PROSES PERANCANGAN MANUFAKTUR PEMBUATAN MATA PISAU DINAMIS MESIN PENCACAH BOTOL PLASTIK. Oleh WENDI ROSYANTO

dokumen-dokumen yang mirip
Perancangan Proses Manufaktur Mata Pisau Bintang Pada Mesin Pencacah Botol Plastik. Oleh MAULANA MUNAZAT

Proses Manufaktur Komponen Dinamis Pada Mesin Pemecah Cangkang Biji Kenari. Oleh : Bahrul Luthfi Nasution

PERANCANGAN MESIN PENCACAH BOTOL PLASTIK DENGAN MENGGUNAKAN METODE VDI Oleh TRIYA NANDA SATYAWAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PROSES PRODUKSI

BAB IV PROSESPEMBUATAN MESIN

Proses Manufaktur Komponen Dinamis Pada Mesin Pengiris multi hortikultura. Oleh : BENY SANTOSO

BAB IV PROSES PEMBUATAN, HASIL PEMBUATAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PROSES PEMBUATAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

III. METODE PEMBUATAN. Tempat pembuatan mesin pengaduk adonan kerupuk ini di bengkel las dan bubut

Tugas Akhir RM 0504 RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH SAMPAH ORGANIK PADA RUMAH TANGGA. Oleh : Ellza Gita Wardhany ( )

BAB III METODOLOGI Diagram Alur Produksi Mesin. Gambar 3.1 Alur Kerja Produksi Mesin

BAB IV PROSES PEMBUATAN MESIN

BAB III METODE PROYEK AKHIR. Motor dengan alamat jalan raya Candimas Natar. Waktu terselesainya pembuatan mesin

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PROSES PEMBUATAN

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PROSES PRODUKSI DAN PENGUJIAN

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

c = b - 2x = ,75 = 7,5 mm A = luas penampang v-belt A = b c t = 82 mm 2 = 0, m 2

BAB III PROSES MANUFAKTUR. yang dilakukan dalam proses manufaktur mesin pembuat tepung ini adalah : Mulai. Pengumpulan data.

BAB IV PROSES PENGERJAAN DAN PENGUJIAN

TUGAS AKHIR RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH GELAS PLASTIK. Oleh : RAHMA GRESYANANTA FABIAN SURYO S Pembimbing

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

Pengolahan lada putih secara tradisional yang biasa

BAB III METODOLOGI PENELITIAN DAN DESAIN MESIN PERAJANG TEMBAKAU

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

Perancangan Peralatan Bantu Pembuatan Roda Gigi Lurus dan Roda Gigi Payung Guna Meningkatkan Fungsi Mesin Bubut

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

ANALISIS PROSES PERMESINAN PADA BAGIAN- BAGIAN REKAYASA DAN RANCANG BANGUN MESIN PEMOTONG KERUPUK

RANCANG BANGUN MESIN POLES POROS ENGKOL PROYEK AKHIR

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

RANCANG BANGUN MESIN PEMECAH BIJI KEMIRI DENGAN SISTEM BENTUR

BAB 2 PROSES-PROSES DASAR PEMBENTUKAN LOGAM

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2012 sampai Mei 2012 di

BAB IV PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

PERANCANGAN PISAU MESIN PEMIPIL DAN PENGHANCUR BONGGOL JAGUNG HADIYATULLAH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PERENCANAAN SISTEM TRANSMISI MESIN PENCACAH BOTOL PLASTIK PP (polypropylene)

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

ANALISIS MESIN PEMOTONG BAGIAN ATAS GELAS PLASTIK

BAB 3 LANDASAN TEORI DAN PENGOLAHAN DATA

RANCANG BANGUN MESIN PEMECAH BIJI KEMIRI DENGAN SISTEM BENTUR

III. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari 2013 sampai dengan Maret 2013

BAHAN DAN METODE. Adapun bahan-bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah tulang

BAB III PERENCAAN DAN GAMBAR

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III PROSES PEMBUATAN STEAM JOINT STAND FOR BENDED TR

BAB III METODE PENELITIAN

TUJUAN PEMBELAJARAN. 3. Setelah melalui penjelasan dan diskusi. mahasiswa dapat mendefinisikan pasak dengan benar

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Gambar 2.1. Bagian-bagian Buah Kelapa (2.1, Lit. 3)

BAB IV PROSES PEMBUATAN DAN PENGUJIAN

V.HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III. Metode Rancang Bangun

RANCANG BANGUN MESIN PENGIRIS BAWANG ( TRANSMISI )

III. METODE PROYEK AKHIR. dari tanggal 06 Juni sampai tanggal 12 Juni 2013, dengan demikian terhitung. waktu pengerjaan berlangsung selama 1 minggu.

MESIN BOR. Gambar Chamfer

BAB IV PERHITUNGAN DAN PERANCANGAN ALAT. Data motor yang digunakan pada mesin pelipat kertas adalah:

RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH SAMPAH ORGANIK SKALA KECIL MENJADI PUPUK

RANCANG BAGUN MESIN PENCACAH DAN PENGADUK UNTUK PAKAN SAPI DAN KAMBING

Pembuatan Mesin Pengupas dan Pemarut Nanas Dengan Kapasitas 20 Kg Per/Jam PROYEK AKHIR

III. METODE PENELITIAN

RANCANG BANGUN MESIN LAS GESEK ( Proses Pembuatan )

PERANCANGAN MESIN PEMIPIL DAN PENGHANCUR BONGGOL JAGUNG AGAM CHAIRUL ACHYAR

SKRIPSI / TUGAS AKHIR

PERANCANGAN MESIN PEMERAS SANTAN DENGAN SISTEM ROTARI KAPASITAS 281,448 LITER/JAM

PROGRAM DIPLOMA III TEKNIK MESIN OTOMOTIF FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit 2016 to user

BAB II DASAR TEORI. Mesin perajang singkong dengan penggerak motor listrik 0,5 Hp mempunyai

BAB 5 HASIL PERANCANGAN MESIN

Laporan Tugas Akhir BAB IV MODIFIKASI

BAB III PERENCANAAN DAN GAMBAR

BAB IV ANALISA PERBANDINGAN DAN PERHITUNGAN DAYA

BAB IV PROSES PRODUKSI

BAB IV PERHITUNGAN DAN PEMBAHASAN

RANCANG BANGUN BAGIAN PENGADUK PADA MESIN PENCETAK PAKAN PELLET IKAN

BAB III PERANCANGAN DAN PERHITUNGAN

BAB III PEMBUATAN KOMPONEN PENDUKUNG UTAMA

RANCANG BANGUN MESIN PENCACAH RUMPUT GAJAH (PULI DAN SABUK) PROYEK AKHIR Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya

BAB III PERANCANGAN DAN PERHITUNGAN. Mulai

SISTEM MEKANIK MESIN SORTASI MANGGIS

IV. PENDEKATAN DESAIN

PERANCANGAN MESIN PENEPUNG RUMPUT LAUT SKALA LABORATORIUM. Jl. PKH. Mustapha No. 23. Bandung, 40124

RANCANG BANGUN MESIN PENGHANCUR SPUIT BEKAS

TUGAS MATA KULIAH PERANCANGAN ELEMEN MESIN

BAB IV PROSES PRODUKSI DAN PENGUJIAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

MATERI KULIAH CNC Memasang Cekam dan Benda kerja Pada Mesin Bubut CNC

Transkripsi:

PROSES PERANCANGAN MANUFAKTUR PEMBUATAN MATA PISAU DINAMIS MESIN PENCACAH BOTOL PLASTIK Oleh WENDI ROSYANTO 21409216

Latar Belakang Plastik merupakan senyawa polimer tinggi yang dicetak dalam lembaran-lembaran yang mempunyai ketebalanketebalan yang berbeda. Plastik digunakan untuk mengemas sesuai dengan manfaat dan fungsinya masing-masing serta banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Termoplastik merupakan bahan plastik yang dapat di daur ulang, sedangkan bahan plastik termosetting bila sudah dibentuk menjadi suatu benda dengan proses yang menyebabkan perubahan struktur molekulnya maka plastik jenis ini tidak bisa diolah kembali. Jenis plastik termosetting juga memiliki ciri-ciri tidak akan meleleh atau mencair bila dipanaskan.

Pembatasan Masalah Pembuatan bentuk mata pisau dinamis mesin pencacah botol plastik. Komponen-komponen yang digunakan untuk mata pisau dinamis Proses perakitan komponen mata pisau dinamis menjadi produk mata pisau pencacah. Tidak membahas biaya produksi

Tujuan Penelitian Merancang proses manufaktur mata pisau dinamis pada mesin pencacah botol plastik. Menghasilkan produk mata pisau dinamis untuk yang bergerak. Menghasilkan produk mata pisau dinamis untuk yang diam. Membuat peta proses operasi.

Metode Penelitian Studi pustaka Merupakan metode pengumpulan data dan informasi yang diperoleh dengan membaca dan mempelajari buku,internet, literatur dan hasil penelitian yang berhubungan dengan permasalahan yang akan dibahas. Studi lapangan Observasi di lapangan untuk merencanakan dan mendesain dan membuatan mesin pencacah botol plastik dan mengumpulkan data. Bengkel Proses pembuatan komponen dan pembuatan mesin botol plastik dilakukan di bengkel.

Gambar mesin pencacah botol plastik

Perencanaan proses pembuatan mata pisau dinamis

Komponen mesin pencacah botol plastik 1. Komponen yang tersedia di pasar Motor listrik, Sabuk V-Belt, Puli tunggal, Puli ganda, Rumah bearing, Rumah bearing pillow block, Bearing, Mur dan baut. 2. Komponen yang dibuat Hopper, Rangka mesin, Badan mesin, Mata pisau bintang dan Mata pisau dinamis.

Mata pisau bintang dan dinamis Mata pisau bintang digunakan untuk mencacah botol plastik pertama kali sebelum dicacah pada mata pisau dinamis (Pisau dua) plastiknya masih utuh botol plastik yang masuk oleh karena itu mata pisau bintang kuat dan tajam. Mata pisau dinamis adalah mata pisau (kedua) yang digunakan untuk mencacah. Botol plastik tahapan kedaua atau lanjutan dari pisau bintang. Mata pisau dinamis digunakan untuk menentukan hasil akhir pencacahannya dan bagian-bagian mata pisau dinamis adalah poros, bilah dan pisau dinamis.

Poros

Poros

Poros

Poros

Proses milling pembuatan alur pasak untuk bilah

Proses milling pembuatan alur pasak untuk bilah

Proses pengelasan bilah dengan poros

Mata pisau dinamis

Mesin Pencacah Sampah Botol Plastik

Bahan Baku dan Hasil Pencacahan Bahan Baku Hasil Pencacahan

Kesimpulan Dari hasil pembahasan tentang proses pembuatan dan perakitan mata pisau dinamis pada mesin pencacah botol plastik dapat disimpulkan sebagai berikut: 1. Mata pisau dinamis terdiri dari mata pisau diam dan mata pisau yang bergerak dan menggunakan 1 buah poros dengan panjang 520 mm dan diameter 45 mm. 2. Komponen-komponen mata pisau dinamis menggunakan 4 buah bilah, 8 buah mata pisau dinamis bergerak dan 2 mata pisau dinamis diam. 3. Proses bubut poros utama, proses frais untuk membuat alur pasak untuk puli dan alur pasak untuk bilah, proses drilling untuk membuat lubang pada mata pisau dinamis dan bilah untuk pemasangan mata pisau dinamis, proses pengelasan untuk menyambungkan poros pada bilah dan merancang peta proses kerja.

Saran Penulis menyarankan agar pembuatan mata pisau dinamis menggunakan mesin CNC agar ketelitian dan kepresisian serta ketajaman mata pisau dinamis dalam mencacah menjadi sempurna serta sesuai dengan yang diinginkan.