 B. Prinsip Archimedes... 254 C. Tegangan Permukaan dan Kapilaritas... 259 D. Adhesi dan Kohesi... 262 E. Dinamika Fluida dan Persamaan Bernoulli... 266 vi

F. Viskositas, Hukum Poiseuille, dan Bilangan Reynolds... 274 Uji Kompetensi... 282 Bab IX Teori Kinetik Gas... 289 A. Ciri-ciri Gas Ideal... 290 B. Tinjauan Suhu secara Molekuler... 294 C. Hukum Pertama Termodinamika... 296 D. Aplikasi Hukum I Termodinamika... 296 E. Mesin Panas dan Mesin Pendingin... 300 F. Siklus Carnot... 305 G. Kapasitas Panas untuk Gas Ideal... 308 H. Proses Adibatik untuk Gas Ideal... 311 Uji Kompetensi... 314 Latihan Ulangan Semester II... 319 Glosarium... 329 Daftar Pustaka... 329 Indeks... 331 Lampiran... 335 Kunci... 337 vii

Diunduh dari BSE.Mahoni.com ISBN 978-979-068-798-1 (No. Jld lengkap) ISBN 978-979-068-800-1 Harga Eceran Tertinggi (HET) Rp.17.466,-