KAJIAN LALU LINTAS PERSIMPANGAN TAK SEBIDANG DI BUNDARAN SATELIT SURABAYA

dokumen-dokumen yang mirip
Kajian Lalu Lintas Persimpangan Tak Sebidang di Bundaran Satelit Surabaya

ANALISIS KELAYAKAN PEMBANGUNAN FLY OVER PASAR KEMBANG DARI SEGI EKONOMI. Disusun oleh: Wahyu Kartika Sari ( )

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG TIGA JL. KUPANG INDAH JL. RAYA KUPANG JAYA JL. DUKUH KUPANG UTARA 1 SURABAYA

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 2015 pukul WIB dengan data sebagai berikut :

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

KAJIAN KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL DI KAWASAN PASAR TANAH MERAH BANGKALAN UNTUK PENGAMBILAN KEPUTUSAN RENCANA SIMPANG TAK SEBIDANG

PERBANDINGAN PENILAIAN TINGKAT PELAYANAN JALAN MENURUT PM 96/2015 DAN KM 14/2006

operasi simpang yang umum diterapkan adalah dengan menggunakan sinyal lalu

MANAJEMEN LALU LINTAS AKIBAT PEMBANGUNAN APARTEMEN DE PAPILIO TAMANSARI SURABAYA

Manajemen Lalu Lintas Akibat Pembangunan Surabaya Organ Transplant Center (SOTC) RSUD Dr. Soetomo Surabaya

Analisa Dampak Lalu Lintas Terhadap Kinerja Simpang dan Ruas Jalan Akibat Pembangunan Rumah Sakit Royal Di Kawasan Rungkut Industri Surabaya

ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA JALAN KALIGARANG JALAN KELUD RAYA JALAN BENDUNGAN RAYA

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL (STUDI KASUS : JLN. RAYA KARANGLO JLN. PERUSAHAAN KOTA MALANG)

PERHITUNGAN KINERJA BAGIAN JALINAN AKIBAT PEMBALIKAN ARUS LALU LINTAS ( Studi Kasus JL. Kom. Yos Sudarso JL. Kalilarangan Surakarta ) Naskah Publikasi

Oleh: QOMARUDIN SHOLEH Dosen Pembimbing MACHSUS, ST. MT NIP

Analisa Dampak Lalu Lintas Terhadap Kinerja Simpang dan Ruas Jalan Akibat Pembangunan Apartemen Guna Wangsa Di Kawasan Menur Surabaya

Pengaruh Pemberlakuan Rekayasa Lalulintas Terhadap Derajat Kejenuhan Pada Simpang Jalan Pajajaran dan Jalan Pasirkaliki

MANAJEMEN LALU LINTAS DI SEKITAR PERSIMPANGAN JL. PASARMINGGU - JL. KALIBATA - JL. DUREN TIGA JL. PANCORAN TIMUR DI JAKARTA

Jurnal Sipil Statik Vol.1 No.1, November 2012 (16-21)

DAMPAK LALU LINTAS AKIBAT PEMBANGUNAN APARTEMEN BALI KUTA RESIDENCE (BKR) Di KUTA, BALI

STUDI KELAYAKAN PEMBANGUNAN FLYOVER PERLINTASAN JALAN RAYA DAN REL KERETA API DI PETERONGAN JOMBANG DITINJAU DARI SEGI EKONOMI

ANALISA KAPASITAS RUAS JALAN DAN SIMPANG UNTUK PERSIAPAN BUS RAPID TRANSIT (BRT) KORIDOR TIMUR - BARAT

MANAJEMEN LALU LINTAS DI PUSAT KOTA JAYAPURA DENGAN MEMPERTIMBANGKAN PENATAAN PARKIR

ANALISA A KINERJA SIMPANG DAN RUAS JALAN AKIBAT PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT ROYAL DI KAWASAN RUNGKUT INDUSTRI SURABAYA

Aditya Putrantono Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil Dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

KAJIAN KINERJA LALU LINTAS SIMPANG CILEUNYI TANPA DAN DENGAN FLYOVER

Pristiwa Sugiharti 1, Wahyu Widodo 2. 2 Staff Pengajar Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Yogyakarta

I. PENDAHULUAN. Kata Kunci Jalan Ahmad Yani, frontage road, Jalan layang tol,kinerja, travel time.

STUDI KINERJA RUAS DAN PERSIMPANGAN DI KAWASAN LAPANGAN KAREBOSI PADA JLN. JEND. SUDIRMAN DI KOTA MAKASSAR

KAJIAN MANAJEMEN LALU LINTAS JARINGAN JALAN DI KAWASAN TERUSAN IJEN KOTA MALANG

ANALISIS KINERJA JALINAN JALAN IMAM BONJOL-YOS SOEDARSO PADA BUNDARAN BESAR DI KOTA PALANGKA RAYA

KAJIAN PERSEBARAN LALU LINTAS KAWASAN JALAN SEMERU DAN JALAN KAWI ATAS KOTA MALANG

EVALUASI PENERAPAN BELOK KIRI LANGSUNG PADA SINMPANG BERSINYAL (STUDI KASUS SIMPANG TIGA SUPRIYADI)

KATA PENGANTAR. penyusunan tugas akhir ini dengan judul Evaluasi Kinerja Simpang Bersinyal

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

KAJIAN MANAJEMEN LALU LINTAS SEKITAR KAWASAN PASAR DAN RUKO LAWANG KABUPATEN MALANG

PERENCANAAN SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG CIUNG WANARA DI KABUPATEN GIANYAR

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENYAJIAN DATA

EVALUASI KINERJA SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL DENGAN METODE MKJI 1997 (Studi Kasus Simpang Tiga Jalan Ketileng Raya-Semarang Selatan)

RENCANA JALAN TOL TENGAH DI JL. AHMAD YANI SURABAYA BUKAN MERUPAKAN SOLUSI UNTUK PENGURANGAN KEMACETAN LALU-LINTAS

ANAMBI MONO YUDIANTO ACHMAD AFANDI SIDDIQ

MANAJEMEN DAN REKAYASA LALU LINTAS PERSIMPANGAN SEPANJANG Jl. A. YANI SISI BARAT AKIBAT PEMBANGUNAN FRONTAGE ROAD

Kata kunci : Tingkat Kinerja, Manajemen Simpang Tak Bersinyal.

Studi Pemodelan Kinerja Simpang Bersinyal Kondisi Lewat Jenuh (Oversaturated)

Analisis Parkir Kendaraan Mobil Di Ruas Jalan Walikota Mustajab Surabaya

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL (STUDI KASUS : JLN. RAYA KARANGLO JLN. PERUSAHAAN KOTA MALANG)

TUNDAAN DAN TINGKAT PELAYANAN PADA PERSIMPANGAN BERSIGNAL TIGA LENGAN KAROMBASAN MANADO

EVALUASI KINERJA SIMPANG PATUNG NGURAH RAI (SIMPANG JALAN I GUSTI NGURAH RAI JALAN AIRPORT NGURAH RAI)

KAJIAN MANAJEMEN LALU LINTAS SEKITAR KAWASAN PASAR SINGOSARI KABUPATEN MALANG

ALTERNATIF (Waktu Sinyal Manajemen Lalu Lintas)

EVALUASI PENGENDALIAN LALU LINTAS DENGAN LAMPU PENGATUR LALU LINTAS PADA SIMPANG BERSINYAL

KAJIAN PERBAIKAN KINERJA LALU LINTAS DI KORIDOR GERBANG PERUMAHAN SAWOJAJAR KOTA MALANG

KAJIAN VOLUME SERTA KINERJA LALU LINTAS Jl.MT.HARYONO-JEMBATAN SOEKARNO HATTA Jl.M.PANJAITAN Jl.BOGOR ATAS Jl.VETERAN DAN Jl.GAJAYANA JURNAL SKRIPSI

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB V ANALISIS DATA 5.1 ANALISIS AWAL TANPA PENANGANAN

PENGENDALIAN LALU LINTAS 4 LENGAN PADA PERSIMPANGAN JL. RE. MARTADINATA JL. JERANDING DAN PERSIMPANGAN JL. RE. MARTADINATA JL. HARUNA KOTA PONTIANAK

BAB I PENDAHULUAN. Kota Kupang merupakan bagian dari wilayah negara Indonesia, terletak di

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus Simpang Bangak di Kabupaten Boyolali)

STUDI KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL YANG TIDAK SEBIDANG DI KOTA MAKASSAR: STUDI KASUS SIMPANG JALAN URIP SUMOHARJO-JALAN LEIMENA

ANALISIS KINERJA SIMPANG EMPAT BERSINYAL (STUDI KASUS SIMPANG EMPAT TAMAN DAYU KABUPATEN PASURUAN)

PEMODELAN LALU LINTAS PADA SIMPANG BERSINYAL DI KOTA YOGYAKARTA (STUDI KASUS SIMPANG PINGIT

ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL SECARA TEORITIS DAN PRAKTIS

ANALISA PEMILIHAN MODEL PENYELESAIAN PERSIMPANGAN BERDASARKAN VOLUME KENDARAAN (STUDI SIMPANG JL. DEMAK JL. DUPAK/DUPAK RUKUN)

dan crossing dengan Ramp TOL Waru Juanda, sehingga terdapat persimpangan seperti pada Gambar 1.2.

Evaluasi Kinerja Jalan Arteri Primer Jalan Raya Yogya Solo Daerah Istimewa Yogyakarta

Konferensi Nasional Teknik Sipil 4 (KoNTekS 4) Sanur-Bali, 2-3 Juni 2010

PROYEK AKHIR RC EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL JL.SEMOLOWARU UTARA JL. SEMOLOWARU JL. SEMOLOWARU TENGAH JL. SUKO SEMOLO

Djoko Sulistiono 1, Hera widyastuti 2, Catur Arief Prastyanto 2 1 Mahasiswa S 2 Manajemen dan Rekayasa Transportasi Teknik Sipil FTSP ITS

KAJIAN DAMPAK PEMBANGUNAN SPBU TERHADAP DAMPAK LALU LINTAS (Studi Kasus : SPBU Pejompongan Jakarta) Abstrak

EVALUASI KINERJA RUAS JALAN DI JALAN SUMPAH PEMUDA KOTA SURAKARTA (Study kasus : Kampus UNISRI sampai dengan Kantor Kelurahan Mojosongo) Sumina

ANALISIS KINERJA SIMPANG TIGA PADA JALAN KOMYOS SUDARSO JALAN UMUTHALIB KOTA PONTIANAK

KINERJA SIMPANG LIMA TAK BERSINYAL JL. TRUNOJOYO, BANDUNG FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA MARANATHA BANDUNG

BAB 4 ANALISIS DATA. 1) Pergerakan yang menuju luar kota Tangerang (Batu Ceper, Bandara, Kober, Kota Bumi dan sekitarnya) maupun sebaliknya.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Persimpangan Sistem jaringan jalan terdiri dari 2 (dua) komponen utama yaitu ruas (link) dan persimpangan (node).

DAFTAR PUSTAKA. 1. Direktorat Bina Sistem Lalu Lintas dan Angkutan Kota Direktorat Jendral

ANALISA KINERJA RUAS JALAN MANADO BYPASS TAHAP I DI KOTA MANADO

ANALISA DAN EVALUASI SIMPANG TAK BERSINYAL PADA JALAN IR. H. JUANDA DAN JALAN PAHLAWAN, CIPUTAT*

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. jalan. Ketika berkendara di dalam kota, orang dapat melihat bahwa kebanyakan

BAB V PENUTUP. 5.1 Kesimpulan

ANALISA PENENTUAN FASE DAN WAKTU SIKLUS OPTIMUM PADA PERSIMPANGAN BERSINYAL ( STUDI KASUS : JL. THAMRIN JL. M.T.HARYONO JL.AIP II K.S.

BAB 1 PENDAHULUAN. simpang merupakan faktor penting dalam menentukan penanganan yang paling tepat

BAB IV ANALISIS DATA. Data simpang yang dimaksud adalah hasil survey volume simpang tiga

JURNAL ANALISA KAPASITAS DAN TINGKAT PELAYANAN RUAS JALAN H.B YASIN BERDASARKAN MKJI Oleh RAHIMA AHMAD NIM:

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA JALAN RAYA MOJOPAHIT JL. HASANUDIN JL. ERLANGGA SIDOARJO TUGAS AKHIR. Disusun Oleh:

PENGARUH PEMBALIKAN ARAH ARUS LALU LINTAS TERHADAP KINERJA SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus Simpang Nonongan Kota Surakarta)

TINJAUAN PUSTAKA. Kinerja atau tingkat pelayanan jalan menurut US-HCM adalah ukuran. Kinerja ruas jalan pada umumnya dapat dinyatakan dalam kecepatan,

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. dapat diambil beberapa kesimpulan yaitu sebagai berikut :

MANAJEMEN LALU LINTAS AKIBAT BEROPERASINYA TERMINAL PESAPEN SURABAYA

FEASIBILITY STUDY PEMBANGUNAN JALAN DARI TERMINAL MASARAN - RINGROAD BANGKALAN

di kota. Persimpangan ini memiliki ketinggian atau elevasi yang sama.

Pengurangan Antrian Kendaraan Lampu Lalu Lintas Emmalia Joseph Munasih

Pengendalian Jenis Kegiatan pada Koridor Jalan Bukit Darmo Boulevard Surabaya

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. Jalan raya merupakan salah satu sarana transportasi darat yang mempunyai

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL JL. RADEN MOHAMMAD MANGUNDIPI - JL. LINGKAR TIMUR SIDOARJO TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PENGARUH PARKIR ON-STREET TERHADAP KINERJA RUAS JALAN ARIEF RAHMAN HAKIM KOTA MALANG

ANALISA DAN KOORDINASI SINYAL JALAN DIPONEGORO SURABAYA

BAB IV PENGOLAHAN DATA DAN ANALISA

BATASAN MASALAH. Arah pergerakan lalu lintas adalah sama dengan existing. Ruas jalan, persimpangan dan jalinan yang ditinjau adalah sekitar lokasi

PRESENTASI TUGAS AKHIR

Transkripsi:

TUGAS AKHIR RC091380 KAJIAN LALU LINTAS PERSIMPANGAN TAK SEBIDANG DI BUNDARAN SATELIT SURABAYA Disusun Oleh : Adiyarta Harvian Eka Putra 3111.105.016 Dosen Pembimbing : Anak Agung Gde Kartika, ST., M.Sc. Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya 2013

Latar Belakang Surabaya sebagai salah satu kota terbesar di Indonesia mempunyai tingkat kepadatan lalu lintas yang tinggi. Salah satu titik lokasi kemacetan di Surabaya adalah persimpangan yang ada di daerah Bundaran Satelit, yaitu Jalan Mayjend Sungkono-HR.Mohammad yang merupakan kawasan perdagangan yang sangat ramai. Dari kemacetan yang sering terjadi, maka sistem pengaturan lalu lintas perlu ditinjau kembali dan kemudian perlu adanya alternatif pembenahannya.

Rumusan Masalah Derajat Kejenuhan dan Panjang Antrian di persimpangan Mayjend Sungkono-HR.Mohammad pada kondisi Eksisting. Derajat Kejenuhan di persimpangan Mayjend Sungkono- HR.Mohammad jika dibangun Underpass (alternatif penyelesaian masalah). Derajat Kejenuhan di persimpangan Mayjend Sungkono- HR.Mohammad jika dibangun Flyover/Overpass (alternatif penyelesaian masalah). Pengaturan Phase dan Cycle Time yang terbaik setelah adanya pembangunan Underpass dan Flyover/Overpass.

Tujuan Mengetahui derajat kejenuhan dan panjang antrian yang terjadi pada kondisi eksisting. Mengetahui derajat kejenuhan yang terjadi setelah pembangunan underpass. Mengetahui derajat kejenuhan yang terjadi setelah pembangunan flyover. Mendapatkan pengaturan phase dan cycle time yang terbaik bagi pemakai jalan setelah adanya pembangunan underpass dan flyover.

Metodologi Mulai Pengumpulan Data : *Data Primer *Data Sekunder Perhitungan Kinerja Lalu- Lintas: *Arus Lalu- Lintas *Kapasitas *Derajat Kejenuhan *Kualitas Lalu Lintas(simpang) - Panjang Antrian -Tundaan(delay) rata-rata Peramalan pertumbuhan arus lalu-lintas selama 20 tahun * Jumlah Kendaraan Bermotor * PDRB A

Metodologi A Perhitungan Kinerja Lalu- Lintas: *Arus Lalu- Lintas *Kapasitas *Derajat Kejenuhan *Kualitas Lalu- Lintas - Panjang Antrian - Tundaan(delay) rata-rata DS < 0,85 Ya Selesai Tidak Alternatif Penyelesaian Masalah: Rekayasa Persimpangan bersinyal dengan perubahan cycle time/ phase Pembuatan Overpass untuk mengurangi volume arus lalu-lintas Pembuatan Underpass untuk mengurangi volume arus lalu-lintas

Lokasi Studi Jalan HR.Mohammad Lokasi Bundaran Satelit Jalan Mayjend Sungkono

Identifikasi Kondisi Eksisting

Analisis Lalu Lintas Kondisi Eksisting Pada Hari Kerja (tahun 2013) No. Persimpangan Pendekat Pergerakan 1 SIMPANG 1 2 SIMPANG 2 3 SIMPANG 3 Total Volume Kapasitas Delay Q/C (smp/jam) (smp/jam) m sec LT (belok kiri) Selatan 591 1084 0.545 81 24171 RT (belok kanan) Timur ST (lurus) 2400 2240 1.071 849 408747 ST (lurus) Selatan 1937 2482 0.780 120 73101 RT (belok kanan) DS Panjang Antrian LT (belok kiri) Barat 3510 3491 1.005 331 218690 RT (belok kanan) LT (belok kiri) Utara 295 443 0.666 ST (lurus) Barat ST (lurus) 4165 2922 1.425 2190 3176179 Utara ST (lurus) 957 1040 0.920 176 61841 ST (lurus) 482 2075 0.232 31 3646 Timur 4 SIMPANG 4 RT (belok kanan) 2074 2623 0.791 165 70771 F LT (belok kiri) Selatan 959 884 1.085 RT (belok kanan) 40 261 15434 220246 LOS F E F

Analisis Lalu Lintas Kondisi Eksisting Pada Hari Weekend (tahun 2013) No. Persimpangan Pendekat Pergerakan 1 SIMPANG 1 2 SIMPANG 2 3 SIMPANG 3 Total Volume Panjang Antrian Kapasitas Delay Q/C (smp/jam) (smp/jam) m sec LT (belok kiri) Selatan 505 1084 0.466 65 20006 RT (belok kanan) Timur ST (lurus) 1612 2240 0.720 177 29722 ST (lurus) Selatan 1448 2475 0.585 80 48593 RT (belok kanan) LT (belok kiri) Barat 3030 3491 0.868 185 71485 RT (belok kanan) LT (belok kiri) Utara 141 443 ST (lurus) Barat ST (lurus) 2685 2922 0.919 279 42567 Utara ST (lurus) 679 1029 0.660 100 31665 ST (lurus) 378 2075 0.182 23 2743 Timur 4 SIMPANG 4 RT (belok kanan) 2073 2623 0.790 165 70707 D LT (belok kiri) Selatan 666 884 0.753 RT (belok kanan) DS 0.318 17 76 6537 35077 LOS C D B

Peramalan Pertumbuhan Arus Lalu Lintas Data PDRB kota Surabaya tahun 2006-2010 Tahun PDRB kota Surabaya i (%) 2006 68,817,057 2007 73,160,032 6.31 2008 77,717,874 6.23 2009 82,014,714 5.53 2010 87,828,842 7.09 Pertumbuhan rata-rata = (6,31%+6,23%+5,53%+7,09%)/4 = 6,3% Dipakai i = 6,3% per tahun untuk prediksi jumlah kendaraan pada masa yang akan datang

Analisis Lalu Lintas Prediksi Pada Hari Kerja (tahun 2033) No. Persimpangan Pendekat 1 SIMPANG 1 Pergerakan Total Volume Kapasitas Delay Q/C (smp/jam) (smp/jam) m sec Selatan LT (belok kiri) 1895 1084 1.748 2284 2697040 RT (belok kanan) Timur ST (lurus) 7171 2240 3.201 122 2840537 DS Panjang Antrian LOS F ST (lurus) Selatan 6210 2482 2.502 350 1761166 RT (belok kanan) 2 SIMPANG 2 F Barat LT (belok kiri) RT (belok kanan) 10824 3491 3.101 2743 4245303 LT (belok kiri) Utara 945 443 2.133 1327 1995309 3 SIMPANG 3 ST (lurus) F Barat ST (lurus) 10259 2922 3.511-473 4641474 Utara ST (lurus) 3071 1040 2.953-482 1126681 ST (lurus) 1544 2075 0.744 181 23253 Timur 4 SIMPANG 4 RT (belok kanan) 5913 2623 2.254-133 -179995 LT (belok kiri) Selatan 3077 884 3.481-294 1431102 RT (belok kanan) F

Analisis Lalu Lintas Kondisi Eksisting Pada Hari Weekend (tahun 2033) No. Persimpangan Pendekat 1 SIMPANG 1 2 SIMPANG 2 3 SIMPANG 3 Pergerakan Total Volume Kapasitas Delay Q/C (smp/jam) (smp/jam) m sec LT (belok kiri) Selatan 1620 1084 1.494 1545 1551768 RT (belok kanan) Timur ST (lurus) 5171 2240 2.308-464 1213059 ST (lurus) Selatan 4642 2475 RT (belok kanan) LT (belok kiri) Barat 9718 3491 RT (belok kanan) Utara LT (belok kiri) ST (lurus) 451 443 DS Panjang Antrian 1.876-236 7628723 2.784 1402 3274096 1.018 123 70101 Barat ST (lurus) 8612 2922 2.947 2017 3022378 Utara ST (lurus) 2177 1023 2.128 3362 4604313 ST (lurus) 1211 2075 0.584 112 13481 Timur 4 SIMPANG 4 RT (belok kanan) 6647 2623 2.534 2862 1745542 F LT (belok kiri) Selatan 2137 884 2.417 2554 5646888 RT (belok kanan) LOS F F F

Resume Analisis Lalu Lintas Kondisi Eksisting Analisis lalu lintas eksisting (tahun 2013) pada hari kerja DS>0,85 dan nilai level of service (LOS) F. Sedangkan pada hari weekend tingkat pelayanan simpang masih baik Analisis lalu lintas prediksi (tahun 2033) pada hari kerja dan hari weekend DS>1,00. Semua persimpangan yang ditinjau mempunyai nilai(los) F. Diperlukan adanya pembangunan infrastruktur

Pembangunan Underpass Alternatif 1

Perencanaan Pembangunan Underpass Alt. 1 Direncanakan pembangunan Underpass dari Jl. Mayjen Sungkono menuju arah Jl. HR.Muhammad Surabaya dan sebaliknya Adanya jalan baru di tengah bundaran yang menghubungkan Jl. Dukuh Kupang dengan Jalan Tol, sehingga timbulnya persimpangan baru di sebelah utara dan selatan bundaran. Detail underpass: panjang underpass 0,48 km lebarjalan3,5mperlajur lebarunderpass18,5m tipejalan4/2d.

Perencanaan Pembangunan Underpass Alt. 1 Gambar rencana underpass alternatif 1

Analisis Lalu Lintas Setelah Pembangunan Underpass Alt. 1 Simpang Utara Simpang Selatan

Analisis Lalu Lintas Setelah Pembangunan Underpass Alt. 1 Simpang McD Ruas Underpass

Pembangunan Underpass Alternatif 2

Perencanaan Pembangunan Underpass Alt. 2 Direncanakan pembangunan Underpass dari Jl. Mayjen Sungkono menuju arah Jl. HR.Muhammad Surabaya dan sebaliknya Adanya jalan baru di tengah bundaran yang menghubungkan Jl. Dukuh Kupang dengan Jalan Tol, sehingga timbulnya persimpangan baru di tengah bundaran. Detail underpass: panjang underpass 0,42 km lebarjalan3,5mperlajur lebarunderpass18,5m tipejalan4/2d.

Perencanaan Pembangunan Underpass Alt. 2 Gambar rencana underpass alternatif 2

Analisis Lalu Lintas Setelah Pembangunan Underpass Alt. 2 Simpang Tengah Bundaran- Rekayasa 1 Simpang Tengah Bundaran- Rekayasa 2

Analisis Lalu Lintas Setelah Pembangunan Underpass Alt. 2 Simpang Tengah Bundaran Rekayasa 3 Ruas Underpass

Pembangunan Flyover / Overpass

Perencanaan Pembangunan Flyover Direncanakan pembangunan Flyover dari Jl. Mayjen Sungkono menuju arah Jl. HR.Muhammad Surabaya dan sebaliknya Adanya jalan baru di tengah bundaran yang menghubungkan Jl. Dukuh Kupang dengan Jalan Tol, sehingga timbulnya persimpangan baru di sebelah utara dan selatan bundaran. Detailflyover: panjang flyover 0,48 km lebarjalan3,5mperlajur lebarflyover18,5m tipejalan4/2d.

Perencanaan Pembangunan Flyover Gambar rencana flyover

Analisis Lalu Lintas Setelah Pembangunan Flyover Simpang Utara Simpang Selatan

Analisis Lalu Lintas Setelah Pembangunan Flyover Simpang McD Ruas Underpass

Batas Pelayanan Maksimum

Batas Pelayanan Maksimum Infrastruktur Underpass Alternatif 1 Persimpangan tahun 2020(5 tahun setelah pembangunan) Ruas underpass tahun 2017(2 tahun setelah pembangunan) Underpass Alternatif 2 Persimpangan tahun 2016(1 tahun setelah pembangunan) Ruas underpass tahun 2016(1 tahun setelah pembangunan) Flyover Persimpangan tahun 2020(5 tahun setelah pembangunan) Ruas underpass tahun 2017(2 tahun setelah pembangunan)

Kesimpulan KondisiEksisting DS>1,00;LOSF Diperlukan adanya pembangunan infrastruktur, berikut hasil kajian lalu lintas setelah pembangunan: Underpass Alternatif-1: PersimpanganDS<0,85denganLOSCdanD Ruas underpass DS<0,85 Underpass Alternatif-2: Persimpangan DS<0,85 dengan LOS E Ruas underpass DS>0,85 Flyover: PersimpanganDS<0,85denganLOSCdanD Ruas underpass DS<0,85

Saran Sebaiknya dilakukan pembangunan infrastruktur underpass alternatif 1 atau flyover yang lebih optimal kinerja lalu lintasnya daripada rencana underpass alternatif 2. Dikarenakan lebih maksimal kinerja lalu lintasnya (persimpangan) hingga mencapai tahun 2020 atau lima tahun setelah pembangunan, dan ruas underpass/flyover mencapai tahun 2017 atau dua tahun setelah pembangunan

Daftar Pustaka Direktorat Jenderal Bina Marga,(1997), Manual Kapasitas Jalan Indonesia, Departemen Pekerjaan Umum, Jakarta. Tamin, O.Z.,(2000), Perencanaan dan Pemodelan Transportasi, edisi Kedua, Penerbit ITB, Bandung. Setyawan E., (2005), Tugas Akhir: Kajian Lalu Lintas di Persimpangan Jalan Raya Gubeng-Jalan Pemuda Surabaya, Surabaya. Sukirman S.,(1999), Dasar-dasar Perencanaan Geometrik Jalan, Nova, Bandung. Prastyanto, C.A., Kartika A.A.G., dan Buana C.,(2006), Modul Rekayasa Jalan Raya, Program Studi S-1 Teknik Sipil ITS, Surabaya.

S E K I A N A N D TERIMA KASIH