Universitas Gajah Mada 1

dokumen-dokumen yang mirip
I. PENDAHULUAN. Menurut TIPE SIKLUS HIDUP AGEN PENYAKIT: a. Orthozoonosis b. Cyclozoonosis c. Metazoonosis d. Saprozoonosis

Rancangan PBM Manajemen Kesehatan dan Kesejahteraan Ternak

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

EPIDEMIOLOGI PENYAKIT IBU & ANAK

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) Program Studi Kedokteran Hewan

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH TEKNOLOGI DAN FORMULASI SEDIAAN VETERINER (KODE: FAS 0421)

SATUAN ACARA PERKULIHAN (SAP)

LAPORAN KEGIATAN INVESTIGASI WABAH PENYAKIT HEWAN TAHUN Penyakit hewan masih menjadi permasalahan bagi industri peternakan di Indonesia

Kode/SKS : PTH 506/2-0 Mata Kuliah Prasyarat : -

AKABANE A. PENDAHULUAN

SEJARAH FISIKA [FI 335]

MATAKULIAH MIKROBIOLOGI TERAPAN (PAB 212 / 2 sks)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

Implementasi One Health Menjembatani Sektor Kesehatan Masyarakat dengan Sektor Kesehatan Hewan

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER dan BAHAN AJAR ILMU DAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN TELUR. Oleh Indratiningsih

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) MIKROBIOLOGI HASIL PERIKANAN (PIT 3208) Disusun oleh: Ir. Sri Wedhastri, M.S.

BAB 1 PENDAHULUAN. Beberapa tahun terakhir ditemukan peningkatan kasus penyakit zoonosis di

PERAN KARANTINA HEWAN DALAM MENCEGAH DAN MENANGKAL PENYAKIT ZOONOSIS

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER. Dan BAHAN AJAR ILMU GIZI. Penyusun: Zaki Utama, STP., MP.

PROGRAM PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT VETERINER PROGRAM MAGISTER (S-2)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) DAN BAHAN AJAR DASAR-DASAR ILMU PENYAKIT TUMBUHAN (PNH 2800) SKS 3 (2/1)

Minggu Topik Sub Topik Metode Pembelajaran

RPKPS (RANCANGAN PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER)

Kode/SKS : / 1 SKS Prasarat : Status Matakuliah Deskripsi singkat matakuliah :

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER DAN BAHAN AJAR. Dasar-Dasar Perlindungan Hutan. Oleh : S.M. Widyastuti

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) MATEMATIKA TEKNIK

LEGISLASI 1 KEDOKTERAN HEWAN UB SISTEM KESEHATAN HEWAN NASIONAL DAN KEBIJAKAN BIBIT

Universitas Gadjah Mada

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

MATA KULIAH Total Parenteral Nutrition dan IV Admixture

HIDROLOGI. Dr.Ir.RACHMAD JAYADI, M.Eng. JURUSAN TEKNIK

MATA KULIAH ZAT WARNA ALAMI

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER

I. RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

RENCANA PROGRAM KEGIATAN. Prasyarat : 1. Deteksi Dan Pengukuran Radiasi 2. Fisika Atom Dan Inti

DESKRIPSI SINGKAT MATA AJARAN

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR KAMPUS CIBIRU UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA SILABUS

DESKRIPSI MATA KULIAH

BAB I RPKPS (RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER)

RPKPS Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester Dan Bahan Ajar IMUNUNOLOGI FAK Oleh : Dr. EDIATI S., SE, Apt

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

1. 3 TUJUAN 1. Untuk mengetahui pengertian dari OH dan Zoonosis 2. Untuk mengerti peran veteriner dalam OH 3. Untuk mengetahui pemeran lain OH

SILABUS BLOK INFEKSI & PENYAKIT TROPIS PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET TAHUN 2014

JADWAL BLOK KEDOKTERAN TROPIS TA 2017/2018 Minggu 1 Hari / Tanggal Pukul Kelas A Kelas B

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

KOMPETENSI MATA KULIAH KLINIK

SILABUS MATA KULIAH Program Studi : Teknik Industri Kode Mata Kuliah : TKI-211 Nama Mata Kuliah : Model Stokastik Jumlah SKS : 2 Semester :

Universitas Gadjah Mada 1

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) DAN BAHAN AJAR

TINJAUAN MATA KULIAH

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA PROGRAM PASCASARJANA

BAKTERIOLOGI 3 (2,1) SKS

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA SEKOLAH PASCASARJANA SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Universitas Gadjah Mada

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKS) : ILMU REPRODUKSI & INSEMINASI BUATAN

Rencana Program dan Kegiatan Pembelajaran Semester (RPKPS)

A. Deskripsi Mata Kuliah BI 517 Perkembangan Hewan dan Tumbuhan: S-1, 3 SKS, Semester 5

MATA KULIAH FARMAKOLOGI MOLEKULER

KEBIJAKAN PENANGGULANGAN PENYAKIT ZOONOSIS BERDASARKAN PRIORITAS DEPARTEMEN PERTANIAN

PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR 04/Permentan/OT.140/1/2013 TENTANG UNIT RESPON CEPAT PENYAKIT HEWAN MENULAR STRATEGIS

PENDAHULUAN. Tahun 2009 Tahun 2010 Tahun Jumlah (ekor) Frekuensi

Silabus. EKF 5325 Good Corporate Governance. Program Studi: Strata 1 (S-1) Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis

: Drs. Rahmat Setiadi, MSc.

SILABUS : METODOLOGI PENELITIAN PARIWISATA

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) GEOGRAFI EKONOMI

RANCANGAN PELAKSANAAN PERKULIAHAN

KOMPETENSI MATA KULIAH PPDH

Minggu ke : 1 dan 2 Topik : Pendahuluan. Metode Pembelajaran dan bentuk kegiatan:

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) Mata Kuliah PROTEKSI (MKB-513 / 3 SKS) Oleh: Ramadoni Syahputra, S.T., M.T.

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) NUTRISI DAN PAKAN RUMINANSIA PTN 2301

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SILABUS. : Metode Penelitian Pendidikan Sejarah

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER. Kode Mata Kuliah/SKS : PNH 325/3 SKS (2-1)

MATA KULIAH Pelayanan Informasi Obat dan Konseling

UNIVERSITAS MERCU BUANA FAKULTAS : Ilmu Komputer PROGRAM STUDI : Sistem Informasi

TEKNIK INSTALASI LISTRIK

DESKRIPSI MATA KULIAH

PERENCANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) iltt'1\ 1, ''r, lrrlj - 'tl'{. ."r.- I ' I'r,, - ' t1 11r!'t'. f + ":1r.

BAB I PENDAHULUAN. Kesehatan merupakan hal yang paling penting bagi makhluk hidup. Tidak hanya manusia yang membutuhkan kesehatan tetapi hewan juga

IDENTITAS MATA KULIAH

GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) & SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP) MATA KULIAH DASAR TAKSONOMI

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) PENGEMBANGAN SUMBER DAYA AIR

DESKRIPSI DAN SILABUS MATA KULIAH PL 312 Psikologi Kepelatihan Olahraga: S1, 2 SKS, Semester 8

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER OPERASI MEKANIK

Nama matakuliah : Klimatologi Kota Kode/SKS : GEF 3604/2 Prasarat : Meteorologi-Klimatologi dan Hidrometeorologi Status Matakuliah : Pilihan

PENYAKIT STRATEGIS RUMINASIA BESAR DAN SITUASINYA DI KALIMANTAN TIMUR

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) BAHAN PAKAN DAN FORMULAS! RANSUM (PTN 2400) Oleh: Ristianto Utomo Mohamad Soejono

Universitas Pendidikan Indonesia Program Studi Pendidikan IPA Sekolah Pascasarjana

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER

Revisi ke : 04 Tanggal : 31 Desember 2014

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

Pengembangan Jejaring Perguruan Tinggi, Pemerintah, Pemangku Kepentingan dalam Pencegahan dan Pengendalian Zoonosis di Hewan dan Manusia

Belajar dan Pembelajaran Fisika

KONTRAK PEMBELAJARAN KIMIA DASAR

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN SILABUS PERENCANAAN PEMBELAJARAN MUSIK SM502. Drs. Zujadi Ansor, M.Pd. NIP

Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner 2001

DESKRIPSI SILABUS SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH PENGANTAR ARSITEKTUR TA SKS

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Transkripsi:

Nama Matakuliah : Zoonosis Kode/SKS : KH4035, 2/0 SKS Prasyarat : 1. Ilmu Penyakit Bakteriai dan Mikal Veteriner 2. Ilmu Penyakit Parasitik Veteriner 3. Virologi dan Ilmu Penyakit Viral Veteriner Status Matakuliah : Wajib Deskripsi Singkat Matakuliah : Mempelaiari zoonosis bakterial. mikotik, viral, parasit, terutama ditekankan pada penyebab penvakit. kejadian dan penyakit pada manusia dan hewan. keiadian di Indonesia, sumber infeksi, cara penularan. diagnosis serta pencegahan dan pengendalian. Materi Zoonosis meliputi : Pendahuluan. yaitu tentang macam-macam klasifikasi Zoonosis menurut siklus hidup agen penyakit, arah penularan, spesies hewan vertebrata dan agen penyakit, serta contoh-contoh penyakitnya Zoonosis bakterial, yaitu penyakit-penyakit Zoonosis yang disebabkan oleh bakteria: Zoonosis mikotik, yaitu penyakit-penyakit Zoonosis yang disebabkan oleh jamur: Zoonosis viral, yaitu penyakit-penyakit Zoonosis yang disebabkan oleh virus: Zoonosis parasitik, yaitu penyakit-penyakit Zoonosis yang disebabkan oleh parasit. Mata kuliah ini diberikan secara paralel oleh team teaching pada semester VIII dalam bentuk ceramah, presentasi kelompok dan diskusi, tayangan film dan hand-out. Bentuk diskusii terutama ditekankan pada kejadian penyakit di Indonesia, yang bahan ajarnya dapat diperoleh rnahasiswa dan journal, text book maupun internet. Mata kuliah ini bersifat wajib bagi mahasiswa S-I Fakultas Kedokteran Hewan, dengan prasyarat: I. KH4082 Ilmu Penyakit Bakterial dan Mikal Veteriner 2. KH14083 Virologi dan Ilmu Penyakit Viral Veteriner 3. KH14084 Ilmu Penvakit Parasitik Veteriner Tujuan Pembelaiaran Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, mahasiswa dapat menjelaskan zoonosis terutama penyebab penyakit, kejadian dan penyakit pada manusia dan hewan, kejadian di Indonesia. sumber infeksi, cara penularan, diagnosis serta pencegahandan pengendaliannya. Materi Pembelajaran 1. Pendahuluan 1.1.Definisi zoonosis 1.2.Klasifikasi 1.2.1. Klasifikasi menurut agen penyakitnya 1.2.2. Klasifikasi menurut siklus hidup agen penyakitnya Universitas Gajah Mada 1

1.2.3. Klasiflkasi menurut arah penularannya 1.2.4. Klasifikasi menurut spesies hewan vertebratanya 2. Zoonosis bakterial Dibahas contoh-contoh penyakitnya dan tiap penyakit diuraikan secara rind dalam hal: 2.1. Sinonim dan Etiologi 2.2. Distrihusi geografis 2.3. Gejala pada manusia dan hewan 2.4. Kejadian dan penyakit pada manusia 2.5. Kejadian dan penyakit pada hewan 2.6. Sumber infeksi 2.7. Cara penularan 2.8. Cara memilih spesimen yang harus diambil dan diagnosis 2.9. Cara pencegahan dan pengendalian 2.10. Cara pengobatannya 3. Zoonosis mikotik : butir 2 4. Zoonosis viral : butir 2 5. Zoonosis parasitic : butir 2 Outcome Pembelajaran: 1. Mahasiswa mampu menyebutkan definisi zoonosis dengan benar dan menguraikan klasifikasi zoonosis dengan lengkap dan dapat memberikan masingmasin contob penyakitnya. 2. Mahasiswa mampu menyehutkan sinonim dan etiologi zoonosis bakterial. mikotik, viral dan parasitik; menunjukkan distribusi geografisny.a, menelaskan gejaianya p-ada manusia dan hewan, menerangkan kejadiannya di Indonesia, rnenyebutkan sumber infeksinya, menerangkan cara penularannya, rnemilih spesimen untuk pemeriksaan laboratorium dan menyebutkan cara diagnosanya, menjelaskan cara pencegahan serta pengendaiiannya, dan pengobatannya. 3. Mahasiswa mampu rnengembangkan pengetahuan tentang zoonosis dan kerjasama antar mahasiswa. Universitas Gajah Mada 2

Rencana Kegiatan Pembelalaran Mingguan (RKBM): Minggu Ke Topik (Pokok Bahasan) Metode Pembelajaran 1 1. Pendahuluan Ceramah dengan OHP, 1.1. Definisi zoonisis white board, hand-out, 1.2. Klasifikasi zoonisis (Bahan ajar). 2 2. Zoonosis bakterial 2.1. Anthrax 2.2. Brucellosis Ceramah dengan OHP, white board, hand-out, Presentasi+diskusi. 3 3. Zoonosis bakterial 3.1. LepIospirosis 3.2. Chlamydiosis 4 4. Zoonosis bakterial 4.1. Meliodosis 4.2. Query fever 5 5. Zoonosis bakterial 5.1. Salmonellosis 5.2. Tubercuiosis 6 6. Zoonosis mikotik 6.1. Aspergillosis 6.2. Dermatomycosis 7 7. Zoonosis mikotik 7.1. Candidiasis 7.2. Histoplasmosis 8 Ujian Tengah Semester - 9 9. Zoonosis viral 9.1. Rabies 9.2. Chickungunya 10 10. Zoonosis viral 10.1. Dengue 10.2. Mad Cow 11 11. Zoonosis viral 11.1. Orf 11.2. Avian Influenza Universitas Gajah Mada 3

12 12. Zoonosis parasitik 12.1. Toxoplasmosis 12.2. Taeniasis dn cysticercosis 13 13. Zoonosis parasitik Ceramah dengan OHP, 13.1. Fascioliasis White board, hand-out, 13.2. Trichinosis Persentasi+diskusi 14 14. Zoonosis Parasitik 14.1. Ascariasis 14.2. Ancylostomiasis 15 Rabies Pemutar Film Dengan LCD Penjaharan RKBM: 1. Kuliah minagu ke 1 mahasiswa akan mampu menyebutkan definisi zoonosis dengan benar dan menguraikan klasifikasi zoonosis dengan lengkap dan dapat memberikan masingmasing contoh penyakitnya. 2. Kuliah minggu ke 2 menyebutkan sinonimo dan etiologi penyakit anthrax dan brucellosis, menunjukkan distribusi geografisnya, menjelaskan gejalanya pada manusia dan hewan menerangkan kejadiannya di Indonesia, menyebutkan sumber infeksinya, menerangkan cara penularannya. memilih spesimen untuk pemeriksaan laboratorium dan menyebutkan cara diagnosanya, menjelaskan cara pencegahan serta pengendaliannya, dan pengobatannya. 3. Kuliah minggu ke 3 : idem butir 2 4. Kuliah minggu ke 4 : idem butir 2 5. Kuliah minggu ke 5 : idem butir 2 6. Kuliah miuggu ke 6 : idem butir 2 7. Kuliah minggu ke 7 : idem butir 2 8. Ujian Tengah Semester 9. Kuliah minggu ke 9 : idem butir 2 10. Kuliah minggu ke 10 : idem butir 2 11. Kuliah minggu ke 11 : idem butir 2 12. Kuliah rninggu ke 12 : idem butir 2 13. Kuliah minggu ke 13 : idem butir 2 14. Kuliah minggu ke 14 : idem butir 2 15. Kuliah minggu ke 15 : idem butir 2 Universitas Gajah Mada 4

EVALUASI : 1. Pemahaman definisi dan klasifikasi zoonosis 2. Pemahaman sinonim, etiologi, distribusi geografis, gelala pada manusia dan hewan, kejadian dan penyakit pada manusia, kejadian dan penyakit pada hewan, sumber infeksi. cara penularan, cara memilih spesimen yang harus diambil dan diagnosis, cara pencegahan dan pengendalian, serta cara pengobatan penyakit zoonosa. 3. Hasil diskusi presentasi. BAHAN, SUMBER [NFORMASI DAN REFERENSI: 1. Acha PN and Szyfres B (1981). Zoonosis and Communicable Diseases Common to Man and Animals. 2 nd edition. Pan American Health Organization, Washington D.C. 20037, USA. 2. Anonimus (1982).Pedoman Pengendalian Penyakit Hewan Menular. Jilid I. Cetakan ke dua, Direktorat Kesehatan Hewan, Direktorat Jenderal Peternakan, Departemen Pertanian, Jakarta 3. Anonimus (1982), Pedoman Pengendalian Penyakit Hewan Menular. Jilid II. Cetakan ke dua. Direktorat Kesehatan Hewan. Direktorat Jenderal Peternakan, Departemen Pertanian, Jakarta. 4. Anonimus (1982), Pedoman Pengendalian Penyakit Hewan Menular. Jilid III. Cetakan ke dua. Direktorat Kesehatan Hewan. Direktorat Jenderal Peternakan, Departemen Pertanian, Jakarta. 5. Anonimus (1982), Pedoman Pengendalian Penyakit Hewan Menular. Jilid IV. Cetakan ke dua. Direktorat Kesehatan Hewan. Direktorat Jenderal Peternakan, Departemen Pertanian, Jakarta. 6. Benenson AS (1990). Control of Communicable Diseases in Man. 15 th edition. American Publich Health Association, Washinaton, DC. 2005. Universitas Gajah Mada 5

7. Cliver DO (1990). Foodborne Diseases. Academic Press, Inc. San Diego, New York, Boston, London, sydney. Tokyo, Toronto. 8. Evans AS and Brachman PS (1991). Bactrial infections of Humans. Epidemiology and Control. 2 nd edition. Plenum Publishing Corporation, New York, N.Y. 10013. 9. Schnurrenberger PR and Hubbert WT (1981).An Outline of the Zoonoses. 1 st edition. The Iowa State University Press, Ames, Iowa 50010. 10. Schwabe CW (1984). Veterinary Medicine and Human Health. 3 rd edition. Williams and Wilkins, Bahimore/London. Universitas Gajah Mada 6