INSTRUKSI KERJA. Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris

dokumen-dokumen yang mirip
INSTRUKSI KERJA. Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris. Kode Dokumen

INSTRUKSI KERJA. Kepala Laboratorium Bahasa Inggris. Kode Dokumen

INSTRUKSI KERJA. Pengguna Laboratorium Komputer

INSTRUKSI KERJA. Kepala Laboratorium Komputer

INSTRUKSI KERJA. Koordinator Laboratorium. Kode Dokumen i

MANUAL PROSEDUR. Penggunaan Laboratorium Komputer

MANUAL PROSEDUR. Pengajuan Peralatan Laboratorium Komputer

INSTRUKSI KERJA Distribusi Mata Kuliah. Kode Dokumen

MANUAL PROSEDUR. Perawatan dan Perbaikan Peralatan Praktikum Laboratorium Komputer

MANUAL PROSEDUR. Penggunaan Laboratorium. Kode Dokumen

MANUAL PROSEDUR PEMELIHARAAN DAN PERBAIKAN SARANA DAN PRASARANA LABORATORIUM BAHASA INGGRIS

MANUAL PROSEDUR. Survey Kepuasan Mahasiswa. Kode Dokumen :

INSTRUKSI KERJA. Umpan Balik Pengaduan Mahasiswa. Kode Dokumen

INSTRUKSI KERJA. Dosen Pembimbing dalam Penyusunan Skripsi. Kode Dokumen i

INSTRUKSI KERJA. Ketua Jurusan dalam Pengembangan Kurikulum. Kode Dokumen

Manual Prosedur Penggunaan Laboratorium

INSTRUKSI KERJA Dosen Pembimbing Akademik. Kode dokumen

MANUAL PROSEDUR. Praktikum. Kode Dokumen

Standard Operating Procedure Praktikum

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN LABORATORIUM JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

MANUAL PROSEDUR PEMINJAMAN LABORATORIUM UNTUK PENELITIAN

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN KULIAH. Kode Dokumen :

MANUAL PROSEDUR STUDI LANJUT DOSEN. Kode Dokumen :

MANUAL PROSEDUR KELULUSAN DAN WISUDA. Kode Dokumen :

MANUAL PROSEDUR Pengembangan Soft Skill Mahasiswa

Manual Prosedur Penggunaan Laboratorium. Program Studi Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum di Laboratorium Fisika Modern Jurusan Fisika Fakultas MIPA UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR. Survey Kepuasan Mahasiswa Terhadap Perkuliahan. Kode Dokumen :

MANUAL PROSEDUR. Pendistribusian Mata Kuliah. Kode Dokumen

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM

INSTRUKSI KERJA IK Ketua Jurusan dalam Pengendalian Dokumen dan Rekaman

Manual Prosedur Perekrutan Asisten Laboratorium Psikologi

Manual Prosedur Pelayanan Laboratorium

Manual Prosedur Praktikum

MANUAL PROSEDUR PEMAKAIAN LABORATORIUM UNTUK PRAKTIKUM

PENGGUNAAN LABORATORIUM

Program Studi Pendidikan Kimia FKIP UNIVERSITAS JAMBI PRAKTIKUM. Kode: Area: Program Studi Tanggal dikeluarkan: Tanggal Revisi:

MANUAL PROSEDUR. Pembimbing Akademik

Manual Prosedur Pelatihan Reguler. Agroindustrial Business Entrepreneur Centre (ABEC)

Manual Prosedur Penggunaan Laboratorium untuk Praktikum Kegiatan PD FKUB

INSTRUKSI KERJA PELAKSANAAN PEMINJAMAN INVENTARIS LABORATORIUM PEMROGRAMAN KOMPUTER

MANUAL PROSEDUR PEREKRUTAN ASISTEN PRAKTIKUM JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

Manual Prosedur Kegiatan Mahasiswa

Instruksi Kerja PENGGUNAAN RUANG LABORATORIUM PENGEMBANGAN WILAYAH DAN KEBIJAKAN PUBLIK

Manual Prosedur Kegiatan Praktikum. Laboratorium Farmakologi

Manual Prosedur. Penggunaan Laboratorium Psikologi

MANUAL PROSEDUR Tracer Study

Standard Operating Procedure Penggunaan Laboratorium Layanan Eksternal

Standard Operating Procedure Manajemen Administrasi Laboratorium

Standard Operating Procedure Penggunaan Laboratorium Kegiatan Perkuliahan

Manual Prosedur Pengadaan Barang Inventaris

Manual Prosedur dan Instruksi Kerja Praktikum Lapang Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

Manual Prosedur Sistem Informasi Akademik

Manual Prosedur Maintenance

Standard Operating Procedure Penggunaan Laboratorium Internal Mahasiswa dan Dosen

Manual Prosedur Pelatihan Kemitraan. Agroindustrial Business Entrepreneur Centre (ABEC)

Instruksi Kerja Pelaksanaan Praktikum Lapang Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

Manual Prosedur Penggunaan Laboratorium Komputer (ELC)

INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN ASISTEN JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA IK.UJM-JM.FMIPA-UB.08

Manual Prosedur Manajemen Administrasi Laboratorium

Manual Prosedur Sistem Informasi Manajemen

Manual Prosedur Verifikasi Soal Ujian bagi Dosen Pengampu Mata Kuliah

INSTRUKSI KERJA SEMINAR PROPOSAL SKRIPSI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

MANUAL PROSEDUR Penyusunan Skripsi

Manual Prosedur Perkuliahan Praktikum Program Studi Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya

MANUAL PROSEDUR. Praktek Kerja Nyata. Kode Dokumen

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN LABORATORIUM

Manual Prosedur Maintenance

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM UNTUK EKSTERNAL JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA

MANUAL PROSEDUR. Evaluasi Hasil Belajar. Kode Dokumen :

Manual Prosedur Maintenance

Manual Prosedur. Penggunaan Fasilitas Laboratorium

LABORATORIUM EKONOMI PERTANIAN

Manual Prosedur TEKNIS PELAKSANAAN PRAKTIKUM PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Peminjaman Alat Tes

INSTRUKSI KERJA PENGGUNAAN FASILITAS LABORATORIUM JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA IK.UJM-JM.FMIPA-UB.09

Manual Prosedur Penerimaan Mahasiswa Baru Program Studi S3 Jurusan Ilmu Ekonomi

Standard Operating Procedure Perkuliahan Reguler

Kode Dokumen Revisi 0 Tanggal 23 Juli Manual Prosedur Layanan Konsultasi

Manual Prosedur Pengajuan Penggunaan Laboratorium dan Ijin Penelitian Laboratorium Parasitologi

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PEMINJAMAN ALAT LABORATORIUM OLEH MAHASISWA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Peminjaman Fasilitas

Manual Prosedur TEKNIS PELAKSANAAN PRAKTIKUM PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Organisasi dan Tata Kelola

Manual Prosedur Perekrutan Asisten Dosen

Manual Prosedur Penggunaan Fasilitas Laboratorium

INSTRUKSI KERJA PELAKSANAAN PRAKTIKUM DASAR ALGORITMA & PEMROGRAMAN DI LABORATORIUM UNTUK MAHASISWA

Revisi 0 Tanggal 16 Juni Manual Prosedur Pelatihan Kearsipan

Standard Operating Procedure Pemeliharaan Laboratorium

MANUAL PROSEDUR STUDI LANJUT DOSEN. Kode Dokumen :

Organisasi dan Tata Kelola

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PEMINAJAMAN ALAT LABORATORIUM OLEH DOSEN JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PRAKTIKUM

PROGRAM STUDI ILMU POLITIK FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG 2014

MANUAL PROSEDUR: PENGGUNAAN LABORATORIUM UNTUK PENELITIAN

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN LABORATORIUM

PENGGUNAAN LABORATORIUM

MANUAL PROSEDUR. Pengembangan Kurikulum. Kode Dokumen:

MANUAL PROSEDUR PENYELENGGARAAN SEMINAR, LOKAKARYA, SEMILOKA DAN KULIAH TAMU. Kode Dokumen:

Transkripsi:

INSTRUKSI KERJA Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris Kode Dokumen: 001100 060272 FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG 2016

INSTRUKSI KERJA Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Kode Dokumen : 001100 060272 Revisi : - Tanggal : 13 Oktober 2016 Diajukan oleh : Kepala Lab Bahasa Inggris Dra Ima Hidayati Utami, M.Pd., M.I.Kom NIP. 196509081991032001 Disetujui oleh : Wakil Dekan I Maya Diah Nirwana, S.Sos. M.Si. NIP.197706112009122001

KATA PENGANTAR Secara mendasar, dokumen Instruksi Kerja disusun dengan memberikan penjelasan secara lebih detail dari Manual Prosedur Penggunaan Laboratorium Bahasa Inggris. Melalui instruksi kerja ini, diharapkan masing-masing pihak yang terkait dengan pemanfaatan laboratorium Bahasa Inggris memperoleh kejelasan terkait tugas dan tanggung jawab masing-masing, utamanya dalam pelaksanaan kegiatan praktikum di dalam laboratorium Bahasa Inggris Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya. Dokumen instruksi kerja ini berisi deskripsi tentang tata cara penggunaan Laboratorium Bahasa Inggris, baik untuk penggunaan di dalam maupun di luar jadwal perkuliahan yang telah ditetapkan FISIP Universitas Brawijaya. Diharapkan dokumen ini mampu memberikan keterangan yang jelas bagi pihak-pihak yang berkepentingan dalam pemanfaatan Laboratorium Bahasa Inggris Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya. Malang, 13 Oktober 2016 Kepala Laboratorium Bahasa Inggris Dra Ima Hidayati Utami, M.Pd., M.I.Kom NIP. 196509081991032001 1

TIM GUGUS JAMINAN MUTU FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA Penanggung Jawab : Manager Representative : Ketua : Sekretaris : Bendahara : Anggota : Anggota unsur mahasiswa : 2

DAFTAR ISI Kata pengantar... 1 Tim GJM... 2 Daftar Isi... 3 Instruksi Kerja... 4 3

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA Instruksi Kerja Pengguna Laboratorium Bahasa Inggris NO. DOKUMEN NO. HALAMAN REVISI 001100 060272-5 GUGUS JAMINAN MUTU TANGGAL TERBIT Kepala Laboratorium Bahasa Inggris 13 Oktober 2016 Dra Ima Hidayati Utami, M.Pd.,M.IKom NIP. 196509081991032001 1 Tujuan Penjelasan tentang prosedur penggunaan laboratorium Bahasa Inggris di lingkungan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik sehingga proses pemanfaatan dan penggunaan Laboratorium Bahasa Inggris diketahui oleh berbagai pihak terkait serta dapat dilaksanakan dengan sebaik-baiknya. 2 Referensi Buku Pedoman Pendidikan FISIP Universitas Brawijaya Malang Tahun akademik 2014/2015 3 Dokumen Formulir atau surat permohonan izin penggunaan Laboratorium Bahasa Inggris. Surat keterangan dari penanggung jawab kegiatan (khusus untuk penggunaan Laboratorium Bahasa Inggris di luar jadwal perkuliahan yang telah ditetapkan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya). 4 Pihak yang terkait Pembantu Dekan I Kepala laboratorium Laboran Dosen/asisten Mahasiswa 5 Prosedur 1. Dosen/asisten praktikum/ mahasiswa calon pengguna Laboratorium Bahasa Inggris melakukan pengisian form pengajuan izin penggunaan laboratorium. 2. Dosen/ asisten praktikum/ mahasiswa calon pengguna Laboratorium Bahasa Inggris mengajukan form izin peminjaman laboratorium untuk disetujui kepala laboratorium. Khusus untuk penggunaan di luar jadwal perkuliahan yang telah ditetapkan di lingkungan FISIP-UB, calon pengguna diharuskan menyertakan surat keterangan yang ditanda-tangani penanggung jawab kegiatan. 3. Jika permohonan penggunaan Laboratorium Bahasa Inggris disetujui oleh kepala laboratorium, dilakukan pengaturan jadwal oleh laboran. Sementara bagi calon pengguna yang belum memperoleh persetujuan, maka calon pengguna melakukan pengajuan ulang. 4. Setelah memperoleh jadwal penggunaan dari laboran, calon pengguna dapat langsung menggunakan laboratorium dan fasilitas yang tersedia sesuai dengan tata tertib yang berlaku. 5. Dalam penggunaan fasilitas Laboratorium Bahasa Inggris, pengguna berkoordinasi dengan laboran untuk memeriksa fungsi alat yang dimanfaatkan dalam kegiatan praktikum. 4

6. Jika terdapat kerusakan pada Bahasa Inggris maupun fasilitas lainnya yang telah digunakan di dalam laboratorium Bahasa Inggris, maka pengguna wajib melaporkan dengan segera kepada laboran. Kerusakan yang diakibatkan kelalaian pengguna akan ditanggung pengguna sesuai dengan tingkat kerusakan yang terjadi. Hal ini dilakukan dengan mengisi form penggantian/perbaikan peralatan Laboratorium Bahasa Inggris. 5