ERGONOMI & APK - I KULIAH 9: PENGUKURAN WAKTU KERJA (LANJUTAN)

dokumen-dokumen yang mirip
DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... ABSTRACT...

PERTEMUAN #13 UJI PETIK PEKERJAAN (WORK SAMPLING) TKT TAUFIQUR RACHMAN ERGONOMI DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA

Pengukuran Kerja Langsung (Direct Work Measurement)

ERGONOMI & APK - I KULIAH 8: PENGUKURAN WAKTU KERJA

PENGUKURAN BEBAN KERJA TENAGA KERJA DENGAN METODE WORK SAMPLING (Studi Kasus di PT. XY Yogyakarta)

ANALISIS PENGUKURAN KERJA

Pengukuran Waktu Work Sampling TEKNIK TATA CARA KERJA

EPSIKER LABORATORY 2016

IMPLEMENTASI METODE WORK SAMPLING GUNA MENGUKUR PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA DI CV.SINAR KROM SEMARANG

#9_WORK SAMPLING ANALISA DAN PENGUKURAN KERJA DEWI HARDININGTYAS, ST, MT, MBA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB 4 METODOLOGI PENELITIAN

D E P A R T E M E N T E K N I K I N D U S T R I F A K U L T A S T E K N UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

Seminar Nasional IENACO ISSN PENGELOMPOKAN STASIUN KERJA UNTUK MENYEIMBANGKAN BEBAN KERJA DENGAN METODE LINE BALANCING

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS

practicum apk industrial engineering 2012

Seminar Nasional IENACO ISSN: APLIKASI METODE WORK SAMPLING UNTUK MENGHITUNG WAKTU BAKU DAN KAPASITAS PRODUKSI PADA INDUSTRI KERAMIK

Kebutuhan Pegawai Pelayanan Kemahasiswaan Perguruan Tinggi xxx di Batam Menggunakan Work Sampling

ANALISIS BEBAN KERJA OPERATOR FINISHING SORTIR DENGAN METODE WORK SAMPLING (STUDI KASUS DI PT. XZY) ABSTRAK

KAJIAN PENERAPAN HARGA SATUAN SNI DAN HARGA SATUAN JADI DI KOTA MANADO

Lakukan Pekerjaanmu secara Efektif & Efisien

BAB II LANDASAN TEORI

Analisis Efisiensi Operator Pemanis CTP dengan Westing House System s Rating

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB II LANDASAN TEORI

HAK CIPTA DILINDUNGI UNDANG-UNDANG

PENGARUH FASILITAS KERJA ERGONOMIS PADA STASIUN PENCETAKAN CAKAR AYAM TERHADAP PRODUKTIVITAS DIAN LUPITA SARI

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM ANALISIS PERANCANGAN KERJA DAN ERGONOMI ACARA 1 PENGUKURAN WAKTU KERJA DENGAN JAM HENTI

WORK SAMPLING STUDI KASUS PEKERJAAN BERTENDER PADA SEBUAH CAFE TUTI SARMA SINAGA ST MEILITA TRYANA SEMBIRING, ST

ANALISIS WAKTU STANDAR PELAYANAN DAN PRODUKTIVITAS PEGAWAI MENGGUNAKAN METODE WORK SAMPLING

ERGONOMI & APK - I KULIAH 7: PETA KERJA (LANJUTAN)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. selesai sesuai dengan kontrak. Disamping itu sumber-sumber daya yang tersedia

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA PEMIKIRAN

PENENTUAN WAKTU BAKU PRODUKSI KERUPUK RAMBAK IKAN LAUT SARI ENAK DI SUKOHARJO

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan optimalisasi

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 2 LANDASAN TEORI

MODUL 1 PERANCANGAN PRODUK MODUL 1 ANALISA DAN PERANCANGAN KERJA (MOTION AND WORK MEASUREMENT)

By: Amalia, S.T., M.T. PENGUKURAN KERJA: METODE PENGUKURAN LANGSUNG

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

ESTIMASI. Podojoyo, SKM, M.Kes. Podojoyo 1

ANALISIS BEBAN KERJA PEGAWAI DI SEKSI VERSAIGAMONANG DEVISI DEPRODUGAMONANG PERUM PERURI KARAWANG

MODUL PRAKTIKUM ANALISIS DAN PENGUKURAN KERJA TIM PENYUSUN: ASISTEN LABORATORIUM

BAB III TINJAUAN PUSTAKA

Lampiran-1. Perhitungan Kapasitas Normal

PERANCANGAN ALAT PENGEPRES SINGKONG YANG ERGONOMIS DI UKM PENYEDIA BAHAN BAKU PEMBUATAN MAKANAN RINGAN

Peta Kendali (Control Chart)

BAB I PENDAHULUAN. PT. Coca-Cola Amatil Indonesia (CCAI) merupakan salah satu perusahaan

PENGUKURAN WAKTU KERJA

BAB II LANDASAN TEORI

BAHAN AJAR : Manajemen Operasional Agribisnis

BAB III METODE CONTROL CHART. sebagai metode grafik yang di gunakan untuk mengevaluasi apakah suatu proses

By: Amalia, S.T., M.T. PENGUKURAN WAKTU KERJA: METODE PENGUKURAN LANGSUNG

BAB 3 LANDASAN TEORI

ANALISIS KOEFISIEN HARGA SATUAN TENAGA KERJA DI LAPANGAN DENGAN MEMBANDINGKAN ANALISIS SNI DAN ANALISIS BOW PADA PEMBESIAN DAN BEKISTING KOLOM

TATA LETAK PABRIK KULIAH 8: PEMILIHAN MESIN, JUMLAH/KAPASITAS, DAN PERANCANGAN STASIUN KERJA

BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. ketersediaan sumber daya alam atau bahan baku dari produk pangan sangat

FISIOLOGI DAN PENGUKURAN KERJA. tutorial 7. work sampling

PERENCANAAN JUMLAH OPERATOR PRODUKSI DENGAN METODE STUDI WAKTU (STUDI KASUS PADA INDUSTRI PENGOLAHAN PRODUK LAUT)

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

PENARIKAN SAMPEL & PENDUGAAN PARAMETER

BAB 1 LANDASAN TEORI


3 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ERGONOMI & APK - I KULIAH 4: PETA KERJA

BAB 6 PENAKSIRAN PARAMETER

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PENENTUAN KEBUTUHAN JURU MASAK DI SKADIK 502 WINGDIKUM DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN METODE WORK LOAD ANALYSIS

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PERANCANGAN SISTEM KESEIMBANGAN LINTASAN PRODUKSI UNTUK MENGURANGI BALANCE DELAY GUNA MENINGKATKAN OUTPUT PRODUKSI

PENDUGAAN PARAMETER STATISTIK INDUSTRI 1

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Gula (PG) dan Pabrik Spirtus (PS) Madukismo. PG dan PS Madukismo

II. TINJAUAN PUSTAKA Tinjauan Teoritis Beban Kerja

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

ABSTRAK Giffler dan Thompson

Pengendalian Kualitas TIN-212

BAB II LANDASAN TEORI

STATISTIKA II Distribusi Sampling. (Nuryanto, ST., MT)

PROGRAM PENDIDIKAN SARJANA EKSTENSI DEPARTEMEN TEKNIK INDUSTRI F A K U L T A S T E K N I K UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

Devi Agustian, Danar Susilo Wijayanto, dan Budi Harjanto

BAB II LANDASAN TEORI

Perancangan Ulang Alat Perajangan Daun Tembakau Untuk Mengurangi Keluhan Pada Pekerja

BAB 2 LANDASAN TEORI

Penjadwalan Produksi Job Shop dengan Menggunakan Metode Shifting Bottleneck Heuristic (SHB)

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM ANALISIS DAN PENGUKURAN KERJA SAMPLING PEKERJAAN (WORK SAMPLING)

pekerja normal untuk menyelesaikan suatu pekerjaan yang dijalankan dalam sistem

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 2 LANDASAN TEORI

Pengukuran Waktu (Time Study) Jam Henti

BAB 2 LANDASAN TEORI

I.G.A Sri Deviyanti Teknik Industri - UNIPRA Surabaya ABSTRAK

Transkripsi:

ERGONOMI & APK - I KULIAH 9: PENGUKURAN WAKTU KERJA (LANJUTAN) By: Rini Halila Nasution, ST, MT

WORK SAMPLING Suatu aktivitas pengukuran kerja untuk mengestimasikan proporsi waktu yang hilang(idle/delay) selama siklus kerja berlangsung atau untuk melihat proporsi kegiatan tidak produktif yang terjadi (ratio delay study). Pengamatan dilakukan secara random selama siklus kerja berlangsung untuk beberapa saat tertentu.

Langkah Persiapan Awal - Catat segala informasi dari semua fasilitas yang ingin diamati - Rencanakan jadwal waktu pengamatan berdasarkan prinsip randomasi (aplikasi tabel angka random) PENGAMATAN AWAL (PRE-WORK SAMPLING) - Laksanakan pengamatan awal sejumlah pengamatan tertentu secara acak (N pengamatan) - Hitung pengamatan awal (%) untuk N pengamatan tersebut UJI KESERAGAMAN DAN KECUKUPAN DATA Keseragaman data: - Common sense (subjektif) - batas-batas kontrol Kecukupan data : 2 ' k (1 p) N 2 S p ' N N n N ' N HITUNG DERAJAT KETELITIAN DARI DATA PENGAMATAN YANG DIPEROLEH Rumus: p(1 p) S. p k N ANALISA KESIMPULAN - Buat analisa terhadap hasil akhir yang berkaitan dengan % delay (p) - Tarik kesimpulan & saran perbaikan untuk mengeliminir % delay yang dianggap terlalu besar

LANGKAH AWAL: Definisikan aktivitas work dan idle Merancang lembar pengamatan Desain lembar pengamatan untuk studi samping pekerjaan dapat bervariasi bentuknya.

Ada beberapa hal yang harus terdapat dalam lembar pengamatan tersebut, diantaranya adalah: Nama Objek Pengamatan Nama Pengamat Waktu Pengamatan Waktu kunjungan acak Kegiatan yang diamati Kegiatan produktif Kegiatan non produktif Atau aktivitas lain yang diamati, disesuaikan dengan tujuan studi sampling pekerjaan. Prosentase atau proporsi kegiatan yang diamati

CONTOH SEDERHANA: No. Waktu Pengamatan Aktivitas Work Idle Keterangan

PRINSIP RANDOMASI Pengamatan dilakukan secara random (untuk ini aplikasi dari tabel angka random) dan hasil pengamatan dicatat untuk dievaluasi kemudian.

Berikut sampel dari angka random yang bisa diperoleh dari tabel angka random dapat ditunjukkan guna menetapkan waktu kapan sebuah pengamatan harus dilakukan: Random Number Interpretasi 915 09.15 pagi 725 07.25 pagi 047 12.47 siang 168 14.08 siang

Selain cara di atas, dapat digunakan metode systematic random sampling. Misalkan: populasi: 540 sampel: 230 Untuk pembangkitan bilangan random [=randbetwen(1;540)], hasil yang pertama keluar adalah angka 16. Sehingga angka 16 tersebut menjadi angka pertama ketika kita melakukan pengamatan.

Adapun cara penulisan bilangan random yaitu bilangan random yang pertama dibangkitkan ditambah dengan panjang kelas dari hasil yang kita cari. Adapun cara untuk mencari panjang kelas itu adalah K= 540/230 = 2,3 Jadi, untuk panjang kelas yang kita gunakan adalah 2. Untuk sampel bilangan random yang digunakan: 16 18 20 22, dst

PROPORSI AKTIVITAS Langkah selanjutnya adalah melakukan perhitungan proporsi aktivitas work dan idle. Dimana: T = jumlah total pengamatan C = aktivitas tidak bekerja P = Persentase work operator

MENENTUKAN TINGKAT KETELITIAN DAN TINGKAT KEYAKINAN Tingkat ketelitian Menunjukkan penyimpangan maksimum hasil pengukuran dari waktu penyelesaian sebenarnya. Tingkat keyakinan Menunjukkan besarnya keyakinan pengukur bahwa hasil yang diperoleh memenuhi syarat ketelitian tersebut.

UJI KESERAGAMAN DAN KECUKUPAN DATA Pengujian keseragaman data merupakan langkah statistik yang dilakukan terhadap suatu range untuk mengetahui jumlah data yang berada dalam batas in control dan out of control. Dengan menggunakan peta kontrol maka kita secara langsung dapat melihat data yang berada dalam batas kendali atau tidak. Data yang out of control dianggap tidak wajar dan tidak perlu dimasukkan dalam proses analisis nantinya.

Rumus yang digunakan: Batas kontrol atas BKA P k P( 1 P) n Batas kontrol bawah BKB P k P( 1 P) n

k = angka deviasi standar yang besarnya tergantung pada tingkat keyakinan (confidence level) yang diambil, dimana: 90% : k = 1.65 95% : k = 2.00 99% : k = 3.00

Uji kecukupan data ini digunakan untuk menganalisa jumlah pengukuran apakah sudah representatif dimana tujuannya untuk membuktikan bahwa data sampel yang diambil sudah mewakili sampel. Untuk melakukan uji kecukupan data digunakan rumus: N' k s 2 P 1 P

PERHITUNGAN WAKTU BAKU Waktu baku adalah waktu yang diperlukan oleh seorang pekerja normal untuk bekerja secara wajar dalam sistem kerja yang terbaik untuk saat itu. Waktu baku dapat dihitung dengan rumus: Waktu baku waktu total persen produktif Rf volumehasil 100% 100% allowance%

DERAJAT KETELITIAN DARI DATA PENGAMATAN Menghitung derajat ketelitian dari data yang diperoleh dapat dilakukan dengan rumus: S. p k p(1 N p)

SOAL: Kegiatan work sampling dilakukan pada loket kilat khusus di suatu kantor pos. Hasil pengamatan selama 4 minggu adalah sebagai berikut: Minggu Work Idle 1 75 25 2 75 25 3 78 22 4 80 20 Jam kerja efektif 1 minggu adalah 40 jam. Jumlah surat yang diproses selama pengamatan = 900 pucuk surat.

Allowance diberikan 11% sedangkan performansi operator 5% di bawah normal. Penelitian dilakukan dengan tingkat keyakinan 95% dan ketelitian 5%. Hitunglah waktu standar per pucuk surat (tahapan harus lengkap) Berapa tingkat ketelitian yang telah dicapai dari 400 kali pengamatan di atas?