BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

dokumen-dokumen yang mirip
RENCANA KERJA KECAMATAN AJIBARANG

RENCANA KERJA (RENJA)

Rancangan RENJA Kantor Kecamatan Ratatotok 2016 PENGANTAR

RANCANGAN RENCANA KERJA KANTOR KECAMATAN TIRTOYUDO KABUPATEN MALANG TAHUN 2014 BAB I PENDAHULUAN

RENCANA KERJA KECAMATAN KABUH TAHUN 2016

RENCANA KERJA KECAMATAN DAU KABUPATEN MALANG TAHUN 2014 PENDAHULUAN

Renja Kecamatan Pusomaen 2017 KATA PENGANTAR.

Rancangan RENJA Kantor Kecamatan Touluaan Selatan 2017 PENGANTAR

RENCANA KERJA KANTOR CAMAT MAJASARI TAHUN 2014

RENCANA KERJA KANTOR CAMAT SAKETI TAHUN 2014

RENCANA KERJA KECAMATAN BARENG TAHUN 2016

DAFTAR ISI. Hal DAFTAR ISI DAFTAR TABEL KATA PENGANTAR. i ii iii PENDAHULUAN BAB I. A. Latar Belakang 1 B C. D.

BAB I PE NDAH ULUAN 1.1 Latar Belakang

RENCANA KERJA BAGIAN ADM. PEMERINTAHAN SETDAKAB. JOMBANG. Tahun 2015 B A G I A N A D M I N I S T R A S I P E M E R I N T A H A N

efektivitas dan efisiensi. Dengan modal tersebut diharapkan pemerintahan

PERUBAHAN RENCANA KERJA KECAMATAN BARENG TAHUN 2015 BAB I PENDAHULUAN

RENCANA KERJA KECAMATAN ANGSANA TAHUN 2016

RENCANA KERJA KECAMATAN ANGSANA TAHUN 2017

RENCANA KERJA (RENJA) KELURAHAN SUKARATU TAHUN 2014

RENJA KECAMATAN BELANG 2018

Garut, Juni 2014 KEPALA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET KABUPATEN GARUT. TOTONG, SE., M.Si. NIP

PEMERINTAH KOTA MATARAM RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA SKPD) TAHUN 2016 KANTOR CAMAT SELAPARANG

Renstra Kantor Kec. Bulik Timur Kab. Lamandau Tahun BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang. 1.2 LANDASAN HUKUM.

BAB I PENDAHULUAN. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kab. Soppeng

BAB I PENDAHULUAN. Renstra BPM, KB dan Ketahanan Pangan Kota Madiun I - 1

PEMERINTAH KOTA TEGAL KECAMATAN MARGADANA Jl. Dr. Cipto Mangunkusumo No. 73 Telp. ( 0283 ) Tegal 52141

BAB I PENDAHULUAN. susunan organisasi, tugas dan fungsi Pemerintah Kecamatan dengan berlakunya Otonomi Daerah berdasarkan Undang-undang

PEMERINTAH KABUPATEN PANDEGLANG KECAMATAN JIPUT. Alamat: Jl. Raya Jiput-Caringin KM.3 Sukacai Kode Pos 42263

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Secara umum tugas dan kewajiban pemerintahan adalah menciptakan regulasi pelayanan umum, pengembangan sumber

KATA PENGANTAR. Ngawi, Januari 2018 KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENPENCATATAN SIPIL KABUPATEN NGAWI

RENCANA KERJA BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KABUPATEN GARUT TAHUN 2015

RENCANA KERJA TAHUN ANGGARAN 2013

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kota Medan Tahun BAB 1 PENDAHULUAN

DINAS PERHUBUNGAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MUSI RAWAS

Renja Kecamatan Tombatu Timur 2018 KATA PENGANTAR.

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

RENCANA KERJA (RENJA) PEMBANGUNAN DINAS PU. PENGAIRAN KABUPATEN MUSI RAWAS

Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah memberi peluang

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kab. Banyuwangi 1

DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PEMERINTAH KABUPATEN TANAH BUMBU

BAB I PENDAHULUAN. Kependudukan Catatan Sipil dan Keluarga Berencana Kabupaten Karimun berubah

RENCANA STRATEGIS BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN

KATA PENGANTAR. Muara Beliti, 2014 Kepala Dinas Kependudukan Dan Catatan Sipil Kabupaten Musi Rawas

Weakness, Opportunity and Threath). Dengan hasil pada masing-masing

BUPATI WONOSOBO PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI WONOSOBO NOMOR 85 TAHUN 2016 TENTANG RINCIAN TUGAS KECAMATAN KABUPATEN WONOSOBO

BUPATI PANDEGLANG PROVINSI BANTEN RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN PANDEGLANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PANDEGLANG,

Kegiatan perencanaan dan penganggaran Pemerintah Daerah yang diatur

RENCANA KERJA KECAMATAN CIPEUCANG KABUPATEN PANDEGLANG

DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU KABUPATEN BOYOLALI

KECAMATAN UJUNGBERUNG KOTA BANDUNG KATA PENGANTAR

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) KECAMATAN SLAWI KABUPATEN TEGAL TAHUN PEMERINTAH KABUPATEN TEGAL KECAMATAN SLAWI

RENJA (RENCANA KERJA) DINAS SOSIAL KABUPATEN MUSI RAWAS TAHUN Jalan Lintas Sumatera Kompleks Perkantoran Pemkab Musi Rawas Muara Beliti

RENCANA STRATEGIS DINAS PERINDUSTRIAN, PERDAGANGAN DAN PENGELOLAAN PASAR

RENCANA KERJA ( RENJA ) KECAMATAN CARITA

RENCANA KERJA PEMERINTAH DAERAH (RKPD) KOTA MATARAM TAHUN 2016

Rencana Kerja Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pelalawan 2016 BAB. I PENDAHULUAN

RENCANA KERJA TAHUN 2017 BAGIAN PEMBANGUNAN SEKRETARIAT DAERAH KOTA PADANG

LAMPIRAN PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR LAMPIRAN NOMOR : 40 TAHUN 2012 LAMPIRAN TANGGAL : 30 MEI 2012

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI. 3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi

RENCANA KERJA (RENJA)

BAB I PENDAHULUAN. Perencanaan pembangunan daerah dimaksud disusun secara berjangka meliputi;

Bab I PENDAHULUAN. Rencana Kerja Badan Kepegawaian Daerah Kota Bandung Tahun Latar Belakang. B a b I P e n d a h u l u a n 1

S A L I N A N PERATURAN BUPATI PEKALONGAN NOMOR 15 TAHUN 2014 TENTANG RENCANA KERJA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN PEKALONGAN TAHUN 2015

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN LEGALISIR

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BLITAR RENCANA KERJA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (RENJA SKPD) TAHUN 2015 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN PERMOHONAN DATA KEPENDUDUKAN

PEMERINTAH KABUPATEN MELAWI PERATURAN DAERAH KABUPATEN MELAWI NOMOR 10 TAHUN 2012 TENTANG TATA CARA PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

- 1 - DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA MADIUN,

KEPUTUSAN. NOMOR : 027 / Kep. 002a / Kec.Sur.Ban / 2014 TENTANG PENETAPAN RENCANA STRATEGIS KECAMATAN SUMUR BANDUNG KOTA BANDUNG TAHUN

RANCANGAN RENCANA KERJA ( RENJA ) KECAMATAN LINGGO SARI BAGANTI TAHUN 2014 KECAMATAN LINGGO SARI BAGANTI KABUPATEN PESISIR SELATAN.

BUPATI BOALEMO PERATURAN DAERAH KABUPATEN BOALEMO NOMOR 8 TAHUN 2012 TENTANG RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH DAERAH TAHUN

RENCANA KERJA (RENJA)

3.4 Penentuan Isu-isu Strategis

Renstra Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Soppeng i

RENCANA KERJA KECAMATAN KEDAMEAN KABUPATEN GRESIK TAHUN 2017

PEMERINTAH KOTA BANDUNG KECAMATAN BANDUNG KULON

Kata Pengantar. Oleh karena itu agar langkah dimaksud dapat menjadi prioritas program lima tahun pembangunan kepegawaian ke depan menyongsong ii

PEMERINTAH KABUPATEN POSO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 LATAR BELAKANG Pembangunan administrasi kependudukan dan pencatatan sipil di

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BUPATI BULUNGAN PROVINSI KALIMANTAN UTARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN BULUNGAN NOMOR 6 TAHUN 2016 TENTANG

Pemerintah Kota Tangerang

RENCANA STRATEGIS ( R E N S T R A ) BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH ( B A P P E D A ) PROVINSI BANTEN TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KELURAHAN DEBONG TENGAH

PEMERINTAH KOTA TANGERANG

BAB IV DESKRIPSI WILAYAH PENELITIAN. 23 Juni 2007 oleh Bupati Sikka. Organisasi Pemerintah Kecamatan Alok Timur

KATA PENGANTAR. Bandung, 2013 KEPALA BPPT KOTABANDUNG. Drs. H. DANDAN RIZA WARDANA, M.Si PEMBINA TK. I NIP

DAFTAR ISI DAFTAR ISI KATA PENGANTAR. ... i DAFTAR ISI. ... ii. A. Latar Belakang B. Landasan Hukum C. Maksud dan Tujuan...

RENCANA KERJA (RENJA) KECAMATAN MERAL BARAT TAHUN 2015

PERATURAN WALIKOTA KEDIRI NOMOR 5 TAHUN 2010 TENTANG SISTEM MANAJEMEN PEMBANGUNAN PARTISIPATIF KOTA KEDIRI

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG Kedudukan susunan organisasi, tugas dan fungsi Pemerintah Kecamatan dengan berlakunya Otonomi Daerah berdasarkan Undang-undang Nomor 32 T a h u n 2 0 0 4 t e l a h m e r u b a h f u n g s i Kecamatan sebagai perangkat wilayah dalam asas Dekonsentrasi menjadi perangkat daerah dalam asas Desentralisasi. Sebagai perangkat daerah, Camat dalam menjalankan tugasnya mendapat pelimpahan sebagian kewenangan dari Bupati dan bertanggung jawab kepada Bupati. Dengan demikian, peran Camat dalam penyelenggaraan pemerintahan lebih sebagai pemberi makna pemerintahan di wilayah kecamatan. Kecamatan memiliki peran yang penting dalam menunjang keberhasilan pemerintah daerah otonom karena merupakan ujung tombak pelayanan dan pembinaan masyarakat sebagaimana yang tertuang dalam Pasal 126 ayat (2) Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah Kecamatan sebagaimana dimaksud pada ayat 1 dipimpin oleh Camat yang dalam pelaksanaan tugasnya memperoleh pelimpahan sebagian wewenang Bupati atau Walikota untuk menangani urusan otonomi daerah. Dalam melaksanakan kebijakan desentralisasi dan otonomi daerah secara luas dan nyata sesuai yang diamatkan dalam UU No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah dan UU N0. 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan, harus disertai tanggung jawab yang juga nyata dan dilaksanakan oleh seluruh pelaku pembangunan baik ditingkat lokal, regional maupun secara nasional, dari tingkat administrasi yang paling kecil (kelurahan/desa), kecamatan, kabupaten dan kota, provinsi dan negara. Tanggung jawab sesuai dengan lingkup tugas yang diemban itulah yang disebut sebagai suatu komitmen. Komitmen-komitmen inilah yang terdapat di dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM). Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) disusun dengan maksud untuk menyediakan dokumen perencanaan lima tahun, yang akan digunakan sebagai acuan dalam penyusunan Rencana Strategis Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renstra SKPD), Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja SKPD) dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) sesuai dengan Undang- RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 1

Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara, Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Undang- Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah. Dengan berlakunya Undang - Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional maka dalam menjalankan roda pemerintahan di daerah sebagai bagian dari Otonomi Daerah diperlukan adanya suatu perencanaan strategis dan perencanaan kerja yang merupakan bagian dari managemen strategis daerah. Sebagai aplikasi dari uraian di atas maka perlu disusun suatu Rencana Strategis yang dikenal dengan (Renstra) yang merupakan suatu wujud dari model penyelenggaraan kepemerintahan yang baik (good governance). Selanjutnya berdasarkan rencana strategis yang telah disusun akan diimplementasikan dalam bentuk Rencana Kerja (Renja) Tahunan yang merupakan dasar dari penilian keberhasilan pelaksanaan fungsi-fungsi kepemerintahan Kecamatan untuk rentang waktu tahun 2011 sampai dengan 2016. Berkaitan dengan hal tersebut, Rencana Kerja sebagai dokumen perencanaan tahunan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) disusun dalam bentuk dokumen rencana kerja SKPD yang memuat kebijakan, program, dan kegiatan pembangunan yang dilaksanakan oleh SKPD maupun yang ditempuh dengan mendorong partisipasi masyarakat. 1.2. LANDASAN HUKUM Landasan hukum yang digunakan dalam penyusunan Rencana Kerja Kecamatan Kundur Utara Tahun 2015 sebagai berikut : 1. Undang-undang Nomor 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2003 No. 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No. 4286); 2. Undang-undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tamgbahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421); RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 2

3. Undang-undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 No. 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia No. 4437 ) ; 4. Undang-undang Nomor 33 tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438 ) ; 5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817 ) 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah. 7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 Tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah ; 8. Peraturan Daerah Kabupaten Karimun Nomor 19 Tahun 2007 tentang Pokokpokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Karimun Tahun 2007 Nomor 19); 9. Peraturan Daerah Kabupaten Karimun Nomor 8 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka menengah Daerah (RPJMD) 2011-2016). 1.3 MAKSUD DAN TUJUAN 1.3.1 Maksud Rencana Kerja Kantor Camat Kundur Utara Tahun 2015 disusun dengan maksud untuk memberikan arah penyelenggaraan pemerintahan, RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 3

pembangunan dan pembinaan kehidupan kemasyarakatan. Kegiatan-kegiatan satu tahun kedepan yang tertuang dalam Rencana Kerja Kantor Camat Kundur Utara merupakan implementasi dari Rencana Strategis Pemerintah Kecamatan Kundur Utara maupun semua lapisan masyarakat sehingga pelaksanaan pembangunan, kemasyarakatan dan hasil-hasil pelayanan publik dapat menciptakan kondisi yang kondusif dan mendapatkan pengakuan dari elemen masyarakat. 1.3.2. Tujuan Tujuan penyusunan Rencana Kerja Kator Camat Kundur Utara 2015 adalah : 1. untuk Memberikan arahan dan pedoman bagi Kantor Camat Kundur Utara dalam melaksanakan program dan kegiatan satu tahun kedepan 2. Sebagai input dalam rangka perbaikan pelaksanaan tugas dan peningkatan penyelenggaraan pemerintahan, kemasyarakatan dan pembangunan satu tahun kedepan; 3. Membuat acuan perencanaan yang memuat Visi, Misi, Tujuan, Strategi, Kebijakan, Program dan kegiatan sesuai dengan tugas pokok dan fungsi SKPD Kecamatan; 4. Sebagai bahan evaluasi perencanaan tugas-tugas pemerintahan Kecamatan berikutnya. 1.4. SISTEMATIKA PENULISAN I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Landasan Hukum 1.3 Maksud dan Tujuan 1.4 Sistematika Penyusunan RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 4

II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA KECAMATAN KUNDUR UTARA TAHUN LALU 2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu Dan Capaian Renstra Kecamatan Kundur Utara 2.2 Analisis Kinerja Pelayanan SKPD 2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi 2.4 Penelaahan Usulan Program Dan Kegiatan Masyarakat III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1 Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional 3.2 Tujuan Dan Sasaran Renja Kantor Camat Kundur Utara 3.3 Program Dan Kegiatan IV. PENUTUP RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 5

BAB II EVALUASI PENILAIAN RENJA SKPD TAHUN LALU 2.1. EVALUSI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU DAN CAPAIAN RENSTRA SKPD Sebagaimana amanat Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, setiap dokumen perencanaan harus dievaluasi dalam pelaksanaannya. Keberhasilan yang telah dicapai dalam pelaksanaan kegiatan pada SKPD Kantor Camat Kundur Utara Tahun Anggaran 2013 ditentukan dari hasil pelaksanaan program dan kegiatan yang disesuaikan dengan Renja tahun bersangkutan dan APBD Kabupaten Karimun. Adapun program dan kegiatan yang telah dilaksanakan atau yang telah direalisasikan sesuai dengan pagu anggaran yang ditetapkan pada tahun 2013 adalah sebagai berikut : No Program Kegiatan Capaian Program Target Kinerja (%) 1 2 3 4 5 1 Program Pelayanan Peningkatan Pelayanan Terciptanya Administrasi Perkantoran 2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 3. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Administrasi Umum dan Oprasionan Perkantoran Pengadaan Meubelair Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor Pelatihan Komputer Pelayanan Administrasi Perkantoran dengan Baik Memberikan Kenyamanan dalam Pelayanan Kerja Tersedianya Peralatan Sarana dan Prasarana Kantor Memberikan Pengetahuan tentang Mengoprasikan Komputer RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 6

4. Program Penyusunan Lakip Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja Kecamatan Kundur Utara Terciptanya dan Terbitnya Lakip Kundur Utara dan Keuangan 5. Program Keluarga Berencana dan Pembinaan Kelompok Bina Keluarga Memberikan penyuluhan dan Keluarga Sejahtera Pengetahuan Kader 6 Program Pengembangan Destinasi Pariwisata Peremajaan Sanggar Seni Gendang Terlaksanaya Penyaluran Bakat Generasi Muda 7 Program Penyaluran Beras Miskin Terlaksananya Peningkatan Ketahanan Pangan (RASKIN) Kab. Karimun T.A. 2013 Penyaluran dan Pendistribusian (Pertanian/Perkebu Beras Miskin yang nan) tepat sasaran 8 Program Upaya Kesehatan Sosialsasi Pembentukan TP UKS Kelurahan dan Terciptanya Lingkungan Bersih Masyarakat Kecamatan dan Nyaman 9 Program Rehabilitasi/Pemeli haraan Jalan dan Jembatan Rehabilitasi/Pemeliharaa n Jalan Meningkatkan Kenyamanan dan Keindahan 10 Program Perencanaan Musrenbang Tingkat Kecamatan Tersalurnya Aspirasi Masyarakat Pembangunan Daerah Penyusunan Renja Kecamatan Kundur Utara Terciptanya dan Terbitnya Renja Kecamatan Sosialisasi dan Publikasi Tersalurnya Home Kegiatan SKPD melalui Pameran dan Pawai Industri dan Hasil Masyarakat Pembangunan RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 7

11 Program Pengelolaan Ruang Pemeliharaan Lampu Jalan, Hias dan Taman Meningkatkan Jalan dan Taman Menjadi Terbuka Hijau Indah dan Terang Pembuatan Taman Kota Menberikan Tempat Bermain 12 Program Rehabilitasi/ Terciptanya Pengembangan dan Pengelolaan Pemeliharaan/ Normalisasi Saluran Lingkungan yang Bersih dan Jaringan Irigasi, Sungai dan Tanggul Menanggulangi Rawa dan Jaringan Banjir Pengairan Lainnya Pembangunan Saluran Kwarter/Tersier Terciptanya Lingkungan yang Kecamatan Kundur Utara Bersih 13 Program Peningkatan MTQ Tingkat Kecamatan Meningkatnya Mutu SDM Kafilah Kec. Kualitas Keimanan Undur Utara dan Ketaqwaan Pelaksanaan Bazar MTQ Tingkat Kabupaten Adanya Bazar Tingkat Kabupaten 2.2. ANALISIS KINERJA PELAYANAN SKPD Dalam rangka meningkatkan kinerja Aparatur Kecamatan Kundur Utara menuju pelaksanaan tata pemerintahan yang baik serta untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat khususnya bidang pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan perlu adanya standar pelayanan minimal. Standar pelayanan minimal merupakan tolak ukur bagi aparatur dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat. Berdasarkan analisis tersebut diatas, Maka dapat diidentifikasikan beberapa faktor kunci keberhasilan yang berfungsi untuk memfokuskan strategi organisasi dalam rangka pencapaian tujuan dan visi/misi secara efektif dan efisien. Adapun beberapa hal yang perlu dilakukan untuk keberhasilan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Kecamatan Kundur Utara dalam meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, antara lain : RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 8

1. Mengoptimalkan kinerja pegawai agar berkualitas sesuai dengan keahliannya; 2. Mengadakan pendidikan dan pelatihan sesuai dengan bidang tugasnya; 3. Meningkatkan system pelayanan masyarakat yang efektif dan efisien; 4. Meningkatkan system informasi manajemen yang handal; 5. Mengoptimalkan aparatur yang professional yang didukung oleh system pengembangan karier yang berbasis kompetensi dan presetasi. 2.3. ISU-ISU PENTING PENYELENGGARAAN TUGAS DAN FUNGSI SKPD Tugas dan fungsi Kantor Camat Kundur Utara yang merupakan satuan kerja perangkat daerah (SKPD) sebagai pelaksana teknis kewilayahan memiliki wilayah kerja tertentu, dengan demikian baik gambaran tentang kondisi umum daerah maupun kondisi yang diinginkan serta proyeksi ke depan, akan difokuskan pada pelaksanaan teknis kewilyahan di Kecamatan Kundur Utara. Kecamatan Kundur Utara dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat memiliki beberapa kelemahan internal yang menghambat kelancaran proses dalam pencapaian tujuan. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilaksanakan, kelemahan yang merupakan isu-isu penting dalam penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi Kecamatan Kundur Utara antara lain : a. Belum maksimalnya anggaran untuk kegiatan setiap kepala seksi sebagai pelaksana teknis tugas Camat, disebabkan kode rekening untuk kecamatan hanya program rutin yang sama disetiap SKPD, sedangkan untuk menunjang tupoksi Kepala seksi tidak tercantum dalam Permendagri no.13 tahun 2006 tentang pengelolaan keuangan daerah. b. Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) yang belum memadai, dilihat dari komposisi latar belakang pendidikan dari seluruh personil yang terdapat di Kecamatan Kundur Utara c. Pemamfaatan system informasi yang ada belum optimal, dan minimnya sarana dan prasarana yang dimiliki. RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 9

Disamping kelemahan-kelemahan yang dihadapai dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, Kecamatan kundur Utara juga memiliki beberapa faktor kekuatan yang sangat berpengaruh pada keberhasilan Kecamatan Kundur Utara dalam mencapai Visi dan Misi antara lain : a. Struktur organisasi Kecamatan Kundur Utara berdasarkan pada peraturan Daerah Kabupaten Nomor 9 Tahun 2008 Tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Kecamatan dan Kelurahan di Lingkungan Kabupaten Karimun, merupakan Perangkat Daerah sebagai Pelaksana Teknis Kewilayahan yang mempunyai wilayah kerja tertentu, yang dipimpin oleh seorang camat yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Daerah melalui Sekretaris Daerah. b. Sarana informasi yang berbasis teknologi informasi memudahkan dan mempercepat komunikasi dengan pihak-pihak terkait meliputi : jaringan computer, internet,facsimile dan telepon. d. Sarana dan prasarana kerja di Kecamatan Kundur Utara sekalipun dengan segala keterbatasan kualitas dan kwantitas, namun sangat membantu pelaksanaan tugas sehari-hari, meliputi, gedung, ruang kantor, ruang pertemuan, sarana transportasi dan peralatan perkantoran. e. Kesempatan berkontribusi terhadap perumusan kebijakan daerah masih terbatas hanya sebagai pelaksana teknis kewilayahan, sehingga kebijakan dengan konsep pembangunan kurang maksimal dan dapat dipertanggungjawabkan. f. Adanya hubungan yang dinamis dengan masing-masing SKPD membantu pelaksanaan tugas yang dilimpahkan oleh Bupati ke Kecamatan. 2.4. PENELAAHAN USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT Usulan Program dan Kegiatan Kecamatan Kundur Utara pada tahun 2014 dalam rangka penyelenggaraan tugas-tugas pemerintahan umum dan kewenangan pemerintah yang dilimpahkan oleh Bupati Karimun dalam rangka penguatan otonomi daerah diarahkan pada : RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 10

1. Peningkatan kualitas pelayanan publik yang menjadi kewenangan kecamatan dan peningkatan kualitas aparaturnya; 2. Peningkatan kualitas pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan pemerintahan desa; 3. Upaya penyelenggaraan ketenteraman dan ketertiban umum, penegakan peraturan perundang-undangan serta mendorong kesadaran masyarakat dalam membayar pajak dan retribusi; 4. Peningkatan kualitas koordinasi pelaksanaan tugas-tugas dengan Muspika, UPTD dan organisasi pemerintahan lainnya yang ada di wilayah. Telaah usulan Program dan Kegiatan masyarakat ini didasari oleh pemikiran bahwa dalam rangka mewujudkan visi Kecamatan Kundur Utara maka keempat hal tersebut diatas perlu dilaksanakan dan dicapai oleh pengemban delegasi. RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 11

BAB III TUJUAN, SASARAN PROGRAM DAN KEGIATAN 3.1. PENELAAHAN TERHADAP KEBIJAKAN NASIONAL Kebijakan merupakan suatu keputusan yang diambil untuk menggambarkan prioritas pelaksanaan tugas dengan mempertimbangkan sumberdaya yang dimiliki serta kendala-kendala yang ada dalam kurun waktu tertentu agar pencapaian tujuan dapat sesuai dengan rencana secara efektif dan efisien, sehingga misi yang diemban oleh organisasi dalam rangka mewujudkan Visi dapat terwujud dan dapat memenuhi standard penyelenggaraan good governance dan akuntabilitas public. Kebijakan yang ditetapkan dalam penyelenggaraan fungsi Kecamatan Kundur Utara dalam kurun waktu tahun 2011 sampai dengan tahun 2016, adalah sebagai berikut : a. Mengoptimalkan pelaksanaan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Bupati untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah sesuai dengan Keputusan Bupati Karimun Nomor. 38.B Tahun 2007, b. Mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan umum dalam rangka pengkoordinasian pemberdayaan masyarakat, upaya penyelenggaraan ketenteraman dan ketertiban umum, penerapan dan penegakan peraturan perundang-undangan serta melakukan pembinaan terhadap penyelenggaraan pemerintahan desa dan/atau kelurahan c. Menyusun usulan anggaran sesuai dengan Permendagri Nomor 13 Tahun 2006. d. Meningkatkan kualitas kinerja Kepala Seksi yang berhubungan secara langsung dalam pencapaian visi dan misi Kecamatan. e. Meningkatkan partisipasi dan pemberdayaan masyarakat dalam menyusun rencana pembangunan sesuai visi, misi dan kebutuhan masyarakat Kecamatan Kundur Utara melalui Musyawarah Perencanaan Pembangunan ( Musrenbang ) f. Meningkatkan efektifitas dalam pelaksanaan pembangunan g. Meningkatkan potensi sumber daya manusia dan ekonomi RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 12

3.2. TUJUAN DAN SASARAN RENJA SKPD Sesuai dengan Visi dan Misi yang telah ditetapkan pada Rencana Strategis, Kecamatan Kundur Utara Tahun 2011-2016, adapun Tujuan dan Sasaran yang ingin dicapai Kantor Camat Kundur Utara dalam Rencana Kerja Tahun 2015 sebagai berikut : No RENCANA KERJA TUJUAN SASARAN 1. Meningkatkan pelaksanaan pengkoordinasian, penyelenggaraan Pemerintah, Kegiatan Pembinaan, Idiologi Negara dan Kesatuan bangsa 2. Meningkatkan Penyelenggaraan Pelayanan, pemberdayaan masyarakat, keagrariaan dan kependudukan 3 Memantapkan Penyelenggaraan kegiatan Pembinaan Pemerintahan Desa/Kelurahan, Ketentraman dan Ketertiban Terciptanya hubungan aksebilitas dan konektivitas antara pemerintah Kecamatan, kabupaten, propinsi dan Pusat dalam mempertahankan idiologi Negara dan Kesatuan Bangsa Terwujudnya peningkatan kualitas pelayanan kepada masyarakat Agar Penyelenggaraan Pemerintahan Desa/Kelurahan berjalan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang telah ditetapkan oleh Agar penyelenggaraan pemerintahan berjalan lebih efektif dan efisien sesuai dengan kewenangan yang diberikan Bertambahnya pemahaman dan keterampilan aparatur dalam menangani bidang tugasnya masing2 dan Meningkatnya tertib administrasi serta kepuasan masyarakat terhadap kinerja aparatur Terwujudnya penyelenggaraan pemerintah yang bersih, efektif dan efisien dan sesuai yang diharapkan oleh RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 13

Umum 4 Memantapkan pelaksanaan koordinasi kegiatan pembinaan administrasi, ketatausahaan dan rumah tangga pemerintah Kecamatan 5. Memantapkan pelaksanaan koordinasi dan peningkatan partisipasi masyarakat Pemerintah maupun Daerah sehingga tercipta kondisi yang kondusif, aman, tentram dan nyaman Meningkatnya kapasitas sumber daya aparatur dalam memberikan pelayanan bidang administrasi dan ketatausahaan kepada masyarakat. Menggalang peran serta dan partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan pemerintahan dan pembangunan masyarakat Terwujudnya pelayanan prima dan professional Agar aspirasi yang ada pada masyarakat dapat diaplikasikan dalam setiap gerak pemerintahan dan pembangunan RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 14

BAB IV PENUTUP Rencana Kerja Kantor Camat Kundur Utara Tahun 2015 ini disusun berdasarkan Visi dan Misi Kecamatan Kundur Utara yang tertuang dalam Renstra yang dalam penyusunan program dan kegiatan diselaraskan dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Karimun. Rencana Kerja yang merupakan perencanaan 1 (satu) tahun ke depan dibuat secara partisipatif, dengan mengupayakan semaksimal mungkin dapat memfasilitasi segenap aspirasi masyarakat dan stakeholders (pihak yang terkait dan berkepentingan) di Kecamatan Kundur Utara. implementasi berikut ini: Untuk menjamin keberhasilan Rencana Kerja (Renja) yang merupakan dari Rencana Startegis (Renstra) maka perlu dilakukan upaya sebagai 1. Pengukuran pencapaian sasaran dan target yang telah ditetapkan di rencana kerja secara berkelanjutan untuk mengetahui tingkat keberhasilan pelaksanaan rencana kerja yang telah dibuat; 2. Pengevaluasian, pengkajian hasil pengukuran pencapaian sasaran dan target yang telah ditetapkan untuk melakukan penilaian terhadap kinerja dari seluruh aparat dan jika perlu dilakukan penyesuaian terhadap rencana kerja untuk menjamin pencapaian visi dan misi. Rencana Kerja Kantor Camat Kundur Utara selain menjadi pelaksanaan kegiatan selama Tahun 2014 juga berfungsi sebagai sarana peningkatan kinerja dan sebagai bahan pelaksanaan kegiatan selama Tahun 2015, Renja juga dapat digunakan sebagai sarana untuk melakukan kegiatan yang dilaksanakan dalam satu tahun kedepan bagi seluruh jajaran Kantor Camat Kundur Utara dan memberikan umpan balik yang sangat diperlukan dalam pengambilan keputusan serta penyusunan rencana di masa mendatang sehingga dapat diperoleh peningkatan kinerja ke arah yang lebih baik. Dengan mengharap keridhoan Tuhan Yang Maha Esa, semoga rencana kerja yang telah dibuat bersama-sama ini dapat terwujud. Tanjung Berlian, 20 Januari 2014 CAMAT KUNDUR UTARA NETTY WIDATY, S.Sos NIP. 19671026 200212 2 002 RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 15

RENJA KANTOR CAMAT KUNDUR UTARA TAHUN 2014 16