SRI MAWARNI A54B111009

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN METODE PEMBERIAN TUGAS SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN ALAM PADA SISWA KELAS V SDN.

PENGGUNAAN ALAT PERAGA GAMBAR DALAM UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS II SDN I BENTANGAN WONOSARI KLATEN

LIDYA ANGGRAHINI A53B111005

UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN KREATIVITAS MELALUI KEGIATAN PENCAMPURAN WARNA PADA ANAK KELOMPOK B TK AISYIYAH GONDANG TAHUN AJARAN 2013/2014

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Disusun oleh : SRI PURWANTI A53B090184

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Anak Usia Dini SRI SUMARMI A53B090201

PENGGUNAAN METODE PEMECAHAN MASALAH SISTEMATIS (SYSTEMATIC APPROACH TO PROBLEM SOLVING) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA

PENGGUNAAN ALAT PERAGA PESAWAT SEDERHANA DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V SDN I TAJI JUWIRING KLATEN

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai. derajat Sarjana S-1 Program Studi. Pendidikan Anak Usia Dini. Oleh : SUMINTEN A53B090217

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1 ENY UTAMI NIM. A54C FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN KREATIVITAS MENCIPTA BENTUK BENDA MELALUI METODE BERMAIN DENGAN BAHAN ALAM TANAH LIAT PADA ANAK KELOMPOK B TK PERTIWI

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENERAPAN STRATEGI BERPASANGAN PADA SISWA KELAS IV SDN 3 SENGON PRAMBANAN, KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA AWAL DENGAN PERMAINAN KARTU GAMBAR PADA ANAK KELAS B TAMAN KANAK-KANAK PUTRA UTAMA PGRI KLATEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENINGKATAN KEMAMPUAN FISIK MOTORIK HALUS MELALUI KEGIATAN KOLASE MENGGUNAKAN BAHAN ALAM PADA SISWA KELOMPOK B DI PGTK INTERAKTIF HARUM MULIA

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh SIWI A54E090134

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Anak Usia Dini H A R T I N I A53B090210

MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI PERMAINAN MENANGKAP BOLA MEMANTUL PADA ANAK KELOMPOK B TK ABA SAJEN I TAHUN AJARAN 2011/2012

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKN DENGAN METODE JIG SAW PADA KELAS V SEMESTER I TENTANG PERATURAN PERUNDANG UNDANGAN DI SDN 01 DOPLANG, KARANGPANDAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG PERMULAAN PERMAINAN BALOK UKUR PANJANG/ PADA TK PERTIWI JAPANAN 1 TAHUN 2011/2012 SKRIPSI. Pendidikan Anak Usia

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai DerajatSarjana S-1 Pendidikan Anak Usia Dini. Disusun Oleh. Nama : MUNARTI : A53B090131

PENINGKATAN RASA PERCAYA DIRI DALAM PEMBELAJARAN SUB TEMA AKU DAN TEMAN BARU MELALUI METODE DISKUSI KELOMPOK PADA SISWA KELAS 1 SEMESTER 1

PENINGKATAN KREATIFITAS BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN CTL PADA SISWA KELAS IV SDN GROWONG LOR 03 TAHUN 2013/2014 SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS TENTANG KENAMPAKAN ALAM DAN BUATAN DI INDONESIA DENGAN STRATEGI MAKE A MATCH KELAS V

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat. Guna Mencapai Derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS ANAK MELALUI MERONCE PADA KELOMPOK A TK AISYIYAH JOTON I JOGONALAN KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION

Oleh: RIFKA ROSYDIANA A

SKRIPSI Untuk Memenuhi sebagaian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh :

PENINGKATAN ANTUSIAS BELAJAR MEMBACA PERMULAAN MELALUI ALAT PERAGA GAMBAR PADA SISWA KELAS II SDN DURENSAWIT 01 KECAMATAN KAYEN

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG PERUBAHAN WUJUD BENDA MELALUI METODE INKUIRI BAGI SISWA KELAS IV SDN I NGEMPLAK TAHUN 2013/2014

PENINGKATAN PEMAHAMAN PENJUMLAHAN DENGAN TEKNIK MENYIMPAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA KANTONG NILAI

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh :

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Disusun Oleh: SAMSURI A54E111066

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DENGAN METODE EKSPERIMEN SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI

UPAYA MENINGKATKAN KREATIVITAS MENCIPTA BENTUK MELALUI BERMAIN PLASTISIN DI TK KARTIKA III-52 KLATEN TENGAH KABUPATEN KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S 1 UMI SUSIANI NIM. A54A100086

PENINGKATAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL MATERI PROKLAMASI KEMERDEKAAN MELALUI METODE ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 SAMBI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S 1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun oleh:

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Disusun Oleh : : SITI BADRIYAH : A 53B090252

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh Genda Widayati A54B111032

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA TIGA DIMENSI PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI 02 GLINTANG SAMBI BOYOLALI SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS MELALUI MEDIA BUBUR KERTAS PADA ANAK KELOMPOK B TK PERTIWI BEKU TAHUN AJARAN 2013/2014 SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN MELALUI METODE IMAGE STREAMING

IMPLEMENTASI PENILAIAN PORTOFOLIO (PORTOFOLIO ASSESSMENT) GURU MATA PELAJARAN IPA DI SMP NEGERI 2 BANYUDONO SKRIPSI

IIS IDA UTAMI A54F121021

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA TENTANG SIFAT-SIFAT BANGUN DATAR DENGAN MENGGUNAKAN METODE

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika.

BAMBANG ENDRA GUNAWAN A54B090090

PENGEMBANGAN KEMAMPUAN MOTORIK HALUS MELALUI PERMAINAN MERONCE PADA ANAK KELOMPOK A DI TK ISLAM ALBAB KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN KLATEN

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana S1 Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini.

UPAYA PENINGKATAN AKTIFITAS SISWA MENGGUNAKAN. METODE JIGSAW DALAM PELAJARAN PKn MATERI MEMAHAMI PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN TINGKAT PUSAT DAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

SKRIPSI. Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PERKALIAN MELALUI METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF THINK PAIR SHARE PADA PELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS 3

MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK MELALUI BIG BOOK BAGI ANAK KELOMPOK A TK PELITA BANGSA PERENG PRAMBANAN KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI IMPLEMENTASI STRATEGI JIGSAW PADA KELAS IV SDN PAKIS 01 TAYU PATI TAHUN 2012/2013 SKRIPSI

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR BAHASA INDONESIA MELALUI PENERAPAN METODE ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS IV SDN KAYEN 01 PATI TAHUN 2013

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF ANAK MELALUI KEGIATAN BERMAIN BALOK ANAK KELOMPOK A DI TK AISYIYAH 1 SRAGEN TAHUN 2013 / 2014

PENINGKATAN KEBERANIAN BERBICARA DAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN ROLE PLAYING SISWA KELAS V

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini PG PAUD.

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI PENERAPAN STRATEGI ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KEBONHARJO KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S 1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh : SRI MULYANI NIM A.

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SCRAMBLE SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN DAYA INGAT MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 9 SRAGEN

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh: Pujowati A54E131028

( PTK di kelas IV SDN 2 Kranggan Polanharjo Klaten Th 2012 / 2013)

(Penelitian Tindakan Kelas) SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Anak Usia Dini.

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Untuk memenuhi

KELAS IV. Skripsi. Sarjana S-1

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SIFAT KOMUTATIF PENJUMLAHAN PERKALIAN BILANGAN BULAT DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI INQUIRY PADA SISWA KELAS V DI SDN 2 BRAJAN

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Anak Usia Dini. Disusun Oleh: R I Y A N T I A 53B090088

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI METODE MAKE A MATCH PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 KEDEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENERAPAN METODE MATRIKS INGATAN SEBAGAI USAHA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI PADA PESERTA DIDIK KELAS

PENINGKATAN PEMAHAMAN MENGHITUNG PERKALIAN DENGAN MEDIA BENDA-BENDA TERDEKAT PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 KRANGGAN TAHUN AJARAN 2013/2014

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE CARD SHORT KELAS IV B SD IT ABU BAKAR ASH SHIDIQ KEC. MARGOREJO KAB. PATI TAHUN 2013 SKRIPSI

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENYUSUN PARAGRAF MELALUI STRATEGI PICTURE AND PICTURE

PENINGKATAN ANTUSIAS BELAJAR PKn KEBEBASAN BERORGANISASI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN STAD PADA SISWA KELAS 5 SEMESTER 1 SD NEGERI KEBOWAN

PENGEMBANGAN TANGGUNG JAWAB MELALUI METODE PEMBERIAN TUGAS PADA ANAK KELOMPOK B TK PERTIWI WANGLU TRUCUK KLATEN TAHUN 2012/2013

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN TANGGUNG JAWAB ANAK MELALUI BERMAIN KOOPERATIF DI BA AISYIYAH KARANG DELANGGU KLATEN TAHUN AJARAN 2012/2013 SKRIPSI

PENERAPAN METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA

UPAYA MENINGKATKAN KREATIVITAS ANAK MELALUI METODE MENGGAMBAR BEBAS PADA ANAK KELOMPOK B DI TK TELADAN PPI SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA

Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Untuk memenuhi

PENERAPAN METODE CIRC DALAM PENINGKATAN KEMAMPUAN MENEMUKAN GAGASAN UTAMA DALAM WACANA PADA SISWA KELAS VII A SMP NU SURUH KABUPATEN SEMARANG

SUGIYONO NIM : A 54B111040

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011

SKRIPSI UPAYA MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI TEAM GAMES TURNAMENT (TGT) PADA SISWA KELAS III SDN GROGOLSARI TAHUN 2014

PADA SISWA KELAS 1 SD NEGERI PAKIS TAHUN

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARASI MELALUI METODE JOURNALIST S QUESTIONS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI I DELANGGU

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai Derajat Sarjana S-1. Oleh: BETTY FITRIA DEWI A

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat. Sarjana S-1. Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, dan Daerah.

Transkripsi:

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SUMBER ENERGI PANAS DAN BUNYI MELALUI METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI WONOSARI 1 TRUCUK KLATEN TAHUN AJARAN 2013/2014 SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh: SRI MAWARNI A54B111009 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

HALAMAN PERSETUJUAN PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SUMBER ENERGI PANAS DAN BUNYI MELALUI METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI WONOSARI 1 TRUCUK KLATEN TAHUN AJARAN 2013/2014 Yang dipersiapkan dan disusun oleh : SRI MAWARNI A54B111009 Telah disetujui oleh Pembimbing untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi S-1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta Pembimbing Drs. Sofyan Anif, M. Si. NIK. 547 Tanggal Persetujuan: 21 Juni 2014 ii

PERNYATAAN Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya. Surakarta, 21 Juni 2014 Sri Mawarni A54B111009 iv

MOTTO Allah senantiasa akan meninggikan orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat (QS. Al Mujadaalah: 11) Sesungguhnya ilmu itu akan mengangkat derajat pemiliknya di dunia dan akherat. Bukan karena kekuasaan, harta, dan bukan pula selainnya. Dan ilmu juga itu menambah kemuliaan bahkan bisa mengangkat derajat seorang hamba sahaya menjadi mulia. v

PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan kepada: 1. Ayahanda tercinta, ibunda tersayang yang tak pernah lelah memberikan doa restunya, serta kakak dan abang yang juga selalu mendoakan keberhasilaan peneliti. 2. Suami tercinta yang selalu siap memberikan dukungan selama proses penulisan karya ilmiah ini dan juga cahaya hidup yang selalu menghibur peneliti selama penulisan karya ilmiah ini, buah hati yang tak ternilai harganya, selalu menjadi motivasi bagi peneliti. 3. Almameterku Universitas Muhammadiyah Surakarta tempatku menuntut ilmu. vi

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Penulisan skripsi ini ditujukan untuk memenuhi syarat mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Skripsi ini berjudul: Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar IPA Materi Sumber Energi Panas dan Bunyi Melalui Metode Eksperimen pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 Trucuk Klaten Tahun Ajaran 2013/2014. Dalam melaksanakan penelitian di lapangan maupun dalam pembuatan laporan banyak sekali masukan-masukan yang peneliti peroleh. Semuanya merupakan masukan yang sangat berharga yang sangat membantu dalam proses penulisan karya ilmiah ini. Ucapan terima kasih yang setinggi-tingginya disampaikan kepada: 1. Prof. Dr. Harun Djoko Prayitno, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Drs. H. Sutan Syahrir Zabda, M.Hum, Pengelola Program Studi PGSD/PGPAUD SKGJ Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Drs. Sofyan Anif, M. Si. Pembimbing dengan penuh kesabaran dan ketulusannya telah banyak disita waktunya selama membimbing penulisan vii

karya ilmiah ini. Masukan yang sangat berharga peneliti terima sehingga mampu untuk menyelesaikan karya ilmiah ini. 4. Djaswandi, S.H, penyelenggara yang telah memberikan informasi dalam pembelajaran dan memberikan pengarahan motivasi kepada penulis selama penyusunan dalam penyelesaian skripsi ini. 5. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Dengan segala keterbatasan dan kekurangan penulis mempersembahkan skripsi ini. Skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu penulis mohon maaf jika masih banyak kekurangan. Kesempurnaan hanyalah milik Allah dan kekurangan ada pada peneliti. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, 21 Juni 2014 Penulis, Sri Mawarni A54B111009 viii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... i ii iii iv v vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAK... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 6 C. Pembatasan Masalah... 7 D. Perumusan Masalah... 7 E. Tujuan Penelitian... 7 F. Manfaat Penelitian... 8 ix

BAB II LANDASAN TEORI... 9 A. Kajian Teori... 9 1. Tinjauan tentang Motivasi... 9 2. Tinjauan tentang Hasil Belajar... 13 3. Tinjauan tentang Metode Eksperimen... 15 4. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam di Sekolah Dasar... 18 B. Kajian Penelitian yang Relevan... 22 C. Kerangka Berpikir... 24 D. Hipotesis Tindakan... 26 BAB III METODE PENELITIAN... 27 A. Setting Penelitian... 27 B. Subjek Penelitian... 27 C. Prosedur Penelitian... 28 D. Jenis Data... 30 E. Metode Pengumpulan Data... 31 F. Instrumen Penelitian... 32 G. Validitas Data... 37 H. Teknik Analisis Data... 37 I. Indikator Pencapaian... 39 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 40 A. Deskripsi Latar Penelitian... 40 B. Refleksi Awal... 46 C. Deskripsi Penelitian Siklus... 49 x

Siklus I... 49 1. Perencanaan... 49 2. Pelaksanaan... 49 3. Observasi... 54 4. Refleksi... 59 Siklus II... 60 1. Perencanaan... 60 2. Pelaksanaan... 60 3. Observasi... 64 4. Refleksi... 68 D. Pembahasan... 69 E. Keterbatasan Penelitian... 74 BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN... 76 A. Kesimpulan... 76 B. Implikasi... 77 C. Saran... 78 DAFTAR PUSTAKA... 79 LAMPIRAN xi

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 1. Observasi Penerapan Metode Eksperimen... 33 Tabel 2. Observasi Pengukuran Motivasi Siswa... 35 Tabel 3. Kriteria Pencapaian Hasil Belajar Siswa... 38 Tabel 4. Keadan Buku Perpustakaan dan Alat Peraga... 44 Tabel 5. Daftar Guru Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 Tahun Ajaran 2013/2014... 45 Tabel 6. Daftar Siswa Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 Tahun Ajaran 2013/2014... 45 Tabel 7. Hasil Observasi Pengukuran Motivasi Siswa pada Kondisi Awal... 46 Tabel 8. Daftar Nilai Pra Siklus... 47 Tabel 9. Hasil Observasi Pengukuran Motivasi Siswa pada Siklus 1... 54 Tabel 10. Hasil Observasi Penerapan Metode Eksperimen Siklus 1... 56 Tabel 11. Daftar Nilai Siklus 1... 57 Tabel 12. Hasil Observasi Pengukuran Motivasi Siswa pada Siklus 2... 64 Tabel 13. Hasil Observasi Penerapan Metode Eksperimen pada Siklus 2... 65 Tabel 14. Daftar Nilai Siklus 2... 67 Tabel 15. Perbandingan Motivasi Belajar Siswa... 70 Tabel 16. Perbandingan Ketuntasan tiap Siklus... 72 xii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1. Skema Kerangka Berpikir Penelitian... 25 Gambar 2. Desain Penelitian Tindakan... 28 Gambar 3. Bagan Struktur Organisasi Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1... 42 Gambar 4. Diagram Ketuntasan Kondisi Awal... 49 Gambar 5. Diagram Motivasi Siswa pada Siklus 1... 55 Gambar 6. Diagram Ketuntasan Siklus 1... 58 Gambar 7. Diagram Motivasi Siswa pada Siklus 2... 65 Gambar 8. Diagram Ketuntasan Siklus 2... 68 Gambar 9. Perbandingan Motivasi Belajar Siswa... 70 Gambar 10. Perbandingan Ketuntasan tiap Siklus... 73 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Daftar Nama Siswa Kelas IV SD Negeri Wonosari 1 Tahun Ajaran 2013/2014... 81 Lampiran 2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pra Siklus... 82 Lampiran 3. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus 1... 86 Lampiran 4. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus 2... 93 Lampiran 5. Lembar Observasi Pengukuran Motivasi Siswa... 99 Lampiran 6. Lembar Observasi Penerapan Metode Eksperimen... 102 Lampiran 7. Daftar Nilai... 106 Lampiran 8. Foto Kegiatan... 109 Lampiran 9. Surat-surat... 112 xiv

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SUMBER ENERGI PANAS DAN BUNYI MELALUI METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI WONOSARI 1 TRUCUK KLATEN TAHUN AJARAN 2013/2014 Sri Mawarni, A54B111009, Progam Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013, xv + 117 halaman. (termasuk lampiran) Abstrak Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam sangat berperan dalam proses pendidikan dan juga perkembangan teknologi yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Untuk itu sudah menjadi tugas guru dalam mengelola proses belajar mengajar adalah memilih metode pembelajaran yang sesuai, agar pembelajaran lebih menarik dan bermakna. Penerapan metode eksperimen sebagai salah satu alternatif pembelajaran yang bermakna yang bermuara pada pembelajaran yang aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPA materi sumber energi panas dan bunyi melalui metode eksperimen pada siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 Tahun Ajaran 2013/2014. Subjek penelitian ditetapkan siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 kecamatan Trucuk, kabupaten Klaten Tahun Ajaran 2013/2014, dengan jumlah siswa 27 siswa terdiri dari 21 siswa laki-laki dan 6 siswa perempuan. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus dengan lima pertemuan. Tiap siklus ada empat tahap yaitu perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini melalui tes, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan analisis interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada kondisi awal motivasi belajar yang bagus hanya 49,81% sedangkan hasil pra siklus siswa yang mencapai KKM sebesar 70 hanya 7 siswa (25,93%). Setelah dilakukan perbaikan pada siklus 1 motivasi siswa menjadi sebesar 73,70% dengan hasil belajar ada 18 siswa (66,67%) yang mencapai KKM. Pada siklus 2 motivasi belajar siswa sebesar 90,93% dengan hasil belajar ada 25 siswa (92,59%) yang mencapai KKM. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode eksperimen dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPA materi sumber energi panas dan bunyi pada siswa kelas IV Sekolah Dasar Negeri Wonosari 1 Trucuk Klaten Tahun Ajaran 2013/2014 adalah benar/diterima. Kata kunci: Motivasi dan hasil belajar, eksperimen, IPA Surakarta, 25 Juni 2014 Penulis, xv