Aplikasi di Bidang Politik

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 14 UJI DESKRIPTIF, VALIDITAS DAN NORMALITAS DATA

LAMPIRAN. Case Processing Summary. Descriptives. 95% Confidence Interval for Mean. Tests of Normality. Kolmogorov-Smirnov a

LAMPIRAN. Tabel Distribusi Frekuensi Frequency Table

MATERI PERTEMUAN KE 3 SABTU, 5 APRIL 2014 EXPLORER. Buka kembali contoh soal pada pertemuan kedua minggu kemarin sbb:

LAMPIRAN. 1. Lampiran 1 : Lembar Persetujuan untuk Menjadi Responden. 2. Lampiran 2 : Kuesioner Skor DNS (Dabetic Neuropathy Symptom)

KUESIONER PENELITIAN

BAB IV PEMBAHASAN. Dalam bab ini penulis akan membahas hasil yang didapat dari pengolahan

MATERI PERTEMUAN KE 3 EXPLORER. Buka kembali contoh soal pada pertemuan kedua minggu kemarin sbb:

Kuisioner Penelitian

Persamaan I 379 = 5a + 15b (x3) 1137 = 15a + 45b Persamaan II 1051 = 15a + 55b (x1) 1051 = 15a + 55b

POLITEKNIK KESEHATAN SURAKARTA TAHUN

Dua sampel independen, tidak terikat, tidak

statistik deskriptif

Jumlah Pekerja. Pendapatan

(2) Jenis Kelamin : 1. Laki-laki Perempuan. (3) Kelompok Usia : tahun tahun B. Pemeriksaan Kategori Massa Tubuh

Case Processing Summary. Cases. Valid Missing Total. Umur * Kecelakaan Kerja % 0 0.0% % Pendidikan * Kecelakaan Kerja

LAMPIRAN KUESIONER PENELITIAN. No. Responden :

Crosstab dan Chi-Square: Analisis Hubungan Antarvariabel Kategorikal

STATISTIKA DESKRIPTIF

Lampiran 1. Data Penelitian. Karakteristik Responden Penelitian

PETA KABUPATEN BANDUNG BARAT

IV. TEST UNTUK DATA NOMINAL DAN ORDINAL 14 Desember 2005

Lampiran 1. Standar IMT pada anak laki-laki usia 6-12 tahun. Universitas Sumatera Utara

KUESIONER PENELITIAN

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Hubungan status gizi..., Ratih Agustin P., FKMUI, Lampiran 3. Surat Kerjasama Pemeriksaan Osteoporosis

Lampiran 1 : Master Data

Umur kelompok. Valid < 45 tahun tahun >65 tahun Total


PENJELASAN TENTANG PENELITIAN

Gambaran Duplikasi Penomoran Rekam Medis. Gambaran Kualifikasi Pendidikan. Gambaran Pengetahuan. Statistics pemberian nomor. N Valid 60.

Lampiran 1. Surat Izin Etik Penelitian

Rancangan Percobaan dengan SPSS 13.0 (Untuk kalangan sendiri)

LAMPIRAN 1 KONVERSI DOSIS

Skenario Payoff Magnitude terhadap Kecenderungan Pengambilan Risiko. Skenario Pengambilan Keputusan Investasi (Baird et al., 2008)

STATISTIK DESKRIPTIF

LAMPIRAN KUESIONER PENELITIAN SKRIPSI

Analisa Kecenderungan dengan Metode Kuadrat Terkecil (Least Squares) Jumlah Penderita Struma Rawat Inap di RS Santa Elisabeth Medan Tahun

TIME LINE PENELITIAN

HASIL PENELITIAN FAKTOR-FAKTOR TERJADINYA PENYAKIT KELAMIN ANALISA UNIVARIAT

INSTRUMEN PENELITIAN

Jenis Kelamin Pasien * Diagnosa Utama Crosstabulation

LAMPIRAN Case Processing Summary Universitas Sumatera Utara

STATISTIK DESKRIPTIF

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH PERILAKU BAHAYA KERJA TERHADAP RISIKO KEJADIAN KECELAKAAN KERJA PADA PEKERJA DI PT SUBUR SARI LASTDERICH

Lampiran 1. Kuesioner. 4. Jenis Kelamin : 1. Laki-laki 2. Perempuan. 5. Status Perkawinan : 1. Kawin 2. Belum Kawin 3. Janda/Duda

Universitas Sumatera Utara

Analisa Kecenderungan dengan Metode Kuadrat Terkecil (Least Squares) Jumlah Penderita Leukemia Rawat Inap di RSU Dr. Pirngadi Medan tahun

FORMULIR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN

Uji OR dan Regresi Logistik Sederhana

Uji Validitas I. Case Processing Summary N % Cases Valid Excluded a Total Reliability Statistics Cronbach's Alpha

KUESIONER FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN ASI PERTAMA/COLOSTRUM DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK IBNU SINA JAKARTA TAHUN 2015

Analisa Kecenderungan dengan Metode Kuadrat Terkecil (Least Squares)

Analisa Kecenderungan dengan Metode Kuadrat Terkecil (least squares)

Kuesioner Penelitian

Keterangan: Berilah tanda Cek List ( ) pada kolom data responden yang sesuai dengan data saat ini berdasarkan pilihan jawaban yang tersedia!

Jika terdapat k variabel bebas, x dan Y merupakan variabel tergantung, maka diperoleh model linier dari regresi berganda seperti rumus [3.1]. [3.

Case Processing Summary. Cases. Valid Missing Total. PenolongPersalinan. Tenaga Kesehatan. Chi-Square Tests. Asymp. Sig. (2-

HASIL PENGOLAHAN DATA DENGAN PERANGKAT SPSS

KUESIONER PENELITIAN

Pendahuluan RRL Model Pengaruh Tetap Model Pengaruh Random

KUESIONER PENGARUH KARAKTERISTIK KADER TERHADAP PELAKSANAAN PENIMBANGAN BALITA DI POSYANDU KABUPATEN PIDIE NANGGRO ACEH DARUSSALAM TAHUN 2010

LAMPIRAN. Lampiran 1. Kuisoner Penelitian. 1. Isilah dengan tanda silang (x) pada jawaban yang sesuai dengan pendapat anda

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISI DATA

KUESIONER PENELITIAN PENGARUH PENGETAHUAN DAN MOTIF EKONOMI TERHADAP PENGGUNAAN FORMALIN DAN BORAKS OLEH PEDAGANG

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 STATISTIK

usia Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid jenis_kelamin

IDENTITAS RESPONDEN Mohon kesediaan teman-teman untuk mengisi daftar pertanyaan serta memberikan tanda silang (X) pada tempat yang tersedia

KUESIONER PENELITIAN

Lampiran 1 Hasil Pengukuran Jumlah Limfosit dan Makrofag. Kelompok Jumlah limfosit

LAMPIRAN. Lampiran 1. Copy lembar permohonan surat pengantar menuju RS Paru Surabaya

LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN. Demikian surat pernyataan ini untuk dapat dipergunakan seperlunya.

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

Perhitungan Uji Keseragaman & Keseragaman Data Menggunakan Excel Nama. Dicatat Oleh: Waktu Penyelesaian (detik)

STRURKTUR ORGANISASI RSUD BATARA GURU BELOPA

KUESIONER TINGKAT KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN PESERTA

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISIS DATA

ISSN : Uji Chi-Square pada Statistika dan SPSS Ari Wibowo 5)

Pengantar Pengolahan Data Statistik Menggunakan SPSS 22. Isram Rasal ST, MMSI, MSc

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISIS DATA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BELAJAR SPSS. Langkah pertama yang harus dilakukan adalah dengan cara menginstal terlebih dahulu software SPSS

PEDOMAN PENGAMATAN PERAWAT HUBUNGAN PELAKSANAAN EDUKASI PERAWAT TERHADAP TINGKAT NYERI PASIEN PASCA TINDAKAN NASOLARINGOSCOPY

LAMPIRAN A SKALA IKLIM ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA SETELAH UJI COBA

Universitas Sumatera Utara

LAMPIRAN KARAKTERISTIK RESPONDEN

KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN PELAKSANAAN PROGRAM K3 DENGAN TERJADINYA KECELAKAAN KERJA PADA PT. CHEVRON PACIFIC INDONESIA DURI TAHUN 20011

Lampiran Hasil Output SPSS. Statistics. Skor Kepuasan Pasien Rawat Jalan. Valid 200 Missing 0 Mean Skor Kepuasan Pasien Rawat Jalan Frequenc y

Kuesioner Penelitian

Lampiran 1. Lembar Persetujuan Menjadi Responden

LAMPIRAN 1. Persetujuan Komite Etik Penelitian

STS TS S SS 14 Anak banyak membuat kita lebih merasakan kehidupan yang lebih indah dibandingkan mempunyai anak sedikit

PENGARUH GAYA HIDUP TERHADAP KEJADIAN HIPERTENSI DI RSUD Dr. H. KUMPULAN PANE TEBING TINGGI

UNIVERSITAS INDONUSA ESA UNGGUL FAKULTAS ILMU KESEHATAN JURUSAN KEPERAWATAN FORMULIR BIMBINGAN SKRIPSI

KUESIONER PENELITIAN HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN, PENGETAHUAN GIZI DAN UMUR IBU DENGAN PEMBERIAN MAKAN PRELAKTEAL PADA BAYI USIA 0-6

KUESIONER ORANG TUA HUBUNGAN FAKTOR PERILAKU IBU TERHADAP KEJADIAN KARIES

UJI PERSYARATAN ANALISIS DATA

LAMPIRAN TREND (KECENDERUNGAN) Tahun Kode Tahun (X) Y XY X

KUESIONER. Hubungan Pengetahuan Remaja Tentang Kanker Serviks Dan Perilaku Pencegahan Kanker Serviks Di SMA Negeri 1 Kei Kecil

KUISIONER PENELITIAN

Transkripsi:

Aplikasi di Bidang Politik Pembahasan yang terangkum di dalam bab ini adalah: Aplikasi SPSS 15.0 di bidang Politik dengan menentukan statistika deskriptif menggunakan Explore. Aplikasi SPSS 15.0 di bidang Politik dalam menentukan uji kesesuaian Chi Square. Aplikasi SPSS 15.0 di Bidang Politik dalam menentukan uji independensi Chi Square. 111

Kasus Pertama Di bawah ini merupakan tabel berisi 42 calon presiden United States dengan masing-masing suara yang diberikan kepadanya. Capres Suara Capres Suara Washington 2 Clinton 17 Monroe 1 Jefferson 0 Harrison 0 Jackson 5 Fillmore 0 Polk 2 Johnson 21 Buchanan 4 Arthur 4 Hayes 12 McKinley 6 B.Harrison 19 Harding 5 Taft 30 Truman 180 Hoover 21 Nixon 26 Kennedy 12 Bush 29 Carter 13 Adams 0 Madison 5 Q.Adams 0 Van Buren 0 Tyler 6 Taylor 0 Pierce 9 Lincoln 2 Grant 45 Garfield 0 Cleveland 304 Cleveland 42 Roosevelt 42 Wilson 33 Coolidge 20 F.Roosevelt 372 Eisenhower 73 L.Johnson 16 Ford 48 Reagen 39 Hitung rata-rata perolehan suara untuk Calon Presiden dan berdasakan tabel di atas tentukan Calon Presiden yang mendapat perolehan suara tertinggi! Catatan Data yang terklasifikasikan atas kategori tertentu dapat dianalisis statiska deskriptifnya melalui Explore. 112

Penyelesaian: Langkah-langkah penyelesaian sebagai berikut. 1. Identifikasi Variabel Data Dari kasus pertama, data dapat diidentifikasi menjadi 2 variabel data, yaitu Capres dan Suara. Setelah analisis statistika deskriptif dapat dilanjutkan dengan analisis grafik dan sebagai alat bantu dapat ditambahkan variabel data berupa Nomor. 2. Pendefinisian Variabel Data Untuk mendefinisikan variabel data, pastikan window yang aktif adalah window Variable View. Selanjutnya pendefinisian dapat dilakukan. Baris 1, variabel data: Capres Definisi data: Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 : Capres : Numeric, karena data berupa angka Kolom Values : Data terdiri atas 42 nama presiden, akan diberi nilai label pada data ini dengan cara: Arahkan kursor dan klik pada baris 1 kolom Values sehingga muncul kotak dialog Value Labels. Isi kotak dialog: Value: 1, Label: Washington, klik Add. Value: 2, Label: Monroe, klik Add. Lakukan hal yang sama sampai dengan data ke-42, yaitu: Value: 42, Label: Reagen, klik Add. Klik OK. 113

Abaikan kolom selainnya. Baris 2, variabel data: Suara Definisi data: Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 Gambar 5.1: Value Labels : Suara Abaikan kolom selainnya. Baris 3, variabel data: Nomor Definisi data: Kolom Name Kolom Type : Numeric, karena data terdiri atas angka : No Kolom Decimals : 0 : Numeric, karena data terdiri atas angka Abaikan kolom selainnya. Pendefinisian data telah selesai, tampilan kotak Variable View nampak seperti Gambar 5.2. Langkah berikutnya pengisian data. Gambar 5.2: Kotak Variable View 114

3. Pengisian Data Untuk memulai mengisi data terlebih dahulu dengan cara dari window Variable View, arahkan kursor ke bawah sebelah kiri layar dan klik Data View. Setelah masuk Window Data View, dengan memperhatikan tabel data maka entri data dapat dimulai. Kolom Capres Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 2, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 42 : 42 Kolom Suara Baris 1 : 2, Enter Baris 2 : 1, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 42 : 39 Kolom No Pengisian kolom No sama seperti pada kolom Capres Setelah pengisian data selesai, selanjutnya penyimpanan data. 4. Penyimpanan Data Simpan contoh kasus pertama di atas dengan nama Politik-1. Penyimpanan berhasil apabila title SPSS Data Editor telah berubah nama menjadi Politik-1.sav dengan tampilan seperti Gambar 5.3. 115

Gambar 5.3: SPSS Data Editor 5. Analisis Data Karena data berupa perolehan suara Capres, maka dalam deskripsi statistikanya perlu diklasifikasikan jumlah suara berdasarkan nama Capres. Oleh karenanya dapat digunakan submenu Explore dengan langkah-langkah: a. Klik Analyze-Descriptive Statistics-Explore. b. Pada kotak dialog Explore isi: Dependent List: Suara, dengan klik variabel data Suara yang terdapat pada kotak sebelah kiri, klik tanda panah yang terdapat di sebelah kiri kotak Dependent List sehingga Suara telah masuk ke kotak Dependent List. 116

Label Cases by: Capres, dengan klik variabel data Capres yang terdapat pada kotak sebelah kiri, klik tanda panah yang terdapat di sebelah kiri kotak Dependent List sehingga Capres telah masuk ke kotak Dependent List. Gambar 5.4: Kotak dialog Exlpore c. Pada kotak Display: klik Statistics, lanjutkan dengan: Klik Statistics... Klik Outlier (SPSS memberikan default Descriptive). Klik Continue. Tampilan Explore: Statistics seperti Gambar 5.5. d. Klik OK. Gambar 5.5: Explore: Statistics 117

6. Output Data Explore Case Processing Summary Suara Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent 42 100.0% 0.0% 42 100.0% Descriptives Suara Mean 95% Confidence Interval for Mean Lower Bound Upper Bound Statistic Std. Error 34.88 11.638 11.38 58.38 5% Trimmed Mean Median Variance Std. Deviation Minimum Maximum Range Interquartile Range Skewness Kurtosis 20.40 12.00 5688.546 75.422 0 372 372 29 3.592.365 13.025.717 Suara Highest Lowest 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 Extreme Values Case Number Capres Value 40 F. Roosevelt 372 17 Cleveland 304 9 Truman 180 20 Eisenhow er 73 21 Ford 48 37 Garfield 0 35 Taylor 0 34 Van Buren 0 23 Jefferson 0 13 Q.Adams 0 a a. Only a partial list of cases with the value 0 are shown in the table of lower extremes. 118

7. Interpretasi Output Data Case Processing Summary Suara Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent 42 100.0% 0.0% 42 100.0% Tabel Case Processing Summary di atas menunjukkan bahwa data berupa Suara yang dientri pada langkah 3 berjumlah 42 (100%). Kolom Missing mengindikasikan bahwa jumlah data lengkap (Missing N=0, 0%), jadi total data 42 suara. Descriptives Suara Mean 95% Confidence Interval for Mean Lower Bound Upper Bound Statistic Std. Error 34.88 11.638 11.38 58.38 5% Trimmed Mean Median Variance Std. Deviation Minimum Maximum Range Interquartile Range Skewness Kurtosis 20.40 12.00 5688.546 75.422 0 372 372 29 3.592.365 13.025.717 Dari tabel di atas diketahui bahwa rata-rata perolehan suara sebesar 34.88 atau 35 suara. Dengan perolehan suara paling sedikit sebanyak 0 suara dan terbanyak 372 suara. 119

Extreme Values Suara Highest 1 Case Number Capres Value 40 F. Roosevelt 372 2 17 Cleveland 304 Lowest 3 4 5 1 2 3 4 5 9 Truman 180 20 Eisenhow er 73 21 Ford 48 37 Garfield 0 35 Taylor 0 34 Van Buren 0 23 Jefferson 0 13 Q.Adams 0 a a. Only a partial list of cases with the value 0 are shown in the table of lower extremes. Calon presiden dengan perolehan suara terbanyak pertama adalah F Roosevelt sebanyak 372 suara, terbanyak kedua Cleveland sebanyak 304. Sebaliknya ada 5 calon presiden yang sama sekali tidak mendapat dukungan suara, yaitu Garfield, Taylor, Van Burren, Jefferson, dan Q. Adams. Kasus Kedua Untuk mengetahui jumlah suara yang mendukung partai-partai yang ada di California, suatu institusi pemungutan suara mengadakan polling suara dan diketahui data sebagai berikut. Pro Kontra Abstain Total Republik 97 35 7 139 Demokrat 108 49 10 167 Lain 21 14 6 41 Total 226 98 23 347 Gunakan data di atas untuk menentukan apakah ada perbedaan yang signifikan pemberian suara terhadap partai-partai yang ada! (Pilih tingkat signifikansi 0.05.) 120

Penyelesaian: Langkah-langkah penyelesaian sebagai berikut. 1. Identifikasi Variabel Data Dari kasus pertama, data dapat diidentifikasi menjadi 3 variabel data, yaitu Suara, Partai, dan Jenis (suara). 2. Konversi Variabel Data Variabel data suara perlu mendapat pelabelan sesuai partai dan jenis suara yang diberikan. 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 1 1 51 1 1 101 1 2 151 2 1 201 2 1 251 2 2 301 2 3 2 1 1 52 1 1 102 1 2 152 2 1 202 2 1 252 2 2 302 2 3 3 1 1 53 1 1 103 1 2 153 2 1 203 2 1 253 2 2 303 2 3 4 1 1 54 1 1 104 1 2 154 2 1 204 2 1 254 2 2 304 2 3 5 1 1 55 1 1 105 1 2 155 2 1 205 2 1 255 2 2 305 2 3 6 1 1 56 1 1 106 1 2 156 2 1 206 2 1 256 2 2 306 2 3 7 1 1 57 1 1 107 1 2 157 2 1 207 2 1 257 2 2 307 3 1 8 1 1 58 1 1 108 1 2 158 2 1 208 2 1 258 2 2 308 3 1 9 1 1 59 1 1 109 1 2 159 2 1 209 2 1 259 2 2 309 3 1 10 1 1 60 1 1 110 1 2 160 2 1 210 2 1 260 2 2 310 3 1 11 1 1 61 1 1 111 1 2 161 2 1 211 2 1 261 2 2 311 3 1 12 1 1 62 1 1 112 1 2 162 2 1 212 2 1 262 2 2 312 3 1 13 1 1 63 1 1 113 1 2 163 2 1 213 2 1 263 2 2 313 3 1 14 1 1 64 1 1 114 1 2 164 2 1 214 2 1 264 2 2 314 3 1 15 1 1 65 1 1 115 1 2 165 2 1 215 2 1 265 2 2 315 3 1 16 1 1 66 1 1 116 1 2 166 2 1 216 2 1 266 2 2 316 3 1 17 1 1 67 1 1 117 1 2 167 2 1 217 2 1 267 2 2 317 3 1 18 1 1 68 1 1 118 1 2 168 2 1 218 2 1 268 2 2 318 3 1 19 1 1 69 1 1 119 1 2 169 2 1 219 2 1 269 2 2 319 3 1 20 1 1 70 1 1 120 1 2 170 2 1 220 2 1 270 2 2 320 3 1 21 1 1 71 1 1 121 1 2 171 2 1 221 2 1 271 2 2 321 3 1 22 1 1 72 1 1 122 1 2 172 2 1 222 2 1 272 2 2 322 3 1 23 1 1 73 1 1 123 1 2 173 2 1 223 2 1 273 2 2 323 3 1 24 1 1 74 1 1 124 1 2 174 2 1 224 2 1 274 2 2 324 3 1 25 1 1 75 1 1 125 1 2 175 2 1 225 2 1 275 2 2 325 3 1 121

26 1 1 76 1 1 126 1 2 176 2 1 226 2 1 276 2 2 326 3 1 27 1 1 77 1 1 127 1 2 177 2 1 227 2 1 277 2 2 327 3 1 28 1 1 78 1 1 128 1 2 178 2 1 228 2 1 278 2 2 328 3 2 29 1 1 79 1 1 129 1 2 179 2 1 229 2 1 279 2 2 329 3 2 30 1 1 80 1 1 130 1 2 180 2 1 230 2 1 280 2 2 330 3 2 31 1 1 81 1 1 131 1 2 181 2 1 231 2 1 281 2 2 331 3 2 32 1 1 82 1 1 132 1 2 182 2 1 232 2 1 282 2 2 332 3 2 33 1 1 83 1 1 133 1 3 183 2 1 233 2 1 283 2 2 333 3 2 34 1 1 84 1 1 134 1 3 184 2 1 234 2 1 284 2 2 334 3 2 35 1 1 85 1 1 135 1 3 185 2 1 235 2 1 285 2 2 335 3 2 36 1 1 86 1 1 136 1 3 186 2 1 236 2 1 286 2 2 336 3 2 37 1 1 87 1 1 137 1 3 187 2 1 237 2 1 287 2 2 337 3 2 38 1 1 88 1 1 138 1 3 188 2 1 238 2 1 288 2 2 338 3 2 39 1 1 89 1 1 139 1 3 189 2 1 239 2 1 289 2 2 339 3 2 40 1 1 90 1 1 140 2 1 190 2 1 240 2 1 290 2 2 340 3 2 41 1 1 91 1 1 141 2 1 191 2 1 241 2 1 291 2 2 341 3 2 42 1 1 92 1 1 142 2 1 192 2 1 242 2 1 292 2 2 342 3 3 43 1 1 93 1 1 143 2 1 193 2 1 243 2 1 293 2 2 343 3 3 44 1 1 94 1 1 144 2 1 194 2 1 244 2 1 294 2 2 344 3 3 45 1 1 95 1 1 145 2 1 195 2 1 245 2 1 295 2 2 345 3 3 46 1 1 96 1 1 146 2 1 196 2 1 246 2 1 296 2 2 346 3 3 47 1 1 97 1 1 147 2 1 197 2 1 247 2 1 297 2 3 347 3 3 48 1 1 98 1 2 148 2 1 198 2 1 248 2 2 298 2 3 49 1 1 99 1 2 149 2 1 199 2 1 249 2 2 299 2 3 50 1 1 100 1 2 150 2 1 200 2 1 250 2 2 300 2 3 Keterangan: Kolom 1, Suara. Jumlah total sebanyak 347 suara. Kolom 2, Partai. Terdapat 3 klasifikasi partai dengan pelabelan: Nilai label 1: Republik Nilai label 2: Demokrat Nilai label 3: Lain Kolom 3, Jenis. Ada tiga jenis suara dengan pelabelan: 122

Nilai label 1: Pro Nilai label 2: Kontra Nilai label 3: Abstain 3. Pendefinisian Variabel Data Untuk mendefinisikan variabel data, pastikan window yang aktif adalah window Variable View. Selanjutnya pendefinisian dapat dilakukan. Baris 1, variabel data: Suara Definisi data: Kolom Name Kolom Type : Suara : Numeric, karena data berupa angka Kolom Decimals : 0, karena data memuat tidak memuat angka desimal. Abaikan kolom selainnya. Baris 2, variabel data: Partai Definisi data: Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 : Partai : Numeric, karena data terdiri atas angka Kolom Values : Arahkan kursor dan klik pada baris 2 kolom Values sehingga muncul kotak dialog Value Labels. Isi kotak dialog: Value: 1, Label: Republik, klik Add. Value: 2, Label: Demokrat, klik Add. Value: 3, Label: Lain, klik Add. Klik OK. 123

Abaikan kolom selainnya. Baris 3, variabel data: Jenis Definisi data: Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 Gambar 5.6: Value Labels : Jenis : Numeric, karena data terdiri atas angka Kolom Values : Arahkan kursor dan klik pada baris 2 kolom Values sehingga muncul kotak dialog Value Labels. Isi kotak dialog: Value: 1, Label: Pro, klik Add. Value: 2, Label: Kontra, klik Add. Value: 3, Label: Abstain, klik Add. Klik OK. 124

Gambar 5.7: Value Labels Abaikan kolom selainnya. Pendefinisian data telah selesai, tampilan kotak Variable View nampak seperti Gambar 5.8. Langkah berikutnya pengisian data. Gambar 5.8: Kotak Variable View 4. Pengisian Data Untuk memulai mengisi data terlebih dahulu dengan cara dari window Variable View, arahkan kursor ke bawah sebelah kiri layar dan klik Data View. Setelah masuk Window Data View, dengan memperhatikan tabel konversi data pada langkah 2 maka entri data dapat dimulai. Kolom Suara Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 2, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 347 : 347 Kolom Partai Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 1, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 347 : 3 125

Kolom Partai Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 1, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 347 : 3 Setelah pengisian data selesai, selanjutnya penyimpanan data. 5. Penyimpanan Data Simpan contoh kasus pertama di atas dengan nama Politik-2. Penyimpanan berhasil apabila title SPSS Data Editor telah berubah nama menjadi Politik-2.sav dengan tampilan seperti Gambar 5.9. 126 Gambar 5.9: SPSS Data Editor 6. Analisis Data a. Klik Analyze-Descriptive Statistics-Crosstab. b. Pada kotak dialog Crosstab isi: Rows(s): Partai, dengan klik variabel data Partai yang terdapat pada kotak sebelah kiri, klik tanda panah yang terdapat di sebelah kiri kotak Rows sehingga Partai telah masuk ke kotak Rows.

Column(s): Jenis, dengan klik variabel data Jenis yang terdapat pada kotak sebelah kiri, klik tanda panah yang terdapat di sebelah kiri kotak Column(s) sehingga Jenis telah masuk ke kotak Column(s). Tampilan seperti Gambar 5.10. c. Klik Statistics. Klik Chi Square. Gambar 5.10: Kotak dialog Crosstabs Klik Continue. Tampilan kotak dialog Crosstab: Statistics seperti Gambar 5.11. d. Klik OK. Gambar 5.11: Crosstabs: Statistics 127

7. Output Data Crosstabs Case Processing Summary Partai * Jenis Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent 347 100.0% 0.0% 347 100.0% Partai * Jenis Crosstabulation Count Partai Total Republik Demokrat Lain Jenis Pro Kontra Abstain Total 97 35 7 139 108 49 10 167 21 14 6 41 226 98 23 347 Chi-Square Tests Pearson Chi-Square Likelihood Ratio Linear-by-Linear Association N of Valid Cases Asymp. Sig. Value df (2-sided) 7.324 a 4.120 6.423 4.170 5.445 1.020 347 a. 1 cells (11.1%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 2.72. 8. Interpretasi Output Data Case Processing Summary Partai * Jenis Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent 347 100.0% 0.0% 347 100.0% Jumlah responden sebanyak 306 orang (kolom Valid N=306) dengan tidak ada data yang hilang (kolom Missing, N=0). 128

Partai * Jenis Crosstabulation Count Partai Total Republik Demokrat Lain Jenis Pro Kontra Abstain Total 97 35 7 139 108 49 10 167 21 14 6 41 226 98 23 347 Sesuai dengan tabel data di atas, sejumlah 97 orang pro terhadap partai Republik, 108 orang memilih partai Demokrat, dan 21 tergabung dalam partai lain. Langkah selanjutnya uji hipotesis sebagai berikut. i. H 0 : Pemberian suara terhadap semua partai adalah sama (seragam). H 1 : Pemberian suara terhadap semua partai tidak sama (tidak seragam). ii. Dipilih tingkat signifikansi α = 0. 05 iii. Tabel Pearson Chi-Square Likelihood Ratio Linear-by-Linear Association N of Valid Cases Chi-Square Tests Asymp. Sig. Value df (2-sided) 7.324 a 4.120 6.423 4.170 5.445 1.020 347 a. 1 cells (11.1%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 2.72. Perhatikan kolom Asymp.Sig. untuk Pearson Chi-Square, karena α = 0.05 < 0.120 maka H 0 tidak ditolak. Jadi, pada tingkat signifikansi 0.05 pemberian suara terhadap semua partai yang terdaftar adalah sama (seragam). 129

Kasus Ketiga Sebanyak 306 orang di-interview untuk menentukan opini tentang isu politik di Amerika Serikat, yaitu keterlibatan partai politik dalam penentuan kebijakan luar negeri. Tabel menunjukkan keterlibatan mereka di parpol. Dari data di bawah ini, apakah ada ketergantungan antara faktor keterlibatan partai politik dengan opini publik? (Gunakan tingkat signifikansi 0.05) Mendukung Tidak Mendukung Abstain Republik 114 53 17 Demokrat 87 27 8 Penyelesaian: Langkah-langkah penyelesaian sebagai berikut. 1. Identifikasi Variabel Data Dari kasus pertama, data dapat diidentifikasi menjadi 3 variabel data, yaitu Responden (sebanyak 306 orang), Parpol (Republik dan Demokrat), dan Opini (Mendukung, Tidak Mendukung, dan Abstain). 2. Konversi Variabel Data Variabel data Responden perlu mendapat nilai label sesuai tabel di bawah ini. Catatan Salah satu kegunaan uji Chi Square adalah uji independensi yang dapat dilakukan dengan submenu Statistic Descriptives Crosstab. 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 2 3 1 1 1 52 1 1 103 1 1 154 2 1 205 1 2 256 1 2 2 1 1 53 1 1 104 1 1 155 2 1 206 1 2 257 1 2 3 1 1 54 1 1 105 1 1 156 2 1 207 1 2 258 1 2 4 1 1 55 1 1 106 1 1 157 2 1 208 1 2 259 1 2 5 1 1 56 1 1 107 1 1 158 2 1 209 1 2 260 1 2 6 1 1 57 1 1 108 1 1 159 2 1 210 1 2 261 1 2 7 1 1 58 1 1 109 1 1 160 2 1 211 1 2 262 1 2 130

8 1 1 59 1 1 110 1 1 161 2 1 212 1 2 263 1 2 9 1 1 60 1 1 111 1 1 162 2 1 213 1 2 264 1 2 10 1 1 61 1 1 112 1 1 163 2 1 214 1 2 265 1 2 11 1 1 62 1 1 113 1 1 164 2 1 215 1 2 266 1 2 12 1 1 63 1 1 114 1 1 165 2 1 216 1 2 267 1 2 13 1 1 64 1 1 115 2 1 166 2 1 217 1 2 268 1 2 14 1 1 65 1 1 116 2 1 167 2 1 218 1 2 269 1 2 15 1 1 66 1 1 117 2 1 168 3 1 219 1 2 270 1 2 16 1 1 67 1 1 118 2 1 169 3 1 220 1 2 271 1 2 17 1 1 68 1 1 119 2 1 170 3 1 221 1 2 272 2 2 18 1 1 69 1 1 120 2 1 171 3 1 222 1 2 273 2 2 19 1 1 70 1 1 121 2 1 172 3 1 223 1 2 274 2 2 20 1 1 71 1 1 122 2 1 173 3 1 224 1 2 275 2 2 21 1 1 72 1 1 123 2 1 174 3 1 225 1 2 276 2 2 22 1 1 73 1 1 124 2 1 175 3 1 226 1 2 277 2 2 23 1 1 74 1 1 125 2 1 176 3 1 227 1 2 278 2 2 24 1 1 75 1 1 126 2 1 177 3 1 228 1 2 279 2 2 25 1 1 76 1 1 127 2 1 178 3 1 229 1 2 280 2 2 26 1 1 77 1 1 128 2 1 179 3 1 230 1 2 281 2 2 27 1 1 78 1 1 129 2 1 180 3 1 231 1 2 282 2 2 28 1 1 79 1 1 130 2 1 181 3 1 232 1 2 283 2 2 29 1 1 80 1 1 131 2 1 182 3 1 233 1 2 284 2 2 30 1 1 81 1 1 132 2 1 183 3 1 234 1 2 285 2 2 31 1 1 82 1 1 133 2 1 184 3 1 235 1 2 286 2 2 32 1 1 83 1 1 134 2 1 185 1 2 236 1 2 287 2 2 33 1 1 84 1 1 135 2 1 186 1 2 237 1 2 288 2 2 34 1 1 85 1 1 136 2 1 187 1 2 238 1 2 289 2 2 35 1 1 86 1 1 137 2 1 188 1 2 239 1 2 290 2 2 36 1 1 87 1 1 138 2 1 189 1 2 240 1 2 291 2 2 37 1 1 88 1 1 139 2 1 190 1 2 241 1 2 292 2 2 38 1 1 89 1 1 140 2 1 191 1 2 242 1 2 293 2 2 39 1 1 90 1 1 141 2 1 192 1 2 243 1 2 294 2 2 40 1 1 91 1 1 142 2 1 193 1 2 244 1 2 295 2 2 41 1 1 92 1 1 143 2 1 194 1 2 245 1 2 296 2 2 42 1 1 93 1 1 144 2 1 195 1 2 246 1 2 297 2 2 43 1 1 94 1 1 145 2 1 196 1 2 247 1 2 298 2 2 131

44 1 1 95 1 1 146 2 1 197 1 2 248 1 2 299 3 2 45 1 1 96 1 1 147 2 1 198 1 2 249 1 2 300 3 2 46 1 1 97 1 1 148 2 1 199 1 2 250 1 2 301 3 2 47 1 1 98 1 1 149 2 1 200 1 2 251 1 2 302 3 2 48 1 1 99 1 1 150 2 1 201 1 2 252 1 2 303 3 2 49 1 1 100 1 1 151 2 1 202 1 2 253 1 2 304 3 2 50 1 1 101 1 1 152 2 1 203 1 2 254 1 2 305 3 2 51 1 1 102 1 1 153 2 1 204 1 2 255 1 2 306 3 2 Keterangan: Kolom 1, Responden. Jumlah total responden sebanyak 306 orang. Kolom 2, Opini. Terdapat 2 Opini responden dengan pelabelan: Nilai label 1: Mendukung Nilai label 2: Tidak Mendukung Nilai label 3: Abstain Kolom 3, Parpol. Ada dua parpol dengan pelabelan: Nilai label 1: Republik Nilai label 2: Demokrat 3. Pendefinisian Variabel Data Untuk mendefinisikan variabel data, pastikan window yang aktif adalah window Variable View. Selanjutnya pendefinisian dapat dilakukan. Baris 1, variabel data: Responden Definisi data: Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 : Responden Abaikan kolom selainnya. Baris 2, variabel data: Opini Definisi data: : Numeric, karena data berupa angka 132

Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 : Opini : Numeric, karena data terdiri atas angka Kolom Values : Arahkan kursor dan klik pada baris 2 kolom Values sehingga muncul kotak dialog Value Labels. Isi kotak dialog: Value: 1, Label: Mendukung, klik Add. Value: 2, Label: Tidak Mendukung, klik Add. Value: 3, Label: Abstain, klik Add. Klik OK. Abaikan kolom selainnya. Baris 3, variabel data: Parpol Definisi data: Kolom Name Kolom Type Kolom Decimals : 0 Kolom Values : Gambar 5.12: Value Labels : Parpol : Numeric, karena data terdiri atas angka Arahkan kursor dan klik pada baris 2 kolom Values sehingga muncul kotak dialog Value Labels. Isi kotak dialog: 133

Value: 1, Label: Republik, klik Add. Value: 2, Label: Demokrat, klik Add. Klik OK. Gambar 5.13: Value Labels Abaikan kolom selainnya. Pendefinisian data telah selesai, tampilan kotak Variable View nampak seperti Gambar 5.14. Langkah berikutnya pengisian data. Gambar 5.14: Kotak Variable View 4. Pengisian Data Untuk memulai mengisi data terlebih dahulu dengan cara dari window Variable View, arahkan kursor ke bawah sebelah kiri layar dan klik Data View. Setelah masuk Window Data View, dengan memperhatikan tabel konversi data maka entri data dapat dimulai. Kolom Responden Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 2, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 306 : 306 134

Kolom Opini Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 1, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 306 : 3 Kolom Parpol Baris 1 : 1, Enter Baris 2 : 1, Enter Lakukan hal yang sama sampai data terakhir, yaitu Baris 306 : 2 Setelah pengisian data selesai, selanjutnya penyimpanan data. 5. Penyimpanan Data Simpan contoh kasus pertama di atas dengan nama Politik-3. Penyimpanan berhasil apabila title SPSS Data Editor telah berubah nama menjadi Politik-3.sav dengan tampilan seperti Gambar 5.15. Gambar 5.15: SPSS Data Editor 135

6. Analisis Data a. Klik Analyze-Descriptive Statistics-Crosstab. b. Pada kotak dialog Crosstab isi: Rows(s): Parpol, dengan klik variabel data Parpol yang terdapat pada kotak sebelah kiri, klik tanda panah yang terdapat di sebelah kiri kotak Rows sehingga Parpol telah masuk ke kotak Rows. Column(s): Opini, dengan klik variabel data Opini yang terdapat pada kotak sebelah kiri, klik tanda panah yang terdapat di sebelah kiri kotak Column(s) sehingga Opini telah masuk ke kotak Column(s). Gambar 5.16: Kotak dialog Crosstabs c. Klik Display clustered bar charts. d. Klik Statistics. Klik Chi Square. Klik Continue. Tampilan seperti Gambar 5.17. 136

Gambar 5.17: CrosstabS: Statistics e. Klik OK. 7. Output Data Crosstabs Case Processing Summary Parpol * Opini Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent 306 100.0% 0.0% 306 100.0% Count Parpol Total Republik Demokrat Parpol * Opini Crosstabulation Opini Tidak Mendukung Mendukung Abstain Total 114 53 17 184 87 27 8 122 201 80 25 306 Chi-Square Tests Pearson Chi-Square Likelihood Ratio Linear-by-Linear Association N of Valid Cases Asymp. Sig. Value df (2-sided) 2.873 a 2.238 2.908 2.234 2.598 1.107 306 a. 0 cells (.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 9.97. 137

8. Interpretasi Output Data Case Processing Summary Parpol * Opini Cases Valid Missing Total N Percent N Percent N Percent 306 100.0% 0.0% 306 100.0% Jumlah responden sebanyak 306 orang (kolom Valid N=306) dengan tidak ada data yang hilang (kolom MissiNg, N=0). Count Parpol Total Republik Demokrat Parpol * Opini Crosstabulation Opini Tidak Mendukung Mendukung Abstain Total 114 53 17 184 87 27 8 122 201 80 25 306 Sesuai dengan tabel data di atas, sejumlah 114 orang mendukung partai Republik, 53 orang tidak mendukung. Sebaliknya 87 orang mendukung partai Demokrat, 27 tidak mendukung, dan total sebanyak 25 orang abstain. Langkah selanjutnya uji hipotesis sebagai berikut. i. H 0 : Partai politik dan opini publik saling independen H 1 : Partai politik dan opini publik saling dependen ii. Dipilih tingkat signifikansi α = 0. 05 iii. Tabel Pearson Chi-Square Likelihood Ratio Linear-by-Linear Association N of Valid Cases Chi-Square Tests Asymp. Sig. Value df (2-sided) 2.873 a 2.238 2.908 2.234 2.598 1.107 306 a. 0 cells (.0%) have expected count less than 5. The minimum expected count is 9.97. 138

Perhatikan kolom Asymp.Sig. untuk Pearson Chi-Square, karena α = 0.05 < 0.238 maka H 0 tidak ditolak. Jadi, antara partai politik dan opini publik saling independen (tidak saling tergantung) secara signifikan. Bar Chart 120 100 Opini Mendukung Tidak Mendukung Abstain 80 Count 60 40 20 0 Republik Parpol Demokrat Dari diagram batang di atas, dukungan terbanyak responden adalah untuk partai Republik, ikut menentukan kebijakan politik luar negeri di Amerika Serikat. 139