BAB 4 PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING. 4.1 Membangun Hubungan Interface dengan Pelanggan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. 4.1 Tahap 4 : Merancang Hubungan Antar Muka Dengan Pelanggan

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM PEMASARAN BERBASIS WEB. 4.1 Tahap keempat : Membuat interface konsumen

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. 4.1 Langkah Keempat : Membuat Hubungan Antar Muka ( Interface) dengan

BAB 4 RANCANGAN DAN APLIKASI

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. kritis dalam aplikasi e-marketing. Frenz berpedoman 7C framework dalam

BAB 4 PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING

BAB 4 PERANCANGAN E-MARKETING YANG DIUSULKAN. 4.1 Crafting the Customer Interface (Merancang hubungan antar muka

BAB 4 PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING. 4.1 Tahap 4 : Membangun Hubungan Antar Muka Dengan Pelanggan

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. Dalam aplikasi e-marketing, perancangan layer (user interface) merupakan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

4.2 Tahap Lima: Designing the Marketing Program. Tabel 4.1 Marketspace Matrix

BAB 4. Perancangan Website. dua kali hanya mengadalkan toko saja dari situ pembuatan web dibuat dari memulai

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 RANCANGAN S IS TEM YANG D IUS ULKAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN

BAB IV IMPLEMENTASI 4.1 IMPLEMENTASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. solusi dalam memecahkan permasalahan yang dihadapi oleh pihak PT. Cahaya Baru

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

PROSEDUR PROGRAM. Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi basis data penjualan, pembelian

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. lingkungan implementasi, pengkodean, dan interface dari aplikasi sistem tersebut.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM. Pada tahap ini akan dibahas rancangan interface pada website e-promotion Team Rancangan Interface untuk Konsumen

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN PROGRAM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam mengimplementasikan sistem yang dijalankan, maka diperlukan beberapa

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

tersalurkan melalui komunitas yang disediakan.

BAB IV IMPLEMENTASI 4.1 IMPLEMENTASI

4.3 Tahap 5 : Merancang Program Pemasaran (Designing the Marketing Program) terkombinasi agar dapat menggerakkan target pelanggan. Brosur.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam merancang dan membangun sistem penjualan online ini ada

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. mencoba semua fitur masing masing tingkatan pengguna. Untuk melakukan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. memiliki alur kerja saat pembeli sparepart yaitu dari pelanggan datang yang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV PERANCANGAN DAN PEMBAHASAN Crafting the Customer Interface ( membangun hubungan antarmuka

BAB 4 PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING. perusahaan. Pertemuan tatap muka dalam lingkungan tradisional telah digantikan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV. Perancangan Sistem E-Marketing

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. harus dijalankan diantaranya adalah: hal-hal yang harus dipersiapkan adalah sebagai berikut:

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM. 4.1 Identifikasi fitur-fitur kebutuhan pelanggan

Bab 4 PERANCANGAN E-MARKETING. 4.1 Tahap Perancangan Internet Marketing pada Seven Stages of Internet

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Setelah melakukan tahap analisis dan perancangan sistem selesai di

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. lunak dan personil yang dibutuhkan serta jadwal implementasi sistem tersebut.

BAB 5 PERANCANGAN SISTEM INTERNET MARKETING. 5.1 Tahap Keempat: Merancang Antarmuka Pelanggan

Gambar 4.38 Tampilan Layar Staff. menampilkan daftar perusahaan staff yang sudah tercatat atau

BAB III PERANCANGAN SISTEM

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN

Tampilan Layar Admin Manajemen Kontak Kami, digunakan untuk menambah,

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Gambar 4.30 Tampilan Layar Merchandise. dengan merek jual grup musik samsons seperti t-shirt, sticker, jaket, dan produk yang

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK. representatif dan menyeluruh terhadap permasalahan yang diambil, maka

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN. (user) dan fungsinya, diagram alir sistem, perancangan basis data,

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM 1.1 Alat dan Bahan Alat

UserName. Password. Footer

BAB IV IMPLEMENTASI. dan perancangan selesai dilakukan. Pada sub bab ini akan dijelaskan implementasi

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN. Berdasarkan hasil survey yang dilakukan pada saat kerja praktek di Total

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN

BAB IV PEMBAHASAN. grafik dengan menggunakan diagram relasi entitas (ERD). Diagaram relasi entitas

BAB IV HASIL RANCANGAN Hardware 1. Processor : Intel Dual Core CPU 2.0GHz 2. Memory (RAM) : 1 GB 3. Hardisk : 80 GB

BAB 4 IMPLEMENTASI. dirancang, spesifikasi perangkat lunak (software) dan perangkat keras (hardware) yang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN. Berdasarkan hasil survey yang dilakukan pada saat kerja praktek di CV.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat keras yang dibutuhkan untuk menjalankan aplikasi web berbasiskan sistem

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Kebutuhan Pengembangan Sistem. mengembangkan sistem pemesanan berbasis web ini terdiri atas kebutuhan

Tutorial penggunaan CMS / Application By. Steph/IT/04/2010

Hal LANDASAN TEORI

Bab 4 Implementasi dan Evaluasi

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan / Program Studi Sistem Informasi. Skripsi Sarjana Komputer. Semester Genap Tahun 2007 / 2008

BAB IV DESKRIPSI KERJA PRAKTEK 1. Berdasarkan hasil survey yang dilakukan pada saat kerja praktek di PT

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III. PERANCANGAN SISTEM

c. Rancangan Menu News

5 BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Transkripsi:

BAB 4 PERANCANGAN APLIKASI E-MARKETING 4.1 Membangun Hubungan Interface dengan Pelanggan Hubungan interface dengan pelanggan salah satu faktor penting yang harus diperhatikan oleh setiap perusahaan dalam merancang sebuah website, karena hal tersebut akan mempengaruhi pengalaman seorang pelanggan ketika mengunjungi sebuah website. Perancangan hubungan antarmuka dengan pelanggan yang terdiri dari 7 tahap yang didasarkan pada kerangka 7C. Pada kerangka ini terdapat beberapa kriteria yang harus dipenuhi di dalam sebuah website, antara lain : 4.1.1 Context Tampilan website PT. Navin Global Perkasa memperhatikan dua dimensi penting dalam merancang web, yaitu dimensi estetika dan fungsional. Dimensi Estetika Secara umum, latar belakang website PT. Navin Global Perkasa menggunakan warna biru dan putih. Warna ini berhubungan dengan logo dan cat dinding bangunan perusahaan tersebut. Jenis font yang digunakan dalam website ini adalah Arial karena jenis font ini mudah dibaca, jelas, dan tidak kaku. Warna tulisan pada website PT. Navin Global Perkasa menggunakan warna hitam. Warna hitam merupakan warna yang mudah dibaca dan tidak menyakitkan mata. Di dalam website ini juga ditampilkan beberapa macam gambar produk yang ditawarkan dari PT. Navin Global Perkasa. Dimensi Fungsional Website PT. Navin Global Perkasa dapat diakses oleh siapa saja. Di website PT. Navin Global Perkasa terdiri dari 3 bagian, yaitu : Bagian atas, bagian kiri, dan bagian bawah. Bagian atas sebagai header logo menampilkan nama perusahaan dan logo perusahaan. Bagian kiri menampilkan Produk yang ditawarkan perusahan. Bagian tengah 70

71 menampilkan live chat dan isi dari menu menu page pada website, yaitu Home, About us, How to buy, dan Contact us. Bagian bawah menunjukkan footer yang berisi hak cipta website dan alamat PT Navin Global Perkasa. 4.1.2 Content Empat dimensi utama yang terdapat dalam content, yaitu : Offering Mix Offering mix pada website PT. Navin Global Perkasa berisikan tentang informasi mengenai perusahaan, produk - produk yang ditawarkan. Informasi mengenai perusahaan dapat dilihat pada menu About Us. Di dalam menu "About Us" terdapat sejarah PT. Navin Global Perkasa. Sedangkan, di dalam menu Hubungi Kami terdapat alamat dan nomor telepon yang dapat dihubungi oleh pelanggan. Informasi mengenai produkproduk yang ditawarkan oleh PT. Navin Global Perkasa dapat dilihat pada siderbar sebelah kiri website. Setiap produk dilengkapi oleh gambar dan detail. Di dalam website ini juga terdapat menu How to buy yang dikategorikan ke dalam cara pemesanan, pengiriman, dan pembayaran. Menu How to buy ini dapat menginformasikan kepada pelanggan mengenai tata cara dalam memesan barang. Appeal Mix Appeal mix yang dilakukan oleh PT. Navin Global Perkasa adalah dengan cara menampilkan produk-produk yang ditawarkan. Hal ini berguna untuk mempengaruhi pelanggan untuk membeli produk tersebut. Multimedia Mix Multimedia yang digunakan pada website PT. Navin Global Perkasa adalah text dan gambar. Text menggunakan text yang enak dilihat pengunjung dan gambar menggunakan gambar dengan kualitas yang bagus.

72 Content Type Content pada website PT. Navin Global Perkasa berfokus pada pemberian informasi mengenai produk dan perusahaan yang dibutuhkan oleh pelanggan. Dan informasi tersebut akan selalu di update sehingga pelanggan selalu mendapatkan informasi yang terbaru. 4.1.3 Community Pada website PT. Navin Global Perkasa terdapat fasilitas live chat. Fasilitas ini dapat mempermudah bagi pelanggan untuk berinteraksi langsung dengan pihak perusahaan. Selain itu, di dalam website PT. Navin Global Perkasa juga terdapat fasilitas hubungi kami. Fasilitas ini merupakan wadah bagi pelanggan untuk bertanya mengenai masalah yang dihadapi saat mengakses website PT. Navin Global Perkasa dan memberikan saran atau kritik mengenai tampilan website serta pelayanan yang diberikan oleh PT. Navin Global Perkasa selama ini. Pelanggan tidak perlu melakukan registrasi terlebih dahulu untuk menggunakan kedua fasilitas tersebut. 4.1.4 Customization Customization pada website ini hanya dapat dilakukan pada halaman admin oleh seorang administrator. Dalam hal ini, pengunjung tidak diberi hak untuk mengubah tampilan website PT. Navin Global. Seluruh kostumisasi hanya dapat dilakukan oleh pihak perusahaan. 4.1.5 Communication Komunikasi pada website PT. Navin Global Perkasa menggunakan 2 komunikasi yaitu : Broadcast (komunikasi satu arah) Pada website PT. Navin Global Perkasa terdapat live chat untuk memberikan informasi kepada pelanggan mengenai produk-produk yang akan dibeli pelanggan dan terdapat kolom best price produk yang akan ditawarkan PT. Navin Global Perkasa.

73 Interactive (komunikasi dua arah) Pada website PT. Navin Global Perkasa juga terdapat komunikasi 2 arah yaitu melalui fitur contact us yang digunakan perusahaan untuk menanyakan masalah-masalah ataupun informasi yang tidak jelas. 4.1.6 Connection Didalam website PT. Navin Global Perkasa terdapat link yang saling berhubungan satu sama lain seperti facebook.com untuk mencari informasi mengenai PT. Navin Global Perkasa. 4.1.7 Commerce Website PT. Navin Global Perkasa tidak dapat melayani pemesanan produk secara online, karena setiap produk yang ditawarkan harus melalui tahap negosiasi dengan marketing staff perusahaan PT. Navin Global Perkasa.

74 LOGO PERUSAHAAN HEADER DAN NAMA PERUSAHAAN HOME ABOUT US HOW TO BUY CONTACT US KONTENT BEST PRICE TOTAL VISITOR FOOTER Gambar 4.1 Halaman Home Pada halaman ini pengguna dapat melihat beberapa kategori produk dari PT Navin Global Perkasa dan banner yang berisi tentang best price suatu product yang sedang berlangsung.

75 LOGO PERUSAHAAN HEADER DAN NAMA PERUSAHAAN HOME ABOUT US HOW TO BUY CONTACT US PROFIL PERUSAHAAN BEST PRICE TOTAL VISITOR FOOTER Gambar 4.2 Halaman About Us Pada halaman ini pengguna dapat melihat sejarah perusahaan PT. Navin Global Perkasa dan gambaran umum mengenai PT. Navin Global Perkasa. Dengan adanya halaman ini pengguna dapat lebih mengenal PT. Navin Global Perkasa.

76 LOGO PERUSAHAAN HEADER DAN NAMA PERUSAHAAN HOME ABOUT US HOW TO BUY CONTACT US HOW TO BUY BEST PRICE TOTAL VISITOR FOOTER Gambar 4.3 Halaman How To Buy Pada halaman ini berisi beberapa ketentuan yang harus diperhatikan jika pengguna melakukan pemesanan. Pada halaman ini pengguna akan mendapatkan informasi secara detail dan jelas.

77 LOGO PERUSAHAAN HEADER DAN NAMA PERUSAHAAN HOME ABOUT US HOW TO BUY CONTACT US CONTACT US BEST PRICE TOTAL VISITOR FOOTER Gambar 4.4 Halaman Contact Us Pada halaman ini pengguna dapat meninggalkan pesan jika ada keluhan, saran dan kritik yang nantinya akan di balas oleh administrator ke email pengguna serta pelanggan dapat menghubungi PT Navin Global Perkasa.

78 LOGO PERUSAHAAN HEADER DAN NAMA PERUSAHAAN HOME ABOUT US HOW TO BUY CONTACT US BEST PRICE TOTAL VISITOR FOOTER Gambar 4.5 Halaman Kategori Detail Produk Halaman ini berisi kategori detail dari produk yang ditawarkan. Pada halaman ini pengguna dapat memilih produk atau mencari informasi spesifikasi produk secara detail.

79 Rancangan Back End : Logo Perusahaan Web Admin Please enter your login information Login Password Sign in FOOTER Gambar 4.6 Halaman Login Administrator

80 LOGO PERUSAHAAN ADMIN MENU CATEGORY LIST ADD NEW LOG OUT CONTENT Gambar 4.7 Halaman Menu Admin

81 Logo Perusahaan ADMIN MENU P.CATEGORY P.LIST A.N LOG OUT Product Category 1. 6. 2. 7. 3. 4. 5. Update Category Gambar 4.8 Halaman Update Category

82 LOGO PERUSAHAAN Admin Menu Product Category Product List Add New Product Log out LIST NO CATEGORY PRICE EDIT DELETE \ Gambar 4.9 Halaman Product List

83 LOGO PERUSAHAAN ADMIN MENU P.CATEGORY P.LIST A.N LOG OUT EDIT Product Name : Category : Description : Price : Image : browse Update Product details Gambar 4.10 Halaman Edit Product

84 LOGO PERUSAHAAN ADMIN MENU P.CATEGORY P.LIST A.N LOG OUT ADD NEW Product Name : Category : Description : Price : Image : browse ADD Gambar 4.11 Halaman Add New Product

85 4.2 Merancang Program Pemasaran 4.2.1 Building Customer Relationship Di dalam PT. Navin Global Perkasa harus memiliki kemampuan untuk membangun hubungan baik antara perusahaan dengan pelanggan. Ada 4 tahap dalam membangun hubungan baik dengan pelanggan, diantaranya : 1. Awareness Pada tahap ini, dimana perusahaan memberikan informasi mengenai produk produk yang ditawarkan oleh perusahaan agar pelanggan mengunjungi website tersebut dan tertarik pada produk produk yang ditawarkan oleh perusahaan. Adapun strategi yang dilakukan oleh perusahaan, diantaranya : Strategi offline : - Mencantumkan alamat website PT. Navin Global Perkasa pada setiap kartu nama dan brosur dengan tujuan agar pelanggan mengetahui keberadaan website tersebut. - Memberikan informasi tentang keberadaan website PT. Navin Global Perkasa dari mulut ke mulut (word-of-mouth). Strategi online : - Menggunakan nama website yang mudah di ingat, yaitu www.navinglobal.com yang sesuai dengan singkatan dari nama perusahaan dan brand produk utama dari perusahaan. - Logo yang akan digunakan dalam website sesuai dengan logo perusahaan PT. Navin Global Perkasa yang selama ini dikenal. - Alamat website juga akan didaftarkan pada search engine, seperti www.google.co.id. Karena kebanyakan dari pelanggan mencari informasi melalui search engine.

86 2. Exploration Untuk mengetahui rasa keingintahuan pelanggan terhadap produk yang ditawarkan, maka website yang akan digunakan oleh pelanggan, yaitu pelanggan dapat melakukan komunikasi dengan perusahaan misalnya melakukan pemesanan. Untuk memfasilitasi hal tersebut, ada beberapa fitur yang dapat dimanfaatkan oleh pelanggan di dalam website tersebut, diantaranya : Fitur Live Chat Dimana fitur ini dapat digunakan untuk mempermudah pelanggan untuk berinteraksi langsung dengan pihak perusahaan. Sehingga pelanggan tidak perlu melakukan login terlebih dahulu untuk menggunakan fasilitas ini. Fitur Pemesanan Fitur ini dapat memberikan kemudahan bagi pelanggan dalam memesan suatu produk. Pelanggan dapat melihat jenis bahan baku produk yang digunakan dan menghubungi PT Navin Global Perkasa untuk pemesanan dan pengiriman barang. Fasilitas Hubungi Kami Fasilitas ini dapat digunakan oleh pelanggan untuk bertanya mengenai masalah-masalah yang dihadapi saat mengakses website PT. Navin Global Perkasa. Selain itu, pelanggan juga dapat memberikan saran atau kritik mengenai tampilan website serta pelayanan yang diberikan PT. Navin Global selama ini. 3. Commitment Pada tahap ini, website PT. Navin Global akan selalu berusaha memberikan pelayanan yang terbaik bagi para pelanggan dengan menyediakan e-marketing yang bermanfaat. Website ini juga harus mudah

87 untuk diakses serta memberikan informasi produk yang up-to-date sehingga dapat membangun komitmen pelanggan terhadap perusahaan. 4. Dissolution Pada tahap ini, pelanggan dapat memutuskan hubungan dengan perusahaan dengan cara berhenti mengunjungi website tersebut. Misalnya, produk produk yang ditawarkan tidak sesuai lagi dengan kebutuhan pelanggan sehingga pelanggan telah menemukan produk lain yang lebih sesuai dengan keinginannya atau prosedur pemesanan yang dibuat perusahaan menjadi dipersulit. Selain itu, pihak perusahaan juga dapat memutuskan hubungan dengan pelanggan. Misalnya, pengunjung yang hanya mencoba memasukkan pesanan secara asal, lalu pengunjung tersebut akan di block hak aksesnya. 4.2.2 Marketspace Matrix Dari segi marketing mix, dapat ditentukan strategi strategi untuk menghasilkan awareness, exploration, commitment, dan dissolution. Berikut strategi pada masing masing komponen dalam internet marketing mix, yaitu: Awareness Exploration Commitment Dissolution Product Adanya produk Menyediakan indormasi Informasi produk dan Informasi dengan informasi produk tanpa pelanggan brosur produk yang produk tidak produk dan gambar harus login terlebih selalu up-to-date. diupdate- produk yang jelas dahulu. update. sesuai dan detail. Pricing Memberikan Memberikan informasi Harga yang lebih up to Kurs dolar penawaran harga best price date secara berkala yang selalu yang lebih murah berubah

88 Communication Mencantumkan Adanya halaman Menanggapi user atau Pelanggan alamat website pada Contact Us agar pelanggan dengan memesan brosur-brosur. pelanggan dapat responsif. barang Menggunakan social berkomunikasi dengan dengan tidak media seperti perusahaan. serius facebook dan twitter Awareness Exploration Commitment Dissolution Community Adanya fitur social Aktif didalam Melayani berbagai Jaringan media seperti mengakses dan pertanyaan dari para intternet yang Facebook mengelola social media customer kurang perusahaan. memadai Distribution Pengantaran barang menggunakan kurir sendiri sehingga Adanya free/gratis biaya kirim dengan ketentuan yang berlaku Mengantarkan barang pesanan pelanggan sesuai dengan alamat yang telah ditentukan Kurir yang terbatas dibandingkan lebih terpecaya pesanan barang Branding Logo yang digunakan pada website sesuai dengan logo perusahaan yang selama ini dikenal. Logo yang digunakan simple yang menggambarkan perusahaan Logo dari awal perusahaan didirikan sampe sekarang tidak mengalami perubahan Banyaknya pelanggan yang belum menegenal logo perusahaan Tabel 4.1 Market Place Mix

89 4.3 Meningkatkan Informasi Pelanggan Melalui Teknologi 4.3.1 Penelitian Pemasaran Penelitian pemasaran dilakukan untuk mengevaluasi kebutuhan pasar dan strategi pasar yang harus digunakan oleh perusahaan agar perusahaan tersebut dapat mengembangkan pasar. Penelitian pemasaran secara online yang dilakukan oleh PT. Navin Global melalui customer service, halaman hubungi kami, dan masukan masukan dari pelanggan yang dapat dijadikan sebagai bahan penelitian pemasaran. Dengan demikian, maka PT. Navin Global Perkasa dapat melakukan penelitian pemasaran secara online untuk dapat mengetahui keinginan pelanggan. 4.3.2 Database E-Marketing PT. Navin Global Perkasa akan mengumpulkan data pelanggan ketika pelanggan melakukan pemesanan dengan menghubungi perusahaan yang mana data data yang telah dikumpulkan akan disimpan di dalam database perusahaan. Data tersebut akan di analisa sesuai dengan kebutuhan sebelum digunakan, setelah data dianalisa data tersebut akan digunakan sebagai dasar dalam pengambilan keputusan perusahaan untuk menetukan strategi pemasaran berikutnya. 4.3.3 Perancangan Database Berikut ini adalah database yang digunakan oleh website PT. Navin Global Perkasa :

90 Field Type Length Keterangan ID_admin(Primary Key) int - Untuk kode admin Username Varchar 20 Username admin Password Varchar 20 Password admin Admin_name Varchar 20 Nama admin Create_date Date - Tanggal admin didaftarkan Tabel 4.2 Table Admin Field Type Length Keterangan ID_category(Primary Varchar 5 Untuk kode kategori Key) Category Varchar 30 Nama kategori Name Varchar 50 Untuk update nama kategori Create_admin Varchar 10 Nama admin yang menginput kategori Update_Admin Varchar 10 Nama admin yang merubah kategori Tabel 4.3 Table Category Field Type Length Keterangan ID_Product(Primary Key) Varchar 5 Untuk kode produk ID_Category(foreign key) Varchar 5 Kode kategori produk Product_name Varchar 50 Gambar dari brand Product_image Varchar 50 Gambar dari produk Product_price int - Harga dari produk Product_description Varchar 500 Keterangan dari produk

91 Tabel 4.4 Table Product 4.3.4 Desain Interface Admin Kami memberikan kemudahan bagi admin bila ingin melakukan perubahan terhadap content dari website dengan menyediakan berbagai fasilitas untuk melakukan perubahan secara mudah. Barikut tampilan dari halaman administrator : Gambar 4.12 Halaman Login Admin

Gambar 4.13 Halaman Beranda Admin/ Menu Admin 92

Gambar 4.14 Halaman Update Category 93

Gambar 4.15 Halaman Product List 94

Gambar 4.16 Halaman Edit Product 95

Gambar 4.17 Halaman Add New Product 96

97 4.3.5 Spesifikasi Sistem Spesifikasi minimun dari server yang diperlukan untuk menjalankan website PT. Navin Global Perkasa yaitu : Hardware: - Intel CORE2DUO 2GHz - Standart Memory 1 GB DDR3 - Hard Drive 500 GB serial ATA - Ethernet/LAN Card - Network Speed 10 / 100 Mbps - Optical Drive DVD ± RW Software: - Driver pendukung Hardware - Mozilla Firefox - XAMPP versi 1.7.7 - Java 6 - PHP versi 5.3.8 - PhpMyAdmin versi 3.4.5 - Apache versi 2.2.21 - Adobe Dreamweaver CS5 Server tersebut akan ditempatkan di kantor PT. Navin Global Perkasa dan akan digunakan oleh bagian pemasaran dan bagian desain untuk mengelola perusahaan melalui Halaman Administrator.